5
SMF ILMU BEDAH FK UKI UJIAN PENGENDALIAN MUTU PROFESI DOKTER FK UKI STATUS UJIAN KEPANITERAAN ILMU BEDAH FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA Hari / Tanggal: 10 April 2015 Rumah Sakit : UKI Nama Mahasiswa : Brayen Pangeran Yoshua Simatupang, Ruhasri Humastuti, Agnes Meyta Arpinda Tampubolon NIM : 1061050094, 1061050083, 1061050109 IDENTITAS Nama Pasien : An. Arman Saleh Ruangan : Anggrek IK II Umur : 13 tahun Tanggal Masuk: 02 April 2015 Jenis Kelamin : Laki-laki Bangsa : Indonesia Pekerjaan : Pelajar Alamat : Kelapa Dua Wetan ANAMNESA Keluhan Utama : Nyeri pada lipat paha kiri Keluhan Lain : benjolan pada lipat paha kiri Riwayat Penyakit: Pasien datang dengan keluhan nyeri di lipat paha kiri. Nyeri timbul sejak 3 hari SMRS. Sebelum nyeri timbul, pasien sempat mengeluhkan

Status Onkologi an.armand

Embed Size (px)

DESCRIPTION

kedokteran

Citation preview

Page 1: Status Onkologi an.armand

SMF ILMU BEDAH FK UKI

UJIAN PENGENDALIAN MUTU PROFESI DOKTER FK UKI

STATUS UJIAN KEPANITERAAN ILMU BEDAH

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA

Hari / Tanggal: 10 April 2015

Rumah Sakit : UKI

Nama Mahasiswa : Brayen Pangeran Yoshua Simatupang, Ruhasri Humastuti, Agnes Meyta

Arpinda Tampubolon

NIM : 1061050094, 1061050083, 1061050109

IDENTITAS

Nama Pasien : An. Arman Saleh Ruangan : Anggrek IK II

Umur : 13 tahun Tanggal Masuk: 02 April 2015

Jenis Kelamin : Laki-laki

Bangsa : Indonesia

Pekerjaan : Pelajar

Alamat : Kelapa Dua Wetan

ANAMNESA

Keluhan Utama : Nyeri pada lipat paha kiri

Keluhan Lain : benjolan pada lipat paha kiri

Riwayat Penyakit: Pasien datang dengan keluhan nyeri di lipat paha kiri. Nyeri timbul sejak 3 hari SMRS. Sebelum nyeri timbul, pasien sempat mengeluhkan adanya benjolan di lipat paha kiri kurang lebih 4 bulan lalu. Awalnya benjolan sebesar telur puyuh dan tidak nyeri. Benjolan tersebut semakin bertambah besar. Oleh keluarga disangka bisul dan dibawa ke pengobatan alternatif. Benjolan tidak hilang dan mulai terasa nyeri. Setelah itu pasien dibawa oleh keluarga ke RSU UKI.

Pada saat perawatan hari ke 4 di RS, pasien juga mengeluhkan timbul benjolan pada kepala belakang dan juga pada kelopak mata kiri. Mata kiri pasien sudah tidak dapat melihat lagi.

Page 2: Status Onkologi an.armand

Demam disangkal, sakit kepala (+), terjadi penurunan berat badan selama 3 bulan terakhir (+), nafsu makan menurun.

Riwayat keluarga: Tidak ada keluarga yang mengalami keluhan seperti ini sebelumnya. Riwayat kanker dalam keluarga disangkal.

Riwayat Masa Lampau

1. Penyakit terdahulu : Riwayat penyakit kanker sebelumnya disangkal2. Trauma terdahulu : Tidak ada riwayat trauma pada pelvis sebelumnya3. Riwayat operasi : Riwayat operasi sebelumnya disangkal4. Sistem

a) Neurologi : Tidak ada keluhanb) Kardiovaskular : Tidak ada keluhanc) Gastrointestinal : Tidak ada keluhand) Genital dan Urinari : Tidak ada keluhan

5. Riwayat Gizi : -6. Riwayat Psikiatri : -

STATUS PASIEN

A. Status Umum Keadaan Gizi : -Keadaan Umum : Tampak Sakit sedang Frekuensi Napas: 25x/menitKesadaran : Compos Mentis (E4M6V5) Nadi : 110x/menitSuhu : 36,8oC Kelainan Lymph: -Tekanan Darah : 120/80 mmHg Wajah : SimetrisKulit : warna sawo matang, sianosis -, Ikterik - Telinga: Dalam batas normalKepala: normocephali Mulut/Gigi: dalam batas normalMata: Pupil bulat isokor 2mm/2mm, RCL +/-

RCTL +/+, CA -/-, SI -/-Tampak benjolan pada palpebra Superior Dada: pergerakan simetris kananSinistra kiri, vocal fremitus simetris

kanan-kiri.

Hidung: tidak ada keluhan Paru: sonor kanan - kiri, BND: Vesikuler, wh -/- rh -/-

Leher: KGB tidak teraba membesar Perut: tampak datar Hati: tidak teraba membesarLimpa: tidak teraba membesar Ginjal: ballotemen -/-Kandung Empedu: - Kandung kencing: - Kemaluan: tidak diperiksa Punggung:- Ekstremitas: tidak ada jejas, akral hangat

CRT <2 detik Refleks: +/+Sensibilitas: +/+

Page 3: Status Onkologi an.armand

STATUS LOKALIS

Regio inguinal sinistra : - Inspeksi : tampak benjolan pada inguinal sinistra, hiperemis (+)

- Palpasi : Teraba benjolan berukuran 9x8x3 cm, konsistensi keras, immobile, hangat, nyeri tekan (+), permukaan tidak rata.

Pemeriksaan Khusus Lain :CT-Scan pelvis tanpa kontras:

Massa padat : lobulated, inguinal kiri, sesuai neplasma inguinal kiri.CT-Scan kepala tanpa kontras:

Suspek metastasis pada calvaria occipitoparietalis dextra dan massa didi cavum orbita sinistra, serta sinusitis sphenoidalis sinistra, jugatampak perdarahan halus subdural parietalis dextra.

Hasil Pemeriksaan Radiologi Toraks Proyeksi PA 01/04/2015o Cor CTR > 50%o Pulmo : tak ada infiltrato Sinus dan Diafragma dalam batas normalo Costae dan tulang-tulang normal o Kesan : Cardiomegali.

Hasil Pemeriksaan Patologi Anatomio Makroskopik : -o Mikroskopik : -

Laboratorium Darah Hasil lab tgl 02/04/2015

Hemoglobin : 15,5 g/dl Leukosit : 6,7 ribu/ μlHematokrit : 45,2 % Trombosit : 236 ribu/μ

Natrium : -Kalium : -Chlorida : -

Hitung JenisBasofil : -Eosinofil : -Netrofil : -Limfosit : -Monosit : -Luc : -Masa Perdarahan : 1,30 menitMasa Pembukuan : 15 menitMasa protrombin : 12 detik

Page 4: Status Onkologi an.armand

APTT : -

SGOT : -SGPT : -Asam Urat darah : -Kreatinin : 0,66 mg/dLUreum : 29 mg/dL

DIAGNOSA KERJA: Soft tissue carcinoma T4bN0M1.

TERAPI:

- Radiasi - Kemoterapi

PROGNOSAAd vitam : dubiaAd fungsionum : dubiaAd sanationum : dubia