7
8/20/2019 TUGAS PKN 8.2 http://slidepdf.com/reader/full/tugas-pkn-82 1/7  TUGAS PKN PELESTARIAN NILAI-NILAI PANCASILA SMPN2 CIKARANG SELATAN 8.2  NAMA KELOMPOK : ADAM PRAGUSTA BANGKIT DANNA RIFQI FRANCISCO FAHRI ALFIAN

TUGAS PKN 8.2

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: TUGAS PKN 8.2

8/20/2019 TUGAS PKN 8.2

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-pkn-82 1/7

 TUGAS PKN

PELESTARIAN NILAI-NILAI PANCASILA

SMPN2 CIKARANG SELATAN8.2

 

NAMA KELOMPOK :

ADAM

PRAGUSTA

BANGKIT

DANNARIFQI

FRANCISCO

FAHRI

ALFIAN

Page 2: TUGAS PKN 8.2

8/20/2019 TUGAS PKN 8.2

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-pkn-82 2/7

Arti pelestarian pancasila

Pelestarian nilai-nilai Pancasila adalah upaya menjadikan nilai-nilai

Pancasila lestari, tetap selama-lamanya. Dengan kata lain, bangsa Indonesia

menghendaki agar untuk selama-lamanya Pancasila menjadi pandangan hidup

 bangsa dan dasar negara Indonesia. Hal ini bukan khayalan, sepanjang nilai-

nilai Pancasila tetap berakar pada kehidupan budaya bangsa Indonesia. Karena

itu, nilai-nilai Pancasila haruslah diamalkan dalam kehidupan bernegara dan

 bermasyarakat.

Untuk mencapai tujuan tersebut diperlukan seperangkat usaha yang berpola,

dengan mempertimbangkan faktor yang mempengaruhi kelestarian nilai-nilai

Pancasila. aktor-faktor itu antara lain ideologi lain yang berkembang de!asaini" perkembangan teknologi mutakhir di bidang komunikasi massa" transportasi

dan sebagainya.

Pelestarian Pancasila sebagai ideologi dapat ditempuh melalui berbagai cara,

dan cara yang terbaik adalah melalui pengamalan sehari-hari. Prinsip ini berarti

 bah!a nilai-nilai Pancasila itu seharusnya menjadi moti#asi semua tingkah laku

rakyat Indonesia, diamalkan sebagai bagian integral dalam kebudayaan bangsa.

$ecara formal menjadikan Pancasila sebagai Pendidikan %oral Pancasila &P%P'dalam kurikulum di sekolah dan pemantapan Pancasila dalam penataran-

 penataran, lokakarya-lokakarya serta penelitian adalah juga usaha pelestarian

Pancasila. Pelestarian seperti ini merupakan usaha pelestarian secara pre#entif,

melalui pembinaan yang berkesinambungan. Dalam hubungan ini tidak kurang

 pentingnya adalah pengarahan dalam hal amaliahnya, sebagai per!ujudan dari

 penerapan Pancasila dalam kehidupan bermasyarakat. Di sinilah pentingnya

Pedoman Penghayatan dan Pengamalan Pancasila &P-('.

%enjadikan P-( sebagai bagian yang integral dalam tata budaya bangsa

Indonesia, dan dapat menjelma sebagai tata laku yang hidup dalam masyarakatsecara !ajar, akan menjadi faktor yang menentukan dalam usaha pelestarian

nilai-nilai Pancasila. )pabila Pancasila diamalkan dalam kehidupan masyarakat

sebagai pola berpikir dan bertindak, maka usaha pelestarian dapat dikatakan

sesuai dengan tujuannya.

Pe!arisan nilai-nilai Pancasila merupakan penerusan nilai-nilai Pancasila dari

generasi tua ke generasi muda &penerus'. *i!a generasi muda tidaklah hampa

nilai, tetapi mengandung nilai-nilai luhur seperti semangat kebangsaan yang

tercakup dalam Pancasila hanya mungkin belum matang. %ematangkan nilai-

nilai Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa dan dasar negara Indonesia

Page 3: TUGAS PKN 8.2

8/20/2019 TUGAS PKN 8.2

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-pkn-82 3/7

dalam ji!a generasi muda inlah yang merupakan ke!ajiban dan tugas pokok 

generasi tua dalam pe!arisan atau penerusan nilai-nilai luhur itu kepada

generasi muda, sehingga generasi muda mampu menghadapi segala arus dunia

modern yang serba kompleks dan penuh tantangan, dengan tetap berpegang

teguh kepada Pancasila.

Ideologi Pancasila merupakan kebutuhan Indonesia. +eknologi dengan segala

dampak dinamikanya merupakan tantangan terhadap pe!arisan Pancasila.

+ugas kita sebagai !arga negara ialah memanfaatkan teknologi itu untuk 

 pe!arisan Pancasila.

Dalam membangun masyarakat Indonesia modern kita bukan saja menyerap

masuknya teknologi, akan tetapi terba!a masuk pula nilai-nilai sosial dan

 politik yang berasal dari kebudayaan yang lain. %asuknya hal tersebut makinderas mengalir sejalan dengan kebebasan yang sadar kita buka. ang penting

 bagi kita adalah mampu menyaring nilai-nilai dari luar itu yang dapat merusak 

kepribadian kita. Karena itu salah satu persoalan pokok bangsa kita yaitu

 bagaimana kita memelihara nilai-nilai yang kita anggap luhur dan

meneruskannya dari generasi ke generasi berikutnya dengan segala proses

 penyesuaian menuju masyarakat modern.

Proses penyesuaian tidak selamanya berjalan dengan mudah, karena ada

kemungkinan-kemungkinan goncangan sosial dan psikologis. Ia memerlukan

ketabahan dan kesabaran. Dalam proses ini keadan masyarakat umumnya

ra!an, karena nilai-nilai lama mulai ditinggalkan sedangkan nilai baru yang kita

 perlukan dalam membangun masyarakat baru belum melembaga. Di sinilah

 pentingnya penghayatan dan pengamalan Pancasila, agar nilai-nilai baru

diperlukan untuk membangun masyarakat modern itu tetap berkembang di atas

kepribadian sendiri.

Hal-hal yang Perlu Dilestarikan

Hal-hal yang sangat perlu dilestarikan dalam pancasila yaitu kelima sila pancasila itu sendiri yang berikut uraiannya

 ilai-nilai yang terkandung pada setiap sila Pancasila sebagai berikut

  Ketuhanan ang %aha /sa

0. %erupakan bentuk keyakinan yang berpangkal dari kesadaran manusia

sebagai mahluk +uhan

1. egara menjamin kebebasan setiap penduduk untuk beribadah menurut

agama dan kepercayaan masing-masing

2. +idak boleh melakukan perbuatan yang anti Ketuhanan dan anti kehidupan

 beragama

Page 4: TUGAS PKN 8.2

8/20/2019 TUGAS PKN 8.2

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-pkn-82 4/7

(. %engembangkan kehidupan toleransi, baik antar umat maupun antar umat

 beragama

3. %engatur hubungan negara dan agama, hubungan manusia dengan sang

 pencipta, serta nilai yang menyangkut hak yang paling asasi

4. %anusia Indonesia percaya dan ta5!a terhadap +uhan ang %aha /sa, sesuaidengan agama dan kepercayaannya masing-masing.

6. %engembangkan sikap hormat menghormati dan bekerjasama antara

 pemeluk agama dengan penganut kepercayaan yang berbeda-beda terhadap

+uhan ang %aha /sa.

7. %embina kerukunan hidup di antara sesama umat beragama dan kepercayaan

terhadap +uhan ang %aha /sa.

8. )gama dan kepercayaan terhadap +uhan ang %aha /sa adalah masalah

yang

menyangkut hubungan pribadi manusia dengan +uhan ang %aha /sa.09. +idak memaksakan suatu agama dan kepercayaan terhadap +uhan ang %aha

/sa kepada orang lain.

  Kemanusiaan yang adil dan beradab

0. %erupakan bentuk kesadaran manusia terhadap potensi budi nurani dalam

hubungan dengan norma-norma kebudayaan pada umumnya

1. )danya konsep nilai kemanusiaan yang lengkap, yang adil, dan bermutu

tinggi karena kemampuannya berbudaya

2. %anusia Indonesia adalah bagian dari !arga negara dunia, meyakini adanya

 prinsip persamaan harkat dan martabat sebagai hamba +uhan

(. %engakui dan memperlakukan manusia sesuai dengan harkat dan

martabatnya.

3. %engakui persamaan derajat, persamaan hak dan ke!ajiban asasi setiap

manusia, tanpa membeda-bedakan suku, keturrunan, agama,

4. %engembangkan sikap hormat menghormati dan bekerjasama dengan bangsa

lain.

  Persatuan Indonesia

0. Persatuan dan kesatuan dalam arti ideologi, ekonomi, politik, sosial budaya,

dan keamanan1. %anifestasi paham kebangsaan yang memberi tempat bagi keragaman budaya

atau etnis

2. %enghargai keseimbangan antara kepentingan pribadi dan masyarakat

(. %enjunjung tinggi tradisi perjuangan dan kerelaan untuk berkorban serta

membela kehormatan bangsa dan negara

3. )danya nilai patriotik serta penghargaan rasa kebangsaan sebagai realitas

yang dinamis

4. %ampu menempatkan persatuan, kesatuan, serta kepentingan dan

keselamatan bangsa dan negara sebagai kepentingan bersama di ataskepentingan pribadi dan golongan.

Page 5: TUGAS PKN 8.2

8/20/2019 TUGAS PKN 8.2

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-pkn-82 5/7

6. $anggup dan rela berkorban untuk kepentingan negara dan bangsa apabila

diperlukan.

7. %engembangkan rasa cinta kepada tanah air dan bangsa.

8. %engembangkan rasa kebanggaan berkebangsaan dan bertanah air Indonesia.

09. %engembangkan persatuan Indonesia atas dasar :hinneka +unggal Ika.

  Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam

 permusya!aratan;per!akilan

0. Paham kedaulatan rakyat yang bersumber kepada nilai kebersamaan,

kekeluargaan, dan kegotongroyongan

1. %usya!arah merupakan cermin sikap dan pandangan hidup, bah!a kemauan

rakyat adalah kebenaran dan keabsahan yang tinggi

2. %endahulukan kepentingan negara dan masyarakat

(. %enghargai kesukarelaan dan kesadaran daripada memaksakan sesuatu

kepada orang lain3. %enghargai sikap etis berupa tanggung ja!ab yang harus ditunaikan sebagai

amanat seluruh rakyat baik kepada manusia maupun kepada +uhannya

4. %enegakkan nilai kebenaran dan keadilan dalam kehidupan yang bebas,

aman, adil, dan sejahtera

6. $ebagai !arga negara dan !arga masyarakat, setiap manusia Indonesia

mempunyai kedudukan, hak dan ke!ajiban yang sama.

7. +idak boleh memaksakan kehendak kepada orang lain.

8. %engutamakan musya!arah dalam mengambil keputusan untuk kepentingan

 bersama.09. %usya!arah untuk mencapai mufakat diliputi oleh semangat kekeluargaan.

00. %enghormati dan menjunjung tinggi setiap keputusan yang dicapai sebagai

hasil musya!arah.

01. Dengan i<tikad baik dan rasa tanggung ja!ab menerima dan melaksanakan

hasil keputusan musya!arah.

02. Di dalam musya!arah diutamakan kepentingan bersama di atas kepentingan

 pribadi dan golongan.

0(. %usya!arah dilakukan dengan akal sehat dan sesuai dengan hati nurani yang

luhur.03. Keputusan yang diambil harus dapat dipertanggungja!abkan secara moral

kepada +uhan ang %aha /sa, menjunjung tinggi harkat dan martabat manusia,

nilai-nilai kebenaran dan keadilan mengutamakan persatuan dan kesatuan demi

kepentingan bersama.

  Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia

0. $etiap rakyat Indonesia diperlakukan dengan adil dalam bidang hukum,

ekonomi, kebudayaan, dan sosial

1. +idak adanya tirani minoritas dan mayoritas

Page 6: TUGAS PKN 8.2

8/20/2019 TUGAS PKN 8.2

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-pkn-82 6/7

2. )danya keselarasan, keseimbangan, dan keselarasan hak serta ke!ajiban

rakyat Indonesia

(. Kederma!anan terhadap sesama, sikap hidup hemat, sederhana, dan kerja

keras

3. %enghargai hasil karya orang lain4. %enolak adanya kese!enang-!enangan serta pemerasan kepada sesama

6. %enjunjung tinggi harkat dan martabat manusia

7. %engembangkan perbuatan yang luhur, yang mencerminkan sikap dan

suasana kekeluargaan dan kegotongroyongan.

8. $uka memberi pertolongan kepada orang lain agar dapat berdiri sendiri.

09. +idak menggunakan hak milik untuk usaha-usaha yang bersifat pemerasan

terhadap orang lain.

00. +idak menggunakan hak milik untuk hal-hal yang bersifat pemborosan dan

gaya hidup me!ah.01. $uka bekerja keras.

02. $uka menghargai hasil karya orang lain yang bermanfaat bagi kemajuan dan

kesejahteraan bersama.

0(. $uka melakukan kegiatan dalam rangka me!ujudkan kemajuan yang merata

dan berkeadilan sosial.

P/+I=) P/>/$+)?I) I>)I P)@)$I>) :)=I :)=$) D)

 /=)?)

Dalam kehidupan sehari-hari, banyak !araga negara tercinta ini melaksanakan pelestarian Pancasila, tidak sedikit pula yang melanggar atau tidak melaksanakannya. Kita

 perlu prihatin, kita perlu instropeksi diri, dan kita juga perlu menengok ke belakang.

:agaimana perjuangan para Pahla!an agar negara kita tercinta ini dapat merdeka dan

terbebas dari kebodohan. Ini juga salah satu tugas pokok Pemerintah. +etapai kita juga tidak

 bisa menyalahkan satu pihak saja, pasti ada keterkaitan yang menyebabkan hal itu terjadi.

$eharusnya kita bersatu, mengatasi masalah ini. Karena apabila masalah ini dibiarkan

 berlarut-larut, Pancasila akan semakin memudar dan hilang dari dalam ideologi bangsa ini.

)pabila suatu :angsa sudah kehilangan landasan utamanya, negara tersebut tidak akan

 berdiri dengan kokoh dan akan rubuh.

  ilai-nilai Pancasila harus bisa dilestarikan karena Pancasila merupakan sumber nilai

 bagi bangsa dan negara Indonesia. ilai-nilai Pancasila berasal dari nilai-nilai pandanganhidup bangsa Indonesia dan telah diyakini kebenarannya kemudian diangkat oleh bangsa

Indonesia sebagai dasar filsafat negara, kemudian menjadi ideologi bangsa dan negara

Pe!arisan dalam arti penerusan nilai-nilai Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa

dan dasar negara Indonesia, dari generasi ke generasi, harus dilakukan dengan sadar dan

 bertanggung ja!ab, demi mempertahankan eksistensi bangsa dan negara Indonesia. ilai-

nilai Pancasila harus kita hayati sungguh-sungguh dan kita amalkan dalam kehidupan sebagai

 bangsa, jika kita tidak ingin tenggelam dalam arus dunia yang makin menggelora dengan

 pesatnya perkembangan teknologi.

Page 7: TUGAS PKN 8.2

8/20/2019 TUGAS PKN 8.2

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-pkn-82 7/7