4
APTIKOM Central Office : Gedung Magister Teknologi Informasi Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, Kampus UI Salemba Jl Salemba raya No 4 Jakarta Pusat 10430 Indonesia M : 082129000091, 02272222991. E : [email protected], [email protected] YM, Gtalk, FB, Twitt : aptikompusat subscribe : [email protected] www.aptikom.or.id, Nomor : 27/E/DE/APTIKOM/VI/2013 Lampiran : 1 (satu) berkas Perihal : Undangan RAKORNAS APTIKOM 2013 di Samarinda Jakarta, 28 Juni 2013 Kepada Yth. Bapak/Ibu Dosen STMIK SAMARINDA Samarinda Kalimantan Timur Dengan hormat, Salam sejahtera disampaikan kepada Bapak/Ibu semoga kita senantiasa diberikan semangat, kesehatan dan selalu sukses serta dilindungi Tuhan Yang Maha Esa. Asosiasi Perguruan Tinggi Informatika dan Komputer (APTIKOM) akan menyelenggarakan Rapat Koordinasi Nasional (RAKORNAS) APTIKOM tahun 2013 dengan tema “Putting Ubiquitous Learning Into the Center of Quality Education”. Pada kesempatan yang sama akan diselenggarakan pula Call For Paper (Seminar Nasional Informatika), Sharing of Technology dan bersama Kementerian KOMINFO dalam menyelenggarakan pengumuman pemeringkatan ICT Pura untuk Kabupaten Kota di Indonesia dan USO Award serta APTIKOM Achievement Award. Pada kesempatan ini kami atas nama Pengurus APTIKOM Pusat dan Wilayah mengundang Bapak/Ibu untuk hadir pada acara resmi Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) APTIKOM 2013 dan Seminar Nasional pada : Hari / Tanggal : Kamis – Sabtu / 31 Oktober - 2 November 2013 Tempat : Hotel Mesra Internasional, Jalan Pahlawan No. 1 Samarinda Kalimantan Timur Pendaftaran dapat dilakukan melalui http://aptikomkaltim.or.id atau dapat kontak dengan Sdr/Sdri: Sefty Wijayanti, S.Kom : 0812 5810 8291, Shinta Palupi, S.Kom., M.Kom : 0858 2880 7810 Heny Pratiwi, S.Kom., M.Pd : 0853 4757 9080 / 29C8708F dan Siti Qomariah, S.Kom : 0878 1093 2711 Untuk konfirmasi kehadiran dapat melalui Sekretariat Panitia Rakornas APTIKOM Kaltim 2013 di STMIK Widya Cipta Dharma Jalan Prof M. Yamin No. 25 Samarinda Kalimantan Timur. Email : [email protected] FB : Aptikom Kaltim, FanPage FB : Panitia Rakornas Aptikom Kaltim 2013, Twitter : aptikomkaltim, informasi lebih detail dapat dilihat pada website : http://aptikomkaltim.or.id Adapun biaya Rakornas adalah sebagai berikut : 1. Paket Sekamar Sendiri dan Wisata dengan biaya Rp 2.750.000 (termasuk didalamnya menginap di Hotel Mesra International, Seminar Kits, Sertifikat, call for paper wisata ke Kutai Kingdom) 2. Paket Sekamar Berdua dan Wisata dengan biaya Rp 2.150.000 (termasuk didalamnya menginap di Hotel Mesra International, Seminar Kits, Sertifikat, call for paper, wisata ke Kutai Kingdom) 3. Paket Tidak menginap dan Wisata di Hotel Mesra International dengan biaya Rp 1.450.000 Hanya ikut acara Rakornas, Seminar. (termasuk didalamnya Seminar Kits, Call For paper, Sertifikat, Wisata ke Kutai Kingdom) 4. Paket Sekamar Sendiri dengan biaya Rp 2.400.000 . (termasuk didalamnya menginap di Hotel Mesra International, Seminar Kits, Sertifikat, call for paper) 5. Paket Sekamar Berdua dengan biaya Rp 1.800.000 (termasuk didalamnya menginap di Hotel Mesra International, Seminar Kits, Sertifikat, call for paper) 6. Paket Tidak menginap di Hotel Mesra International dengan biaya Rp 1.100.000. Hanya ikut acara Rakornas, Seminar. (termasuk didalamnya Seminar Kits, Call For paper, Sertifikat)

Bpk Ibu Dosen STMIK Samarinda_Undangan RAKORNAS APTIKOM.pdf

Embed Size (px)

DESCRIPTION

surat

Citation preview

Page 1: Bpk Ibu Dosen STMIK Samarinda_Undangan RAKORNAS APTIKOM.pdf

APTIKOM Central Office : Gedung Magister Teknologi Informasi Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, Kampus UI Salemba Jl Salemba raya No 4 Jakarta Pusat 10430 Indonesia M : 082129000091, 02272222991. E : [email protected], [email protected] YM, Gtalk, FB, Twitt : aptikompusat

subscribe : [email protected] www.aptikom.or.id,

Nomor : 27/E/DE/APTIKOM/VI/2013 Lampiran : 1 (satu) berkas Perihal : Undangan RAKORNAS APTIKOM 2013 di Samarinda Jakarta, 28 Juni 2013 Kepada Yth. Bapak/Ibu Dosen STMIK SAMARINDA Samarinda Kalimantan Timur Dengan hormat, Salam sejahtera disampaikan kepada Bapak/Ibu semoga kita senantiasa diberikan semangat, kesehatan dan selalu sukses serta dilindungi Tuhan Yang Maha Esa. Asosiasi Perguruan Tinggi Informatika dan Komputer (APTIKOM) akan menyelenggarakan Rapat Koordinasi Nasional (RAKORNAS) APTIKOM tahun 2013 dengan tema “Putting Ubiquitous Learning Into the Center of Quality Education”. Pada kesempatan yang sama akan diselenggarakan pula Call For Paper (Seminar Nasional Informatika), Sharing of Technology dan bersama Kementerian KOMINFO dalam menyelenggarakan pengumuman pemeringkatan ICT Pura untuk Kabupaten Kota di Indonesia dan USO Award serta APTIKOM Achievement Award. Pada kesempatan ini kami atas nama Pengurus APTIKOM Pusat dan Wilayah mengundang Bapak/Ibu untuk hadir pada acara resmi Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) APTIKOM 2013 dan Seminar Nasional pada : Hari / Tanggal : Kamis – Sabtu / 31 Oktober - 2 November 2013 Tempat : Hotel Mesra Internasional, Jalan Pahlawan No. 1 Samarinda Kalimantan Timur Pendaftaran dapat dilakukan melalui http://aptikomkaltim.or.id atau dapat kontak dengan Sdr/Sdri: Sefty Wijayanti, S.Kom : 0812 5810 8291, Shinta Palupi, S.Kom., M.Kom : 0858 2880 7810 Heny Pratiwi, S.Kom., M.Pd : 0853 4757 9080 / 29C8708F dan Siti Qomariah, S.Kom : 0878 1093 2711 Untuk konfirmasi kehadiran dapat melalui Sekretariat Panitia Rakornas APTIKOM Kaltim 2013 di STMIK Widya Cipta Dharma Jalan Prof M. Yamin No. 25 Samarinda Kalimantan Timur. Email : [email protected] FB : Aptikom Kaltim, FanPage FB : Panitia Rakornas Aptikom Kaltim 2013, Twitter : aptikomkaltim, informasi lebih detail dapat dilihat pada website : http://aptikomkaltim.or.id Adapun biaya Rakornas adalah sebagai berikut : 1. Paket Sekamar Sendiri dan Wisata dengan biaya Rp 2.750.000 (termasuk didalamnya menginap di

Hotel Mesra International, Seminar Kits, Sertifikat, call for paper wisata ke Kutai Kingdom) 2. Paket Sekamar Berdua dan Wisata dengan biaya Rp 2.150.000 (termasuk didalamnya menginap di

Hotel Mesra International, Seminar Kits, Sertifikat, call for paper, wisata ke Kutai Kingdom) 3. Paket Tidak menginap dan Wisata di Hotel Mesra International dengan biaya Rp 1.450.000 Hanya

ikut acara Rakornas, Seminar. (termasuk didalamnya Seminar Kits, Call For paper, Sertifikat, Wisata ke Kutai Kingdom)

4. Paket Sekamar Sendiri dengan biaya Rp 2.400.000 . (termasuk didalamnya menginap di Hotel Mesra International, Seminar Kits, Sertifikat, call for paper)

5. Paket Sekamar Berdua dengan biaya Rp 1.800.000 (termasuk didalamnya menginap di Hotel Mesra International, Seminar Kits, Sertifikat, call for paper)

6. Paket Tidak menginap di Hotel Mesra International dengan biaya Rp 1.100.000. Hanya ikut acara Rakornas, Seminar. (termasuk didalamnya Seminar Kits, Call For paper, Sertifikat)

Page 2: Bpk Ibu Dosen STMIK Samarinda_Undangan RAKORNAS APTIKOM.pdf

APTIKOM Central Office : Gedung Magister Teknologi Informasi Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, Kampus UI Salemba Jl Salemba raya No 4 Jakarta Pusat 10430 Indonesia M : 082129000091, 02272222991. E : [email protected], [email protected] YM, Gtalk, FB, Twitt : aptikompusat

subscribe : [email protected] www.aptikom.or.id,

Adapun biaya yang ditetapkan akan diberikan discount atau pengurangan biaya bila : 1. Melakukan pembayaran sebelum atau sampai dengan tanggal 20 September 2013, maka biaya

Paket Dengan Wisata : Sekamar sendiri menjadi Rp. 2.650.000 (dua juta enam ratus lima puluh ribu rupiah), Satu Kamar Berdua menjadi Rp 2.050.000,- (Dua Juta Lima Puluh Ribu Rupiah) dan Tidak Menginap menjadi Rp 1.350.000,- (Satu Juta Tiga Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah) dan setelah tanggal yang sudah ditentukan, biaya akan kembali normal. Sedangkan, biaya Paket Tanpa Wisata : Sekamar Sendiri menjadi Rp. 2.300.000 (Dua Juta Tiga Ratus Ribu Rupiah), Satu Kamar Berdua menjadi Rp. 1.700.000 (Satu Juta Tujuh Ratus Ribu Rupiah) dan Tidak Menginap menjadi Rp. 1.000.000 (Satu Juta Rupiah) dan setelah tanggal yang sudah ditentukan, biaya akan kembali normal. Biaya dapat di transfer ke rekening BCA : 2540036406 an Ita Arfyanti , Bank Mandiri : 1480007143079 an Ita Arfyanti. (Bukti transfer di email atau di Fax ke Panitia.).

2. Bagi anggota APTIKOM yang telah memiliki kartu Keanggotaan Perorangan tahun 2013, diberikan discount sebesar 100.000 (Seratus Ribu Rupiah) untuk seluruh model biaya Rakornas yang dibuktikan dengan mengirimkan scan/melampirkan copy dari kartu tersebut ke panitia. Untuk informasi dan pendaftaran anggota APTIKOM bisa dilihat di www.aptikom.or.id . Biaya Keanggotaan APTIKOM dapat di transfer ke rekening BNI 46 Cabang Perintis Kemerdekaan Bandung Atas nama APTIKOM nomor 111 999 555 2.

3. Biaya diatas sudah termasuk biaya mengikuti Call For Paper kecuali buku Prosiding dengan biaya Rp. 450.000,- per eksemplar. Batas penerimaan Full Paper kami terima terakhir pada tanggal 31 Agustus 2013. Pengumuman Paper yang diterima tanggal 5 September 2013. Bagi Paper peserta yang diterima harus mengirimkan Full Paper yang sudah direvisi, file presentasi dan file video presentasi dengan durasi maksimal 10 menit serta mempresentasikan makalahnya pada paralel sesion.

Demikianlah kami sampaikan, terima kasih atas perhatian dan kerjasamanya.

Hormat Kami,

Prof. Dr. Richardus Eko Indrajit Ketua APTIKOM

Prof. Dr. Zainal A. Hasibuan Sekjen APTIKOM

Page 3: Bpk Ibu Dosen STMIK Samarinda_Undangan RAKORNAS APTIKOM.pdf

APTIKOM Central Office : Gedung Magister Teknologi Informasi Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, Kampus UI Salemba Jl Salemba raya No 4 Jakarta Pusat 10430 Indonesia M : 082129000091, 02272222991. E : [email protected], [email protected] YM, Gtalk, FB, Twitt : aptikompusat

subscribe : [email protected] www.aptikom.or.id,

Rundown Acara Rakornas Aptikom 2013

Hari ke-1 Kamis, 31-10-2013

NO WAKTU KEGIATAN PEMBICARA TEMPAT

1 08.00 - 14.00 Kedatangan peserta menuju ke Hotel Mesra Internasional Samarinda Mesra I’tional Hotel

2 14.00 - 16.00 Istirahat, Sholat, Welcome Drink Mesra I’tional Hotel 3 16.00 - 18.00 Pameran Industri & Pemerintahan Partner Industri Ruang Melati 4 18.00 - 19.00 Istirahat,Sholat Mesra I’tional Hotel

5 19.00 - 20.00 Menuju Swiss-belhotel International (pembukaan ICT-Pura)

Swiss-belhotel International

Makan Malam 6 20.30- 21.30 Malam Anugerah : Sambutan - Sambutan : Laporan ICT Pura Sambutan Ketua APTIKOM Sambutan Gubernur Kalimantan Timur Sambutan Mentri KOMINFO a. ICT PURA 2013 b. USO AWARD c. APTIKOM Achievement Awards : c1. The Most Contributive Person c2. The Most Valuable Person c3. The Most Caring Person c4. The Most Active Institution c5. The Best Paper 21.30 - 21.45 Penutupan dan Doa 21.45 - 23.00 Menuju Hotel Mesra Mesra I’tional Hotel

Hari ke-2 Jumat, 01-11-2013

NO WAKTU KEGIATAN PEMBICARA TEMPAT 1 06.00 - 08.00 Breakfast Mesra I’tional Hotel 08.00 - 08.30 Pendaftaran 4 08.30 - 08.10 Pembukaan RAKORNAS Mesra I’tional Hotel

5 08.30 - 09.00 Pemaparan Kegiatan Aptikom 2012-2013 Ketua Umum Aptikom Ballroom Mesra I’tional

6 Pemaparan Hasil Program Strategis Aptikom 2012-2013

09.00 - 09.20 PEMBAHASAN 4 POKJA Sekjen Aptikom 09.20 - 09.10 Penguatan Organisasi Direktur Eksekutif 09.10 - 09.40 Sharing Industri 1 09.40 - 09.50 I-OER Dir.I-OER 09.50 - 10.00 Pendidikan Jarak Jauh Dir S2 PJJ

10.00 - 10.30 Peran Pemerintahan Untuk Meningkatan Daya Saing Daerah Berbasis TIK

DR. H. Awang Faroekk Ishak, MM., M.Si (Gubernur Kalimantan Timur)

10.30 - 10.40 Profesi dan Kompetensi TIK (Aptikom,IPKIN dan

LSP) Pokja 10.40 - 11.10 Sharing Industri 2 11.10 - 11.30 Tanya Jawab 7 11.30 - 13.30 Istirahat, Shalat dan Lunch

Page 4: Bpk Ibu Dosen STMIK Samarinda_Undangan RAKORNAS APTIKOM.pdf

APTIKOM Central Office : Gedung Magister Teknologi Informasi Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, Kampus UI Salemba Jl Salemba raya No 4 Jakarta Pusat 10430 Indonesia M : 082129000091, 02272222991. E : [email protected], [email protected] YM, Gtalk, FB, Twitt : aptikompusat

subscribe : [email protected] www.aptikom.or.id,

Hari ke-2 Jumat, 01-11-2013 NO WAKTU KEGIATAN PEMBICARA TEMPAT

8 13.30 - 17.00 PARALEL SESION-CALL PAPER Ruang 1-6 Mesra I'tional

a. Paralel Session-1 Ruang-1 Mesra I'tional b. Paralel Session-2 Ruang-2 Mesra I'tional c. Paralel Session-3 Ruang-3 Mesra I'tional d. Paralel Session-4 Ruang-4 Mesra I'tional e. Paralel Session-5 Ruang-5 Mesra I'tional f. Paralel Session-6 Ruang-6 Mesra I'tional

9 13.30 - 17.00 PARALEL SESION-RAKORNAS Ballroom Mesra I'tional 13.30 - 17.00 Seminar APTIKOM

10 13.30 - 14.00 Keynote Speakers : Peningkatan Kualitas Pendidikan Tinggi yang Berkelanjutan Dr. Illah Sailah

Diskusi Panel 11 14.00 - 14.30 a. Manajemen Institusi Pendidikan Tinggi Prof.Margianti

12 14.30 - 15.00 b. Internasionalisasi Institusi Pendidikan Tinggi Prof. T. Basarudin

15.00 - 15.25 Sharing Industri 3

Pembahasan Program-Program Strategis APTIKOM :

13 15.25-15.45 a. Revitalisasi Kompetensi Profesi TIK Ketua IPKIN: Dr. Eko Budiardjo

14 15.45-16.00 Break

15 16.00-16.45 b. Berbagi Sumber Daya Pembelajaran: Open Educational Resources Prof. Nizam

16 16.45- 17.30 c. Implementasi Pendidikan Jarak Jauh AMIKOM Jogja, Atmajaya Jogja & IT TELKOM

17 17.30-18.30 Istirahat, Shalat 18 18.30-19.30 Makan Malam

19 19.30-23.00 Pemilihan Tempat MUNAS Sharing Industri Informasi Wilayah

21 23.00-selesai Penutupan dan Doa

Hari ke-3 Sabtu, 02-11-2013

NO WAKTU KEGIATAN PEMBICARA TEMPAT 1 06.00-07.00 Breakfast Mesra I’tional Hotel 2 07.00-12.00 Check Out Kutai Karta Negara

3 07.00-11.00 Visit to Kutai Karta Negara Kingdom (Optional) Kutai Karta Negara

4 11.00-selesai Peserta Menuju Balikpapan Mesra I'tional Hotel