13
Administrasi pendidikan bidang garapan personalia Dosen : Yayan andrian, S. Ag., M. Ed. MGMT Disusun oleh : Taufiq Galuh santoso (153111079)

Presentation personalia[1]

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Presentation personalia[1]

Administrasi pendidikanbidang garapan personalia

Dosen : Yayan andrian, S. Ag., M. Ed. MGMT

Disusun oleh :Taufiq Galuh santoso (153111079)

Page 2: Presentation personalia[1]

Perencanaan personaliamanajemen personalia adalah suatu bidang

garapan yang menganggap karyawan sebagai salah satu faktor produksi yang harus di manfaatkan secara produktif atau lebih menekankan pada sistem dan prosedur. Bebrapa pakar ilmuan memberikan pendapatnya tentang Manajemen Sumber Daya Manusia.

Page 3: Presentation personalia[1]

Perbedaan SDM dan personaliaManajemen SDM menganggap bahwa karyawan

adalah kekayaan utama organisasi yang harus di kelola dengan baik. Jadi manajemen SDM bersifat lebih strategis, bagi organisasi dalam mencapai tujuan-tujuan yang telah ditetapkan.

manajemen personalia menganggap bahwa karyawan sebagai salah satu faktor produksi yang harus di manfaatkan secara produktif atau lebih menekankan pada sistem dan prosedur. Bebrapa pakar ilmuan memberikan pendapatnya tentang Manajemen Sumber Daya Manusia.

Page 4: Presentation personalia[1]

Ruang lingkupPerencanaan pegawai

Yaitu kegiatan untuk menentukan kebutuhan pegawai, baik secara kualitatif maupun secara kuantitatif untuk sekarang dan masa depan.

Pengadaan pegawaiYaitu kegiatan untuk memenuhi kebutuhan pegawai pada suatu lembaga, baik jumlah maupun kualitasnya.

Pembinaan dan pengembangan pegawaiYaitu kegiatan untuk mengembangkan, memperbaiki, menjaga, dan meningkatkan kualitas kinerja pegawai.

Page 5: Presentation personalia[1]

Lanjut…..Promosi dan mutasi

Yaitu suatu langkah untuk meningkatkan kinerja pegawai dengan memberikan kesempatan kenaikan jabatan dan pemindahan tugas

Pemberhentian pegawaiYaitu fungsi personalia yang menyebabkan terlepasnya pihak organisasi dan personil dari hak dan kewajiban sebagai tempat bekerja dan pegawai

KompensasiYaitu balas jasa yang diberikan organisasi kepada pegawai yang dapat di nilai dengan uang dan memiliki kecenderungan yang dapat di berikan secara tepat.

Page 6: Presentation personalia[1]

Bidang garapan personaliaTenaga pendidik

tenaga pendidik merupakan tenaga yang menyampaikan pembelajaran dan menggunakan metode yang berbeda-beda.

Tenaga kependidikantenaga kependidikan merupakan bagian dari lembaga pendidikan yang tugasnya melengkapi, menyediakan fasilitas untuk kegiatan pembelajaran.

Karyawankaryawan yaitu tenaga yang ada di lembaga sekolah yang tugasnya merawat lembaga pendidikan agar tetap nyaman dalam kegiatan pembelajaran

Page 7: Presentation personalia[1]

TENAGA PENDIDIK

Tenaga pendidik merupakan jasa atau tokoh tenaga kerja yang berperan penting dalam pendidikan

Tenaga pendidik yang di maksud adalah guru.

Guru dalam administrasi pendidikan/sekolah, yakni penyelenggaraan dan managemen sekolah.

Page 8: Presentation personalia[1]

Pentingnya guru bagi administrasi pendidikan

Guru sebagai bawahan kepala sekolah yang tugasnya hanya melaksanakan apa yang di perintahkan oleh kepala sekolah.

Guru sebagai contoh teladan bagi para siswanya di sekolah.

Guru berperan penting dalam membatu siswa dalam belajar.

Page 9: Presentation personalia[1]

Tenaga kependidikanTenaga atau personalia pendidikan adalah semua

orang yang terlibat dalam tugas-tugas pendidikan, yaitu para guru/dosen sebagai pemegang peran utama, manager/administrator, para supervisor, dan para pegawai.

Menurut UUSPN No. 20 tahun 2003, khusus BAB I pasal 1 ayat (5) menyebutkan bahwa “tenaga kependidikan adalah anggota masyarakat yang mengabdikan diri dan di angkat untuk menunjang penyelenggaraan pendidikan”.

Page 10: Presentation personalia[1]

Jenis tenaga kependidikanTenaga pengajar yang bertugas utamanya

mengajar, yang pada jenjang pendidikan dasar dan menengah disebut guru dan jenjang pendidikan tinggi disebut dosen.

Tenaga pembimbingyang dikenal pula di sekolah sebagai penyuluh pendidikan atau dewasa ini lebih tepat disebut guru BP (bimbingan dan penyuluhan.

Tenaga pelatihan / pamong / widyaiswara / instruktur / fasilitator yang oleh sebagian pihak di tempatkan sebagai tenisi.

Page 11: Presentation personalia[1]

Tujuan pengelolaan tenaga kependidikanMewujudkan sistem sekolah yang mampu

mengatasi kelemahan-kelemahan sendiriSecara berkesinambungan menyesuaikan

program pendidikan sekolah terhadap kebutuhan kehidupan peserta didik dan terhardap persaingan kehidupan di masyarakat secara sehat dan dinamis.

Menyediakan bentuk kepemimpinan yang mampu mewujudkan human organization

Meningkatkan produktifitas pendidikan sebagai panduan fungsi keefektifan, efisiensi, dsn ekuitas.

Page 12: Presentation personalia[1]

Sarana dan prasaranaSarana adalah peralatan perlengkapan yang

secara langsung di pergunakan dan menunjang proses pendidikan khususnya PBM, seperti gedung, RKB, kursi, alat dan media. Sedangkan prasarana adalah fasilitas yang secara tidak langsung menunjang jalanya proses pendidikan atau pengajaran seperti halam, kebun, taman, dll.

Kegiatannya meliputi, Perencanaan, Pengadaan, Pengawasan, Penyimpanan dan inventaris, Penghapusan, dan penataan

Page 13: Presentation personalia[1]

Issues for discussiondalam lembaga pendidikan ada yang

namanya tenaga pendidik, tenaga kependidikan, dan karyawan. Dan semuanya ada tugas-tugas tersendiri, dan mereka sebagai bawahan pun harus melaksanakan tugas dari atasan. Menurut pendapat saudara/i apakah mereka (tenaga pendidik, kependidikan, dan karyawan) sudah melaksanakan tugasnya dengan baik? Jelaskan dengan contoh !