Hubungan Warga Negara Dengan Negara

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    1/20

    HUBUNGAN WARGA NEGARADENGAN NEGARA

    ANANDA PUTRI SYAVIRI 130533608243

    DARMA RUSDIANTO 130533608115

    ILHAM SETYO NUGROHO 130533608235

    PUGUH WINDI BIMANTORO 130533608237

    YAZID BAHRONI 130533608

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    2/20

    Peta Normatif Hubungan Antara Negara dan

    Warga Negara

     Hubungan warga Negara dan Negara tidak 

    berlangsung menurut gradasi atau tingkatan yangvertikal melainkan menjadi hubungan yang

    sederajat. Masing-masing memiliki nilai fungsional

    sendiri dan terjalin secara interaktif dalam pemetaansecara sistematik 

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    3/20

    Lanjutan…

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    4/20

    Hubungan secara normatif dan empiris

     Secara normatif, hubungan Negara dan warga Negara

    harus selalu berpegang teguh pada hak dan kewajiban.

    Sehingga proses dialogisnya berlangsung secara

    demokratis, adil dan harmoni dengan bersandar pada

    norma yang dipersyaratkan oleh konstitusi.

      Secara empiris, hubungan warga Negara dan Negara bisa

     jadi justru melanggar norma yang telah disepakati

    bersama.

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    5/20

    Permasalahan dalam memetakan hubungan

    antara Negara dan warga Negara

     Permasalahan timbul akibat dimana keberadaan

    masyarakat yang menjadi   “tak berimbang” dengan

    Negara.

     Negara dapat melakukan cara-cara yang bersifat

    represif (kasar) maupun hegemonik (lembut) untuk 

    mengelabuhi masyarakat sehingga legitimasi

    masyarakat terus mengalir kepada Negara.

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    6/20

    Alternatifpenyelesaian

    1. Inventarisasi variabledalam diri sendiri

    4. Persepsikanhubungan kedua

    variable tersebut

    3. Hubungkan keduavariable diatas

    2. Inventarisasi variabledalam organisasi

    negara

    5. Cari dasar normasebagai pembenar kedua hubungan

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    7/20

    Legitimasi dan Korporatisasi

    Legitimasi dalam bahasa inggris   „legitimaze‟   yang

    berarti penerimaan keputusan dalam suatu

    hukum atau peradilan. Hal ini berhubungan

    dengan penerimaan dan pengakuan masyarakat

    terhadap kebijakan yang diberikan oleh seorang

    pemimpin.

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    8/20

    Aspek Legitimasi Negara (Charles Andrain)

    LembagaPolitik 

    PemimpinPolitik 

    KebijakanKomunitas

    Politik 

    Hukum

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    9/20

    Timbulnya penyimpangan moral dan emosional dan Munculnyaprinsip kewenangan lain dalam masyarakat yang dianggap lebih

    baik.

    Timbulnya persaingan antar pemimpin dalam hal kekuasaan.dan Pelepasan janji yang sewenang-wenang

    Munculnya kebijakan yang tidak masuk akal

    Membatasi daya gerak masyarakat dalam berkreatifitas dan

    menjalankan suatu kegiatan.

    Akibat Legitimasi

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    10/20

    Korporatisasi

    Korporatisasi adalah upaya pelembagaan saluran

    kepentingan di bawah supervisi (pengawasan)

    pemerintah. Dengan adanya bentuk pola semacam

    ini, pemerintah mengharapkan penyaluran

    kepentingan menjadi lebih   “tertib   dan   terkendali”,

    sehingga mampu meredam konflik yang mungkin

    menggaggu pembangunan.

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    11/20

    UnsurKorporatisasi

    Sistem PerwakilanKepentingan

    Monopoli sebagai

    perwakilan anggota

    Kepatuhan terhadappenguasa politik 

    Organisasi diakui, diberiizin, dibentuk negara

    Organisasi Kelompok Kepentingan (jumlah kecil)

    Unsur-Unsur Korporatisasi

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    12/20

    Permasalahan yang terjadi karena

    Korporatisasi

      Mempersempit kebebasan bagi organisasi-organisasi

    dalam masyarakat.

      Adanya batasan pada kepentingan di sebuah organisasi.

      Dapat hilangnya hak-hak yang dimiliki oleh kelompok 

    kepentingan.

      Rawan terjadinya konflik antara negara dan pemilik 

    kepentingan.

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    13/20

    Alternatif penyelesaian masalah

    pada legitimasi dan korporatisasi

     Perlu adanya kerjasama dan perjanjian yang adil bagi kedua

    belah pihak dalam rangka menekankan hubungan yang

    bersifat kesejajaran atau kesetaraan sehingga akan

    menghasilkan hubungan yang baik antara masyarakat atau

    kelompok dengan Negara.

      Perlu diberdayakan pemberian kuasa atau wewenang pada

    kelompok kecil agar pemberdayaan kebebasan pada

    masyarakat menjadi lebih terfasilitasi.

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    14/20

    Persoalan Hubungan Negara dan

    Warga Negara pada masa Orde Baru

     Pembangunan yang terjadi tidak merata serta timbulnya

    kesenjangan pembangunan antara pusat dan daerah,

     Gagasan pemerintahan dan kepemimpinan nansional

    pada Orde Baru tersebut ternyata banyak 

    mengecewakan rakyat dalam praktiknya.

     Penggunaan kekerasan untuk menciptakan keamanan

     Kritik dari masyarakat yang di bungkam karena serta

    oposisi yang diharamkan.

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    15/20

    Alternatif Penyelesaian Masalah

    pada masa Orde Baru

      Pemerintahan dilaksanakan secara adil dan merakyat

      Kekayaan daerah sebaiknya digunakan sesuai dengan

    kepentingan.

      Untuk menciptakan keamanan di Indonesia hendaknya

    tidak menggunakan kekuatan militer 

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    16/20

    Persoalan yang terjadi pada masa

    Reformasi

      Rekontruksi persepsi dan mekanisme demokrasi dalam tataran

    elite, belum berjalan secara proposional. (Mau menang

    sendiri)

     Banyak konflik yang menggancam keutuhan NKRI, ancaman-

    ancaman terjadi di berbagai tempat seperti Aceh, Maluku

    dan Papua.

      Realisasi supremasi hukum nampak tidak berjalan.

     Terkesan berjalan sendiri, misalnya pemberhentian beberapa

    menteri dalam kabinetnya tanpa alasan yang jelas.

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    17/20

    Alternatif penyelesaian masalah

    pemerintahan reformasi

     Menata ulang kehidupan bangsa ke dalam format yang lebih

    baik.

      Gagasan pemberdaya masyarakat sangat diharapkan.

      Jangan menyalah-gunakan hak azasi manusia , supremasi

    hukum serta demokratisasi dalam kehidupan bangsa.

      Forum demokrasi yang diorbitkan tidak hanya menerima atau

    diisi dengan tataran elite pusat atau pemerintahan, rakyat atau

    warga Negara juga memiliki hak azasi untuk mengungkapkan

    gagasan.

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    18/20

    Kaji Banding Paradigma Hubungan Negara danWarga Negara dalam Pemerintahan Orde Baru dan

    Reformasi

      Persoalan inti dari masa pemerintahan Orde Baru dan

    Reformasi terletak pada penggunaan teori yang sangatbertolak belakang dan jelas perbedaannya.

      Teori Varian posisi warga Negara dan Negara

     Teori varian fungsi norma, ideologii, nilai dan kultur dalam

    kehidupan masyarakat dan Negara

      Teori varian pandangan kedua teori terhadap Negara

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    19/20

    Alternatif Penyelesaian Masalah

    Kaji Banding Orde Baru - Reformasi

      Menegakkan demokrasi dan menghargai Hak Azasi

    Manusia sepenuhnya.

      Dalam kedudukan posisi keduanya (warga Negara dan

    Negara) haruslah setara sehingga keadilan dan

    keberadaban dapat diwujudkan dengan baik.

      Tidak ada pihak yang merasa tidak diperhatikan dalam

    sebuah Negara tersebut

  • 8/19/2019 Hubungan Warga Negara Dengan Negara

    20/20

    TERIMA KASIH

    ATAS PERHATIANNYAKELOMPOK 3  –  HUBUNGAN WARGA NEGARA DAN NEGARA