8
www.oso-securities.com Disclaimer on. OSO BREAKFAST 11 Agustus 2020 JAKARTA COMPOSITE INDEX 5,157.83 13.94 0.27% Previous 5,143.89 Vol shares.Bn 9,370.05 Highest 5,158.68 Val IDR.Bn 7,238.52 Lowest 5,134.87 Mkt Cap IDR.Tn 5,998.05 Net Forg 1D IDR.Bn -477.92 Return YTD (%) -18.12 Net Forg YTD IDR.Tn -23.31 Return 1M (%) 2.52 Indices Country Last Chg% YTD% ASIA PACIFIC Nikkei Japan 22,330 0.00 -5.61 Hangseng Hongkong 24,377 -0.63 -13.52 Shanghai China 3,379 0.75 10.79 ST – Times Singapore 2,546 0.00 -21.02 AMERICAS Dow Jones U.S 27,791 1.30 -2.62 S&P 500 U.S 3,361 0.28 4.02 Nasdaq U.S 10,968 -0.39 20.63 EIDO U.S 19.07 1.38 -25.68 EMEA FTSE 100 U.K 6,051 0.31 -19.78 DAX Germany 12,688 0.10 -4.24 Sectoral Last Chg% YTD% Agriculture 1,197 1.24 -21.49 Mining 1,431 0.77 -7.60 Basic. Industry 760 1.35 -22.29 Misc. Industry 918 -2.00 -25.01 Cons. Goods 1,913 0.60 -6.81 Property 291 1.15 -42.25 Infrastructur 888 -0.41 -21.96 Finance 1,125 0.09 -16.97 Trade 636 0.21 -17.34 Manufacture 1,243 0.45 -14.88 Lq 45 807 0.06 -20.46 Commodities Last Chg% Yearly% Crude Oil (USD/bbl) 41.94 1.75 -22.74 Gold (USD tr.oz) 2,029.00 -0.25 34.39 Nickel (USD/mtrc ton) 13,650.75 0.00 -12.94 Tin (USD/mtrc ton) 17,785.00 0.21 5.71 Copper (USD/mtrcton) 2.86 2.71 10.93 CPO (MYR/ton) 2,494.00 -1.38 4.12 Coal (USD/ton) 55.90 -0.37 -22.20 Currencies 10 Agu (16:00 WIB) Last Chg% Yearly% EUR/IDR 17,278 -0.34 -11.00 USD/IDR 14,681 -0.47 -5.75 AUD/IDR 10,506 -0.45 -7.90 GBP/IDR 19,195 -0.66 -4.31 Global Macro Economics CB r% CPI YoY Indonesia 4.00 1.54 Euro Area 0 0.30 United Kingdom 0.10 0.60 Japan -0.10 0.10 China 3.85 2.70 Source: Bank Indonesia, BPS, IDX, IBPA & OSO Research Team Composite Stock Price Index Market Review Pada perdagangan awal pekan ini (10/08) IHSG naik sebesar 0.29% ke level 5,157.84. Delapan dari sepuluh indeks sektoral ditutup dalam zona hijau, dimana sektor Industri Dasar memimpin kenaikan sebesar 1.35%. Penguatan tersebut dengan langkah Fitch Ratings yang kembali mempertahankan peringkat BBB untuk Indonesia dengan outlook stabil. Dalam laporannya Fitch menilai ekonomi Indonesia di tahun ini dapat terkontraksi sebesar 2%, namun Fitch memperkirakan ekonomi Indonesia mampu tumbuh hingga 6.6% di tahun 2021. Adapun dari dalam negeri penguatan indeks ditopang oleh kenaikan saham-saham sektor pertambangan batubara, dimana tercatat saham INDY, ITMG dan DOID masing-masing mengalami peningkatan sebesar 12%, 9% dan 6%. Hal tersebut merespon laporan ekspor batubara Indonesia ke China yang naik hingga 13% selama Semester I 2020. Global Review Bursa saham Wall Street ditutup bervariasi pada perdagangan Senin (10/08), dimana Dow Jones dan S&P 500 menguat masing-masing sebesar 1.30% dan 0.28%, sedangkan Nasdaq kembali melemah sebesar 0.39%. Pergerakan indeks seiring dengan munculnya beberapa sentimen diantaranya, penandatanganan bantuan eksekutif oleh presiden AS Donald Trump untuk pemulihan tunjangan pengangguran ditengah pembicaraan antara gedung Putih dan partai Demokrat yang masih belum mencapai kesepakatan pada pekan lalu. Sementara itu, ketegangan antara China dan AS kembali meningkat setelah muncul rencana pemberlakuan aturan standar akuntansi perusahaan Wall Street yang dinilai harus memiliki standar yang sama dengan perusahaan AS, jika hingga akhir tahun 2021 belum dapat menyesuaikan aturan tersebut maka perusahaan asal China ataupun negara lain dapat dihapus dari Wall Street. 5940 5452 4539 4716 4753 4905 5149 5158 4000 4500 5000 5500 6000 6500 Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul 10-Agu

11 Agustus 2020 - oso-securities.com Breakfast... · PT Adaro Energy Tbk (ADRO) menurunkan target produksi batu bara pada 2020, seiring pelemahan pasar batu bara saat ini. Produksi

  • Upload
    others

  • View
    3

  • Download
    1

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: 11 Agustus 2020 - oso-securities.com Breakfast... · PT Adaro Energy Tbk (ADRO) menurunkan target produksi batu bara pada 2020, seiring pelemahan pasar batu bara saat ini. Produksi

www.oso-securities.com Disclaimer on.

OSO BREAKFAST 11 Agustus 2020

JAKARTA COMPOSITE INDEX 5,157.83 13.94 0.27%

Previous 5,143.89 Vol shares.Bn 9,370.05 Highest 5,158.68 Val IDR.Bn 7,238.52 Lowest 5,134.87 Mkt Cap IDR.Tn 5,998.05 Net Forg 1D IDR.Bn -477.92 Return YTD (%) -18.12 Net Forg YTD IDR.Tn -23.31 Return 1M (%) 2.52

Indices Country Last Chg% YTD% ASIA PACIFIC Nikkei Japan 22,330 0.00 -5.61 Hangseng Hongkong 24,377 -0.63 -13.52 Shanghai China 3,379 0.75 10.79 ST – Times Singapore 2,546 0.00 -21.02 AMERICAS Dow Jones U.S 27,791 1.30 -2.62 S&P 500 U.S 3,361 0.28 4.02 Nasdaq U.S 10,968 -0.39 20.63 EIDO U.S 19.07 1.38 -25.68 EMEA FTSE 100 U.K 6,051 0.31 -19.78 DAX Germany 12,688 0.10 -4.24

Sectoral Last Chg% YTD% Agriculture 1,197 1.24 -21.49 Mining 1,431 0.77 -7.60 Basic. Industry 760 1.35 -22.29 Misc. Industry 918 -2.00 -25.01 Cons. Goods 1,913 0.60 -6.81 Property 291 1.15 -42.25 Infrastructur 888 -0.41 -21.96 Finance 1,125 0.09 -16.97 Trade 636 0.21 -17.34 Manufacture 1,243 0.45 -14.88 Lq 45 807 0.06 -20.46

Commodities Last Chg% Yearly% Crude Oil (USD/bbl) 41.94 1.75 -22.74 Gold (USD tr.oz) 2,029.00 -0.25 34.39 Nickel (USD/mtrc ton) 13,650.75 0.00 -12.94 Tin (USD/mtrc ton) 17,785.00 0.21 5.71 Copper (USD/mtrcton) 2.86 2.71 10.93 CPO (MYR/ton) 2,494.00 -1.38 4.12 Coal (USD/ton) 55.90 -0.37 -22.20

Currencies 10 Agu (16:00 WIB)

Last Chg% Yearly%

EUR/IDR 17,278 -0.34 -11.00

USD/IDR 14,681 -0.47 -5.75 AUD/IDR 10,506 -0.45 -7.90 GBP/IDR 19,195 -0.66 -4.31

Global Macro Economics CB r% CPI YoY

Indonesia 4.00 1.54

Euro Area 0 0.30

United Kingdom 0.10 0.60

Japan -0.10 0.10

China 3.85 2.70

Source: Bank Indonesia, BPS, IDX, IBPA & OSO Research Team

Market Review Pada perdagangan akhir pessskan kemarin (10/07), IHSG ditutup melemah sebesar 0.43% ke level 5,031.26. Pelemahan tersebut dikarenakan kekhawatiran pasar mencermati data perlambatan ekonomi global akibat pandemi yang masih terus berlanjut. Di sisi lain, ketegangan AS-China berpotensi kembali meningkat setelah China menegaskan untuk mengendalikan oposisi di Hong Kong. Global Review Sementara itu bursa saham Wall Street kompak ditutup dalam zona hijau pada perdagangan Jum'at (10/07), Dow Jones naik sebesar 1.44%, serta S&P 500 dan Nasdaq menguat masing-masing sebesar 1.05% dan 0.66%. Penguatan tersebut ditopang oleh naiknya sektor keuangan menyikapi optimisme pasar terhadap laporan keuangan kuartal II 2020 yang diperkirakan membaik setelah hadirnya berberapa stimulus, saham Citigroup Inc naik 6.47% dan JPMorgan Chase & Co naik 5.44%. Adapun katalis positif lain datang setelah adanya laporan penelitian vaksin Covid-19 dari Gilead Sciences Inc yang menunjukkan kemajuan, data dari penelitian tahap akhir memperlihatkan bahwa Remdesivir secara signifikan mampu meningkatkan pemulihan klinis dan mengurangi risiko kematian pada pasien Covid-19. Hal tersebut tentunya kembali menenangkan pasar di tengah kenaikan kasus positif harian di AS.

Calendar Economic Realese

PPI Japan bulan Juni turun sebesar 1.6% lebih rendah

dibandingkan penurunan sebelumnya sebesar 2.7%

(YoY).

Vehicle Sales China bulan Juni tumbuh melambat atau

hanya sebesar 11.6% dibandingkan sebelumnya tumbuh

sebesar 14.5% (YoY).

Outsanding Loan Growth China bulan Juni tumbuh

sebesar 13.2% atau sama dibandingkan sebelumnya

(YoY).

Composite Stock Price Index

Market Review Pada perdagangan awal pekan ini (10/08) IHSG naik sebesar 0.29% ke level 5,157.84. Delapan dari sepuluh indeks sektoral ditutup dalam zona hijau, dimana sektor Industri Dasar memimpin kenaikan sebesar 1.35%. Penguatan tersebut dengan langkah Fitch Ratings yang kembali mempertahankan peringkat BBB untuk Indonesia dengan outlook stabil. Dalam laporannya Fitch menilai ekonomi Indonesia di tahun ini dapat terkontraksi sebesar 2%, namun Fitch memperkirakan ekonomi Indonesia mampu tumbuh hingga 6.6% di tahun 2021. Adapun dari dalam negeri penguatan indeks ditopang oleh kenaikan saham-saham sektor pertambangan batubara, dimana tercatat saham INDY, ITMG dan DOID masing-masing mengalami peningkatan sebesar 12%, 9% dan 6%. Hal tersebut merespon laporan ekspor batubara Indonesia ke China yang naik hingga 13% selama Semester I 2020. Global Review Bursa saham Wall Street ditutup bervariasi pada perdagangan Senin (10/08), dimana Dow Jones dan S&P 500 menguat masing-masing sebesar 1.30% dan 0.28%, sedangkan Nasdaq kembali melemah sebesar 0.39%. Pergerakan indeks seiring dengan munculnya beberapa sentimen diantaranya, penandatanganan bantuan eksekutif oleh presiden AS Donald Trump untuk pemulihan tunjangan pengangguran ditengah pembicaraan antara gedung Putih dan partai Demokrat yang masih belum mencapai kesepakatan pada pekan lalu. Sementara itu, ketegangan antara China dan AS kembali meningkat setelah muncul rencana pemberlakuan aturan standar akuntansi perusahaan Wall Street yang dinilai harus memiliki standar yang sama dengan perusahaan AS, jika hingga akhir tahun 2021 belum dapat menyesuaikan aturan tersebut maka perusahaan asal China ataupun negara lain dapat dihapus dari Wall Street.

5940

5452

4539 4716 4753

4905 5149 5158

4000

4500

5000

5500

6000

6500

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul 10-Agu

Page 2: 11 Agustus 2020 - oso-securities.com Breakfast... · PT Adaro Energy Tbk (ADRO) menurunkan target produksi batu bara pada 2020, seiring pelemahan pasar batu bara saat ini. Produksi

www.oso-securities.com Disclaimer on.

OSO BREAKFAST 11 Agustus 2020

2020

MACRO ECONOMIC & INDUSTRY NEWS

Lembaga pemeringkat internasional, Fitch Ratings menegaskan atau mengafirmasi kembali peringkat 'BBB' untuk Indonesia

dengan proyeksi stabil. Fitch menilai ekonomi Indonesia masih punya peluang tumbuh dalam jangka menengah, karena rasio

utang masih rendah. Fitch memperkirakan ekonomi Indonesia pada 2020 akan mengalami kontraksi 2% disebabkan dampak virus

corona. Sedangkan, Fitch memperkirakan ekonomi Indonesia akan tumbuh 6,6% pada 2021.

Cadangan emas moneter Bank Indonesia (BI) pada bulan Juli 2020 tercatat sebesar US$ 4,96 miliar atau meningkat melonjak

10.96% dari bulan sebelumnya yang sebesar US$ 4,47 miliar. Meski begitu peningkatan cadangan devisa emas ini tak

memberikan kontribusi banyak terhadap total cadangan devisa. Pasalnya, kontribusi cadangan emas moneter hanya 3,67% dari

total cadangan devisa.

CORPORATES NEWS

PT Aneka Gas Industri Tbk (AGII) merilis obligasi dengan target dana Rp 30 miliar. Penerbitan obligasi ini merupakan bagian dari

penawaran umum berkelanjutan melalui obligasi berkelanjutan II Aneka Gas Industri dengan target dana Rp 500 miliar. Selain itu

AGII juga menawarkan sukuk ijarah berkelanjutan II dengan target dana Rp 1 triliun. Pada tahap I ini, Aneka Gas Industri (AGII)

merilis obligasi dengan target dana Rp 20 miliar sedangkan sukuk ijarah ditargetkan bisa meraih dana Rp 10 miliar.

PT Repower Asia Indonesia Tbk (REAL) menargetkan pendapatan sebesar Rp 72,9 miliar sepanjang 2020. Adapun hingga Juni

2020, penjualan Repower Asia Indonesia baru terealisasi Rp 5,71 miliar. Sedangkan untuk mencapai target tersebut REAL terus

berusaha menghadirkan inovasi produk dan memberikan promo yang diharapkan dapat mendongkrak penjualan di kuartal 3 dan

kuartal 4 2020.

PT Media Nusantara Citra Tbk (MNCN) optimistis pendapatan dari bisnis digital masih akan tumbuh di semester II-2020.

Pendapatan social media akan meningkat karena performa channel-channel MNCN di youtube terus meningkat. Selain itu, baru-

baru ini MNCN juga telah menggandeng Facebook untuk mengunggah konten dari pustaka milik MNCN.

PT Sentul City Tbk {BKSL) mendapat gugatan kepailitan yang diajukan enam anggota keluarga Bintoro. Gugatan dilayangkan pada

7 Agustus 2020 di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat. Gugatan diajukan oleh Ang Andi Bintoro, Linda Karnadi, Meilyana Bintoro,

Jimmy Bintoro, Silviana Bintoro, Denny Bintoro, dan Lida Karnadi. Keenam pihak penggugat diwakili oleh kuasa hukum Felix

Haholongan Silalahi. Saat ini, status perkara dalam penunjukkan jurusita.

PT Pan Brothers Tbk( PBRX) akan menggenjot penjualan produk alat pelindung diri (APD) ke luar negeri setelah keran ekspor

dibuka sejak Juni 2020. Adapun saat ini perseroan tengah melakukan pembahasan dan proses pengujian contoh produk dengan

calon pembeli dari beberapa negara. Sedangkan kapasitas produksi APD disposable emiten berkode saham PBRX itu mencapai 10

juta unit per bulan. Pembagian alokasi antara domestik dan ekspor akan sangat bergantung kepada permintaan.

Bangkok Bank Public Company Limited mengucurkan fasilitas pinjaman kepada PT Barito Pacific Tbk (BRPT) dengan nilai

mencapai US$ 252,70 juta atau setara dengan Rp 3,64 triliun. Pinjaman tersebut harus dilunasi dalam waktu 60 bulan. Adapun

seluruh dana yang diperoleh akan digunakan sebagai bagian dari kontribusi perusahaan dalam struktur pembiayaan yang

diberikan kepada PT Indo Raya Tenaga (IRT).

Pemegang obligasi PT MNC Investama Tbk (BHIT) telah menyetujui rencana restrukturisasi utang global bond senilai US$ 231

juta. Skema restrukturisasi tersebut adalah dengan mengkonversi obligasi menjadi saham atau ekuitas BHIT. Adapun, harga

konversi akan ditentukan kemudian. Pada 30 Juni 2020, nilai buku BHIT mencapai Rp 192 per saham.

Sumber: Kontan, Bisnis Indonesia, Iqplus

Note:

Positive Sentiment Negative Sentiment Netral

Page 3: 11 Agustus 2020 - oso-securities.com Breakfast... · PT Adaro Energy Tbk (ADRO) menurunkan target produksi batu bara pada 2020, seiring pelemahan pasar batu bara saat ini. Produksi

www.oso-securities.com Disclaimer on.

OSO BREAKFAST 11 Agustus 2020

2020

Technical

Medium/Minor trend : Sideways MACD line/histogram : Positif Stochastic : Bullish Volume : Meningkat

Recommendation : Trading Buy Entry Buy : 1,115 - 1,140 Target Price : 1,165 - 1,180 Support : 1,110 - 1,115 Cutloss : 1,105

DAILY TECHNICAL

BUY ADRO

ADRO : Adaro Turunkan Target Produksi Batu Bara PT Adaro Energy Tbk (ADRO) menurunkan target produksi batu bara pada 2020, seiring pelemahan pasar batu bara saat ini. Produksi perseroan diproyeksi turun 10% dibandingkan realisasi tahun lalu atau pada batas bawah target tahun ini yang berkisar 54-58 juta ton. Head of Corporate Communication Adaro Energy Febriati Nadira mengatakan, penurunan itu terutama pada jenis batu bara termal. Kami akan fokus mempertahankan margin yang sehat dan kontinuitas pasokan ke pelanggan, kata dia kepada Investor Daily, baru-baru ini.

Souce: OSO Research Team

Harga ditutup bullish candle dan membentuk swing low. Harga berpeluang kembali menguji level 1,165. Apabila break 1,165 next harga ke level 1,180. Hati-hati jika harga tidak mampu break up atau menembus area support. Batasi resiko dengan tetap memperhatikan support. Cutloss di 1,105 jika sudah melewati support 1,110 - 1,115.

NOTE:

Page 4: 11 Agustus 2020 - oso-securities.com Breakfast... · PT Adaro Energy Tbk (ADRO) menurunkan target produksi batu bara pada 2020, seiring pelemahan pasar batu bara saat ini. Produksi

www.oso-securities.com Disclaimer on.

OSO BREAKFAST 11 Agustus 2020

2020

Technical

Medium/Minor trend : Uptrend MACD line/histogram : Positif Stochastic : Bullish Volume : Meningkat

Recommendation : Trading Buy Entry Buy : 3,620 - 3,780 Target Price : 3,960 - 4,000 Support : 3,610 - 3,620 Cutloss : 3,600

DAILY TECHNICAL

BTPS : BTPN Syariah Cetak Laba Rp 407 Miliar PT Bank BTPN Syariah Tbk. membukukan laba bersih setelah pajak sebesar Rp407 miliar sepanjang periode Januari - Juni 2020 didukung oleh pendapatan dari pembiayaan. Jumlah pembiayaan yang disalurkan perseroan tercatat sebesar Rp8,74 triliun, tumbuh 2% dibandingkan dengan semester I/2019. Dari penyaluran pembiayaan tersebut, rasio pembiayaan bermasalah atau non performing financing (NPF) perseroan selama semester I/2020 tetap terjaga sebesar 1,8%. Sementara itu, rasio intermediasi (Financing to Deposit Ratio/FDR) dan rasio kecukupan modal (Capital Adequacy Ratio/CAR) pada semester I/2020 masing-masing mencapai 92% dan 42,3%.

Harga ditutup bullish candle dan menguji resistance. Harga berpeluang kembali menguji level 3,960. Apabila break 3,960 next harga ke level 4,000. Hati-hati jika harga tidak mampu break up atau menembus area support. Batasi resiko dengan tetap memperhatikan support. Cutloss di 3,600 jika sudah melewati support 3,610 - 3,620.

BTPS

Souce: OSO Research Team

BUY

NOTE:

Page 5: 11 Agustus 2020 - oso-securities.com Breakfast... · PT Adaro Energy Tbk (ADRO) menurunkan target produksi batu bara pada 2020, seiring pelemahan pasar batu bara saat ini. Produksi

www.oso-securities.com Disclaimer on.

OSO BREAKFAST 11 Agustus 2020

2020

Technical

Medium/Minor trend : Uptrend MACD line/histogram : Positif Stochastic : Bullish Volume : Meningkat

Recommendation : Trading Buy Entry Buy : 482 – 492 Target Price : 500 – 510 Support : 480 – 482 Cutloss : 478

DAILY TECHNICAL

BUY MEDC

MEDC : Raih Kinerja Ciamik, Laba Bersih Naik 29% Di 1H20 PT Medco Power Indonesia mencetak kinerja keuangan semester I-2020 yang cukup positif. Pendapatan usaha Medco Power naik 19,54% secara tahunan (yoy) menjadi Rp 1,59 triliun. Sedangkan di semester I-2019, anak usaha PT Medco Energi Internasional Tbk ini hanya meraup Rp 1,33 triliun. Mayoritas pendapatan usaha Medco Power di semester I-2020 berasal dari pendapatan konstruksi yakni sebesar Rp 569,56 miliar. Kemudian diikuti oleh pendapatan keuangan dari konsesi jasa sebesar Rp 424,31 miliar. Perusahaan ini juga meraih pendapatan dari jasa operasi dan pemeliharaan sebesar Rp 302,54 miliar.

Souce: OSO Research Team

Harga ditutup bullish candle dan menguji resistance. Harga berpeluang kembali menguji level 500. Apabila break 500 next harga ke level 510. Hati-hati jika harga tidak mampu break up atau menembus area support. Batasi resiko dengan tetap memperhatikan support. Cutloss di 478 jika sudah melewati support 480 – 482.

NOTE:

Page 6: 11 Agustus 2020 - oso-securities.com Breakfast... · PT Adaro Energy Tbk (ADRO) menurunkan target produksi batu bara pada 2020, seiring pelemahan pasar batu bara saat ini. Produksi

www.oso-securities.com Disclaimer on.

OSO BREAKFAST 11 Agustus 2020

2020

MAJOR ECONOMIC RELEASE Date Event Country Act Prev Cons

07-Agu-20 Japan, Household Spending YoY JUN JPY -1.20% -16.20% -7.50%

Japan, Household Spending MoM JUN JPY 13% -0.10% 7.50%

Japan, Leading Economic Index Prel JUN JPY 85 78.4

Japan, Foreign Exchange Reserves JUL JPY $1402.5B $1383.2B

China, Balance of Trade JUL CNY $62.33B $46.42B $42.5B

China, Exports YoY JUL CNY 7.20% 0.50% -0.60%

China, Imports YoY JUL CNY -1.50% 2.70% 1%

China, Foreign Exchange Reserves JUL CNY $3.154T $3.112T $3.119T

Indonesia, Foreign Exchange Reserves JUL IDN $135.1B $131.7B

US Non Farm Payrolls JUL USD 1763K 4800K 2260K

US Unemployment Rate JUL USD 10.20% 11.10% 10.30%

US Manufacturing Payrolls JUL USD 26K 357K

US Participation Rate JUL USD 61.4% 61.50%

US Nonfarm Payrolls Private JUL USD 1462K 4765K 2250K

US Government Payrolls JU USD 301K 54K

US Wholesale Inventories MoM JUN USD -1.40% -1.20% -2%

10-Agu-20 China, Inflation Rate YoY JUL CNY 2.70% 2.50%

China, Inflation Rate MoM JUL CNY 0.60% -0.10%

China, PPI YoY JUL CNY -2.40% -3.00%

US JOLTs Job Openings JUN USD 5,869M 5.397M

US Consumer Inflation Expectations JUL USD 2.90% 2.68%

11-Agu-20 Japan, Current Account JUN JPY ¥1176.8B

Japan, Bank Lending YoY JUL JPY 6.20%

Indonesia, Current Account Q2 IDN $-3.9M

Indonesia, Retail Sales YoY JUN IDN -52.10%

GB Claimant Count Change JUL GBR -28.1K

GB Employment Change MAY GBR -126K

GB Unemployment Rate JUN GBR 3.90% 3.90%

US NFIB Business Optimism Index JUL USD 100.6

US PPI MoM JUL USD -0.20% 0.30%

US PPI YoY JUL USD -0.80%

US Core PPI YoY JUL USD 0.10%

US API Crude Oil Stock Change 07/AUG USD -8.587M

12-Agu-20 GB Balance of Trade JUN GBR £4.3B

GB GDP Growth Rate YoY Prel Q2 GBR -1.70%

GB GDP Growth Rate QoQ Prel Q2 GBR -2.20%

GB Business Investment QoQ Prel Q2 GBR -0.30%

GB Business Investment YoY Prel Q2 GBR 0.80%

GB Construction Output YoY JUN GBR -39.70%

GB Industrial Production MoM JUN GBR 6%

GB Industrial Production YoY JUN GBR -20%

GB Manufacturing Production YoY JUN GBR -22.80%

GB Manufacturing Production MoM JUN GBR 8.40%

US Inflation Rate YoY JUL USD 0.60% 0.80%

US Inflation Rate MoM JUL USD 0.60% 0.30%

US EIA Crude Oil Stocks Change 07/AUG USD -7.373M

US EIA Gasoline Stocks Change 07/AUG USD 0.419M

Source: Tradingeconomics

Page 7: 11 Agustus 2020 - oso-securities.com Breakfast... · PT Adaro Energy Tbk (ADRO) menurunkan target produksi batu bara pada 2020, seiring pelemahan pasar batu bara saat ini. Produksi

www.oso-securities.com Disclaimer on.

OSO BREAKFAST 11 Agustus 2020

2020

Corporate Action

RUPS

Date Time Company Event Place

10-Agu-20 09.00 OPMS RUPS Harris Hotel Surabaya 10.00 ASJT RUPS Kantor Perseroan 10.00 INPC RUPSLB Gedung Artha Graha 10.00 PTSN RUPS Kantor Perseroan 13.00 BESS RUPS All Seasons, Winter + Spring Meeting Room 16.30 ECII RUPS Jakarta

11-Agu-20 09.00 APLI RUPS Kantor Perseroan 10.00 BMTR RUPSLB Inews Tower Lt 3 10.00 PORT RUPS NPH Building Lt 3 10.00 RISE RUPSLB Vorza Premium Office Surabaya 14.00 KPIG RUPSLB Inews Tower Lt 3 15.00 MARK RUPSLB Prime Plaza Hotel Kualanamu, Sumatera Utara

Dividend

Code Status Cum- Date Ex-Date Recording Date Pay -Date Ammount (IDR)/Share

ASRM Cash Dividen 10-Agu-20 11-Agu-20 12-Agu-20 03-Sep-20 70 CITA Cash Dividen 10-Agu-20 11-Agu-20 12-Agu-20 27-Agu-20 93 CTRA Cash Dividen 10-Agu-20 11-Agu-20 12-Agu-20 03-Sep-20 8

IFII Cash Dividen 10-Agu-20 11-Agu-20 12-Agu-20 02-Sep-20 2 SLIS Cash Dividen 10-Agu-20 11-Agu-20 12-Agu-20 03-Sep-20 0.75

TPMA Cash Dividen 10-Agu-20 11-Agu-20 12-Agu-20 03-Sep-20 23.5 TOTO Cash Dividen 11-Agu-20 12-Agu-20 13-Agu-20 26-Agu-20 3 ACES Cash Dividen 13-Agu-20 14-Agu-20 15-Agu-20 04-Sep-20 18.1

Right Issue

Code OS NS Price (IDR) Cum Date Ex Date Trading Period IMAS 225 : 100 550 30-Jul-20 03-Agu-20 06 - 12 Agu 2020

Source: KSEI and OSO Research Team

Page 8: 11 Agustus 2020 - oso-securities.com Breakfast... · PT Adaro Energy Tbk (ADRO) menurunkan target produksi batu bara pada 2020, seiring pelemahan pasar batu bara saat ini. Produksi

www.oso-securities.com Disclaimer on.

OSO BREAKFAST 11 Agustus 2020

2020

Disclaimer This report has been prepared by PT OSO Sekuritas Indonesia on behalf of itself and its affiliated companies and is provided for information purposes only. Under no circumstance.is it to be used or considered as an offer to sell, or a solicitation of any offer to buy. This report has been produced independently and the forecasts, opinions and expectations contained herein are entirely those of PT. OSO Sekuritas Indonesia. We expressly disclaim any responsibility or liability (express or implied) of PT. OSO Sekuritas Indonesia, its affiliated companies and their respective employees and agents whatsoever and howsoever arising (including, without limitation for any claims, proceedings, action , suits, losses, expenses, damages or costs) which may be brought against or suffered by any person as a results of acting in reliance upon the whole or any part of the contents of this report and neither PT. OSO Sekuritas Indonesia, its affiliated companiesor their respective employees or agents accepts liability for any errors, omissions or mis-statements, negligent or otherwise, in the report and any liability in respect of the report or any inaccuracy therein or omission there from which might otherwise arise is hereby expresses disclaimed. The information contained in this report is not be taken as any recommendation made by PT. OSO Sekuritas Indonesia or any other person to enter into any agreement with regard to any investment mentioned in this document. This report is prepared for general circulation. It does not have regards tothe specific person who may receive this report. In considering any investments you should make your own independent assessment and seek your own professional financial and legal advice.

Research Team

Ike Widiawati Head of Research +62 21 2991 5300 ([email protected])

Rifqiyati Research Analyst +62 21 2991 5300 (Rifqiyati @oso-securities.com)

Sukarno Alatas Research Analyst +62 21 2991 5300 ([email protected])

Mochammad Cahyo Research Analyst +62 21 2991 5300 ([email protected])

Michelle Abadi Research Associate +62 21 2991 5300 ([email protected])

Disclosure Of Interests

As of the date of this report, 1. The research analysts primarily responsible for the preparation of all or part of this report hereby certify that:

the views expressed in this research report accurately reflect the personal views of each such analyst about the subject securities

and issuers; and

no part of the analyst’s compensation was, is, or will be directly or indirectly, related to the specific recommendations or views

expressed in this research report.

2. The research analysts primarily responsible for the preparation of all or part of this report, or his/her associate(s), do not have any interest (including any direct or indirect ownership of securities, arrangement for financial accommodation or serving as an officer) in any company mentioned in this report

3. PT OSO Securities Indonesia on a business in Indonesia in investment banking, proprietary trading or agency broking in relation

to securities

PT OSO Sekuritas Indonesia - Research Cyber 2 Tower, 22

nd Floor

Jl. HR. Rasuna Said Blok X-5 No. 13 JakartaSelatan, 12950 Telp: +62-21-299-15-300 Fax : +62-21-290-21-497