9
1 RICKY REZA PAHLEVI 16111129 3KA30 KUTIPAN DAN CATATAN KAKI Dalam membuat sebuah karya tulis dibutuhkan beberapa kata maupun kalimat yang dapat digunakan sebagai penunjang dalam penulisan karya tulis tersebut sehingga sang penulis pun terkadang harus menggunakan kata maupun kalimat dari orang lain yang terdapat dalam buku, jurnal maupun media massa dan menuangkan didalam karya tulis yang akan dibuat. Dalam pencatatan sumber kata ataupun kalimat yang digunakan penulis dalam karya tulis tersebut dapat diberi keterangan bahwa informasi tersebut berasal dari mana atau disampaikan oleh siapa dalam karya tulis tersebut sehingga sang penulis pun tidak akan dikatakan plagiarisme atau penjiplak. Dan dengan memberikan informasi tersebut dalam karya tulis nya tersebut dapat dinamakan sebagai kutipan maupun catatan kaki. Pengertian kutipan itu sendiri merupakan penulisan kembali berupa pemakaian kata, kalimat maupun pendapat yang disampaikan oleh seseorang yang tertuang dalam buku, makalah dan jurnal yang digunakan sebagai penunjang penulisan dalam karya tulis yang penulis buat. Dalam penulisan terdapat macam-macam kutipan , seperti berikut ini : 1. Kutipan Langsung Adalah kutipan yang diambil sama persis dengan aslinya (tidak mengubah teks dari sumber). Pada kutipan langsung biasanya ada tanda (sic!) yang artinya seorang penulis hanya sekedar Bahasa Indonesia 2 | Kutipan dan Catatan Kaki

Kutipan Dan Catatan Kaki (Tugas Bahasa Indonesia 2)

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Pengertian Kutipan dan Catatan Kaki

Citation preview

Page 1: Kutipan Dan Catatan Kaki (Tugas Bahasa Indonesia 2)

1

RICKY REZA PAHLEVI 16111129 3KA30

KUTIPAN DAN CATATAN KAKI

Dalam membuat sebuah karya tulis dibutuhkan beberapa kata maupun kalimat yang dapat

digunakan sebagai penunjang dalam penulisan karya tulis tersebut sehingga sang penulis pun

terkadang harus menggunakan kata maupun kalimat dari orang lain yang terdapat dalam

buku, jurnal maupun media massa dan menuangkan didalam karya tulis yang akan dibuat.

Dalam pencatatan sumber kata ataupun kalimat yang digunakan penulis dalam karya tulis

tersebut dapat diberi keterangan bahwa informasi tersebut berasal dari mana atau

disampaikan oleh siapa dalam karya tulis tersebut sehingga sang penulis pun tidak akan

dikatakan plagiarisme atau penjiplak. Dan dengan memberikan informasi tersebut dalam

karya tulis nya tersebut dapat dinamakan sebagai kutipan maupun catatan kaki.

Pengertian kutipan itu sendiri merupakan penulisan kembali berupa pemakaian kata, kalimat

maupun pendapat yang disampaikan oleh seseorang yang tertuang dalam buku, makalah dan

jurnal yang digunakan sebagai penunjang penulisan dalam karya tulis yang penulis buat.

Dalam penulisan terdapat macam-macam kutipan , seperti berikut ini :

1. Kutipan Langsung

Adalah kutipan yang diambil sama persis dengan aslinya (tidak mengubah teks dari sumber).

Pada kutipan langsung biasanya ada tanda (sic!) yang artinya seorang penulis hanya sekedar

mengutip sesuai dengan aslinya dan tidak bertanggung jawab jika ada suatu kesalahan dalam

argumentasi pada suatu sumber. 

2. Kutipan Tidak Langsung

Adalah kutipan yang hanya mengambil intisari atau ringkasan dari suatu sumber. Kutipan tak

langsung bisa juga disebut kutipan isi karena kutipan ini hanya mengambil garis besar dari isi

suatu gagasan. 

Sedangkan Catatan kaki merupakan daftar keterangan khusus yang ditulis dibagian bawah

lembaran atau akhir bab karangan ilmiah. Atau dapat diartikan sebagai salah satu dari cara

penulisan dari sebuah kutipan yang biasanya sumber penulisannya adalah dari sebuah buku. 

Bahasa Indonesia 2 | Kutipan dan Catatan Kaki

Page 2: Kutipan Dan Catatan Kaki (Tugas Bahasa Indonesia 2)

2

RICKY REZA PAHLEVI 16111129 3KA30

Perbedaan dari kutipan dan catatan kaki apabila teks nya lebih dari empat baris :

a. Kutipan :

- Kutipan tidak disatukan dengan teks, tetapi dipisah dengan jarak 2,5 spasi

- Ditulis dengan spasi rapat (single space)

- Ditulis menjorok ke kanan 5 karakter dan alinea baru berarti menjorok ke kanan 10

karakter 

- Boleh diapit dengan kutip (“) boleh juga tidak 

- Pada akhir kutipan diberi catatan langsung sumber yang digunakan 

b. Catatan kaki :

- Catatan kaki ditulis dengan menjorok ke kanan. 

- Urutan penulisan unsur catatan kaki adalah penomoran, nama pengarang, judul

buku, nama kota, nama penerbit, tahun terbit, dan halaman kutipan. 

- Penomoran ditulis dengan cara diangkat ke atas setengah spasi. Misal : (1) 

- Setelah nama pengarang diberi tanda baca koma dan nama tidak dibalik seperti

daftar pustaka. 

- Judul buku dapat ditulis miring atau garis bawah dan diakhiri dengan tanda titik. 

Bahasa Indonesia 2 | Kutipan dan Catatan Kaki

Page 3: Kutipan Dan Catatan Kaki (Tugas Bahasa Indonesia 2)

3

RICKY REZA PAHLEVI 16111129 3KA30

Contoh di dapat dari Novel BUMI MAKKAH “Vanny Chrisma W” :

Bahasa Indonesia 2 | Kutipan dan Catatan Kaki

Page 4: Kutipan Dan Catatan Kaki (Tugas Bahasa Indonesia 2)

4

RICKY REZA PAHLEVI 16111129 3KA30

Kutipan :

Kahlil Gibran

Kahlil Gibran

Bahasa Indonesia 2 | Kutipan dan Catatan Kaki

Page 5: Kutipan Dan Catatan Kaki (Tugas Bahasa Indonesia 2)

5

RICKY REZA PAHLEVI 16111129 3KA30

Shahih Muslim, II/256

Bahasa Indonesia 2 | Kutipan dan Catatan Kaki

Page 6: Kutipan Dan Catatan Kaki (Tugas Bahasa Indonesia 2)

6

RICKY REZA PAHLEVI 16111129 3KA30

Catatan Kaki :

QS. Al-Qashash (28): 19.

QS. Qaaf (50): 3.

Bahasa Indonesia 2 | Kutipan dan Catatan Kaki

Page 7: Kutipan Dan Catatan Kaki (Tugas Bahasa Indonesia 2)

7

RICKY REZA PAHLEVI 16111129 3KA30

QS. Al-An’aam (6): 124.

Refrensi :

- Maskurun, Drs.2007.Bahasa dan Sastra Indonesia untuk smk.Yogyakarta:LP2IP

Yogyakarta.

- http://sintyaliverpudian.blogspot.com/2012/12/pencatatan-sumber-referensi-

kutipan.html

Bahasa Indonesia 2 | Kutipan dan Catatan Kaki