5
Homeostasis Definisi pemeliharaan suatu keadaan stabil dinamis di dalam lingkungan cairan internal yang ada di dalam tubuh kita Konsep System tubuh homeostasis Sel Fungsi Sebagai kelangsungan hidup sel Agar organism dapat beradaptasi dengan lingkungan Mengatur metabolism Membuat enzim dapat menjalankan fungsinya Faktor internal homeostasis Nutrisi Jika nutrisi tidak sampai ke seluruh sel maka akan terganggu proses homeostasis didalam tubuh Konsentrasi O2 dan CO2 O2 sangat dibutuhkan oleh sel-sel untuk metabolism dan mengasilkan energi Konsentrasi zat – zat sisa Jika zat-zat sisa ini tidak dibuang maka akan bersifat toksik (racun) Ph Ph berpengaruh terhadap kerja enzim-enzim didalam suatu sel apabila enzim tersebut phnya asam maka apabila ada ph yang basa tidak dapat bekerja dengan baik Konsentrasi air, garam – garam, dan elektrolit – elektrolit lain Untuk keseimbangan metabolism cairan di dalam tubuh Suhu Untuk krja enzim didalam sel Suhu harus optimal agar kerja enzim cepat Suhu rendah kerja enzim lambat Suhu tinggi kerja enzim terdenaturasi Volume dan tekanan Sangat berpengaruh didalam plasma dimana apabila Tekanan darah meningkat volume plasma pun akan terganggu

Rangkuman Homeostasis

Embed Size (px)

DESCRIPTION

hom

Citation preview

Page 1: Rangkuman Homeostasis

Homeostasis

Definisi pemeliharaan suatu keadaan stabil dinamis di dalam lingkungan cairan internal yang ada di dalam tubuh kita

Konsep

System tubuh homeostasis

Sel

Fungsi Sebagai kelangsungan hidup selAgar organism dapat beradaptasi dengan lingkungan Mengatur metabolismMembuat enzim dapat menjalankan fungsinya

Faktor internal homeostasis Nutrisi

Jika nutrisi tidak sampai ke seluruh sel maka akan terganggu proses homeostasis didalam tubuh Konsentrasi O2 dan CO2

O2 sangat dibutuhkan oleh sel-sel untuk metabolism dan mengasilkan energi Konsentrasi zat – zat sisa

Jika zat-zat sisa ini tidak dibuang maka akan bersifat toksik (racun) Ph

Ph berpengaruh terhadap kerja enzim-enzim didalam suatu sel apabila enzim tersebut phnya asam maka apabila ada ph yang basa tidak dapat bekerja dengan baik

Konsentrasi air, garam – garam, dan elektrolit – elektrolit lainUntuk keseimbangan metabolism cairan di dalam tubuh

SuhuUntuk krja enzim didalam selSuhu harus optimal agar kerja enzim cepatSuhu rendah kerja enzim lambatSuhu tinggi kerja enzim terdenaturasi

Volume dan tekanan Sangat berpengaruh didalam plasma dimana apabila Tekanan darah meningkat volume plasma pun akan terganggu

Mekanisme1. Umpan balik positif

Pengaturan mekanisme hanya terjadi pada kondisi tertentu2. Umpan balik negative

Pengatuan yang dilakukan secara umumControl intrinsicTerjadi didalam organ tersebutControl ekstrinsikTerjadi di luar organ

Page 2: Rangkuman Homeostasis

Homeostasis berhubungan dengan 11 sistem tubuh11 sistem tubuh ini dapat mempertahankan homeostasis

1. System sirkulasiBergna dalam proses homeostasisJika system sirkulasi ini terganggu maka zat-zat nutrisi yang dibawa oleh system sirkulasi tidak beredar ke semua sel sehingga mengganggu keseimbangan homeostasis

2. System pencernaanSystem pencernaan dapat merubah molekul-molekul makan menjadi molekul-molekul sederhana yang dapat diserap oleh tubuh yang dibutuhkan oleh sel sebagai energy maupun metabolisme sel

3. System respirasiSystem respirasi ini sangat berguna bagi tubuh kita karna metabolism sel membutuhkan o2 dan tubuh kita juga memerlukan o2 untuk proses pernafasan

4. System kemihSystem kemih ini sangat erat kaitannya dengan proses pengeluaran zat sisa dari proses metabolism karna apabila tidak dibuang akan menjadi zat toxic yang bersifat racun dalam tubuh kita

5. System rangkaSystem rangka memberi penunjang dan proteksi bagi jaringan lunak dan organ –organ

6. System ototSystem otot menggerakan tulang yang melekat kepadanya dari sudut pandang homeostasis , yang memungkinkan individu mendapatkan makanan dan menjauhi bahaya

7. System integumentSystem ini berfungsi sebagai sawar protective yang organnya adalah kulit. Jadi system integument ini melindungi semua organ-organ yang ada di tubuh melalui sawar protektivenya tersebut

8. System immuneSystem immune mempertahankan tubuh dari serangan benda asing.Jika system immune terganggu maka proses homeostasis juga akan terganggu

9. Sistem sarafSalah satu dari 2 sistem utama dari tubuh kita.Sangat berguna untuk mengatur berbagai aktivutas bagi tubuh kkita

10. System endocrineSistem endokrine sangat berpengaruh bagi tubuh kita, karena merupakan system utama yang ada di dalam tubuh kita. Dimana system endocrine digunakan untuk menghasilkan hormone-hormon . contoh : hormone insulin digunakan untuk perombakan kadar gula darah. Jika kadar gula dalam darah kita kurang maka hormone insulin akan melakukan proses pembentukan glukosa dari perombakan glikogen menjadi glukosa, apabila kadar gula darah di dalam darah meningkat maka hormone glucagon berfungsi untuk menyimpan glukosa di di hati dan otot

11. System reproduksiSystem reproduksi tidak berpengaruh dalam proses keseimbanggan homeostasis , tetapi sangat berpengaruh dalam kelangsungan hidup makhluk hidup untuk memperoleh keturunannya

Page 3: Rangkuman Homeostasis

Cairan tubuhDefinisiCairan elektrolit maupun cairan non elektrolit yang berada didalam tubuh kita yaitu didalam tubuh makhluk hidup multiselulerFaktor”Faktor internalApabila terjadinya keseimbangan garam di dalam tubuh dimana garaam sangat diperlukan untuk pengaturan volume cairan intra seluler Faktor eksternal Apabila kestabilan cairan tubuh ini dilakukan ketika makhluk hidup ini muntah” atau diare dimana makhluk hidup ini berarti kehilangan cairan elektrolit,sehingga cairan itu harus ditambah dan biasanya itu ditambahnya dengan zat-zat penambah elektrolit sperti oralit( larutan garam dan gula) Klasifikasi

1. CIS ( mendominasi di dalam tubuh kita)a. Plasma

b. Interstitial

2. CES (1 per 3 dari cis di dalam tubuh)

Thermoregulassi suhu tubuhPengaturan suhu tubuh kita dimana pusat integrasinya itu berada di hipotalamus

1. Heat lossa. Kepanasan

Pembuluh darah mengalami faso dilatasi, tekanan arteri meningkat, kulit tubuh memerahMenyebabkab panas tubh turun secara konveksi dan radiasi dan menyebabkan suhu tubuh normal

b. KeringetanKelenjar keringat distimullasi, air dari kelenjar keringat keluar lalu keringat akan dievaporasi menggunakan energy berupa panas dalam tubuh dan panas menjadi normal

c. Tersengal-sengalDetak jantung cepat , dan menyebabkan proses respirasi lebih banyak, jadi panas tubh keluar lebih banyak

Transfer panas :- Radiasi

Transfer perantara- Konveksi

Melalui benda padatCo: saat berenang , terjadi perpindahan panas tubh dengan suhu air

Page 4: Rangkuman Homeostasis

- KonduksiSaat dilantai panas tubh akan terjadi transfer dengan suhu dilantai

2. Heat gaina. Heat conservation

i. Faso kontriksi (kedinginan)Pembuluh darah jadi tidak lancer sehingga panas tubuh terjaga pada organ-organ sehingga kulit menjadi pucat

ii. Erector pada fili (merinding)Menjaga keluarnya panas tubuh secara konveksi

b. Heat generationi. Menggigil

Stimulasi dari otak yang mengendalikan maseleton . jadi kegiatan maseleton

meningkat, menyebabkan tubuh merinding, saat merinding tubuh menghasilkan

panas 400% dari panas tubuh normal

ii. Stimulasi medulla adrenalMedulla adrenal mengeluarkan hormone epineprin dan adrenalin, epineprin akan memperbanyak metabolism sel sehingga panas tubuh yang dihasilkan sangat banyak