49
VIROLOGI

Kuliah Mikro Virus

Embed Size (px)

DESCRIPTION

mmmmm

Citation preview

Page 1: Kuliah Mikro Virus

VIROLOGI

Page 2: Kuliah Mikro Virus

VIRUS

• Virus adalah parasit berukuran mikroskopik • Virus bersifat parasit obligat, disebabkan karena

virus hanya dapat bereproduksi di dalam material hidup

• virus mengandung sejumlah kecil asam nukleat (DNA atau RNA, tetapi tidak kombinasi keduanya)

• Dinding td : protein, lipid, glikoprotein, atau kombinasi ketiganya

• Dapat dilihat dengan mikroskop Elektro

Page 3: Kuliah Mikro Virus

• virus berdasarkan tropisme dan cara penyebaran

1. Virus Enterik 2. Virus Respirasi 3. Arbovirus 4. Virus onkogenik 5. Virus hepatitis

Page 4: Kuliah Mikro Virus

• Berdasarkan morfologi, virus dibagi berdasarkan jenis asam nukleat dan juga protein membran terluarnya (envelope) menjadi 4 kelompok, yaitu :

1. Virus DNA 2. Virus RNA 3. Virus berselubung 4. Virus non-selubung

Page 5: Kuliah Mikro Virus

• Virus di klasifikan menjadi 7 kelompok berdasarkan alur fungsi genomnya (klasifikasi Baltimore ) yaitu:

1. Virus Tipe I = DNA Utas Ganda 2. Virus Tipe II = DNA Utas Tunggal 3. Virus Tipe III = RNA Utas Ganda 4. Virus Tipe IV = RNA Utas Tunggal (+) 5. Virus Tipe V = RNA Utas Tunggal (-) 6. Virus Tipe VI = RNA Utas Tunggal (+) dengan DNA

perantara 7. Virus Tipe VII = DNA Utas Ganda dengan RNA

perantara

Page 6: Kuliah Mikro Virus

Virus Mumps

Page 7: Kuliah Mikro Virus

Pendahuluan

• Parotitis / gondongan• Ditandai dengan membesarnya kel parotitis

Page 8: Kuliah Mikro Virus
Page 9: Kuliah Mikro Virus
Page 10: Kuliah Mikro Virus
Page 11: Kuliah Mikro Virus

Klasifikasi

• Group V ((-)ssRNA• Order: Mononegavirales• Family: Paramyxovirus• Genus: Rubulavirus• Type species Mumps virus

Page 12: Kuliah Mikro Virus
Page 13: Kuliah Mikro Virus

• Klasifikasi virus Rubela: Famili: Togaviridae Genus: Rubivirus Spesies: Rubella virus

Page 14: Kuliah Mikro Virus

• RNA virus rantai tunggal• Penularan melalui droplet infection• Replikasi di naifaring dan kel limfe regional• Inkubasi 7 - 15 hari

Page 15: Kuliah Mikro Virus
Page 16: Kuliah Mikro Virus
Page 17: Kuliah Mikro Virus
Page 18: Kuliah Mikro Virus

18/04/23 11:21 AM 18

Nama Lain Campak

• measles• red/hard measles

• morbilli• morbili• rubeola• tampek

• gabagen (Jw)

Page 19: Kuliah Mikro Virus

18/04/23 11:21 AM 19

Aspek virologi

• RNA (nucleic acid core)• helical (tipe capsid/capsid symmetry)• ber-envelope (virion : naked atau ber-

envelope)• sitoplasma (site of capsid assembly)

Page 20: Kuliah Mikro Virus

18/04/23 11:21 AM 20

Aspek virologi

• sensitif (reaction to ether treatment)• 150 – 300 nm (diameter virion)

• Morbillivirus (genus)• Paramyxoviridae (familia)

Page 21: Kuliah Mikro Virus

18/04/23 11:21 AM 21

Virus Campak mempunyai beberapa protein

• protein F (fusion) → fusi virus ke dalam membran sel, penetrasi virus ke dalam sel hospes, hemolisis

• protein M (matrix) → pemberian envelope pada nukleokapsid dan penyebaran virion ke sel-sel yang

berdekatan• protein L (large) & P (polymerase) → transkripsi

dan replikasi genom

Page 22: Kuliah Mikro Virus

18/04/23 11:21 AM 22

Virus Campak mempunyai beberapa protein

• N (nucleoprotein)• protein H (hemagglutinin) → adsorpsi virus ke

dalam reseptor sel hospes ; proteksi sangat terkait dengan antibodi terhadap protein H ;

antibodi yang dideteksi sebagian besar merupakan antibodi terhadap protein H

Page 23: Kuliah Mikro Virus

18/04/23 11:21 AM 23

Sifat-sifat lain

• mampu melakukan multiplikasi ke dalam makrofag

• infeksi alamiah → kekebalan selama hidup (lifelong immunity)

Page 24: Kuliah Mikro Virus

18/04/23 11:21 AM 24

Vaksinasi

• campak : kategori diwajibkan/diharuskan ; campak I 9 bulan, campak II 5, 6, 7 tahun ; organisme hidup

yang dilemahkan• MMR (measles, mumps, and rubella) : non-PPI ;

dianjurkan; I 15 bulan, II 5, 6 tahun ; organisme hidup yang dilemahkan

• PPI : Program Pengembangan Imunisasi

Page 25: Kuliah Mikro Virus
Page 26: Kuliah Mikro Virus
Page 27: Kuliah Mikro Virus
Page 28: Kuliah Mikro Virus
Page 29: Kuliah Mikro Virus

Klasifikasi

1. Enterovirus2. Rhinovirus3. Hepatovirus4. Parecovirus5. Aphtovirus6. Cardiovirus

Page 30: Kuliah Mikro Virus

Members of the Picornaviridae Cause Many Serious Diseases of Man and Animals

Genus Enterovirus

- Poliovirus type member, 3 major types cause paralysis.

Genus Rhinovirus

- cause respiratory tract infections, acid labile, cause

colds in humans (110 types) and pigs.

Genus Hepatovirus

- Hepatitis A, contagious liver infections.

Genus Cardiovirus

- EMC group, cause heart and brain inflammation acid labile, source is a rodent reservoir.

Genus Apthovirus

- Foot and mouth disease, most destructive in Africa.

Page 31: Kuliah Mikro Virus
Page 32: Kuliah Mikro Virus

Gastroenteritis virus

• Gastroenteritis: Salah satu penyakit yang banyak menyerang manusia dari berbagai usia

• Gastroenteritis: Inflamasi lambung dan usus• Penyebabnya: virus, bakteri, parasit• Simtom Klinik: mulai muntah diare akut

(diarrhea) kematian• Episode simtom: abdominal cramping, malaise,

headache, myalgia, nausea, vomiting, diare.• Simtom bisa muncul sendiri-sendiri atau sekaligus

Page 33: Kuliah Mikro Virus

Gastroenteritis virus 1950-1970: Echovirus, adenovirus, Coxsackie A dan B virus (diisolasi dari

tinja pasen, tapi apakah virus tsb penyebab diare blm jelas)

1972: Norwalkvirus (virus pertama yang diyakini berkaitan dengan diare); Rotavirus Grup A (ditemukan Bishop pada mukosa duodenal, dan kini dikenal sbg virus penyebab diare berat pada anak-anak)

1975: Enteric adenovirus serotype 40 dan 41 (berkaitan dengan diare); Astrovirus (dikenal sebagai penyebab umum diare; jarang ditemukan pada tinja)

1979: Calicivirus (berkaitan dg norwalkvirus)

1980-1990s: Rotavirus B dan C; Norwalk-likeviruses (ini calicivirus juga); Torovirus; picobirnavirus, enterovirus 22 (ditemukan pada tinja, tapi apa penyebab diare atau bukan belum jelas)

Page 34: Kuliah Mikro Virus

Gastroenteritis virus

Jika dikelompokan virus penyebab gastroente ritis terdiri dari 4 suku:

• Rotavirus (Reoviridae) (dsRNA)• Human calicivirus (Caliviridae) (ss RNA)• Enteric adenovirus (Adenoviridae) (dsDNA)• Astrovirus (Astroviridae) (ssRNA)

Page 35: Kuliah Mikro Virus

Gastroenteritis virus

Epidemiologi gastroenteritis virusVirus Rotavirus A, adeno Rotavirus

B&C astro, calicivirusUmur < 5 tahun semua umurTransmisi droplet, kontak mamin, kontakPencegahan vaksin (dev) Public health

Page 36: Kuliah Mikro Virus

Gastroenteritis virus

Resiko Tinggi• Anak-anak dan lansia• Pegawai rumah sakit, keluarga perawat• Wisatawan di negara berkembang• Immunodeficient• Khemoterapi (misal orang yg sedang transplan

tasi sumsum)

Page 37: Kuliah Mikro Virus

Rotavirus

Page 38: Kuliah Mikro Virus

STRUCTURAL FEATURES OF ROTAVIRUSSTRUCTURAL FEATURES OF ROTAVIRUS

• 60-80nm in size

• Non-enveloped virus

• EM appearance of a wheel with radiating spokes

• Icosahedral symmetry

• Double capsid

• Double stranded (ds) RNA in 11 segments

Page 39: Kuliah Mikro Virus

ROTAVIRUS- PROPERTIESROTAVIRUS- PROPERTIES

• Virus is stable in the environment (months)

• Relatively resistant to handwashing agents

• Susceptible to disinfection with 95% ethanol, ‘Lysol’, formalin

Page 40: Kuliah Mikro Virus

AdenovirusAdenovirus

• Incubation period 3 -10 days

• Diarrhea lasts for 10 -14 days

• Can also cause intussusception, mesenteric

adenitis, appendicitis

Page 41: Kuliah Mikro Virus
Page 42: Kuliah Mikro Virus

Viral Hepatitis5 types:A: fecal-oral transmission

B: sexual fluids & blood to blood

C: blood to blood

D: travels with B

E: fecal–oral transmission

VaksinasiPreventable

Adapted from Corneil, 2003

Page 43: Kuliah Mikro Virus

Natural History of Hep C

Adapted from Lauer and Walker, NEJM 2001

Healthy Liver

Acute Infection

Chronic Infection

20% Clear the

Virus

80% Virus Continues to Damage

Liver

Only 20% willshow symptomsInitially !

Page 44: Kuliah Mikro Virus

Natural History Con’t

ChronicHepatitis

Cirrhosis20-30%

LiverCancer

1-4%/year

Most symptoms begin to show only when liver is more severely damaged

Page 45: Kuliah Mikro Virus

Signs and Symptoms• A few may have specific liver related

symptoms initially:– Pale stool (poo)– Jaundice (yellowing of the skin or eyes)

Page 46: Kuliah Mikro Virus
Page 47: Kuliah Mikro Virus
Page 48: Kuliah Mikro Virus
Page 49: Kuliah Mikro Virus