50
Dr. H. Dudi Sudrajat Abdurachim, ST Kepala Dinas Kominfo Provinsi Jawa Barat KONDISI KEAMANAN INFORMASI DAN PEMANFAATAN TIK DI PROVINSI JAWA BARAT Launching JabarProv-CSIRT 4 Desember 2015

KONDISI KEAMANAN INFORMASI DAN PEMANFAATAN · PDF fileM-CAP (Mobile Community Acces Point); Internet Publik; Perijinan Jasa Titipan; ... 2004 2008 2009 2010 At i s i s bada Aplikasi

  • Upload
    lengoc

  • View
    221

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Dr. H. Dudi Sudrajat Abdurachim, ST

Kepala Dinas Kominfo Provinsi Jawa Barat

KONDISI KEAMANAN INFORMASI DAN

PEMANFAATAN TIK DI PROVINSI JAWA

BARAT

Launching JabarProv-CSIRT 4 Desember 2015

Kebijakan

Perda Prov Jabar No. 21 Th 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah Provinsi Jawa Barat

Perda Prov Jabar No. 29 Th 2010 tentang Penyelenggaraan Komunikasi dan Informatika

Pergub Jabar No. 7 Th 2009 tentang Pendayagunaan Website di Lingkungan Pemerintah Prov Jabar

Pergub Jabar No. 72 Th 2009 tentang Tupoksi Rincian Tugas Unit dan Tata Kerja Dikominfo Prov Jabar

Pergub Jabar No. 113 Th 2009 tentang Organisasi dan Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis Dinas di Lingkungan Pemerintah Prov Jabar.

Pergub Jabar No. 55 Th 2010 tentang Tupoksi Rincian Tugas Unit dan Tata Kerja Diskominfo Prov Jabar

Struktur Organisasi

KEPALA DINAS

KELOMPOK JABATAN

FUNGSIONAL

BIDANG POS DAN

TELEKOMUNIKASI

SEKSI POS DAN

TELEKOMUNIKASI

SEKSI MONITORING

DAN PENERTIBAN

SPEKTRUM FREKUENSI

SEKSI STANDARISASI

POS DAN

TELEKOMUNIKASI

BIDANG SARANA

KOMUNIKASI DAN

DISEMINASI

INFORMAIS

SEKSI KOMUNIKASI

SOSIAL

SEKSI KOMUNIKASI

PEMERINTAH DAN

PEMERINTAH DAERAH

SEKSI PENYIARAN DAN

KEMITRAAN MEDIA

BIDANG TELEMATIKA

SEKSI PENGEMBANGAN

TELEMATIKA

SEKSI PENERAPAN

TELEMATIKA

SEKSI STANDARISASI

DAN MONITORING

EVALUASI TELEMATIKA

BIDANG PENGELOLAAN

DATA ELEKTRONIK

SEKSI KOMPILASI DATA

SEKSI INTEGRASI DATA

SEKSI PENYAJIAN DATA

DAN INFORMASI

BALAI LPSE

TATA USAHA LPSE

LAYANAN INFORMASI

LPSE

DUKUNGAN DAN

PENDAYAGUNAAN TIK

LPSE

SEKRETARIAT

SUB BAGIAN

PERENCANAAN DAN

PROGRAM

SUB BAGIAN

KEUANGAN

SUB BAGIAN

KEPEGAWAIAN DAN

UMUM

Visi dan Misi

• Terwujudnya masyarakat Jawa Barat maju berbasis Teknologi Informasi

dan Komunikasi

VISI

• Meningkatkan SDM Aparatur Bidang Teknologi Informasi dan

Komunikasi;

• Meningkatkan sarana prasarana bidang Informasi dan Komunikasi;

• Mengoptimalkan penggunaan sistem pengadaan barang/jasa secara

elektronik;

• Menigkatkan kerjasama masyarakat pemerintah dan swasta dlam

pembangunan Teknologi Informasi dan Komunikasi;

• Meningkatkan kualitas dan kuantitas informasi kepada masyarakat

melalui berbagai media.

MISI

Layanan

LPSE (Layanan Pengadaan Secara Elektronik) Regional Jawa Barat;

M-CAP (Mobile Community Acces Point);

Internet Publik;

Perijinan Jasa Titipan;

Hotspot 4 Titik;

Ijin Jaringan Komunikasi Bawah Tanah;

Video Conference.

Balai LPSE Regional Jawa Barat

Balai Layanan Pengadaan Barang/Jasa Secara

Elektronik (LPSE) Provinsi Jabar

Jl. Dago Pakar Permai VI No. 20,

Komplek Dago Pakar Resort, Bandung

Mobile Community Access Point

• MCAP adalah mobil berisikan komputer dan layanan

internet mobile yang ditujukan dalam diseminasi teknologi informasi guna terwujudnya West Java Cyber Pr

ovince

Internet Publik

12 unit Personal Computer;

Menggunakan Provider Speedy;

Kecepatan Internet 512 Mb;

2 buah Scanner.

Hot Spot 4 Titik

Museum Sri Baduga, Jl BKR No 185, KotaBandung

Taman Budaya Jawa Barat Jl Bukit Dago Selatan No 53A, Kota Bandung

Anjungan Jawa Barat di Taman Mini Indonesia Indah, Cibubur, Jakarta

Puskud Jawa Barat Jl Soekarno Hatta No 641, Kota Bandung

Video Conference

1. Kantor

BKPPW I

(Bogor), Jln. Ir.

H. Juanda No.

4, Bogor;

2. Kantor

BKPPW II

(Purwakarta),

Jln. Siliwangi

No. 1,

Purwakarta;

3. Kantor

BKPPW III

(Cirebon),

Jln.Siliwangi

No. 14,

Cirebon;

4. Kantor

BKPPW IV

(Priangan), Jln.

Jend. A. Yani

No. 21, Garut;

5. Kantor

Dinas

Kominfo

Provinsi Jawa

Barat, Jln.

Tamansari No.

55, Bandung.

Tugas Pokok

1. Dinas mempunyai tugas pokok melaksanakan urusan Pemerintahan Daerah bidang Komunikasi dan Informatika

berdasarkan asas otonomi, dekonsentrasi dan tugas pembantuan.

2. Dalam menyelenggarakan tugas pokok sebagaimana dimaksud Ayat (1) pasal ini, Dinas Komunikasi dan

Informatika mempunyai fungsi:

a. Penyelenggaraan perumusan, penetapan pengaturan dan koordinasi serta pelaksanaan kebijakan teknis

urusan teknis pos dan telekomunikasi, sarana komunikasi dan diseminasi, telematika, serta pengolahan data

elektronik;

b. Penyelenggaraan fasilitas dan pengendalian komunikasi dan informatika meliputi pos dan telekomunikasi,

sarana komunikasi dan diseminasi informasi, telematika,serta pengolahan data elektronik;

c. Penyelengaraan koordinasi dan pembinaan UPTD;

Sub Domain Jabarprov.go.id

NO SUBDOMAIN NO SUBDOMAIN

1 http://badiklatda.jabarprov.go.id 11 http://biroorg.jabarprov.go.id

2 http://bakesbangpol.jabarprov.go.id 12 http://bkd.jabarprov.go.id

3 http://bakorluh.jabarprov.go.id/ 13 http://bkpd.jabarprov.go.id

4 http://bakorpembang-wilbgr.jabarprov.go.id 14 http://bp3akb.jabarprov.go.id

5 http://bakorpembang-wilcrb.jabarprov.go.id 15 http://bp3iptek.jabarprov.go.id

6 http://bakorpembang-wilprg.jabarprov.go.id 16 http://bpbd.jabarprov.go.id

7 http://bakorpembang-wilpwk.jabarprov.go.id

17 http://bpmpd.jabarprov.go.id

8 http://bappeda.jabarprov.go.id 18 http://bpmpt.jabarprov.go.id

9 http://bapusipda.jabarprov.go.id 19 http://diperta.jabarprov.go.id

10 http://birohukum.jabarprov.go.id 20 http://disbinmar.jabarprov.go.id

Sub Domain Jabarprov.go.id

NO SUBDOMAIN NO SUBDOMAIN

21 http://disbun.jabarprov.go.id 31 http://disparbud.jabarprov.go.id

22 http://disdik.jabarprov.go.id 32 http://dispenda.jabarprov.go.id

23 http://dishut.jabarprov.go.id 33 http://disperindag.jabarprov.go.id

24 http://diskanlaut.jabarprov.go.id 34 http://dissos.jabarprov.go.id

25 http://diskes.jabarprov.go.id 35 http://dprd.jabarprov.go.id

26 http://diskimrum.jabarprov.go.id 36 http://esdm.jabarprov.go.id

27 http://diskominfo.jabarprov.go.id 37 http://humas.jabarprov.go.id

28 http://diskumkm.jabarprov.go.id 38 http://korpri.jabarprov.go.id

29 http://disnak.jabarprov.go.id 39 http://kpu.jabarprov.go.id

30 http://disnakertrans.jabarprov.go.id 40 http://perwakilan.jabarprov.go.id

Sub Domain Jabarprov.go.id

NO SUBDOMAIN

41 http://psda.jabarprov.go.id

42 http://rsj.jabarprov.go.id

43 http://rsparu.jabarprov.go.id

44 http://rsudalihsan.jabarprov.go.id

45 http://satpolpp.jabarprov.go.id

46 http://www.bplhdjabar.go.id

47 http://www.jabarprov.go.id/

Infrastruktur

Rekap Jaringan Komunikasi Data Pemprov Jabar

(*2015 Rp.7 miliyar)

a) Bandwidth 120Mbps (60 Mbps domestik, 60Mbps Internasional) ;

b) Backhaul Intranet 40Mbps ;

c) VPN IP 2 Mbps untuk seluruh OPD (termasuk BKPP)

d) VPN IP 2 Mbps untuk 4 Lokasi UPTD ( LPSE, ULP, Pusdalisbang & Kas

Daerah) ;

e) ADSL 2 Mbps untuk 4 Wilayah Outlet BPPT ;

f) VPN IP 512 Kbps untuk 3 rumah dinas pimpinan ;

g) Manage Access Point masing-masing up to 10 Mbps untuk 27 Kabupaten/

Kota ;

h) Leashed line fiber optic 6 Mbps untuk Sekretariat Daerah ;

Data & Network Control Room

Luas 6x5m (Staged Layout)

Raised Floor

Air conditioned (total 14PK)

CCTV monitored

Secured access (fingerprint)

Power Surge Protection (ETS)

UPS equiped (2x15KVA)

Automatic genset powered

10 Full Rack 42U available

1 Firewall sophos UTM Ver. 9

4 router Cisco 2900 Series

1 switch L3 & 14 Switch L2

34 unit server

1 Blade Server HP

1 Fire Extinguisher

Network Monitoring Room

• ISO 27001:2005 Information Security Management

System (2013)

Keamanan Informasi

Keamanan Informasi

• Keamanan Fisik

– Finger Print Access

– Hanya Authorized Person yang boleh masuk

• Pembentukan TIM Keamanan Informasi Berdasarkan SK Kepala Dinas No

mor 800/KEP.29/Diskominfo

• Mou Diskominfo-Direktorat Keamanan Informasi-CSIRT (Tahun 2015)

• Backup rutin

– E-mail bulanan

– Web Server & Hosting mingguan

• Media backup : tape backup, harddisk external

• Monitoring jaringan

• Penyusunan SOP Keamanan Informasi (terlampir)

• Monitoring dan Testing Server Secara Rutin (Security Assesment, Vulnera

bility Scanning, dll)

• Scan Vulnerability aplikasi yang akan dihosting di Data Center

• Lokasi DRC : Batam dan Jakarta

Video Conference

• Untuk forum menggunakan endpoint (tandberg)• Untuk personal menggunakan vmeet

• Penyuluhan• Pengarahan• Sosialisasi Program Pemerintah

• Koordinasi• Kegunaan lain

Ducting Fiber Optic Bersama

Menjadi

Ducting Fiber Optic Bersama

• Peraturan Walikota tentang PenyelenggaraanSaluran Serat Optik Bersama Bawah Tanah (No589/tahun 2013)

• Penetapan jalur ducting bersama

Pemkot Bandung

• Penetapan Tim Ducting Bersama Provinsi Jawa Barat(632.31/kep.421-Diskominfo/2013)

• Penetapan jalur ducting bersama pada jalan Provinsi berikut pelimpahan kewenangan RoW Ducting/Izin Galian kepada Pemkot Bandung

• Penugasan penyelenggaraan ducting bersama kepada BUMD Provinsi bidang Telekomunikasi

Pemprov Jawa Barat

• Standard teknis ducting bersama

• Masa transisi FO di udara pindah ke ducting

• Tata cara sewa, tarif dan penyesuaian tarif

• Penyelenggaraan ducting bersama oleh BUMD bidang Telekomunikasi

Pusat

Route Map Ducting Fiber Optic Kota Bandung

Ground Breaking Ducting Kab. Bekasi 2015

Route Map Ducting Kab. Bekasi 2015

Implementasi Program Ducting Bersama Kabupaten Bekasi menghubungkan ke seluruh

wilayah Kabupaten Bekasi

Infrastruktur TIK Kab Bekasi

Pembangunan Gedung Data Center Kabupaten Bekasi (tahun 2015 tahap p

embuatan DED, tahun 2016 kontruksi)

Ground Breaking Kota Bandung (2013) & Kota Sukabumi (2014)

Infrastruktur TIK Daerah – Bantuan

Jaringan wireless menggunakan Radiolink di 40 kecamatan, 22

kecamatan bantuan Provinsi Jabar Tahun 2014 dan 18 kecamat

an dari APBD Pemda Kab. Cirebon Tahun 2015

Infrastruktur Pendukung PON Jabar 2016

VPMINTERNET

Server Local

Router with Wifi

BOGOR

PC Operator

SERVER

COLOCATION

Server Local

Router with Wifi

SUBANG

PC Operator

Server Local

Router with Wifi

BEKASI

PC Operator

Server Local

Router with Wifi

KARAWANG

PC Operator

Server Local

Router with Wifi

PURWAKARTA

PC Operator

Server Local

Router with Wifi

SUKABUMI

PC Operator

Server Local

Router with Wifi

SUMEDANG

PC Operator

Server Local

Router with Wifi

INDRAMAYU

PC Operator

Server Local

Router with Wifi

PANGANDARAN

PC Operator

Server LocalWireless Backhaul

Router with Wifi

BANDUNG

PC Operator

Server LocalWireless Backhaul

Router with Wifi

KAB. BANDUNG

Wireless Backhaul

Server Local

Router with Wifi

KAB. BANDUNG

BARAT

Server Local

10.0.1.15/24

CIMAHI

SwitchFirewall Router

COMMAND CENTER,

NOC, &

KANTOR PB PON

Tower with 4 Radios Backhaul

10.0.1.3/2410.0.1.5/2410.0.1.7/2410.0.1.9/24

10.0.1.11/24

Server Applikasi

Server Databased

Server Mail, DNS, Web

TV LCD + Embedded PC

Switch

Firewall Router

DATACENTER

10 Mbps Internet Connetion

VENUES PON XIX SUPPORTING TIK PON XIX

Arsitektur Sistem Informasi PON-PEPARNAS

Coverage TIK PON – PEPARNAS JABAR 2016

Venues & Cakupan TIK PON-PEPARNAS Jabar 2016

1. Kabupaten Bandung

2. Kabupaten Sukabumi

3. Kabupaten Bogor

4. Kabupaten Bekasi

5. Kota Bekasi

6. Kabupaten Karawang

7. Kabupaten Subang

8. Kabupaten Sumedang

9. Kabupaten Indramayu

10. Kota Cirebon

11. Kabupaten Ciamis

12. Kabupaten Pangandaran

13. Kabupaten Bandung Barat

14. Kota Cimahi

15. Kota Bandung

Kondisi Wifi

Kondisi Wifi

Kondisi Wifi

Kondisi Wifi

Aplikasi yg Ditangani

2007

SIMPEGSistem Informasi Manajemen

Kepegawaian

SIPKDSistem Informasi Pengelolaan

Keuangan Daerah

SPSESistem Pengadaan

Secara Elektronik

eOffice Pemprov

Sistem Naskah Dinas Internal

2008 2009 20102004

AtisisbadaAplikasi Teknologi Informasi

Siklus Barang Daerah

Absensi Online

Presensi Terintegrasi Pemprov

2011 2012

PUSDATIN

Aplikasi Data Tidak Terstruktur

SIAK Provinsi

Replikasi SIAK Kab/Ko - Provinsi

Aplikasi Lingkup Pemprov (s.d. 2015)

Total : 105 Website & 41 Aplikasi, Semua dalam keadaan aktif

2013

• SKP

2014

• E-Samsat

2015

• SAKIP

Online

• Sistem

Informasi

Rujukan

• Samsat

Gendong

Rekap Aplikasi Pemprov Jabar (example)No Fungsional Aplikasi Penanggung jawab

1 Situs web www.jabarprov.go.id Dinas Kominfo

Web hosting OPD ( 76 OPD + UPTD) Dinas Kominfo

2 Pelayanan Publik Bppt online BPPT

SMS Jabar Membangun Bappeda

BPLHD (pengaduan masalah lingkungan) BPLHD

Samsat Online Dispenda

Samsat Gendong Dispenda

3 Administrasi & Manaj. Umum Email official Dinas Kominfo

E-Office Dinas Kominfo

Pusdalisbang Bappeda

Atisisbada (inventarisasi barang daerah) Biro Pengelolaan Barang Daerah

4 Administrasi Legislasi JDIH Biro Hukum

Informasi Perundangan Biro Hukum

5 Manajemen Pembangunan SPSE LPSE Jabar

Aplikasi Integrasi Dinas Kominfo

Pusdatin – ADT Dinas Kominfo

Kompilasi Data TIK Dinas Kominfo

6 Manajemen Keuangan SIPKD Biro Keuangan

RKA Online Bappeda

7 Manajemen Kepegawaian SIMPEG BKD

Aplikasi SKP BKD

Platform Aplikasi

• Open Source – 90%– MySQL

– PHP

– Java

– Mobile Application

• Proprietary – 10%– .NET

40

Penghargaan Dinas Kominfo 2014

1. National Procurement Award Tahun 2014 Kategori Pemenuhan Standar LPSE 2014.

2. National Procurement Award Tahun 2014 Kategori Peran LPSE Provinsi 2014.

3. National Procurement Award untuk Kategori Pemenuhan terhadap Standar LPSE 2014 da

n Kategori Peran LPSE Provinsi pada acara Rapat Kerja Nasional Pengadaan 2014

4. National Procurement Award Tahun 2014 Kategori Kepemimpinan dalam Transformasi

Pengadaan Barang/Jasa Secara Elektronik untuk Gubernur.

5. Ranking 6 Nasional untuk Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik dari Wakil Preside

n RI Tahun 2014

6. Juara I Pertunjukan Rakyat pada Pekan Informasi Nasional Tahun 2014 di Padang Suma

tera Barat

Penghargaan Dinas Kominfo 2014

1. Penghargaan Media Humas (AMH) Tahun 2014, sebagai Terbaik I kategori Advertoria

l Tingkat Pemerintah Provinsi/Kabupaten/Kota.

2. Penghargaan Media Humas (AMH) Tahun 2014, sebagai Terbaik I kategori Laporan K

erja Humas Pemerintahan Tahun 2013 Tingkat Pemerintah Provinsi/Kabupaten/Kota.

3. Penghargaan Media Humas (AMH) Tahun 2014, sebagai Terbaik I kategori Merchandi

se Utama Tingkat Pemerintah Provinsi/Kabupaten/Kota.

4. Penghargaan Media Humas (AMH) Tahun 2014, sebagai Juara Umum.

5. Terbaik 2 BKD Award untuk Manajemen Kepegawaian Cluster 3 Tahun 2014

6. PNS Teladan Tahun 2014 untuk 2 kategori :

• Pejabat Eselon III (Ika Mardiah, LPSE)

• Pejabat Fungsional Tertentu (M. Deni Hendriawan, Prakom Muda)

• Dalam penilaian Tim Bakohumas Pusat, Provinsi Jawa Barat berhasil dalam menjalankan fungsi-fungsi kehumasannya sehingga kebijakan pemerintah tersosialisasikan kepada masyarakat

• Juara pertama kategori provinsi berukuran besar dalam Indonesia Smart Nation Award (ISNA) 2015 dari Citi Asia, Inc

• Gubernur Jawa Barat meraih penghargaan kategori Kepemimpinan dalam transformasi pengadaan secara elektronik. untuk institusi LPSE Jawa Barat kriteria Kategori Peran LPSE Provinsi dan Kategori Inovasi LPSE pada rakornas LPSE 2015

• Juara Umum Anugerah Media Humas 2015 untuk kategori juara pertama untuk laporan kehumasan, juara pertama untuk pelayanan informasi publik melalui website dan juara pertama untuk advetorial serta mengantarkan personalBakohumas pemerintahan menyabet kategori Peserta Bimtek Bakohumas terbaik kedua yang diraih oleh Lovita Adriana Rosa dari Diskominfo Jabar dengan judul tulisan feature “Senyum Serenyah Opak Perempuan Conggeang”

Prestasi Tahun 2015

MEDALI EMAS ASIAN CIVIL SERVICE GAMES 2015 KUALA LUMPUR

Prestasi Tahun 2015• Layanan dan Perkantoran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi (

TIK) (LPSE)

• Manajemen Kepegawaian Terbaik Cluster C OPD Pemprov Jabar

• PNS Teladan Eselon IV (Asep Saepuloh)

Sumber Daya Manusia

Total TIK

<= SMA 25 -

D3 & D4 9 -

S-1 28 14

S-2 27 3

S-3 3 -

Outsource 23 9

Jumlah 112 26

Pelibatan/Kerjasama Non-Aparatur• Gladi Mahasiswa Tahunan (Telkom University)

Berjalan 6 tahun: 2010-2015 disebar ke OPD pemprov

• Kominfo Award Tahun 2015

Penghargaan Bidang TIK untuk Masyarakat, Komunitas dan Badan Publik

• Penghargaan Inovasi dan Komunitas TIK

Berjalan 3 tahun: 2011-2015 untuk Masyarakat Umum

• Lomba Perancangan dan Penyelenggaraan Website

Berjalan 2 tahun: 2012-2015 bagi Website e-Gov Aparatur

• Magang BLK – Kota Bandung (PNS seluruh Indonesia)

• Pembentukan Forum TIK Jabar

Terima Kasih