10
PEMBERIAN CAIRAN MELALUI INFUS PENGERTIAN : Adalah suatu tindakan keperawatan yang dilakukan dengan cara memasukkan cairan melalui intravena dengan bantuan infus set. TUJUAN : 1. Memenuhi kebutuhan cairan dan elektrolit 2. Sebagai tindakan pengobatan dan pemberian makan

Pemberian cairan melalui infus

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Pemberian cairan melalui infus

PEMBERIAN CAIRAN MELALUI INFUS

PENGERTIAN :

Adalah suatu tindakan keperawatan yang dilakukan dengan cara memasukkan cairan melalui intravena dengan bantuan infus set.

TUJUAN :

1. Memenuhi kebutuhan cairan dan elektrolit

2. Sebagai tindakan pengobatan dan pemberian makan

Page 2: Pemberian cairan melalui infus

Lanjut …

ALAT DAN BAHAN :

1. Standar infus 8. Plester

2. Infus set 9. Gunting

3. Cairan 10. Kasa steril

4. Abocath 11. Betadine

5. Perlak 12. Sarung tangan

6. Tourniquet 13. Spalk

7. Kapas alkohol 70% 14. Bengkok

Page 3: Pemberian cairan melalui infus

Lanjut …

PROSEDUR KERJA :

1. Jelaskan prosedur yang akan dilakukan

2. Cuci tangan

3. Hubungkan cairan dan infus set denganmenusutkan ke bagian karet atau akses slang ke botol infus

4. Isi cairan ke dalam set infus dengan menekanruang tetesan hingga terisi sebagian dan bukaklem slang hingga cairan memenuhi slang danudara slang keluar

5. Letakkan perlak dibawah tempat yang akandilakukan penginfusan

Page 4: Pemberian cairan melalui infus

Lanjut …

6. Lakukan bendungan dengan torniket 10 -12 cm di atas tempat penusukan dan anjurkan pasien untuk menggenggam dengan gerakan sirkuler.

7. Gunakan sarung tangan steril8. Desinfeksi daerah yang akan ditusuk dengan

kapas alkohol9. Lakukan penusukan pada vena dengan

meletakkan ibu jari di bagian bawah vena dan posisi jarum menghadap ke atas

10. Perhatikan keluarnya darah melalui jarum. Apabila saat penusukan terjadi pengeluaran darah melalui jarum maka tarik keluar bagian dalam jarum sambil meneruskan tusukan dalam vena

Page 5: Pemberian cairan melalui infus

Lanjut …

11. Setelah jarum infus bagian dalam dilepaskan/keluarkan, tahan bagian atas vena dengan menekan menggunakan jari tangan agar darah tidak keluar. Kemudian bagian infus disambungkan dengan slang infus.

12. Buka pengatur tetesan dan atur kecepatan sesuai dengan dosis yang diberikan

13. Lakukan fiksasi dengan kasa steril

14. Tuliskan tanggal dan waktu pemasangan infus serta catat ukuran jarum

15. Lepaskan sarung tangan dan cuci tangan

16. Catat jenis cairan, letak infus, kecepatan aliran, ukuran dan tipe jarum infus.

Page 6: Pemberian cairan melalui infus

PEMBERIAN TRANSFUSI DARAH

PENGERTIAN :

Adalah suatu tindakan keperawatan yang dilakukan pada pasien yang membutuhkan darah dengan cara memasukkan darah melalui vena dengan menggunakan alat transfusi set.

TUJUAN :

1. Memperbaiki volume sirkulasi darah

2. Memperbaiki hemoglobin

3. Memperbaiki kadar protein serum

Page 7: Pemberian cairan melalui infus

Lanjut …

ALAT DAN BAHAN :

1. Standar infus 9. Plester

2. Transfusi set 10. Gunting

3. Cairan NaCL 0,9% 11. Kasa steril

4. Darah 12. Betadine

5. Abocath 13. Sarung tangan

6. Perlak 14. Spalk

7. Tourniquet 15. Bengkok

8. Kapas alkohol 70%

Page 8: Pemberian cairan melalui infus

Lanjut …

PROSEDUR KERJA :1. Cuci tangan2. Jelaskan prosedur yang akan dilakukan3. Hubungan cairan NaCl 0,9% dan transfusi set

dengan cara menusukkan4. Isi cairan NaCl 0,9% ke dalam transfusi set

dengan menekan bagian ruang tetesan sehingga ruangan tetesan terisi sebagian dan buka penutup hingga slang terisi dan udaranya keluar

5. Letakkan perlak6. Lakukan bendungan dengan torniket7. Gunakan sarung tangan8. Desinfeksi daerah yang akan ditusuk

Page 9: Pemberian cairan melalui infus

Lanjut …

9. Lakukan penusukan dengan arah jarum ke atas10. Cek apakah sudah mengenai vena (cirinya adalah

darah keluar melalui jarum infus/abocath)11. Tarik jarum infus dan hubungkan dengan slang

transfusi12. Buka tetesan13. Lakukan desinfeksi dengatelahn betadine dan tutup

dengan kasa steril14. Beri tanggal dan jam pelaksanaan infus pada plester15. Setelah NaCl 0,9% masuk, kurang lebih 15 menit,

ganti dengan darah yang sudah disiapkan16. Sebelum dimasukkan, terlebih dahulu cek warna

darah, identitas pasien, jenis golongan darah dan tanggal kedaluarsa

17. Lakukan observasi tanda-tanda vital selam pemakaian transfusi

18. Cuci tangan

Page 10: Pemberian cairan melalui infus

SEKIAN