19
ASUHAN KEPERAWATAN KEPADA PASIEN “Tn. MYN” DENGAN DIAGNOSA DM TIPE II DI RUANG MAWAR RUMAH SAKIT UMUM PUSAT SANGLAH TANGGAL 24-26 NOVEMBER 2014 A. PENGKAIAN Pengkajian dilakukan pada tanggal 24 November 2014 pukul 10.00 wita di Ruang Mawar RSUP Sanglah enpa!ar dengan teknik wawan"ara# ob!erva!i# pemerik!aan $i!ik dan "atatan medi! pa!ien . 1. I!"n#$#%& P%&$"n Nama % &'n.M(N) Umur %*4 tahun +eni! kelamin % ,aki-,aki gama %/!lam Suku bang!a % /ndone!ia Statu! perkawinan % Menikah Pendidikan %S1 Pekerjaan % Pen!iunan 'N/ lamat % +alan Satria Pendem +embrana Pemba aran % P+S No. RM % 14.0*.34. 'anggal MRS % 21 November 2014 iagno!a Medi! % M 'ipe // # 56# SN7 P"n%n''(n' Nama % &'n. 8) Umur %9: tahun +eni! kelamin % ,aki-laki Pekerjaan % Swa!ta 7ubungan dengan pa!ien % nak kandung 2. A)%&%n M%&(* R(+%, &%*$# 1; 6eluhan Utama. 'angan dan kaki lema! !ejak 1 minggu ang lalu. Sakit pada bagian belakang !aat tidur terlentang. 2; 6ronologi! 6eluhan Pa!ien rajin memerik!akan gula darahn a di rumah !akit di Negara. !aran dokter pa!ien di !arankan untuk memerik!akan diri ke rumah !a karena kemungkinan ada gangguan ginjal akibat iabete! Militu! ang

Asuhan Keperawatan Kepada Pasien Lnh

Embed Size (px)

DESCRIPTION

askep anak

Citation preview

ASUHAN KEPERAWATAN KEPADA PASIEN Tn. MYNDENGAN DIAGNOSA DM TIPE IIDI RUANG MAWAR RUMAH SAKIT UMUM PUSAT SANGLAHTANGGAL 24-26 NOVEMBER 2014

A. PENGKAJIANPengkajian dilakukan pada tanggal 24 November 2014 pukul 10.00 wita di Ruang Mawar RSUP Sanglah Denpasar dengan teknik wawancara, observasi, pemeriksaan fisik dan catatan medis pasien.1. IdentitasPasien Nama : Tn.MYNUmur: 64 tahunJenis kelamin: Laki-LakiAgama: IslamSuku/bangsa: IndonesiaStatus perkawinan: Menikah Pendidikan: S1Pekerjaan: Pensiunan TNIAlamat: Jalan Satria Pendem JembranaPembayaran: BPJSNo. RM: 14.06.74.99Tanggal MRS: 21 November 2014Diagnosa Medis : DM Tipe II , CKD, SNHPenanggung Nama: Tn. WDUmur: 38 tahunJenis kelamin: Laki-lakiPekerjaan : SwastaHubungan dengan pasien: Anak kandung

2. Alasan Masuk Rumah sakit1) Keluhan Utama. Tangan dan kaki lemas sejak 1 minggu yang lalu. Sakit pada bagian belakang saat tidur terlentang.2) Kronologis KeluhanPasien rajin memeriksakan gula darahnya di rumah sakit di Negara. Atas saran dokter pasien di sarankan untuk memeriksakan diri ke rumah sakit karena kemungkinan ada gangguan ginjal akibat Diabetes Militus yang dideritanya. Pasien pun mengalami kaku pada kaki tan tangan bagian kanan. Akhirnya setelah 10 hari berlalu pasien memeriksakan diri ke rumah sakit sanglah.Terapi obat yng di dapatkan oleh pasien: IVFD Nacl 0.9% 20 tpm Captropil 25 mg. obat ini sebagai penurun tekanan darah. Karena pasien memiliki riwayat hipertensi Asam folat 2 mg CaCO3 Dextrose 40% 25 ml Lactulac oral Citicolin 500 mg Asetosal 1x100 mg3. Riwayat Kesehatan 1) Riwayat AlergiPasein mengatakan tidak memiliki riwayat alergi terhadap makanan atau obat-obatan2) Riwayat Masuk Rumah SakitPasien mengatakan ini pertama kali masuk rumah sakit. Biasanya pasien datang ke rumah sakit untuk memeriksakan DM dan hipertensinya ke dokter. Pasien mengatakan tidak suka masuk rumah sakit.3) Riwayat Kebiasaan PasienPasien rajin berolahraga semenjak menjadi TNI. Namun setelah pensiun pasien lebih banyak beraktifitas di rumah. Pasien suka makan daging dan suka minuman bersoda. Pasien mengatakan di rumah pola makan kurang terkontrol4) Riwayat Kesehatan KeluargaAnggota keluarga tidak ada yang memiliki riwayat penyakit seperti pasien

4. Data Bio-psiko-sosio-spirituala. BernafasSebelum sakit: pasien bernafas dengan normalSaat sakit: pasien mengatakan tidak mengalami sulit bernafas b. Makan dan minumSebelum sakit: pasien mengatakan makan 3 kali sehari dengan porsi besar. pasien mengatakan tidak ada kesulitan untuk makan. Pasien mengatakan minum kira-kira1-2 botol aqua (1300ml) sehariSaat sakit: ketika masuk rumah sakit pasien mengatakan nafsu makan baik, pasien menghabiskan 1 porsi makanan yang disediakan. Pasien hanya minum kurang lebih 4 gelas sehari. Pasien mengatakan selalu haus namun tidak ingin minum.c. Eliminasi BABSebelum sakit: pasien mengatakan BAB dalam seminggu kira-kira 3-4 kali dengan konsistensi padat berwarna kecoklatan dan berbau khasSetelah sakit: pasien selama dirawat di Rumah Sakit sudah dapat BAB satu kali dengan konsistensi keras dan berbau khas berwarna agak gelap serta sulit untuk BABBAKSebelum sakit: pasien mengatakan dapat BAK tidak disertai nyeri atau perdarahan. Dengan konsistensi pekat dan sedikit berbau. Kira-kira 5 kali sehari pasien BAK.Saat sakit: pasien mengatakan BAK dengan konsistensi encer dan banyak. Pasien selama di rawat BAK sebanyak 8 kali. Jika malam hari pasien mengatakan BAK 4 kali selama 1 malam. Pasien tidak mengetahui berapa jumlah urin yang keluar ketika BAK.d. Gerak dan AktifitasSebelum sakit: pasien mengatakan sebelum sakit beraktivitas sebagai pensiunan TNI. Pasien terkadang berolahraga sekitar rumah dan melalukan pekerjaan rumahSaat sakit: pasien hanya duduk dan tertidur di tempat tidur. Aktifitas seperti makan dan ke kamar mandi dibantu oleh keluarga. Kasien kesulitan menggerakkan kaki dan tangan sebelah kanan. e. Istirahat tidurSebelum sakit: pasien mengatakan kebiasaan tidur sekitar pukul 11 malam dan bangun pada pukul 5 pagi.Saat sakit: pasien mengatakan terbiasa tidur di tengah malam. Ketika pagi datang barulah merasa ngantuk.f. Pengaturan suhuSebelum sakit: pasien mengatakan suhu tubuh selalu normalSaat sakit: suhu tubuh pasien normal 37oCg. Kebersihan DiriSebelum sakit: pasien mengatakan mandi 2x sehari atau sesuai dengan aktivitasnyaSaat sakit: pasien mengatakan sudah mandi namun di bantu keluarga. Pasien senang menggunakan jaken bermotif tentara dan pasien sangat menjaga kebersihannya.h. Rasa NyamanPasien mengatakan tidak mengalami nyeri dan mual muntahi. Rasa Amanpasien tidak mengatakan kecemasannya. Pasien hanya merindukan kehadiran isrtinya yang sudah meninggal.j. KomunikasiSebelum sakit: pasien mengatakan dapat berkomunikasi dengan baik di lingkungan sekitarnyaSaat sakit: pasien mengatakan dapat berkomunikasi dengan baik. Saat pengkajian pasien mampu mendengar perkataan perawat dengan jelas. Pasien berkomunikasi dengan bahasa indonesiak. Rekreasi Sebelum sakit: pasien mengatakan sebelum sakit beraktivitas untuk merawat keempat anaknya setelah sang istri meninggalSaat sakit: pasien mengatakan rindu dengan istrinya. Untuk menghibur diri selama di rawat di rumah sakit pasien sering mendengarkan lagu karya Ebiet G.A.D baik secara langsung atau memakai headphone.l. Produktivitas Sebelum sakit: pasien memanfaatkan waktu untuk melatih anaknya sebagai TNISaat sakit: pasien mengatakan tidak dapat mengerjakan pekerjaan rumah dan melatih anak-anaknyam. Pengetahuan Sebelum sakit: sebelum sakit pasien mengatakan mengetahui tentang penyakitnya.Saat sakit: pasien mengetahui adanya gangguan ginjal akibat diabetes Militus yang dideritanya.n. Spiritual Sebelum dan sesudah sakit pasien mengatakan rajin sembahyang dan berdoa.

5. Pengkajian Fisika. Keadaan Umum1) Kesan umum: lemah2) Kesadaran: Compos Mentis3) Bentuk tubuh: Kurus4) Warna Kulit: Sawo matang5) Risiko jatuh : 8b. Gejala Kardinal1) Tekanan Darah: 140/90 mmHg2) Suhu: 36,5oC3) Nadi: 84x/menit4) Respirasi : 20x/menitc. Keadaan lain1) BB: 60 kg2) IMT: 22d. Keadaan Fisika) Kepala1) Inspeksi :a. bentuk simetris b. rambut pendek c. warna rambut hitamd. distribusi rambut jarange. kulit kepala bersih2) Palpasi :a. Tidak ada massab. Tidak ada pembengkakanc. Tidak ada bejoland. Tidak ada nyeri tekanb) Mata1) Inspeksi : a. Mata nampak sembabb. bentuk mata cekungc. refleks mata baikd. pupil ishokore. lapang pandang baikf. konjungtiva merah muda.2) Palpasi : a. mata teraba kerasb. tidak ada nyeri tekan.

c) Hidung1) Inspeksi : a. bentuk simetrisb. tidak ada sekretc. tidak ada nafas cuping hidung2) Palpasi : a. Tidakada pembengkakanb. Tidak ada nyeri tekand) Telinga1) Inspeksi :a. bentuk simetrisb. tidak ada sekretc. pendengaran baikd. tidak ada lesi2) Palpasi : a. Tidak ada nyeri tekanb. Tidak ada massae) Mulut&gigi 1) Inspeksi :a. mukosa bibir keringb. keadaan gigi bersih dan lengkapc. lidah simetrisd. warna lidah keputihane. tidak ada lesi2) Palpasi :a. Tidak ada nyeri tekanb. Tidak ada massac. Tidak ada pembengkakanf) Wajah1) Inspeksi : a. Wajah terlihat pucat dan lemasb. bentuk simetris, c. tidak ada lesi2) Palpasi : a. Tidak ada nyeri tekanb. Tidak ada pembengkakanc. Tidak ada massag) Leher1) Inspeksi :a. bentuk simetrisb. tidak ada nyeri tekanc. tidak ada pembesaran kelejar tiroidd. arteri karotis terabae. tidak ada pembesaran vena jugularis.2) Palpasi : a. Tidak ada nyeri tekanb. arteri karotis terabac. tidak ada massad. tidak ada pembesaran kelenjar tiroide. tidak ada pembesaran kelenjar limfeh) Thorax : 1) Inspeksi : a. bentuk simetrisb. pergerakan dada simetris2) Palpasi :a. Tidak ada nyeri tekan b. Tidak ada massa c. pernafasan torakal ves+/+, wh -/- , rh -/-d. vibrasi / getaran bicara terasa.3) Perkusi :a. bunyi ketukan terdengar dan terasa4) Auskultasi :a.Terdengar sumbatan aliran udarab.suara nafas terdengarc.nafas teraturi) Abdomen: bentuk normal, tidak ada nyeri tekan, tidak ada lesi.1) Inspeksi :a. Abdomen membesar pada bagian regio kanan atas, regio kiri atas, regio kanan bawah dan regio kiri bawah2) Auskltasi : a. terdengar suara bising ususb. suara pembuluh darah terdengar.3) Perkusi :a. bunyi ketukan terasa dan terdengar,b. ada gas dan kembung4) Palpasi :a. Tidak ada masab. ada nyeri tekan pada bagian abdomen bawah regio kanan dan kiri bawahj) Ekstremitas 1) atas : bentuk normal. Jari-jari lengkap, infuse dipasang pada tangan sebelah kanan pasien. Tidak ada lesi. Reflex otot kurang baik tidak bsa di serakkan sempurna2) bawah: bentuk normal, jari kaki lengkap, tidak ada lesi. Kaki sebelah kanan sulit di gerakkan. Kaki sebelah kiri mengalami udemak) GenetaliaTidak terobservasi6. Pemeriksaan Penunjangpemeriksaan diagnostic dengan hasil:a. Pemeriksaan urine lengkap Tanggal 22 November 2014PARAMETERHASILSATUANKET.

PH6-7.35-7.45

Protein 75 (+ +)Mg/dlpositif

glukosa100 (+ +)Mg/dlpositif

b. Pemeriksaan kimia klinikPARAMETERHASILSATUANNORMALKET

BUN91Mg/dl8.00-23.00tinggi

Creatinin6.32Md/dl0.70-1.20tinggi

c. Analisa Gas DarahPARAMETERHASILNORMALKET

Na132136-145Tinggi

Kalium4.23.50-5.10Normal

PCO23435.00-45.00Rendah

PO217680.00-100.00Tinggi

HCO320.122.00-26.00Rendah

TCO221.124.00-30.00Rendah

d. Gula darah setelah makan pada tanggal 22 adalah 225 mg/dl. Nilai normal gula darah setelah makan adalah