2
FUNGSI Perencanaan yaitu menjabarkan sebuah tujuan, membuat strategi untuk mecapai tujuan tersebut, dan mengembangkan rencana yang telah disusun. Perencanaan sangat penting untuk dilaksanakan agar semua fungsi organisasi dapat berjalan dengan baik. Dalam merencanakan sesuatu dapat dibedakan menjadi dua, yaitu formal dan informal. Perencanaan formal adalah rencana tertulis yang dilaksanakan oleh organisasi dalam jangka waktu tertentu. Sedangkan perencanaaan informal adalah rencana yang tidak tertulis dan terkadang bukan merupakan bagian dari tujuan organisasi. Dari segi maanfaat jelas lebih unggul perencanaan yang bersifat formal karena dapat mengurangi kebingungan dan meningkatkan kesepahaman pada organisasi tentang apa yang harus dilaksanakan. Rencana http://manajemen.website/ MANAJEMEN Fungsi manajemen pertama kali diperkenalkan oleh seorang industrialis Perancis bernama Henry Fayol pada awal abad ke-20. Ia menyebutkan lima fungsi manajemen, yaitu merancang, mengorganisir, memerintah, mengordinasi, dan mengendalikan. Namun saat ini, kelima fungsi tersebut telah diringkas menjadi tiga, yaitu: Perencanaan Elemen Perencanaan Sasaran adalah hal yang ingin dicapai oleh individu, grup, atau seluruh organisasi. Sasaran sering pula disebut tujuan. Sasaran memandu manajemen membuat keputusan dan membuat kriteria untuk mengukur suatu pekerjaan. Sasaran Rencana atau plan adalah dokumen yang digunakan sebagai skema untuk mencapai tujuan. Rencana biasanya mencakup alokasi sumber daya, jadwal, dan tindakan-tindakan penting lainnya. Pengorganisasian Pengorganisasian dilakukan dengan tujuan membagi suatu kegiatan besar menjadi kegiatan-kegiatan yang lebih kecil. Pengorganisasian (Organizing) adalah suatu langkah untuk menetapkan, menggolongkan dan mengatur berbagai macam kegiatan yang di pandang. Seperti bentuk fisik yang tepat bagi suatu ruangan kerja administrasi, ruangan laboratorium, serta penetapan tugas dan wewenang seseorang pendelegasian wewenang dan seterusnya dalam rangka untuk mencapai tujuan. Pengorganisasian mempermudah manajer dalam melakukan pengawasan dan menentukan orang yang dibutuhkan untuk melaksanakan tugas yang telah dibagi-bagi tersebut. Pengorganisasian dapat dilakukan dengan cara menentukan tugas apa yang harus dikerjakan, siapa yang harus mengerjakannya, bagaimana tugas-tugas tersebut dikelompokkan, siapa yang bertanggung jawab atas tugas tersebut, dan pada tingkatan mana keputusan harus diambil. Pengarah Pengarahan (directing) adalah suatu tindakan untuk mengusahakan agar semua anggota kelompok berusaha untuk mencapai sasaran sesuai dengan perencanaan manajerial dan usaha atau bisa dikatan juga sebagai proses pembimbingan, pemberian petunjuk, dan instruksi kepada bawahan agar mereka bekerja sesuai dengan rencana yg telah ditetapkan. Pengarahan mencakup beberapa proses operasi standar, pedoman dan buku panduan, bahkan manajemen berdasarkan sasaran (management by objective). Tujuan pengarahan menjamin kontinuitas perencanaan Membudayakan prosedur standar menghindari kemungkinan yang tak berarti membina disiplin kerja (naiknya produktivitas kerja) dan membina motivasi yang terarah. Download Gratis 135 E-Book Bisnis goo.gl/P7Hbsi

Fungsi manajemen

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Fungsi manajemen

FUNGSI

Perencanaan yaitu menjabarkan sebuah tujuan, membuat strategi untukmecapai tujuan tersebut, dan mengembangkan rencana yang telah disusun.

Perencanaan sangat penting untuk dilaksanakan agar semua fungsi organisasidapat berjalan dengan baik. Dalam merencanakan sesuatu dapat dibedakan

menjadi dua, yaitu formal dan informal. Perencanaan formal adalah rencanatertulis yang dilaksanakan oleh organisasi dalam jangka waktu tertentu.

Sedangkan perencanaaan informal adalah rencana yang tidak tertulis danterkadang bukan merupakan bagian dari tujuan organisasi. Dari segi maanfaatjelas lebih unggul perencanaan yang bersifat formal karena dapat mengurangi

kebingungan dan meningkatkan kesepahaman pada organisasi tentang apayang harus dilaksanakan.

Rencana

http://manajemen.website/

MANAJEMENFungsi manajemen pertama kali diperkenalkan oleh seorang industrialis

Perancis bernama Henry Fayol pada awal abad ke-20. Ia menyebutkanlima fungsi manajemen, yaitu merancang, mengorganisir, memerintah,

mengordinasi, dan mengendalikan. Namun saat ini, kelima fungsitersebut telah diringkas menjadi tiga, yaitu:

Perencanaan

Elemen Perencanaan

Sasaran adalah hal yang ingin dicapai olehindividu, grup, atau seluruh organisasi. Sasaransering pula disebut tujuan. Sasaran memandumanajemen membuat keputusan dan membuatkriteria untuk mengukur suatu pekerjaan.

Sasaran

Rencana atau plan adalah dokumen yangdigunakan sebagai skema untuk mencapaitujuan. Rencana biasanya mencakup alokasisumber daya, jadwal, dan tindakan-tindakanpenting lainnya.

PengorganisasianPengorganisasian dilakukan dengan tujuan membagi suatu kegiatan besarmenjadi kegiatan-kegiatan yang lebih kecil. Pengorganisasian (Organizing)adalah suatu langkah untuk menetapkan, menggolongkan dan mengaturberbagai macam kegiatan yang di pandang. Seperti bentuk fisik yang tepatbagi suatu ruangan kerja administrasi, ruangan laboratorium, sertapenetapan tugas dan wewenang seseorang pendelegasian wewenang danseterusnya dalam rangka untuk mencapai tujuan. Pengorganisasianmempermudah manajer dalam melakukan pengawasan dan menentukanorang yang dibutuhkan untuk melaksanakan tugas yang telah dibagi-bagitersebut. Pengorganisasian dapat dilakukan dengan cara menentukan tugasapa yang harus dikerjakan, siapa yang harus mengerjakannya, bagaimanatugas-tugas tersebut dikelompokkan, siapa yang bertanggung jawab atastugas tersebut, dan pada tingkatan mana keputusan harus diambil.

PengarahPengarahan (directing) adalah suatu tindakan untuk mengusahakan agar

semua anggota kelompok berusaha untuk mencapai sasaran sesuai denganperencanaan manajerial dan usaha atau bisa dikatan juga sebagai prosespembimbingan, pemberian petunjuk, dan instruksi kepada bawahan agarmereka bekerja sesuai dengan rencana yg telah ditetapkan. Pengarahanmencakup beberapa proses operasi standar, pedoman dan buku panduan,

bahkan manajemen berdasarkan sasaran (management by objective).Tujuan pengarahan menjamin kontinuitas perencanaan Membudayakanprosedur standar menghindari kemungkinan yang tak berarti membina

disiplin kerja (naiknya produktivitas kerja) dan membina motivasi yangterarah.

Download Gratis

135 E-Book Bisnisgoo.gl/P7Hbsi

Page 2: Fungsi manajemen