20
TEORI PERTUMBUHAN DAN PEMBANGUNAN EKONOMI NAMA KELOMPOK : 1.Saiful Zhainudin 2.Syahrul Mubarok 3.Wayaniar Ramadhani BAB 3 Pengantar EKP

Pengantar ekp bab 3

Embed Size (px)

DESCRIPTION

homework

Citation preview

Page 1: Pengantar ekp bab 3

TEORI PERTUMBUHAN DAN PEMBANGUNAN EKONOMINAMA KELOMPOK :1. Saiful Zhainudin2. Syahrul Mubarok3. Wayaniar Ramadhani

BAB 3Pengantar EKP

Page 2: Pengantar ekp bab 3

Teori-teori pertumbuhan dan pembangunan ekonomi :

1. MAZHAB HISTORISMUS2. MAZHAB KLASIK3. MAZHAB KEYNESIAN (Harrod-Domar)4. MAZHAB NEO-KLASIK5. MAZHAB PERTUMBUHAN ENDOGEN6. MAZHAB SCHUMPETER7. MAZHAB KETERGANTUNGAN

Page 3: Pengantar ekp bab 3

1. MAZHAB HISTORISMUSPrinsip & ajaran :- Menekankan pendekatan yang bersifat evolusioner- Menekankan pentingnya peran pemerintah- Menggunakan pendekatan induktif dalam

analisisnya- Memberikan dukungan pada pandangan yang

bersifat konservatifMazhab ini diwakili oleh :

a. Friedrich Listb. Bruno Hilderbrandc. Karl Bücherd. Walt Whitman Rostow

Page 4: Pengantar ekp bab 3

1. MAZHAB HISTORISMUS Friedrich List

Pakar Ekonomi klasik dinilai terlalu kosmopolatif karena mengabaikan peran pemerintah dalam perekonomianAda 5 tahapan dalam Perkembangan ekonomi masyarakatPerdagangan bebas hanya cocok diterapkan di negara maju2 sektor utama yang menentukan perkonomian : pertanian & industri

Bruno HilderbrandAdanya evolusi dalam perekonomian & kebijakan EKO harus bercermin dari sejarahPerkembangan ekonomi bukan didasarkan pada cara produksi tetapi dengan cara distribusi.

Page 5: Pengantar ekp bab 3

1. MAZHAB HISTORISMUS Karl BücherMerupakan sintesa dari pendapat List &

Hilderbrand Walt Whitman Rostow

Pokok pikiran : proses pembangunan ekonomi dibedakan dalam 5 tahap :

1. Masyarakat tradisional2. Tahap prasyarat lepas landas3. Tahap lepas landas4. Tahap menuju kedewasaan5. Tahap konsumsi tinggi

Kritik terhadap W. W.Rostow

Page 6: Pengantar ekp bab 3

2. MAZHAB KLASIKTatanan ekonomi masyarakat :

Kebijakan pasar bebasKegiatan ekonomi dilakukan atas dasar mekanisme pasar : tanpa campur tangan pemerintah (peran pemerintah dibatasi)Nilai & harga barang, tingkat upah, sewa & laba ditentukan oleh mekanisme tarik-menarik antara permintaan & penawaran di pasar

Merupakan syarat mutlak yang diperlukan guna keserasian dalam kehidupan ekonomi dan kesejahteraan umum yaitu spesialisasi, efisiensi & pasar bebas.

Page 7: Pengantar ekp bab 3

2. MAZHAB KLASIK

A. Adam SmithPokok pikiran :Tiap kegiatan ekonomi yang didasarkan pada mekanisme pasar dinilai mampu mengalokasikan tiap sumberdaya secara efisien & penguarangan peran pemerintahMembagi sejarah peradaban manusia ke dalam 4 tahap yaitu tahap berburu, beternak, pertanian & perdaganaganDalam hal kebijakan publik, Smith membuat 4 pedoman dasar yaitu kepastian, kemudahan, kelancaran, dan biaya penilaian/pemungutan pajak tidak mahalProses pertumbuhan ekonomi dibagi menjadi dua yaitu :

1. Pertumbuhan Output total : SDA yg tersedia, SDM & akumulasi modal yg dimiliki2. Pertumbuhan Penduduk :mampu mendorong pertumbuhan ekonomi dengan cara spesialisasi / pembagian kerja yang akan meningkatkan produktivitas tenaga kerja dan mendorong perkembangan teknologi

Page 8: Pengantar ekp bab 3

2. MAZHAB KLASIKB. David Richardo• Pokok pikiranTeori penting dalam buku Principles of Political

Economy and Taxation (1817) :Teori tentang nilai & harga barangTeori tentang distribusi pendapatanTeori tentang perdagangan internasionalTeori tentang akumulasi & pertumbuhan ekonomi

• Proses pertumbuhan

Page 9: Pengantar ekp bab 3

3. MAZHAB KEYNESIAN (Harrod-Domar)

Pokok pikiran Harrod-Domar :Merupakan pengembangan teori makro KeynesMenganalisis faktor perekonomian untuk tumbuh dan berkembang dalam jangka panjangAsumsi menurut Harrod-Domar :a. Perekonomian dan faktor produksi dalam pengerjaan penuhb. Perekonomian terdiri dua sektor : sektor rumah tangga & perusahaanc. besar tabungan masyarakat proporsional dengan pendapatan nasionald. Kecenderungan menabung besarnya tetap

Page 10: Pengantar ekp bab 3

3. MAZHAB KEYNESIAN (Harrod-Domar)

Pokok pikiran :Memandang bahwa ada hubungan ekonomis antara besarnya stok modal (K) dan tingkat ouput total (Y) atau yg biasa disebut : capital-ouput ratio (COR)(Marginal propensity to save = MPS) = s dan investasi ditentukan oleh tingkat tabungan, maka model pertumbuhan ekonomi S = s.Y ( tabungan “S” merupakan proporsi “s” dari output “Y” )Investasi sebagai perubahan stok modal dan dilambangkan ∆K maka I = ∆K Karena stok modal (K) berhubungan langsung dengan output total (Y) maka

atau atau k = COR

Karena tabunagn (S) harus sama dengan investasi total (I), maka : S = I

Page 11: Pengantar ekp bab 3

3. MAZHAB KEYNESIAN (Harrod-Domar)

Persamaan akhir :S = s.Y = k. ∆Y = ∆K = I atau s.Y = k. ∆Y jadi pers. Akhir >Ini menunjukkan bahwa tingkat pertumbuhan output (∆Y/Y) ditentukan secara simultan oleh rasio tabungan (s) dan rasio modal-ouput (K). Jadi tingkat pertumbuhan output tersebut berbanding lurus dengan rasio tabungan.

Kritik terhadap teori Harrod-Domar :

Page 12: Pengantar ekp bab 3

4. Teori Pertumbuhan NEOKLASIK (Solow-Swan)

Pokok pikiran :Berkembang sejak tahun 1950-an dan didasarkan pada anggapan yang mendasari analisis ekonomi klasik yaitu bahwa perekonomian berada pada tingkat pengerjaan penuh dan tingkat pemanfaatan penuh(Capital-Output Ratio) COR dapat berubah-ubah. Dalam fungsi produksi Neoklasik tingkat output tertentu dapat diciptakan dengan menggunakan berbagai kombinasi modal dan tenaga kerja.Fungsi produksi Neo-klasik

Page 13: Pengantar ekp bab 3

4. Teori Pertumbuhan NEOKLASIK (Solow-Swan)

Teori pertumbuhan neoklasik juga dapat disajikan dalam bentuk fungsi produksi Cobb-Douglass, dimana output merupakan fungsi dari tenaga kerja dan modal. Asumsi yang digunakan : skala pengembalian yang konstanFungsi Cobb-Douglass : Qt = TtKt

aLtb

Dimana : Qt : tingkat produksi pada tahun t

Tt : tingkat teknologi pada tahun t

Kt : jumlah stok barang modal pada tahun t

Lt : jumlah tenaga kerja pada tahun ta : jumlah pertambahan output yg diciptakan oleh 1

unit pertambahan satu unit modalb: jumlah pertambahan output yg diciptakan oleh 1

unit pertambahan satu unit tenaga kerja

Page 14: Pengantar ekp bab 3

5. MAZHAB PERTUMBUHAN ENDOGENPokok pikiran :

Pengkajian kerangka teoritis lebih luas yaitu mengidentifikasi dan menganalisis faktor-faktor yang memengaruhi proses pertumbuhan ekonomiFaktor utama penyebab perbedaan tingkat perndapatan perkapita yaitu adanya perbedaan mekanisme alih pengetahuan, kapasitas investasi modal fiskal, modal insani, dan infrastruktur.Menggambarkan bahwa akumulasi modal tidak mengalami diminishing returns , namun justru akan mengalami increasing returns dengan adanya spesialisasi dan investasi bidang SDM dan ilmu pengetahuanElemen dasar pertumbuhan endogen :1. adanya perubahan teknologi yg bersifat endogen2. adanya penciptaan ide-ide baru oleh perusahaan3. produksi barang-barang konsumsi tumbuh tanpa batas.

Page 15: Pengantar ekp bab 3

5. MAZHAB PERTUMBUHAN ENDOGENFungsi produksi : Y = F (R, K, H)

Dimana Y : total output R : penelitian dan pengembangan K : akumulasi modal fisik H : akumulasi modal insani

Dalam praktiknya formula yang sering digambarkan dengan Y = AK, dimana A : faktor teknologi dan K : persediaan modal (baik fisik maupun manusia)Implikasi tabungan thd pertumbuhan ekonomi bertolak belakang dengan pandangan teori klasik yaitu :a. Meskipun tingkat tabungan sama, NSB tidak mampu mengejar ketertinggalannya dg negara maju karena perbedaan pada modal insani & tingkat teknologib. Dg adanya pasar bebas, investasi asing pun mengalir deras di NSB yang mengakibatkan makin menjauhnya upaya pemanfaatan investasi modal insani yg optimal

Page 16: Pengantar ekp bab 3

6. MAZHAB SCHUMPETERAdanya keyakinan bahwa sistem ekonomi kapitalisme merupakan sistem yang paling baik untuk menciptakan pembangunan ekonomi, namundalam jangka panjang sistem kapitalisme akan mengalami stagnasi.Faktor utama penyebab perkembangan ekonomi adalah proses inovasi dan pelakunya adalah para inovator/pengusahaInovasi mempunyai tiga pengaruh :1. diperkenalkannya “teknologi” baru2. menimbulkan keuntungan lebih, yang merupakan Sumber dana bagi akmulasi modal3. inovasi selalu diikuti oleh timbulnya praktek peniruan (imitasi). Akibatnya :

a. Menurunnya keuntungan monopolistis dari para inovator

b. Adanya penyebaran teknologi baru,

Page 17: Pengantar ekp bab 3

6. MAZHAB SCHUMPETERFaktor penunjang inovasi :1. adanya lingkungan yang menunjang terjadinya inovasi tsb2. adanya cadangan ide-ide baru yg relevan3. adanya sistem perkreditan yang menyediakan dana bagi para entrepreneur untuk merealisasikan ide-ide tsb menjadi kenyataan.Runtuhnya Kapitalismekarena adanya trnsformasi gradual di dalam sistem tsb menuju ke arah sistem yang bersifat sosialistis.

Page 18: Pengantar ekp bab 3

7. TEORI KETERGANTUNGANBerkembang di Amerika Latin th 1960-an oleh Paul BaranFenomena keterbelakangan NSB terjadi ketika masyarakat prakapitalis tsb tergabung ke dalam sistem ekonomi dunia yang kapitalistik.Pendekatan dependesia memandang ketergantungan NSB terhadap negara maju merupakan akibat hubungan struktural yg eksploratif.Menurut T. Dos Santos (1970), ketergantungan diklarifikasikan menjadi :1. Ketergantungan Kolonial2. Ketergantungan Industri Keuangan3. Ketergantungan Teknologi Industri

Page 19: Pengantar ekp bab 3

7. TEORI KETERGANTUNGANMenurut Todaro & Smith (2003), pendekatan ketergantungan terpecah dalam beberapa aliran pemikiran. Di antaranya :1. Model Ketergantungan Neokolonial2. Model Paradigma Palsu3. Tesis Pembangunan Dualistik

Kritik terhadap teori Ketergantungan

Page 20: Pengantar ekp bab 3

PERTANYAAN SESI 1

1.

SESI 21.