116
DATA KLA 2014 Asisten Deputi bidang Pengembangan KLA ACEH, SUMATERA UTARA, SUMATERA BARAT, SUMATERA SELATAN, JAMBI, RIAU, KEPULAUAN RIAU, KEPULAUAN BANGKA BELITUNG, BENGKULU, LAMPUNG, KALIMANTAN TENGAH, KALIMANTAN TIMUR, KALIMANTAN SELATAN, KALIMANTAN BARAT, KALIMANTAN UTARA, PAPUA & PAPUA BARAT

DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

  • Upload
    builiem

  • View
    272

  • Download
    13

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

DATA KLA 2014 Asisten Deputi bidang Pengembangan KLA

ACEH, SUMATERA UTARA, SUMATERA BARAT, SUMATERA SELATAN, JAMBI, RIAU, KEPULAUAN RIAU,

KEPULAUAN BANGKA BELITUNG, BENGKULU, LAMPUNG, KALIMANTAN TENGAH, KALIMANTAN TIMUR,

KALIMANTAN SELATAN, KALIMANTAN BARAT, KALIMANTAN UTARA, PAPUA & PAPUA BARAT

Page 2: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

DATA KLA 2014:

1. KELEMBAGAAN

2. KEBIJAKAN

3. KEGIATAN,

STRATEGI DAN

RENCANA

4. DATA DUKUNG

Page 3: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

SUMATERA ACEH RIAU SUMATERA UTARA BENGKULU SUMATERA BARAT KEPULAUAN RIAU SUMATERA SELATAN BENGKULU JAMBI LAMPUNG KEP. BANGKA BELITUNG

Page 4: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

PROVINSI ACEH 1. Kota Sabang :

1.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kota Sabang Badan Pemberdayaan Masyarakat, Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Kota Sabang (BPM,KB dan PP)

Jl. KH. Agussalim Kelurahan le meulee Kota Sabang

a.) Kemala Dewi Kepala BPM,KB dan PP Kota Sabang 0812-6903-419 b) Renny,SH.MM Kabid PP dan PA Kota Sabang 0812-6998-887 c.) Suyatmi Subbid,PP dan Anak 0813-7742-3590

1.2. KEBIJAKAN

1 *RAD Pengembangan KLA belum ada

2 *Pembentukan Gugus Tugas KLA masih dalam proses penyusunan

3 *Belum ada kecamatan/desa/kelurahan yang menjadi pilot project Pengembangan KLA di Kota Sabang

4 *Pembentukan Forum Anak Daerah masih dalam proses penyusunan

1.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-

2014 RENCANA KEGIATAN

TAHUN 2015 STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.) Badan Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Aceh, telah memfasilitasi kegiatan sosialisasi KLA di Sabang pada tanggal 25 Juni 2014. Hanya satu kali dalam tahun 2014

1.) Rencana Kegiatan yang dilakukan tahun 2015 yaitu melakukan pendampingan kebijakan KLA di Kota Sabang

1.) Diharpkan pada perencanaan / proses penyusunan kebijakan program dan kebijakan pembangunan dimulai dari advokasi baik dari Kementerian PPPA maupun BP3A Provinsi

2.) Pada Tahapan Pembangunan dimulai dari perencanaan penganggaran, pelaksanan, pemantauan dan evaluasi dilakukan oleh Kementerian PPPA maupun BP3A Provinsi Secara Konfrehensif.

3.) Kementerian PPPA dan Pemerintahan Provinsi melakukan pembinaan kepada Pemerintahan Kabupaten dalam pengembangan KLA

Page 5: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia Nomor 11 tahun 2011 tentang Kebijakan Pengembangan Kabupaten / Kota Layak Anak (pada Bab V Pasal 10 ayat 1 dan ayat 2)

1.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 2 1. Kecamatan Sukajaya 2. Kecamatan Sukakarya

2. Kelurahan 18 1. Kelurahan Le Meulee, 2. Kelurahan Balohan, 3. Kelurahan Cot Ba’u, 4. Kelurahan Paya Seunara, 5. Kelurahan Aneuk Laot, 6. Kelurahan Batee Shok, 7. Kelurahan Iboih, 8. Kelurahan Kota Atas, 9. Kelurahan Kota Bawah Barat, 10. Kelurahan Kota Bawah Timur, 11. Kelurahan Krueng Raya, 12. Kelurahan Anoi Itam, 13. Kelurahan Jaboi, 14. Kelurahan Beurawang, 15. Kelurahan Cot Abeuk, 16. Kelurahan Keunekai, 17. Kelurahan Paya, 18. Kelurahan Kareueng

3. Desa Null -

4. Penduduk 38.077 L = …., P = ….

5. Anak (terpilah) 20.835 L = …., P = ….

6. Anak Disabilitas Null L = …., P = ….

7. SD N/A

8. SMP N/A

9. SMA N/A

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 5

11. SRA Null

12. Sekolah Inklusi 1 Di Kecamatan Sukajaya

13. Taman Bermain Anak 1 Di Kelurahan Kota Bawah

14. Zona Selamat Sekolah 4

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 6

16. Anak di TPA 80

17. LKSA Null

18. Anak di LKSA Null

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 6 1. 3 Puskesmas di kecamatan sukakarya 2. 3 Puskesmas di kecamatan sukajaya

20. PRA (lokasi) Null

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 1 Forum Anak Kota

Page 6: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

2. Kab. Aceh Besar:

2.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Aceh Besar

Badan Keluarga Sejahtera Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Aceh Besar (BKSPPPA)

Jl. T. Bachtiar Panglima Polem

a.) Drs. Affandi Kepala BKSPPPA 0813-6008-1871 b.) Ir.Erlina Kabid PP dan PA 0852-7757-3354 c.) Yusnani, SE Kasubbid PA 0852-7788-8083

2.2. KEBIJAKAN

1 Rencana Aksi Daerah Pengembangan Kota Layak Anak – Aceh Besar Tahun 2012 sudah ada, namun tidak dalam bentuk SK/Perda/Perbup

2 Peraturan Bupati Aceh Besar Nomor 5 Tahun 2012 tentang Kabupaten Layak Anak

3 Keputusan Bupati Aceh Besar Nomor 277 Tahun 2011 tentang Susunan Anggota Gugus Tugas Pengembangan Kota Layak Anak Kabupaten Aceh Besar Tahun Anggaran 2011

4

Sudah ada desa/kelurahan/kecamatan percontohan Pengembangan KLA di Kabupaten Aceh Besar *Yakni Desa Lamlupu dan Ajuen di Kecamatan Peukan Bada, Desa Neusok dan Biluy di Kecamatan Darul Kamal, dan Desa Klieng Manyang dan Lambirah di Kecamatan Suka Makmur

5

Keputusan Bupati Aceh Besar Nomor 200 Tahun 2007 tentang Pembentukan Forum Anak Kabupaten Aceh Besar Masa Bhakti 2007 – 2010 Keputusan Kepala Desa Ajuen Nomor 05/KLA/XII/2012 tentang Pembentukan Forum Anak Desa Ajuen Keputusan Kepala Desa Klien Nomor 08/KLM/XII/2012 tentang Pembentukan Forum Anak Desa Klien Keputusan Kepala Desa Neusok Nomor 06/002/KLA/2012 tentang Pembentukan Forum Anak Desa Neusok

2.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014 RENCANA KEGIATAN TAHUN

2015 STRATEGI

PENGEMBANGAN KLA

1. BKS,PP dan PA a.) Program Penguatan bahan informasi tentang pengasuhan dan pembinaan tumbuh kembang anak b.) Pengumpulan bahan informasi tentang pengasuhan dan pembinaan tumbuh kembang anak

1.) Sosialisasi UU No.11 Tahun 2012 tentang Sistem Peradilan Pidana Anak Pelaksanaan Peringatan Hari Anak Nasional (HAN)

1.) Adanya upaya penganggaran Dana Alokasi Khusus (DAK) untuk Pengembangan KLA sebagai pilot Project di Aceh

Page 7: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

c.) Advokasi dan KIE Tentang Kesehatan Reproduksi Remaja d.) Pengadaan Alat Permainan Edukatif (APE) Anak-anak di 3 Kecamatan Pilot Projek KLA (otus) e.) Pembangunan Baliho/bilboard KLA (otsus) f.) Program Penguatan Kelembagaan Pengarustamaan Gender dan Anak g.) Sosialisasi Perangkat hukum Perlindungan Perempuan & Anak di 10 SMP dalam Kab.Aceh Besar h.) Workshop KLA di Kab.Aceh Besar i.) Sosialisasi UU No.23 Tahun 2002 tentang PA dan UU No.23 Tahun 2004 tentang PKDRT j.) Peringatan Hari Anak Nasional

2. Dinas Kesehatan a.) Program Perbaikan Gizi Masyarakat b.) Peningkatan Pelayanan Kesehatan Anak Sekolah (UKS)

2.) Sosialisasi Konvensi Hak Anak (KHA) di 6 Kecamatan terpilih dalam Kabupaten Aceh Besar

2.) Adanya sosialisasi/ Workshop KLA di Kecamatan Terpencil guna untuk mempercepat Pengembangan di Kabupaten Aceh Besar

3. Dinas Sosial a.) Program Pembinaan anak panti b.) Program Pembinaan anak cacat c.) Program Pembinaan anak terlantar

3.) Seleksi Forum Anak Daerah (FAD) Tahun 2015

3.) Adanya Upaya peningkatan kapasitas/kompetensi Pendidik/Tenaga Kesehatan guna untuk mendukung percepatan pengembangan KLA

4. Dinas Pendidikan a.) Program wajib belajar menengah b.) Program wajib belajar Pendidikan Dasar sembilan tahun c.) PAUD

4.) Workshop Kabupaten Layak anak (KLA) di Kabupaten Aceh Besar

4.) Adanya upaya peningkatan pembentukan Forum Anak terutama di tingkat Desa/Gampong (FAG) serta adanya upaya pemberdayaan, minimal setiap ketua forum anak mendapatkan intensif bulanan guna untuk mempermudah dan meningkatkan kinerja mereka

5. DISDUKCAPIL a.) Pencetakan Akta Kelahiran

5.) TOT Kader Kelompok Forum Anak 3 Kecamatan Pilot Project KLA

5.) Membuat MOU kerjasama diantara SKPD lintas sektor terkait dalam pelaksanaan berbagai program yang mengacu kepada anak, dengan ditandai oleh PERBUB ataupun instruksi langsung dari Menteri yang

Page 8: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

bersangkutan

6. Badan Arsip dan Perpustakaan a.) Pengadaan Pustaka Keliling Ke Desa/Gampong b.) Pameran Buku Keliling

6.) Pembentukan Forum Anak Tingkat Kabupaten Aceh Besar

6.) Adanya Komitmen bersama untuk Pembaharuan kembali Rencana Aksi Daerah (RAD) dan Pembentukan Forum Anak Tingkat Kabupaten/Provinsi

7.) Rapat Pemantapan dengan kelompok Forum Anak Gampong di 3 Kecamatan Pilot Project KLA

7.) Tersedianya anggaran tetap untuk TOT bagi Forum Anak di Kec. Pilot Project KLA

8.) Pemberian Honorarium/Insentif bagi Ketua Forum Anak KLA di 3 Kec. Pilot Project

8.) Adanya Upaya Kerjasama dengan berbagai LSM anak

9.) Pengadaan / Pembelian Alat Permainan Edukasi (APE) Out Door di Gampong Layak Anak (GLA) dalam Kabupaten Aceh Besar

2.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 23 3 kecamatan pilot project

2. Kelurahan Null -

3. Desa 604 6 gampong pilot project

4. Penduduk 391.997 L = …., P = ….

5. Anak (terpilah) 66.935 L = …., P = ….

6. Anak Disabilitas 286 L = …., P = ….

7. SD 207 Pendidikan Agama MI = 51

8. SMP 53 Pendidikan Agama MTs = 29

9. SMA 49 Pendidikan Agama MA = 19

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 222 1. Lembaga Dayah = 86 2. Balai Pengajian = 136

11. SRA 3 1. SDN 1 Simeureung, 2. SDN 1 Peukan Bada, 3. SDN Meusok

12. Sekolah Inklusi 120 -

13. Taman Bermain Anak 8 2 di kabupaten, 6 di gampong/desa

14. Zona Selamat Sekolah 48 -

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 5 -

16. Anak di TPA 11.351 -

17. LKSA 21 -

18. Anak di LKSA ± 800 -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 99 28 tk. Kecamatan, 71 pustu

20. PRA (lokasi) 2 1. Puskesmas Kota Baru 2. Puskesmas Seulimum/Saree

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 7 1 tk. Kabupaten, 6 tk. Gampong

Page 9: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

3. Kab. Aceh Barat Daya:

3.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Aceh Barat Daya

Badan Pemberdayaan Masyarakat Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Sejahtera Kabupaten Aceh Barat Daya (BPMPPKS)

Jl. Bukit Hijau Komplek Pekantoran Pemkab ABDYA

a.) Edi Darmawan Kepala BPMPPKS 0812-6612-0797 b.) Intasiah, SE. Kabid PP dan PA 0823-6290-8088 c.) Nurlaili, SE Kasubbid Perlindungan dan Advokasi Anak 0853-5854-5504

3.2. KEBIJAKAN

1 *RAD Pengembangan KLA belum ada

2 *Pembentukan Gugus Tugas KLA masih dalam proses penyusunan

3

Sudah ada desa/kelurahan/kecamatan percontohan Pengembangan KLA di Kabupaten Aceh Barat Daya *Yakni Desa Alue Dawah di Kecamatan Babahrot dan Desa Pante Pirak di Kecamatan Susoh

4 *Pembentukan Forum Anak Daerah masih dalam proses penyusunan

3.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014 RENCANA KEGIATAN

TAHUN 2015 STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.) Sosialisasi KLA pada Tanggal 26 November 2013 di Hotel Khana Phakat- Blangpidie dgn Tema “Melalui Sosialisasi pengembangan Kota Layak Anak (KLA) Dapat Kita Tingkatkan Komitmen Dalam Upaya Pemenuhan Hak Anak”

1.) Perumusan Gugus Tugas KLA

PUSAT 1.) Sosialisasi yang dipercepat untuk mendukung keberhasilan pada terwujudkan KLA 2.) Dukungan pembinaan SDM Pembina oleh pusat ditujukan kepada Provinsi, Kabupaten/Kota 3.) Dukungan dana prioritas untuk perkembangan KLA, mengingat Kabupaten ABDYA masih sedang berkembang

2.) Sosialisasi KLA pada tanggal 09 Oktober 2014 di Arena Motel-Blangpidie dgn Tema “ABDYA Menuju Kota Layak Anak”

2.) Pembentukan Pengurus Tugas KLA

PROVINSI 1.) Pembinaan untuk SDM Pembina tingkat kabupaten/kota 2.) Regulasi yang mendukung untuk pelaksanaan atau

Page 10: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

percepatan terwujudnya KLA di provinsi,kabupaten/kota 3.) Provinsi harus segera membentuk sebuah pilot project KLA dan menjadi ikon KLA Kabupaten/Kota

3.) Penyusunan kebutuhan Kabupaten Layak Anak

3.) Sosialisasi Kabupaten ABDYA sebagai kawasan KLA ke semua ini masyarakat dan lingkungan

KABUPATEN 1.) Regulasi/Perbup atau Qanun yang menjamin dan mendukung pelaksanaan KLA 2.) Penguatan SDM Pembina tingkat kabupaten,kecamatan dan sekolah yang mendukung dan berpihak pada KLA 3.) Dukungan dana untuk pelaksanaan KLA untuk segera diprioritaskan

4.) Harmonisasi Kebijakan Perlindungan Anak dengan Pemerintah (Instansi Terkait), Tokoh Agama, Adat dan Masyarakat ABDYA secara umum

4.) Sosialisasi KLA ke kecamatan/desa yang dipilih sebagai kota/desa layak anak

5.) Membangun jaringan dengan pemerintah kecamatan untuk bertanggung jawab melaksanakan koordinasi, fasilitasi dan mediasi dalam mewujudkan kecamatan layak anak

5.) Alokasi dana yang mendukung untuk kebutuhan kegiatan KLA

6.) Pengajuan draf perbub kota layak anak dan sedang memasuki tahap pembahasan asistensi

3.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 9 -

2. Kelurahan - -

3. Desa 132 -

4. Penduduk 131.087 -

5. Anak (terpilah) 52.837 -

6. Anak Disabilitas - -

7. SD 115 -

8. SMP 31 -

9. SMA 14 -

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 5 SMK -

11. SRA Null -

12. Sekolah Inklusi 2 1. SD 1 Keude Siblah, 2. SMP 2 Blangpidie

13. Taman Bermain Anak 1 -

14. Zona Selamat Sekolah Null -

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 2 1. TPA Aneuk Sigupai, 2. TPA Susoh

16. Anak di TPA 113 42 anak di TPA Aneuk Sigupai, 71 anak di TPA Susoh

17. LKSA Null -

18. Anak di LKSA N/A -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 13 -

20. PRA (lokasi) Null -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA Null -

Page 11: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

PROVINSI SUMATERA UTARA 1. Kab. Serang Bedagai:

1.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Serdang Bedagai

Badan Pemberdayaan Perempuan Anak dan Keluarga Berencana Kabupaten Serdang Bedagai (BPPAKB)

Jl.Negara Komp. Perumahan Bumi Sergai Sei Rampah

a.) Hj. Irwani Jamilah,SH Kepala BPPAKB 0813-6211-5637 b.) Jurna Elvida, SE Kabid PP/PA 0813-6240-6920 c.) Pujiati Kasubbid PKHPA 0812-6486-7082

1.2. KEBIJAKAN

1.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014 RENCANA KEGIATAN

TAHUN 2015 STRATEGI PENGEMBANGAN

KLA

1.) Kegiatan Tahun 2013 a.) Fasilitasi Kabupaten/Kota Layak Anak (Sosialisasi KLA, KIE KLA (Buku Saku)

1.) Fasilitasi Kabupaten/Kota Layak Anak (Sosialisasi KLA)

1.) Menyalurkan Dana Alokasi Khusus (DAK) ke Kabupaten/Kota Khusus untuk KLA

2.) Kegiatan Tahun 2014 a.) Fasilitasi Kabupaten/Kota Layak Anak (Sosialisasi KLA)

1 Rencana Aksi Daerah (RAD) mengenai KLA periode tahun 2012 s.d. 2015 sudah ada, namun tidak dalam bentuk SK/Perda/Perbup

2 Kaputusan Bupati Deli Serdang Nomor 369 Tahun 2011 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak Kabupaten Deli Serdang

3

SK Bupati Deli Serdang Nomor 370 Tahun 2011 tentang Penunjukan dan Penetapan Desa Layak Anak di Kab. Deli Serdang *Yakni Desa Beringin di Kecamatan Beringin

4

Keputusan Kepala Badan KBPP Kabupaten Deli Serdang Nomor 162 Tahun 2011 tentang Pembentukan Forum Anak Kabupaten Teli Serdang Keputusan Camat Beringin Nomor 411/457/2012 tentang Pembentukan Forum Anak Kecamatan Beringin

Page 12: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

1.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 17 -

2. Kelurahan 6 -

3. Desa 237 -

4. Penduduk 595.319 L = 294.332, P = 300,987

5. Anak (terpilah) 246.259 L = 126.827, P = 119.432

6. Anak Disabilitas 113 L = 65, P = 48

7. SD 463 -

8. SMP 88 -

9. SMA/SMK 73 -

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 115 MI = 37, MTs = 54, MA = 24

11. SRA Null -

12. Sekolah Inklusi Null -

13. Taman Bermain Anak 2 1. Tebing Syahbandar, Desa Kuta Pinang

2. Sei Rampah, Desa Firdaus

14. Zona Selamat Sekolah 2 1. SMPN 1 Perbaungan

2. SMAN 1 Pantai Cermin

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 11 1. Kec. Perbaungan : 1 unit

2. Kec. Dolok Merawan : 8 unit

3. Kec. Dolom Masihul : 1 unit

4. Kec. Sei Rampah : 1 unit

16. Anak di TPA N/A -

17. LKSA 4 -

18. Anak di LKSA 230 1. Zakiyyun Najah : 135 anak

2. Tarbiyah Islamiyah : 50 anak

3. Cahaya Bunda : 30 anak

4. Mahadiyah : 15 anak

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 17 -

20. PRA (lokasi) Null -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 16 -

Page 13: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

2. Kab. Deli Serdang:

2.1. KELEMBAGAAN

2.2. KEBIJAKAN

2.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI KEGIATAN TAHUN 2013-2014 RENCANA KEGIATAN TAHUN

2015 STRATEGI

PENGEMBANGAN KLA

1.) Sosialisasi Konvensi Hak-Hak Anak

1.) Pembentukan Forum Anak disetiap Kecamatan se Kabupaten Deli Serdang

2.) Sosialisasi Anak yang Berkebutuhan Khusus (ABK)

2.) Membentukan Desa Ramah Anak di 10 Desa Kabupaten Deli Serdang

3.) Pertemuan Forum Anak Kabupaten Deli Serdang

3.) Membentuk 2 Kecamatan Ramah Anak di Kabupaten Deli Serdang

4.) Pertemuan yang dilaksanakan bekerjasama Badan KB dan PP Kabupaten

4.) Menambah Jumlah Puskesmas Ramah Anak

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Deli Serdang

Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan Kabupaten Deli Serdang (BKBPP)

Jl. Karya Usaha No.5 Komplek Kantor Bupati Lubuk Pakam

a.) Kepala BKBPP 0813-7641-8864 b.) Dra.Hj. Siti Aminah Kabid PP dan PA 0813-9620-1094

1 Rencana Aksi Daerah (RAD) mengenai KLA periode tahun 2012 s.d. 2015 sudah ada, namun tidak dalam bentuk SK/Perda/Perbup

2 Kaputusan Bupati Deli Serdang Nomor 369 Tahun 2011 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak Kabupaten Deli Serdang

3

SK Bupati Deli Serdang Nomor 370 Tahun 2011 tentang Penunjukan dan Penetapan Desa Layak Anak di Kab. Deli Serdang *Yakni Desa Beringin di Kecamatan Beringin

4

Keputusan Kepala Badan KBPP Kabupaten Deli Serdang Nomor 162 Tahun 2011 tentang Pembentukan Forum Anak Kabupaten Teli Serdang Keputusan Camat Beringin Nomor 411/457/2012 tentang Pembentukan Forum Anak Kecamatan Beringin

Page 14: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

Deli Serdang dengan yayasan KKSP (sebanyak 4 kali)

5.) Seminar Anak tentang Kekerasan yang dilakukan Guru Terhadap Anak

2.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 22 -

2. Kelurahan 13 -

3. Desa 381 -

4. Penduduk 1.808.772 -

5. Anak (terpilah) 81.184 -

6. Anak Disabilitas Null -

7. SD 802 -

8. SMP 288 -

9. SMA 106 SMK = 125

10. Sekolah Berbasis Keagamaan

300 MI = 152, MTs = 116, MA = 32

11. SRA Null -

12. Sekolah Inklusi Null -

13. Taman Bermain Anak 2 1. Taman Buah Lubuk Pakam 2. Taman Alun-alun

14. Zona Selamat Sekolah 2 1. SDN 1 Lubuk Pakam 2. Sekolah Yayasan Parulian

15. Tempat Penitipan Anak (TPA)

8 -

16. Anak di TPA 179 -

17. LKSA N/A -

18. Anak di LKSA N/A -

19. Puskesmas (kec./kel./desa)

34 -

20. PRA (lokasi) 2 -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA

5 -

Page 15: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

3. Kab. Langkat:

3.1. KELEMBAGAAN

3.2. KEBIJAKAN

3.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014 RENCANA KEGIATAN

TAHUN 2015 STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.) Tahun 2013: a.) Seminar KLA b.) Pelatihan Fasilitator c.) Penguatan Kelembagaan Forum Anak d.) Operasional Gugus Tugas KLA e.) Operasional Tim Koordinasi P2TP2A f.) Peringatan Hari Anak Nasional (HAN)

1.) Pembekalan Peningkatan Kapasitas Potensi Anak

1.) Pusat dan Provinsi dapat mengundang Bupati dan DPRD Kab/Kota untuk memberikan sosialisasi tentang kebijakan layak anak agar dapat memberikan pemahaman dan presepsi yang sama tentang pentingnya pemenuhan kebutuhan hak anak

2.) Tahun 2014 a.) Seminar KLA > tim Fasilitator KLA tetap melakukan pembinaan KLA ke desa/kelurahan layak anak se-Kabupaten Langkat b.) Penguatan Kelembagaan Forum Anak c.) Operasional Tim Koordinasi P2TP2A d.) Peringatan Hari Anak Nasional (HAN)

2.) Operasional Tim Koordinasi P2TP2A

2.) Pusat dan Provinsi dapat merumuskan kebijakan yang strategis dan bersinergi dengan beberapa departemen teknis yang sangat penting berkaitan dengan kebijakan untuk pemenuhan kebutuhan anak seperti

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Langkat Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan Kabupaten Langkat (BKBPP)

Jl. Proklamasi , Stabat

a.) Mimi W.Lubis,S.STP,M.AP Kabid PP dan KS 0821-6755-5200 b.) Juniar Purba,S.Psi Kasubbid PKH dan PPA 0813-7537-1186

1 *RAD Pengembangan KLA masih dalam proses penyusunan

2 Keputusan Bupati Langkat Nomor: 463-17/K/2012 tentang Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak Kab. Langkat Periode 2012-2015

3 Keputusan Bupati Langkat Nomor: 463-/K/2013 tentang Penunjukan dan penetapan Desa/kelurahan yang mengembangkan Kelurahan/Desa Layak Anak

4 Keputusan Bupati Langkat Nomor: 463-65/K/2012 tentang Forum Anak Kab. Langkat Tahun 2012-2013

Page 16: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

bidang kesehatan, pendidikan, sosial dll.

3.) Adanya koordinasi yang terus menerus kepada Kepala Daerah di kabupaten/Kota tentang pentingnya pelaksanaan program maupun kebijakan yang berkaitan dengan anak

3.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 23 Bahorok, Salapian, Kuala, Selesai, Sei Bingei, Sirapit, Kutambaru, Stabat, Wampu, Secanggang, Binjai, Batang Serangan, Sawit Seberang, Padang Tualang, Tanjung Pura, Hinai, Gebang, Sei Lepan, Babalan, Brandan Barat, Pangkalan Susu, Besitang, Pematang Jaya

2. Kelurahan 37 -

3. Desa 277 -

4. Penduduk 978.734 L = 492.783, P = 485.951

5. Anak (terpilah) 396.366 L = 203.248, P = 193.118

6. Anak Disabilitas N/A -

7. SD 618 Jumlah murid = 111.796

8. SMP 514 Jumlah murid = 37.681

9. SMA 64 Jumlah murid = 16.365

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 259 MI = 111, MTs = 103, MA = 45

11. SRA 67 -

12. Sekolah Inklusi 1 Di Kecamatan Stabat

13. Taman Bermain Anak 13 -

14. Zona Selamat Sekolah 6 -

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) N/A -

16. Anak di TPA N/A -

17. LKSA 4 -

18. Anak di LKSA 227 -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) N/A -

20. PRA (lokasi) N/A -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 49 Kelompok Anak terdiri dari: 1. 1 kelompok FA tingkat Kabupaten 2. 1 kelompok FA tingkat kelurahan 3. 23 Kelompok FA tingkat Kecamatan 4. 23 kelompok PIK-R 5, 1 kelompok pramuka

Page 17: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

4. Kab. Tebing Tinggi:

4.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kota Tebing Tinggi Kantor Pemberdayan Perempuan Anak dan Keluarga Berencana Kota Tebing Tinggi (KPPAKB)

Jl. Kom.Yos Sudarso Km. 3,5 Kota Tebing Tinggi

a.) Drg. Dina Kamarina,M.Kes Kepala KPPAKB 0813-7001-4977

4.2. KEBIJAKAN

4.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014 RENCANA KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.) Rapat Koordinasi Kota Layak Anak

1.) Rapat koordinasi Kota Layak Anak

1.) Pembekalan (workshop) tentang KHA kepada petugas Kesehatan, Guru dalam rangka mewujudkan Puskesmas dan Sekolah Ramah Anak

1 *RAD Pengembangan KLA masih dalam proses penyusunan

2 Keputusan Walikota Tebing Tinggi Nomor 800/137/2011 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kota Layak Anak Kota Tebing Tinggi

3

Keputusan Walikota Tebing Tinggi Nomor 140/136/2011 tentang Penetapan Kelurahan Rambung, Berohol, dan Tanjung Marulak sebagai Kelurahan Ramah Anak Keputusan Walikota Tebing Tinggi Nomor 476/961/2012 tentang Penetapan Kelurahan Persiakan dan Bagelen sebagai Kelurahan Ramah Anak Keputusan Walikota Tebing Tinggi Nomor 463/704/2013 tentang Penetapan Kelurahan Tebing Tinggi Lama, Lalang, Padang Merbau, Tambang Hulu, Satria, dan Bulian sebagai Kelurahan Ramah Anak.

4 Keputusan Walikota Tebing Tinggi Nomor 463/1550/2013 tentang Pembentukan Forum Anak Kota Tebing Tinggi Periode 2014 - 2016

Page 18: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

melalui dana dekonsentrasi

2.) Sosialisasi Traficking,PKDRT dan KLA

2.) Sosialisasi Traficking, PKDRT, dan KLA

2.) Memfasilitasi penguatan Forum Anak dari Tingkat Kabupaten/Kota, Provinsi sampai tingkat Pusat agar Forum Anak Indonesia dapat saling bertukar Informasi

3.) Pembinaan Kota Layak Anak

3.) Pembinaan Kota Layak Anak

4.) Fasilitasi Forum Anak Kota Tebing Tinggi

4.) Fasilitasi Forum Anak Kota Tebing Tinggi

5.) Jambore anak dan Pengembangan sistem Informasi gender dan anak

5.) Jambore anak dan Pengembangan sistem Informasi gender dan anak

6.) Operasional P2TP2A 6.) Operasional P2TP2A

7.) Pembuatan Profil Gender, Buku Saku, Baliho, Banner, Spandul dan Plank Himbauan Dilaksanakan satu kali setahun

7.) Pembuatan Profil Gender, Buku Saku, Baliho, Banner, Spandul dan Plank Himbauan Dilaksanakan satu kali setahun

4.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 5 -

2. Kelurahan 35 -

3. Desa Null -

4. Penduduk 147.771 -

5. Anak (terpilah) 54.392 -

6. Anak Disabilitas 93 1. Autis = 17 2. Tuna Rungu = 43 3. Tuna Grahita = 33

7. SD 10 SD/MI Negeri = 2, Swasta = 8

8. SMP 9 SMP/MTs Negeri = 1, Swasta = 8

9. SMA 7 SMA/MA Negeri = 1, Swasta = 7

10. Sekolah Berbasis Keagamaan N/A -

11. SRA 16 -

12. Sekolah Inklusi Null -

13. Taman Bermain Anak 5 1. Kel. Rambung, 2. Kel. Tj Marulak, 3. Kel. Bagelen, 4. Kel. Durian, 5. Kel. Rambung

14. Zona Selamat Sekolah 3 SDN 163080, SMP Dipanegara, Sekolah Juanda

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 1 -

16. Anak di TPA N/A -

17. LKSA Null -

18. Anak di LKSA N/A -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 9 -

20. PRA (lokasi) 1 -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 19 -

Page 19: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

5. Kab. Labuhan Batu:

5.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Labuhanbatu

Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Kabupaten Labuhanbatu (BPPKB)

Jl. Sisingamangaraja No.14

a.) Lidyawati Harahap,S.Psi,M.AP Kepala BPPKB 0812-6491-4100 b.) Masdalina Kasubbid Perlindungan Perlindungan Perempuan dan Anak 0813-7097-364

5.2. KEBIJAKAN

5.3. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 9 Rantau Utara, Rantau Selatan, Bilah Barat, Bilah Hilir, Bilah Hulu, Pangkatan, Panai Tengah, Panai Hilir, Panai Hulu

1 Peraturan Bupati Labuhan Batu Nomor 27 Tahun 2013 tentang Rencana Aksi Daerah Pengembangan Kabupaten Layak Anak Kabupaten Labuhanbatu Tahun 2013 - 2015

2 Keputusan Bupati Labuhan Batu Nomor 476/241/BP2KB/2012 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kabupaten/Kota Layak Anak (KLA) Kabupaten Labuhanbatu Tahun 2012

3

Keputusan Bupati Labuhabatu Nomor 463/108.2/BP2KB/2014 tentang Penunjukan Desa/Kelurahan dan Kecamatan Layak Anak Kabupaten Labuhan Batu Tahun 2014 * kecamatan/desa/kelurahan yang menjadi pilot project Pengembangan KLA di Kab. Labuhanbatu adalah Desa Afdeling 1 Janji di Kec. Bilah Barat, Kelurahan Siringo-ringo di Kec. Rantau Utara, dan Kelurahan Sioldengan di Kec. Rantau

4 Keputusan Bupati Labuhan Batu Nomor 463/336/BP2KB/2013 tentang Pembentukan Forum Anak Daerah Kabupaten Labuhan Batu Periode 2013 – 2014

Page 20: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

2. Kelurahan 23

3. Desa 75

4. Penduduk 424.644 L = 214.452, P = 210.192

5. Anak (terpilah) 194.953 L = 100.546, P = 94.407

6. Anak Disabilitas N/A -

7. SD 280 Negeri = 239, Swasta = 41

8. SMP 61 Negeri =30, Swasta = 31

9. SMA 54 Negeri = 12, Swasta = 13, SMK = 29

10. Sekolah Berbasis Keagamaan

116 MI = 33, MTs = 57, MA = 26

11. SRA Null -

12. Sekolah Inklusi N/A -

13. Taman Bermain Anak N/A -

14. Zona Selamat Sekolah Nul -

15. Tempat Penitipan Anak (TPA)

N/A -

16. Anak di TPA N/A -

17. LKSA Null -

18. Anak di LKSA N/A -

19. Puskesmas (kec./kel./desa)

54 -

20. PRA (lokasi) N/A -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA

3 FA Kab. Labuhan Batu, FA Kec. Rantau Utara, FA Kec. Rantau Selatan

Page 21: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

6. Kab. Toba Samosir:

6.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Toba Samosir

Badan Pemberdayaan Perempuan Anak dan Keluarga Berencana Kabupaten Toba Samosir (BPPAKB)

Jl. Pasar Tambunan No.2 Tambunan Balige

a.) Desima Sihite,SE Kabid PA 0813-7554-2416 b.) Rasianna Tarigan,SP Kasubbid Pengintergrasian dan Hak-Hak Anak 0821-6643-1438

6.2. KEBIJAKAN

6.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014 RENCANA KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.) Kegiatan KLA yang dilakukan than 2013: Sosialisasi Kabupaten Layak Anak Tingkat Kecamatan di 6 (enam) Kecamatan yaitu : Kec. Pintu Pohan Meranti, Kec. Siantar Narumonda, Kec. Parmaksian, Lumban Julu, Kec. Habinsaran

1.) Sosialisasi Kabupaten Layak Anak Tk. Kecamatan di $ (empat) Kecamatan di Kabupaten Toba Samosir

2.) Kegiatan KLA Tahun 2014: Sosialisasi KLA di 6 (enam) Kecamatan yaitu : Kec.Porsea, Kec. Ajibata, Kec. Bonatua Lunasi, Kec. Silaen, Kec. Uluan dan Kec. Borbor

2.) Penguatan Forum Anak Tk. Kabupaten Toba Samosir

3.) Penguatan Forum

1 *RAD Pengembangan KLA belum ada

2 Keputusan Bupati Toba Samosir Nomor 76 Tahun 2012 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak (KLA) Kabupaten Toba Samosir Tahun 2012

3 *Belum ada penetapan kecamatan/desa/kelurahan model Pengembangan KLA di Kabupaten Toba Samosir

4 Keputusan Bupati Toba Samosir Nomor 148 Tahun 2014 tentang Pembentukan Forum Anak Kabupaten Toba Samosir Periode 2014 – 2016

Page 22: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

Anak/Periodisasi Pengurus Forum Anak Tingkat Kabupaten Toba Samosir periode 2014- 2016

6.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 16 Balige, Tampahan, Lagaboti, Habinsaran,

Borbor, Nassau, Silaen, Sigumpar,

Porsea, Pinba Pohan Meranti, Siantar

Narumonda, Lumban Julu, Uluan,

Ajibata,Parmaksian, Bonatua Lunasi

2. Kelurahan 13

3. Desa 231

4. Penduduk 183.382 L = 89.824, P = 93.558

5. Anak (terpilah) 88.881 L = 43.823, P = 45.058

6. Anak Disabilitas N/A

7. SD 226 Negeri = 212, Swasta = 11, SLB = 1

8. SMP 45 Negeri = 39, Swasta = 6

9. SMA 35 Negeri = 10, Swasta = 6, SMK = 19

10. Sekolah Berbasis Keagamaan

11. SRA

12. Sekolah Inklusi

13. Taman Bermain Anak

14. Zona Selamat Sekolah

15. Tempat Penitipan Anak (TPA)

16. Anak di TPA

17. LKSA

18. Anak di LKSA

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 231 Puskesmas = 19, Puskesmas Perawatan

= 2, Puskesmas Pembantu = 31

20. PRA (lokasi)

21. Wadah Partisipasi Anak/FA

Page 23: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

PROVINSI RIAU 1. Kota Pekanbaru:

1.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kota Pekanbaru Badan Pemberdayaan Perempuan Masyarakat dan Keluarga Berencana Kota Pekanbaru (BPPMKB)

Jl. Puyuh No.2, Sukajadi Kota Pekanbaru

a.) Hj.Neng Elida, SE Kepala BPPMKB 0811-767-525 b.) Hj. Astra Mulberiyani,SP Kabid PP 0813-7845-9955 c.)Dra. Umi Kalsum Kasubbid PP dan PA 0823-8400-8975 d.) Nugrahadi Ahmad, SKM Staf 0853-7662-1780

1.2. KEBIJAKAN

1.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014 RENCANA

KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.) Tahun 2013 dan Tahun 2014 a.) Sosialisasi Kota Layak Anak Ke 5 Kecamatan di Kota

N/A 1) Pusat : Membuat kebijakan aturan yang bersinergi dengan Kementerian Dalam Negeri, Kementerian Keuangan,

1 *RAD Pengembangan KLA masih dalam proses penyusunan

2

Keputusan Walikota Pekanbaru Nomor 144 Tahun 2013 tentang Pembentukan Gugus Tugas Pengembangan Kota Layak Anak Kota Pekanbaru Keputusan Camat Tenayan Raya Nomor 82 Tahun 2014 tentang Pembentukan Gugus Tugas Pengembangan Kecamatan Tenayan Raya Layak Anak Tahun 2014

3 *Sudah Ada kecamatan/desa/kelurahan yang menjadi pilot project Pengembangan KLA di Kota Pekanbaru, yakni Kecamatan Tenayan Raya (SK penetapan – dalam hal ini SK GT KLA telah disebutkan di atas)

4 Keputusan Walikota Pekanbaru Nomor 386 Tahun 2013 tentang Pembentukan Pengurus Forum Anak Kota Pekanbaru Tahun 2013 - 2016

Page 24: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

Pekanbaru b.) Peringatan Hari Anak Nasional Tahun 2013 c.) Melaksanakan Sosialisasi Undang-Undang Perlindungan Anak Tahun 2009 oleh Badan Pemberdayaan Perempuan, Masyarakat dan Keluarga Berencana Kota Pekanbaru d.) Sosialisasi Undang-Undang Perlindungan Anak dan Penanggulangan HIV/AIDS di Kota Pekanbaru dan Badan Anti Narkoba dan HIV/AIDS e.) Sosialisasi Undang-Undang Perlindungan Anak dan Pembentukan Forum Anak Kota Pekanbaru (FANKOPER) Tahun 2011 dilaksanakan oleh Badan Pemberdayaan Perempuan Masyarakat dan Keluarga Berencana Kota Pekanbaru f.) Pemberian Akses Pendidikan Gratis Wajar 9 Tahun oleh dinas pendidikan g.) Program Pendidikan Anak Usia Dini (sejenis) dan menyelengarakan pendidikan bagi anak berekebutuhan khusus yg diselenggarakan oleh dinas pendidikan setiap tahun h.) Sosialisasi Zona Selamat Sekolah, Pengembangan rute aman sekolah yang diselenggarakan oleh Dinas Perhubungan, Informasi dan Komunikasi serta Polresta Pekanbaru mulai tahun 2010-sekarang i.) Pemberantasan Buta Aksara oleh Dinas Pendidikan

Kementerian Agama dan Kementerian Pendidikan Membuat Komitmen menajalankan sanksi yg tegas bagi Pemerintah Provinsi dan Kabupaten/Kota dalam usulan pengganggaran yang berpihak pada kepentingan anak.

2.) Provinsi : Membuat Wadah ajak prestasi bagi anak secara berjenjang dan kontinue sehingga anak terpacu untuk mengasah kemampuan mereka dari berbagai tingkatan

3.) Kabupaten/Kota : Membangun komitmen yang kuat antar SKPD agar dalam membuat perencanaan pembangunan dan pelaksanaan pembangunan memperhatikan hak dan kepentingan bagi anak

Page 25: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

j.) Pemberantasan Buta Aksara Al-Qur’an olwh Kementerian Agama Kota Pekanbaru, Setiap tahun k.) Program Kejar Paket A,B,C oleh Dinas Pendidikan l.) Peningkatan Sarana dan Prasarana Pendidikan berkualitas, kelengkapan buku dan peminjaman buku secara gratis dari SD s/d SMA bagi siswa kurang mampu, oleh Dinas pendidikan m.) Program Peningkatan SDM melalui pelatihan computer gratis dari TK sampai SMA oleh dinas pendidikan n.) Program Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) di setiap SD sampai SMA oleh Dinas Pendidikan dan Dinas Kesehatan o.) Peningkatan Ketahanan Keluarga melalui BKB oleh Badan Pemberdayaan Perempuan Masyarakat dan Keluarga Berencana Kota Pekanbaru p.) Pusat Informasi dan Konsultasi Kesehatan Reproduksi Remaja oleh BPPM dan KB Kota Pekanbaru q.) Sosialisasi KLA Ke 7 (Tujuh) Kecamatan di Kota Pekanbaru r.) Ikut serta dalam Forum Anak Nasional Tahun 2014 di Jakarta s.) Kampanye Wajib Mengaji setelah Maghrib oleh Kementerian Agama Kota Pekanbaru t.) Pemberian Sepeda gratis pada anak kurang mampu dan domisi di sekitar sekolah u.) Penertiban Gepeng terutama anak-anak sebagai pelaku v.) Pembentukan Forum Anak di 12 (Dua Belas) Kecamatan di Kota Pekanbaru w.) Melaksanakan Sosialisasi

Page 26: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

Undang-Undang Perlindungan Anak Tahun 2009 oleh BPPMKB Kota Pekanbaru x.) Sosialisasi UUPA dan Penanggulangan HIV AIDS di Kota Pekanbaru, dilaksanakan oleh BPPMKB dan Badan Anti Narkoba dan HIV/AIDS

1.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 12 Sukajadi, Pekanbaru Kota, Sail, Lima

Puluh, Senapelan, Rumbai, Bukit Raya,

Tampan, Marpoyan Damai, Tenayan

Raya, Payung Sekaki, Rumbai Pesisir

2. Kelurahan 58

3. Desa N/A

4. Penduduk 975.304 L = 500.538, P = 474.766

5. Anak (terpilah) 311.454 L = 161.443, P = 150.011

6. Anak Disabilitas 735 Tuna Netra L = 159; P = 28, Tuna Rungu

L = 42; P = 112, Tuna Grahita L = 1, Tuna

Daksa P = 72; L = 321

7. SD

8. SMP

9. SMA

10. Sekolah Berbasis Keagamaan

11. SRA

12. Sekolah Inklusi

13. Taman Bermain Anak

14. Zona Selamat Sekolah 5 ZSS Setingkat SD

15. Tempat Penitipan Anak (TPA)

16. Anak di TPA

17. LKSA 4

18. Anak di LKSA 143 Usia 7-9 : 47 anak, Usia 10-14 :55 anak,

Usia 15-17 : 41 anak

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 664 Posyandu: 609, Puskesmas: 35,

Polides: 35

20. PRA (lokasi)

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 1 FA Kota: L = 29, P = 4

Page 27: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

2. Kota Dumai:

2.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kota Dumai Badan Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kota Dumai (BKBPPPA)

Komplek Perumahan Pemko Dumai Jl. Putri Tujuh No. 02

a.) H. Marwan, S.Sos Kepala BKBPPPA 0812-7000-4450 b.) Irfan Wahyudi, SKM, M.Kes Kabid PP dan PA 0811-7507-739 c.) Hj. Elywarti, SKM Kasubbid PA 0852-6573-5264

2.2. KEBIJAKAN

2.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-

2014 RENCANA KEGIATAN TAHUN

2015 STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.) Tahun 2013 a.) Sosialisasi KLA di 7 Kecamatan b.) Pembentukan Forum Kecamatan Layak Anak di 7 Kecamatan c.) Penyusunan Profil Anak Dumai Tahun 2013 d.) Pelatihan KHA untuk Tenaga Kesehatan, Tenaga

1.) Penyusunan Profil Anak Kota Dumai Tahun 2015

1.) Pengembangan KLA harus dimulai dan dimotori oleh Provinsi sehingga Kabupaten/Kota bisa bergerak bersama-sama mewujudkan Kota Layak Anak

1 Peraturan Walikota Dumai Nomor 23 Tahun 2013 tentang Rencana Aksi Daerah Kota Layak Anak Tahun 2013 – 2018

2 Keputusan Walikota Dumai Nomor 25 Tahun 2013 tentang Pembentukan Gugus Tugas Menuju Kota Layak Anak Kota Dumai

3

Keputusan Walikota Dumai Nomor 24 Tahun 2013 tentang Penunjukan Kelurahan Ramah Anak di Kota Dumai *Kelurahan yang menjadi Pilot Project Percontohan Pengembangan KLA adalah Kelurahan Dumai, Bagan, Lubuk Gaung, Bukit Datuk, Buluh Kasap, Teluk Makmur, dan Bagan Besar.

4 Keputusan Walikota Dumai Nomor 212/BKBPPPA/2013 tentang Pembentukan Forum Anak Kota Dumai Tahun 2013

Page 28: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

Pendidik, Aparat Hukum, Pekerja Sosial sebanyak 20 Orang e.) Rapat GT KLA tingkat Kota dalam Tahun 2013 dilakukan 2 kali perkecamatan f.) Pembinaan KLA di 7 Kecamatan g.) Sosialisasi UUPA TK Kota dan Tingkat Kecamatan Se Kota Dumai h.) Sosialisasi KLA melalui Media Massa Lokal i.) Sosialisasi Sistem Pencatatan dan Pelaporan Korban KDRT j.) Pelaksanaan Hari Anak Nasional Tingkat Kota Dumai Tahun 2013 k.) Penguatan Kelembagaan Forum Anak Kota Dumai masa

2.) Tahun 2014 a.) Penyusunan Naskah Akademis Ranperda Perlindungan Anak b.) Penyusunan Naskah Akademis Ranperda Perlindungan Perempuan dan Anak Terhadap Tindak Kekerasan c.) Penyusunan Profil Pekerjaan Terburuk Bagi Anak Kota Dumai d.) Penyusunan Profil Anak Kota Dumai 2014 e.) Pembinaan Forum KLA Kecamatan dan Rapat Gugus Tugas KLA Tingkat Kota Tahun 2014 dilakukan 4 kali, dan Gugus Tugas Kecamatan Tahun 2014 dilakukan 2 Kali f.) Sosialisasi KLA melalui media massa lokal, Koran lokal dan pemasangan Baligho KLA di 7 kecamatan g.) Bimbingan Teknis

2.) Bimbingan Teknis Fasilitator FA Dumai

2.) Laporan Pengembangan KLA kalau bisa bukan hanya laporan tertulis tapi juga harus disiapkan perangkatv atau sistem laporan pengemabangan KLA yg langsung dipantau oleh UKP4

3.) Pelatihan KHA bagi Forum Anak

3.) Harus diadakan bimbingan teknis bagi bidang yang menangani KLA tentang Pengembangan KLA 4.) Sosialisasi KLA melalui media

massa dan media cetak

5.) Sosialisasi dan rapat GT KLA Tingkat Kota dan Kecamatan

6.) Bimbingan Teknis Sekolah Ramah Anak dan Sarana Kesehatan Ramah Anak

7.) Penegmbangan Rute Aman Selamat Sekolah Anak, Sosialisasi PERDA PA dan PERDA Perempuan dan Anak terhadap Tindakn Kekerasan

8.) Sosialisasi PERDA Kota Dumai Tentang Perlindungan Anak dan PERDA Kota Dumai tentang Perlindungan Perempuan dan Anak Tindak Kekerasan

9.) Rapat Koordinasi Gugus Tugas KLA

Page 29: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

Penguatan Kelembagaan Forum Anak Kota Dumai h.) Pengembangan Rute Aman Selamat Sekolah i.) Pelaksanaan penyelenggaraan pertemuan Forum anak Kota Dumai j.) Pergelaran malam pentas seni Forum Anak Dumai dalam Rangka Hari Anak Nasional k.) Bimbingan Teknis Penguatan Kelembagaan Gugus Tugas Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO)/Trafficking l.) Bimbingan Teknis Penerapan Standar Pelayanan Minimal Bidang Layanan Terpadu Korban Kekerasan perempuan dan Anak m.) Bimbingan Teknis Mekanisme Rujukan, Pengaduan dan Layanan Kesehtan Korban Kekerasan Perempuan dan Anak n.) Pendampingan Korban Maupun pelaku oleh tim P2TP2A Kota Dumai o.)Pembentukan FA Kecamatan dan Kelurahan p.) pembentukan Forum Peduli Perlindungan Perempuan dan Anak Tingkat Kecamatan dan Kelurahan Se Kota Dumai q.) Sosialisasi UU Sistem Peradilan Pidana Anak Tingkat Kota dan Tingkat Kecamatan Se Kota Dumai

10.) Rapat Koordinasi GT TPPO

11.) Rapat Koordinasi P2TP2A Kota Dumai

12.) Pembinaan FA dan KLA tingakt Kecamatan

13.) Penguatan Kelembagaan Forum Anak Kota Dumai masa Bakti 2015-2017

14.) Pelaksanaan Hari Anak Nasional Tingkat Kota Dumai Tahun 2015

Page 30: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

2.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 7 Dumai Barat, Dumai Timur, Bukit

Kapur, Sungai Sembilan, Medang

Kamai, Dumai Kota, Dumai

Selatan

2. Kelurahan 33 -

3. Desa Null -

4. Penduduk 273.901 -

5. Anak (terpilah) 113.856 L = 58.918, P = 54,875

6. Anak Disabilitas N/A -

7. SD 87 -

8. SMP 28 -

9. SMA 20 -

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

52 -

11. SRA 9 TK Pembina, SDN Binsus, SMPN 1,

SMPN 2, SMPN Binsus, SMAN 1,

SMAN 2, SMAN Binsus, SMKN 1

12. Sekolah Inklusi Null -

13. Taman Bermain Anak 37 -

14. Zona Selamat Sekolah 13 -

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

4 TPA. Aidin, TPA Muhtaram, TPA

Bunda Fathia, TPA Insani

16. Anak di TPA 91 L = 49, P = 42

17. LKSA 12 -

18. Anak di LKSA 400 L = 216, P = 184

19. Puskesmas

(kec./kel./desa)

10 -

20. PRA (lokasi) 5 -

21. Wadah Partisipasi

Anak/FA

22 FA Kota = 1, FA Kec. = 7, FA Kel. =

14

Page 31: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

3. Kab. Bengkalis:

3.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Bengkalis

Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Kabupaten Bengkalis (BPPKB)

Jl. Pertanian a.) Drs. H. Mustafa,MM Kepala BPPKB 0813-6510-6190 b.) Hj.Yusnani,SH.MP Kabid Kualitas Hidup dan PP 0852-7185-9950 c.) Hj. Masyitah Kasubbid PP dan PA 0813-7145-2453

3.2. KEBIJAKAN

3.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014 RENCANA KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.) Melakukan Sosialisasi secara terus menerus kepada Stake Holder yaitu pihak Legislatif, Yudikatif, Eksekutif , Aparat Desa, Kepada Masyarakat dan Dunia Usaha tentang Program KLA sejak Tahun 2010 s/d Tahun 2014

1 Keputusan Bupati Bengkalis Nomor 49/KPTS/III/2012 tentang Rencana Aksi Daerah Pengembangan Kabupaten Layak Anak Kabupaten Bengkalis Tahun 2012 – 2015

2 Keputusan Bupati Bengkalis Nomor 285/KPTS/VIII/2011 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak Kabupaten Bengkalis

3 Keputusan Kepala Badan PPKB Kabupaten Bengkalis Nomor 24/KPTS/2013 tentang Penetapan Lokasi Percontohan Desa/Kelurahan Ramah Anak Kabupaten Bengkalis Tahun 2013 – 2015

4

Keputusan Kepala Badan PPKB Kabupaten Bengkalis Nomor 21/KPTS/IV/2011 tentang Penetapan Kepengurusan Forum Anak Tahun 2011 – 2013 Keputusan Camat Rupat Nomor 35/KPTS/VIII/2014 tentang Pembentukan Forum Anak Kecamatan Rupat Keputusan Camat Rupat Utara Nomor 39/KPTS/VIII/2014 tentang Pembentukan Forum Anak Kecamatan Rupat Utara

Page 32: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

2.) Membentuk Tim Gugus Tugas KLA Kabupaten/Kota Layak Anak Kabupaten Bengkalis dan secara rutin mengadakan Pertemuan sebanyak 2 s/d 3 kali dalam satu tahun

3.) Menyusung RAD tentang Pengembangan Kabupaten Bengkalis Tahun 2012 – 2015

4.) menunjuk dan Menetapkan Pengurus P2TP2A Kabupaten Bengkalis

5.) Menunjuk dan menetapkan pengurus satuan tugas (Satgas) Pusat Pelayanan an Pendampingan Kecamatan Mandau Pinggir

6.) Membentuk Kelembagan sebagai mitra BPP dalam menangani masalah Perempuan dan Anak yang mengalami tindak kekerasan dan Anak yang berhadapan dengan Hukum Seperti P2TP2A LK3 dan WCC

7.) Melakukan Sosialisasi tentang Kecamatan Ramah Anak

8.) Pembuatan Profil Anak Kabupaten Bengkalis

9.) Melakukan Sosialisasi UUPA Kepada Masyarakat Kecamatan, Perdesaan maupun Kelurahan

10.) Membentuk Forum Anak Kabupaten Bengkalis dan Membentuk Forum Anak Kecamatan sekabupaten Bengkalis

11.) Membentuk Pusat Informasi dan Konseling Kesehatan Remaja di Sekolah diseluruh Kecamatan se Kabupaten Bengkalis

12.) Membentuk dan Membina serta mengaktifkan kembali Kelompok Bermain, BKB di Desa, di Kecamatan Se Kabupaten Bengkalis

13.) Membentuk dan Membina serta Mengaktifkan kembali Posyandu

14.) Membuat Surat Edaran Bupati tentang Penggunaan Internet Sehat

Page 33: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

15.) Membuat Surat Edaran Bupati Bengkalis tentang Penyediaan Pojok ASI di Instansi Pemerintah maupun Swasta

16.) Sosialisasi Sekolah Ramah Anak

17.) Sosialisasi Puskesmas Ramah Anak

18.) Pelatihan Konvensi Hak Anak Bagi Kepala Sekolah dan Guru BK

19.) Menysun dan pembuatan Profil Anak Kabupaten Bengkalis

20.) Membentuk dan Menetapkan Kelompok Kerja Tetap Gerakan Sayang Ibu (Pokja Tap GSI)

21.) Menunjuk 3 Desa Percontohan Desa/Kelurahan Ramah Anak pada Kecamatan Bengkalis

3.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 8

2. Kelurahan 155

3. Desa Null

4. Penduduk 630.645

5. Anak (terpilah) 209.215 Usia 0-4 : 35.955, Usia 5-9 : 63.570, Usia 10-14 : 57.509, Usia 15-18 : 52.181

6. Anak Disabilitas 204

7. SD 328

8. SMP 90

9. SMA 28

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 99 MDA: 19, MTs: 52, MA: 28

11. SRA Null

12. Sekolah Inklusi Null

13. Taman Bermain Anak 153

14. Zona Selamat Sekolah 14

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) N/A

16. Anak di TPA N/A

17. LKSA 7

18. Anak di LKSA 420

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 14

20. PRA (lokasi) 8

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 11 FA Kab. : 1, FA Kec. : 8, FA Desa : 2

Page 34: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

4. Kab. Siak:

4.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Siak Badan Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana Kabupaten Siak (BPPPAKB)

Komplek Pekantoran Tanjung Agung

a.) Khairani,SKM,Msi Kasubbid Tumbuh Kembang dan Peningkatan Kualitas Anak 0813-7154-7700

4.2. KEBIJAKAN

4.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014

RENCANA KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.) Pembinaan Kecamatan Ramah Anak

1.) Profil Anak 1.) Penguatan Komitmen dalam pemenuhan hak anak melalui Kabupaten/Kota Layak Anak Kecamatan Desa/Kelurahan

2.) Pembinaan Kecamatan Ramah Anak

2.) Pembinaan Kecamatan Ramah Anak

2.) Rakornis/Pelatihan Lintas Sektor yang terlibat langsung Pengembangan KLA Pusat/Kab/Kec/Desa/Kelurahan

3.) Kajian Tingkat Kekerasan terhadap Anak

3.) Pelatihan Forum Anak 3.) Adanya pengganggaran yang sistematis baik Tingkat Pusat, Provinsi,

1 *RAD Pengembangan KLA belum ada

2 Keputusan Bupati Siak Nomor: 380.D/HK/KPTS/2012 Tentang Penetapan Gugus Tugas, Tim Perumus dan Narasumber Kegiatan Koordinasi Perencanaan Pembangunan Kabupaten Layak Anak Di Kabupaten Siak Tahun 2012

3

Keputusan Bupati Siak Nomor: 302/hk/kpts/2014 tentang Lokasi Percontohan Desa/Kelurahan Ramah Anak Kabupaten Siak Tahun 2014 – 2016 *Kecamatan yang menjadi Pilot Project Percontohan Pengembangan KLA adalah Kec. Siak dan Kec. Tualang

4 Keputusan Bupati Siak Nomor 120/HK/KPTS/2012 Tentang Pembentukan Forum Anak Kabupaten Siak Periode 2012-2014.

Page 35: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

4.) Sosialisasi Pengembangan Forum Anak 14 Kecamatan

Kabupaten, Kecamatan, Desa dan Kelurahan

5.) Pelatihan Konvensi Hak Anak

4.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 14 -

2. Kelurahan 9 -

3. Desa 122 -

4. Penduduk 491.967 -

5. Anak (terpilah) 177.636 -

6. Anak Disabilitas 35 -

7. SD 179 -

8. SMP 91 -

9. SMA 50 -

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

Null -

11. SRA 6 -

12. Sekolah Inklusi 9 -

13. Taman Bermain Anak 181 -

14. Zona Selamat Sekolah 19 -

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

19 -

16. Anak di TPA 183 -

17. LKSA Null -

18. Anak di LKSA N/A -

19. Puskesmas

(kec./kel./desa)

15 -

20. PRA (lokasi) 15 -

21. Wadah Partisipasi

Anak/FA

15 -

Page 36: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

PROVINSI SUMATERA BARAT 1. Kota Pariaman:

1.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kota Pariaman Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Kota Pariaman (BPPKB)

Jl. Syekh Burhanuddin No.145, Karan Aur Pariaman

a.) drg. Yandra Ferry,MM Kepala BPPKB 0812-6710-354 b.) Darmi, Spd Kabid PP 0812-6648-3550 c.) Ade Maulida, SP Kasubbid Kesejahteraan Perempuan dan Anak 0852-6426-7477 / 0812-6618-6366

1.2. KEBIJAKAN

1 Keputusan Walikota Pariaman Nomor 486/463/2012 tentang Rencana Aksi Daerah Pengembangan Kota Layak Anak Kota Pariaman Tahun 2013 – 2015

2 Keputusan Walikota Pariaman Nomor 21/463/2010 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kota Layak Anak (KLA) Kota Pariaman Periode 2010 - 2014

3

Keputusan Kepala BP2AKB Kota Pariaman Nomor …../463/2012 tentang Penetapan Sekolah Ramah Anak Percontohan dan Desa Layak Anak Percontohan Kota Pariaman Tahun 2012 *Yakni Desa Rambai di Kecamatan Pariaman Selatan Keputusan Kepala BP2AKB Kota Pariaman Nomor …../463/2013 tentang Penetapan Sekolah Ramah Anak Percontohan dan Desa LAyak Anak Percontohan Kota Pariaman Tahun 2013 *Yakni Desa Ampalu di Kecamatan Pariaman Utara Keputusan Kepala BP2AKB Kota Pariaman Nomor …../463/2014 tentang Penetapan Sekolah Ramah Anak Percontohan dan Desa Layak Anak Percontohan Kota Pariaman Tahun 2014 *Yakni Desa Kampung Baru di Kecamatan Pariaman Tengah dan Desa Koto Marapak di Kecamatan Pariaman Timur

4 SK Walikota No. 145/412/2012 tentang Pembentukan Pengurus FA Kota Pariaman Tahun 2011 – 2013

Page 37: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

1.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014

RENCANA KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.) Fasilitasi Pengembangan Kota Layak Anak (2013) a.) Orientasi Sekolah Ramah Anak untu Sekolah Dasar Se Kota Pariaman b.) Pembentukan Sekolah Ramah Anak percontohan di 1 Kecamatan c.) Pemberian Alat Bermain Anak di Sekolah Ramah Ank Percontohan di 1 Kecamatan d.) Pembuatan spanduk, Banner, Plank Merek SRA dan DLA Percontohan dan stiker tentang KIE KLA Kota Pariaman e.) Publikasi media dll

1.) Pemantapan Sekolah Ramah Anak Percontohan dan Desa layak Anak Percontohan di 2 Kecamatan

1.) Pusat a.) Membuat Peraturan Perundang-undangan yang lebih mengikat dalam pengembangan KLA di seluruh Wilayah Indonesia Peraturan Pemerintah atau Peraturan Presideni b.) Meningkatkan Koordinasi setiap Tahun dalam bentuk Rapat Koordinasi Teknis yang juga diikuti oleh eselon IV, Sebagai lini yang akan menjalankan kebijakan c.) Sosialisasi, Pembinaan dan evaluasi langsung ke Propinsi/Kabupaten/Kota yang akan atau telah berkomitmen KLA d.) Memberikan apresiasi /penghargaan bagi Provinsi/Kab/Kota yang telah melaksanakan pengembangan KLA e.) Melakukan Pelatihan Jurnalistik Pengisian Website KLA di tingkat Provinsi, agar pengembangan KLA disetiap Kab/Kota bisa dilihat

2.) Pengembangan KLA (2014) a.) Pemantapan Sekolah Ramah Anak Percontohan Desa Layak Anak Percontohan di 2 Kecamatan b.) Pembentukan Sekolah Ramah Anak Percontohan di 1 Kecamatan c.) Pemberian Alat Bermain Anak di Sekolah Ramah Ank Percontohan di 1 Kecamatan d.) Pembuatan spanduk, Banner, Plank Merek SRA

2.) Evaluasi Sekolah Ramah Anak tingkat Kota Pariaman

2.) Provinsi a.) Membuat Peraturan Perundang-undangan yang terkait dengan KLA b.) Lebih Proaktif untuk mensosiaslisasikan/menggerakkan KLA di Kab/Kotanya dengan cara Pelatihan/Sosialisasi c.)Melakukan Koordinasi ke Pusat dan Ke Kab/Kotanya untuk pelaksanaan KLA di Provinsi dan Kab/Kota d.)Memberikan apresiasi/penghargaan bagi Kab/Kota yang telah melaksanakan Pengembangan KLA

Page 38: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

dan DLA Percontohan dan stiker tentang KIE KLA Kota Pariaman e.) Publikasi media dll

3.) Pemberian Alat Bermain Anak di Sekolah Ramah Anak Percontohan dan di Kelurahan/Desa Layak Anak Percontohan

3.) Kab/Kota a.) Membuat Peraturan Perundang-undangan yang terkait dengan KL b.) Lebih Proaktif untuk mensosialisasikan /menggerakan KLA di Kecamatan/Desa/Kelurahannya dengan cara Pelatihan/Sosialisasi c.) Melakukan Koordinasi ke Pusat dan Provinsi untuk pelaksanaan KLA di Kabupaten/Kota d.) Memberikan apresiasi/penghargaan bagi Kecamatan/Desa/Kelurahan yang telah melaksanakan pengembangan KLA

4.) Pembuatan Spanduk, Banner, Bilboard dan stiker tentang KIE KLA Kota Pariaman

5.) Publikasi media, dll

1.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 4 -

2. Kelurahan 16 -

3. Desa 55 -

4. Penduduk 81.806 -

5. Anak (terpilah) 25.450 -

6. Anak Disabilitas 46 -

7. SD 75 -

8. SMP 10 -

9. SMA 18 -

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 7 -

11. SRA 4 -

12. Sekolah Inklusi 10 SDN 16 Sikapak Timur, SDN 06 Punggung Lading, SDN 05 Kampung Pondok, SDN 10 Cubadak Air, SDN 02 Karan Air, SDN 19 Kp Baru, SDN 11 Koto Marapak, SDN 11 Pauh Barat, SDN 10 Jati Hilir, SDN 11 Cubadak Air Utara

13. Taman Bermain Anak 7 -

14. Zona Selamat Sekolah 28 -

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 6 TPA Harapan Ibu, TPA Uswatun Hasanah, TPA Bunayya, TPA Tunas Bangsa, TPA Primadian, TPA Dewi Sartika

16. Anak di TPA 66 -

17. LKSA 5 -

18. Anak di LKSA 143 -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 7 -

20. PRA (lokasi) 2 -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 5 -

Page 39: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

2. Kota Sawahlunto:

2.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kota Sawahlunto Kantor Pemberdayaan Masyarakat Perempuan dan Keluarga Berencana Kota Sawahlunto (KPMPKB)

Jl. Soekarno Hatta Kecamatan Barangin, Kota Sawahlunto

a.) Armatius Kepala KPMPKB 0852-6399-9819 b.) Harmonis,S.Sos Kasie PP 0813-6363-1958

2.2. KEBIJAKAN

2.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014

RENCANA KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.) Talkshow Forum Anak 1.) Pembentukan Forum Anak tingkat Desa/Kelurahan

1.) Adanya program KLA di setiap daerah dilanjutkan disetiap tahunnya

2.) Sosialisasi Peningkatan SDM Anak

2.) Talkshow Forum Anak 2.) Adanya dukungan dana untuk pengembangan KLA dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak bagi yang sudah melaksanakan KLA di Kabupaten/Kota

3.) Sosialisasi KLA 3.) Pelatihan KHA

4.) Pelatihan KHA 4.) Fasilitasi Kongres Anak

5.) Rapat Gugus Kerja

2.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 4 Silungkang, Lembah Segar,

1 Peraturan Daerah Nomor 14 Tahun 2014 tentang Perlindungan Perempuan dan Anak *RAD Pengembangan KLA tercantum di dalam RPJMD Kota Sawahlunto

2 Keputusan Walikota Sawahlunto Nomor 189.2/220/WAKO-SWL/2012 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kebijakan Kota Layak Anak Kota Sawahlunto

3 *Belum ada kecamatan/desa/kelurahan yang menjadi pilot project Pengembangan KLA di Kota Sawahlunto

4 Keputusan Walikota Sawahlunto Nomor 189.1/135/WAKO-SWL/2014 tentang Pembentukan Pengurus Forum Anak Kota Sawahlunto Periode 2014 - 2016

Page 40: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

Barangin, Talawi

2. Kelurahan 10 -

3. Desa 27 -

4. Penduduk 65.077 -

5. Anak (terpilah) 22.344 -

6. Anak Disabilitas 169 Tuna Grahita: 52, G. Konsentrasi: 4, Ausitm: 22, Tuna Rungu: 13, ADHD: 9, Tuna Netra: 1, G. Bicara: 7, Cerebral Palys: 32, Down Syndrom: 18, ABK: 4, G. Emosi/Prilaku: 2, G. Komunikasi: 2, Hiperaktif: 2, G. Tumbuh Kembang: 1

7. SD 65 -

8. SMP 10 -

9. SMA 4 -

10. Sekolah Berbasis Keagamaan

10 SMK = 3, SD IT = 2, MA = 2, MTs = 3

11. SRA 15 -

12. Sekolah Inklusi 6 SDN 13 Lembah Segar, SMP 3 Talawi, SDLB Silungkang, SDLB Barangin, SDLB Talawi, Rumah TIA Barangin

13. Taman Bermain Anak 7 Lapangan Segitiga, Meseum Kereta Api, Gudang Ransoem, Taman Bermain Terminal Sapan, Taman Kelok Cendol, Taman Wisata Kandi, Waterboom

14. Zona Selamat Sekolah 5 SDN 03 Lubang Panjang, SDN 01 Talawi Mudik, SDN 02 Talawi Hilir, SDN 13 Pasar Remaja, SDN 05 Kubang Sirauk Bawah, SMAN 1 Sawahlunto

15. Tempat Penitipan Anak (TPA)

5 -

16. Anak di TPA 98 -

17. LKSA 2 Panti Asuhan & Yayasan Anak Cacat

18. Anak di LKSA 42 -

19. Puskesmas (kec./kel./desa)

6 -

20. PRA (lokasi) 2 -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA

5 -

Page 41: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

3. Kota. Bukittinggi:

3.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA

NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kota Bukittinggi

Kantor Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Kota Bukittinggi (KPPKB)

Pasar Bawah Aur Tanjungkang Tengah Sawah Kota Bukittinggi

a.) Tati Yasmarni, SE,MM Kepala KPPKB 0852-7858-6579 b.) Dra. Nurhuda Kasie PPPA 0812-6644-0835

3.2. KEBIJAKAN

3.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014

RENCANA KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.) Advokasi KLA 1.) Pelatihan KHA 1.) Instruksi Presiden pada seluruh Provinsi dan Kabupaten/Kota

2.) Sosialisasi KLA 2.) Pemenuhan Indikator Layak Anak Oleh SKPD terkait

2.) Pusat Menyediakan anggaran yang cukup

3.) Penyusunan data base KLA

3.) Sosialisasi dan Pembinaan

4.) Pelatihan KHA

5.) Rapat GT KLA

6.) KIE KLA

1 *RAD Pengembangan KLA belum ada

2 Keputusan Walikota Bukittinggi Nomor 188.45/92-2014 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kota Layak Anak di Kota Bukittinggi Tahun 2014 – 2017

3 Keputusan Walikota Bukittinggi Nomor 188.45/93-2014 tentang Penetapan Kelurahan Garegeh sebagai Kelurahan Percontohan Layak Anak di Kota Bukittinggi

4 Keputusan Walikota Bukittinggi Nomor 188.45-150-2012 tentang Pengukuhan Pengurus Forum Anak Daerah Kota Bukittinggi Masa Bhakti 2012 - 2014

Page 42: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

3.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 3 -

2. Kelurahan 24 -

3. Desa Null -

4. Penduduk 114.415 -

5. Anak (terpilah) 44.072 -

6. Anak Disabilitas 80 Autis, Tunarungu

7. SD 66 -

8. SMP 13 -

9. SMA 25 -

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

18 -

11. SRA 3 -

12. Sekolah Inklusi 21 -

13. Taman Bermain Anak 10 -

14. Zona Selamat Sekolah 90 -

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

18 -

16. Anak di TPA 270 -

17. LKSA 4 -

18. Anak di LKSA 145 -

19. Puskesmas

(kec./kel./desa)

31 Kecamatan: 7, Kelurahan: 24

20. PRA (lokasi) Null -

21. Wadah Partisipasi

Anak/FA

1 FA Kota Bukit tinggi

Page 43: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

PROVINSI JAMBI 1. Kab. Bungo:

1.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT

PERSON

Kabupaten Bungo Badan

Pemberdayaan

Masyarakat

Pemberdayan Desa

dan Pemberdayaan

Perempuan

Kabupaten Bungo

(BPMPDPP)

- a.) Ema

Rohimah

Kabid PPPA

0813-6774-

3595

1.2. KEBIJAKAN

1.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI 1.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 17 -

2. Kelurahan 12 -

3. Desa 141 -

4. Penduduk 309.045 -

1 N/A

2 Keputusan Bupati Bungo Nomor 324/BPMPDPP&KB/2013 tentang

Pembentukan Gugus Tugas Kota Layak Anak (KLA) Kabupaten Bungo

3 N/A

4

Keputusan Bupati Bungo Nomor 441/BPMPDPP&KB/2014 tentang

Pembentukan Pengurus Forum Anak Daerah Kabupaten Bungo Tahun

2014

Page 44: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

5. Anak (terpilah) 29.274 -

6. Anak Disabilitas 15 Jenis Disabilitas Autis

7. SD 231 -

8. SMP 59 -

9. SMA 18 -

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

66 -

11. SRA 1 Rumah Pintar Manggis, sejak

2013

12. Sekolah Inklusi Null -

13. Taman Bermain Anak 87 -

14. Zona Selamat Sekolah 4 SMP 1 Muara Bungo, TK

Bhayangkari, SD 101 Muara

Bungo dan SMA 1 Muara

Bungo

15. Tempat Penitipan

Anak (TPA)

5 -

16. Anak di TPA 30 -

17. LKSA Null -

18. Anak di LKSA N/A -

19. Puskesmas

(kec./kel./desa)

77 18 Puskesmas, 59

Puskesmas Pembantu

20. PRA (lokasi) 18 -

21. Wadah Partisipasi

Anak/FA

2 FA Kabupaten dan Sanggar

Kubu

Page 45: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

PROVINSI KEPULAUAN RIAU 1. Kota Tanjung Pinang:

1.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kota Tanjung Pinang

Badan Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana Kota Tanjung Pinang (BPPPAKB)

Jl. Ahmad Yani No.17 Tanjung Pinang

a.) H. Ahmad Yani, S.Sos, MM, M.Kes Kepala BPPPAKB 0812-7727-498 b.) Sri Linggawati Kabid PA 0813-6470-026 c.) Januar Kasubbid PHA 0815-3602-4263

1.2. KEBIJAKAN

1.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014 RENCANA KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.) Sosialisasi KLA melalui dialog interaktif di RRI, Kecamatan dan Kelurahan

1.) Melaksanakan Jambore FA Kota Tanjungpinang

1.) Meningkatkan Koordiansi antar SKPD terkait

2.) Penyusunan Data Base KLA ada pada Profil Anak Kota Tanjungpinang 2014

2.) Pembinaan Orang Tua Anak Jalanan

2.) Dana yang berkesinambungan

3.) Pelatihan KHA dilaksanakan Pemerintah Provinsi Kep.Riau Peserta dari Pemerintah Kota Sebanyak 6 Orang

3.) Rapat Koodinasi Pengembangan KLA

3.) Meningkatkan Pembinaan terhadap Kabupaten/Kota

4.) Melaksanakan Rappat Tim GT KLA sudah dilaksanakan 4 kali Pertemuan

1 *RAD Pengembangan KLA masih dalam proses penyusunan

2 Keputusan Walikota Tanjungpinang Nomor 315 Tahun 2013 tentang Tim Pelaksana Pengembangan Kota Layak Anak Kota Tanjungpinang

3 *Belum ada kecamatan/desa/kelurahan yang menjadi pilot project Pengembangan KLA di Kota Tanjungpinang

4 Keputusan Walikota Tanjungpinang Nomor 371 Tahun 2013 tentang Forum Anak Kota Tanjungpinang Periode 2013 - 2015

Page 46: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

5.) Komunikasi Infprmasi dan Edukasi (KIE) KLA

6.) KIE dalam Bentuk Penguatan Kelembagaan Forum Anak

1.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 4 Tanjungpinang Timur,

Tanjungpinang Barat, Tanjungpinang

Kota, Bukit Bestari

2. Kelurahan 18 -

3. Desa Null -

4. Penduduk 236.856 -

5. Anak (terpilah) 108.609 -

6. Anak Disabilitas 198 T. Netra: 49, T. Grahita: 117, T.

Daksa: 9, Autis: 26, Tuna Rungu: 2

7. SD 68 -

8. SMP 27 -

9. SMA 21 -

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

19 MI : 9, MTs : 6, MA : 4

11. SRA 116 Semua menuju SRA

12. Sekolah Inklusi Null -

13. Taman Bermain Anak 10 Tanjungpinang Timur: 1,

Tanjungpinang Barat: 3,

Tanjungpinang Kota: 4, Bukit Bestari:

2

14. Zona Selamat Sekolah 10 -

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

13 -

16. Anak di TPA 217 -

17. LKSA 1 -

18. Anak di LKSA 35 -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 6 Puskesmas Pancur, Puskesmas

Melayu, Puskesmas Batu Sepuluh,

Puskesmas Mekar Batu, Puskesmas

Sei Jang, Puskesmas Kampung Bugis

20. PRA (lokasi) 6 -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 23 -

Page 47: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

2. Kota Batam:

2.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kota Batam Badan Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana Kota Batam (BPPPA dan KB)

Jl. Engku Putri No.17 Batam Centre

a.) Dra. Hj. Nurmadiah, M.Pd Kepala BPPPA dan KB 0812-7018-6158 b.)Dra. Yuziah Kabid 0812-7050-094 c.) Yayak Dahlia, SH Kasubbid 0811-7702-060

2.2. KEBIJAKAN

2.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI KEGIATAN TAHUN 2013-

2014 RENCANA

KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.) Lomba Menu 3B (Beragam,Bergizi dan Berimbang) dan gemar makan ikan

1.) Dilakukan kesamaan pemahaman tentang rumah yang layak bagi anak, (Keberpihakan Kepada Anak), Masayarakat yang mengedepankan kepentingan anak dan Negara yang melindungi Anak

2.) Promosi Kesehatan Masyarakat

2.) Anggaran Pusat dengan tidak membedakan daerah yang besar dengan desa dibantun untuk terciptanya anak yang berkualitas

1 Peraturan Daerah Nomor 10 Tahun 2010 tentang Penyelenggaraan

Perlindungan Anak

2 Keputusan Walikota Batam Nomor 276/HK/VII/2012 tentang

Pembentukan Gugus Tugas Kota Layak Anak Kota Batam Tahun 2012 – 2015

3

Keputusan Walikota Batam Nomor 271-1/HK/VII/2012 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kelurahan Layak Anak Kelurahan Sekanak Raya Kecamatan Belakang Padang dan Kelurahan Batu Besar Kecamatan Nongsa

4 N/A

Page 48: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

tanpa membedakan agama,ras dan keaerahan

3.) Pemberdayaan Masyarakat di Bidang Kesehatan (330 Posyandu, 17 Desa siaga aktif)

3.) Komitmen Pemerintah Pusat untuk Terus memberikan sanksi kepada daerah yang tidak melaksanakan program yang tidak berpihak kepada anak, tindakan tegas dibuat bagi pelaku penganiayaan anak tanpa pandang bulu

4.) Pelayanan dan Rehabilitasi dan Revitalisasi pustu, Polindes dan Posyandu

5.) Pelaksanaan Immunisasi dan surveliance

6.) Perbaikan Gizi masyarakat miskin

7.) Peningkatan Kesehatan keluarga

8.) Sosialisasi Dampak Narkoba pada siswa SD/SMP dan SMA

9.) Pendidikan Karakter dan Budaya Bangsa (Budi Pekerti)

10.) Varia Pendidikan dan Lomba Langgam Melayu SD,SMP,SMA/SMK

11.) Workshop PAUD

2.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 12 Belakang Padang, Bulang, Galang Sei Beduk, Nongsa, Sekupang, Lubuk Baja, Batam Kota, Batu Ampar, Sagulang, Batu Aji, Bengkong

2. Kelurahan 64 - 3. Desa Null -

4. Penduduk 1.235.651 L = 638.404, W = 597.247 5. Anak (terpilah) 155.689 -

6. Anak Disabilitas 768 - 7. SD 317 Jumlah Siswa : 112.978

Page 49: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

8. SMP 124 Jumlah Siswa : 33.694

9. SMA 86 Jumlah Siswa : 24.067 10. Sekolah Berbasis

Keagamaan 108 MDA = 61, MI = 21, M.Ts =

14, MA = 12 11. SRA -

12. Sekolah Inklusi - 13. Taman Bermain Anak 74 -

14. Zona Selamat Sekolah -

15. Tempat Penitipan Anak (TPA)

15 -

16. Anak di TPA -

17. LKSA -

18. Anak di LKSA - 19. Puskesmas

(kec./kel./desa) 16 -

20. PRA (lokasi) 15 -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA

-

Page 50: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

3. Kab. Lingga:

3.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA

NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Lingga

Komisi Pengawasan dan Perlindungan Anak Daerah Kabupaten Lingga (KPPAD)

Jl. Engku Aman Kelang Daik Kab. Lingga 29811

a.) Drs. Hernedi Kepala KPPAD 0812-7003-451 b.) Drs.Hernedi Kabid PA 0852-6497-5513 c.) Iskandar Idris, AMK Kasubbid Penanganan Anak Bermasalah 0823-8913-4233 d.) Ns.Enni Mutia,S.Kep Kasubbid Bina Kelangsungan Hidup Bayi dan Anak 0812-7600-2076

3.2. KEBIJAKAN

3.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014 RENCANA KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.)Sosialisasi UUPA 1.) Pengadaan Alat Permainan Edukatif

2.) Pembinaan dan Pemantapan Forum Anak Kabupaten/Kecamatan

2.) Rapat Koordinasi GT KLA

1 *RAD Pengembangan KLA belum ada

2 Keputusan Bupati Lingga Nomor 287/KPTS/VI/2012 tentang Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak Kabupaten Lingga Periode 2012 - 2015

3 *Belum ada penetapan kecamatan/desa/kelurahan model Pengembangan KLA

4 Keputusan Bupati Lingga Nomor 285/KPTS/VI/2012 tentang Pembentukan Forum Anak Kabupaten Lingga

Page 51: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

3. ) Komisi Pengawasan dan Perlindungan Anak Daerah Kabupaten Lingga

3.) Pembinaan Forum Anak Kecamatan

4.) Fasilitasi P2TP2A Kabupaten Lingga

3.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 9 -

2. Kelurahan 7 -

3. Desa 75 -

4. Penduduk 91.601 -

5. Anak (terpilah) 26.702 -

6. Anak Disabilitas 138 -

7. SD 135 -

8. SMP 36 -

9. SMA 16 -

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

8 -

11. SRA 187 -

12. Sekolah Inklusi Null -

13. Taman Bermain Anak 13 2 di kecamatan, 3 di kelurahan, 8

di desa

14. Zona Selamat Sekolah 3 SD 012 Dabo Singkep, SD 012

Daik Lingga, SD 004 Singkep Barat

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

2 -

16. Anak di TPA 60 -

17. LKSA 2 -

18. Anak di LKSA 160 -

19. Puskesmas

(kec./kel./desa)

8 -

20. PRA (lokasi) 1 Puskesmas Dabo Lama

21. Wadah Partisipasi

Anak/FA

19 10 FA, 4 Kel. Olahraga, 5 Sanggar

Seni

Page 52: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

PROVINSI SUMATERA SELATAN 1. Kab. Ogan Komering Ilir:

1.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Ogan Komering Ilir

Kantor Pemberdayaan Perempuan Kabupaten OKI (KPP)

Jl. Letda Bustomi Rekap LK. V Kelurahan Jua-Jua Kecamatan Kota Kayuagung Kabupaten OKI

a.) Yulianriani, SKM Kepala KPP 0812-7873-021 (0712) 322588

1.2. KEBIJAKAN

1.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN

2013-2014 RENCANA KEGIATAN

TAHUN 2015 STRATEGI

PENGEMBANGAN KLA

1.) Kegiatan Koordinasi Gugus Tugas KLA

1.) Kegiatan Sosialisasi Kebijakan KLA dan Pembentukan Forum Anak

1.) Fasilitas Sarana percontohan yang mendukung KLA yaitu Pembuatan Pojok Asi, Tempat Penitipan anak dengan sarana dan prasarana, taman

1

Peraturan Daerah Kabupaten OKI Nomor 11 Tahun 2010 tentang Pemberdayaan dan Perlindungan Perempuan dan Anak Rencana Aksi Daerah (RAD) Pengembangan KLA periode tahun 2009 s.d. 2014 sudah ada, namun tidak dalam bentuk SK/Perda/Perbup

2 Keputusan Bupati Ogan Komering Ilir Nomor 532/KEP/K.PPr/2012 tentang Pembentukan Kelompok Kerja (POKJA) Tim Gugus Tugas Kabupaten Layak (KLA) Kabupaten OKI

3 *Belum ada penetapan kecamatan/desa/kelurahan model Pengembangan KLA di Kabupaten OKI

4 Keputusan Bupati Ogan Komering Ilir Nomor 5495/KEP/K.PPr/2009 tentang Pembentukan Pengurus Forum Anak Kabupaten OKI Tahun 2009 - 2011

Page 53: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

bermain, sudut baca di Provinsi,Kabupaten,Kecamatan dan Desa

2.) Rapat Koordinasi Gugus Tugas KLA, Leaflet, Poster dan Spanduk

2.) Koordinasi Gugus Tugas KLA

2.) Fasilitasi sarana publik layak anak di Provinsi, Kabupaten, dan Kecamatan yaitu pusat konsultasi ibu dan anak yang dilaksanakan secara gratis melalui media online dan offline

3.) Fasilitasi Pengembangan KLA

4.) Rapat Kerja / Parlemen Anak

5.) Penyusunana dan Pengumpulan Data Statistik Perempuan dan Anak

1.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 18 Kayuagung & Lempuing

2. Kelurahan 11 -

3. Desa 310 -

4. Penduduk 752.906 -

5. Anak (terpilah) 295.306 -

6. Anak Disabilitas 844 -

7. SD 461 Negeri = 455, Swasta = 6

8. SMP 125 Negeri = 96, Swasta = 29

9. SMA 44 Negeri = 24, Swasta = 20

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

137 MI = 59, MTs = 61, MA = 2, SMK = 15

11. SRA Null -

12. Sekolah Inklusi 4 -

13. Taman Bermain Anak 1 -

14. Zona Selamat Sekolah 1 -

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

Null -

16. Anak di TPA N/A -

17. LKSA 1 -

18. Anak di LKSA N/A -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 297 2 Puskesmas Induk, 29 Puskesmas

Kecamatan, 266 Puskesmas

20. PRA (lokasi) Null -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 4 PMR, OSIS, Karang Taruna, Pramuka

Page 54: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

2. Kab. Musi Banyuasin:

2.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Musi Banyuasin

Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan Kabupaten Musi Banyuasin

Jl. Kol. Wahid Udin No.260, Kel.Serasan Jaya, Sekayu (30711)

a.) Dra. Hj. Yosi Zartini,MM Kabid PP 0853-6804-8259

2.2. KEBIJAKAN

2.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-

2014 RENCANA KEGIATAN

TAHUN 2015 STRATEGI

PENGEMBANGAN KLA

1.) Sosialisasi KLA, Pembentukan Gugus Tugas KLA, Rapat gugus tugas KLA, dan Pelatihan KHA, Sosialisasi Forum Anak di 5 Kecamatan di Kaupaten Musi Banyuasin dan Pembentukan Forum Anak Tingkat Kabupaten,Kecamatan, dan Kelurahan

1.) Menyusun Rencana Aksi Daerah (RAD) Pengembangan KLA

1.) Melaksanakan Rakor Gugus Tugas untuk mewujudkan 5 klaster dalam KLA

2.) Melakukan Penyusunan Data Base KLA

2.) Melaksanakan pembangunan infrastuktur KLA untuk mempercepat pelaksanaan KLA

3.) Launching KLA di Kabupaten Musi Banyuasin

3.) Sosialisasi Forum Anak di 9 (Sembilan) Kecamatan dan Desa dalam Kabupaten Musi Banyuasin

4.) Advokasi KLA

5.) Dan Memfasilitasi Sarana dan Prasarana yang mendukung terbentuknya Kabupaten/Kota Layak Anak

1 *RAD Pengembangan KLA belum ada

2 Keputusan Bupati Musi Banyuasin Nomor 0413 Tahun 2013 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kabupaten/Kota Layak Anak Kab. Musi Manyuasin.

3 *Belum ada penetapan kecamatan/desa/kelurahan model Pengembangan KLA

4 Keputusan Bupati Musi Banyuasin Nomor 0414 Tahun 2013 tentang Pembentukan Forum Anak Daerah Kabupaten Musi Banyuasin Periode 2013 - 2016

Page 55: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

2.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 14 -

2. Kelurahan 13 -

3. Desa 240 -

4. Penduduk 587.325 -

5. Anak (terpilah) 237.017 -

6. Anak Disabilitas 271 -

7. SD 438 -

8. SMP 114 -

9. SMA 55 -

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

92 MA = 16, MTs = 42, MI = 34

11. SRA 2 SMA Negeri 2, SMP Negeri 6

Sekayu

12. Sekolah Inklusi 1 SLB Sekayu

13. Taman Bermain Anak 1 Kelurahan Balai Agung

14. Zona Selamat Sekolah 3 SMA Negeri 2, SMP Negeri 6

Sekayu, MI Istiqomah

Sekayu

15. Tempat Penitipan

Anak (TPA)

2 TPA Kasih Ibu, TPA Al

Daifullah

16. Anak di TPA 32 TPA Kasih Ibu : 18, TPA Al

Daifullah : 14

17. LKSA 2 -

18. Anak di LKSA 60 -

19. Puskesmas

(kec./kel./desa)

26 -

20. PRA (lokasi) 2 Puskesmas Tebing Bulang,

Puskesmas Babat Toman

21. Wadah Partisipasi

Anak/FA

6 FA Kab. : 1, FA. Kec. : 5

Page 56: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

3. Kab. Banyuasin:

3.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Banyuasin

Badan Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana Kabupaten Banyuasin (BPPPA dan KB)

Jl. Bukit Indah No.2 Kelurahan Pangkalan Balai Kecamatan Banyuasin III

a.) dr.Ayuhana Awam, M.Si Kepala BPPPA dan KB 0812-7381-4058 b.) Drs.Kuan Mari, M.Si Kabid PA 0812-7810-674 c.) Anwar Kasubbid Kebijakan Kelembagaan Anak 0852-6725-3117 d.) Sudarto Kabid Penanganan Pelayanan Sosial Anak 0813-7321-1028

3.2. KEBIJAKAN

1 *RAD Pengembangan KLA belum ada

2 Keputusan Bupati Banyuasin Nomor 215/KPTS/BPPPA dan KB/2014 tentang Pembentukan Kelompok Kerja Tim Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak Kabupaten Banyuasin Tahun 2014

3

*Belum ada kecamatan/desa/kelurahan yang menjadi pilot project Pengembangan KLA di Kabupaten Banyuasin, yang ada adalah Model Desa Perempuan Indonesia Maju Mandiri (PRIMA) Tingkat Provinsi Sumatera Selatan dengan paying hokum sebagai berikut: Keputusan Gubernur Sumatera Selatan Nomor 603/KPTS/IX/2012 tentang Pembentukan dan Penetapan Model Desa Perempuan Indonesia Maju Mandiri (PRIMA) Tingkat Provinsi Sumatera Selatan Tahun 2012

4

Keputusan Bupati Banyuasin Nomor 81/KPTS/BPPPA dan KB/2014 tentang Pembentukan Forum Anak Kabupaten Banyuasin Periode 2013 – 2015 Keputusan Camat Air Salek Nomor 38/KPTS/BPPPA dan KB/2014 tentang

Page 57: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

3.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014

RENCANA KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI PENGEMBANG

AN KLA

1.) Sosialisasi yang terkait dengan Perlindungan Anak

1.) Lanjutan Sosialisasi yang terkait dengan Perlindungan Anak dan Pengembangan Kelurahan/Desa Layak Anak

2.) Sosialisasi Pengembangan Kecamatan Layak Anak

2.) Gerakan Anti kejahatan seksual terhadap Anak

3.) Pembentukan Forum Anak Kabupaten dan Forum Anak Kecamatan

3.) Fasilitasi pembinaan terhadap Forum Anak Kabupaten/Kecamatan

4.) Advokasi/Fasilitasi terhadap korban Kekerasan Sexsual anak dibawah umur

4.) Sosialisasi Peningkatan Kesadaran Hukum dan Dampak Kekerasan terhadap Anak

5.) KIE : Melakukan Informasi terhadap Sekolah-Sekolah seperti (PAUD, TK,SD,SMP,SMA)

6.) KIE : Memberikan Informasi tentang

Pembentukan Forum Anak Kecamatan Air Salek Periode 2014 – 2017 Keputusan Camat Banyuasin I Nomor 021/KPTS/BPPPA dan KB/2014 tentang Pembentukan Forum Anak Kecamatan Banyuasin I Periode 2014 – 2017 Keputusan Camat Banyuasin III Nomor 463/49/KPTS/BA.III/2014 tentang Pembentukan Forum Anak Kecamatan Banyuasin III Periode 2014 – 2015 Keputusan Camat Banyuasin III Nomor 463/49/KPTS/BA.III/2014 tentang Pembentukan Forum Anak Kecamatan Banyuasin III Periode 2014 – 2015 Keputusan Camat Muara Sugihan Nomor 81 Tahun 2014 tentang Pembentukan Forum Anak Kecamatan Muara Sugihan Periode 2014 – 2017 Keputusan Camat Rambutan Nomor 48/KPTS/RBT/2014 tentang Pembentukan Forum Anak Kecamatan Rambutan Periode 2014 – 2017

Page 58: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

Perlindungan Anak dan Hak-Hak Anak Kepada masyarakat melalui Media Elektronik dan Media Masa

3.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 19 -

2. Kelurahan 11 -

3. Desa 293 -

4. Penduduk 870.025 -

5. Anak (terpilah) 292.479 -

6. Anak Disabilitas N/A -

7. SD 489 -

8. SMP 98 -

9. SMA 50 -

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

151 MI = 64, MTs = 60, MA =27

11. SRA 19 Dikembangkan di 19 Kecamatan

12. Sekolah Inklusi 19 -

13. Taman Bermain Anak 2 Banyuasin III & Pangkalan Balai

(masih dalam tahap

pembangunan)

14. Zona Selamat Sekolah 12 12 titik di 2 kecamatan

(Banyuasin III & Tlg. Kelapa)

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

2 -

16. Anak di TPA 40 -

17. LKSA 2 -

18. Anak di LKSA 40 -

19. Puskesmas

(kec./kel./desa)

30 Di 19 Kecamatan

20. PRA (lokasi) 4 Betung, Sukajadi, Pangkalan

Balai, Sembawa

21. Wadah Partisipasi

Anak/FA

20 FA Kab. : 1, FA Kec. : 19

Page 59: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

4. Kab. Lahat:

4.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Lahat Kantor Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Lahat (KPPPA)

Hj.Seswariningsih Kepala Kantor PPPA 0821-7737-3255 Yulia Ning Dop,S.Pd,MM Kasie PP dan TKA 0813-6765-8180

4.2. KEBIJAKAN

4.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN

2013-2014

RENCANA

KEGIATAN TAHUN

2015

STRATEGI

PENGEMBANGAN KLA

1.) Sosialisasi KLA 1.) Rakor Gugus

Tugas KLA

2.) Pengembangan

Kesepakatan KLA

2.) Pengembagan

Kesempatan KLA

3.) Forum Anak 3.) Forum Anak

4.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 22 -

1 *RAD Pengembangan KLA belum ada

2 *Pembentukan Gugus Tugas KLA masih dalam proses penyusunan

3 *Belum ada penetapan kecamatan/desa/kelurahan model

Pengembangan KLA

4 *Pembentukan Forum Anak Daerah masih dalam proses penyusunan

Page 60: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

2. Kelurahan 17 -

3. Desa 359 -

4. Penduduk 384.600 L = 196.300, P = 188.300

5. Anak (terpilah) 144.700 L = 74.200, P = 70.500

6. Anak Disabilitas -

7. SD 316 -

8. SMP 74 -

9. SMA 42 SMA = 38, SMK = 4

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

-

11. SRA -

12. Sekolah Inklusi -

13. Taman Bermain Anak -

14. Zona Selamat Sekolah Null -

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

-

16. Anak di TPA -

17. LKSA 4 Panti Asuhan Budi Mulya, Panti

Asuhan Sakinah, Panti Asuhan

Hikmah, Panti Asuhan Darul Falah

18. Anak di LKSA N/A -

19. Puskesmas

(kec./kel./desa)

-

20. PRA (lokasi) -

21. Wadah Partisipasi

Anak/FA

1 FA. Kabupaten

Page 61: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

5. Kab. Musi Rawas:

5.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA

NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Musi Rawas

Kantor Pemberdayaan Perempuan Kabupaten Musi Rawas (KPP)

Jl. Komplek Perkantoran Pemerintah Kabupaten Muara Beliti

a.) Rosiawati, SH Kepala KPP 0813- 6871- 8959

5.2. KEBIJAKAN 5.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI 5.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 14 Tugumulyo, Muara Lakitan, Muara Kelingi, Jayaloka, Muara Beliti, Suku Tengah Lakitan Ulu Terawas, Selangit, Megang Sakti, Purwodadi, Bulang Tengah Suku Ulu, Tiang Pumpung Kepungut, Sumber Harta, Tuah Negeri, Suka Karya

2. Kelurahan 13 -

3. Desa 186 -

4. Penduduk 407.389 L = 211.283, P = 196.389

5. Anak (terpilah) 211.283 L = 95.655, P = 74.724

6. Anak Disabilitas N/A -

7. SD 308 -

8. SMP 64 -

9. SMA 21 -

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 53 MA = 9, MTs = 26, MI = 18

11. SRA N/A -

12. Sekolah Inklusi N/A -

13. Taman Bermain Anak N/A -

14. Zona Selamat Sekolah N/A -

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) N/A -

16. Anak di TPA N/A -

17. LKSA 3 PA. Mutiara Kasih, PA. Marditillah, PA. Budi Mulia

18. Anak di LKSA 165 L = 86, P = 79

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 19 -

20. PRA (lokasi) 2 Puskesmas Tugumulyo, Puskesmas Muara Kelingi

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 6 FA Kab. : 1, FA. Kec. : 5

Page 62: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

PROVINSI LAMPUNG 1. Kota Bandar Lampung:

1.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA

NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kota Bandar Lampung

Badan Koordinasi Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan Kota Bandar Lampung (BKKBPP)

Jl. Bung Tomo No.12 Gedong Air Bandar Lampung (35151)

a.) Kepala BKKBPP 0812-7210-505 b.) Ruth Dora Nababan, SE,MM Kabid PP 0812-1347-5640 c.) Kasubbid PA 0852-1945-5500

1.2. KEBIJAKAN

1.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014

RENCANA KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.) Sosialisasi Pengembangan KLA

Pelaksanaan visum gratis di Rumah Sakit Umum Daerah Kota Dr.A.Dadi Tjokrodipo Bandar Lampung

1.) Agar seluruh intansi pemerintah membangun tempat penitipan anak (TPA) yang berlokasi di kantor-kantor yang memiliki karyawan wanita , menyediakan fasilitas untuk anak, serta menyediakan tenaga terlatih untuk

1 N/A

2 Keputusan Walikota Bandar Lampung Nomor 344/III.21/HK/2012 tentang Pembentukan Tim Gugus Tugas Kota Layak Anak (KLA) Kota Bandar Lampung

3 *Sudah Ada kecamatan/desa/kelurahan yang menjadi pilot project Pengembangan KLA di Kota Bandar Lampung, yakni Kecamatan Rajabasa dan Kelurahan Rajabasa

4 Keputusan Walikota Bandar Lampung Nomor 437/III.21/HK/2013 tentang Pembentukan Forum Anak Daerah Kota Bandar Lampung Periode 2013 – 2015

Page 63: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

mendampingi tumbuh kembang anak

2.) Penyusunan database KLA

2.) Merancang UU agar para pelaku usaha dapat bekerjasama dengan intansi pemerintah dalam mengimplementasikan Kota Layak Anak

3.) Rapat Gugus Tugas KLA

3.) Membangun kesadaran kepada seluruh Kepala Daerah dan masyarakat dalam mengembangkan Kota Layak Anak

4.) KIE KLA dalam bentuk sosialisasi

1.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 20 -

2. Kelurahan 126 -

3. Desa Null -

4. Penduduk 1.000.361 -

5. Anak (terpilah) 383.906 -

6. Anak Disabilitas 33 Down Syndrome (Autish)

7. SD 202 -

8. SMP 97 -

9. SMA 85 -

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

25 -

11. SRA 1 -

12. Sekolah Inklusi Null -

13. Taman Bermain Anak 1 -

14. Zona Selamat Sekolah 1 SDN 1 Palapa

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

5 -

16. Anak di TPA 250 -

17. LKSA 4 -

18. Anak di LKSA 2565 -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 78 -

20. PRA (lokasi) 1 Puskesmas Satelit

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 1 FA Kota Bandar Lampung

Page 64: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

2. Kab. Lampung Selatan:

2.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Lampung Selatan

Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Kabupaten Lampung Selatan

Jl. Mustafa Kemal No. 9 Kalianda Lampung Selatan

a.) Dra. Ismar Kolina Kepala Badan 0811-793-451 b.) Wahyuningsih.S.Sos Kabid PP dan PA 0813-7918-3303

2.2. KEBIJAKAN

2.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014

RENCANA KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI PENGEMBANGAN KLA

1.) Penyusunan data terpilah gender dan anak

1.) Memperbanyak Perpustakaan keliling

1.) Fasilitasi pendidikan dan pelatihan berjenjang mulai dari tingkat dasar, terampil, dan bagi tenaga ahli yang menangani perempuan dan anak

2.) Fasilitasi Forum Anak Daerah (1 kali dalam setahun)

2.) Melakukan latihan jurnalistik bagi Forum Anak

2.) Penyusunan peraturan tentang masa jabatan structural yang menangani perempuan dan anak sehingga rotasi pegawa tidak terlalu sering

3.) Rapat Gugus Tugas KLA (1 kali dalam

3.) Permohonan pemberian bantuan dana, sarana, dan

1

Rencana Aksi Daerah Kota Layak Anak Kabupaten Lampung Selatan Tahun 2010 – 2014 (namun tidak dalam bentuk SK/Perda/Perbup) yang tergabung di dalam RENSTRA Kabupaten Lampung Selatan Tahun 2010 – 2014)

2 Keputusan Bupati Lampung Selatan Nomor B/294/IV.05/HK/2013 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak

3 *Belum ada kecamatan/desa/kelurahan yang menjadi pilot project Pengembangan KLA di Kabupaten Lampung Selatan

4 SK Walikota No.437/111.21/HK/2013 tentang Pembentukan Forum Anak Daerah

Page 65: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

setahun) prasarana karena keterbatasan anggaran di daerah

4.) KIE KLA dalam bentuk pemasangan baliho dan pembuatan brochure

2.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 17 -

2. Kelurahan 4 -

3. Desa 248 -

4. Penduduk 932.552 -

5. Anak (terpilah) 258.852 -

6. Anak Disabilitas 230 Autis, Tuna Rungu, Tuna Netra,

Tuna Wicara, Tuna Grahita

7. SD 605 Negeri = 481, Swasta = 124

8. SMP 132 Negeri = 138, Swasta = 94

9. SMA 124 Negeri = 83, Swasta = 41

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

Null -

11. SRA 1 -

12. Sekolah Inklusi 4 SDN 1 Kalianda, SDN Kota Guring

Rajabasa, SDN Sukoharjo, SDN

Penengahan

13. Taman Bermain Anak 1 -

14. Zona Selamat Sekolah 1 -

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

1 -

16. Anak di TPA Null -

17. LKSA 129 -

18. Anak di LKSA 1474 -

19. Puskesmas

(kec./kel./desa)

124 -

20. PRA (lokasi) 1 -

21. Wadah Partisipasi

Anak/FA

18 FA. Kab. : 1, FA. Kec. : 17

Page 66: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

DATA KLA 2014:

1. KELEMBAGAAN

2. KEBIJAKAN

3. KEGIATAN,

STRATEGI DAN

RENCANA

4. DATA DUKUNG

Page 67: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

KALIMANTAN KALIMANTAN TENGAH KALIMANTAN TIMUR KALIMANTAN SELATAN KALIMANTAN BARAT KALIMANTAN UTARA

Page 68: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

PROVINSI KALIMANTAN TENGAH 1. Kota Palangkaraya :

1.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kota Palangkaraya Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Kota Palangkaraya (BPPKB)

Jl. Tjilik Riwut No.98

a.) Dra. Enon F.Lion,MAP Kepala BPPKB 0811-524-389 b.) Dra. Naomi Meilani Kabid PP 0812-5084-5114 c.) Natalina Rahayu, SE Kasubbid Pemberdayaan Lembaga Masyarakat 0852-4917-6262

1.2. KEBIJAKAN

1.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014 RENCANA KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI/SARAN PENGEMBANGAN KLA

1.) Bidang Kesehatan a.) Penyediaan fasilitas, ruangan untuk Layanan kesehatan anak b.) Peningkatan kapasitas tenaga

1.) Bidang Kesehatan a.) Membuat profil Kesehtan Anak b.) Membangun

1.) Agar Pusat memberikan dana Dekon/DAK kepada Kabupaten/Kota Yang mengembangan KLA

No. Kebijakan

1

Peraturan Daerah Nomor 17 Tahun 2013 tentang Perlindungan Anak dalam rangka Mewujudkan Kota Layak Anak *RAD Pengembangan KLA belum ada

2 Keputusan Walikota Palangkaraya Nomor 188.45/467/2014 tentang Pembentukan Gugus Tugas Pengembangan KLA Tingkat Kota Palangkaraya Periode Tahun 2014 - 2018

3

Sudah ada desa/kelurahan/kecamatan percontohan Pengembangan KLA di Kota Palangkaraya *Yakni Kecamatan Pahandut

4 Keputusan Walikota Palangkaraya Nomor 401 Tahun 2012 tentang Pembentukan Forum Anak Kota Palangkaraya Periode 2012 - 2014

Page 69: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

kesehatan c.) Screening kesehatan anak s/d SLTA d.) Penyediaan fasilitas layanan kesehatan (Konseling,terapi,dll) e.) Kerjasama dengan jejaring kerja yang terkait kasus f.) Komunikasi, Informasi, Edukasi mengenai gizi seimbang g.) Pemeriksaan HB h.) Pemberian tablet FE i.) Peningkatan Kapasitas tenaga kesehatan j.) Penyediaan fasilitas berkepentingan pada anak (tempat bermain, gambar-gambar yang disenangi anak, dll) k.) Penyediaan sarana untuk Anak Berkebutuhan Khusus l.) Membangun jejering dengan pihak-pihak yang konsen di bidang kesehatan anak

jejaring dengan pihak-pihak yang konsen di bidang kesehatan anak c.) Melakukan Monev terhadap pelaksanaan Rencana Anksi Kelurahan Layak Anak di bidang kesehatan

2.) Bidang Pendidikan a.) Pemberian subsidi pendidikan TK bagi keluarga miskin b.) Akses air siap minum kelurahan menyediakan kran air yang siap diminum ditempat banyak anak melakukan kegiatan c.) Papan Peringatan keamanan pada anak d.) Selalu ada petugas disekitar tempat yang banyak anak-anak e.) Papan peringatan bahaya ESKA, Pedofilia dan Ancamannya. Di daerah wisata Potensi terjadinya kekerasan dan pelecehan terhadap anak dilokasi wisata f.) Di Balai Kelurahan disediakan papan data anak, fasilitas Forum Anak, adanya nomenklatur anak pada dokumen musrenbang kelurahan. g.) Di Kantor Kecamatan tersedia

2.) Bidang Pendidikan a.) Hambatan laju kendaraan “ Polisi Tidur” bila dipandang perlu b.) Rambu lalu lintas terbaca jelas c.) Tanda peringatan bahaya d.) Ada PAUD,TPA e.) Menjaga tradisi yang mendidik anak f.) Pesan ramah anak seperti (kawasan wajib senyum, Senyum itu Indah, Beri salam pada anak, dll) g.) Sarana transportasi dijadikan media promosi perlindungan anak & Pengembangan KELARA h.) Subsidi untuk organda i.) Prioritas anak di

2.) Agar ditunjuk Pembina dari Pusat ke masing-masing wilayah Kabupaten/Kota yang mengembangkan KLA untuk lebih memudahkan Tingkat Koordinasi dan Sinkronisasi Pengembangan program dan Kegiatan menuju KLA

Page 70: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

Peta anak Kecamatan, Forum anak tingkat Kecamatan, Jumla kelurahan yang mengembangkan Kebijakan KELARA, Promosi perlindungan anak,poster leaflet, booklet, stiker,dll h.) Pendataan anak putus sekolah serta pengusulan bantuan pendidikan bagi anak putus sekolah ke instansi pemerintah swasta maupun perorangan dan pengadaan pendidikan ketrampilan dengan melibatkan BLK & Lembaga pendidikan non formal lainnya

angkutan umum serta disediakannya tempat duduk anak cacat j.) Adanya tempat bermain anak yang murah dan mendidik k.) Memberdayakan jam wajib belajar anak

3.) Bidang Perlindungan a.) Mengadakan sosialisasi terkait akte kelahiran (bisa melalui pertemuan RT,PKK,Posyandu,Dasawisma,dll) b.) Pelatihan dan/workshop peningkatan kapasitas/kemampuan & kualitas tim pelayanan terpadu untuk anak di kelurahan c.) Melakukan monitoring terhadap media informasi dan media permainan di tingkat kelurahan d.) Menyelenggarakan sosialisasi hak anak terutama anak yang membutuhkan perlindungan khusus dan menyelenggarakan parenting school bai bagi orang tua maupun calon orang tua

3.) Bidang Perlindungan a.) Adanya pos pelayanan terpadu untuk anak di Tingkat Kelurahan b.) Merencanakan anggaran sosial untuk anak di kelurahan dan memantau hingga Pemanfaatan anggaran itu untuk anak c.) Melakukan pendataan & pemetaan tentang situasi anak yg membutuhkan Perlindungan khusus meskipun bukan Penduduk Kota Palangkaraya tetap didata (terpilah) d.) Diskusi membuat kriteria kasus ABH yang diselesaikan dengan mekanisme Restoratif Justice dan melakukan pendataan-pendataan kasus e.) Sosialisasi Restoratif justice di Tingkat Kelurahan serta melakukan

3.) Mohon Agar setiap ada kegiatan yang dilaksanakan di KPP-PA yang berupa Advokasi,Sosialisasi,TOT dan Rapat Koordinasi mohon kiranya Kabupaten/Kota diikutsertakan atau diundang dengan menggunakan dana mandiri

Page 71: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

pelatihannya f.) Mengadakan ketrampilan hidup (life skill) bagi ABH serta melakukan pendampingan dalam proses rehabilitasi & reintegrasi sosial bagi ABH yang dilakukan oleh masyarakat g.) Adanya data terpilah anak yang dipekerjakan (BPTA) di tingkat Kelurahan dan melakukan Sosialisasi secara intensif kepada masyarakat agar paham ttg pemenuhan hak-hak anak terutama untuk Penghapusan Bentuk –Bentuk Pekerjaan Terburuk bagi Anak h.) Melakukan Pendataan Eksploitasi Seksual Komersial Anak di Tingkat Kelurahan i.) Adanya Perencanaan & Pelaksanaan program yang diperuntukan bagi penghapusan kekerasan,perdagangan anak dan ESKA di tingkat Kelurahan j.) Workshop Penyusunan mekanisme penanganan perdagangan Anak k.) Menyediakan Fasilitas yang memadai & ramah anak di wilayah kelurahan (Sanggar anak, perpustakaan, taman bermain,dll) l.) Melakukan

Page 72: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

monitoring terhadap penyelenggara panti Asuhan dan Tempat Penitipan Anak yang ada di Kelurahan secara intensif dan berkala m.) Menyususun kegiatan dan peraturan untuk mencegah merebaknya media dan permainan yang berpengaruh negatif bagi anak n.) Melakukan monev terhadap pelaksanaan program kelurahanLayak Anak bidang Perlindungan

4.) Bidang Partisipasi Anak a.) Pembentukan wadah /forum anak di masing-masing kelurahan dan kecamatan b.) Penyusunan dan pengajuan Surat Keputusan tentang Forum Anak ke Kelurahan c.) Keterlibatan anak dalam pengambilan keputusan ditingkat kelaurga,RT,RW & Musrenbang kelurahan sesuai juknis d.) Keterlibatan anak dalam sanggar seni,sarana olahgraga, dll

4.) Bidang Partisipasi Anak a.) Pelatihan TOT anak sebaya tentang Akte Kelahiran b.) Sosialisasi tentang partisipasi Anak dalam Pemahaman akan pentingnya Kartu Keluarga.

1.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 5 Kecamatan Pahandut, Kecamatan Sabangau, Kecamatan Jekan Raya, Kecamatan Bukit Batu, Kecamatan Rakumpit

2. Kelurahan 30 -

3. Desa Null -

Page 73: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

4. Penduduk 244.500 -

5. Anak (terpilah) 89.702 -

6. Anak Disabilitas 557 Gangguan Motorik, Lamban Belajar, Tuna Wicara, Autis, Tuna Grahita dan Tuna Laras

7. SD 128 Kecamatan Pahandut = 47, Kecamatan Sabangau = 10, Kecamatan Jekan Raya = 45, Kecamatan Bukit Batu = 16, Kecamatan Rakumpit = 10

8. SMP 58 Kecamatan Pahandut = 23, Kecamatan Sabangau = 5, Kecamatan Jekan Raya = 18, Kecamatan Bukit Batu = 7, Kecamatan Rakumpit = 5

9. SMA 30 Kecamatan Pahandut = 13, Kecamatan Sabangau = 2, Kecamatan Jekan Raya = 11, Kecamatan Bukit Batu = 3, Kecamatan Rakumpit = 1

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

17 SD = 6, SMP = 7, SMA = 4

11. SRA 10 -

12. Sekolah Inklusi 233 -

13. Taman Bermain Anak 130 Kecamatan Pahandut = 45, Kecamatan Sabangau = 8, Kecamatan Jekan Raya = 62, Kecamatan Bukit Batu = 16, Kecamatan Rakumpit = 3

14. Zona Selamat Sekolah 4 SMPN 1, SMPN 2, SMAN 2 dan MTs

Negeri

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

14 -

16. Anak di TPA 560 -

17. LKSA 22 -

18. Anak di LKSA 1200 -

19. Puskesmas

(kec./kel./desa)

10 -

20. PRA (lokasi) 2 Puskesmas Menteng dan Puskesmas Pahandut

21. Wadah Partisipasi

Anak/FA

26 FA. Kota dan 25 FA Kelurahan

Page 74: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

2. Kab. Kotawaringin Barat:

2.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Kotawaringin Barat

Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Kabupaten Kotawaringin Barat (BPPKB)

a.) Dra.Zainah M.Si Kepala BPPKB Kabupaten Kotawaringin Barat 081352706969 b.) Dra.Eny Pudjirahayu Kabid PKPA 085332801848 c.) Purbowati Pelaksana 082156134270

2.2. KEBIJAKAN

2.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014

RENCANA KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI/SARAN PENGEMBANGAN KLA

1.) Advokasi KLA 1.) Penyusunan Buku Profil Gender dan Anak Kabupaten Kotawaringin Barat

1. Pusat a.) Kebijakan besaran alokasi anggaran pusat untuk mensupport KLA Kabupaten b.) Monitoring Berkala terhadap Kabupaten/Kota yang inisiatif Kabupaten/Kota Layak Anak c.) Memberikan Support kepada Kabupaten/Kota yang telah inisiatif KLA dengan mengalokasikan Dana DAK untuk percepatan penyediaan sarana dan prasarana Kabupaten/Kota Layak Anak

2.) Sosialisasi KLA 2.) Sosialisasi dan Pembentukan Forum Anak Nasional Tingkat Kecematan di 6 Kecamatan

2.) Provinsi a.) Pembinaan rutin dilakukan oleh provinsi dalam rangka memacu Kabupaten/Kota Layak Anak b.) Mengalokasikan dana Dekonsentrasi

No. Kebijakan 1.

Keputusan Bupati Kotawaringin Barat Nomor 401/68/BPPKB/XI/2014 tentang Rencana Aksi KLA Kabupaten Kotawaringin Barat

2. Keputusan Bupati Kotawaringin Barat Nomor 401/30b/BPPKB/VI/2014 tentang Pembentukan gugus Tugas Kabupaten Menuju Layak Anak Kabupaten Kotawaringin Barat

3. *Belum ada kecamatan/desa/kelurahan yang menjadi pilot project Pengembangan KLA di Kabupaten Kotawaringin Barat

4. N/A

Page 75: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

untuk pembangunan sarana dan Prasarana Kabupaten/Kota Layak Anak c.) Program Provinsi harus bersinergi dengan kabupaten kota inisiatif KLA

3.) Penyusunan Data Base KLA

3.) Sosialisasi Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2004 Tentang Perlindungan Anak dan Peraturan Bupati Kotawaringin Barat Nomor 37 Tahun 2014

3.) Kabupaten a.) Komitmen Kepala Daerah dengan pihak swasta/dunia usaha dalam rangka keterlibatan masyarakat untuk percepatan terwujudnya KLA b.) Komitmen semua kepala SKPD Kabupaten untuk mendukung percepatan perwujudan KLA Kotawaringin Barat c.) Sosialisasi dan Pembentukan Kelembagaan mendukung KLA di Tingkat Kecamatan dan tingkat desa

4.) Pelatihan KHA 4.) Bimbingan Teknis Konvensi Hak Anak (KHA)

5.) Rapat Gugus Tugas KLA

5.) Rakor Tim Pelaksanaan KLA

6.) KIE KLA dll 6.) Evaluasi Program KLA oleh Gugus Tugas

2.4. DATA DUKUNG

Page 76: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

PROVINSI KALIMANTAN SELATAN 1. Kab. Tanah Laut:

2.1. KELEMBAGAAN KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Tanah Laut

Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Kabupaten Tanah Laut (BPPKB)

Jl. A. Syairani Komplek Perkantoran Pelaihari Tanah Laut Kalsel

a.) Hj. Noor Aida. S.Sos Kepala Badan PPKB 0813-4978-9284 b.) Nelly Ariani SH.MM Kabid PPPA 0813-5197-1963 c.) Hj. Pariah S.Sos Kasubbid PA 0852-5157-4460

2.2. KEBIJAKAN

2.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI KEGIATAN TAHUN 2013-2014 RENCANA KEGIATAN

TAHUN 2015 STRATEGI/SARAN

PENGEMBANGAN KLA

1.) Melakukan koordinasi kepada sektor terkait tentang Penyusunan RAD Pengembangan KLA 2.) Mengkomunikasikan kepada SKPD tentang Rencana Pengembangan KLA 3.) Sosialisasi Forum Anak Daerah Kepada Sekolah SLTP dan SLTA Kota Pelaihari (11

1.) Pembentukan FAD Kecamatan (2 Kecamatan)

1.) Adanya Advokasi dari pusat langsung ke Kabupaten/Kota

2.) Pengesahan draff RAD dan Gugus Tugas KLA

2.) Rakor Bupati/Walkot Tk.Nasional Penjelasan tentang KLA dan tahapan Kebijakannya

3.) Pelaksanaan Agenda Rutin yaitu Jambore FAD dan Bakti Sosial FAD

3.) Bantuan sarana atau fisik lainnya dari Pusat untuk Pengembangan

1

Peraturan Daerah Nomor 13 Tahun 2013 tentang Penyelenggaraan Perlindungan Anak *RAD Pengembangan KLA masih dalam proses penyusunan

2 *Pembentukan Gugus Tugas KLA Kabupaten Tanah Laut masih dalam proses

3 *Belum ada penetapan kecamatan/desa/kelurahan model Pengembangan KLA

4 Keputusan Bupati Tanah Laut Nomor 188.45/567-Kum/2014 tentang Penetapan Tim Pengurus FAD Periode 2014 - 2017

Page 77: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

Kali/Sekolah) dilaksanakan mulai tahun 2013 4.) Sosialisasi Perda Penyelenggaraan Perlindungan Anak kepada SKPD se Kab. Tanah Laut dilaksanakan tahun 2014 5.) Jambore Forum Anak Daerah 1 kali/tahun peserta 100 anak perwakilan sekolah SLTP dan SLTA se kabupaten Tanah Laut dilaksanakan mulai 2013 6.) Bakti Sosial Gerakan Seribu Buku yang disumbangkan kepada sekolah terpencil dan Anak panti asuhan 7.) Rapat rutin Forum Anak Daerah dilaksanakan 2 kali/bulan di Sekertariat FAD 8.) Mengikuti Kegiatan FAD dan FAN mulai tahun 2012 9.) Bekerjasama dengan Kantor Satpol PP dalam Penertiban dan Perlindungan Anak 10.) Bekerjasama dengan RSUD H.Boejasin Pelaihari dalam pelayanan /Pemulihan Kesehatan Anak Korban Kekerasan 11.) Melibatkan FAD dalam Kegiatan yang berkenaan dengan anak seperti Kegiatan Hari Anak,dll

4.) Penetapan Kelurahan Percontohan Model Pengembangan KLA

KLA

2.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 11 Panyipatan, Takisung, Kurau, Bumi Makmur, Bati-bati, Tambang Ulang, Pelaihari, Bajuin, Batu Ampar, Jorong, Kintap

2. Kelurahan 135 -

3. Desa N/A -

Page 78: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

4. Penduduk 313.725 L = 160.895, P = 152.830

5. Anak (terpilah) 53.531 L = 27.695, P = 25.836

6. Anak Disabilitas N/A -

7. SD 232 -

8. SMP 49 -

9. SMA 24 -

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

12 MI = 5, MTs. = 6, MA = 1

11. SRA null -

12. Sekolah Inklusi null -

13. Taman Bermain Anak 8 Kec. Pelaihari = 4, Kec. Tambang Ulang = 1, Penyipatan = 1, Bati-bati = 1, Takisung = 1

14. Zona Selamat Sekolah null -

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

5 Kec Pelaihari = 3, Bati-bati = 1, Batu Ampar = 1

16. Anak di TPA null -

17. LKSA 1 Panti Asuhan

18. Anak di LKSA 30 -

19. Puskesmas

(kec./kel./desa)

null -

20. PRA (lokasi) null -

21. Wadah Partisipasi

Anak/FA

5 FA. Kab., Karang Taruna, Remaja Masjid, 2 FA. Kecamatan

Page 79: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

3. Kab. Hulu Sungai Tengah:

3.1. KELEMBAGAAN 3.2. KEBIJAKAN 3.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI 3.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 11 Haruyan, Bt. Benawa, Hantakan, BAS, BAT, Barabai, LAS, LAU, Pandawan, BAU, Limpasu

2. Kelurahan 18 Barabai Utara, Barabai Timur, Barabai Selatan, Barabai Barat, Barabai Darat, Awang Besar, Ayuang, Bukat, Benawa Tengah, Banua Binjai, Banua Jingah, Banua Budi, Bakapas, Pajukungan, Kayu Bawang, Mandingin, Babai, Gambah

3. Desa Null -

4. Penduduk 251.063 L = 125.312, P = 125.751

5. Anak (terpilah) 93.149 L = 48.393, P = 44.756

6. Anak Disabilitas N/A -

7. SD 270 -

8. SMP 36 -

9. SMA/SMK 15 SMA = 10, SMK = 5

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 73 MI = 40, MTs. = 22, MA = 11

11. SRA Null -

12. Sekolah Inklusi Null -

13. Taman Bermain Anak N/A -

14. Zona Selamat Sekolah Null -

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) Null -

16. Anak di TPA N/A -

17. LKSA 1 -

18. Anak di LKSA 542 -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) N/A -

20. PRA (lokasi) Null -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 1 FA Kabupaten

Page 80: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

4. Kab. Barito Kuala:

4.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Barito Kuala

Badan Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Barito Kuala (BKBPPPA)

Jalan AES Nasution No. 157 A (70511) Marabahan

No. telpon Kantor (0511) 4799569

4.2. KEBIJAKAN

1 *RAD Pengembangan KLA belum ada

2 Keputusan Bupati Barito Kuala Nomor 188.45/210/KUM/2013 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak Kabupaten Barito Kuala

3 *Belum ada penetapan kecamatan/desa/kelurahan model Pengembangan KLA

4

Keputusan Bupati Barito Kuala Nomor 188.45/72/KUM/2013 tentang Pembentukan Forum Anak Daerah Kabupaten Barito Kuala Priode 2013 – 2014 Keputusan Bupati Barito Kuala Nomor 188.45/91/KUM/2014 tentang Pembentukan Forum Anak Daerah Kabupaten Barito Kuala Priode 2014 – 2015 Keputusan Kepala Desa Tambanan Bangun Nomor 01/TB/2014 tentang Pembentukan Forum Anak Desa Tambanan Bangun Kecamatan Tambanan Kabupaten Barito Kuala Periode Tahun 2014 – 1016 Keputusan Kepala Desa Barunai Baru Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pembentukan Forum Anak Desa Barunai Baru Kecamatan Anjir Pasar Kabupaten Barito Kuala Periode Tahun 2014 – 2016 Keputusan Kepala Desa Kolam Kiri Nomor 027/DS-KKR/2014 tentang Pembentukan Forum Anak Desa Kolam Kiri Kecamatan Wanaraya Kabupaten Barito Kuala Periode Tahun 2014 – 2016 Keputusan Kepala Desa Pulau Sugara Nomor 03/KD-PS/IX/2014 tentang Pembentukan Forum Anak Desa Pulau Sugara Kecamatan Alalak Kabupaten Barito Kuala Periode Tahun 2014 – 2019 Keputusan Kepala Desa Anjir Serapat Muara I Nomor 2 Tahun 2014 tentang Pembentukan Forum Anak Desa Anjir Serapat Muara I Kecamatan Anjir Muara Kabupaten Barito Kuala Periode Tahun 2014 – 2016

Page 81: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

4.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI 4.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 17 Tabunganen, Tamban, Mekarsari, Anjir Pasar, Anjir Muara, Alalak, Mandastana, Belawang, Wanaraya, Barambai, Rantau Badauh, Cerbon, Bakumpai, Marabahan, Tabukan, Kuripan, Jejangkit

2. Kelurahan 202 -

3. Desa Null -

4. Penduduk 289.995 L = 145.320, P = 144.675

5. Anak (terpilah) 108.527 L = 55.525, P = 53.002

6. Anak Disabilitas N/A -

7. SD 74 -

8. SMP 60 -

9. SMA 6 -

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

6 Sekolah Menengah Kejuruan

11. SRA Null -

12. Sekolah Inklusi N/A -

13. Taman Bermain Anak 2 Rumah Budaya Adat Banjar Marabahan, Joglo Bulat

14. Zona Selamat Sekolah Null -

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

N/A -

16. Anak di TPA N/A -

17. LKSA Null -

18. Anak di LKSA Null -

19. Puskesmas

(kec./kel./desa)

237 Puskesmas = 19, Pustu = 62, Poskesdes Non Permanen = 65, Poskesdes Permanen = 91

20. PRA (lokasi) Null -

21. Wadah Partisipasi

Anak/FA

13 FA. Kab. & FA. Kec = 12

Page 82: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

5. Kab. Hulu Sungai Selatan:

5.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Hulu Sungai Selatan

Badan Keluarga Berencana Pemberdayaan Masyarakat dan Perempuan Kabupaten HSS (BKBPMP)

Jl. A. Yani Nomor 12 RT. 18 LK IX Kandangan (71211)

a.) Dra. Hj. Is Susilastuti Kepala BKBPMP 0813-4824-5873 b.) Noorhadini Ulfah, S.KM Kabid PP 0813-4971-3479

5.2. KEBIJAKAN

5.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

KEGIATAN TAHUN 2013-2014 RENCANA KEGIATAN TAHUN 2015

STRATEGI/SARAN PENGEMBANGAN KLA

Advokasi, Sosialisasi KLA, Penyusunan Data Terpilah Anak

a.) Tahapan Persiapan SK Gugus Tugas Mekanisme Kerja Gugus Tugas: b.) Tahap Perencanaan c.) Tahap Pelaksanaan d.) Pemantauan, Evaluasi dan Laporan

1 N/A

2 Keputusan Bupati Hulu Sungai Selatan Nomor 279 Tahun 2014 tentang Pembentukan Gugus Tugas Pengembangan Kabupaten Layak Anak Kabupaten Hulu Sungai Selatan

3 N/A

4 Keputusan Bupati Hulu Sungai Selatan Nomor 179 Tahun 2011 tentang Pembentukan Tim Forum Anak Daerah Kabupaten Hulu Sungai Selatan Periode 2011 – 2013

Page 83: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

5.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 10 Padang Batung, Loksado, Telaga Langsat, Angkinang, Kandangan, Sungai Raya, Simpur, Kalumpang, Daha Selatan, Daha Barat, Daha Utara

2. Kelurahan 13 Kec. Pd Batung = 1 Kel., Kec. Kandangan = 7 Kel., Kec. Sungai Raya = 1, Kec. Dahu Selatan = 4

3. Desa 135

4. Penduduk 221.614 L = 110.367, P = 111.247

5. Anak (terpilah) 81.209 L = 41.799, P = 39.410

6. Anak Disabilitas N/A

7. SD 285

8. SMP 54

9. SMA 21

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

26

11. SRA Null

12. Sekolah Inklusi Null

13. Taman Bermain Anak N/A

14. Zona Selamat Sekolah Null

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

N/A

16. Anak di TPA N/A

17. LKSA 11 1 khusus anak abnormal

18. Anak di LKSA 484 20 anak di panti khusus abnormal

19. Puskesmas

(kec./kel./desa)

188 20 Puskesmas, 148 Polindes, 20 Puskesmas Keliling

20. PRA (lokasi) Null

21. Wadah Partisipasi

Anak/FA

4 FA. Kabupaten, Kelompok Anak Kab., Kelompok Kegiatan Musik & Kelompok Kegiatan Suara

Page 84: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

6. Kab. Balangan:

6.1. KELEMBAGAAN 6.2. KEBIJAKAN

6.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI 6.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 8 Lampihong, Batu Mandi, Awayan, Tebing Tinggi, Paringin, Paringin Selatan, Juai, Halong

2. Kelurahan 157

3. Desa Null

4. Penduduk 119.171

5. Anak (terpilah) 44.769 L = 25.350, P = 24.419

6. Anak Disabilitas Null

7. SD 243 Negeri = 166, Swasta = 37

8. SMP 39 Negeri = 24, Swasta = 11, SLB = 1

9. SMA 19 Negeri = 11, Swasta = 4, SMK = 4

10. Sekolah Berbasis 47 MTs = 18, MI = 23, MA = 6

1 *RAD Pengembangan KLA belum ada

2 Keputusan Bupati Balangan Nomor 188.45/66/KUM/2012 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kota Layak Anak Kabupaten Balangan

3 *Belum ada penetapan kecamatan/desa/kelurahan model Pengembangan KLA

4 Keputusan Bupati Balangan Nomor 263/22/SK/BPPPA&KB/2014 tentang Pembentukan Forum Anak Daerah Kabupaten Balangan

Page 85: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

Keagamaan

11. SRA N/A

12. Sekolah Inklusi N/A

13. Taman Bermain Anak 1 Tugu Taman Batumandi

14. Zona Selamat Sekolah N/A

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

N/A

16. Anak di TPA N/A

17. LKSA 5

18. Anak di LKSA 275

19. Puskesmas

(kec./kel./desa)

66 Puskesmas = 11, Puskesmas Pembantu = 22, Polindes = 33

20. PRA (lokasi) Null

21. Wadah Partisipasi

Anak/FA

52

Page 86: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

7. Kab. Hulu Sungai Utara:

7.1. KELEMBAGAAN 7.2. KEBIJAKAN

7.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI 7.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 10 Danau Panggang, Paminggir, Babirik, Sungai Pandan, Sungai Tabukan, Amuntai Selatan, Amuntai Tengah, Banjang, Amuntai Utara, Haur Gading

2. Kelurahan N/A

3. Desa N/A

4. Penduduk 216.320 L = 105.903, P = 110.417

5. Anak (terpilah) N/A

6. Anak Disabilitas N/A

7. SD 187 Negeri = 179, Swasta = 8

8. SMP 30 Negeri = 28, Swasta = 2

9. SMA 10 Negeri = 6, Swasta = 1, SMK = 3

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

N/A

11. SRA Null

12. Sekolah Inklusi Null

13. Taman Bermain Anak Null

14. Zona Selamat Sekolah Null

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

4

16. Anak di TPA 326

1 N/A

2 Peraturan Bupati Nomor 331 Tahun 2012 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kota Layak Anak Kabupaten HSU

3 N/A

4 Peraturan Bupati Nomor 330 Tahun 2012 tentang Pembentukan Forum Anak Daerah Periode 2012 - 2014

Page 87: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

17. LKSA 10

18. Anak di LKSA 412

19. Puskesmas

(kec./kel./desa)

54 Puskesmas = 13, Puskesmas Pembantu = 31, Polindes = 10

20. PRA (lokasi) Null

21. Wadah Partisipasi

Anak/FA

133 FA. Kab., Remaja Mesjid, PA, Sanggr Seni

PROVINSI KALIMANTAN BARAT 1. Kab. Sintang:

1.1. KELEMBAGAAN 1.2. KEBIJAKAN 1.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI 1.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 14 Serawai, Ambalau, Kayan Hulu, Sepauk, Tempunak, S. Tebelian, Sintang, Dedai, Kayan Hilir, Kelam Permai, Binjai Hulu, Ketungau Hilir, Ketungau Tengah, Ketungau Hulu

2. Kelurahan 6

3. Desa 281

4. Penduduk 377.190

5. Anak (terpilah) 157.471

6. Anak Disabilitas Null

7. SD 367

8. SMP 80

9. SMA 24 SMA = 22, SMK = 2

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 74 MI = 13, MTs. = 25, MA =34, SMK Ag. = 1

11. SRA 3 SMA Negeri 3, SMP Negeri 1, SDN Negeri 07

12. Sekolah Inklusi 1

Page 88: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

13. Taman Bermain Anak Null

14. Zona Selamat Sekolah Null

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 4

16. Anak di TPA 75

17. LKSA 7

18. Anak di LKSA 108

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 246 Puskesmas = 20, Polindes = 107, Poskesdes = 119

20. PRA (lokasi) 2 Puskesmas Tj. Puri, Puskesmas Sui Durian

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 14 Wadah Partisipasi = 11, Forum Anak = 3

2. Kab. Kuburaya:

2.1. KELEMBAGAAN 2.2. KEBIJAKAN 2.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI 2.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 9 Batu Ampar, Terentang, Kubu, Teluk Pakedai, Sungai Kakap, Rasau Jaya, Sungai Raya, Sungai Ambawang, Kuala Mandor

2. Kelurahan 117

3. Desa 370

4. Penduduk 522.174 L = 265.133, P = 257.041

5. Anak (terpilah) 201.483 L = 103.532, P = 97.951

6. Anak Disabilitas N/A

7. SD 189

8. SMP 33

9. SMA 24

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 16 Berbasis Sekolah Kejuruan

11. SRA 40

12. Sekolah Inklusi N/A

13. Taman Bermain Anak 3 Milik Swasta : Taman Fantasia, Taman Rekadena & Fresh Resto

14. Zona Selamat Sekolah 609

Page 89: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

15. Tempat Penitipan Anak (TPA)

16. Anak di TPA

17. LKSA 36

18. Anak di LKSA 1349 L = 742, P = 607

19. Puskesmas (kec./kel./desa)

20. PRA (lokasi)

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 1 FA. Kabupaten

PROVINSI KALIMANTAN TIMUR 1. Kota Balikpapan:

1.1. KELEMBAGAAN 1.2. KEBIJAKAN 1.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI 1.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 6 Balikpapan Barat, Balikpapan Selatan, Balikpapan Tengah, Balikpapan Timur, Balikpapan Utara, Balikpapan Kota

2. Kelurahan 34 -

3. Desa null -

4. Penduduk 689.082 -

5. Anak (terpilah) null -

6. Anak Disabilitas 125 L = 68 anak, P = 57 anak

7. SD 178 Negeri = 136, Swasta = 39, SLB N = 1, SLB S =2

8. SMP 56 Negeri = 22, Swasta = 34

9. SMA 49 Negeri = 9, Swasta = 11, SMK N = 6, SMK Swasta = 23

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 39 MI = 20, MTs. = 12, MA = 7

11. SRA null -

12. Sekolah Inklusi 3 SD N = 1, SMP N = 1, SMA N = 1

13. Taman Bermain Anak null -

14. Zona Selamat Sekolah null -

Page 90: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 11 Swasta

16. Anak di TPA 156 -

17. LKSA 30 -

18. Anak di LKSA 1143 -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 27 -

20. PRA (lokasi) 7 Puskesmas Damai, Puskesmas Kelandasan Ilir, Puskesmas Karang Joang, Puskesmas Kariangau

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 9 -

2. Kota Bontang:

2.1. KELEMBAGAAN 2.2. KEBIJAKAN 2.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI 2.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 3 Bontang Utara, Bontang Selatan, Bontang Barat

2. Kelurahan 15 -

3. Desa null -

4. Penduduk 163.651 L = 85.597, P = 78.054

5. Anak (terpilah) 57.821 L = 29.840, P = 27.981

6. Anak Disabilitas null -

7. SD 22 -

8. SMP 14 -

9. SMA 9 -

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 45 MI = 22, MTs. = 14, MA = 9

11. SRA null -

12. Sekolah Inklusi 3 SMP N 2, SD N 003 Bontang Utara, SD N 010 Bontang Selatan

13. Taman Bermain Anak 12 Bontang Barat = 2, Bontang Utara = 5, Bontang Selatan = 5

14. Zona Selamat Sekolah 8 -

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) N/A -

16. Anak di TPA N/A -

17. LKSA N/A -

Page 91: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

18. Anak di LKSA N/A -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 6 Bontang Barat = 1, Bontang Utara = 2, Bontang Selatan = 3

20. PRA (lokasi) Null -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 38 FA. Kab. = 1, PIKR Bontang Utara = 13, PIKR Bontang Barat = 9, PIKR Bintang Selatan = 15

3. Kab. Berau:

3.1. KELEMBAGAAN 3.2. KEBIJAKAN 3.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI 3.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 13 Kelay, Talisayan, Tabalar, Biduk Biduk, Pulau Derawan, Maratua, Sambaliung, Tanjung Redeb, Gunung Tabur, Segah, Teluk Bayur, Batu Putih, Biatan

2. Kelurahan 10

3. Desa 100

4. Penduduk 234.817

5. Anak (terpilah) 104.163

6. Anak Disabilitas 215 L = 133 anak, P = 82 anak

7. SD 160 Siswa L = 17.337, P = 2058

8. SMP 46 Siswa L = 11.251, P = 1008

9. SMA 22 Siswa L = 21.609, P = 1478

10. Sekolah Berbasis Keagamaan Null

11. SRA 21

12. Sekolah Inklusi 2

13. Taman Bermain Anak 12

14. Zona Selamat Sekolah 6

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 15

16. Anak di TPA 397

17. LKSA 7

18. Anak di LKSA N/A

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 14

Page 92: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

20. PRA (lokasi) 2

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 30 Forum Anak = 2, PIKR = 28 kelompok

4. Kab. Paser:

4.1. KELEMBAGAAN 4.2. KEBIJAKAN 4.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI 4.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 10 Batu Sopang, Tanjung Harapan, Pasir Belengkong, Tanah Grogot, Kuaro, Long Ikis, Muara Komam, Long Kali, Muara Samu, Batu Engau

2. Kelurahan 5 -

3. Desa 134 -

4. Penduduk 298.486 -

5. Anak (terpilah) 102.115 -

6. Anak Disabilitas 110 -

7. SD 253 -

8. SMP 77 -

9. SMA 41 -

10. Sekolah Berbasis Keagamaan Null -

11. SRA 1 SD 031 (Sekolah Adiwiyata)

12. Sekolah Inklusi 1 PAUD Terpadu Ramatillah

13. Taman Bermain Anak 17 -

14. Zona Selamat Sekolah 3 SD 031 Tn Grogot, SMPN 4 Tn Periuk, SDN 022 Km. 2 Tanah Grogot

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 196 -

16. Anak di TPA 557 -

17. LKSA Null -

18. Anak di LKSA Null -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 17 -

20. PRA (lokasi) 3 Puskesmas Padang Pangrapat, Puskesmas Muara Samu, Puskesmas Longkali

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 11 FA. Kab = 1, FA. Kecamatan = 10

Page 93: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

5. Kab. Kutai Kartanegara:

5.1. KELEMBAGAAN 5.2. KEBIJAKAN 5.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI 5.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 18 Samboja, Muara Jawa, Sanga-sanga, Loa Janan, Loa Kulu, Muara Muntai, Muara Wis, Kota Bangun, Tenggarong, Sebulu, Tenggarong Seberang, Anggana, Muara Badak, Marang Kayu, Muara Kaman, Kenohan, Kb Janggut, Tabang

2. Kelurahan 44 -

3. Desa 185 Desa Persiapan = 8

4. Penduduk 650.908 L = 341.652, P = 309.256

5. Anak (terpilah) 62.099 -

6. Anak Disabilitas 1094 Tuna Netra, Tuna Rungu, Cacat Mental, Cacat Tubuh

7. SD 485 Negeri = 438, Swasta = 47

8. SMP 163 Negeri = 96, Swasta = 67

9. SMA 98 Negeri = 31, Swasta = 33, SMK = 34

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 85 MI = 28, MTs. = 42, MA = 15

11. SRA 2 SDN 018 & SDN 028 Tenggarong

12. Sekolah Inklusi 4 SDN 014 Loa Janan, SDN 003 Loa Kulu, SDN 015 Tenggarong Seberang, SMP Tenggarong

13. Taman Bermain Anak 4 Di 4 Kecamatan

14. Zona Selamat Sekolah null -

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 14 -

16. Anak di TPA null -

17. LKSA 13 -

18. Anak di LKSA 591 -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 32 Puskesmas Perawatan = 15, Puskesmas Non Perawatan = 15

20. PRA (lokasi) Null -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 37 Forum Anak = 17, Wadah Partipasi = 20

Page 94: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

6. Kab. Penajam Paser Utara:

6.1. KELEMBAGAAN 6.2. KEBIJAKAN 6.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI 6.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 4 Penajam, Waru, Babulu, Sepaku

2. Kelurahan 21

3. Desa 33

4. Penduduk 177.871

5. Anak (terpilah) 66.101

6. Anak Disabilitas Null

7. SD 108

8. SMP 39

9. SMA 20

10. Sekolah Berbasis Keagamaan N/A

11. SRA 6 Kec. Penajam = 4, Kec. Waru = 2

12. Sekolah Inklusi Null

13. Taman Bermain Anak 1 Kec. Penajam – Taman Rozalina

14. Zona Selamat Sekolah Null

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 9 Kec. Penajam = 7, Kec. Sepaku = 1, Kec. Babulu = 1

16. Anak di TPA 163 Kec. Penajam = 129, Kec. Sepaku = 10,

Kec. Babulu = 24

17. LKSA 1 Panti Asuhan Al - Ikhlas

18. Anak di LKSA 35

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 11

20. PRA (lokasi) Null

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 1 Forum Anak Kabupaten

Page 95: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

7. Kab. Kutai Timur

7.1. KELEMBAGAAN 7.2. KEBIJAKAN 7.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI 7.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 18 Muara Ancalong, Busang, Long Mesangat, Muara Wahau, Telen, Kombeng, Muara Bengkal, Batu Ampar, Sangatta Utara, Bengalon, Teluk Pandan, Sangatta Selatan, Rantau Pulung, Sangkulirang, Kaliorang, Sandaran, Kaubun, Karangan

2. Kelurahan Null

3. Desa 135

4. Penduduk 302.100 L = 164.304, P = 137.796

5. Anak (terpilah) 118.219 L = 62.039, P = 56.180

6. Anak Disabilitas

7. SD

8. SMP

9. SMA

10. Sekolah Berbasis Keagamaan

11. SRA

12. Sekolah Inklusi

13. Taman Bermain Anak

14. Zona Selamat Sekolah

15. Tempat Penitipan Anak (TPA)

16. Anak di TPA

17. LKSA

18. Anak di LKSA

19. Puskesmas (kec./kel./desa)

20. PRA (lokasi)

21. Wadah Partisipasi Anak/FA

Page 96: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

DATA KLA 2014:

1. KELEMBAGAAN

2. KEBIJAKAN

3. KEGIATAN,

STRATEGI DAN

RENCANA

4. DATA DUKUNG

Page 97: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

BALI DENPASAR BADUNG GIANYAR KARANGASEM BULELENG

Page 98: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

PROVINSI BALI 1. Kota Denpasar:

1.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kota Denpasar Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan Kota Denpasar (BKB dan PP)

Jl. Gatot Subroto VI/J Denpasar

a.) Ir. I Gusti Agung Laksmi Dharmayanti, M.Si Kepala Badan KBPP Kota Denpasar (0361) 428380 0812-3695-058 b.) Dra. I Gusti Agung Sri Wetrawati, M.Si Kabid PP dan PA 0812-3608-633 c.) Dra. Ni Made Suciastuti, M.Fil Kasubid PA 0817-9766-315

1.2. KEBIJAKAN

1. Peraturan Walikota Denpasar Nomor 12 Tahun 2011 tentang Perlindungan Anak Peraturan Walikota Denpasar Nomor 47 Tahun 2012 tentang Rencana Aksi Daerah (RAD) Pengembangan Kota Layak Anak (KLA) di Kota Denpasar

2. Keputusan Walikota Denpasar Nomor 188.45/88/HK/2013 tentang Pembentukan Sekretariat Tetap dan Tim Gugus Tugas Kota Layak Anak Kota Denpasar

3. Keputusan Walikota Denpasar Nomor 188.45/755/HK/2014 tentang Penetapan dan Pembentukan Tim Gugus Tugas Kecamatan Denpasar Selatan dan Desa/Kelurahan Se-Kecamatan Denpasar Selatan sebagai Kecamatan dan Desa/Kelurahan Layak Anak di Kota Denpasar Tahun 2014 *yakni Kelurahan Sesetan, Pedungan, Serangan, Panjer, Renon, dan Sanur, serta Desa Pemongan, Sidakarya, Sanur Kaja, dan Sanur Kauh di Kecamatan Denpasar Selatan.

4. Keputusan Walikota Denpasar Nomor 188.45/369/HK/2013 tentang Pembentukan Pengurus Forum Anak Kota Denpasar Periode Tahun 2013 - 2015

Page 99: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

1.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

1.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 4 Denpasar Utara, Denpasar Timur, Denpasar Selatan, Denpasar Barat

2. Kelurahan Null -

3. Desa 47 -

4. Penduduk 833.900 L = 425.800, P = 408.100

5. Anak (terpilah) 272.900 L = 140.000, P = 132.900

6. Anak Disabilitas 1301 Tuna Daksa = 612, Tuna Rungu = 268, Tuna Grahista = 208, Tuna Netra = 213

7. SD 227 -

8. SMP 62 -

9. SMA 60 -

10. Sekolah Berbasis Keagamaan Null -

11. SRA 15 SDN Panjer, SMAN 1, 3, 4, 5 & 6 Denpasar, SDN 1 Peguyangan, SMP Wisata Sanur, SMPN 1 & 8 Denpasar, SMKN 1, 2, & 3 Denpasar, SD 17 Pemecutan Denpasar

12. Sekolah Inklusi 17 SD = 9 Sekolah, SMP = 8 Sekolah

13. Taman Bermain Anak 13 Denpasar Utara = 5, Denpasar Timur = 2, Denpasar Selatan = 4, Denpasar Barat = 2

14. Zona Selamat Sekolah 6 SMP 1 Denpasar, SD 1 Peguyangan, SMA 1 Denpasar, SD 1 Ubung, SD Sanur, SMPN 2 Denpasar

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 25 -

16. Anak di TPA N/A -

17. LKSA 30 -

18. Anak di LKSA N/A -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 11 -

20. PRA (lokasi) 4 Puskesmas Denpasar Selatan IV, Puskesmas Denpasar Barat 1, Puskesmas Denpasar Timur 1, Puskesmas Denpasar Utara III

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 406 FA Kota = 1, FA Kecamatan = 405

Page 100: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

2. Kabupaten Badung:

2.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Badung Kantor Pemberdayaan Perempuan Kabupaten Badung (KPP)

Pusat Pemerintahan Mangupraja Mandala Unit 15 Lt.3 Jl. Sempidi Mengwi Badung

a.) Ida Ayu Yutri Indahgustari, SE,MM Kepala KPP 0813-3866-6278 b.) Luh Arini,S.Sos Kasie Pembinaan dan Penyuluhan 0812-4677-6997

2.2. KEBIJAKAN

2.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

1. Peraturan Bupati Badung Nomor 25 Tahun 2012 tentang Rencana Aksi Daerah Pengembangan Kabupaten Layak Anak di Kabupaten Badung

2. Keputusan Bupati Badung Nomor 1304/03/HK/2013 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kabupaten Badung Tahun 2013

3. *Belum ada penetapan kecamatan/desa/kelurahan model Pengembangan KLA di Kabupaten Badung

4. N/A

Page 101: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

2.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 6 Kuta Selatan, Kuta, Kuta Utara, Mengwi, Abiansemal, Petang

2. Kelurahan 46 -

3. Desa 16 -

4. Penduduk 406.373 -

5. Anak (terpilah) 178.802 -

6. Anak Disabilitas 2114 Cacat Tubuh: 1.018, Cacat Mental: 552, Cacat Netra: 206, Cacat Ganda: 52, Rungu Wicara: 272, Penyakit Kronis: 14

7. SD 272 -

8. SMP 50 -

9. SMA 37 -

10. Sekolah Berbasis Keagamaan Null -

11. SRA 4 2 SD di Kec. Kuta Selatan & 2 SD di Kec. Kuta

12. Sekolah Inklusi Null -

13. Taman Bermain Anak 6 Di setiap kecamatan

14. Zona Selamat Sekolah 8 SDN 1 Kapal, SDN 4 Kuta, SDN 1 Munggu, SDN 3 & 4 Dalung, SDN 3 Kapal, SDN 2 Carangsari, SDN 1 & 2 Lukluk, SDN 2 Kerobokan

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 10 -

16. Anak di TPA 195 175 anak binaan pemda dan 20 anak asuh pihak swasta

17. LKSA 7 -

18. Anak di LKSA 250 -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 67 13 puskesmas & 54 pustu desa/kel.

20. PRA (lokasi) 13

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 68 6 FA Kab. & 62 FA Desa/Kel.

Page 102: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

3. Kabupaten Gianyar:

3.1. KELEMBAGAAN KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Gianyar Badan Pemberdyaan Perempuan dan Keluarga Berencana Kabupaten Giayar (BPPKB)

a.) Ida Ayu Putu Sri Ambari,SH,M.Si Kepala BPPKB 0812-3833-669 b.) A.A Istri Sri Laksemi Paramita Dewi,ST Kabid PP dan PA 0811-7470-2713 c.) Ni Nyoman Kartika Dewi,S Kep Kasubbid PA 0853-3331-8929

3.2. KEBIJAKAN

3.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

1. *RAD Pengembangan KLA masih dalam proses penyusunan

2. Keputusan Bupati Gianyar Nomor 614/06-B/HK/2014 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak (KLA) di Kabupaten Gianyar Tahun 2014

3. *Belum ada penetapan kecamatan/desa/kelurahan model Pengembangan KLA di Kabupaten Gianyar

4. Keputusan Bupati Gianyar Nomor 802/06-B/HK/2013 tentang Pembentukan Pengurus Forum Anak Daerah (FAD) Kabupaten Gianyar Periode 2013/2014

Page 103: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

3.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 7 Sukawati, Payangan, Ubud, Tegallalang, Tampaksiring, Blahbatuh, Gianyar

2. Kelurahan 6 -

3. Desa 64 -

4. Penduduk 484.600 L = 244.600, P = 240.000

5. Anak (terpilah) 154.400 L = 79.700, P = 74.700

6. Anak Disabilitas 40 Tuna Rungu Wicara

7. SD 289 -

8. SMP 47 -

9. SMA 43 -

10. Sekolah Berbasis

Keagamaan

N/A -

11. SRA 1 SD Negeri 1 Gianyar

12. Sekolah Inklusi null -

13. Taman Bermain Anak 34 Sukawati = 2, Payangan = 2, Ubud = 10, Tegallalang = 2, Tampaksiring = 8, Blahbatuh = 5, Gianyar = 5

14. Zona Selamat Sekolah N/A -

15. Tempat Penitipan Anak

(TPA)

3 -

16. Anak di TPA 32 -

17. LKSA 4 -

18. Anak di LKSA 556 Panti Bali Global Asram = 135, Panti Yapenatim = 156, Panti Kesayang Ikang Papa = 40, Panti Senang Hati = 225

19. Puskesmas

(kec./kel./desa)

13 -

20. PRA (lokasi) 1 UPT Puskesmas Blahbatuh II

21. Wadah Partisipasi

Anak/FA

N/A -

Page 104: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

4. Kabupaten Karangasem:

4.1. KELEMBAGAAN KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Karangasem

Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Kabupaten Karangasem (BPPKB)

Jl.Kapten Jaya Tirta-Amlapura

a.) dr. Priagung Duarsa, M.Repro Kepala BPPKB 0812-3907-441 b.) Dra. I Gusti Ayu Pt Wija Srianjani Kabid PP dan PA 0813-3854-2590 c.) Ni Wayan Kariasih, SH Kasubbid PP 0852-3790-6653

4.2. KEBIJAKAN

4.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

1. N/A

2. Keputusan Bupati Karangasem Nomor 40/HK/2014 tentang Pembentukan dan Susunan Keanggotaan Tim Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak Kabupaten Karangasem

3. N/A

4. Keputusan Bupati Karangasem Nomor 273/HK/2013 tentang Penetapan Pengurus Forum Anak Daerah Kabupaten Karangasem Periode 2013 - 2014

Page 105: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

4.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 8 Karangasem, Manggis, Sidemen, Rendang, Selat, Bebandem, Abang, Kubu

2. Kelurahan 3 Di Kecamatan Karangasem

3. Desa 75 -

4. Penduduk 404.300 -

5. Anak (terpilah) 140.300 -

6. Anak Disabilitas 1.165 Cacat Fisik = 921, Cacat Ganda = 56, Cacat Mental = 188

7. SD 364 -

8. SMP 55 -

9. SMA 30 -

10. Sekolah Berbasis Keagamaan N/A -

11. SRA Null -

12. Sekolah Inklusi 1 SD Negeri 5 Subagan

13. Taman Bermain Anak N/A -

14. Zona Selamat Sekolah 1 SMA PGRI Amlapura

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 3 TPA Widya Kumara Duda Kecamatan Selat = 5, TPA Trsna Child Karangasem, TPA Rare Asih Karangasem

16. Anak di TPA 19 -

17. LKSA 4 -

18. Anak di LKSA 108 -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 12 -

20. PRA (lokasi) Null -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 1 FA Kabupaten

Page 106: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

5. Kabupaten Buleleng:

5.1. KELEMBAGAAN

KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kabupaten Buleleng

Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan Kabupaten Buleleng (BKBPP)

Jl. Wijaya Kusuma No.3 Singaraja , Bali

a.) dr. Ni Made Sukarmini Kepala BKBPP 0812-3656-824 b.) Luh Made Jiwaningsih, BM,SH Kabid PP 0813-7487-7000 c.) Ni Yoman Juniari, S.Sos Kasubbid PP dan PA 0857-3805-9161 d.) Ida Ayu Ketut Ardikayani,SE Kasubbid PUG 0819-3306-5315

5.2. KEBIJAKAN

5.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

1. *RAD Pengembangan KLA belum ada

2. Keputusan Bupati Buleleng Nomor 260/223/HK/2014 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak di Kabupaten Buleleng

3. *Belum ada penetapan kecamatan/desa/kelurahan model Pengembangan KLA di Kabupaten Buleleng

4. Keputusan Bupati Buleleng Nomor 400/224/HK/2014 tentang Penetapan Pengurus Forum Anak Daerah dan Mimbar Anak Daerah Kabupaten Buleleng Tahun 2014

Page 107: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

5.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 9 -

2. Kelurahan 19 -

3. Desa 129 -

4. Penduduk 641.136 -

5. Anak (terpilah) 226.833 -

6. Anak Disabilitas 4.899 Data tahun 2012

7. SD 478 -

8. SMP 58 -

9. SMA 30 -

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 20 -

11. SRA Null -

12. Sekolah Inklusi Null -

13. Taman Bermain Anak 8 7 Taman lokasi di Kabupaten, 1 Taman lokasi di Kecamatan

14. Zona Selamat Sekolah 5 SMPN 1 Singaraja, SDN 1 Banyuasri, SD mutiara, SMPN 3 Singaraja, SMKN 1 Singaraja

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 14 -

16. Anak di TPA 9659 -

17. LKSA N/A -

18. Anak di LKSA N/A -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 20 -

20. PRA (lokasi) Null -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 1 FA Kabupaten

Page 108: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

DATA KLA 2014:

1. KELEMBAGAAN

2. KEBIJAKAN

3. KEGIATAN,

STRATEGI DAN

RENCANA

4. DATA DUKUNG

Page 109: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

NUSA TENGGARA

NUSA TENGGARA BARAT NUSA TENGGARA TIMUR

Page 110: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT 1. Kota Mataram:

1.1. KELEMBAGAAN KABUPATEN/KOTA NOMENKLATUR ALAMAT CONTACT PERSON

Kota Mataram Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Kota Mataram (BPP dan KB)

Jl. DR. Soedjino Lingkar Selatan Kota Mataram

a.) Yuli Panca Yogyandini, S.Sos Kabid PP dan PA 0859-3700-3391

1.2. KEBIJAKAN

1.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

1.

Peraturan Walikota Mataram Nomor 33 Tahun 2013 tentang Penyelenggaraan Kota Layak Anak di Kota Mataram sudah ada Rencana Aksi Daerah Pengembangan KLA Kota Mataram untuk Periode 2014 – 2018, namun tidak dalam bentuk SK/Perda/Perbup

2. Keputusan Walikota Mataram Nomor 637/V/2013 tentang Pembentukan Gugus Tugas dan Sekretariat Gugus Tugas Kota Layak Anak Tingkat Kota Mataram Tahun 2013 -2017

3. *Belum ada penetapan kecamatan/desa/kelurahan model Pengembangan KLA di Kota Mataram

4. N/A

Page 111: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

1.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 6 Ampenan, Sekarbela, Mataram, Selaparang, Cakranegara, Sandubaya

2. Kelurahan 50 -

3. Desa Null -

4. Penduduk 413.210 L = 204.676, P = 208.534

5. Anak (terpilah) 154.714 L = 78.505, P = 76.209

6. Anak Disabilitas 30 Tuna Netra

7. SD 10 -

8. SMP 47 -

9. SMA 55 -

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 25 MI = 22 & MTs = 3

11. SRA Null -

12. Sekolah Inklusi 8 SD = 6 sekolah, SMP = 1 sekolah, SMA = 1 sekolah

13. Taman Bermain Anak 5 -

14. Zona Selamat Sekolah 2 Pejanggik Mataram

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 10 -

16. Anak di TPA 175 -

17. LKSA 15 -

18. Anak di LKSA 586 -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 11 -

20. PRA (lokasi) Null -

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 9 FA Kota = 1, FA Kecamatan = 6, FA Kelurahan = 2

Page 112: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

2. Kota Bima:

2.1. KELEMBAGAAN

2.2. KEBIJAKAN

2.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

2.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 5 Rasanae Barat, Mpunda, Rasanae Timur, Raba, Asakota

2. Kelurahan 38 -

3. Desa Null -

4. Penduduk 148.645 L = 72.915, P = 75.730

5. Anak (terpilah) 58.534 L = 29.725, P = 28.809

6. Anak Disabilitas N/A -

7. SD 80 SD Negeri = 72, SD Swasta = 8

8. SMP 21 SMP Negeri = 15, SMP Swasta = 6

9. SMA 25 SMA = 15 & SMK 10

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 23 MI = 7, MTs = 10, MA =6

11. SRA Null -

12. Sekolah Inklusi Null -

13. Taman Bermain Anak 75 -

14. Zona Selamat Sekolah 10 Jl. Soekarno Hatta & Jl. Soetami Kota Bima

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 6 -

16. Anak di TPA N/A -

17. LKSA N/A -

18. Anak di LKSA N/A -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 37 Puskesmas = 2, Puskesmas Pembantu = 19, Puskesmas Keliling = 13

20. PRA (lokasi) 2 Puskesmas Mpunda & Puskesmas NaE

21. Wadah Partisipasi Anak/FA Null -

Page 113: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

3. Kabupaten Bima:

3.1. KELEMBAGAAN

3.2. KEBIJAKAN

3.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

3.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 20 Sape, Lambu, Wawo, Lambitu, Langgudu, Woha, Palibelo, Belo, Ngali, Monta, Parado, Ambalawi, Wera, Pai, Bolo, Madapangga, Soromandi, Donggo, Sanggar, Tambora

2. Kelurahan Null -

3. Desa 191 -

4. Penduduk 450.976 L = 224.454, P = 226.522

5. Anak (terpilah) 195.222 L = 101.101, P = 94.121

6. Anak Disabilitas 677 Cacat Fisik, Cacat Mental, Cacat Mental & Fisik

7. SD 412 Termasuk SDLB

8. SMP 124 Negeri & Swasta

9. SMA 65 SMA = 48 & SMK = 17

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 56 MAN = 16, MTs = 40

11. SRA Null -

12. Sekolah Inklusi Null -

13. Taman Bermain Anak Null -

14. Zona Selamat Sekolah Null -

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) Null -

16. Anak di TPA Null -

17. LKSA Null -

18. Anak di LKSA Null -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 20 -

20. PRA (lokasi) 4 Kecamatan Woha (2005), Kecamatan Bolo (2008), Kecamatan Donggo (2011), Kecamatan Sape (2012)

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 1 FA Kabupaten

Page 114: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR 1. Kota Kupang:

1.1. KELEMBAGAAN

1.2. KEBIJAKAN

1.3. KEGIATAN, RENCANA DAN STRATEGI

1.4. DATA DUKUNG

No. Kategori Data Dukung Jumlah

(dalam angka) Keterangan

1. Kecamatan 6 Kec. Alak, Kec. Maulafa, Kec. Oebobo, Kec. Kota Raja, Kec. Kelapa Lima, Kec. Kota Lama

2. Kelurahan 51 -

3. Desa Null -

4. Penduduk 291.794 L = 147.872, P = 143.922

5. Anak (terpilah) 118.661 L = 63.480, P = 55.181

6. Anak Disabilitas 605 -

7. SD 107 -

8. SMP 49 -

9. SMA 32 -

10. Sekolah Berbasis Keagamaan 72 Setingkat SD = 49, SMP = 14 & SMA = 9

11. SRA 21 SDK Din Bosko 1 & 2, SDG 3, 4, 5 & 6, SDK St. Yoseph 1 & 2, SDI Fatufeto 1 & 2, SDG Namosin, SDI Tenau, SDI Rss Liliba, SDI Osmok, SDK St. Arnoldus Penfui, SDN Angkasa, SDG Oebufu, SDI Bakunase 1, SDN Naikoten 1, SD Muhammadiyah 2 Kupang, SDI Liliba

12. Sekolah Inklusi 8 SD = 3 sekolah, SMP = 3 sekolah, SMA = 2 sekolah

13. Taman Bermain Anak 321 -

14. Zona Selamat Sekolah 3 SD/SMP St. Yoseph di Kel. Naikoten II, SD/SMP Adiyaksa di Kel. Merdeka, SD Inpres Oesapa Barat di Kel. Oesapa Barat

15. Tempat Penitipan Anak (TPA) 21 -

16. Anak di TPA 215 -

17. LKSA 273 -

18. Anak di LKSA 1.451 -

19. Puskesmas (kec./kel./desa) 10 Kec. Alak = 2, Kec. Maulafa = 2, Kec. Oebobo = 2, Kec. Kota Raja = 1, Kec. Kelapa Lima = 1,

Page 115: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

Kec. Kota Lama = 2

20. PRA (lokasi) 1 Puskesmas Pasir Panjang, 9 puskesmas dlm proses pengembangan PRA di 2015

21. Wadah Partisipasi Anak/FA 58 1 FA Kota, 6 FA Kecamatan & 51 FA Kel.

Page 116: DATA KLA 2014meliputi koordinasi, fasilitasi, bimbingan, supervisi, konsultasi, pendidikan, dan pelatihan sebagaimana Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan · 2014-11-27

PAPUA PAPUA PAPUA BARAT