32
INDONESIA sebenarnya telah memiliki undang-undang yang mengatur soal kepemilikan senjata api. Namun banyak senjata api ilegal tetap beredar luas. Melalui media online misalnya, orang bisa men- dapatkan senjata rakitan mematikan. Peredaran senjata gelap itu sulit dideteksi kepolisian. Buktinya, banyak kasus pidana yang tak terungkap dan kasus-kasus lain terus bermunculan. Dalam sebulan terakhir, tiga polisi di Tangerang menjadi sasaran penembak gelap. Jauh sebelumnya, serangan serupa, yang diduga dilakukan kelompok teroris, menyasar anggota Korps Bhayangkara pernah terjadi di Solo, Kebumen, Purwore- jo, Poso (Sulawesi Tengah), dan daerah lainnya. Itu belum termasuk se- rangan terhadap masyarakat umum. Para pelaku menggu- nakan senjata api rakitan, sen- jata api buatan dalam negeri, sampai senjata produksi luar luar negeri. Izin kepemilikan senjata api diatur dalam UU Darurat Nomor 12/DRT/1951, UU No 8/1948, Perpu No 20 Tahun 1960, SK Kapolri No.Skep/244/II/1999, dan SK Kapolri Nomor 82/2004 tentang Pelaksanaan Pengawasan dan Pengendalian Senjata Non-Organik. kunjungi kami di : www.suaramerdeka.com m.suaramerdeka.com epaper.suaramerdeka.com NASIONAL 2 TOTTENHAM Hotspur harus bersusah payah menaklukkan tim promosi, Crystal Palace di pekan per- dana Premier League. Tampil tanpa Gareth Bale yang diisukan akan hengkang ke Real Madrid, Spurs hanya sanggup menang tipis 1-0, Minggu (18/8) malam. Satu- satunya gol diciptakan striker yang baru diboyong dari Valencia, Roberto Soldado. LEMBAGA Pemasyarakatan (LP) Kelas II A Labuhan Ruku di Kabupaten Batubara, Sumatera Utara, rusuh, Minggu (18/8), pukul 17.00. Sejumlah ruangan terbakar, dan sekitar 30 napi kabur. Soldado Menangkan Spurs OLAHRAGA 4 LP Rusuh, 30 Napi Kabur Rahasia Seks Wanita Menurut Kitab Jawa Kuno (Kanal ”Kejawen”) BMW M4 Bakal Diperlihatkan Tahun Depan (Kanal ”Otomotif”) Marak Senjata Ilegal, Penembakan Kian Brutal Gara-gara Lemah Kontrol (Bersambung hlm 11 kol 4) SM/Reuters CONCOURS d’Lemons yang digelar di Seaside, California, Sabtu waktu setempat, merupakan ajang untuk memamerkan hal- hal unik dari dunia otomotif. Lincoln Towne Coupe yang dilengkapi dengan ku- da dan penunggangnya merupakan salah satu mobil unik yang dipamerkan dalam ajang yang diselenggarakan bersamaan dengan Pebble Beach Automotive Week, yang juga mencakup Concours d’Ele- gance, itu. (31) Pameran Mobil Unik JAKARTA - Pemerintah Indonesia menyiapkan skenario pengamanan WNI di Mesir. Sampai kemarin seluruh WNI yang berjumlah sekitar 300 orang dalam keadaan aman. Tak ada yang menjadi korban dalam per- tumpahan darah antara kubu pendukung dan penentang presiden terguling Moham- med Mursi. Direktur Perlindungan WNI Kementeri- an Luar Negeri Tatang Razak mengatakan, WNI di Mesir yang mayoritas terdiri atas mahasiswa selamat karena patuh pada instruksi duta besar Indonesia di negara itu. ”Sejak awal konflik muncul, kami selalu mengimbau mereka untuk menghindari konsentrasi massa,” kata dia di Jakarta, Minggu (18/8). Tatang mengatakan, saat ini situasi di Mesir masih siaga tiga. ”Artinya masih bisa dikelola. Kami hanya memindahkan bebe- rapa WNI yang betul-betul dalam keadaan tidak aman. Misalnya puluhan mahasiswa dari Alexandria kami pindah ke tempat yang lebih aman,” ujarnya. Menurut dia, situasi politik dan keamanan di Mesir saat ini berbeda dari revolusi pada 2011 yang berujung pada penggulingan Presiden Husni Mubarak dari tampuk kekuasaan. JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mendalami pihak- pihak lain yang diduga terkait dalam kasus dugaan suap terhadap Kepala Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) Rudi Rubian- dini. Hal itu menyusul ditemukannya uang 200.000 dolar AS di kantor Sekretaris Jen- deral (Sekjen) Kementerian Energi dan Sumber Daya Alam (ESDM) Waryono Karyo. ”Kami belum sampai katakan seseorang terlibat. Kami sedang mencari bukti berda- sarkan bukti permulaan,” kata Wakil Ketua KPK Bambang Widjojanto, Minggu (18/8), menjawab pertanyaan tentang kemungkinan Sekjen ESDM menjadi perantara antara Rudi dan Menteri ESDM Jero Wacik. Menurutnya, uang 200.000 dolar AS di ruangan Sekjen ESDM itu tengah didalami, apakah terkait dengan suap kepada Rudi. Bambang tidak mengelak saat ditanya apakah penyidik KPK akan memeriksa Jero Wacik. ”Semua orang yang bisa memberi kete- rangan untuk mengungkap kasus lebih jauh nanti diperiksa sebagai saksi, siapa pun dia,” kata Bambang di sela-sela peluncuran Radio Kanal KPK di kawasan Bundaran Hotel Indonesia (HI), Jakarta. Dokumen Kepala Biro Humas KPK Johan Budi Sapto Prabowo menambahkan, penggele- dahan terkait perkara itu dilanjutkan di ruang kerja Wakil Kepala SKK Migas Johannes Widjonarko yang terletak di lantai 39 A ge- dung Wisma Mulia. Namun, penyidik tidak menemukan uang. ”Hanya ditemukan dokumen. Tidak ada uang,” kata Johan. 300 WNI di Mesir Aman Aksi penembakan akhir-akhir ini kian brutal. Korban pun berjatuhan, dari masyarakat umum hingga polisi. kemerebakan senjata api ilegal ditengarai menjadi pemicu utama. TODONGKAN PISTOL : Polisi berpakaian sipil menodongkan pistol saat aparat keamanan mengawal anggota Ikhwanul Muslimin melewati pendukung pemerintah sementara yang dibentuk militer, di Kairo, Sabtu (17/8). (30) (Bersambung hlm 2 kol 1) SENIN KLIWON, 19 AGUSTUS 2013 TAHUN 64 NO. 181 TERBIT 32 HALAMAN CILACAP - Dua puluh dua narapidana LP Tanjung Gusta Medan diseberangkan ke Pulau Nusakambangan menggunakan Kapal Pengayoman II, melalui Dermaga Wijayapura Cilacap, Sabtu (17/8) malam. Ke-22 napi tersebut merupakan provokator yang memicu kerusuhan di LP Tanjung Gusta pada Kamis, 11 Juli lalu. Mereka tiba di Dermaga Wijayapura sekitar pukul 20.45 menumpang dua bus lembaga pemasyarakatan (Transpas) bernomor polisi H-9520-VY dan G-9515-A. Para napi dikawal puluhan anggota Polri dan petugas Kementerian Hukum dan HAM. Sejumlah pejabat mengawasi pemindahan itu, di antaranya Kepala Divisi Pemasya- rakatan Kanwil Kemenkumham Jawa Tengah Suwarso. Sesampainya di dermaga, para napi ditu- runkan satu per satu. Dengan tangan terikat ke belakang, mata tertutup kain, dan masing- masing diapit dua personel Brimob bersenjata laras panjang, mereka dipindah ke Kapal Pengayoman II yang kemudian membawa ke- 22 napi ke Nusakambangan. Koordinator LP se-Nusakambangan dan Cilacap Kunto Wiryono menjelaskan, para napi ditempatkan di LP Batu sebelum disebar ke berbagai LP lainnya, yaitu LP Permisan, LP Besi, LP Narkotika, LP Pasir Putih, dan LP Kembang Kuning. Setiap LP menerima lebih kurang empat napi. Napi terorisme akan ditempatkan ter- pisah, yaitu di LP Pasir Putih. Provokator Rusuh LPDi-Nusakambangan-kan Jaringan Poso Turun Gunung Pemilik Motor Penembak Ditangkap JAKARTA - Mabes Polri menduga penembakan terhadap sejumlah polisi belakangan ini dilakukan kelompok teroris. Pelaku diduga anggota jaringan Poso yang turun gunung. SM/Gayhul Dhika Wicaksana PEMINDAHAN NAPI : Personel Brimob mengapit salah satu napi LPTanjung Gusta yang dipindah ke LPNusakambangan, Sabtu (17/8) malam. (30) (Bersambung hlm 11 kol 1) K P K Lacak Peran Sekjen ESDM Kasus Suap Kepala SKK Migas (Bersambung hlm 11 kol 1) Beberapa waktu lalu, kelompok teroris Poso yang dipimpin Santoso alias Abu War- dah itu menyatakan perang terbuka terhadap aparat penegak hukum melalui video yang diunggah ke YouTube. ”Kemungkinan teroris terlibat sangat kuat. Kami kan sudah membubarkan kamp- kamp pelatihan mereka di Poso. Dari situ, kemungkinan para teroris kembali ke kam- pung halaman. Ada yang ke Nusa Tenggara, Sulawesi, dan ke berbagai daerah di Pulau Jawa,” kata Kepala Biro Penerangan Masya- rakat Mabes Polri Brigjen Boy Rafli Amar, Minggu (18/8). ”Dari semua sasaran, korban sepertinya sudah ditarget. Semua kejadian seperti sudah direncanakan,” imbuh Boy. Ia mencontohkan, polisi yang menjadi sasaran tembak dibuntuti dulu. Selain itu, ka- liber peluru yang digunakan untuk menem- bak juga sama, demikian pula jarak tembak antara pelaku dan korban yang cukup dekat. ”Yang membedakan, dalam peristiwa ter- akhir di Tangerang polisi ditembak dari bela- kang. Sebelumnya, penembakan dilakukan dari bagian samping atau depan,” ujar Boy. Mabes Polri juga meyakini bahwa proyektil peluru yang digunakan pelaku merupakan merupakan selundupan dari Fili- pina. Sebelum kamp-kamp latihan teroris didirikan di Poso, ujar Boy, banyak tokoh teroris di sana yang mendapat pelatihan militer di Moro, Filipina. Karena itu, diduga kuat para teroris mem- punyai jaringan dan kemampuan untuk membeli dan menyelundupkan senjata dari Filipina ke Indonesia. (Bersambung hlm 2 kol 1) SM/Reuters

coba

Embed Size (px)

DESCRIPTION

jajal

Citation preview

  • INDONESIA sebenarnya telah memilikiundang-undang yang mengatur soalkepemilikan senjata api. Namun banyaksenjata api ilegal tetap beredar luas. Melaluimedia online misalnya, orang bisa men-dapatkan senjata rakitan mematikan.Peredaran senjata gelap itu sulit dideteksikepolisian. Buktinya, banyak kasus pidanayang tak terungkap dan kasus-kasus lainterus bermunculan.

    Dalam sebulan terakhir, tiga polisi diTangerang menjadi sasaran penembakgelap. Jauh sebelumnya, serangan serupa,yang diduga dilakukan kelompok teroris,menyasar anggota Korps Bhayangkarapernah terjadi di Solo, Kebumen, Purwore-jo, Poso (Sulawesi Tengah), dan daerah

    lainnya. Itu belum termasuk se-

    rangan terhadap masyarakatumum. Para pelaku menggu-nakan senjata api rakitan, sen-jata api buatan dalam negeri,sampai senjata produksi luar luarnegeri.

    Izin kepemilikan senjata apidiatur dalam UU Darurat Nomor12/DRT/1951, UU No 8/1948,Perpu No 20 Tahun 1960, SKKapolri No.Skep/244/II/1999,dan SK Kapolri Nomor 82/2004tentang Pelaksanaan Pengawasandan Pengendalian Senjata Non-Organik.

    kunjungi kami di : www.suaramerdeka.com m.suaramerdeka.com epaper.suaramerdeka.com

    NASIONAL 2

    TOTTENHAM Hotspur harus bersusah payahmenaklukkan tim promosi, Crystal Palace di pekan per-dana Premier League. Tampil tanpa Gareth Bale yangdiisukan akan hengkang ke Real Madrid, Spurs hanyasanggup menang tipis 1-0, Minggu (18/8) malam. Satu-satunya gol diciptakan striker yang baru diboyong dariValencia, Roberto Soldado.

    LEMBAGA Pemasyarakatan (LP) Kelas II ALabuhan Ruku di Kabupaten Batubara, SumateraUtara, rusuh, Minggu (18/8), pukul 17.00. Sejumlahruangan terbakar, dan sekitar 30 napi kabur.

    Soldado Menangkan Spurs OLAHRAGA 4

    LP Rusuh, 30 Napi Kabur

    Rahasia Seks Wanita Menurut Kitab Jawa Kuno (Kanal Kejawen)

    BMW M4 Bakal Diperlihatkan Tahun Depan(Kanal Otomotif)

    Marak Senjata Ilegal, Penembakan Kian Brutal Gara-gara Lemah Kontrol

    (Bersambung hlm 11 kol 4)

    SM/Reuters

    CONCOURS dLemons yang digelar diSeaside, California, Sabtu waktu setempat,merupakan ajang untuk memamerkan hal-hal unik dari dunia otomotif. LincolnTowne Coupe yang dilengkapi dengan ku-da dan penunggangnya merupakan salahsatu mobil unik yang dipamerkan dalamajang yang diselenggarakan bersamaandengan Pebble Beach Automotive Week,yang juga mencakup Concours dEle-gance, itu. (31)

    Pameran Mobil UnikJAKARTA - Pemerintah Indonesia

    menyiapkan skenario pengamanan WNI diMesir. Sampai kemarin seluruh WNI yangberjumlah sekitar 300 orang dalam keadaanaman.

    Tak ada yang menjadi korban dalam per-tumpahan darah antara kubu pendukungdan penentang presiden terguling Moham-med Mursi.

    Direktur Perlindungan WNI Kementeri-an Luar Negeri Tatang Razak mengatakan,WNI di Mesir yang mayoritas terdiri atasmahasiswa selamat karena patuh padainstruksi duta besar Indonesia di negara itu.

    Sejak awal konflik muncul, kami selalumengimbau mereka untuk menghindarikonsentrasi massa, kata dia di Jakarta,Minggu (18/8).

    Tatang mengatakan, saat ini situasi diMesir masih siaga tiga. Artinya masih bisadikelola. Kami hanya memindahkan bebe-rapa WNI yang betul-betul dalam keadaan

    tidak aman. Misalnya puluhan mahasiswadari Alexandria kami pindah ke tempatyang lebih aman, ujarnya.

    Menurut dia, situasi politik dankeamanan di Mesir saat ini berbeda darirevolusi pada 2011 yang berujung padapenggulingan Presiden Husni Mubarakdari tampuk kekuasaan.

    JAKARTA - Komisi PemberantasanKorupsi (KPK) terus mendalami pihak-pihak lain yang diduga terkait dalam kasusdugaan suap terhadap Kepala Satuan KerjaKhusus Pelaksana Kegiatan Hulu Minyakdan Gas Bumi (SKK Migas) Rudi Rubian-dini.

    Hal itu menyusul ditemukannya uang200.000 dolar AS di kantor Sekretaris Jen-deral (Sekjen) Kementerian Energi danSumber Daya Alam (ESDM) WaryonoKaryo.

    Kami belum sampai katakan seseorangterlibat. Kami sedang mencari bukti berda-sarkan bukti permulaan, kata Wakil KetuaKPK Bambang Widjojanto, Minggu (18/8),menjawab pertanyaan tentang kemungkinanSekjen ESDM menjadi perantara antaraRudi dan Menteri ESDM Jero Wacik.

    Menurutnya, uang 200.000 dolar AS diruangan Sekjen ESDM itu tengah didalami,

    apakah terkait dengan suap kepada Rudi.Bambang tidak mengelak saat ditanyaapakah penyidik KPK akan memeriksa JeroWacik.

    Semua orang yang bisa memberi kete-rangan untuk mengungkap kasus lebih jauhnanti diperiksa sebagai saksi, siapa pun dia,kata Bambang di sela-sela peluncuran RadioKanal KPK di kawasan Bundaran HotelIndonesia (HI), Jakarta. Dokumen

    Kepala Biro Humas KPK Johan BudiSapto Prabowo menambahkan, penggele-dahan terkait perkara itu dilanjutkan di ruangkerja Wakil Kepala SKK Migas JohannesWidjonarko yang terletak di lantai 39 A ge-dung Wisma Mulia. Namun, penyidik tidakmenemukan uang.

    Hanya ditemukan dokumen. Tidak adauang, kata Johan.

    300 WNI di Mesir Aman

    Aksi penembakan akhir-akhir inikian brutal. Korban pun berjatuhan, dari masyarakatumum hingga polisi. kemerebakan senjata api ilegalditengarai menjadi pemicu utama.

    TODONGKAN PISTOL : Polisi berpakaian sipil

    menodongkan pistol saat aparatkeamanan mengawal anggotaIkhwanul Muslimin melewati

    pendukung pemerintah sementarayang dibentuk militer, di Kairo,

    Sabtu (17/8). (30)

    (Bersambung hlm 2 kol 1)

    SENIN KLIWON, 19 AGUSTUS 2013 TAHUN 64 NO. 181 TERBIT 32 HALAMAN

    CILACAP - Dua puluh dua narapidana LPTanjung Gusta Medan diseberangkan kePulau Nusakambangan menggunakan KapalPengayoman II, melalui Dermaga WijayapuraCilacap, Sabtu (17/8) malam. Ke-22 napitersebut merupakan provokator yang memicukerusuhan di LP Tanjung Gusta pada Kamis,11 Juli lalu.

    Mereka tiba di Dermaga Wijayapura sekitarpukul 20.45 menumpang dua bus lembagapemasyarakatan (Transpas) bernomor polisiH-9520-VY dan G-9515-A.

    Para napi dikawal puluhan anggota Polridan petugas Kementerian Hukum dan HAM.Sejumlah pejabat mengawasi pemindahanitu, di antaranya Kepala Divisi Pemasya-rakatan Kanwil Kemenkumham Jawa TengahSuwarso.

    Sesampainya di dermaga, para napi ditu-runkan satu per satu. Dengan tangan terikat kebelakang, mata tertutup kain, dan masing-masing diapit dua personel Brimob bersenjatalaras panjang, mereka dipindah ke KapalPengayoman II yang kemudian membawa ke-

    22 napi ke Nusakambangan. Koordinator LP se-Nusakambangan dan

    Cilacap Kunto Wiryono menjelaskan, paranapi ditempatkan di LP Batu sebelum disebarke berbagai LP lainnya, yaitu LPPermisan, LPBesi, LP Narkotika, LP Pasir Putih, dan LPKembang Kuning.

    Setiap LP menerima lebih kurang empatnapi. Napi terorisme akan ditempatkan ter-pisah, yaitu di LP Pasir Putih.

    Provokator Rusuh LP Di-Nusakambangan-kan

    Jaringan Poso Turun Gunung Pemilik Motor Penembak DitangkapJAKARTA- Mabes Polri menduga penembakan terhadap sejumlah polisi belakangan ini dilakukan kelompok teroris. Pelaku diduga anggota jaringan Poso yang turun gunung.

    SM/Gayhul Dhika Wicaksana

    PEMINDAHAN NAPI : Personel Brimob mengapit salah satu napi LPTanjung Gusta yang dipindah ke LPNusakambangan, Sabtu (17/8)malam. (30)

    (Bersambung hlm 11 kol 1)

    KPK Lacak Peran Sekjen ESDM Kasus Suap Kepala SKK Migas

    (Bersambung hlm 11 kol 1)

    Beberapa waktu lalu, kelompok terorisPoso yang dipimpin Santoso alias Abu War-dah itu menyatakan perang terbuka terhadapaparat penegak hukum melalui video yangdiunggah ke YouTube.

    Kemungkinan teroris terlibat sangatkuat. Kami kan sudah membubarkan kamp-kamp pelatihan mereka di Poso. Dari situ,kemungkinan para teroris kembali ke kam-pung halaman. Ada yang ke Nusa Tenggara,Sulawesi, dan ke berbagai daerah di PulauJawa, kata Kepala Biro Penerangan Masya-rakat Mabes Polri Brigjen Boy Rafli Amar,Minggu (18/8).

    Dari semua sasaran, korban sepertinyasudah ditarget. Semua kejadian seperti sudahdirencanakan, imbuh Boy.

    Ia mencontohkan, polisi yang menjadisasaran tembak dibuntuti dulu. Selain itu, ka-

    liber peluru yang digunakan untuk menem-bak juga sama, demikian pula jarak tembakantara pelaku dan korban yang cukup dekat.

    Yang membedakan, dalam peristiwa ter-akhir di Tangerang polisi ditembak dari bela-kang. Sebelumnya, penembakan dilakukandari bagian samping atau depan, ujar Boy.

    Mabes Polri juga meyakini bahwaproyektil peluru yang digunakan pelakumerupakan merupakan selundupan dari Fili-pina. Sebelum kamp-kamp latihan terorisdidirikan di Poso, ujar Boy, banyak tokohteroris di sana yang mendapat pelatihanmiliter di Moro, Filipina.

    Karena itu, diduga kuat para teroris mem-punyai jaringan dan kemampuan untukmembeli dan menyelundupkan senjata dariFilipina ke Indonesia.

    (Bersambung hlm 2 kol 1)

    SM/Reuters

  • SENIN, 19 AGUSTUS 2013

    SEJARAH dan profil kepe-mimpinan 13 gubernur di Jatengditampilkan lewat layar lebardalam resepsi kenegaraan HUTKe-68 Republik Indonesia dantasyakuran Hari Jadi Ke-63Jateng di gedung GradhikaBakti Praja, kompleks gubernu-ran, Sabtu (17/8) malam.

    Dengan dipandu narasi danlagu menarik, tamu undangandiingatkan kembali akan pe-ngabdian serta prestasi pe-mimpin Jateng dari masa kemasa.

    Para gubernur itu dimulai RPanji Soeroso, KRMT MrWongsonegoro, R Boediono,RMTP Mangoennegoro, RSoekardji Mangoenkoesoemo,Mochtar, Moenadi, SoepardjoRoestam. Selanjutnya HMIsmail, Soewardi, Mardiyanto,Ali Mufiz, dan Bibit Waluyo.

    Pada masa kepemimpinanWongsonegoro, gubernur mem-bentuk pemerintahan sementaradi Purwodadi. Kemudian, atassaran Jenderal Soedirman jugasempat dipindahkan ke Ma-gelang.

    Sementara, Ismail dikenalsebagai gubernur bergayanjawani dengan slogan yangterkenal aja gumunan, ajakagetan, lanaja dumeh. Di eraMardiyanto, dia menjabat sela-ma dua periode. Pada periode

    kedua, ia diangkat PresidenSBY sebagai Menteri DalamNegeri (Mendagri). Selan-jutnya, digantikan oleh AliMufiz.

    Kemudian, pilgub secaralangsung memilih Bibit Waluyosebagai gubernur baru. Denganslogan Bali Desa MbangunDesa, sempat mengokohkanJateng sebagai Benteng Pan-casila. Bibit membenahi TamanMakam Pahlawan (TMP) GiriTunggal, dan sukses menger-jakan tol Semarang-Solo seksi I

    Semarang-Ungaran dan seksi IIUngaran-Bawen.

    Gubernur berterima kasihkarena proses pilgub berjalanlancar. Dirinya mengaku legawadan menerima hasil pilgub lalu.

    Dalam kesempatan itu,Ketua III Dewan HarianDaerah (DHD) 45 JatengAhmad Iskandar menyambutapresiatif kepemimpinan Bibitdan wakilnya Rustriningsihyang membawa provinsi ini kearah lebih baik. (RoyceWijaya SP-90)

    SM/Royce Wijaya SP

    BERI SANTUNAN: Gubernur Bibit Waluyo didam-pingi Wagub Rustriningsih memberikan santunankepada veteran dan janda pahlawan di gedungGradhika Bakti Praja, kompleks gubernuran, Sabtu(17/8) malam. (30)

    Kala Bibit Banggakan Tol dan TMPGiri Tunggal Profil 13 Gubernur Jateng

    Ketua DPW Partai AmanatNasional (PAN) Jateng WahyuKristianto mengaku tidak pahamdengan kebijakan KPU.Menurutnya, tujuan alat peragabukan hanya untuk memperke-nalkan caleg. Selain itu juga keber-adaan alat peraga turut menyosial-isasikan Pemilu 2014.

    Kalau dipandang dari sisiestetika kota dan dipandang mem-buat wajah kota semrawut,alangkah baiknya pemasanganalat peraga cukup dibatasi denganwilayah atau zonasi, bukan jumlahalat peraganya yang dibatasi,ucapnya.

    KPU berencana membatasipemasangan alat peraga. Tiapkecamatan atau kelurahan dibatasi

    hanya dua alat peraga. Wahyumenilai KPU terlalu mengada-ada.

    Lebih baik KPU fokus padapolitik uang. Bagi saya itu lebihfair. Bikin aturan lebih ketat danlebih menjerat dengan sanksi beratbagi pelaku, tegas caleg DPRDprovinsi dapil Jateng tujuh itu.

    Pembatasan alat peraga mencu-at seiring adanya revisi PeraturanKPU (PKPU) No 1/2013. Salahsatunya berbunyi, setiap caleghanya boleh memasang dua unitalat peraga di setiap kecamatan.Banyak Cara

    Ketua Badan Pengawas PemiluJawa Tengah, Abhan Misbahmenyatakan, caleg tidak perlutakut dengan pembatasan. Sebab,

    masih banyak cara lain untuksosialisasi seperti dialog publikdan rapat umum. Semangat pem-batasan alat peraga, menurutnya,untuk menekan biaya politikpemilu.

    Meski demikian Bawaslubelum mengetahui isi revisi PKPUNo 1/2013 itu. Untuk sekarangAbhan lebih fokus pada pelaporandana kampanye caleg.Regulasinya yang wajib laporkandana hanya parpol, tapi KPU akanbreakdown aturannya sehinggacaleg juga harus lapor. Solusinya,caleg lapor ke parpol, parpol laporke KPU, katanya.

    Anggota KPU Jawa Tengah,Nuswantoro Dwiwarno mengata-kan, pihaknya belum mendapatpetunjuk atau salinan revisi PKPUtentang pembatasan alat peraga.Setelah mendapat salinan revisiPKPU, pihaknya akan segeramenyosialisasikan ke parpol,Bawaslu, dan pemerintah daerah.

    Kalau sudah jadi keputusanKPU pusat, kami di provinsi dankabupaten kota hanya men-jalankan, tandasnya.(H68,J17-90)

    Pembatasan AlatPeraga Caleg Diprotes Revisi PKPU No 1/2013SEMARANG - Rencana Komisi PemilihanUmum (KPU) membatasi alat peraga kampanyecalon anggota legislatif ditentang. Aturan itudikhawatirkan membuat partisipasi masyarakatdalam pemilihan umum menjadi rendah.

    MEDAN - Lembaga Pemasyarakatan (LP)Kelas II A Labuhan Ruku di KabupatenBatubara, Sumatera Utara, rusuh, Minggu(18/8), pukul 17.00. Sejumlah ruangan terbakarakibat kejadian itu.

    Kerusuha itu mengingatkan peristiwa serupadi LP Tanjung Gusta, Medan. KementerianHukum dan HAM (Kemkumham) belum bisamenyebutkan jumlah korban termasuk narapi-dana yang kabur secara pasti. Yang jelas ada(napi kabur), dengan melompat pagar tembokLP. Jumlahnya sekitar 25-30 orang, kataHumas Direktorat Jenderal Pemasyarakatan(Ditjen Pas) Kemkumham Akbar HadiPrabowo, di Jakarta, Minggu (18/8).

    Kerusuha itu membuat warga panik.Sejumlah warga menuturkan, mereka melihatkobaran api yang membumbung tinggi dari LPyang berada di Desa Pahang, KecamatanTalawi, Batubara, sekitar pukul 17.00.

    Endi, salah seorang warga menyatakan, apisudah menghanguskan sebagian bangunan LP.Sampai pukul 20.00, napi masih menguasai LPLabuhan Ruku. Petugas masih bersiaga di

    depan LPdan belum dapat masuk.Petugas yang berasal dari berbagai satuan,

    mulai dari polisi, TNI hingga pihak sipir sudahberada di lokasi. Mereka bersiaga denganmenggunakan peralatan lengkap.

    Sementara dari dalam penjara para napi sem-pat memberikan perlawanan dengan melem-parkan berbagai benda ke arah petugas. Belumdiperoleh laporan adanya korban luka maupunmeninggal dunia akibat rusuh yang berujungpembakaran di LPitu.

    Informasi sementara penyebab kerusuhanyang didapatkan, kata Akbar, beberapa wargabinaan secara spontan menerobos pos peng-amanan dan menyerang petugas serta mem-bakar ruang Kepala Pengamanan LembagaPemasyarakatan (KPLP) dan ruang regis-trasi.Sampai saat ini (Semalam) masih adadua orang petugas di dalam blok belum dapatdiketahui keadaannya,ujarnya.Sandera

    Belum dapat dipastikan pula apakah adaunsur penyanderaan terhadap kedua petugasitu. Saat itu terdapat enam orang petugas jaga

    dan dua orang bantuan keamanan dari Polressetempat, imbuhnya.

    Dikatakan, LPLabuhan Ruku yang berada diKabupaten Batubara, dihuni oleh 867 penghuniberkapasitas sekitar 300 orang. Pihaknya masihmendalami penyebab kerusuhan terjadi.Lokasi LP letaknya cukup jauh dan butuhwaktu sekitar 45 menit dari Polres ke Lapas,kata Akbar. Kepala PLPLabuhan Ruku SutopoBerutu mengatakan, ada 30 napi pindahan yangkecewa karena tidak bisa dibesuk. Merekamemprovokasi napi lain untuk berbuatkerusuhan, kata dia.

    Kapolres Batubara, AKBP JP Sinagamenyatakan, pihaknya berhasil mengamankanempat orang napi yang kabur. Sementara ituseorang napi wanita yang akan melahirkantelah dievakuasi ke rumah sakit terdekat.Terdapat 26 napi wanita dalam LP tersebut.Tiga orang yang sesak nafas telah kamievakuasi ke LPTanjung Bale, imbuhnya.

    Sementara itu, Kapolres Labuhanbatu AKBPAchmad Fauzi Dalimunthe telah menyiagakanpersonelnya di sejumlah titik guna mengantisi-pasi sejumlah napi yang kabur. Kami sudahmonitor,kata Fauzi.(dtc,viva-90)

    JAKARTA - Komisi Pembe-rantasan Korupsi (KPK) meng-isyaratkan segera menahan WaliKota Bandung Dada Rosada yangmenjadi tersangka kasus dugaansuap terkait pemulusan perkarabantuan sosial Pemkot Bandung diPengadilan Tipikor Bandung.

    Tahapannya sudah selesai.Tetapi, biasanya penyidik meng-usulkan ke pimpinan (pena-hanan), kata Wakil KPK Bam-bang Widjojanto di sela-selapeluncuran Radio KanalKPK dikawasan Bundaran Hotel Indo-nesia (HI), Jakarta, Minggu (18/8).

    Sementara Kepala Biro HumasKPK Johan Budi Sapto Prabowomenambahkan, pihaknya menjad-

    walkan pemeriksaan Dada padaSenin (19/8) ini. Penjadwalanulang itu dilakukan karena Dadatidak hadir pada Jumat (16/8) lalu.

    KPK telah menetapkan DadaRosada sebagai tersangka. Ber-samaan dengan Dada, KPK jugamenetapkan mantan sekretarisdaerah (Sekda) Bandung, EdiSiswadi sebagai tersangka yangtelah telah ditahan Jumat kemarin.

    KPK juga telah menetapkanempat tersangka lainnya yaituWakil Ketua PN Bandung Se-tyabudi Tejocahyono, Toto Huta-galung, Asep Triana, dan Plt Ka-dinas Pendapatan Keuangan danAset Daerah (DPKAD), HerryNurhayat.(J13-90)

    SEMARANG - Mbah Bejo,paranormal asal Semarang dige-rebek warga di sebuah rumah kon-trakan di Jalan Candi PenataranSelatan RT 11 RW 03, KelurahanKalipancur, Ngaliyan atau tepat-nya di belakang TPU Bergota IINgaliyan, semalam, pukul 20.00.

    Saat penindakan itu, paranor-mal yang terkenal dalam mataacara sebuah stasiun televisiswasta itu, diduga sedang berduandengan seorang wanita berinisialA. Wanita berumur sekitar 30tahun itu diketahui telah bersuamiwarga Mustokoweni, SemarangBarat.

    Menurut H Mugi Raharjo,salah seorang warga setempat,

    warga merasa kesal dengan ulahparanormal tersebut.

    Lebih kurang empat bulan ter-akhir ini, Mbah Bejo yang tinggaldi rumah kontrakan itu tanpaseizin RT/RW setempat didapatiwarga kerap kali membawaseorang wanita yang sudahbersuami. Dia (Mbah Bejo-red)mengancam akan menyantet jikaada yang melarang atau men-gusiknya, ujarnya.

    Warga kemudian menyerahkanMbah Bejo dan pasangan kumpulkebonya ke Mapolsek SemarangBarat. Keduanya kemudiandibawa ke kantor polisi tersebutuntuk dimintai keterangan.(K44,H74-90)

    KPK Isyaratkan Tahan Wali Kota Bandung

    LPLabuhan Ruku Rusuh, 30 Napi Kabur Dipicu Bentrokan dengan Sipir

    SM/Antara

    RUSUH LABUHAN: Kerusuhan terjadi di Lembaga Pemasyarakatan (LP) Kelas II A Labuhan Ruku, SumateraUtara, Minggu (18/8). Kerusuhan dipicu bentrokan antara sipir dan narapidana.(30)

    Diduga Kumpul KeboParanormal Digerebek Warga

    300 WNI...(Sambungan hlm 1)

    Pada revolusi 2011, tidak adapetugas keamanan di lapangansehingga logistik sulit diperoleh.

    Kalau sekarang logistik masihterkendali. Kedutaan Besar Re-publik Indonesia di Mesir jugamembuka posko dan hotline

    komunikasi khusus dengan WNIdi sana, katanya.

    Pemerintah juga belum beren-cana menarik duta besar Mesir.

    Pihaknya mengimbau kepdaWNI untuk menunda kunjungtan-nya ke Mesir . Situasi Terburuk

    Kepala Pelaksana FungsiPenerangan Sosial Budaya KBRIDahlia Kusuma Dewi menje-

    laskan, pihaknya belum berencanamengevakuasi WNI di Mesir.

    KBRI intensif memantausemua WNI, baik di Kairomaupun yang bermukim di bebe-rapa kota provinsi, katanya.

    Menurut Dahlia, KBRImenambah giliran jam jaga poskoordinasi (posko) yang awal-nya 12 jam sehari menjadi 24jam. Sebelumnya, Duta Besar RI

    untuk Mesir Nurfaizi Suwandijuga menegaskan belum adaevakuasi.

    Namun, beberapa WNI darikalangan mahasiswa yang tinggaldi daerah rawan aksi unjuk rasaseperti di Bundaran MasjidRabiah Adawiyah, Kairo Timur,telah dievakuasi untuk sementarawaktu ke penampungan KBRI.(ant,viva-59)

    Jaringan...(Sambungan hlm 1)

    Selain itu, salah satu kelompokteroris, yakni kelompok Abu Ro-ban, melakukan banyak peram-pokan di Jawa dan Sumatera.Nilai perampokan mereka men-capai miliaran rupiah. Uang itulahyang digunakan untuk operasio-nal kamp latihan dan membelisenjata.

    Sementara itu, penyelidikanpolisi atas kasus penembakan tigapolisi di Tangerang menunjukkantitik terang.

    Kemarin, polisi menangkapIwan Priyadi alias Fidi (45), pemi-lik rental motor yang diduga

    meminjamkan kendaraannyakepada pelaku penembakan ang-gota Polri di Pondok Aren.

    Warga Kampung CijerukHilir, Cibeuti, Kawalu, Ta-sikmalaya, itu ditangkap sekitarpukul 07.00. Sejumlah orangdatang ke rumah Iwan dan meny-ergap.

    Belum ada keterangan resmidari polisi terkait penangkapanini. Ketua RT setempat Rohimmengaku tidak tahu detailpenangkapan. Ia hanya mendugabahwa motor Iwan dipinjam ataudisewa .

    Motornya jenis Mio, kataRohim saat ditanya tentang motoryang dipinjamkan Iwan ke seseo-rang. Istri Iwan, Dede Kurniasih,

    menyatakan hal serupa. Namun iatidak yakin suaminya terlibatdalam jaringan teror. Pelatihan Militer

    Kadiv Humas Mabes PolriIrjen Ronny F Sompie belummendengar informasi tersebut.

    Menyangkut penangkapanterduga teroris Safei di DesaKebarongan, Kecamatan Kem-ranjen, Kabupaten Banyumas,Ronny memastikan bahwayang bersangkutan merupakanjaringan Saepul yang ditangkapdi Jalan Malioboro, depan hala-man Hotel Anna GarudaYogyakarta, beberapa waktulalu.

    Safei yang kelahiran Ba-nyumas 7 Februari 1992 dan

    tamatan MTs di Kebarongan ter-sebut turut berlatih membuat bomrakitan bersama Rohadi dan SigitIndrajit yang telah ditangkapDensus 88. Mereka dilatihSepriano alias Mambo, ujarRonny.

    Ia menambahkan, Safei jugaterlibat dalam pelatihan militerdi Gunung Salak, Bogor, padaJanuari 2013 dan ikut mencaridana untuk jaringan terorisHalaqoh yang dipimpinRohadi.

    Dia mengetahui dan terlibatperencanaan teror terhadap umatBuddha dengan sasaran KedutaanBesar Myanmar. Rencana teroritu dapat digagalkan, ujarnya.(K24,D3,dtc,viva-59)

  • SENIN, 19 AGUSTUS, 2013

    Rekaman itu diputar dalamsidang pembacaan nota pembelaanatas terdakwa Serda Ucok TigorSimbolon di Pengadilan Militer II-11 Yogyakarta, Rabu (14/8).

    Menurut anggota LPSK, Irjen(Purn) Teguh Soedarsono, pena-yangan rekaman itu bukan suatuhal yang lumrah. Sebab, dilakukandalam sidang kasus penyeranganLP Cebongan sehingga dianggap

    tidak ada relevansinya.Apa tumon proses peradilan

    militer mengizinkan pemutaranvideo oleh kuasa hukum. Padahaltidak ada kaitannya langsungdengan perkara yang disidang-kan, katanya, Minggu (18/8).

    Dia menganggap, cara itu hanyauntuk mengundang opini dan sim-pati publik kepada terdakwa.Sementara, lanjut Teguh, usulan

    LPSK untuk menggunakantelekonferensi dalam pemeriksaansaksi, diabaikan oleh majelishakim.Barang Bukti

    Usulan itu (telekonferensi)kami sampaikan untuk mewujud-kan objektivitas proses hukum, tapidiabaikan oleh majelis. Tidak adakemauan dari pihak bersangkutanuntuk memanfaatkan dukungankinerja LPSK, Kanwil KumhamJogja, dan tim psikologi, tandas-nya. Dalam pandangan kriminologUGM Suprapto, pemutaran CCTVitu tidak menyalahi aturan sebab

    insiden Hugos Cafe berkaitandengan kasus penyerangan LPCebongan. CCTV Hugos adalahsalah satu barang bukti sehinggatidak keliru jika ditayangkan untukumum, ujarnya.

    Menurut Suprapto, langkahpemutaran CCTV itu patut diper-tanyakan apabila sidang sebelum-nya dilakukan secara tertutup.Namun dalam rangkaian pemerik-saan ini, sejak awal sidang digelarterbuka sehingga tidak ada alasanuntuk mempersoalan penayanganrekaman itu.

    Dia justru mempertanyakansikap beberapa pihak yang merasakeberatan dengan pengusutankasus Hugos. Menurutnya,perkara ini harus dibuka kembalikarena dengan cara itu bisa diketa-hui alasan pasti pembunuhanSerka Heru Santoso.(J1-90)

    LPSK Pertanyakan PenayanganRekaman CCTV Hugos Cafe

    MAGELANG - Korban ban-jir lahar dingin Kali Putih Kabu-paten Magelang membangunMonumen Lahar Dingin secaraswadaya. Monumen ini dimak-sudkan sebagai peringatan kepa-da warga yang tinggal di bantaransungai agar selalu waspada akanancaman lahar dingin.

    Monumen dibangun di perti-gaan Dusun Gemampang, DesaSirahan, Kecamatan Salam,Kabupaten Magelang. Monu-men ini terbilang sederhana,yakni sebuah batu besar yangdiberi tulisan Kampungku, Ben-canaku 090111.

    Tulisan ini mencuplik sebuahperistiwa banjir lahar besar pada9 Januari 2011. Saat itu, lahar din-gin dari Gunung Merapi meng-hancurkan ratusan rumah danmenewaskan salah satu wargaDesa Sirahan. Batu besar sebagaiprasasti itu diambilkan dari

    bebatuan yang terbawa lahar di-ngin.

    Batu tersebut menjebol tang-gul Kali Putih kemudian hanyutmelewati Dusun Salakan, Jetis,Glagah, Sirahan, dan terdampardi pohon beringin tua di pertigaanDusun Gemampang, Desa Sira-han. Saat itu ada ratusan batu rak-sasa yang menerjang Sirahan.

    Batu itu datang bersama lahar,kami tak pernah mengubahposisinya. Kami hanya memba-ngun alas untuk batu tersebut. Inimenjadi peringatan kepada kamiagar selalu waspada, kataperangkat Desa Sirahan, War-tono.Waspada

    Prasasti peresmian monumenditandatangani Kepala BappedaKabupaten Magelang RohadiPratoto dan anggota DPR AbdulKadir Karding. Acara ini jugadihadiri cawabup PKB Muha-

    mad Achadi. Mereka kamiminta meresmikan karena ber-jasa besar bagi para korbanlahar, kata tokoh masyarakatSirahan Syukur Ahadi.

    Peresmian ini ditandai denganpemotongan tumpeng, pemuku-lan gong sebanyak sembilan kalidan penandatanganan prasasti.Sebelumnya, warga menggelarsepeda gembira melewati sejum-lah titik jalan yang rusak akibathantaman banjir lahar 2011.

    Abdul Kadir Karding memintamasyarakat untuk selalu mewas-padai ancaman bencana dariGunung Merapi.

    Kepala Desa Sirahan Muryonomengungkapkan, jalan di desa-nya dibiarkan rusak sejak banjirlahar 2011 sampai sekarang.

    Kami minta akses jalan segeradibangun. Jalan yang hancurhanya 1,5 km jadi biayanya tidakbanyak,kata Muryono. (H66-90)

    Warga Swadaya Bangun Monumen Lahar Dingin Ingatkan Bencana Gunung Merapi

    SM/ MH Habib ShalehTANDA TANGANI PRASASTI: Anggota DPR Abdul Kadir Karding menandatangani prasasti dalam peresmianMonumen Lahar Dingin di Dusun Gemampang, Desa Sirahan, Kecamatan Salam, kemarin.(30)

    YOGYAKARTA - LembagaPerlindungan Saksi dan Korban (LPSK)mempertanyakan esensi penayanganclosed circuit television (CCTV) rekamankejadian penganiayaan Serka Heru Santoso, anggota Kopassus Grup 2 Kandang Menjangan.

  • SEMARANG - Petarungyang akan berlaga di Porprov2013 Banyumas, 8-13 Oktobermendatang, harus benar-benarmenguasai aturan baru.

    Dalam aturan baru itu, adabeberapa hal yang harus diper-hatikan, misalnya cara menen-dang dan memukul yang telahdiperbaharui. Jika petarung tidakmenguasai dengan benar, akanrugi sendiri.

    Jangan sampai petarung rugidengan kehilangan poin karena

    kesalahan nonteknis. Kamiberharap, pengkot/pengkab Ke-luarga Olahraga Tarung Derajat(Kodrat) harus memberikan porsiyang cukup untuk penguasaanaturan baru di pemusatan latihanyang digelar di masing-masingdaerah, kata pelatih TarungDerajat Jateng Madi Sudrajat,kemarin. Pelanggaran

    Kodrat Jateng, tuturnya, terusberupaya mensosialisasikan atu-ran baru kepada pengurus, pelatihdan petarung di Jateng. Sosialisasidilakukan dalam beberapa kesem-patan seperti invitasi tarung dera-jat dan kejurda yunior.

    Hal itu agar pertarungan diPorprov bisa berjalan lancar danenak ditonton. Jika petarungkurang menguasai atau menge-

    tahui aturan yang baru, pertarun-gan akan monoton karenapetarung takut salah. Di sisi lain,banyak dihentikan wasit karenaada kesalahan.

    Aturan baru ini agar per-tarungan lebih aman tanpamengurangi keindahan senitarung,ujarnya.

    Salah satu aturan baru itu ada-lah mengenai peringatan pe-langgaran. Apabila petarung me-lakukan pelanggaran dua kali, iaakan mendapat satu kali peringat-an dari wasit. Melakukan pelang-garan tiga kali, petarung mendapatdua peringatan. Setelah pelang-garan keempat, petarung akandidiskualifikasi.

    Sebelumnya, tiga kalipelanggaran mendapat satuperingatan oleh wasit. Kini aturanlabih tegas dan keras, tandasMadi. (H85,K18-70)

    SENIN, 19 AGUSTUS 2013

    JAKARTA - Usai liburLebaran, ajang balap Matic Race2013 bakal digulirkan kembali.Sesuai jadwal, kejuaraan yangbertajuk Pertamina Enduro-Comet-KYT-R9-BRTThe MasterOf Matic Race Champ 2013tersebut akan digelar di Indramayupada 7-8 September mendatang.

    Trendypromo Mandira selakupihak promotor memastikan eventitu bakal diikuti 400 pembalap.Mereka akan beradu cepat untukmeraih nilai tertinggi gunamemantapkan posisi di klasemenperolehan poin sementara.

    Kejuaraan yang berlangsungdi Indramayu nanti merupakanputaran yang ketiga. Sebelumnya,putaran pertama dan keduaberlangsung di Sentul (April) danSubang (Mei).

    Perolehan poin di putaranketiga ini sangat menentukanuntuk meraih juara. Tentu parapembalap akan berbuat maksimaluntuk merebut poin yang diingin-kan, kata pimpinan TrendypromoMandira, Helmy Sungkar diJakarta, kemarin.Lima Putaran

    Dia menyampaikan, kejua-raan Matic Race akan berlangsungselama lima putaran. Untuk putar-an keempat diselenggarakan diBandung pertengahan Oktober.Adapun, putaran terakhir dilang-sungkan di Kemayoran, Jakartapada akhir November hingga awalDesember mendatang. Menurut-nya, pembalap dari Pulau Jawasangat mendominasi event terse-but. Prediksi kami, putaran ketigadiikuti 400 starter. Mereka datangdari Jakarta, Banten, Jabar, Jateng,Jatim, dan Yogya. Tapi, daerah-daerah lain di Indonesia juga ambilbagian, terangnya.

    Pihaknya selalu optimistispembalap yang ikut serta terusmeningkat dibanding kejuaraan-kejuaraan sebelumnya.

    Di dua putaran sebelumnya,peserta selalu mengalami pening-katan sebanyak 18 persen. Seriperdana di Sirkuit Sentul diikutisekitar 350 pembalap dan serikedua diikuti hampir 400 peserta,ujar pria yang menyukai topi koboiini.

    Kejuaraan tersebut tak hanyauntuk peserta laki-laki. Pihak pro-motor juga membuka adu balapkhusus wanita. (K4-73)

    Penentuan Juaradi Seri Ketiga SOLO - Efri Meldy yang di

    musim sebelumnya menjadiasisten pelatih di klub baksetSatya Wacana Angsapura(SWA) Salatiga akhirnya ditun-juk menjadi pelatih kepala satu-satunya tim basket asal Jateng dikompetisi National BasketballLeague (NBL) Indonesia.Praktis, terpilihnya Efri meng-geser posisi pelatih sebelumnya,Simon Wang.

    Simontidak kami perpan-jang kontraknya karena dia inginkonsentrasi dengan keluarga.Setelah melalui sejumlah pertim-bangan, akhirnya kami tetapkanpilihan ke Efri, papar KabidPembinaan SDM PB Perbasiyang sekaligus anggota dewankomisaris Satya Wacana, DannyKosasih, Minggu (18/8).

    Selain posisi pelatih kepala,dalam susunan tim pelatih SatyaWacana juga mengangkat JerryLolowang sebagai asisten Efri.Jerry sendiri merupakan salah satupemain senior di tim asal KotaSalatiga itu. Potensi Jerry sebagaiasisten pelatih cukup bagus.Apalagi sebagai pemainprestasinya sudah mentok seiringusia yang juga sudah senior diban-ding rekan-rekan setim, tutur dia.Kejutan

    Terpilihnya Efri untukmenukangi Respati RagilPamungkas cs pada musimdepan bisa terbilang kejutan.Sebab, Efri yang sukses mem-

    bawa tim basket putra Jatengmeraih perak PON Riau 2012mampu mengalahkan sejumlahkandidat lain. Informasi yangdidapat Suara Merdeka, sejati-nya Satya Wacana sangatmenginginkan nama pelatih tim-nas basket putri proyeksi SEAGames 2013/Myanmar, WanAmran untuk memegang tim ini.Namun, karena alasan keluarga,akhirnya membuat Wan yangjuga eks arsitek Garuda KukarBandung itu memilih tetap ber-ada di Jakarta, sekaligus meme-gang tim IM Muba Hang Tuah.

    Kemampuan pria asal Bu-kittinggi Sumbar itu sebagaipelatih kepala sudah teruji di tigaseri NBLmusim lalu. Di Seri So-lo, Bali, dan Surabaya, Efri be-nar-benar memegang tim ini saatpelatih utama, Simon Wang,menunggu istrinya yang sakit.

    Saat ini Efri masih berada dikampung halamannya meski timsudah mulai berlatih sejak perte-ngahan Puasa lalu. Rencananya,Senin (19/8) ini Efri kembali keSalatiga dan langsung memim-pin persiapan NBL 2013-2014.(K15-73)

    SM/Setyo Wiyono

    LOLOS : Point Guard Satya Wacana Angsapura (SWA)Jerry Lolowang meloloskan diri dari adangan pemainSatria Muda Britama Jakarta dalam pertandingan NBLIndonesia di GOR Sritex Arena, beberapa waktu lalu. (73)

    Efri Meldi Gantikan Simon Wang Aturan Baru Harus Dikuasai

    MOSKOW - Sprinter asalJamaika, Usain Bolt, kembalimeraih medali emas.

    Dirinya berhasi meme-nangkan medali emas di nomor200 meter pada kejuaran duniaatletik di Rusia, Sabtu (17/8)waktu setempat.

    Bolt sukses mencatatkanwaktu selama 19,66 detik padakejuaraan tersebut. Dengan ini iamemastikan diri meraih gelar

    juara dunia keduanya setelahsebelumnya menang di 2009. Mo Farah

    Sedangkan untuk medaliperak diraih oleh Warren Weiryang juga rekan senegara Bolt.Weir yang memulai dari jalurdelapan berhasil memubukukanwaktu selama 19,79 detik.

    Di tempat ketiga atau yangmeriah medali perunggu adaCurtis Mitchell dari AmerikaSerikat dengan 20,04 detik.

    Sementara itu, pelari InggrisMo Farah berhasil meraih emasdi cabang lari 5.000 meter. Keme-nangan itu sekaligus membawa-nya menjadi juara dunia sekali-gus juara Olimpiade.

    Pelari berusia 30 tahun inimenorehkan waktu selama 13menit dan 26,99 detik, mening-galkan pelari dari Ethiopia, Ha-gos Gebrhiwet di posisi kedua.Sedangkan posisi ketiga didudu-ki pelari dari Kenya, IsisahKoech. (rtr,A4-21)

    CINCINNATI - VictoriaAzarenka berhasil menum-bangkan Jelena Jankovic dalambabak semifinal CincinnatiMaster 2013, Minggu (18/8)WIB. Kemenangan Azarenkasendiri diraih dengan tidakmudah dalam laga ini.

    Azarenka yang menjadi ung-gulan kedua ini, harus taklukpada set pertama oleh Jankovicdengan skor 4-6. Beruntung,Azarenka bisa bangkit danmembalikkan keadaan atas pete-nis yang menempati urutan ke-14 itu dengan menang 6-2.

    Pada set penentuan,Azarenka semakin tidak terben-dung dan berhasil menutupnyadengan kemenangan 6-3.Azarenka pun berhak melaju kefinal dengan menantang petenisunggulan pertaman, SerenaWilliams.

    Serena sendiri berhasil kefinal dengan mengalahkan Li Na

    pada babak semifinal. Serenaberhasil mengalahkan jagoanChina tersebut dalam dua set sajadengan skor 7-5, 7-5.

    Serena telah mengantongi15 gelar juara dalam 16 bulanterakhir ini berhasil menciptakankemenangan kedelapan darisembilan pertemuannya denganLi Na. Serena pun semakin per-caya diri atas kemenangan ini..

    Saat Anda terus menerusmenang, Anda akan sangat per-caya diri dan yakin akanmelakukan yang terbaik Sayatelah berlatih keras danmenikmatinya lebih dibandingmasa-masa lalu, ujar petenisasal Amerika Serikat ini.Nadal Vs Isner

    Sementara pada bagianputra, Rafael Nadal juga berhasilmelaju ke final.

    Pada semifinal, Nadal cukupmendapatkan perlawanan ketatdari petenis asal Rep Ceko

    Tomas Berdych. Akan tetapi,Nadal berhasil menutup keme-nangan pada set pertama denganskor 7-5.

    Pada set kedua, Berdychterus menekan jawara RogersCup tahun ini hingga berhasilmenyamakan kedudukan men-jadi 5-5. Akan tetapi, akhirnyaNadal berhasil menang denganskor akhir 7-6.

    Pada final nanti, Nadal akanberjumpa John Isner.Keberhasilan Isner dalam mela-ju ke final, tak lain karena keme-nangannya dalam menaklukkanJuan Martin del Porto dalam tigaset.

    Isner yang baru pertama kalimencatatkan kemenangan perta-manya atas Del Portro dalamlima pertemuan terakhir kedua-nya ini cukup bermain denganketat. Isner berhasil menangdengan skor 6-7(5), 7-6(9), 6-3.(rtr,A4-21)

    Azarenka Hadapi Serena di Final

    Hasil Pertandingan Sabtu (17/8) dan Minggu (18/8) malam

    Liga InggrisSwansea City 1 (Bony 82) - Manchester United 4 (Van Persie 34, 72,Welbeck 36, 90)Norwich City 2 (Whittaker 51, Van Wolfswinkel 71) - Everton 2 (Barkley61, Coleman 65)Arsenal 1 (Giroud 6) - Aston Villa 3 (Benteke 22, 61, Luna 85)West Bromwich Albion 0 - Southampton 1 (Lambert 90)Sunderland 0 - Fulham 1 (Kasami 53)West Ham United 2 (Cole 13, Noan 76)- Cardiff City 0Liverpool 1 (Sturridge 37) - Stoke City 0Crystal Palace 0 - Tottenham Hotspur 1

    Liga SpanyolValencia 1 (Costa 66)- Malaga 0Real Valladolid 1 (Ebert 31) - Athletic Club 2 (Susaeta 28, Munian 50)Real Sociedad 2 (Vela 42, Seferovic 70) - Getafe 0

    Liga JermanBorussia Mgladbach 3 (Kruse 20, Kramer 53, Daems 66) - Hannover 96 0Stuttgart 0 - Bayer Leverkusen 1 (Scwhaab 42)Werder Bremen 1 (Ekici 22) - Augsburg 0Wolfsburg 4 (Knoche 54, Vieirinha 61, Naldo 67, Kutschke 90) -Schalke 04 0Eintracht Frankfurt 0 - Bayern Muenchen 1 (Mandzukic 13)Freiburg 1 (Freis 77) - Mainz 05 2 (Zimling 64, Mueller 68)Hamburger SV 1 (Van der vaart 44) - Hoffenheim 5 (Firmino 5, 77,Volland 50, Modeste 67, 74)Nuernberg 2 - Hertha BSC 2

    Tampil tanpa Gareth Baleyang diisukan akan hengkang keReal Madrid, Spurs hanya sang-gup menang tipis 1-0, Minggu(18/8) malam.

    Satu-satunya gol dalam lagayang berlangsung di Selhust Parkini tercipta pada menit ke-50lewat titik penalti.

    Penalti diberikan setelahDean Moxey menahan bolaumpan silang Aaron Lennondengan tangan.

    Striker yang baru diboyongdari Valencia, Roberto Soldadomaju sebagai eksekutor. Tanpa

    kesalahan dia membobol ga-wang Palace.

    Skor 1-0 untuk kemenanganThe LilyWhites bertahan hinggaakhir pertandingan. Hasil inimembuat tim besutan AndreVillas-Boas untuk sementaramenempati peringkat ketujuh.Lebih Dominan

    Peluang pertama untuk Spurshadir pada menit kedelapan.Danny Rose mengirim umpansilang dari sisi kiri dan Soldado

    menyambutnya dengan sun-dulan. Tapi, bola melambung.

    Spurs yang tampil lebih do-minan kembali menebar ancam-an pada menit ke-13. MoussaDembele melepaskan tem-bakan dari luar kotak penalti,tapi bola masih melayang diatas mistar. Meski ungguldalam penguasaan bola,tim tamu kesulitan untukmembongkar pertahananPalace.

    Sontekan Soldadomeneruskan ten-dangan bebasGylfi Sigurd-sson pada me-nit ke-21 takmengarahke gawang.(rtr,A4-21)

    Bolt Raih Emas 200 Meter

    SM/reuters

    Mo Farah

    Soldado Menangkan Spurs LONDON - Tottenham Hotspurharus bersusah payahmenaklukkan tim promosi,Crystal Palace di pekan perdanaPremier League.

    SM/reuters

    KEPALKAN TANGAN: Victoria Azrenka mengepalkantangan kirinya setelah memenangkan pertandingan semi-final . (21)

    SM/reuters

    RAYAKAN GOL:Roberto Soldado bersama rekannyaSigurdsson merayakan gol ke gawang Crystal Palace. (21)

    Cabang Tarung Derajat

  • Ketua Umum PSCS, H FaridMaruf, optimistis mampu mewu-judkan target tiga angka. Pasalnya,Taryono cs punya modal bagus,yakni persiapan matang, spirittinggi, dan semua pemain siaptempur.

    Skuad besutan Gatot Barno-wo juga diuntungkan karena per-tandingan tak di kandang lawan,tapi di Stadion Madya Magelang.Lokasi pertandingan yang masih

    ada di Jawa Tengah itu membuatLaskar Nusakambangan bakalseperti bertanding di kandangsendiri. Suporter Laskar Nusa-kambangan (Lanus) pun dipasti-kan akan ngelurugke Magelang.

    Partai itu sangat vital. Karena,jika meraih tiga poin, peluang kesemifinal akan terbuka lebar. Saatini, dari tiga laga di babak 12 besar,PSCS menang dua kali dan kalahsekali.

    Taryono cs sudah berangkatke Magelang pada pukul 06.00kemarin dan tiba di Magelangpukul 10.30. Pemain yang dibawa18 orang.Habis-habisan

    Lebih lanjut Maruf memintasemua pemain tampil habis-habisan. Tidak hanya target me-nang saja yang harus diraih, tapijuga wajib mencetak gol sebanyakmungkin ke gawang lawan.Upaya itu dilakukan, karena agre-gat gol akan menentukan nasibtim. Tapi saya minta pemain ja-ngan terbebani. Tetap main sesuaiinstruksi pelatih.

    Seperti biasa, jika menang diluar kandang, tim akan mendapatbonus Rp 25 juta.

    Untuk menambah motivasipemain, Bupati Tatto S Pamujiakan datang langsung ke StadionMadya. Hari ini, Bupati adaacara di Yogyakarta. Besok sorepulangnya menyempatkan keMagelang.(bd-73)

    Sore ini Dijamu Persisko

    SENIN, 19 AGUSTUS 2013

    SOLO -Nasib Persis So-lo versi Liga

    Prima Indo-nesia Spor-

    tindo (LPIS)makin tak me-nentu. Bahkan,

    setelah tak mampu membayarkantunggakan gaji pelatih danpemain, manajemen tim berjulukLaskar Sambernya dikabarkantidak bisa dihubungi lagi.

    Manajemen seperti lost con-tact. Nomor telepon tidak pernahaktif bahkan disms juga selalu takdibalas, jelas striker Persis LPIS,Ferry Anto, Minggu (18/8).

    Ferry menyatakan, dirinyadan beberapa pemain lain sudah

    mencoba menghubungi jajaranmanajemen. Baik sang manajer,Joni Sofyan Erwandi, maupunsekretaris manajer, HeryPurnomo, pasca-Lebaran. Lang-kah ini diambil untuk kembali me-nanyakan nasib kelanjutan Persisdi putaran kedua, termasuk tung-gakan gaji yang belum dibayar.Dua Laga Kandang

    Kami bertanya lagi karenajanji manajemen memenuhi tuntu-tan kami sebelum Lebaran tidakpernah dipenuhi. Ini kok setelahLebaran malah sama sekali meng-hilang. Kami tak ingin manajemenmalah lepas tangan dan melarikandiri, tutur pemilik nomor pung-gung 17 yang selalu diminta men-jadi juru bicara pemain itu.

    Berdasarkan jadwal terbaruDivisi Utama yang dirilis PTLPIS, I Komang Putra (IKP) cslangsung mengawali putarankedua dengan melakoni dua lagakandang berturut-turut. MenjamuPersibangga Purbalingga (25/8)dan menerima kehadiran PSSSleman dalam laga penuh gengsiempat hari kemudian (29/8).

    Adapun Manajer Persis LPIS,Joni Sofyan Erwandi membantahdirinya sulit dihubungi. Pria yangjuga pengusaha transportasi itumengaku akan segera berkoordi-nasi internal untuk menghadapidua laga akhir bulan ini. Kamiberharap gaji pemain untuk Meidapat dilunasi secepatnya, harapJoni. (K15-73)

    Optimistis RaihTiga PoinCILACAP -Wajib menang!Itulah tekad PSCS Cilacapsaat dijamu Persisko TanjungJabur Barat (Tanjabar), Jambi,dalam putaran kedua babak 12besar Divisi Utama LI, di Stadion Madya, Magelang, sore ini.

    Nasib Persis LPIS Tak Menentu

    WIJ

    AY A K U S

    UM

    A

    PSCS

  • Pemerintah berkewajiban seca-ra mutlak untuk mengungkap terordan serangan terhadap polisi. Se-rangan-serangan terhadap aparatpolisi yang telah memakan korbanjiwa sekaligus juga serangan danancaman terhadap masyarakat.Polisi, sebagai aparat negara yangbertanggung jawab pada keamananmasyarakat, menyandang kehor-matan institusional untuk berdiri didepan warga masyarakat melawansegala bentuk ancaman keamanandan ketidaktertiban.

    Dua orang polisi tewas ditembakdi Tangerang. Sepekan sebelum-nya, seorang anggota polisi tewasditembak orang tidak dikenal di JalanCiputat Raya, Jakarta. Tiga pekanlalu, anggota Polsek Gambir meng-alami luka-luka, juga akibat tembak-an. Serangan-serangan yang terjadiberuntun itu bisa dikategorikan da-lam peristiwa kriminalitas yang tidakbiasa. Tidak tertutup kemungkinan,serangan terhadap polisi dilakukansecara terorganisasi.

    Jika serangan tersebut hanyamerupakan tindak kriminal individualatau kelompok kriminal yang tidakterorganisasi, pengungkapan kasusitu tetaplah penting. Mengapa bisaterjadi rentetan serangan terhadapaparat keamanan? Adakah faktor-faktor lain, baik internal kepolisianmaupun eksternal, yang menye-babkan intensitas serangan mening-kat? Misalnya saja, kepemilikan sen-jata api oleh warga sipil perlu ditelitidan dievaluasi.

    Senjata api yang beredar dimasyarakat bisa berupa senjataapi rakitan atau senjata api selun-dupan. Dengan Rp 3 juta untuksenjata api rakitan, atau Rp 15-20juta untuk senjata api selundupan,tidak sulit bagi warga sipil memilikisenjata api secara ilegal. MenurutIndonesia Police Watch (IPW),saat ini merupakan masa palingmarak keberadaan senjata api.Ada sekitar 18 ribu senjata apiyang beredar di tangan wargasipil.

    Jumlah riil senjata api yangberedar di masyarakat bisa jauhlebih tinggi. Peredaran senjata apitidak bisa dibiarkan karena tanpapenertiban yang tegas, peredarandan kepemilikan senjata api ilegalakan sampai pada situasi tidak terk-endali dan membahayakan masya-rakat serta negara. Persebaran sen-jata api ke kelompok-kelompok kri-minal terorganisasi seperti kelompokteroris misalnya, berisiko memuncul-kan ancaman yang lebih besar lagi.

    Di luar faktor peredaran senjataapi, pemerintah harus serius meneli-ti kasus-kasus serangan terhadapaparat polisi. Pemerintah tidak bisabekerja sendiri, tetapi perlu meli-batkan pihak-pihak independenuntuk membantu pengungkapankasus tersebut secara tuntas, se-hingga dapat didefinisikan secarajelas langkah-langkah pencegahandan strategi keamanan selanjutnya.Sekali lagi, teror terhadap polisi ada-lah teror terhadap masyarakat.

    SENIN, 19 AGUSTUS 2013

    BELUM lagi dilantik, Ganjar Pranowo telah mela-kukan gebrakan, di antaranya menolak fasilitas mobilmewah, meninjau ulang alokasi dana bansos, danmemotong anggaran pelantikan. Tiga gebrakan itu men-gacu pada tekad untuk menghemat anggaran. Ke manaanggaran yang bisa dihemat itu akan disalurkan?

    Ahok, Wagub DKI Jakarta mengatakan, pejabatharus menciptakan keadilan sosial seperti amalan silakelima Pancasila, bukan sekadar memberikan bantuansosial. Tugas pemimpin adalah memanfaatkan kekuatanuntuk menjamin keadilan sosial bagi seluruh warga,sedangkan pemberian bansos dapat dilakukan olehsemua orang.

    Prinsip itu secara konsisten dilaksanakan Jokowi-Ahok, di antaranya dengan menghapus sekolah bertarafinternasional, pembangunan rusun, serta menormalisasisungai dan waduk.

    Sebagai gubernur terpilih, Ganjar memiliki kekuatansama dengan Jokowi untuk memberikan keadilan sosialbagi 32,64 juta warga atau sekitar 13,54% dari jumlahpenduduk Indonesia (BPS Jateng 2011).

    Sebagai pengambil kebijakan dia berhak menen-tukan besaran alokasi anggaran terhadap sektorpelayanan dasar (pendidikan, kesehatan, dan penangan-an kemiskinan). Ganjar juga memiliki wewenang meng-ubah arah kebijakan yang cenderung mengalokasikanlebih besar dana bantuan sosial dibanding untukpelayanan dasar.

    Dari total APBD perubahan 2011 (Rp 7,7 triliun), 5%(Rp 384 miliar) dihabiskan untuk dana bansos yangdisalurkan melalui lima SKPD (Disnakertrans, Dinkop,BPMD, Dinsos, dan Badan Ketahanan Pangan) di luardana bantuan bencana alam. Alokasi tersebut menjaditerbesar kedua di Indonesia, setelah Aceh yang menga-lokasikan 8%.

    Pun tahun 2012, besar alokasi bansos tidak diimban-gi mekanisme penyaluran dan pengawasan yang baiksehingga rawan penyimpangan. Ini terlihat dari temuanBPK, dari Rp 458,7 miliar dana hibah, Rp 165 miliarbelum disertai laporan pertanggungjawaban.

    Bandingkan dengan dana sektor pendidikan 2011yang hanya 3% (Rp 264,581 miliar) atau penanganankemiskinan 4% (Rp 309,469 miliar). Jika dirinci lebihdetail, alokasi pendidikan per siswa dalam setahun hanyaRp 40.712.

    Angka tersebut didapat dari total anggaran pendidik-an (Rp 264 miliar) dikurangi biaya belanja pegawai (Rp85,932 miliar) dibagi 5.244.520 siswa wajib belajar(BPS 2011-2012), dan dibagi lagi dengan indeks kema-halan. Alokasi tersebut hanya mampu menyekolahkananak usia sekolah laki-laki selama 7,62 tahun dan perem-

    puan 6,58 tahun. Ini menandakan tidak ada satu pun anakdi Jateng dapat memenuhi wajib belajar 9 tahun denganbantuan APBD provinsi, padahal pendidikan adalahpintu masuk perbaikan kualitas pembangunan manusia.Reformasi Birokrasi

    Sama halnya dengan alokasi anggaran untuk pena-nganan kemiskinan yang hanya Rp 42.108/ pendudukmiskin/ tahun dan anggaran kesehatan Rp. 25.848/orang/ tahun. Kemelemahan komitmen tersebut menja-di penyebab Jateng hanya menduduki peringkat 15 dari33 provinsi dalam Indonesia Governance Index (IGI)2012 yang dikeluarkan Partnership. Jauh tertinggaldibanding provinsi lain di Jawa, seperti DIYpada posisi1, Jatim posisi 2, DKI Jakarta posisi 3, dan Jabar posisi14.

    Berdasarkan data itu, anggaran yang dihemat Ganjar

    hendaklah dialokasikan untuk menambah anggaranpelayanan dasar, sebagai bagian dari proses menciptakankeadilan sosial bagi masyarakat.

    Di sisi lain, keadilan sosial tak hanya dilakukan mela-lui komitmen anggaran tapi juga implementasi tata kelo-la pemerintahan yang baik. Good governance tidak akanberjalan baik tanpa birokrasi ideal selaku mesin pengger-ak, sekaligus pelaksana kebijakan. Salah satu syarat idealadalah ada efektivitas dan efisiensi dalam kinerjaataupun anggaran belanja birokrasi.

    Berdasarkan data belanja realisasi APBD 2011, daritotal belanja pegawai dibagi total realisasi belanja pro-gram provinsi maka terjadi overhead61%. Persentase inimenunjukkan bahwa birokrasi Jateng berbiaya tinggidan mengidap overbureaucratic. Untuk melihat adatidaknya kecenderungan overbureaucratic atauketimpangan jumlah personel dengan beban kerja,langkah pertama yang harus dilakukan Ganjar danjajarannya adalah analisis jabatan dan analisis bebankerja.

    Jika terbukti, dapat dilakukan rightsizing, penyusu-tan pegawai dan jabatan struktural di birokrasi, serta pen-empatan orang pada struktur yang tepat agar mampubekerja optimal. Setelah itu, menyusun job descriptionyang jelas sehingga masing-masing aparatur menge-tahui fungsinya.

    Efisiensi dapat dilakukan melalui penghematan ang-garan. Setelah melakukan rightsizing dan menysun jobdescription, Pemprov dapat menyusun anggaran berba-sis kinerja, untuk menurunkan angka overhead sekaligusmenciptakan birokrasi miskin struktur kaya fungsi.

    Keberhasilan pembenahan birokrasi di daerahdipengaruhi kuatnya kepemimpinan gubernur. Melihatrekam jejaknya, Ganjar seharusnya bisa menjadipemimpin dalam membenahi birokrasi. Apabila itudikerjakan, ia akan dikenal sebagai pemimpin yangmampu menciptakan keadilan sosial bagi 13,54%masyarakat Indonesia. (10)

    Arif Nurdiansah, Staf Knowledge & ResourceCenter Partnership for Governance Reform

    Polisi Diteror, Warga Terancam

    Pekan lalu, hampir seluruh me-dia massa menyajikan dramamanusia tentang ketertangkaptan-ganan Rudi Rubiandini, KepalaSatuan Kerja Khusus PelaksanaKegiatan Usaha Hulu Minyak danGas (SKK Migas). Mantan wakilmenteri Energi dan Sumber DayaMineral ini diduga menerima uangsenilai Rp 8,13 miliar dari pemilikKernel Oil Pte Ltd. Jumlah uangdalam peristiwa ini tercatat sebagairekor operasi tangkap tangan olehKomisi Pemberantasan Korupsi(KPK).

    Media di Jawa Tengah juga me-ngetengahkan drama tentang Sa-triya Teguh Subroto, mantan kepalaDinas Kebersihan dan PertamananSolo. Terdakwa kasus korupsi pro-yek pengadaan taman itu dijemputoleh petugas Kejaksaan NegeriSurakarta di ruang rawat RSUPdok-ter Kariadi Semarang, dan langsungdikirim lagi ke Lembaga Pema-syarakatan Kedungpane. Satriyadinyatakan sudah sembuh, danpihak rumah sakit menegaskanindependen dalam pelayanan, tidakmendiskriminasi.

    Drama manusia dalam kemelutkorupsi seolah-olah makin menjadiwarna yang mendominasi kesehari-an kehidupan kita sekarang. Ketikateknologi informasi makin menyatu-kan seluruh manusia tanpa sekat,maka penilaian terhadap perilakuseseorang juga akan cepat terbacahingga ke relung-relung detail yangtak pernah terbayangkan sebelum-nya. Kesepakatan dan ketidaksepa-katan dalam persepsi tentang pem-berantasan korupsi menjadi warnayang memperkuat pembentukanopini.

    Banyak yang tidak menyangka,Rudi Rubiandini tertangkap tangandalam operasi KPK. Pun kita mung-kin membayangkan bagaimanaperasaan Satriya Teguh Subrotodan keluarganya ketika mendapathukuman sosial diusir dari rumahsakit. Kolega Rudi kaget, karenaselama ini dosen berprestasi dialmamaternya itu dikenal sebagaisosok yang ideal dan kritis. Apakahkekuasaan yang memberi peluanguntuk mengembangkan keinginan-keinginan, telah menjerat manusiaseperti Rudi?

    Realitasnya, seperti itulah yangbanyak tergambarkan. Kejahatanluar biasa itu mempurukkan orang-orang yang tak ternyana. Bukankahkisah-kisah itu adalah bagian daridrama manusia? Orang baik de-ngan standar seperti apakah yangakhirnya terbebas dari godaanpenyelewengan kekuasaan? Paratokoh muda harapan masa depanbangsa sekualitas apa yang mampumembebaskan diri dari kemungkin-an jerat sistem dan struktur kekua-saan, sehingga tetap istikamahdengan integritasnya?

    Kita seharusnya belajar ba-nyak dari ayat-ayat qauniyah diseputar penegakan hukum keja-hatan korupsi di Tanah Air. Rudi,juga Satriya adalah bagian dari itu,dan reaksi orang-orang di sekitarmereka patut dipahami sebagaiekspresi hukuman sosial. Hukumyang menjangkau masih diperkuatoleh sikap lingkungan sosial parakoruptor. Kondisi semacam inilahyang seharusnya kita bangununtuk menciptakan atmosfer pen-jeraan. Atmosfer takut sekaligusatmosfer antikorupsi.

    Manusia dalam Kemelut Korupsi

    Rudi Rubandini ditangkap, ITB minta maaf.

    Gupak suap ora ngombe minyake...

    * * *Parpol diingatkan patuhi aturan main

    dalam pemilu legislatif.

    Lagunya ajeg, Purwodadi kuthane...

    (Di pojok sini, aturan mainnya jelas)

    Penyaluran Dana yang Dihemat

    Anggaran yang bisa dihemat Ganjar hendaklah dialokasikan

    untuk menambah anggaranpelayanan dasar

    KEBUNTUAN proses negosiasi antarapemerintahan sementara Mesir dan pen-dukung Mursi membawa akibat fatal dilapangan. Korban terus berjatuhan dalamjumlah besar, kendati terdapat beberapa per-nyataan yang berbeda. Kementerian Kese-hatan Mesir melaporkan pada Jumat (16/8/13)setidak-tidaknya 173 orang tewas dan ribuanlainnya luka-luka.

    Adapun kelompok Penyelamat Legiti-masi pendukung Mursi menyebut angka2.000 orang tewas akibat serangan gabunganmiliter dan polisi antihuru-hara terhadap aksiduduk di sekitar Masjid Rabah al-Adawiy-yah dan Lapangan Al-Nahdhah.

    Setelah kegagalan mediasi beberapapihak luar, jurang perbedaan antara dua ke-lompok yang bertikai ini tidak makin men-dekat, bahkan sebaliknya makin jauh. Ke-lompok Ikhwan tetap bergeming dari tuntutanawal, yaitu pembebasan dan pemulihan ke-kuasaan Presiden Mursi. Sikap kaku Ikhwanbagaimanapun turut memberi andil terhadapkeberlarut-larutan krisis.

    Mereka bahkan tak menanggapi seriusgagasan sejumlah ilmuwan yang meng-usulkan solusi tengah dengan mengem-balikan kekuasaan Mursi secara simbolisdan pemerintahan diserahkan kepadaperdana menteri kompromi yang disepakatikedua pihak. Padahal, itu formula solusipaling dekat dengan aspirasi mereka diban-dingkan dengan beberapa formula lainkendati pemerintahan Mesir dan militerdipastikan menolak.

    Kelompok pemerintah berpandangan,sikap Ikhwan makin tidak realistis. Menurutmereka, situasi sudah berubah dan proses poli-tik telah berjalan jauh, tak mungkin mundur.Ikhwan dianggap memaksakan kehendakdengan tetap menurunkan massa dan aksiduduk dalam waktu panjang. Mereka jugadituduh mengeksploitasi kaum ibu dananak-anak untuk turut serta dalam aksi itu.

    Kesabaran pasukan keamanan, menurutbeberapa televisi pendukung pemerintah,telah habis setelah mereka menangkap tangansejumlah pria bersenjata dengan stok pelurudalam jumlah besar. Stasiun televisi Al-Arabiya bahkan menayangkan secara beru-

    lang-ulang momen penangkapan itu dan pelu-ru yang dibawa. Penulis sedikit ragu denganperistiwa tersebut jika melihat mimik danpembicaraan orang yang tertangkap itu.

    Sementara kelompok Ikhwan sangatmeyakini, mereka memiliki hak membelapresiden yang terpilih secara demokratis.Apalagi, aksi itu dilakukan dengan caradamai: mereka melakukan berbagai kegiatandi area aksi duduk itu seperti pertandingansepak bola mini mirip futsal, penampilan kre-ativitas seni, dan permainan anak-anak

    dengan sara-na cukup lengkap. Se-sekali mereka berorasi danberdemonstrasi pada waktu yang ditentukan.

    Mereka juga berpandangan, keterlibatansejumlah kekuatan internasional untukmemediasi ternyata tak lebih dari upaya lainpemerintah Mesir untuk melunakkan aksimereka. Internensi

    Pemerintahan Mesir juga memandang,keterlibatan pihak internasional sudah terlalujauh, dianggap bentuk intervensi urusan da-lam negeri. Solusi politik sepertinya hampirtak bisa diharapkan untuk saat-saat ini.

    Pemerintah Mesir melihat aksi pen-dukung Mursi sudah menjurus pada ancamankeamanan nasional. Itu tak hanya menggang-gu kepentingan umum dengan menutup jalanprotokol, tetapi juga membawa dampak seriusterhadap keamanan secara umum. Penulis

    bisa memahami bahwa aksi itu bisa meng-ganggu kepentingan publik tetapi tak mema-hami apa yang dimaksud mengancamkeamanan Mesir.

    Namun seberapa pun besar gangguan itujelas tidak bisa menjadi alasan pihak keaman-an untuk menggunakan cara kekerasan yangmengakibatkan hilangnya nyawa dan jatuh-nya korban luka dalam jumlah sangat besar.Tindakan itu brutal dan antikemanusiaan.Hampir semua kekuatan internasionalmengecam keras kebrutalan itu. Bahkan,ElBaradei, wapres pemerintahan sementara,yang merupakan aktor kunci penjatuhanMursi dan tokoh sentral pemerintahansementara, menyatakan mengundurkan diriakibat terjadinya peristiwa itu.

    Mudah diprediksi, kegagalan solusi poli-tik selalu membawa dampak buruk terhadapsituasi di lapangan. Tetapi apakah kondisi

    Mesir akan memburuk setelah tragedi ber-darah itu? Yang pasti tak ada tanda-tanda

    kedua pihak bisa mencapai kompromi sete-lah kegagalan serangkaian mediasi interna-sional. Pemberlakukan situasi darurat sela-ma sebulan oleh pemerintahan sementaramenambah kecemasan terus memburuknyasituasi. Sasaran pemberlakuan hukum itutentu tokoh-tokoh Ikhwan dan pendu-kungnya.

    Dengan status baru itu, pihak keamananmemiliki wewenang besar untuk menang-kap pihak-pihak yang dicurigai menggang-gu keamanan sekalipun tak ada bukti yang

    mendukung. Kelompok Ikhwan sepertinyaakan kembali digiring ke penjara-penjarabawah tanah di Kairo sebagaimana terhadapmassa Nasser dan Mubarak.

    Pihak Ikhwan tak sedikit pun menam-pakkan sikap untuk mundur dari tuntutanyang dipandangnya sah dan benar kendatirepresi yang mereka terima begitu berat.Mereka terus membangun konsentrasi-kon-sentrasi massa baru setelah aksi duduk merekadi Rabah al-Adawiyyah dan Lapangan al-Nahdhah dikepung dan dibubarkan secarapaksa. Banyaknya korban tewas dan terlukatak menyurutkan pemuda Ikhwan untuk terusmemperkuat barisan. (10)

    Dr Ibnu Burdah MA, pemerhatimasalah Timur Tengah dan dunia Islam,dosen UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

    Masa Depan MesirOleh Ibnu Burdah

    Oleh Arif Nurdiansah

    Berhubung email lama mengalami gangguan, kini kirimkan artikel

    wacana nasional (hal 6) ke: [email protected] maksimal 7.000 karakter with

    space, sertakan pasfoto pose santai. (Red)

    Email Baru

    Wakil Pemimpin Redaksi : Gunawan Permadi. Redaktur Senior: Sri Mulyadi, AZaini Bisri, Heryanto Bagas Pratomo. Redaktur Pelaksana : Ananto Pradono, Murdiyat Moko, Triyanto Triwikromo. Koordinator Liputan: Hartono, Edy Muspriyanto. Sekretaris Redaksi : EkoHari MudjihartoStaf Redaksi :Soesetyowati, Cocong Arief Priyono, Zaenal Abidin, Eko Riyono, Darjo Soyat , Ghufron Hasyim, Muhammad Ali, Dwi Ani Retnowulan, Bambang Tri Subeno, Simon Dodit, Budi Surono, Renny Martini, Diah Irawati, Agustadi,Gunarso, Mohammad Saronji,Ahmad Muhaimin, Bina Septriono, Nugroho Dwi Adiseno, Nasrudin, M.Asmui, Ali Arifin, Sri Syamsiyah LS, Gunawan Budi Susanto, Imam Nuryanto, Arwan Pursidi, Arie Widiarto, Zulkifli Masruch, Agus Fathudin Yusuf, Petrus Heru Subono, Tavif Rudiyanto, Dwi Ariadi, M Jokomono,Saroni Asikin, Purwoko Adi Seno, Karyadi, Arswinda Ayu Rusmaladewi, Maratun Nashihah, Mundaru Karya, Sarby SB Wietha, Mohamad Annas, Kunadi Ahmad, Ida Nursanti, Aris Mulyawan, Setyo Sri Mardiko, Budi Winarto, Sasi Pujiati, Hasan Hamid, Rony Yuwono, Sumaryono HS,M Norman Wijaya, Surya Yuli P, A Adib, Noviar Yudho P, Yunantyo Adi S, Fahmi Z Mardizansyah, Saptono Joko S, Dian Chandra TB, Roosalina, Dicky Priyanto, Hasan Fikri, Tri Budianto. Litbang :Djurianto Prabowo ( Kepala ),Dadang Aribowo. Pusat Data & Analisa: Djito Patiatmo-djo (Kepala). Personalia:Sri Mulyadi (Kepala), Priyonggo. RedakturArtistik: Putut Wahyu Widodo (Koordinator), Toto Tri Nugroho, Joko Sunarto, Djoko Susilo, Sigit Anugroho. Reporter Biro Semarang : Edi Indarto ( Kepala), Widodo Prasetyo (wakil), Sutomo, Irawan Aryanto, Moh.Kundori, Adhitia Armitrianto, Rosyid Ridho, Yuniarto Hari Santosa, Maulana M Fahmi, Fani Ayudea, Hartatik, Leonardo Agung Budi Prasetya, Modesta Fiska Diana, Royce Wijaya Setya Putra, Wahyu Wijayanto. Biro Jakarta : Hartono Harimurti, ( Kepala), Wahyu Atmadji, FauzanDjazadi, Budi Yuwono, Sumardi, Tresnawati, Budi Nugraha, RM Yunus Bina Santosa, Saktia Andri Susilo, Kartika Runiasari, Mahendra Bungalan Dharmabrata, Wisnu Wijarnako. Biro Surakarta : Budi Cahyono ( Kepala ), Won Poerwono, Subakti ASidik, Joko Dwi Hastanto, BambangPurnomo, Anindito, Sri Wahyudi, Setyo Wiyono, Merawati Sunantri, Sri Hartanto, Wisnu Kisawa, Achmad Husain, Djoko Murdowo, Langgeng Widodo, Yusuf Gunawan, Evi Kusnindya, Budi Santoso, Irfan Salafudin, Heru Susilowibowo, Basuni Hariwoto, Khalid Yogi Putranto, BudiSantoso. Biro Banyumas :Sigit Oediarto (Kepala), Khoerudin Islam, Budi Hartono, Agus Sukaryanto, RPArief Nugroho, Agus Wahyudi, M Syarif SW, Mohammad Sobirin, Bahar Ibnu Hajar, Budi Setyawan. Biro Pantura :Trias Purwadi (Kepala), Wahidin Soedja, Saiful Bachri, NuryantoAji, Arif Suryoto, Riyono Toepra, Muhammad Burhan, M Achid Nugroho, Wawan Hudiyanto, Cessna Sari, Bayu Setiawan, Teguh Inpras Tribowo, Nur Khoerudin. Biro Muria :Muhammadun Sanomae (Kepala), Prayitno Alman Eko Darmo, Djamal AG, Urip Daryanto, Sukardi, AbdulMuiz, Anton Wahyu Hartono, Mulyanto Ari Wibowo, Ruli Aditio, Moch Noor Efendi. Biro Kedu/DIY: Komper Wardopo (Kepala), Doddy Ardjono, Tuhu Prihantoro, Sudarman, Eko Priyono, Henry Sofyan, Sholahudin, Nur Kholiq, Amelia Hapsari, Supriyanto, Sony Wibisono. DaerahIstimewa Yogyakarta: Sugiarto, Asril Sutan Marajo, Agung Priyo Wicaksono, Juili Nugroho. Bandung :Dwi Setiadi . Koresponden : Ainur Rohim (Surabaya). Alamat Redaksi : Jl Raya Kaligawe KM 5 Semarang 50118.Telepon : (024) 6580900 ( 3 saluran ), 6581925. Faks : (024)6580605. Alamat Redaksi Kota : Jl Pandanaran No 30 Semarang 50241. Telepon : (024) 8412600. Manajer Iklan :Bambang Pulunggono. Manajer Pemasaran: Berkah Yuliarto, Manajer Markom: Yoyok Gumulyo. Manajer Riset dan Pengembangan : Adi Ekopriyono. ManajerTU :Amir AR. Manajer Keuangan : Dimas Satrio W. Manajer Pembukuan : Kemad Suyadi. Manajer Logistik/Umum : Adi P. Manajer Produksi: Bambang Chadar. Manajer HRD: Budi Susanto. Alamat Iklan/Sirkulasi/Tata Usaha:Jl Pandanaran No 30 Semarang 50241.Telepon: (024) 8412600. Faks : (024) 8411116, 8447858. HOT LINE 24 JAM024-8454333 REDAKSI: (024) 6580900 Faks (024) 6580605 e-mail : [email protected]. Dicetak oleh PTMasscom Graphy, isi di luar tanggung jawab percetakan.

    Direktur Operasional : Hendro BasukiDirektur Pemberitaan : Sasongko Tedjo

    Direktur SDM : Sara Ariana Fiestri

    Pendiri : H HetamiKomisaris Utama : Ir Budi Santoso

    Pemimpin Umum: Kukrit Suryo WicaksonoPemimpin Redaksi : Amir Machmud NS

    Terbit sejak 11 Februari 1950PT Suara Merdeka Press

  • SENIN, 19 AGUSTUS 2013

    Tahun 2011, organisasimengalami masa jayaketika Gerakan Pra-muka yang hadir se-bagai budaya populer dalamwujud film 5 Elangyang ber-cerita tentang nilai-nilai positifdari kegiatan kepramukaan.Film yang disutradarai Rudi Su-djarwo berhasil menampilkanPramuka secara populer sebagaitayangan yang disukai publik,khususnya anak-anak. Sekaliguskado 50 tahun Gerakan Pra-muka.

    Selanjutnya euforia tersebutkembali hilang dengan keti-dakhadiran Pramuka sebagaibudaya populer. Perkembanganbudaya populer di Indonesiadipengaruhi oleh perkembanganindustri sebagai penyedia bahanyang dapat membentuk identitasdan pandangan tentang dunia.Pramuka menjadi populer ketikadiproduksi secara massal, melaluikomodifikasi, standardisasi, danmasifikasi.

    Pramuka sebagai wadahpembentukan kaum muda dike-nal melekat dengan institusi pen-didikan resmi, dari SD, SMP,hingga SMA. Pramuka meng-alami pasang surut ketika bebera-pa sekolah tidak lagi menjadikansebagai ekstrakuler wajib. Ke-giatan ini tidak lagi jadi pilihanutama karena kalah pamor dariPaskibraka, PMR, OSIS, dankegiatan lain yang dianggap lebihkeren.

    Pramuka hanya dipandangdari tingkat popularitasnya. Pa-dahal menjadi bagian dari per-kemahan di level cabang, daerah,nasional hingga internasionalbukan perkara mudah. Pesertayang berpartisipasi dalam kegiat-an internasional bisa dibilangbukan orang sembarangan. Mere-ka adalah representasi generasimuda berprestasi di wilayahnya,yang tidak hanya cerdas secaraintelektual tetapi juga mapansecara emosional.

    Ketika seseorangtidak menggunakanidentitas sebagai ang-gota Pramuka, bukanber-arti bahwa darahPra-muka ikut hilang.Pramuka bukan hanyaseragam melainkansemangat kemandirian.Identitas kepramukaantidak serta hilang ketikaseseorang melepaskanatribut.

    Tiap anggota pramukatetap terhubung karena mem-punyai semangat yang sama,kemandirian dan inovasi per-ubahan. Hubungan ini serta mertatercipta karena kesamaan statussebagai anggota.

    Misalnya, sapaan khas pra-muka Salam Pramuka bisadisampaikan pada orang yangtidak dikenal sekali pun. Salammenjadi pembuka persaudaraansekaligus jembatan yang meng-hubungkan persahabatan.Estafet Kemandirian

    Tiap anggota Pramuka mem-punyai kesempatan sama untukmenyampaikan nilai-nilai ke-baikan, kepada individu, keluar-ga, dan masyarakat secara berjen-jang melalui estafet kemandirian.Nilai kebaikan tidak harus didap-at ketika seseorang menjadi ang-gota Pramuka. Nilai-nilai tersebutdapat diambil dari tiap pengalam-an hidup yang diperoleh kapandan di mana pun.

    Tanggung jawab inilah yangdipahami sebagai peluang, ke-sempatan baru yang menuntunanggota menjadi pribadi yanglebih baik. Ketika menghadapitantangan, Pramuka tegar men-jalani dan melawan disertai rasakasih sayang dan persaudaraan.Jika sejarah bangsa-bangsa besarmembuktikan bahwa kemandiri-an adalah pintu emas, untukmenuju kemajuan dan kesejah-teraan suatu bangsa, di situlahPramuka memainkan peran.

    Ke depan, tantangan Pramu-

    k as e b a g a isalah satu pilarpenting sistem pen-

    didikan nasional diuji. Akankah kurikulum

    Pramuka yang menghi-asi institusi pendidik-an memberikan ja-waban atas kebutuh-an bangsa saat ini?Dengan semangatperayaan HUT Ke-52, Gerakan Pramu-ka harus tetap konsis-ten tampil sebagai

    pencetak generasi ber-kepribadian tangguh.

    (10)

    Rahmi Nuraini,Purna Dewan Kerja Daerah

    Jawa Tengah Kwarda 11, ma-hasiswa Magister Ilmu Uni-

    versitas Diponegoro

    Persaudaraan Lintas Batas

    Tidak terasa sudah tujuh tahun berlalu sejak Prsiden SBY mencanangkanprogram Revitalisasi Gerakan Pramuka. Saat itu, organisasi langsung berbenah, melakukan inovasi dan pembaruan. Pendekatan, metodologi, dan kegiatan kepramukaan disesuaikan dengan perkembangan zaman dankonteks kekinian.

    Oleh Rahmi Nuraini

    SIMOEH CAR LEATHER, 1 HARI JADICoverJok,Doortrim,KarpetDsr,Pla-fon,Stir.T:(024)7603207,70855111 01A19H131GM-3

    VRac R.13 Ori Xenia Avanza 1,5jt/set, R.14 Ori 2,350jt/set+psgSurya Jaya,Siliwangi 438-7622806 01A19H131TT-3

    SRG JOK KW1 +KARPET+PSG 1,250jtSuryaJaya,Siliwangi 438-7622806 01A19H131TT-2

    ALAT IRIT BBM MOBIL/MOTOR 150RBHub:081228259784 / 081805978082 00791082013-2

    SinarBerlian Spes:KCF,Alrm,CLockTpDll.M.Suyudi8*3512127/40292999 01A19H131GM-2

    ** MOTOR DICARI **

    DIBELI MOTOR SEMUA TYPE.DIJEMPUT0856 4133 5004 / 081 2277 68 540 00779082013-2

    ** MOTOR DIJUAL **

    BU:SHOGUN AXELO HTM11 Mulus,PjkBaru 10,5jt Ng Hub: 081393212131 00779082013-2

    * YAMAHA *

    DIJUAL MIO CW Th09,Abu2,Tgn I,Hub:087731056445 / 081267302127 00728082013-2

    VIXION12 PUTIH NO.POL H-5555-SIstimewa 20,3Jt/Neg:085641004199 01A19H131PT-2

    REVO2010 (7,5) SUPRA FIT 2005(5,3) Hub : 0856 4133 5004 00779082013-2

    MEGA PRO11 CW,VR,Istw tgn I drbaru an sendiri.Hub.7014 5170 01A19H131TT-2

    JUAL MEGAPRO 0311,Tangan I,16jt/Nego,Plat H.Hub:0857 5804 2028 00718082013-2

    BU:HONDA WIN96 Tgn I,Komplit(3,85Jt/Nego) Hub:083842370170 00783082013-2

    ** MUSIK **

    PINGIN PINTER MUSIK ? IKUTI FREETrial,HadiahMenarik!Tgl20Agst13Jam: 13.00-18.00 Purnomo MusikPandanaran 34 Smg T:024 8411107 01A19H131GM-4

    JUAL GRAND PIANO YAMAHA,YmhU1,U2U3,Organ EL 37,87,90,EL500,700,900.Cash/Krd.Maluku Ry19-8416460 01A19H131TT-3

    ** PELUANG USAHA **

    CCK-USAHA:KOST 24jt/th(Djmn-hsl:10%/bln&Min-2th!!)9KT&Prbt,PLN,PAM,2KM.Sgr hub:Seteran Miroto20(Sblh SMK Theresiana,Jl Gjh Md)70447697-081228158997-085647884921-087731679107.Buktikan sendiri 01A19H131TT-6

    Bgmn profit tnp trading Withdrawtiap hr tiap pagi,smua KamiKasihGratis. www.pembururebate.com 01A19H131CN-3

    PROMO Tdn5300=2,8Jt,UV=700rb,Oz=425rb,Flt SS=900rb.Isi UlangLkp15Jt.Hub:Simongan 28 Tlp:7625760 01A19H131GM-3

    Penghasilan Tambahan Partime SbgKonsultan Nutrisi.T:081225569799 00787082013-2

    PKT AIR ISI ULG Cash&Credt,TnpBunga11jtDpt.081326650399/74031665 01A19H131CN-2

    ** PENDIDIKAN **

    Buktikn LulusKursusLangsungKerjaKursusMontirSpdMtr DjienekaAbadi26Agt13Pagi/Siang/Mlm/AkhirPekan1Motor1SiswaPraktek:VarioInjeksiPedurunganTghIV/51Smg024-6706813

    01A19H13JNK-5

    AKUNTANSI DASAR I Mulai22Agst13Brevet Pajak A&B Mulai 23Agst13TTC-Tax TrainingCenter T.3518247Jl.Cokroaminoto No.6 Tugu mudaDosenAbdulSukur T085 385 385 358 00746082013-5

    LPK Terbaik SeIndonesia buka klsTekkom,MYOB,VB,FoxPro,Flash,Englsh,Win8Office,MYOB,DsgGrfs,DigitlPrintg,Progreming,AutoCadAlfabank Kelud Raya 19 T.8310002

    00127082013-5

    FORTUNE KursusKue3547995/356967620/8j10:CkPtgTaiwan,Cklt Delight21/8j10:SteakDsr,CikenGordonBlue22/8j10:MieAyam,BaksoIsi Pangsit26&27/8j10:PktBakeryLkp+RtiTawar 01A19H131CN-5

    IKUTI PELATIHAN PUBLIC SPEAKINGDgnMetode NLP.Investasi900Rb/Orgatau 1,5Jt/2 Org,Tgl.24 &25/813Di Smg.Hub:Bp.Bagus,081390447744 00756082013-4

    MENINGKATKAN KONSENTRASI&PERCAYADiri anak.Hub:GMC Kartika Smg8411239-081225797988-70780396 01A19H131TT-3

    PRIVATE:GITAR BASS,BAND,WIL KDL,Wleri.081228108687/085642590680 01A19H131PT-2

    LES PRIVAT SMP (250rb/10x)SMAPELPglm.Hub: 0878 320 87340 01A19H131TT-2

    NEW KYOTO HAIR & BEAUTY SCHOOL3542116.BiayaRingan,dpt diangsur 01A19H131TT-2

    SKRIPSI TESIS SmJrs 08821523638870328812 TrmLesDesignGrafs,TOEFL 00779082013-2

    ENGLISH TEACHER Lulusan UKSWHP.0878 3204 3007 / 3548959 Smg 00756082013-2

    Dijamin Lancar B.Ing spt SarjanaB.Ing-Terjangkau.Hub:70104444 00771082013-2

    ** PENGOBATAN **

    MSLH HDP/PNYKT? !Ayo,Sgr hub:KiYudi;70447697;081228158997;085647884921(jngnSMS!!)Psugihn(TnpTbl):12jt,Plarisan(TnpTmbl):10jtJbtn/Pngkt:8jt;Pil/Wil:6jt;Susuk4jt;Jntng 12jt;Lvr 10jt;Diabet/Hprten:8Jt;Impoten:6jt;Trns-Hamil:12jt.Dijamin:Sukses&sembuhJikalau Gagal:50% Mahar-Balik!! 01A19H131TT-9

    AGEN VIMAX CANADA JdknPenisBesarPnjng,Kuat,Keras & ThnLamaHerbalPin BB:28b4edco Hub:081325515532Jl.Setiabudi No.4 GombelAntrGrtsSedia:Sony Viagra,Cialis,Vigrx,Semenax,Spray ThnLama,Alat Bantu 00777082013-6

    CENTRAL VIMAX CANADA HERBAL SpclPenis Bsr,Pjg,Kuat,Kras,Thn LamaSony Tablet Super Ajaib KuatkanEreksi thn lama,PilBiru,Spray TLCialis,Vigrx,Semenax Hub:Jhon:02470270499/082136607778AntrGrts 00777082013-6

    VIAGRA USA ORIGINAL 1Botol MurahVimax Canada Bkn A.Vtl Bsr& PnjgPrsg Sex,Spray TL,dll.Krm GratisAlong:Jl.Siwalan 02 Bangkong SmgPin BB:27F41E39 / 0812 2582 5522 00744082013-5

    ANDA CAPEK2 Tgn/kakiTebal,cekot2Peh trn,prostat,diabet,trn brokmani/seni tersumbat-081328318640 01A19H131TT-3

    TELATBULAN Cpt,Aman,Akrt,Tuntas,(Aws Wnt Hml) Hub:085726925934024-74001568,087832125700 TmbhTrpi/Herbl Dinkes44620Brt0381104 00775082013-4

    ELIS MENADO MASAGE,TrpEjklsiDini081575840208 Ada Tmpt,Pgln 24jam 00784082013-2

    CHAINES AND JAVA MSSGE FULL BODY100% Ok.Hub:Ratna T.081901334780 00786082013-2

    NEW MSSGE BEAUTIFUL JAVA&CHINESECall:081328789666 Dimas,RimaSasa 00786082013-2

    MYTA MASSAGE BEST FUN CANTIK NPuas Call aja 081228620602 01A19H131CN-2

    Pelet Tunggal SolusiJitu Bagi YgGagal Cinta,DiJamin:081390593789 00787082013-2

    SPECIALIS Impoten,ED,dll,Bsr-PjgJeng Peni 70021514-081326614119 01A19H131TT-2

    NEW CAINES ABG MSSGE JAVA&CAINESAndre,Lala,Siska T.087700705597 00786082013-2

    Ki GENTONG P AHLI PELET,GUNA2,Plris,Pshkan PIL/WIL*02470348972

    00777082013-2

    ANDA MAU MASSAGE N RELAXCall Aja Cici 081 22800 6575 00779082013-2

    Di PIJAT Mantap Di URUTNikmat:0 8 1 2 2 5 2 5 8 5 7 00787082013-2

    CLARA MASSAGE RAMAH,SABAR,CANTIKDan Profesional.081 229 519 666 00784082013-2

    AMBEIEN/HERNIA 1x BerobatSembuh.Hub: 024 - 7018 2655 00771082013-2

    TRADITIONAL MASSAGEN RILEX CALLAja Vera 081391333058 TdkTrmSMS

    00746082013-2

    PROSTAT/MATA SEMBUH TOTALDgn Ramuan Sin-She.T:02470589395 00771082013-2

    ENGGAR PITRAD SHIATSU/Body ScrubRukoPemudaA16 DpnHtlMetro3559228 00753082013-2

    ** RUMAH DIJUAL **

    Prum DEMPEL BARU,DP15Jtn,Tp50,36DlmKota,500mDrArteriSukarnoHattaPrmBumiBanjardowoIndah T23,36 UMMulai 3Jtn, Graha Mukti Blok GTlogomulyo.T:082134860023 T36 UM10Jtan:6722354,76729673,76586905 00787082013-6

    JUAL:TANAH +BANGUNAN~LT.3.685m2Kantor 2Lt,Tlp 2Line,K.Mandi Karyawan,SumurArtetis,Kawasan Industri Gatot Subroto Blok 23/9 SmgHub:081228757888- (024)-6595288 01A19H131CK-5

    JL OPER KREDIT 250Jt(Bs DiangsurRmh Kos 20KT,Pedurungan& Rmh 2LtTembalang & Rmh 3Lt di GTB BSBBs KPR Tanpa DP: 083 868 577450878 348 6191 / Pin 29E3 C58B 00777082013-5

    PERMATA TEMBALANG.T:70307275.T36s/d T90,Ruko Pinggir JlnRy,LingkUNDIP Yg Sedang Berkembang,Disc.Harga,Suku Bunga,UM,Souvenir 00787082013-4

    RSH SHANGRILA HM T33/70 TuguSmgBrt(Sblh KIW)subsidi JAMSOSTEKTipe baru.Hp:081.3900.91391 01A19H131TT-3

    RMH MEWAH JAMIN MURAH.T45-T60 diPerumnas Sendangmulyo.Full BonusNego.Hub:024-70070033/0811270662 00791082013-3

    RUMAH HM+PERABOT+BONUS,DEKATTugu-Muda,LT/LB:720/450,Rp.5,5M/Nego,TP.Hub:0816 657 758 00638082013-3

    JUAL RUMAH Di SEROJA,Lt.297m2,Bangunan 2 Lantai Full,5KT,3KMHub:081325958678 00691082013-3

    Dijual RukoBr 2,5Lt diKwsnBisnisStrgis Pasar Jati Perumnas BanyuManik Eksklusiv Hub:081228475929 00746082013-3

    DIJUAL Tnh+Bang,3LT,SHM,LT.205m2LB.500m2,di Jl.MT Haryono SmgSerius Hub:081 325 328 118 00774082013-3

    JUAL:RUMAH Ls.5x13M2,HM PAM/900WGiriMulyoMukti II/166.150Jt-NegoHub:081390668844 / 081901601060

    00756082013-3

    DJL RMH SIAP HUNI,HM,Ls75m2,2Lt,3KT,2KM,Jl.Citarum SLtn,Smg TmrMinat! Hub:Feni 0813 2526 4686 00717082013-3

    RMH KOST HM 5KT,2KM,DAPUR,GRSIMtr,Lb.80m2,100m Ke Jl Ry Fatmawati,180Jt/Nego.Hub:081325633491 00546082013-3

    JL RMH.T.45 Ls.88 Karangrejo Slt2/2 Jatingaleh Hub: 7099 1176 00777082013-2

    RMH HM TLOGOTIRTO 146 PDK INDAHSMG,DpnTmn,490jt.081226228569 TP 00641082013-2

    DIJUAL RMH HM KARANG KEBON SLTN362,LT130.T:08882536393/ 3541005 00708082013-2

    Rmh Gemah Ry 2/33 Smg,LT 232,2KMCarport,HM.Hub: 0821 3410 9990 01A19H134PL-2

    JUAL:RUMAH Jln. Bukit Cendana 2,SambirotoLt118m2 Hub:08112775388 00779082013-2

    MANSION Property 024-7674 5908www.mansionproperty.net 00769082013-2

    G.Padma 84/57m 2KT,1KM& Smg Idh300/225m 5KT 3KM mnmls,70706504 01A19H131GM-2

    RMH HM,168/120 FAS.LKP,GombelPermaiVII/179Jatingaleh.08112771267 01A19H131CK-2

    DIJUAL:RUKO Jl.Majapahit 68 Smg2 Lnt,8x20M.0811297881-91155068 01A19H131TT-2

    JUAL RMH&KAV.CLUSTR:Tgh Kota,HMSinga Tgh Dlm II T.081225233223 00770082013-2

    RMH HM Lt 401/Lb 339,5KT,2KM,3LTBkt Merbabu 19 Smg. 081390906517 00791082013-2

    JUAL:RUKO 2LT,SHM,A/N SENDIRITlogosari.Hub:081215815523 01A19H131CN-2

    RMH HM BARU Di Kel.Kalisego DktUNNES.Hub:081904442149 00726082013-2

    RUMAH Jl.Mugas Dalam X/2LT/LB 160/150 HM * 081 666 4263 00777082013-2

    RUKO 2LT,LB.126,129 Hrg MenarikJl.Ry Randu Garut SmgBrt70748182 00787082013-2

    JL:Rmh T36 LB/T:72/130,Jl.KebonSubur No.9/12 PcgGdg-08977316734 00785082013-2

    JUAL CPT MURAH 2 RMH (Dpn/Blkg)B1 Jatisari Mijen.T:081228606043 00744082013-2

    DIJUAL RMH GTP BSB SMG Lt.292/Lb102 Hub:085 865 502 365 01A19H131PT-2

    ** RUMAH KONTRAK **

    Disewkn Rmh Strategis unt Bisnis3menit dari Simpang 5.Open Price100jt/th.hub: 0896.5777.5777

    01A19H131AC-3

    SEWA/JUAL(TP): RukoLB6x12x3Lt,LT452,HM,List,DrCipto.081901557622 01A19H131GM-2

    DISEWAKAN Smarthouse,GreenwoodEstates 56/200 Hub:087731031094 00769082013-2

    HM 3KT,2KM,DpnSatpam&tmn,10jt/thPrum JepangPakis Kds.08156714758

    01A19H131CN-2

    ** SALON **

    GRAHA VIT SHIATSU Salon SPAReflexi.Ruko Mataram Plaza B-5Tlp: 024-3560053 00753082013-3

    Massage Lulur.Hub:024-70853917/085786354199 00787082013-2

    LULUR 75rb/ Jam , u / P & W,Tenaga Wanita Muda 085875567645 00779082013-2

    ** TANAH DICARI **

    DICARI:TANAH 3-4Ha Sekitar SMGSurat2 Lengkap u/Dibangun PabrikHb:Mr.Ye-0248450328/081227939330 00554082013-3

    ** TANAH DIJUAL **

    JUAL TNH:Ls 35Ha(Kws Utk Prmhn)Pnggir Jl Ry Untung Suropati KelKd.Pane,Smg,Hrg Rp 180rb/m2 NegoHub:0813 2616 2645/ 085876792559 00704082013-4

    JUAL Kav Siap Bgn diSendangMulyoLok Hook Lbr Jln 8m,LT200m 1,8Jt/m, Nego.085641612400/91022355 00788082013-3

    TNH(TP) 185m2 HM,Cck U/Usaha Jl.Ry Tentara Pelajar Depan UndarisUngaran Hub:08122915646 00788082013-3

    TNH 5113m2 750Rb/m2 Cck U/Villa/PrmLokGdwang74044051/08122503790 00787082013-2

    BU TNH 2000m2 Cocok U Villa,MblMsk CandisongoBndgan082138734556 00787082013-2

    JUAL:KAV SIAP BGN HM,Pinggir JlnAspal DiMetesehBoja.085878748889 00756082013-2

    ** TELEPON **

    DIBELI BB/TAB/IPAD Pin: 24C37E2DDr.BB: 7017_4000 / 081_7417_4000 00759082013-2

    DIBELI,SMUA HP/I PHONE/BB,HARGA-PANTAS,Hub:Kurnia Sel.70106789 00787082013-2

    DI BELI HP/BB /TAB Pin 2264 23F6(024)70000 946 - 085 7410 555 99 00777082013-2

    *** SALATIGA ***

    Resto Yg berkembang butuh SgraManager syrt:Pria/Wanita Max35thberpglmn min.D3 Hub:081904384704

    01A19H135SY-3

    GRAHA VETERAN Jl.KarangkepohType: 36/72, 63/84, 64/90Hub:Jend.Sud 97 Lt.2(0298)328400 01A19H136SG-3

    *** WELERI ***

    JUAL/SEWA RUKO BARU HM LT=110 LB135,2LT,Listr,PAM,Lantai GranitJl.Raya Tamtama Weleri.Hub:0294-641175/08122575122 bisa KPR 01A19H131TT-4

    MUSIK

    MOTOR DICARI

    MOTOR DIJUAL

    MOBIL VARIASI PENGOBATAN

    PELUANG USAHA

    PENDIDIKAN

    PENDIDIKAN

    PENGOBATAN

    RUMAH DIJUAL

    RUMAH DIJUAL RUMAH DIJUAL SALON

    TANAH DICARI

    TANAH DIJUAL

    RUMAH KONTRAK

    SALON

    SALATIGA

    TELEPON

    WELERI

  • RENTAL FORKLIFT 3Ton, 5Ton, 7TonMobil Gendong. Hub: 70704752 01A19H131GM-2

    JUAL EXCVTOR PC70,FORKLIFT 1-6tLoader,Genset - 0816659059. 01A19H131HZ-2

    RENTAL FORKLIFT ,BULLDOZER,Excvtor PC70-120- 08179892255 01A19H131HZ-2

    GNP RENT FRKLIFT Bisa Mlyni UnitBaru.Crane.T7600601/081326129130 00756082013-2

    JUAL FORKLIFT Merk Toyota 11Zmdl 5,FD 35.Hub:0821 333 46055 01A19H131TT-2

    ** BAHAN BANGUNAN **

    ONNA Window FashionTirai Jendela(Roller,Vertical,Wooden Blinds,Roman Shades dll)Kassa Nyamuk(Magnetic,Lipat dll)Pintu&Partisi(Exona FoldingDoor)Lipat Doors,Shower Screen)Kimangunsarkoro 812B Ph76588098Puri Anjasmoro DD.I/5 Ph7608065Ruko Mataram Plaza B/2 Ph3560058Patimura No.6-F Ph3544857 Smg. 01A19H131CH-10

    Baja Ringan Anjasa PROMO LEBARAN19-22Agst(1mm 90Rb/Btg,65mm 59Rb/Btg)Multiroof Pasir 39Rb/LembarHub:Ph.024-70177774/081226567899 00756082013-4

    PRAKTIS SPESIAL Canopi,F.Gate,Pagar,K.Alm,T.Putar.Hub:Jl.GajahRaya No.7-A(Dpn BRI)08122902695 00756082013-3

    MJSWiremesh ,Floordeck,Pgr BRCGlswool,AL.Foil.Kwt.loket/duriMesh S/S T.70126053 / 7602546 00777082013-3

    TRUSSINDO STEEL Rangka atap bajaringan.Kwalitas utama brgaransiCV.Graha Paramitha 024-70221188

    01A19H131TT-3

    ANUGRAH RANGKA ATAP GALVALUMTrmaPasang+Jual:C75=67rbC06=61rbReng=31rb:70960800/ 085745956278 00779082013-3

    STAR ALMN FOLDING GATE,CANOPY,Tenda Krey,RollingDoor,Rak Siku,Mt.Haryono 664 Ph3511181-3586666 01A19H131CH-3

    Permata S Spesialis Canopy BesiStenlis,Pgr,Balcon sdrhn-IstmwaJmnMrhRapiBerkwlts&Grnsi70878008 01A19H131PT-3

    PAK MAN Ph.(024)6709281/74069700Jet Pump,P.Air,M.Cuci,W.Heater,KGas,TV,Klks,KurasSumurBuatSumurBor,AC,P.Instalasi Pipa.24 Jam 00756082013-4

    SERV KILAT Mrh&Grnsi 24jam AC,ACKulkas,M.Cuci,JetPump,P.Air,DispW.Heater,Buat Sumur Bor D/L.Kota024-3584788-70991292 Jl.Dr.Cipto 00790082013-4

    MULYA TEHNIK Ph.70618222/8445879Specialis:AC.Kulkas.WHeater.PAirMCuci.24J-LiburBuka.Jl.Sriwijaya 00791082013-3

    SONY,TOSHIBA SHARP,LG,POLYTRON..Service TV Lsg Jadi(O24)7O159336 01A19H131AL-2

    WIJAYA TEHNIK PH.7626433 Kulkas,AC,Disp,M.Cuci,TV,Fax,VCD,P.Bola 00756082013-2

    DEWI TEKNIK Ph.6717399.LbrBk,LsgJd24Jam.PAirMCuciKlksTV,K.GasDll 00756082013-2

    * SIM/STNK/MUTASI *

    URUS SIM,STNK BBN MUTASI DLM/L.Kota,Pros Cpt:T.70452438,8451818 01A19H131PT-2

    * SIUP/NPWP/TDP/TDR *

    PRIMA JASA UrusIjin Ush:SIUP,TDPNPWP,UD,CV,PT,Kop.dll02470161918 00777082013-2

    * SUMUR/WC *

    CENDANA KRS WC MOBIL BARUDijamin Cepat,Bersih&MemuaskanHub:(024)3542653 - 3562498

    01A19H13WWS-3

    RODAMAS KRS LIMBAH WC Mobil BaruTdkBau,MsnOtmts,Dlm&LrKota,H.LbrBk(O24)85O5943/7O721444/74O36663 00776082013-3

    SEDOT WC JGN TGODA HRG MRH CPTPenuh Lg Rugi 2X.Hb:Doremon JayaSjk 1980.T:024-6722939/76729596 00777082013-3

    SEDOT WC MAMPET Wastafel,Sal-GotTnpBongkarGrsi,70119712-70113454 00756082013-2

    PENGEBORAN SUMUR Pakai Mesin/Manual Hub:081391521985/70441933 00777082013-2

    SANTOSOJAYA KRS WC&LBH TANJUNG 8Ph(024)3548090-3542438-3542439 01A19H131PT-2

    SEDOT WC&LIMBAH JUJUR,MURAH,TdkBau,24 Jam: 7608717/081228770338 00777082013-2

    LALA SEDOT WC SERVIS BAGUS,MURAHDlm&LuarKotaTiapHari.024-3552411

    00756082013-2

    BUKA 24JAM PASTI DAPAT TERMURAHTiketPswt,Kereta,Htl.Cendrawasih17 T:024 3559 678 /081 2287 7758 01A19H131GM-3

    BURSA TIKET MURAH - ONLINE !!!Smg:3584141-8442468, Ung:6924040 01A19H131GM-2

    TIKET PSWT MURAH.Gajahmada 70Bj8-21.T70170333-3585777-3515345 01A19H131TT-2

    ** BIRO PERJALANAN **

    * HAJI *

    UmrohPerdana MEGAGARUDA19jt9Hr24jt12Hr.PswtLain9Hr18jt,14Hr26jIndenBrkt2015,15jtMin20Gratis1DrSoloJogjaSbySmg7611373/081227491328/Sms081326047718/081316185555 00779082013-5

    UmrahPerdana 22Des+Aqsa/Istambul26Des Regular 9hr,Berangkat TiapSabtu, Izin Resmi Depag RI,KaisaLil Hajj.Cendrawasih 17 SemarangT:(024) 3559 678 / 081 2287 7758 01A19H131GM-5

    PT.NAJAH UMROH PERDANA Tg.25-Des13.Khs Januari Tgl.2,4,16 & 30.Pswt Lsg Madinah 11 Hr.Hub:024-76744010/081325702228/76745612 00756082013-4

    * KENDARAAN SEWA *

    RODAJAYA (UnitMobilTrbaru)NewAlphardGVellfire,CamryV,FortnrMtcDsl11-13,Inova/NwInovaG Dsl10-13(12/18Jam)PmbyranBsDebit/Master/Visa.T:08883908999/081228778889 01A19H131AL-5

    BUS NUGROHO AC/NON AC/EKONOMIS59/54/50/38/31/27/13 Seat Th2012Melayani Tour Jl.Kawi I/13 SmgPH(024)8318454-8504071-70286647. 01A19H131CH-4

    SEWA BUS PARIWISATA AC/NON AC27,31,35,39,55,65 Seat 2012Sewa Non AC Dpt AC Ekonomi,Hub:024-70112889/70445558/6718303-4 02243072013-4

    DivanWIBOWO RENTCAR.Dswakn AvnzaLuxio,AllNew Innova,Fortuner,CRVSmaUnitBr *76747912/O81328811168 00776082013-3

    SIDOMUKTI RENT Hub:024-70251960Khs Mbl Terbaru,Hrg TerMrh.YarisA/T,Jazz A/T,Innova A/T,CamryA/T

    00756082013-3

    TRANS SUKSES: luxio/elf/bus7/10/14/50/59kursi,fullmusik,karaoke6921059, 33059888 01A19H131CM-3

    ELF 13SEAT LUX KARAOKE 2000 LAGUNugroho(024)8318454-8504071 Smg. 01A19H131CH-2

    WAHANA Xnia,Luxio11+Driver 225rb/12jam:024-70708676/081228118868 00779082013-2

    RENT SEMUA MOBIL BARU & SEDANT.(024)70253231/70251960/7470207 00756082013-2

    XENIA+SOPIR 200Rb T.024 70655911081 222 102 602 / 081 567 41835 0077708