ASKEP KELUARGA DENGAN ANAK USIA SEKOLAH.pptx

Embed Size (px)

DESCRIPTION

ASKEP KELUARGA DENGAN ANAK USIA SEKOLAH.pptx

Citation preview

ASKEP KELUARGA DENGAN ANAK USIA SEKOLAH

KELOMPOK 3ASKEP KELUARGA DENGAN ANAK USIA SEKOLAHKELUARGAKeluarga adl sekumpulan orang yg dihubungkan o/ ikatan perkawinan, adopsi, kelahiran yg bertujuan menciptakan dan mempertahankan budaya yg umum, meningkatkan perkembangan fisik, mental. Emosional, sosial dr tiap anggota keluarga (Duval, 1972)Keluarga dengan anak sekolah adl keluarga dengan anak pertama/ anak selanjutnya memasuki usia sekolah yaitu ketika anak memasuki masa pubertas sekitar umur 5-13 tahun. ( Duvall 1985)

TAHAP PERKEMBANGAN KLG. IVBersosialisasiMempertahankan hubungan pernikahan.Meningkatkan hubungan terbuka antara anggota keluarga.Keluarga sibuk dengan urusan masing-masing.Keadaan ekonomi mulai sulit untuk kebutuhan anak sekolah.ASKEP KELUARGA DENGAN ANAK SEKOLAHCONTOH KASUS: Keluarga Tn.Ha (51 th) mempunyai seorang istri bernama Ny.He (44 th) dan dikaruniai 3 anak yaitu Nn.Ar (26 th), An.Di (13 th) dan An.B (10 th). Tn.H bekerja sebagai wiraswasta dan Ny.He bekerja sebagai pegawai negeri .Anak pertama pasangan Tn. Ha dan Ny. He sudah menikah dan tidak tinggal bersamanya, tetapi tinggal di Yogyakarta dirumah suaminya. Sumber air untuk kehidupan Tn. Ha dekat dengan pembuangan air limbah yaitu kurang dari 10meter sehingga airnya tercemar dengan air limbah. Air keluarga Tn. Ha berbau, keruh dan rasanya getir. An.Di sering mengeluh sakit perut (diare) dan sering gatal-gatal, sampai-sampai berat badannya mengalami penurunan yang cukup drastis, yang awalnya 40 kg turun menjadi 36 kg. Sedangkan untuk anak terakhirnya yaitu An.H kesehatannya baik sekali, An.H berada di kelas 5 SD. Interaksi antara kedua keluarga kurang karena kesibukannya masing-masing sehingga apabila ada anggota keluarga yang mengalami masalah kesehatan, anggota keluarga yang lain tidak mengetahuinya. Ny. He mengatakan keluarga jarang berkumpul dengan anggota keluarga lain untuk saling bertukar pendapat.PENGKAJIANA. DATA UMUMNama kepala keluarga: Tn. HaUmur: 51 tahunAgama: Kristen Pendidikan: SMPPekerjaan: WiraswastaSuku / Bangsa: Jawa/ IndonesiaAlamat: RT 01 RW 02 Dusun Ngeblek Desa Pelem

PENGKAJIANB.RIWAYAT DAN TAHAP PERKEMBANGAN KELUARGATahap perkembangan keluarga Tn. H saat ini adalah berada dalam tahap IV yaitu keluarga dengan anak sekolah.Tahap perkembangan keluarga yang belum terpenuhi : Sosialisasi, interaksi dengan anggota keluarga lain.

PENGKAJIANC. PENGKAJIAN LINGKUNGANPersediaan air bersih :Air bersih diperoleh dari sumur yang dialirkan melalui pompa listrik.Pembuangan sampah :Sampah-sampah rumah tangga yang ada dikumpulkan dan diangkut oleh petugas sampah.Pembuangan air limbah :Pembuangan air limbah (air sisa mandi atau keperluan keluarga) dibuang/dialirkan ke got.Jamban / WC (tipe, jarak dari sumber air):Kamar mandi dan WC menjadi satu, terletak di dalam rumah, dekat dengan dapur. Keluarga menggunakan WC jongkok dengan septic tank. Jarak septic tank jauh dari sumber air (< 10 meter). Sumber air yang digunakan adalah air sumur yang dialirkan dengan pompa listrik.

STRUKTUR KELUARGA

Pola Komunikasi Keluarga:Pola komunikasi keluarga Tn. Ha adalah tertutup, sehingga jika salah satu anggota keluarga mengalami masalah kesehatan maka anggota keluarga yang lain kurang mengetahuinya.Struktur Kekuatan Keluarga:Setiap keputusan yang diambil dalam menyelesaikan masalah adalah berdasarkan keputusan sendiri tanpa dimusyawarahkan dengan keluarga.Fungsi keluargaFungsi afektif:Semua anggota keluarga saling menghormati dan menyayangi, tetapi komunikasi antara keluarga masih belum maksimal sehingga jika ada masalah anggota keluarga kurang mengetahuinya.Fungsi sosialisasi:Sosialisasi keluarga dengan masyarakat sekitar sangat baik. Mereka ikut berperan serta jika ada kegiatan-kegiatan yang diadakan di wilayahnya. Fungsi reproduksi:Tn. Ha dan Ny.He mempunyai 2 orang anak perempuan, dan memiliki 1 orang anak laki-lakiFungsi ekonomi:Fungsi ekonomi keluarga Tn. Ha termasuk cukup, karena dapat memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Lanjt..Fungsi perawatan kesehatanPenapisan masalah berdasarkan 5 tugas perawatan kesehatan:Mengenal masalah kesehatan :Keluarga belum mampu mengenali masalah kesehatan, karena komunikasi antara keluarga belum terjalin kuat.Memutuskan untuk merawat:Jika ada salah satu anggota keluarga yang sakit, anggota keluarga yang lain memutuskan untuk merawat sendiri jika masalah kesehatannya tidak gawat tetapi jika masalah kesehatannya cukup gawat dibawa ke pelayanan kesehatan (rumah sakit).Mampu merawat :Untuk masalah kesehatan yang ringan seperti flu, keluarga hanya membawa ke rumah sakit dekat rumah kemudian dirawat sendiri di rumah. Tetapi, dengan kondisi yang sudah parah baru dibawa untuk mendapatkan perawatan.Modifikasi lingkunganKeluarga belum bisa memodifikasi lingkungan yang sehat, hal ini dapat dilihat dari jarak antara pembuangan air limbah dengan sumber air yang dekat yaitu