13
BAB 8 STRATEGI LOKASI Kelompok: 2 Dicky Heriawan Emilia Wati Ina Yusnita Shalehah Maidah Novita Sari 1

Manajemen Operasi Bab 8 Kelompok 2 3AKT

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Manajemen Operasi Bab 8 Kelompok 2 3AKT

BAB 8STRATEGI LOKASI

Kelompok: 2 Dicky Heriawan Emilia Wati Ina Yusnita Shalehah Maidah Novita Sari

1

Page 2: Manajemen Operasi Bab 8 Kelompok 2 3AKT

Salah satu keputusan paling penting yang dibuat oleh perusahaan adalah dimana mereka akan menempatkan kegiatan operasional mereka, maka keputusan yang harus diambil selanjutnya oleh manajer operasional adalah strategi lokasi. Pilihan-pilihan yang ada dalam lokasi meliputi:

1. Tidak pindah, tetapi meluaskan fasilitas yang ada2. Mempertahankan lokasi yang sekarang, selagi

menambah fasilitas lain di tempat lain 3. Menutup fasilitas yang ada dan pindah ke lokasi

lain Tujuan strategi lokasi adalah

memaksimalkan manfaat lokasi bagi perusahaan.

Pentingnya Lokasi

2

Page 3: Manajemen Operasi Bab 8 Kelompok 2 3AKT

Lokasi dan Biaya

Lokasi dan Inovasi

3

Page 4: Manajemen Operasi Bab 8 Kelompok 2 3AKT

Secara umum perusahaan dalam melaksanakan strategi

lokasi mempertimbangkan hal-hal sebagai berikut:

1. Produktifitas Tenaga Kerja2. Risiko Nilai Tukar dan Mata Uang3. Biaya4. Risiko Politik,Nilai,dan Budaya5. Kedekatan pada Pasar6. Kedekatan pada Suplier7. Kedekatan pada Pesaing

4

Faktor-faktor yang Mempengaruhi Lokasi

Page 5: Manajemen Operasi Bab 8 Kelompok 2 3AKT

1. Produktivitas Tenaga Kerja• Contoh: Qulity Coils membayar $70/hari dengan

produksi sebesar 60 unit/hari di di connecticut,jumlah hari ini akan lebih murah jika di bandingkan dengan pabrik di meksiko dengan upah $25/hari dengan produktivitas 20 unit/hari:

Kasus 1: Pabrik di Connecticut

Kasus 2: Pabrik di Juarez, Meksiko

5

Page 6: Manajemen Operasi Bab 8 Kelompok 2 3AKT

2. Risiko Nilai Tukar dan Mata Uang• Walaupun tingkat upah buruh dan produktivitas

dapat membuat sebuah negara terlihat ekonomis, tingkat nilai tukar yang tidak menguntungkan dapat menghilangkan penghematan yang dilakukan

6

Page 7: Manajemen Operasi Bab 8 Kelompok 2 3AKT

3. Biaya-Biaya

Biaya

Biaya Nyata: biaya yang dapat

diidentifikasi langsung dan dihitung secara tepat. Co: BBB,BTK,

Pajak, Penyusutan,dll Biaya Tidak Nyata:

Biaya yang sulit dihitung. Co: kualitas

hidup,kualitas pendidikan,fasilitas

transportasi umum,dll

7

Page 8: Manajemen Operasi Bab 8 Kelompok 2 3AKT

4. Risiko Politik,Nilai,dan Budaya• Risiko politik berhubungan dengan

kemungkinan fluktuasi sikap pemerintah terhadap kepemilikan swasta dan stabilitas ketenagakerjaan.

• Perbedaan budaya pekerja dan pemasok merupakan salah satu tantangan terbesar keputusan operasi.

8

Page 9: Manajemen Operasi Bab 8 Kelompok 2 3AKT

5. Kedekatan pada Pasar• Merupakan faktor lokasi utama

9

6. Kedekatan pada Pemasok3 alasan

1. Barang yang mudah busuk

2. Biaya transportasi

3. Jumlah produk yang sangat banyak

Page 10: Manajemen Operasi Bab 8 Kelompok 2 3AKT

7. Kedekatan dengan Pesaing• Clustering perusahaan yang saling bersaing

berdekatan satu sama lain disebabkan oleh keberadaan sejumlah informasi, bakat,modal,atau SDA yang penting.

10

Page 11: Manajemen Operasi Bab 8 Kelompok 2 3AKT

Metode Evaluasi Alternatif Lokasi

Metode Pemeringkatan Faktor

AnalisisTitik Impas Lokasi

Metode Pusat Gravitasi

Model Transportasi

11

Page 12: Manajemen Operasi Bab 8 Kelompok 2 3AKT

Strategi Lokasi pada Industri Jasa• Analisis lokasi di sektor industri terfokus pada

minimalisasi biaya, sementara sektor jasa berfokus pada maksimalisasi pendapatan.

• 8 komponen utama volume dan pendapatan perusahaan jasa:

1. Daya beli2. Kesesuaian jasa dan citra perusahaan dengan

demografi3. Persaingan4. Kualitas persaingan5. Keunikan lokasi dan pesaing6. Kualitas fisik fasilitas dan bisnis disekitarnya7. Kebijakan operasional perusahaan8. Kualitas manajemen

12

Page 13: Manajemen Operasi Bab 8 Kelompok 2 3AKT

Sistem Informasi Geografis• Merupakan sistem yang menyimpan dan

memperlihatkan informasi yang dapat dihubungkan dengan lokasi geografis.

• Beberapa data geografis yang tersedia dalam SIG:

1. Data sensus2. Peta 3. Fasilitas umum4. Semua sungai,gunung,hutan5. Semua bandara besar,universitas,rumah sakit

13