27
RENCANA KERJA OPERASIONAL (RKO) NAMA PETUGAS : SYURNA ARIFIN AKHIR JENIS TENAGA : TKHI KLOTER : 49 GELOMBANG : II BERANGKAT TANGGAL : 29 AGUSTUS 2016

Rencana Kerja Haji

Embed Size (px)

DESCRIPTION

RENCANA HAJI

Citation preview

Page 1: Rencana Kerja Haji

RENCANA KERJA

OPERASIONAL (RKO)

NAMA PETUGAS : SYURNA ARIFIN AKHIR

JENIS TENAGA : TKHI

KLOTER : 49

GELOMBANG : II

BERANGKAT TANGGAL : 29 AGUSTUS 2016

TENAGA KESEHATAN HAJI INDONESIA (TKHI)

EMBARKASI SOLO (SOC)

TAHUN 2016

Page 2: Rencana Kerja Haji

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL...............................................................................................

DAFTAR ISI ..........................................................................................................

KATA PENGANTAR.............................................................................................

BAB I PENDAHULUAN............................................................................

BAB II RENCANA KERJA OPERASIONAL............................................

A. PRA EMBARKASI...................................................................

B. RKO EMBARKASI...................................................................

C. RKO PERSIAPAN KEBERANGKATAN DI BANDARA......

D. RKO MAKKAH PRA WUKUF................................................

E. RKO ARMINA..........................................................................

F. RKO MAKKAH MENUJU MADINAH...................................

G. RKO MADINAH KE BANDARA............................................

H. RKO PERJALANAN PULANG...............................................

I. RKO DEBAR KASI..................................................................

BAB III PENUTUPAN..................................................................................

Page 3: Rencana Kerja Haji

KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan ke hadirat Allah SWT, karena berkat Rahmat dan

hidayah-Nya, Rencana Kerja Operaisonal (RKO) ini dapat terselesaikan dengan baik.

Perjalanan Haji merupakan perjalanan suci yang memerlukan persiapan fisik,

mental, material dan pengetahuan manasik. Dengan adanya persiapan yang baik

diharapkan jama’ah haji bisa melaksanakan ibadah dengan aman, tertib dan lancar

sesuai dengan tuntunan Agama.

Penyelenggaraan Ibadah Haji diperlukan adanya perencanaan Management

Operasional yang efektif dan berhasil guna, sehingga dapat diwujudkan pelayanan

dan perlindungan bagi Jama’ah Haji yang lebih optimal dari mulai berangkat ke Arab

Saudi sampai ke Tanah Air Indonesia, sesuai dengan amanan Undang-Undang No. 13

Tahun 2008 yakni untuk mewujudkan pelaksanaan pembinaan pelayanan dan

perlindungan terhadap Jama’ah Haji.

Guna mendukung operasional tersebut petugas kloter dalam hal ini petugas

Kesehatan Haji Indonesia paramedis diharapkan mampu menyusun Management

Operasional dan bentuk Rencana Kerja Operasional (RKO) sebagai Bahan acuan

Pelaksanaan Operasional mulai dari pra embarkasi sampai dengan kembali ke

Debarkasi.

Semoga Allah sWT meridhoi dan selalu memberikan hidayha-Nya, sehingga

kami dapat melayani jama’ah Haji dengan baik, yang pada akhirnya memperoleh haji

yang Mabrur.

Penyusun

SYURNA ARIFIN AKHIR

Page 4: Rencana Kerja Haji

BAB I

PENDAHULUAN

A. MAKSUD DAN TUJUAN

Maksud dan tujuan dari pembuatan Rencana Kerja Operasional ini adalah:

1. Sebagai acuan dan pedoman dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada

Jamaah Haji Kloter 46 – SOC.

2. Agar dalam melayani jamaah haji dapat secara optimal dan sistematis.

3. Memudahkan dalam memberikan bimbingan dalam bidang kesehatan kepada

jamaah Haji, khususnya jamaah yang marak dalam kategori Resiko Tinggi

(resti).

4. Tercapainya kondisi jamaah haji Indonesia yang sehat secara optimal baik

fisik maupun mental sehingga dapat melaksanakan ibadah Haji dengan baik,

lancar dan sempurna.

5. Petugas dapat melaksanakan rukun haji secara tertib dan lancar.

B. URAIAN SINGKAT PELAYANAN PETUGAS HAJI

1. Pelayanan Pra Embarkasi

2. Pelayanan di Embarkasi

3. Pelayanan di pesawat (berangkat)

4. Pelayanan di Jeddah / Madinah (berangkat)

5. Pelayanan di Madinah (pra / pasca Makkah)

6. Pelayanan di Makkah (Pra Wukuf)

7. Pelayanan di Armina (Arafah, Mina dan Muzdalifah)

8. Pelayanan di Makkah (Pasca wukuf)

9. Pelayanan di Jeddah (pulang)

10. Pelayanan di Pesawat (pulang)

11. Pelayanan di Debarkasi SOC

Page 5: Rencana Kerja Haji

C. URAIAN SINGKAT KOMITMEN PELAYANAN

1. Mendahulukan pelayanan jamaah haji daripada kepentingan pribadi.

2. Melayani jamaah haji professional sepanjang waktu dengan engembangkan

sifat-sifat:

a. Ikhlas

b. Ramah

c. Disiplin

d. Jujur

e. Adil

f. Inisiatif

g. Kreatif

h. Inovatif

i. Amanah

j. Serta penuh tanggung jawab

3. Melayani jamaah dengan menghindari sifat-sifat

a. Egois

b. Sombong

c. Diskriminatif

d. Apatis

e. Khianat

f. Pesimis

g. Dan putus asa

Page 6: Rencana Kerja Haji

BAB II

RENCANA KERJA OPERASIONAL

A. PRA EMBARKASI

No.Hari /

TanggalWaktu Lokasi Uraian Kegiatan Koordinasi

Antisipasi

Kasus

1. Senin,

18/8/2016

Kabupaten

Sragen

A. Masa pembinaan di

daerah

1. Koordinasi

petugas kloter

49 – SOC

2. Melakukan

integrasi

dengan petugas

kloter dan

membuat

rencana kerja

3. Perkenalan

petugas jamaah

haji Kab.

Sragen

4. Pemantapan

petugas jamaah

haji kab.

Sragen

5. Pemantapan

antar petugas

- TTKHI

- TPHI

- RPIHI

- RPHD

- TKHD

- Ka-Ru

- Ka.rom

- Jamaah

Haji

- Kemenag

- DKK

- Inkoordinasi

dengan

petugas

- Petugas

beda daerah

- Pembagian

tugas yang

kurang jelas

- Pembagian

tugas yang

kurang jelas

- Calon haji

tidak

mempunyai

KBIH

sehingga

sulit

kordinasi

- Pengisian

BKJH

kurang

Page 7: Rencana Kerja Haji

Kloter

6. Pengenalan

petugas dengan

jamaah haji

Kloter 46 –

SOC dan

melakukan

integrasi

dengan

ketrampilan

rombongan dan

ketua regu

7. Pembinaan

petugas haji

8. Pemantapan

semua petugas

haji pusat dan

daerah

9. Mendeteksi dii

jamaah kloter

49 – SOC yang

risti

10. Koordinasi

petugas

masing-masing

kloter

11. Mengingatkan

jamaah tentang

lengkap

Page 8: Rencana Kerja Haji

obat yang biasa

diminum untuk

di catat

12. Mengikuti

pamitan calon

haji

B. RKO EMBARKASI

2. Sabtu

27/8/2016

14.00

WIB

Asrama

Armina

1. Petugas tiba di

Asrama Armina

2. Pemantapan

petugas Kloter di

ASrama Armina

3. Laporan ke bidang

pembekalan

4. Laporan ke bidang

dokumen

- TKHI

- TPHI

- TPIHI

- Ka-Ru

- Karom

- Petugas

datang

terlambat

3. Minggu

28/8/2016

05.00 wib

– selesai

Wisma haji

Donohudan

1. Nenasuki Asrama

Haji Donohudan

2. Lapor ke bidang

pembinaan petugas

3. Lapor ke bidang

dokumen

4. Lapor ke bidang

kesehatan

5. Menerima buku

pelaporan

TKHI, PPIH,

Embarkasi,

TPHI,

TPIHI, Ka-

Ru, Karom.

TPHD,

TKHD,

Ketra KBIH,

calon jamaah

haji

- Bis

rombongan

calon

jamaah haji

datang

terlambat

- Calon

jamaah

kecapaian

dalam

Page 9: Rencana Kerja Haji

Gedung

Musdalifah

6. Calon jamaah haji

datang dari daerag

masing-masing

7. Menyambut calon

jamaah haji

8. Mengikuti upacara

penyambutan

9. Mendampingi

pemeriksaan akhir

kesehatan calon

jamaah haji dan

pemasangan

gelang

10. Mencatat calon

jamaah haji yang

dirujuk

11. Membantu proses

pemeriksaan akhir

kesehatan

12. Membantu

pembagian

passport dan living

cost

13. Membantu

pencatatan BKJH

CJH

14. Menganjurkan

calon jamaah haji

perjalanan

- Antisipasi

calon

jamaah haji

Risti

- Passport

calon

jamaah haji

lupa naroh

- Buku

kesehatan

haji lupa

naroh

Page 10: Rencana Kerja Haji

ikut menjaga

kebersihan

lingkungan asrama

15. Pengamatan

penyajut pada

calon jamaah haji

terutama

kewaspadaan

terhadap Kejadian

Luas Biasa (KLB)

16. Meminta manifest

haji berisiko tinggi

dari DPIH

embarkasi di

pemantauannya

4. Minggu

28/8/2016

21.00WI

B

Asrama

Haji

Donohudan

1. Keberangkatan

CJH dan petugas

menuju bandara

2. Membantu dan

memantau CJH

Risti

3. Mendahulukan

CJH risti untuk

naik ke pesawat

terlebih dahulu

4. Mengenalkan diri

dengan kru

pesawat terutama

- TKHI,

TPHI

- TPIHI,

Karu,

Karom,

PPIH

bandara

- Kru

pesawat

- TPHD

- TKHD

- CJH yang

risti

- CJH Mabuk

Pesawat

- CJH Jetleg

Page 11: Rencana Kerja Haji

“Puser” dan

mengecek

persediaan /

kelengkapan obat

dan alat kesehatan

dipesawat

5. Memberikan

penyuluhan

terhadap jamaah

tentang

penggunaan toilet

di pesawat

6. Memberikan

pengobatan kepada

calon jamaah haji

yang sakit di

pesawat dan

mencatat di buku

kesehatan

7. Memantau jamaah

haji yang risti

8. Menginformasikan

kepada “Puser”

apabila ada jamaah

haji gawat atau

meninggal dunia di

pesawat.

9. Mencatat obat /

Page 12: Rencana Kerja Haji

alkes yang dipakai

dalam formulir

untuk laporan

kepada pihak

penerbangan

10. Mencatat CJH

yang perlu berobat

ke BPHI Jedah /

Madinah (laporan

penerbangan)

11. Membantu TPHI

dalam

mengumpulkan

sobekan DAPIH

lembar “D”

12. Membantu

mengumpulkan

Paspor calon

jamaah haji

5. Senin

29/8/2016

08.20

WAS

Bandara

KAA

13. Pesawat take off

menuju jedah

6. Senin

29/8/2016

08.20

WAS

Bandara

King

Abdul

Aziz,

Jeddah

A. Di ruang tunggu

1. Memantau haji,

terutama yang

risti selama

pemeriksaan

dokumen oleh

petugas

TKHI,

TPHI,

TPIHI,

TKHD,

TPHD,

Karu,

Karom,

- Adanya

CJH yang

sakit

- CJH yang

mabuk

dalam

perjalanann

Page 13: Rencana Kerja Haji

imigrasi Arab

Saudi

2. Memberikan

pendampingan

petugas

kesehatan Arab

Saudi pda

pemeriksaan

vaksinasi

(certificate of

Vaccination)

3. Membantu dan

ikut serta CJH

untuk memakai

kain ihram di

Jeddah

4. Memberikan

pelayanan

kesehatan CJH

yang sakit

5. Membuat

laporan

penerbangan

dan dilaporkan

kepada sektor

bandara /

puskes haji

6. Mengambil

PPIH

bandara,

Petugas

imigrasi

bandara,

sektor

bandara,

puskes haji

- CJH jetlag

- Bis datang

terlambat

Page 14: Rencana Kerja Haji

barang bagasi

7. Mengumpulkan

barang bagasu

8. Menuju teras

bandara

9. Menerima tas

obat dan alkes

10. Melakukan

pemeriksaan

kelengkapan

tas

11. Membantu

CJH risti naik

ke dalam bisa

12. Membagi

TKHI di bus

yang berbeda

C. RKO MAKKAH PRA WUKUF

No.Hari /

TanggalWaktu Lokasi Uraian Kegiatan Koordinasi

Antisipasi

Kasus

7. Senin

29/8/2016

13.00

WAS

Makkah 1. Tiba di Makkah,

membantu

mendampingi

jamaah

mendapatkan

kamar di tempat

pemondokan

TKHI,

TPIHI,

TPHI, Karu,

KArom,

TKHD,

TPHD sektor

Makkah,

- CJH

kelelahan

selama

perjalanan

- CJH sakit

dan harus di

rujuk ke

Page 15: Rencana Kerja Haji

2. Memberikan

pelayanan

kesehatan kepada

jamaah

3. Mendampingi dan

ikut serta jamaah

dan pelaksanaan

UMROH wajib

4. Melaporkan

kondisi jamaah

sakit

5. Visitasi jamaah

6. Memberikan

penyuluhan

kesehatan

7. Melakukan rujukan

bagi CJH yang

sakit dan tidak

dapat ditangani di

Maktab

8. Melakukan

pencatatan

pemakaian obat

9. Membuat laporan

harian

10. Berkoordinasi

dengan petugas

lain selama

Maktab,

BPHI, RSAS

BPHI /

RSAS

- CJH tersesat

- Rebutan

kamar

- Maktab

yang

berbeda

Page 16: Rencana Kerja Haji

kegiatan ibadah

jamaah

11. Mendampingi

jamaah dan ikut

serta dalam

melaksanakan

ibadah wajib /

sunah selama di

Makkah

(menunggu saat

wukuf)

12. Membuat laporan

kematian (COD)

apabila kematian

jamaah

13. Melakukan otopsi

verbal apabila ada

jamaah yang

meninggal dunia

14. Penyuluhan

kesehatan kepada

CJH untuk

mengurangi

aktifitas fisik 5 hari

sebelum wukuf di

Arafah

8. Minggu

4/9/2016

08.00

WAS

Makkah 1. Mengikuti rapat

untuk persiapan

TKHI,

TPHI,

- CJH

kelelahan

Page 17: Rencana Kerja Haji

Armina

2. Mendata CJH yang

sakit yang perlu

untuk di safari

Wukufkan

3. Menyiapkan obat-

obatan dan alkes

selama

pelaksanaan

Armina

4. Mengikuti

orientasi lapangan

di Armina

TPIHI,

TPHD,

TKHD,

Karu,

KArom,

Sektor BPHI

- CJH

terserang

penyakit

9. Rabu

4/8/2016

08.00

WAS

Makkah Persiapan Arofah

1. Meningkatkan

kewaspadaan /

pemantapan dan

penyuluhan

kesehatan bagi

jamaah terutama

jamaah haji yang

risti

2. Menyiapkan obat-

obatan dan alat

kesehatan untuk

kebutuhan selama

di Armina

3. Mengadakan

-

Page 18: Rencana Kerja Haji

peninajuan ke

arafah sebelum

wukuf

4. Menganjurkan

jamaah haji untuk

membawa

kelengkapan

D.