78
INFEKSI VIRUS PADA KULIT Aditya Ganuarda 20060310102

Infeksi Virus Pada Kulit

Embed Size (px)

DESCRIPTION

t

Citation preview

INFEKSI VIRUS PADA KULIT

INFEKSI VIRUS PADA KULITAditya Ganuarda 20060310102A.Definisi virusVirus adalah parasit intraseluler obligat.Virus tersusun atas partikel viral(virion),capsid, dan selubung membran terluarVirus terbagi menjadi dua kelompok utama yaitu :Virus DNAVirus RNA

B.Penyakit kulit karena virus:Herpes zosterHerpes simplexVerukaKondiloma akuminatumMoluskum kontagiosumVariselavariola1.Herpes Zostera. Definisi:Penyakit yang disebabkan oleh infeksi virus varisela-zoster(DNA) yang menyerang kulit dan mukosa, infeksi ini merupakan reaktivasi virus yang terjadi setelah infeksi primerb. Sinonim :Dompo,cacar ular, shinglesc.Epidemiologi- Onset usia : lebih dari 66% >50 tahun,5% pada anak usia