3
Kata Pengantar Puji dan syukur kepada Allah SWT, atas segala rahmat dan karunia-Nya sehingga peneliti dapat menyelesaikan proposal usulan penelitian yang berjudul “Perbandingan Pemberian Kombucha Coffee (KC) dan Glibenklamid Terhadap Penurunan Kadar Glukosa Darah Pada Tikus Putih (rattus novergicus)”. Penyusunan proposal usulan penelitian ini tidak terlepas dari bantuan dan bimbingan berbagai pihak, oleh karena itu peneliti mengucapkan terimakasih kepada: 1. Dekan, Wakil Dekan I, Wakil Dekan II, dan Wakil Dekan III beserta jajaran Fakultas Kedokteran Universitas Jenderal Achmad Yani 2. Henny Juliastuti, dr.,M.Kes sebagai dosen pembimbing utama yang telah membimbing dengan sabar, memberikan waktu, petunjuk, dukungan, dan

Up Print_kata Pengantar kombucha

Embed Size (px)

DESCRIPTION

biokim

Citation preview

Kata PengantarPuji dan syukur kepada Allah SWT, atas segala rahmat dan karunia-Nya sehingga peneliti dapat menyelesaikan proposal usulan penelitian yang berjudul Perbandingan Pemberian Kombucha Coffee (KC) dan Glibenklamid Terhadap Penurunan Kadar Glukosa Darah Pada Tikus Putih (rattus novergicus).Penyusunan proposal usulan penelitian ini tidak terlepas dari bantuan dan bimbingan berbagai pihak, oleh karena itu peneliti mengucapkan terimakasih kepada:1. Dekan, Wakil Dekan I, Wakil Dekan II, dan Wakil Dekan III beserta jajaran Fakultas Kedokteran Universitas Jenderal Achmad Yani

2. Henny Juliastuti, dr.,M.Kes sebagai dosen pembimbing utama yang telah membimbing dengan sabar, memberikan waktu, petunjuk, dukungan, dan ilmu yang berharga dalam menyelesaikan proposal usulan penelitian3. Daswara Djajasasmita, dr.,M.Kes.,SpS sebagai dosen pendamping yang telah membimbing dengan sabar, memberikan waktu, petunjuk, dukungan, dan ilmu yang berharga dalam menyelesaikan proposal usulan penelitian4. Ibu Sri Handayani, AMAA dan Bapak Usep, AMAA yang senantiasa membantu dan memberi masukan masukan yang bermanfaat.5. Keluarga tercinta Ayahanda H. Ade Ramdhan T dan Ibunda Shantie Wulandari, beserta ketiga adik dan teman - teman yang senantiasa memberi doa, dukungan dan semangat bagi peneliti.Peneliti menyadari bahwa usulan penelitian ini jauh dari kesempurnaan, pengetahuan, dan kemampuan peneliti. Oleh karena itu, peneliti mengharapkan kritik dan saran membangun untuk penelitian yang akan datang.Cimahi, September 2013

Peneliti