23
Nutrion Of Mother Post Partum Kelompok 1 : Anisa A / Cici / Desyntia / Ingriana / Jihan / Mirna / Nur K / Syintia / Verra R

Nutrionist of Mother Post Partum

Embed Size (px)

DESCRIPTION

kEBUTUHAN DASAR IBU NIFAS

Citation preview

Nutrion Of Mother Post Partum

Kelompok 1 : Anisa A / Cici / Desyntia / Ingriana / Jihan / Mirna / Nur K / Syintia / Verra R

Pengertian Nutrisi

Nutrisi adalah zatkimia organic dan anorganik yang ditemukan dalam makanan dan diperoleh untuk penggunaan fungsi tubuh

JENIS-JENIS NUTRISI

Mineral dan Air

Karbohidrat

Protein

Lemak

Vitamin

Manfaat Nutrisi Pada Ibu Nifas

Untuk mempercepat

kesembuhan ibu terutama

kesembuhan alat reproduksi

dan memenuhi nutrisi ibu,

agar dapat mencukupi

kebutuhan asi bayinya. 

Kebutuhan Nutrisi Pada Ibu Nifas

1. KaloriKebutuhan kalori ibu menyusui lebih tinggi dari pada ibu hamil yaitu kira-kira 500Kkal/hari. Rata-rata ibu menyusui harus mengkonsumsi 2300-2700 Kkal/hari

2. ProteinProtein yang dibutuhkan adalah 3 porsi per hari. Satu protein setara dengan tiga gelas susu, dua butir telur, lima putih telur, 120 gram keju, 1 ¾ gelas yoghurt, 120-140 gram ikan/daging/unggas, 200-240 gram tahu atau 5-6 sendok selai kacang.

3. Kalsium dan vitamin DKonsumsi kalsium pada masa menyusui meningkat menjadi 5 porsi per hari. Satu setara dengan 50-60 gram keju, satu cangkir susu krim, 160 gram ikan salmon, 120 gram ikan sarden, atau 280 gram tahu kalsium.

4. Magnesium Magnesium dibutuhkan sel tubuh untuk membantu gerak otot, fungsi

syaraf dan memperkuat tulang.Kebutuhan megnesium didapat pada gandum dan kacang-kacangan.

5. Sayuran hijau dan buah Kebutuhan yang diperlukan sedikitnya tiga porsi sehari.satu porsi setara

dengan 1/8 semangka, 1/4 mangga, ¾ cangkir brokoli, ½ wortel, ¼-1/2 cangkir sayuran hijau yang telah dimasak, satu tomat.

6. Karbohidrat kompleks Selama menyusui, kebutuhan karbohidrat kompleks diperlukan enam

porsi per hari. Satu porsi setara dengan ½ cangkir nasi, ¼ cangkir jagung pipil, satu porsi sereal atau oat, satu iris roti dari bijian utuh, ½ kue muffin dari bijian utuh, 2-6 biskuit kering atau crackers, ½ cangkir kacang-kacangan, 2/3 cangkir kacang koro, atau 40 gram mi/pasta dari bijian utuh.

7. Lemak Rata-rata kebutuhan lemak dewasa adalah 41/2 porsi lemak (14 gram

perporsi) perharinya. Satu porsi lemak sama dengan 80 gram keju, tiga sendok makan kacang tanah atau kenari, empat sendok makan krim, secangkir es krim, ½ buah alpukat, dua sendok makan selai kacang, 120-140 gram daging tanpa lemak, sembilan kentang goreng, dua iris cake, satu sendok makan mayones atau mentega, atau dua sendok makan saus salad.

8. Garam Selama periode nifas, hindari konsumsi garam berlebihan.Hindari makanan asin

seperti kacang asin, keripik kentang atau acar.9. Cairan Konsumsi cairan sebanyak 8 gelas per hari.Minum sedikitnya 3 liter tiap hari.

Kebutuhan akan cairan diperoleh dari air putih, sari buah, susu dan sup.10. Vitamin Vitamin yang diperlukan antara lain: Vitamin A yang berguna bagi kesehatan kulit, kelenjar serta mata. Vitamin A

terdapat dalam telur, hati dan keju. Jumlah yang dibutuhkan adalah 1,300 mcg. Vitamin B6 membantu penyerapan protein dan meningkatkan fungsi syaraf. Asupan

vitamin B6 sebanyak 2,0 mg per hari. Vitamin B6 dapat ditemui di daging, hati, padi-padian, kacang polong dan kentang.

Vitamin E berfungsi sebagai antioksi dan, meningkatkan stamina dan daya tahan tubuh. Terdapat dalam makanan berserat, kacang-kacangan, minyak nabati dan gandum.

11.. Zinc (Seng) Berfungsi untuk kekebalan tubuh, penyembuhan luka dan pertumbuhan.Kebutuhan

Zinc didapat dalam daging, telur dan gandum.Enzim dalam pencernaan dan metabolisme memerlukan seng.Kebutuhan seng setiap hari sekitar 12 mg. Sumber seng terdapat pada seafood, hati dan daging.

12. DHA DHA penting untuk perkembangan daya lihat dan mental bayi.Asupan DHA

berpengaruh langsung pada kandungan dalam ASI.Sumber DHA ada pada telur, otak, hati dan ikan.

Zat gizi 0-6 bulan 7-12 bulan

Energi (kkal) + 700 + 500

Protein (g) + 16 + 12

Vitamin (RE) + 350 + 300

Tiamin (mg) + 0,3 + 0,3

Riboflavin (mg) + 0,4 + 0,3

Niasin (mg) + 3 + 3

Vitamin B-12 (µg) + 0,3 + 0,3

Asam folat (µg) + 50 + 40

Vitamin C (mg) + 25 + 10

Kalsium (mg) + 400 + 400

Fosfor (mg) + 300 + 200

Magnesium (mg) + 40 + 30

Besi (mg) + 2 + 2

Seng (mg) + 10 +10

Iodium (µg) + 50 + 50

Selenium (µg) + 25 + 20

Tabel Kebutuhan Gizi Ibu Menyusui

Kebutuhan kalori yang harus dipenuhi ibu nifas ±2300-2800 kalori

Waktu

makan

Menu Berat

(gr)

Kalori Kandungan

Makan

pagi

Nasi putih

 

Telur dadar

Tempe bacem

 

Sayur bening

bayam

 

Susu

 

Air putih

100

 

25

50

 

50

 

200

 

150

176,5

 

40

157

 

18

 

178

 

-

4 gr protein, 40 gr

karbohidrat Protein.

Protein, lemak.

Protein, lemak, serat 1,4

gram, kalsium, zat besi,

vitamin B1.

air, protein, lemak, kalsium,

29 mg fosfor,vit.B2,76 mg

Vit.C, 8gr protein,12gr

karbohidrat,34 mg kolestrol.

Mineral.

Seling

an

pagi

Semar

mendem

Agar-agar

 

Jus tomat

100

200

 

200

147

49

 

46.7

Karbohidrat, protein

85,7gr air,45gr

protein,7,7gr

karbohidrat,37,1mg vit. C

Vitamin A, vitamin C.

Makan

siang

Nasi putih

Ikan patin

goreng

 

Tempe goreng

 

 

 

 

 

Sayur bening

daun katuk

 

 

Buah :

semangka

Air putih

150

200

 

50

 

 

 

 

 

100

 

 

 

150

200

264

252

 

118

 

 

 

 

 

59

 

 

 

48

-

6 gr protein, 60 gr

karbohidrat

36gr protein,2gr

lemak,92mg

kolesterol,1,4 mg zat

besi.

Protein 20,8 gram, lemak

8,8

serat 1,4 gram, kalsium

155 miligram, fosfor 326

miligram, zat besi 4

miligram, vitamin B1 0,19

miligram, karoten 34

mikrogram.

protein 6,4 g. Lemak 1

g,hidrat arang 9,9 g,

serat 1,5 g, kalsium 233

mg, fosfor 98 mg, besi 3,5

mg, vitamin A,B dan C

164 mg, serta air 81 gr.

Vitamin

Mineral

Seling

an

sore

Keroket

kentang

Buah papaya

75

100

146

46

Karbohidrat, protein

Vit A, vit C, serat

Makan

malam

Nasi putih

Ca Bayam

Wortel

 

 

 

Perkedel

kentang

 

 

Sop telur

puyuh Susu

Buah: pisang

raja

 

 

 

Air putih

150

100

 

 

 

100

 

 

100

200

150

 

 

 

150

264

21

 

 

 

321

 

 

134

178

126

 

 

 

-

6 gr protein, 60 gr

karbohidrat

92 gr air,2 gr protein, 0,2 gr

lemak,3 gr karbohidrat,90 mg

kalsium,29 mg fosfor,0,15 mg

vit.B2,76 mg Vit.C.

19gr karbohidrat,15gr

pati,2gr protein,75gr

air,0,25mg vit.B6,12 mg

kalsium

Vitamin, protein, fosfor

8gr protein,12gr

karbohidrat,34 mg kolestrol

89kkal,22gr

karbohidrat,2,6gr diet

serat,1gr protein,0,33gr

lemak,0,367mg vit.B6,8,7mg

Vit.C,358 mg kalium

Mineral

Jumlah 2900 2789,

2

Nama Bahan Berat Tiap satuan Penukar Ukuran Rumah Tangga

Beras 1/2 giling 50 gr 1/2 gelas

Bihun 50 gr 1 gelas

Biskuit 50 gr 4 gelas

Bulgur 50 gr 1/2 gelas

Bubur beras 400 gr 1 1/2 gelas

Jagung 50 gr 1/2 gelas

Kentang 200 gr 4 gelas

Makaroni 50 gr 1/2 gelas

Maizena 50 gr 2 1/2 gelas

Mie kering 50 gr 1 gelas

nasi putih 100 gr 1/2 gelas

Roti 80 gr 4 iris

Singkong 100 gr 1 potong sedang

Talas 200 gr 2 potong sedang

Tape Singkong 100 gr 1 potong sedang

Tepung sagu 50 gr 12 sendok makan

tepung Jagung 50 gr 12 sendok makan

Tepung Gaplek 60 gr 10 sendok makan

Tepung hunkwe 40 gr 7 sendok makan

Ubi 150 gr 1 buah sedang

Tepung terigu 40 gr 8 sendok makan

Bahan Makanan Sumber Karbohidrat :

Nama Bahan Berat Tiap Satuan

Penukar

Ukuran Rumah Tangga

Daging Sapi, babi

ayam dan hati

sapi     

25gr 1 potong kecil

babat                    30gr 1 potong sedang

Usus sapi               40gr 4 bulatan

Telur ayam butir 35gr 1 butir

Telur

bebek                 

30gr 1/2 butir

ikan segar               25gr 1 potong kecil

Ikan asin            15 gr 1 potong kecil

Ikan teri                 15 gr 1 sendok makan

Udang

basah              

25 1 sendok makan

Keju                        

  

15 gr 1 sendok makan 

Sumber Protein hewani

Nama Bahan Berat Tiap Satuan

Penukar

Ukuran Runah

Tangga

Kacang hijau      

       

25 gr 2 1/2 sendok makan

Kacang

kedelai           

15 gr 2 1/2 sendok makan

Kacang

merah           

25gr 2 1/2 sendok makan

Kacang tanah

(isi)      

20 gr 2 sendok makan

Kacang tanah (isi) 20 gr 2 sendok makan

Kacang

tolo                

25 gr 2 1/2 sendok makan

Keju kacang

tanah      

20 gr 2 sendok makan

Oncom                   

    

50 gr 2 sendok makan

Tahu   75 gr 1 biji sedang

Kedelai                  

    

25 gr 1 potong sedang

Sumber Protein nabati

Nama Bahan Berat Tiap Satuan

Penukar

Ukuran Rumah Tangga

1 sdm

minyak

10 gr 2 sendok makan

1 sdm

mentega

20 gr 2 sendok makan

Bahan Makanan Sumber Lemak

  HARI KE-

1

HARI KE-2 HARI KE-3 HARI KE-4 HARI KE-5 HARI KE-6 HARI KE-7

PA

GI

nasi putih,

sambal

oncom,

daging

semur,

kerupuk

dan air

putih

nasi putih, ayam

goreng, tahu bacem,

sambal bajak+lalap

kacang panjang, air

putih.

 

nasi goreng, telur mata

sapi, abon, kerupuk

dan air putih.

 

nasi putih, tumis

kangkung, sambal

goreng, kering

tempe, daging

opor, kerupuk dan

teh

 

putih,

oseng-

oseng

kacang

panjang,

telur

semur,

rempeyek

kacang dan

air putih.

nasi

goreng,

telur mata

sapi, udang

goreng,

lalap/samb

el, emping

dan teh

nasi putih, oseng-

oseng buncis, ikan

goreng, tahu

goreng, emping

dan air putih.

 

SI

AN

G

nasi putih,

sayur

kacang

merah,

telur opor,

melon dan

the

Siang :nasi putih,

ikan mas goreng,

dendeng balado,

sayur asem, pisang

dan air putih.

 

nasi putih, sayur sop,

dendeng balado,,

rempeyek kacang,

buah pepaya dan air

putih.

 

nasi putih, ikan

bumbu tauco,

emping, lalap,

pisang dan air

putih.

 

nasi putih, sayur

lodeh, ikan goreng,

tempe bacem,

pisang dan teh

 

nasi putih,

sayur

asem,

ayam

goreng,

tempe

goreng,

kerupuk,

buah nanas

dan air

putih.

nasi putih,

sayur

lodeh,

balado

telur,

tempe

bacem,

kerupuk,

pisang dan

teh.

MA

LA

M

nasi putih, oseng-

oseng kacang, telur

dadar, emping, air

putih.

nasi putih,

daging opor,

telur dadar,

lalap

ketimun,

kerupuk

udang dan

the

nasi putih,

rendang babat,

telur dadar,

emping, buah

nanas dan the

nasi putih,

gule

kambing,

sayur sop,

emping,

pisang dan

the

nasi putih, sayur

lodeh, ikan goreng,

tempe bacem,

pisang dan teh

 

nasi putih,

rendang

daging,

telur dadar,

emping,

buah

pisang dan

teh

nasi putih,

gado-gado

sayuran,

semur

daging,

tempe

goreng,

pepaya dan

teh.

Menu Makanan Ibu Nifas Dalam 1 Minggu dengan 2500 Kkal/Hari

Bila kebutuhan energi wanita usia reproduksi sebesar 2100 kkal / hari, seorang ibu menyusui memerlukan asupan rata-rata 2700 kkal dalam kesehariannya. Tambahan sebesar 500 – 700 kkal tersebut tak lain diperlukan untuk keperluan Biosintesis ASI. Ekstra energi tersebut tidak semuanya harus di dapatkan dari intake makanan yang di konsumsi ibu menyusui sehari-hari. 200 kcal ternyata telah tersedia di tubuh ibu berupa cadangan deposit yang telah di bentuk sejak dimulainya proses masa kehamilan. Sisa 300 – 500 kcal / hari lah yang baru di harapkan diperoleh dari intake makanan keseharian sang ibu.

Pengaruh Status Gizi Ibu Pada Sukses Menyusui

Defisiensi Nutrien contoh : kurang makan buah dan sayur menyebabkan kekurangan

vitamin C yang dapat mengakibatkan perdarahan pada gusi. Marasmus :kekurangan protein dan kalori sehingga terjadinya

pembongkaran lemak tubuh dan otot. Gambaran klinis : atropi otot, menghilangnya lapisan lemak subkutan,

kelambatan pertumbuhan, perut buncit, sangat kurus seperti tulang dibungkus kulit.

Kwashiorkor:kekurangan protein karena diet yang kurang protein atau disebabkan karena protein yang hilang secara fisiologis (misalnya keadaan cidera dan infeksi). Ciri-cirinya : lemah, apatis, hati membesar, BB turun, atropi otot, anemia ringan, perubahan pigmentasi pada kulit dan rambut.

Dampak Nutrisi Ibu Nifas Tidak Terpenuhi

THANK YOU