1
Pendidikan Kesehatan bagi klien penderita hipertensi Hipertensi atau tekanan darah merupakan masalah kesehatan lansia yang serius karena jika tidak terkendali atau berkembang dapat menimbulkan komplikasi yang berbahaya, misalnya stroke, penyakit jantung koroner dan gagal ginjal. Hipertensi juga disebut sebagai “pembunuh diam-diam “ karena orang dengan hipertensi sering tidak menampakkan gejala. Berdasarkan hal tersebut, maka dapat dimunculkan suatu masalah pemeliharaan kesehatan tidak efektif berhubungan dengan kurangnya pengetahuan tentang hipertensi. Untuk itu perlu dilakukan tindakan keperawatan berupa pendidikan kesehatan tentang hipertensi yang meliputi pengertian, tanda dan gejala, pengelolaan serta pencegahan. Klien yang memiliki riwayat hipertensi haruslah mengetahui “apa itu hipertensi?”, kemudian “apa saja tanda-tanda yang biasa timbul pada penderita hipertensi?” lalu “bagaimana pengelolaan atau penanganan awal saat klien mengalami kenaikan tekanan darah?” serta “bagaimana pencegahan penyakit hipertensi ini?”. Intervensi diberikan dengan tujuan dapat meningkatkan pengetahuan klien sehingga mampu untuk merawat diri yang diharapkan dapat mencegah serangan ulang hipertensi serta pencegahan terjadinya komplikasi yang lebih lanjut. Referensi : www.slideshare.net/andra.../preplaning- hipertensi

Penkes Hipertensi

Embed Size (px)

DESCRIPTION

p

Citation preview

Page 1: Penkes Hipertensi

Pendidikan Kesehatan bagi klien penderita hipertensi

Hipertensi atau tekanan darah merupakan masalah kesehatan lansia yang

serius karena jika tidak terkendali atau berkembang dapat menimbulkan komplikasi

yang berbahaya, misalnya stroke, penyakit jantung koroner dan gagal ginjal. Hipertensi

juga disebut sebagai “pembunuh diam-diam “ karena orang dengan hipertensi sering

tidak menampakkan gejala. Berdasarkan hal tersebut, maka dapat dimunculkan suatu

masalah pemeliharaan kesehatan tidak efektif berhubungan dengan kurangnya

pengetahuan tentang hipertensi. Untuk itu perlu dilakukan tindakan keperawatan berupa

pendidikan kesehatan tentang hipertensi yang meliputi pengertian, tanda dan gejala,

pengelolaan serta pencegahan. Klien yang memiliki riwayat hipertensi haruslah

mengetahui “apa itu hipertensi?”, kemudian “apa saja tanda-tanda yang biasa timbul

pada penderita hipertensi?” lalu “bagaimana pengelolaan atau penanganan awal saat

klien mengalami kenaikan tekanan darah?” serta “bagaimana pencegahan penyakit

hipertensi ini?”. Intervensi diberikan dengan tujuan dapat meningkatkan pengetahuan

klien sehingga mampu untuk merawat diri yang diharapkan dapat mencegah serangan

ulang hipertensi serta pencegahan terjadinya komplikasi yang lebih lanjut.

Referensi : www.slideshare.net/andra.../preplaning-hipertensi