26
Teori dan Analisis Teori dan Analisis Biaya Biaya Faridah, SKM, MKM 2007

Teori Biaya

  • Upload
    ayakuza

  • View
    573

  • Download
    28

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Teori Biaya

Teori dan Analisis Biaya Teori dan Analisis Biaya Faridah, SKM, MKM

2007

Page 2: Teori Biaya

Pengertian BiayaPengertian Biaya

Nilai dari sejumlah input (faktor produksi) yang dipakai untuk

menghasilkan produk (output)

Nilai dari suatu pengorbanan untuk memperoleh suatu output tertentu.

Page 3: Teori Biaya

Pengertian Biaya (Cost)Pengertian Biaya (Cost)

Pengorbanan sumber daya yang diukur dalam nilai moneter,

untuk mencapai tujuan, pada kurun waktu tertentu

Page 4: Teori Biaya

Biaya berdasarkan perubahan Biaya berdasarkan perubahan skala produksi (output):skala produksi (output):

Biaya tetap (fixed cost): biaya yang secara relatif tidak dipengaruhi oleh besarnya jumlah produksi (output).

Biaya tidak tetap (variable cost): biaya yang volumenya dipengaruhi oleh banyaknya output.

Biaya total (total cost): jumlah dari biaya biaya tetap dan tidak tetap (TC = FC + VC)

Page 5: Teori Biaya

BIAYA TETAPBIAYA TETAP

Gedung Alat Medis: HPLC, Spectrophotometri, dll Non Medis: Meja, kursi, komputer Kendaraan: roda 2, roda 4 Pendidikan: Pelatihan SEMI TETAP : Personel (Gaji Tetap,

Honor Tidak Tetap)

Page 6: Teori Biaya

Biaya VariabelBiaya Variabel Obat, Reagan, Bahan Medis Habis Pakai (Glassware???) ATK Utilities (Listrik, telepon, air) Operasional Lain: perjalanan, jamuan

dll Pemeliharaan: gedung, alat (medis/ non-medis)

Page 7: Teori Biaya

Biaya berdasarkan lama Biaya berdasarkan lama penggunaannyapenggunaannya::

Biaya Investasi (investment cost): biaya yang kegunaannya dapat berlangsung dalam waktu yang relatif lama

Biaya operasional (operasional cost): biaya yang dikeluarkan untuk melaksanakan kegiatan-kegiatan dalam suatu proses produksi dan memiliki sifat habis pakai dalam kurun waktu yang relatif singkat.

Biaya pemeliharaan (maintenance cost): biaya yang dikeluarkan untuk mempertahankan nilai suatu barang investasi agar terus berfungsi.

Page 8: Teori Biaya

Annualized Investment CostAnnualized Investment Cost (AIC) (AIC)

AIC = IIC ( 1 + i ) t

LIIC : innitialized Investment Cost (harga beli)

i : laju inflasi

t : masa pakai

L : perkiraan masa pakai (life time)

Page 9: Teori Biaya

Klasifikasi Biaya - atas dasarKlasifikasi Biaya - atas dasarfungsi dalam proses produksifungsi dalam proses produksi

Biaya langsung (direct cost): biaya-biaya yang dikeluarkan pada unit produksi yang secara langsung berkaitan dengan pelayanan pasien

Mis: gaji dokter, obat-obatan,

Biaya tidak langsung (indirect cost): biaya yang dikeluarkan pada unit penunjang

Mis: gaji pegawai administrasi, ATK

Page 10: Teori Biaya

Unit Produksi

- Gaji analis/ laboran- biaya reagan- biaya alat - biaya lain

Unit Penunjang

- Gaji Kepala Balai- Gaji staf administrasi- ATK

Page 11: Teori Biaya

ANALISIS BIAYAANALISIS BIAYA Suatu proses mengumpulkan dan

mengelompokkan data - data keuangan untuk memperoleh dan menghitung biaya output/jasa dalam rangka mendapatkan biaya satuan.

Proses memiliah dan menklasifikasikan biaya bersasarkan sumber, jenis, dan pemanfaatannya

Proses pengalokasian semua biaya-biaya ( investasi / operasional ) kepada pusat-pusat biaya ( cost center ) yang menghasilkan produksi ( revenue center )

Page 12: Teori Biaya

Analisis Unit CostAnalisis Unit Cost

1. BIAYA SATUAN AKTUAL2. BIAYA SATUAN NORMATIF 3. BIAYA SATUAN PRODUK

HETEROGEN

Page 13: Teori Biaya

A. BIAYA SATUAN A. BIAYA SATUAN AKTUALAKTUAL

Perhitungan biaya satuan yang didasarkan atas pengeluaran nyata terhadap pelayanan atau jumlah produk

Unit Cost = TC/Q

Page 14: Teori Biaya

B. BIAYA SATUAN B. BIAYA SATUAN NORMATIFNORMATIF

Besarnya biaya yang diperlukan untuk menghasilkan suatu jenis pelayanan kesehatan menurut standar baku.

Besarnya biaya satuan normatif ini terlepas apakah pelayanan kesehatan tersebut dipergunakan oleh pasien atau tidak.

Dalam menghitung biaya satuan normatif, semua biaya di unit produksi tertentu diklasifikasi kembali menjadi biaya tetap dan biaya variabel. Pada produk homogen dithitung:

Formula: UC = (TFC/kapasitas + TVC/output)

Page 15: Teori Biaya

C. BIAYA SATUAN PRODUK C. BIAYA SATUAN PRODUK HETEROGENHETEROGEN

Produk Heterogen adalah beberapa produk yang berasal satu cost center. Penghitungannya dilakukan dengan teknik pembobotan dikenal dengan istilah Relative Value Unit (RVU)

Penghitungan dilakukan dengan teknik sebagai berikut: a. Hitung jumlah biaya total dan output/frekuensi dari

suatu unit pelayanan. Output/frekuensi dipisahkan antara jenis tindakan persalinan fisiologis dan persalinan pathologis.

b. Survey berapa besar obat/bahan medis dan tenaga yang diperlukan untuk melakukan satu kali tindakan.

c. Kalikan bobot dengan frekuensi (untuk semua tindakan).

d. Jumlahkan perkalian bobot dengan frekuensi.e. Kalikan hasilnya (langkah-d) dengan biaya totalf. Tentukan besarnya biaya satuan.

Page 16: Teori Biaya

Unit produk homogen : rawat jalan, rawat inap

Unit produk heterogen : unit kamar operasi, unit lab, unit radiologi, unit rehabilitasi medis

Page 17: Teori Biaya

Latihan Latihan

Rawat inap kelas II memiliki 100 TT dengan BOR 65%. Luas gedung 450 M2, dibangun pada tahun 1999. biaya konstruksi Rp. 2 juta/M2, dan masa hidup gedung 25 tahun, inflasi 7%. AIC alat-alat tahun 2006 Rp. 15.000.000. biaya operasional di kelas tersebut adalah Rp. 125.000.000 (termasuk gaji,obat, makan, air, dll)

Hitung biaya satuan aktual dan normatif di unit tersebut pada tahun 2006?

Page 18: Teori Biaya

RELATIVE VALUE UNIT (RVU)RELATIVE VALUE UNIT (RVU)

UC unit-unit dengan output heterogenJudgment Pakar, mis. Gaji & obat

CONTOH TC unit Ok RS “SEHAT” tahun 2000: Rp. 120

juta, TO setahun = 60 tindakan(A) Apendectomy = 25, (B) Tonsilec-tomy = 10, (C) Sectio Cesar = 15 dan (D) Extirpasi kista = 10

Page 19: Teori Biaya

RVU RVU Rincian biaya obat/ bahan Rincian biaya obat/ bahan medis dan personel cost: contohmedis dan personel cost: contoh

(A)300.000+100.000=400.000(Bobot: 10)(B)100.000+ 20.000 =120.000 (Bobot: 3)(C)260.000+100.000=360.000 (Bobot: 9)(D) 30.000+ 10.000 = 40.000 (Bobot :1)

(A) 25 x 10 = 250(B) 10 x 3 = 30(C) 15 x 9 = 135(D) 10 x 1 = 10 RVU (bobot x output) total 425 sbb

Page 20: Teori Biaya

TC unit OK dengan RVUTC unit OK dengan RVUTC (A) 250/425 x Rp120 juta=Rp70 jutaUC (A) = Rp 70 juta/ 25 = Rp 2,8 jutaTC (B) 30/425 x Rp120 juta = Rp 9 jutaUC (B) = Rp 9 juta/ 10 = Rp 900.000TC (C) 135/425 x Rp120 juta=Rp38 jutaUC (C) = Rp 38 juta/ 15 = Rp 2,5 jutaTC (D) 10/ 425 x Rp 120 juta=Rp 3 jutaUC (D) = Rp 3 juta/ 10 = Rp. 300.000

Page 21: Teori Biaya

RELATIVE VALUE UNIT (RVU) RELATIVE VALUE UNIT (RVU) LABORATORIUMLABORATORIUM

UC unit-unit dengan output heterogenJudgment Pakar, mis. Personel & obat

CONTOH TC Lab. “SEHAT” tahun 2000: Rp. 20 juta,

TO setahun = 6,000 pemeriksaan(A) Gula Darah = 2,500, (B) Cholesterol = 150, (C) Ureum = 1,350 dan (D) Creatinin = 2,000

Page 22: Teori Biaya

Total Biaya Rp 20 juta

Output: 6,000

A. Gula Darah: 2,500

B. Cholesterol: 150

C. Ureum: 1,350

D. Creatinin: 2,000

Page 23: Teori Biaya

RVU RVU Rincian biaya obat/ bahan Rincian biaya obat/ bahan medis contoh (Hipotetik)medis contoh (Hipotetik)

(A) 600.000 (Bobot: 10)

(B) 420.000 (Bobot: 7)

(C) 360.000 (Bobot: 6)

(D) 60.000 (Bobot: 1)

RVU (output x bobot)(A) 2,500 x 10 = 25,000

(B) 150 x 7 = 1,050

(C) 1,350 x 6 = 8,100

(D) 2,000 x 1 = 2,000 Total 36,150

Page 24: Teori Biaya

TC Lab. “Sehat” dengan RVUTC Lab. “Sehat” dengan RVUTC (A) 25000/36150x 20 juta =Rp13,8 jutaUC (A) = Rp 13,8 juta/ 2500 = Rp 5520TC (B) 1050/36150 x 20 juta = Rp 580913UC (B) = Rp 580913/ 150 = Rp 3873TC (C) 8100/36150x 20 juta =Rp 4,5 jutaUC (C) = Rp 4,5 juta/ 1350 = Rp 3319TC (D) 2000/36150 x20 juta =Rp 1,1 jutaUC (D) = Rp1,1juta/ 2000 = Rp.553

Page 25: Teori Biaya

Latihan Latihan

Jenis operasi di OK Jenis operasi di OK kebidanankebidanan

Jumlah (output)Jumlah (output) RVURVU

1. Sectio caesaria 1. Sectio caesaria 164164 75.00075.000

2. Myoma Uteri2. Myoma Uteri 3333 100.000100.000

3. Tumor ovarium bilateral3. Tumor ovarium bilateral 1717 120.000120.000

4. Ruptura uteri4. Ruptura uteri 1111 100.000100.000

5. Prolapsus uteri5. Prolapsus uteri 11 75.00075.000

6. KET6. KET 2424 80.00080.000

7. Embryotomi 7. Embryotomi 1515 90.00090.000

8. Cystocele8. Cystocele 11 80.00080.000

9. Vaginopalsty 9. Vaginopalsty 11 65.00065.000

10. Hechting perineum10. Hechting perineum 11 50.00050.000

11. Pomerov 11. Pomerov 2222 22.00022.000

12. Curretage 12. Curretage 1010 12.50012.500

13. Hechting labia majora13. Hechting labia majora 11 7.5007.500

14. Kista bartolini14. Kista bartolini 11 7.5007.500

Page 26: Teori Biaya

Hitung biaya satuan masing-masing tindakan operasi tersebut jika biaya total Rp. 250.054.000?