1
4 RABU, 20 MEI 2020 Konta n Sedangkan ber- dasarkan segmen- tasi, yang paling terdampak ada- lah segmen kecil dengan realisasi restrukturisasi sebesar Rp 27,4 triliun atau 39,3% dari total restruk- turisasi hingga April 2020. PUTRAMA WAHJU SETYAWAN Direktur Tresuri dan Internasional BNI PENGUMUMAN KEDUA ( II ) LELANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN Berdasarkan Pasal 6 Undang-undang Hak Tanggungan PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Cabang Tanjung Balai Asahan dengan perantara Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Kisaran akan Melaksanakan Penjualan Dimuka Umum (Lelang) Eksekusi Hak Tanggungan melalui internet dengan penawaran tertutup (closed bidding) atas Objek Lelang sebagai berikut: 1. Samaria Br Silitonga (Group CV Surya Jaya) a. Sebidang tanah seluas 300 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 1545 / Sijambi tanggal 18-9-2007 an. Samaria Boru Silitonga, yang berada di Jalan Jend. Sudirman, Kelurahan Sijambi, Kecamatan Datuk Bandar, Kota Tanjungbalai, Propinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 300.000.000,- Uang Jaminan Rp. 90.000.000,-) b. Sebidang tanah seluas 12.100 m2 beserta yang ada diatasnya sesuai SHM No 575 / Hessa Air Genting tanggal 01-04-2016 an. Samaria Br Silitonga, yang berada di Desa Hessa Air Genting, Kecamatan Air Batu, Kabupaten Asahan, Provinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 496.100.000,- Uang Jaminan Rp. 148.830.000,-) 2. Sukardi a. Sebidang tanah seluas 374 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 654 / Binjai Serbangan tanggal 13-10-2014 an. Sukardi dan Asmah Marpaung, yang berada di Desa Air Joman Kel. Binjai Serbangan, Kecamatan Air Joman, Kab. Asahan, Provinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 920.000.000,- Uang Jaminan Rp. 276.000.000,-) b. Sebidang tanah seluas 274 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 621 / Binjai Serbangan tanggal 14-02-2014 an. Asmah Marpaung, yang berada di Desa Air Joman Kel. Binjai Serbangan, Kecamatan Air Joman, Kab. Asahan, Provinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 377.800.000,- Uang Jaminan Rp. 113.340.000,-) c. Sebidang tanah seluas 377 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 625 / Siumbut-umbut tanggal 29 Nopember 2013 an. Sukardi, yang berada di Desa Siumbut-umbut, Kecamatan Kota Kisaran Timur, Kab. Asahan, Provinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 234.500.000,- Uang Jaminan Rp. 70.350.000,-) d. Sebidang tanah seluas 1.282 m2 beserta yang diatasnya sesuai SHM No 413 / Binjai Serbangan tanggal 11-11-2011 an. Sukardi dan Asmah Marpaung, yang berada di Desa Air Joman Kel. Binjai Serbangan, Kecamatan Air Joman, Kab. Asahan, Provinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 537.200.000,- Uang Jaminan Rp. 161.160.000,-) 3. Pardi a. Sebidang tanah seluas 694 m2 beserta yang diatasnya sesuai SHM No 185 / Perhutaan Silau tanggal 3-7-2007 an. Pardi, yang berada di Desa Perhutaan Silau, Kecamatan Meranti, Kab. Asahan, Propinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 110.300.000,- Uang Jaminan Rp. 33.090.000,-) b. Sebidang tanah seluas 295 m2 beserta yang diatasnya sesuai SHM No 135 / Perhutaan Silau tanggal 16-2-2004 an. Pardi, yang berada di Desa Perhutaan Silau, Kecamatan Meranti, Kab. Asahan, Propinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 67.075.000,- Uang Jaminan Rp. 20.150.000,-) c. Sebidang tanah seluas 1.057 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 46 / Suka Damai tanggal 15-9-2003 an. Pardi, yang berada di Desa Suka Damai, Kecamatan Meranti, Kab. Asahan, Propinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 287.600.000,- Uang Jaminan Rp. 86.280.000,-) 4. Agus Santa Sitepu a. Sebidang tanah seluas 190 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 389 / Pahang tanggal 20-2-1997 an. Agus Santa Sitepu, yang berada di Jalan Haji Abdul Rahman No. Tanjungbalai, Desa Pahang, Kecamatan Datuk Bandar, Kotamadya Tanjungbalai, Propinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 420.000.000,- Uang Jaminan Rp. 126.000.000,-) 5. Bertua Br Marpaung a. Sebidang tanah seluas 114 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 200 / Bunga Tanjung tanggal 13-11-1997 an. Bertua Boru Marpaung, yang berada di Jalan Bahagia No. Tg.balai, Desa Bunga Tanjung, Kecamatan Datuk Bandar, Kotamadya Tanjungbalai, Propinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 779.800.000,- Uang Jaminan Rp. 233.940.000,-) 6. Putra Gunawan a. Sebidang tanah seluas 160 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 494 / Sidomukti tanggal 6 Mei 2013 an. Putra Gunawan, yang berada di Jalan Gabus, Kel. Sidomukti Kec. Kota Kisaran Barat, Kab. Asahan, Provinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 356.000.000,- Uang Jaminan Rp. 106.800.000,-) b. Sebidang tanah seluas 76 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 2609 / Tebing Kisaran tanggal 22-01-2015 an. Putra Gunawan, yang berada di Jalan Penggalang, Kel. Tebing Kisaran, Kec. Kota Kisaran Barat, Kab. Asahan, Provinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 147.500.000,- Uang Jaminan Rp. 44.250.000,-) 7. Tiurma Br Panjaitan a. Sebidang tanah seluas 645 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 863 / Gading tanggal 20-3-2006 an. Tiurma Panjaitan, yang berada di Jalan Denai, Kel. Gading Kec. Datuk Bandar, Kota Tanjungbalai, Propinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 748.000.000,- Uang Jaminan Rp. 224.400.000,-) b. Sebidang tanah seluas 98 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 659 / Gading tanggal 2-7-2002 an. Tiurma Panjaitan, yang berada di Jalan H.A. Rahman bahagian belakang, Kel. Gading Kec. Datuk Bandar, Kota Tanjungbalai, Propinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 140.200.000,- Uang Jaminan Rp. 42.060.000,-) Syarat – syarat lelang : a. Cara Penawaran Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang dengan cara penawaran melalui Internet dengan penawaran tertutup (closed bidding) dengan aplikasi yang diakses pada alamat domain www.lelang.go.id Tata cara mengikuti lelang dapat dilihat pada menu ” domain dan prosedur” dan ”panduan penggunaan” pada domain tersebut. b. Pendaftaran Calon peserta lelang mendaftarkan diri dan mengaktifkan akun pada alamat domain www.lelang.go.id dengan merekam dan menggugah softcopy KTP, serta masukkan data NPWP dan nomor rekening atas nama sendiri. c. Waktu dan Tempat Pelaksanaan 1. Penawaran lelang diajukan melalui domain diatas pada Hari : Jumat Tanggal : 05 Juni 2020 Batas Akhir Penawaran : 11.00 waktu server berdasarkan Waktu Indonesia Barat (WIB) Alamat Domain : www.lelang.go.id Tempat Lelang : Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Kisaran Jalan Prof. H.M. Yamin, S.H. No. 47 Kisaran Penetapan Pemenang : Setelah Batas Akhir Penawaran 2. Peserta lelang diharap menyesuaikan diri dengan menggunakan waktu server yang tertera pada alamat domain tersebut diatas. d. Uang Jaminan Lelang a. Peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan lelang dengan nominal harus sama dengan uang jaminan yang disyaratkan penjual dalam pengumuman lelang ini (bukan dicicil) dan sudah efektif selambat-lambatnya 1 (satu) hari sebelum pelaksanaan lelang. b. Uang jaminan lelang disetorkan ke Nomor Virtual Account (VA) masing-masing peserta lelang yang dapat dilihat pada menu status lelang setelah berhasil melakukan pendaftaran dan data identitas dinyatakan valid. e. Penawaran Lelang a. Harga penawaran belum termasuk bea lelang dan biaya resmi lainnya. b. Penawaran harga Lelang menggunakan token yang akan dikirim secara otomatis dari alamat domain diatas kepada email masing masing peserta lelang, setelah peserta lelang menyetor uang jaminan lelang serta memenuhi syarat. c. Penawaran lelang dimulai paling sedikit sama dengan nilai limit dengan cara naik-naik. Penawaran lelang dapat dikirimkan berkali kali sesuai kelipatan yang telah di tetapkan, dengan menggunakan token lelang yang dikirimkan ke alamat Email masing masing. f. Pelunasan Lelang a. Pemenang lelang harus melunasi harga pembelian dan bea lelang paling lambat 5 (lima) hari kerja sejak dinyatakan sebagai pemenang lelang, apabila tidak melunasi maka uang jaminan akan disetorkan ke Kas Negara sebagai Pendapatan Jasa Lainnya. b. Calon peserta lelang diwajibkan untuk melihat, membaca dokumen bukti kepemilikan serta dokumen lainnya yang berkaitan dengan objek lelang, melihat kondisi fisik objek lelang tersebut dahulu, melihat keberadaan atau lokasi objek lelang berada, mengetahui dan menyetujui aspek legal dari objek lelang, dengan kata lain, objek lelang dalam kondisi apa adanya (as is) dan pada tempat dimana saat ini berada (as where). c. Pemenang lelang wajib membayar pajak dan biaya-biaya lain yang menjadi kewajiban pemenang lelang sesuai dengan ketentuan yang berlaku. d. Lelang dapat dibatalkan sesuai dengan ketentuan dan peserta lelang tidak berhak menuntut ganti rugi atau tuntutan dalam bentuk apapun kepada KPKNL Kisaran maupun PT BNI (Persero) Tbk Cabang Tanjungbalai Asahan. g. Informasi Lebih Lanjut Untuk informasi lebih lanjut calon peserta dapat menghubungi KPKNL Kisaran alamat di Jalan Prof. H.M. Yamin, SH No. 47 Kisaran, nomor Telephone 0623-41660, atau call center DJKN di nomor (021) 500991 dan PT. BNI (Persero) Tbk Cabang Tanjungbalai Asahan (Telp.0623-29068-92082). Tanjungbalai, 20 Mei 2020 Pemimpin Cabang PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Yusmadi Usman KPKNL Kisaran PENGUMUMAN LELANG II (KEDUA) EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN Berdasarkan Pasal 6 Undang - Undang Hak Tanggungan No 4 Tahun 1996 tentang Hak Tanggungan atas Tanah Beserta Benda-benda yang berkaitan dengan Tanah, PT. Permodalan Nasional Madani (PNM) (Persero) Kantor Cabang Pematang Siantar akan melakukan penjualan di muka umum (lelang) Eksekusi Hak Tanggungan dengan perantaraan Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Kisaran, terhadap Aset Jaminan atas nama debitur : 1. SUTRISNO Sebidang Tanah seluas 1356m2 berikut Bangunan serta segala sesuatu yang ada diatasnya, terletak di Desa Punggulan Kecamatan Air Joman Kabupaten Asahan Propinsi Sumatera Utara, sesuai SHM No. 803 atas nama Sutrisno. (Harga Limit Rp.485.000.000,- ; Uang Jaminan Rp.97.000.000,-) 2. DENY Sebidang Tanah seluas 167m2 berikut Bangunan serta segala sesuatu yang ada diatasnya, terletak di Kelurahan Matahalasan Kecamatan Tanjung Balai Utara Kota Tanjungbalai Propinsi Sumatera Utara, sesuai SHM No. 63 atas Deny. (Harga Limit Rp273.000.000,- ; Uang Jaminan Rp.54.600.000,-) Sebidang Tanah seluas 19.511m2 serta segala sesuatu yang ada diatasnya, Desa Simpang Empat Kecamatan Simpang Empat Kabupaten Asahan Propinsi Sumatera Utara, sesuai SHM No. 326 atas Deny. (Harga Limit Rp. 722.000.000,- ; Uang Jaminan Rp.144.400.000,-) Syarat – syarat lelang : 1. Cara Penawaran Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang melalui aplikasi yang dapat diakses pada alamat domain https://www.lelang.go.id. Tata cara mengikuti lelang dapat dilihat pada menu “Tata Cara dan Prosedur” dan “Panduan Penggunaan” pada domain tersebut. 2. Pendaftaran Calon peserta lelang mendaftarkan diri dan mengaktifkan akun pada alamat domain di atas dengan merekam serta mengunggah softcopy KTP dan memasukkan data NPWP serta nomor rekening atas nama sendiri. 3. Waktu Pelaksanaan a. Penawaran lelang dapat dilakukan melalui domain di atas sejak pengumuman lelang ini terbit sampai dengan : Hari/tanggal : Jumat/ 05 Juni 2020 Pukul : 10.00 waktu server (sesuai WIB) b. Pembukaan penawaran lelang oleh Pejabat Lelang dilakukan pada: Hari/tanggal : Jumat/ 05 Juni 2020 Pukul : 10.00 waktu server (sesuai WIB) Tempat Lelang : Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Kisaran Jalan prof. H M Yaminn, SH No. 47, Kisaran 4. Uang Jaminan Penawaran Lelang a. Peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan lelang dengan nominal HARUS sama dengan nominal uang jaminan yang disyaratkan penjual dalam pengumuman lelang ini (bukan dicicil) dan sudah efektif selambat- lambatnya 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang. b. Uang jaminan lelang disetorkan ke nomor Virtual Account (VA) masing –masing peserta lelang. Nomor VA diperoleh dari Aplikasi Lelang Internet (ALI) setelah peserta lelang mengikuti proses pendaftaran dan data identitas dinyatakan valid. c. Uang jaminan dari peserta lelang yang tidak dinyatakan sebagai pemenang lelang akan dikembalikan lagi ke peserta lelang. Pejabat Lelang tidak akan melakukan pemotongan atas pengembalian uang jaminan menjadi tanggung jawab peserta lelang. 5. Penawaran Lelang a. Penawaran harga lelang menggunakan token yang akan dikirim secara otomatis dari alamat domain di atas kepada email masing-masing peserta lelang setelah peserta lelang menyetor uang jaminan lelang dan tidak ada dalam daftar hitam/blacklist. b. Penawaran lelang dimulai paling sedikit sama dengan nilai limit. Penawaran lelang dapat dikirimkan berkali- kali sampai batas waktu sebagaimana angka 3 huruf a. 6. Pelunasan dan Pengambilan Obyek Lelang a. Pemenang lelang harus melunasi harga pembelian dan bea lelang paling lambat 5 (lima) hari kerja setelah pelaksanaan lelang. b. Peserta lelang yang dinyatakan sebagai Pemenang dapat mengambil objek lelang secara langsung ke Penjual setelah melunasi seluruh kewajiban. 7. Obyek Lelang Obyek lelang dalam kondisi apa adanya (as is). Foto, spesifikasi teknis, dan informasi tentang obyek lelang dapat dilihat pada alamat domain diatas. 8. Lelang dapat dibatalkan oleh Pejabat Lelang apabila debitur menyelesaikan dan atau melunasi kewajiban hutangnya, serta sebab lain yang sah yang diatur dalam Peraturan Lelang. 9. Informasi selanjutnya dapat ditanyakan kepada PT. Permodalan Nasional Madani (PNM) (Persero) Cabang Pematangsiantar Jl. Patuan Anggi No 6 / 6A Pematangsiantar, Telp (0622) 5893888 dan Kantor KPKNL Kisaran Jalan Prof.H.M. Yamin No.47 Kisaran. Pematangsiantar, 20 Mei 2020 PT. Permodalan Nasional Madani (Persero) Pemimpin Cabang Pematangsiantar KPKNL Kisaran Telkomsel Donasikan 3.000 Karung Beras dari Tukar Poin Pelanggan MEDAN, TRIBUN ‑Telkom‑ sel berkomitmen melayani pelanggan secara maksimal agar anjuran pemerintah untuk #DiRumahSaja berja‑ lan baik. Sebagai bentuk ke‑ pedulian terhadap sesama di masa pandemi Covid‑19 ini dan semangat #DiRu‑ mahTerusMaju, Telkomsel telah menggalang donasi dari pelanggan setia di Area Sumatera berupa penukar‑ an Telkomsel POIN. Hasil penukaran yang telah dikumpulkan dalam periode waktu 6 April hing‑ ga 5 Juli akan disalurkan kepada warga yang terkena dampak Covid‑19. Vice President Consumer Sales Sumatera Erwin Tan‑ jung, mengatakan, Telkom‑ sel sebagai leading digital telco company, berupaya proaktif membantu peme‑ rintah dan masyarakat di masa pandemi Covid‑19 ini. “Dengan semangat tetap #DiRumahSaja, Telkomsel mengajak pelanggan setia untuk membantu sesama warga dengan menukarkan Telkomsel POIN bekerjasa‑ ma dengan Rumah Zakat untuk penyalurannya,” ka‑ tanya, Selasa (19/5). Program donasi digital ini cukup mudah dilakukan oleh pelanggan, yakni de‑ ngan cara mengirim pesan singkat dan mengetik POIN‑ PEDULI kirim ke 777 dan pelanggan akan menerima notifikasi sudah menukar‑ kan 10 poin yang dimiliki. Untuk memberikan ke‑ sempatan yang seluas‑luas‑ nya bagi pelanggan dalam turut andil pada program ini, Telkomsel membatasi satu pelanggan hanya satu kali penukuran saja. Pro‑ gram masih terus berjalan sampai dengan tanggal 05 juli 2020 atau sampai kuota terpenuhi. Tahap pertama ini, Tel‑ komsel telah mendistribu‑ sikan 1.500 karung yang dibagikan di tiga kota, yakni Medan, Pekan Baru, dan Palembang dengan ma‑ sing‑masing sebanyak 500 karung beras. Telkomsel dan Rumah Zakat tetap me‑ matuhi anjuran pemerintah untuk menjaga jarak dalam distribusi beras dengan me‑ lakukan menyalurkan lang‑ sung dengan mendatangi rumah‑rumah warga sejak Jumat (15/5). “Program donasi ini seba‑ gai bentuk kepedulian Tel‑ komsel dan pelanggan setia dalam membantu sesama yang terdampak mata pen‑ cariannya karena pandemi Covid‑19. Kami mengucap‑ kan terima kasih kepada pelanggan, relawan Rumah Zakat para mitra yang telah turut menyukseskan pro‑ gram ini,” tambah Erwin. Sebelumnya, Telkomsel juga telah menyalurkan bantuan alat pengaman diri (APD) untuk tenaga medis, paket layanan gratis untuk #dirumahtetapbelajar, pa‑ ket layanan murah CloudX untuk tenaga kerja, akses gratis situs resmi informasi Covid‑19 pemerintah dan lain sebagainya. Hal itu adalah bentuk nyata komitmen Telkomsel untuk gotong‑royong ber‑ sama seluruh pelanggan, pemangku kepentingan dan mitra strategis dalam mem‑ berikan layanan terbaik se‑ masa pandemi.(sep) Ketersediaan Pangan Cukup Hadapi Pandemi Covid‑19 MEDAN, TRIBUN ‑ Keterse‑ diaan bahan pangan untuk mencukupi konsumsi ma‑ syarakat Sumut dipastikan cukup, bahkan hingga tiga bulan ke depan. Untuk itu, masyarakat diminta tidak khawatir dan panik di tengah pandemi. Hal ini disampaikan Gu‑ bernur Sumut Edy Rahma‑ yadi melalui Plt Kadis Ko‑ minfo Sumut Irman yang didampingi Kepala Bulog Sumut Arwakhudin Widiar‑ so dan Kepala Dinas Tanam‑ an Pangan dan Hortikultura Provinsi Sumut Dahler saat diwawancarai terkait kondisi dan ketersediaan pangan di Sumut, Senin (18/5), di Pos‑ ko Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid‑19 Sumut Jalan Sudirman No‑ mor 41 Medan. “Ketersediaan bahan po‑ kok kita khususnya beras di Sumut itu cukup. Jadi, masyarakat tidak perlu kha‑ watir. Insya Allah pertanian kita masih berdaya dan kuat untuk penuhi konsumsi kita di tengah pandemi ini,” ujar Irman yang juga merupakan Kepala Balitbang Sumut. Pernyataan ini dibenarkan Kepala Dinas Tanaman Pa‑ ngan dan Hortikultura Pro‑ vinsi Sumut Dahler. Seperti beras, kata Dahler, saat ini sudah ada persediaan hingga tiga bulan ke depan. Dimana, per bulan konsumsi beras masyarakat Sumut mencapai lebih kurang 160 ribu ton. “Yang kurang itu bawang merah. Kita baru bisa men‑ cukupi 40 persen hingga 50 persen. Begitu pula, bawang putih. Namun demikian, di tengah pandemi ini, tidak ada kendala untuk memper‑ oleh pasokan dari luar Su‑ mut,” jelasnya.(nat) Warga Mulai Berburu Pakaian Lebaran Kredit Kecil Paling Kena Dampak Total Restrukturisasi Rp 6,2 Triliun dari 3.884 Debitur JAKARTA, TRIBUN ‑ Sejalan dengan arahan pemerintah dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), PT Bank Negara Indo‑ nesia Tbk (BNI) telah meng‑ kaji dampak Covid‑19 terha‑ dap portofolio kredit BNI. BNI melakukan stress test secara berkala untuk mengetahui potensi dampak wabah ini terhadap kemungkinan pe‑ nurunan kualitas kredit. Metode stress test yang dilakukan antara lain mengi‑ dentifikasi sektor‑sektor yang diduga akan terdampak Co‑ vid‑19, baik secara langsung maupun tidak langsung. BNI juga melakukan quantita‑ tive assessment untuk me‑ ngetahui ketahanan kondisi debitur dengan beberapa asumsi, antara lain penu‑ runan volume penjualan dan harga pokok penjualan. BNI juga berupaya merumuskan beberapa kebijakan secara komprehensif untuk memiti‑ gasi moral hazard. Hingga akhir Maret 2020, total restrukturisasi kredit sebesar Rp 6,2 triliun, de‑ ngan total 3.884 debitur. Na‑ mun, memasuki April 2020, realisasi pinjaman yang di‑ restrukturisasi meningkat signifikan menjadi Rp 69 triliun, dengan total 103.447 debitur. Sektor terbesar yang ter‑ dampak adalah perdagang‑ an, restoran, dan hotel, se‑ besar 38,4% atau Rp 26,8 triliun, sektor perindustrian (18,4% atau Rp 12,8 triliun), serta sektor transportasi, pergudangan, dan komu‑ nikasi (16,2% atau Rp 11,3 triliun). “Sedangkan berdasarkan segmentasi, yang paling ter‑ dampak adalah segmen kecil dengan realisasi restruktu‑ risasi sebesar Rp 27,4 tri‑ liun atau 39,3% dari total restrukturisasi hingga April 2020,” ujar Direktur Tresuri dan Internasional BNI Put‑ rama Wahju Setyawan da‑ lam video conference, Selasa (19/5). Restrukturisasi kredit yang diberikan kepada debitur ter‑ dampak Covid‑19 tersebut dilakukan dengan merujuk pada Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 11 Tahun 2020 tentang Stimulus Per‑ ekonomian Nasional sebagai Kebijakan Countercyclical Dampak Penyebaran Corona‑ virus Disease 2019. Asesmen terhadap debitur dilakukan secara kasus per kasus agar sesuai dengan kemampuan keuangan atau arus kas de‑ bitur. Restrukturisasi itu dapat diberikan dalam bentuk pe‑ nurunan suku bunga, per‑ panjangan jangka waktu kredit, penundaan pemba‑ yaran angsuran pokok, atau kombinasinya. Sementara itu, bila meru‑ juk pada presentasi kiner‑ ja kuartal I 2020 tercatat dari total kredit BNI sebesar Rp 545,48 triliun sebanyak 26,9% atau Rp 146,67 triliun merupakan kredit yang layak (eligible) mendapatkan re‑ strukturisasi. Tentunya, hal ini berdasarkan kajian BNI seperti ke masing‑masing debitur sesuai dengan arah‑ an Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Kalau dirinci berdasarkan segmennya, kredit kecil pu‑ nya nilai paling besar yakni Rp 58,5 triliun atau 77,5% dari total kredit kecil di kuar‑ tal I 2020 yang berjumlah Rp 75,47 triliun. Disusul kredit menengah sebesar Rp 26,13 triliun atau 37,1% dari total segmen kredit menengah. Pun, kredit korporasi juga punya nilai kredit layak re‑ strukturisasi yang tak kalah jumbo yakni Rp 51,19 trili‑ un. Namun, jumlah tersebut hanya 16,3% dari total kre‑ dit korporasi BNI yang akhir Maret 2020 lalu mencapai Rp 313,64 triliun. Terakhir, segmen konsumer terbilang paling mini dari segi jumlah maupun porsi dibanding segmen lain yakni Rp 10,84 triliun.(Laurensius Marshall Sautlan Sitanggang) TRIBUN MEDAN/HO DISTRIBUSI BERAS - Pendistribusian beras dengan dengan mendatangi langsung rumah-rumah warga sejak Jumat (15/5). Telkomsel telah menggalang donasi dari pelanggan setia di Area Sumatera berupa penukaran Telkomsel POIN. MEDAN, TRIBUN ‑ H‑5 jelang Lebaran, tingkat kunjungan masyarakat ke pasar tradisio‑ nal mulai meningkat. Namun konsumsi merosot dibanding‑ kan tahun lalu, hampir men‑ capai 80 persen. Pemilik Toko Lupi Jilbab di Pasar Ikan Medan, Puput me‑ ngatakan, antusias masyara‑ kat yang mau berbelanja su‑ dah mengalami peningkatan signifikan dibandingkan awal Ramadan. “Dari awal puasa sampai dua minggu puasa masih santai cuma biasa saja tapi seminggu belakangan ini me‑ lonjak pesat,” ujar Puput, Se‑ lasa (19/5). Diakuinya, untuk tahun ini, permintaan paling banyak be‑ rupa baju koko, perlengkapan salat, dan jilbab. “Untuk baju gamis dan jil‑ bab masih seimbang kalau baju gamis sekarang sudah sama kerudungnya jadi keba‑ nyakan orang mencari yang simple ada kerudungan satu set,” ujarnya. Terkait harga, kata Puput, belum ada kenaikan. Harga tergantung kualitasnya. Har‑ ga jilbab dan pakaian lainnya mulai dari Rp 10 ribu hingga Rp 200 ribuan. “Warna yang paling dimi‑ nati itu warna netral, warna nude, cokelat susu, cokelat mocca, dan lemon,” katanya. Ia pun memanfaatkan so‑ sial media untuk membantu mempromosikan dagangan‑ nya. Ia berharap agar Co‑ vid‑19 ini segera berlalu, se‑ hingga ke depan semuanya bisa kembali berjalan nor‑ mal. “Semenjak ada lockdown, permintaan pasar menurun sekali, kita terbantu dari me‑ dia sosial,” katanya. Sementara itu, Veny peda‑ gang pakaian muslim Safia Store, di Pajak Ikan Medan menambahkan, tingkat kun‑ jungan masyarakat yang ber‑ belanja untuk kebutuhan Le‑ baran seperti baju gamis, mukena, dan jilbab tidak se‑ perti tahun lalu. Namun, bila dibandingkan dengan kondisi sejak wabah Covid‑19, sudah ada pening‑ katan kunjungan warga yang berbelanja. “Baru seminggu terakhir ini ada pembeli. Kemarin Sab‑ tu dan Minggu mulai ramai. Biasanya sebelum Covid‑19, penjualan kita bisa sampai Rp 5 juta sampai Rp 10 juta, setelah Covid‑19, untuk da‑ pat Rp 2 juta saja susah,”ujar Veny.(nat)

K on tan - Kementerian Keuangan Republik Indonesia...2020/05/20  · PENGUMUMAN LELANG II (KEDUA) EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN Berdasarkan Pasal 6 Undang - Undang Hak Tanggungan No 4 Tahun

  • Upload
    others

  • View
    4

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: K on tan - Kementerian Keuangan Republik Indonesia...2020/05/20  · PENGUMUMAN LELANG II (KEDUA) EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN Berdasarkan Pasal 6 Undang - Undang Hak Tanggungan No 4 Tahun

4 RABU, 20 MEI 2020

Kontan

Sedangkan ber-dasarkan segmen-tasi, yang paling terdampak ada-lah segmen kecil dengan realisasi restrukturisasi

sebesar Rp 27,4 triliun atau 39,3% dari total restruk-

turisasi hingga April 2020.

PUTRAMA WAHJU SETYAWANDirektur Tresuri dan Internasional BNI

PENGUMUMAN KEDUA ( II ) LELANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN

Berdasarkan Pasal 6 Undang-undang Hak Tanggungan PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Cabang Tanjung Balai Asahan dengan perantara Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Kisaran akan Melaksanakan Penjualan Dimuka Umum (Lelang) Eksekusi Hak Tanggungan melalui internet dengan penawaran tertutup (closed bidding) atas Objek Lelang sebagai berikut:

1. Samaria Br Silitonga (Group CV Surya Jaya) a. Sebidang tanah seluas 300 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 1545 / Sijambi tanggal 18-9-2007 an. Samaria

Boru Silitonga, yang berada di Jalan Jend. Sudirman, Kelurahan Sijambi, Kecamatan Datuk Bandar, Kota Tanjungbalai, Propinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 300.000.000,- Uang Jaminan Rp. 90.000.000,-)

b. Sebidang tanah seluas 12.100 m2 beserta yang ada diatasnya sesuai SHM No 575 / Hessa Air Genting tanggal 01-04-2016 an. Samaria Br Silitonga, yang berada di Desa Hessa Air Genting, Kecamatan Air Batu, Kabupaten Asahan, Provinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 496.100.000,- Uang Jaminan Rp. 148.830.000,-)

2. Sukardi a. Sebidang tanah seluas 374 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 654 / Binjai Serbangan tanggal 13-10-2014 an.

Sukardi dan Asmah Marpaung, yang berada di Desa Air Joman Kel. Binjai Serbangan, Kecamatan Air Joman, Kab. Asahan, Provinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 920.000.000,- Uang Jaminan Rp. 276.000.000,-)

b. Sebidang tanah seluas 274 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 621 / Binjai Serbangan tanggal 14-02-2014 an. Asmah Marpaung, yang berada di Desa Air Joman Kel. Binjai Serbangan, Kecamatan Air Joman, Kab. Asahan, Provinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 377.800.000,- Uang Jaminan Rp. 113.340.000,-)

c. Sebidang tanah seluas 377 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 625 / Siumbut-umbut tanggal 29 Nopember 2013 an. Sukardi, yang berada di Desa Siumbut-umbut, Kecamatan Kota Kisaran Timur, Kab. Asahan, Provinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 234.500.000,- Uang Jaminan Rp. 70.350.000,-)

d. Sebidang tanah seluas 1.282 m2 beserta yang diatasnya sesuai SHM No 413 / Binjai Serbangan tanggal 11-11-2011 an. Sukardi dan Asmah Marpaung, yang berada di Desa Air Joman Kel. Binjai Serbangan, Kecamatan Air Joman, Kab. Asahan, Provinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 537.200.000,- Uang Jaminan Rp. 161.160.000,-)

3. Pardi a. Sebidang tanah seluas 694 m2 beserta yang diatasnya sesuai SHM No 185 / Perhutaan Silau tanggal 3-7-2007 an. Pardi,

yang berada di Desa Perhutaan Silau, Kecamatan Meranti, Kab. Asahan, Propinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 110.300.000,- Uang Jaminan Rp. 33.090.000,-)

b. Sebidang tanah seluas 295 m2 beserta yang diatasnya sesuai SHM No 135 / Perhutaan Silau tanggal 16-2-2004 an. Pardi, yang berada di Desa Perhutaan Silau, Kecamatan Meranti, Kab. Asahan, Propinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 67.075.000,- Uang Jaminan Rp. 20.150.000,-)

c. Sebidang tanah seluas 1.057 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 46 / Suka Damai tanggal 15-9-2003 an. Pardi, yang berada di Desa Suka Damai, Kecamatan Meranti, Kab. Asahan, Propinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 287.600.000,- Uang Jaminan Rp. 86.280.000,-)

4. Agus Santa Sitepu a. Sebidang tanah seluas 190 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 389 / Pahang tanggal 20-2-1997 an. Agus

Santa Sitepu, yang berada di Jalan Haji Abdul Rahman No. Tanjungbalai, Desa Pahang, Kecamatan Datuk Bandar, Kotamadya Tanjungbalai, Propinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 420.000.000,- Uang Jaminan Rp. 126.000.000,-)

5. Bertua Br Marpaung a. Sebidang tanah seluas 114 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 200 / Bunga Tanjung tanggal 13-11-1997 an.

Bertua Boru Marpaung, yang berada di Jalan Bahagia No. Tg.balai, Desa Bunga Tanjung, Kecamatan Datuk Bandar, Kotamadya Tanjungbalai, Propinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 779.800.000,- Uang Jaminan Rp. 233.940.000,-)

6. Putra Gunawan a. Sebidang tanah seluas 160 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 494 / Sidomukti tanggal 6 Mei 2013 an. Putra

Gunawan, yang berada di Jalan Gabus, Kel. Sidomukti Kec. Kota Kisaran Barat, Kab. Asahan, Provinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 356.000.000,- Uang Jaminan Rp. 106.800.000,-)

b. Sebidang tanah seluas 76 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 2609 / Tebing Kisaran tanggal 22-01-2015 an. Putra Gunawan, yang berada di Jalan Penggalang, Kel. Tebing Kisaran, Kec. Kota Kisaran Barat, Kab. Asahan, Provinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 147.500.000,- Uang Jaminan Rp. 44.250.000,-)

7. Tiurma Br Panjaitan a. Sebidang tanah seluas 645 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 863 / Gading tanggal 20-3-2006 an. Tiurma

Panjaitan, yang berada di Jalan Denai, Kel. Gading Kec. Datuk Bandar, Kota Tanjungbalai, Propinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 748.000.000,- Uang Jaminan Rp. 224.400.000,-)

b. Sebidang tanah seluas 98 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai SHM No 659 / Gading tanggal 2-7-2002 an. Tiurma Panjaitan, yang berada di Jalan H.A. Rahman bahagian belakang, Kel. Gading Kec. Datuk Bandar, Kota Tanjungbalai, Propinsi Sumatera Utara. (Harga Limit Rp. 140.200.000,- Uang Jaminan Rp. 42.060.000,-)

Syarat – syarat lelang :a. Cara Penawaran Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang dengan cara penawaran melalui

Internet dengan penawaran tertutup (closed bidding) dengan aplikasi yang diakses pada alamat domain www.lelang.go.id Tata cara mengikuti lelang dapat dilihat pada menu ” domain dan prosedur” dan ”panduan penggunaan” pada domain tersebut.

b. Pendaftaran Calon peserta lelang mendaftarkan diri dan mengaktifkan akun pada alamat domain www.lelang.go.id dengan merekam dan

menggugah softcopy KTP, serta masukkan data NPWP dan nomor rekening atas nama sendiri. c. Waktu dan Tempat Pelaksanaan 1. Penawaran lelang diajukan melalui domain diatas pada Hari : Jumat Tanggal : 05 Juni 2020 Batas Akhir Penawaran : 11.00 waktu server berdasarkan Waktu Indonesia Barat (WIB) Alamat Domain : www.lelang.go.id Tempat Lelang : Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Kisaran Jalan Prof. H.M. Yamin, S.H. No. 47 Kisaran Penetapan Pemenang : Setelah Batas Akhir Penawaran 2. Peserta lelang diharap menyesuaikan diri dengan menggunakan waktu server yang tertera pada alamat domain tersebut

diatas.d. Uang Jaminan Lelang a. Peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan lelang dengan nominal harus sama dengan uang jaminan yang

disyaratkan penjual dalam pengumuman lelang ini (bukan dicicil) dan sudah efektif selambat-lambatnya 1 (satu) hari sebelum pelaksanaan lelang.

b. Uang jaminan lelang disetorkan ke Nomor Virtual Account (VA) masing-masing peserta lelang yang dapat dilihat pada menu status lelang setelah berhasil melakukan pendaftaran dan data identitas dinyatakan valid.

e. Penawaran Lelang a. Harga penawaran belum termasuk bea lelang dan biaya resmi lainnya. b. Penawaran harga Lelang menggunakan token yang akan dikirim secara otomatis dari alamat domain diatas kepada email

masing masing peserta lelang, setelah peserta lelang menyetor uang jaminan lelang serta memenuhi syarat. c. Penawaran lelang dimulai paling sedikit sama dengan nilai limit dengan cara naik-naik. Penawaran lelang dapat dikirimkan

berkali kali sesuai kelipatan yang telah di tetapkan, dengan menggunakan token lelang yang dikirimkan ke alamat Email masing masing.

f. Pelunasan Lelang a. Pemenang lelang harus melunasi harga pembelian dan bea lelang paling lambat 5 (lima) hari kerja sejak dinyatakan

sebagai pemenang lelang, apabila tidak melunasi maka uang jaminan akan disetorkan ke Kas Negara sebagai Pendapatan Jasa Lainnya.

b. Calon peserta lelang diwajibkan untuk melihat, membaca dokumen bukti kepemilikan serta dokumen lainnya yang berkaitan dengan objek lelang, melihat kondisi fisik objek lelang tersebut dahulu, melihat keberadaan atau lokasi objek lelang berada, mengetahui dan menyetujui aspek legal dari objek lelang, dengan kata lain, objek lelang dalam kondisi apa adanya (as is) dan pada tempat dimana saat ini berada (as where).

c. Pemenang lelang wajib membayar pajak dan biaya-biaya lain yang menjadi kewajiban pemenang lelang sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

d. Lelang dapat dibatalkan sesuai dengan ketentuan dan peserta lelang tidak berhak menuntut ganti rugi atau tuntutan dalam bentuk apapun kepada KPKNL Kisaran maupun PT BNI (Persero) Tbk Cabang Tanjungbalai Asahan.

g. Informasi Lebih Lanjut Untuk informasi lebih lanjut calon peserta dapat menghubungi KPKNL Kisaran alamat di Jalan Prof. H.M. Yamin, SH No. 47

Kisaran, nomor Telephone 0623-41660, atau call center DJKN di nomor (021) 500991 dan PT. BNI (Persero) Tbk Cabang Tanjungbalai Asahan (Telp.0623-29068-92082).

Tanjungbalai, 20 Mei 2020Pemimpin Cabang

PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk

Yusmadi Usman KPKNL Kisaran

PENGUMUMAN LELANG II (KEDUA) EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN

Berdasarkan Pasal 6 Undang - Undang Hak Tanggungan No 4 Tahun 1996 tentang Hak Tanggungan atas Tanah Beserta Benda-benda yang berkaitan dengan Tanah, PT. Permodalan Nasional Madani (PNM) (Persero) Kantor Cabang Pematang Siantar akan melakukan penjualan di muka umum (lelang) Eksekusi Hak Tanggungan dengan perantaraan Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Kisaran, terhadap Aset Jaminan atas nama debitur : 1. SUTRISNO Sebidang Tanah seluas 1356m2 berikut Bangunan serta segala sesuatu yang ada diatasnya, terletak di Desa

Punggulan Kecamatan Air Joman Kabupaten Asahan Propinsi Sumatera Utara, sesuai SHM No. 803 atas nama Sutrisno.

(Harga Limit Rp.485.000.000,- ; Uang Jaminan Rp.97.000.000,-)2. DENY Sebidang Tanah seluas 167m2 berikut Bangunan serta segala sesuatu yang ada diatasnya, terletak di Kelurahan

Matahalasan Kecamatan Tanjung Balai Utara Kota Tanjungbalai Propinsi Sumatera Utara, sesuai SHM No. 63 atas Deny.

(Harga Limit Rp273.000.000,- ; Uang Jaminan Rp.54.600.000,-) Sebidang Tanah seluas 19.511m2 serta segala sesuatu yang ada diatasnya, Desa Simpang Empat Kecamatan

Simpang Empat Kabupaten Asahan Propinsi Sumatera Utara, sesuai SHM No. 326 atas Deny. (Harga Limit Rp. 722.000.000,- ; Uang Jaminan Rp.144.400.000,-)

Syarat – syarat lelang :1. Cara Penawaran Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang melalui aplikasi yang

dapat diakses pada alamat domain https://www.lelang.go.id. Tata cara mengikuti lelang dapat dilihat pada menu “Tata Cara dan Prosedur” dan “Panduan Penggunaan” pada domain tersebut.

2. Pendaftaran Calon peserta lelang mendaftarkan diri dan mengaktifkan akun pada alamat domain di atas dengan merekam

serta mengunggah softcopy KTP dan memasukkan data NPWP serta nomor rekening atas nama sendiri.3. Waktu Pelaksanaan a. Penawaran lelang dapat dilakukan melalui domain di atas sejak pengumuman lelang ini terbit sampai dengan : Hari/tanggal : Jumat/ 05 Juni 2020 Pukul : 10.00 waktu server (sesuai WIB) b. Pembukaan penawaran lelang oleh Pejabat Lelang dilakukan pada: Hari/tanggal : Jumat/ 05 Juni 2020 Pukul : 10.00 waktu server (sesuai WIB) Tempat Lelang : Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Kisaran Jalan prof. H M Yaminn, SH No. 47, Kisaran4. Uang Jaminan Penawaran Lelang a. Peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan lelang dengan nominal HARUS sama dengan nominal uang

jaminan yang disyaratkan penjual dalam pengumuman lelang ini (bukan dicicil) dan sudah efektif selambat-lambatnya 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang.

b. Uang jaminan lelang disetorkan ke nomor Virtual Account (VA) masing –masing peserta lelang. Nomor VA diperoleh dari Aplikasi Lelang Internet (ALI) setelah peserta lelang mengikuti proses pendaftaran dan data identitas dinyatakan valid.

c. Uang jaminan dari peserta lelang yang tidak dinyatakan sebagai pemenang lelang akan dikembalikan lagi ke peserta lelang. Pejabat Lelang tidak akan melakukan pemotongan atas pengembalian uang jaminan menjadi tanggung jawab peserta lelang.

5. Penawaran Lelang a. Penawaran harga lelang menggunakan token yang akan dikirim secara otomatis dari alamat domain di atas

kepada email masing-masing peserta lelang setelah peserta lelang menyetor uang jaminan lelang dan tidak ada dalam daftar hitam/blacklist.

b. Penawaran lelang dimulai paling sedikit sama dengan nilai limit. Penawaran lelang dapat dikirimkan berkali-kali sampai batas waktu sebagaimana angka 3 huruf a.

6. Pelunasan dan Pengambilan Obyek Lelang a. Pemenang lelang harus melunasi harga pembelian dan bea lelang paling lambat 5 (lima) hari kerja setelah

pelaksanaan lelang. b. Peserta lelang yang dinyatakan sebagai Pemenang dapat mengambil objek lelang secara langsung ke

Penjual setelah melunasi seluruh kewajiban. 7. Obyek Lelang Obyek lelang dalam kondisi apa adanya (as is). Foto, spesifikasi teknis, dan informasi tentang obyek lelang dapat

dilihat pada alamat domain diatas.8. Lelang dapat dibatalkan oleh Pejabat Lelang apabila debitur menyelesaikan dan atau melunasi kewajiban

hutangnya, serta sebab lain yang sah yang diatur dalam Peraturan Lelang.9. Informasi selanjutnya dapat ditanyakan kepada PT. Permodalan Nasional Madani (PNM) (Persero) Cabang

Pematangsiantar Jl. Patuan Anggi No 6 / 6A Pematangsiantar, Telp (0622) 5893888 dan Kantor KPKNL Kisaran Jalan Prof.H.M. Yamin No.47 Kisaran.

Pematangsiantar, 20 Mei 2020PT. Permodalan Nasional Madani (Persero) Pemimpin Cabang PematangsiantarKPKNL Kisaran

Telkomsel Donasikan 3.000 Karung Beras dari Tukar Poin Pelanggan

MEDAN, TRIBUN ‑Telkom‑sel berkomitmen melayani pelanggan secara maksimal agar anjuran pemerintah untuk #DiRumahSaja berja‑lan baik. Sebagai bentuk ke‑pedulian terhadap sesama di masa pandemi Covid‑19 ini dan semangat #DiRu‑mahTerusMaju, Telkomsel telah menggalang donasi dari pelanggan setia di Area Sumatera berupa penukar‑an Telkomsel POIN.

Hasil penukaran yang telah dikumpulkan dalam periode waktu 6 April hing‑ga 5 Juli akan disalurkan kepada warga yang terkena dampak Covid‑19.

Vice President Consumer Sales Sumatera Erwin Tan‑jung, mengatakan, Telkom‑sel sebagai leading digital telco company, berupaya proaktif membantu peme‑

rintah dan masyarakat di masa pandemi Covid‑19 ini.

“Dengan semangat tetap #DiRumahSaja, Telkomsel mengajak pelanggan setia untuk membantu sesama warga dengan menukarkan Telkomsel POIN bekerjasa‑ma dengan Rumah Zakat untuk penyalurannya,” ka‑tanya, Selasa (19/5).

Program donasi digital ini cukup mudah dilakukan oleh pelanggan, yakni de‑ngan cara mengirim pesan singkat dan mengetik POIN‑PEDULI kirim ke 777 dan pelanggan akan menerima notifikasi sudah menukar‑kan 10 poin yang dimiliki.

Untuk memberikan ke‑sempatan yang seluas‑luas‑nya bagi pelanggan dalam turut andil pada program ini, Telkomsel membatasi satu pelanggan hanya satu

kali penukuran saja. Pro‑gram masih terus berjalan sampai dengan tanggal 05 juli 2020 atau sampai kuota terpenuhi.

Tahap pertama ini, Tel‑komsel telah mendistribu‑sikan 1.500 karung yang dibagikan di tiga kota, yakni Medan, Pekan Baru, dan Palembang dengan ma‑sing‑masing sebanyak 500 karung beras. Telkomsel dan Rumah Zakat tetap me‑matuhi anjuran pemerintah untuk menjaga jarak dalam distribusi beras dengan me‑lakukan menyalurkan lang‑sung dengan mendatangi rumah‑rumah warga sejak Jumat (15/5).

“Program donasi ini seba‑gai bentuk kepedulian Tel‑komsel dan pelanggan setia dalam membantu sesama yang terdampak mata pen‑

cariannya karena pandemi Covid‑19. Kami mengucap‑kan terima kasih kepada pelanggan, relawan Rumah Zakat para mitra yang telah turut menyukseskan pro‑gram ini,” tambah Erwin.

Sebelumnya, Telkomsel juga telah menyalurkan bantuan alat pengaman diri (APD) untuk tenaga medis, paket layanan gratis untuk #dirumahtetapbelajar, pa‑ket layanan murah CloudX untuk tenaga kerja, akses gratis situs resmi informasi Covid‑19 pemerintah dan lain sebagainya.

Hal itu adalah bentuk nyata komitmen Telkomsel untuk gotong‑royong ber‑sama seluruh pelanggan, pemangku kepentingan dan mitra strategis dalam mem‑berikan layanan terbaik se‑masa pandemi.(sep)

Ketersediaan Pangan Cukup Hadapi Pandemi Covid‑19MEDAN, TRIBUN ‑ Keterse‑diaan bahan pangan untuk mencukupi konsumsi ma‑

syarakat Sumut dipastikan cukup, bahkan hingga tiga bulan ke depan. Untuk itu,

masyarakat diminta tidak khawatir dan panik di tengah pandemi.

Hal ini disampaikan Gu‑bernur Sumut Edy Rahma‑yadi melalui Plt Kadis Ko‑minfo Sumut Irman yang didampingi Kepala Bulog Sumut Arwakhudin Widiar‑so dan Kepala Dinas Tanam‑an Pangan dan Hortikultura Provinsi Sumut Dahler saat diwawancarai terkait kondisi dan ketersediaan pangan di Sumut, Senin (18/5), di Pos‑ko Gugus Tugas Percepatan

Penanganan (GTPP) Covid‑19 Sumut Jalan Sudirman No‑mor 41 Medan.

“Ketersediaan bahan po‑kok kita khususnya beras di Sumut itu cukup. Jadi, masyarakat tidak perlu kha‑watir. Insya Allah pertanian kita masih berdaya dan kuat untuk penuhi konsumsi kita di tengah pandemi ini,” ujar Irman yang juga merupakan Kepala Balitbang Sumut.

Pernyataan ini dibenarkan Kepala Dinas Tanaman Pa‑ngan dan Hortikultura Pro‑

vinsi Sumut Dahler. Seperti beras, kata Dahler, saat ini sudah ada persediaan hingga tiga bulan ke depan. Dimana, per bulan konsumsi beras masyarakat Sumut mencapai lebih kurang 160 ribu ton.

“Yang kurang itu bawang merah. Kita baru bisa men‑cukupi 40 persen hingga 50 persen. Begitu pula, bawang putih. Namun demikian, di tengah pandemi ini, tidak ada kendala untuk memper‑oleh pasokan dari luar Su‑mut,” jelasnya.(nat)

Warga Mulai Berburu Pakaian Lebaran

Kredit Kecil Paling Kena

Dampak � Total Restrukturisasi Rp 6,2 Triliun

dari 3.884 Debitur JAKARTA, TRIBUN ‑ Sejalan dengan arahan pemerintah dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), PT Bank Negara Indo‑nesia Tbk (BNI) telah meng‑kaji dampak Covid‑19 terha‑dap portofolio kredit BNI. BNI melakukan stress test secara berkala untuk mengetahui potensi dampak wabah ini terhadap kemungkinan pe‑nurunan kualitas kredit.

Metode stress test yang dilakukan antara lain mengi‑dentifikasi sektor‑sektor yang diduga akan terdampak Co‑vid‑19, baik secara langsung maupun tidak langsung. BNI juga melakukan quantita‑tive assessment untuk me‑ngetahui ketahanan kondisi debitur dengan beberapa asumsi, antara lain penu‑runan volume penjualan dan harga pokok penjualan. BNI juga berupaya merumuskan beberapa kebijakan secara komprehensif untuk memiti‑gasi moral hazard.

Hingga akhir Maret 2020, total restrukturisasi kredit sebesar Rp 6,2 triliun, de‑ngan total 3.884 debitur. Na‑mun, memasuki April 2020, realisasi pinjaman yang di‑restrukturisasi meningkat signifikan menjadi Rp 69 triliun, dengan total 103.447 debitur.

Sektor terbesar yang ter‑dampak adalah perdagang‑an, restoran, dan hotel, se‑besar 38,4% atau Rp 26,8 triliun, sektor perindustrian (18,4% atau Rp 12,8 triliun), serta sektor transportasi, pergudangan, dan komu‑nikasi (16,2% atau Rp 11,3

triliun). “Sedangkan berdasarkan

segmentasi, yang paling ter‑dampak adalah segmen kecil dengan realisasi restruktu‑risasi sebesar Rp 27,4 tri‑liun atau 39,3% dari total restrukturisasi hingga April 2020,” ujar Direktur Tresuri dan Internasional BNI Put‑rama Wahju Setyawan da‑lam video conference, Selasa (19/5).

Restrukturisasi kredit yang diberikan kepada debitur ter‑dampak Covid‑19 tersebut dilakukan dengan merujuk pada Peraturan Otoritas Jasa

Keuangan Nomor 11 Tahun 2020 tentang Stimulus Per‑ekonomian Nasional sebagai Kebijakan Countercyclical Dampak Penyebaran Corona‑virus Disease 2019. Asesmen terhadap debitur dilakukan secara kasus per kasus agar sesuai dengan kemampuan keuangan atau arus kas de‑bitur.

Restrukturisasi itu dapat diberikan dalam bentuk pe‑nurunan suku bunga, per‑panjangan jangka waktu kredit, penundaan pemba‑yaran angsuran pokok, atau kombinasinya.

Sementara itu, bila meru‑juk pada presentasi kiner‑ja kuartal I 2020 tercatat dari total kredit BNI sebesar Rp 545,48 triliun sebanyak 26,9% atau Rp 146,67 triliun merupakan kredit yang layak (eligible) mendapatkan re‑strukturisasi. Tentunya, hal ini berdasarkan kajian BNI seperti ke masing‑masing debitur sesuai dengan arah‑an Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

Kalau dirinci berdasarkan segmennya, kredit kecil pu‑nya nilai paling besar yakni Rp 58,5 triliun atau 77,5% dari total kredit kecil di kuar‑tal I 2020 yang berjumlah Rp 75,47 triliun. Disusul kredit menengah sebesar Rp 26,13 triliun atau 37,1% dari total segmen kredit menengah.

Pun, kredit korporasi juga punya nilai kredit layak re‑strukturisasi yang tak kalah jumbo yakni Rp 51,19 trili‑un. Namun, jumlah tersebut hanya 16,3% dari total kre‑dit korporasi BNI yang akhir Maret 2020 lalu mencapai Rp 313,64 triliun. Terakhir, segmen konsumer terbilang paling mini dari segi jumlah maupun porsi dibanding segmen lain yakni Rp 10,84 triliun.(Laurensius Marshall Sautlan Sitanggang)

TRIBUN MEDAN/HO

DISTRIBUSI BERAS - Pendistribusian beras dengan dengan mendatangi langsung rumah-rumah warga sejak Jumat (15/5). Telkomsel telah menggalang donasi dari pelanggan setia di Area Sumatera berupa penukaran Telkomsel POIN.

MEDAN, TRIBUN ‑ H‑5 jelang Lebaran, tingkat kunjungan masyarakat ke pasar tradisio‑nal mulai meningkat. Namun konsumsi merosot dibanding‑kan tahun lalu, hampir men‑capai 80 persen.

Pemilik Toko Lupi Jilbab di Pasar Ikan Medan, Puput me‑ngatakan, antusias masyara‑kat yang mau berbelanja su‑dah mengalami peningkatan signifikan dibandingkan awal Ramadan.

“Dari awal puasa sam‑pai dua minggu puasa masih santai cuma biasa saja tapi seminggu belakangan ini me‑lonjak pesat,” ujar Puput, Se‑

lasa (19/5).Diakuinya, untuk tahun ini,

permintaan paling banyak be‑rupa baju koko, perlengkapan salat, dan jilbab.

“Untuk baju gamis dan jil‑bab masih seimbang kalau baju gamis sekarang sudah sama kerudungnya jadi keba‑nyakan orang mencari yang simple ada kerudungan satu set,” ujarnya.

Terkait harga, kata Puput, belum ada kenaikan. Harga tergantung kualitasnya. Har‑ga jilbab dan pakaian lainnya mulai dari Rp 10 ribu hingga Rp 200 ribuan.

“Warna yang paling dimi‑

nati itu warna netral, warna nude, cokelat susu, cokelat mocca, dan lemon,” katanya.

Ia pun memanfaatkan so‑sial media untuk membantu mempromosikan dagangan‑nya. Ia berharap agar Co‑vid‑19 ini segera berlalu, se‑hingga ke depan semuanya bisa kembali berjalan nor‑mal.

“Semenjak ada lockdown, permintaan pasar menurun sekali, kita terbantu dari me‑dia sosial,” katanya.

Sementara itu, Veny peda‑gang pakaian muslim Safia Store, di Pajak Ikan Medan menambahkan, tingkat kun‑

jungan masyarakat yang ber‑belanja untuk kebutuhan Le‑baran seperti baju gamis, mukena, dan jilbab tidak se‑perti tahun lalu.

Namun, bila dibandingkan dengan kondisi sejak wabah Covid‑19, sudah ada pening‑katan kunjungan warga yang berbelanja.

“Baru seminggu terakhir ini ada pembeli. Kemarin Sab‑tu dan Minggu mulai ramai. Biasanya sebelum Covid‑19, penjualan kita bisa sampai Rp 5 juta sampai Rp 10 juta, setelah Covid‑19, untuk da‑pat Rp 2 juta saja susah,”ujar Veny.(nat)