Dislokasi Kondilus Mandibula Ke Anterior

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/26/2019 Dislokasi Kondilus Mandibula Ke Anterior

    1/11

    Dislokasi Mandibula

    Nina Anggraini Sitepu 103308018

  • 7/26/2019 Dislokasi Kondilus Mandibula Ke Anterior

    2/11

    Pasien perempuan berusia 46 thn datang ke klinikgigi dan mulut UNPRI dengan keluhan inginmencabut gigi belakang bawah.

    Pem.Intraoral :

    !"#"$#"$%"$!"#$"4"4$ & 'aries (uper)sialis "$"4"%"6"*"$"$$"##"#%"#6"4#"44"4% &

    Radiks

    $4"$6"$*"#!"#*"46"4!"4* & Dentulus

    Rencana Perawatan : +,o gigi 44"4%

  • 7/26/2019 Dislokasi Kondilus Mandibula Ke Anterior

    3/11

    Pengertian

    -ranslasi atau bergeserna kondilus mandibula

    keluar dari /ossa gleinodalis dan terkunci di antero0superior dari eminentia artikularis" menebabkanterhalangna gerakan menutup mulut" dimanaumumna ini ter1adi karena hipermobilitas dari

    mandibula.

  • 7/26/2019 Dislokasi Kondilus Mandibula Ke Anterior

    4/11

    DislokasiMandibula

    Satu sisi(Unilateral) Dua Sisi(Bilateral)

    Akut Kronis ataukronis rekuren

    AnteriorPosteriorLateralSuperior

    Anterior

  • 7/26/2019 Dislokasi Kondilus Mandibula Ke Anterior

    5/11

    Etiologi

    Pasien mempunai /osa mandibular angdangkal serta kondilus ang tidakberkembang dengan baik

    2natomi ang abnormal serta kerusakan dari

    stabilisasi ligament ang akan mempunaikecenderungan untuk ter1adi kembali3rekuren

    Membuka mulut ang terlalu lebar atau terlalu

    lama Diskoordinasi otot0otot karena pemakaian

    obat0obatan atau gnagguan neurologis

    Perawatan rutin gigi dan mulut" seperti

    perawatan gigi restorasi" pencabutan gigi

  • 7/26/2019 Dislokasi Kondilus Mandibula Ke Anterior

    6/11

    Gambaran Klinis

    Pasien tidak bisa menutup mulut dan sali5ameningkat

    -erlihat cekungan preauricula

    Pada palpasi" teraba condlus mandibula didepan

    eminentia sendi disertai spasme otot0ototmengunah.

    Diagnosa berdasarkan atas : posisi rahang terbuka danpasien tidak bisa menutup mulutna.

    Pemeriksaan Ro kasus trauma : untuk melihat

    apakah ada /raktur condlus mandibula.

  • 7/26/2019 Dislokasi Kondilus Mandibula Ke Anterior

    7/11

    Perawatan

    Reposi

    si

    Bedah

  • 7/26/2019 Dislokasi Kondilus Mandibula Ke Anterior

    8/11

    Cara Reposisi Pasien ditempatkan pada kursi ang tidak bersandar

    dan menempel dinding sehingga punggung dankepala pasien bersandar pada dinding

    (ebelum melakukan tindakan" balut ibu 1ari dengankain kassa ang sedikit tebal untuk mencegah

    tergigitna ibu 1ari karena setelah berada pada posisiang benar maka rahang akan mengatup dengancepat dan keras. (etelah itu gunakan sarung tangan.

    Posisi operator berada di depan pasien

    7etakkan ibu 1ari pada daerah retromolar pad3dibelakang gigi molar terakhirpada kedua sisimandibula setinggi siku0siku operator dan 1ari01ariang lain memegang permukaan bawah mandibula.

  • 7/26/2019 Dislokasi Kondilus Mandibula Ke Anterior

    9/11

  • 7/26/2019 Dislokasi Kondilus Mandibula Ke Anterior

    10/11

    Instruksi

    8indari mungunah 9 makanan ang keras Membuka 9 menguap 1angan terlalu lebar

  • 7/26/2019 Dislokasi Kondilus Mandibula Ke Anterior

    11/11

    TERMA KAS!