120
PERENCANAAN MINGGUAN (RKM) Merupakan penjabaran dari perencanaan semester yang berisi kegiatan-kegiatan dalam rangka mencapai indikator yang telah direncanakan dalam satu minggu sesuai dengan keluasan pembahasan tema dan sub tema. RKM ADA 2 BENTUK : A. RKM model pembelajaran berdasar Kelompok B. RKM model pembelajaran berdasar Minat KOMPONEN RKM BERDASAR KELOMPOK Tema dan sub tema Alokasi waktu Aspek pengembangan Kegitan peraspek pengembangan LANGKAH-LANGKAH PENGEMBANGAN RKM BERDASAR KELOMPOK Menjabarkan tema dan merinci sub tema Menjabarkan indikator menjadi kegiatankegiatan pada bidang pengembangan dalam program semester Membuat matrik hubungan antar tema, sub tema dengan kegiatan kegiatan 1

PERENCANAAN MINGGUAN (RKM

Embed Size (px)

Citation preview

PERENCANAAN MINGGUAN (RKM)

Merupakan penjabaran dari perencanaan semester yangberisi kegiatan-kegiatan dalam rangka mencapai indikatoryang telah direncanakan dalam satu minggu sesuai dengankeluasan pembahasan tema dan sub tema.

RKM ADA 2 BENTUK :

A.RKM model pembelajaran berdasar Kelompok B.RKM model pembelajaran berdasar Minat

KOMPONEN RKM BERDASAR KELOMPOK

Tema dan sub tema Alokasi waktu Aspek pengembangan Kegitan peraspek pengembangan

LANGKAH-LANGKAH PENGEMBANGAN RKMBERDASAR KELOMPOK

Menjabarkan tema dan merinci sub tema Menjabarkan indikator menjadi kegiatankegiatan pada

bidang pengembangan dalam program semester Membuat matrik hubungan antar tema, sub tema dengan

kegiatan kegiatan

1

Menentukan alokasi waktu untuk setiap RKM

KURIKULUM KELOMPOK BERMAINUSIA 2-3 TAHUN

RENCANA KEGIATAN MINGGUAN ( RKM )

KELOMPOK BERMAIN SEMESTER I

2

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK BERMAIN

3

Pembiasaan1. Menyanyi “Doa ”2. Menyanyi “Aku punya

tangan dan kaki” 3. Makan bersama4. Doa memulai kegiatan5. Doa sebelum dan sesudah

makan

Diri Sendiri3 Minggu Mengenal diriku Mengenal tubuhku

B a h a s a1. Menyebutkan nama

diri,orang tua dan jenis kelamin

2. Menggunakan kata-kata sederhana untuk menyatakan keingin tahuan.

3. Menjawab pertanyaan dengan kalimat pendek.

4. Menyanyikan lagu

S e n iMenggambar bebas dengan krayonMeniru garis vertikal atau

horizontal.Memasukan benda kedalam wadah

yang sesuai.Membalik halaman buku walaupun

belum sempurna.Menyobek kertas.Mengucap syair .

Fis ik / M o to rikMelompat di tempatNaik tangga atau tempat yang

lebih tinggi dengan berpegangan

Berjalan mundur beberapa langkahMenarik benda yang tidak terlalu

berat (kursi kecil)Berdiri di atas kaki selama satu

5 detik

Ko g n it ifMempergunakan alat permainan

dengan cara semaunya seperti di pukul-pukul.

Mulai memahami gambar wajah orang.

Mulai memahami prinsip milik orang lain seperti : milik saya, milik kamu.

Memasangkan benda sesuai dengan pasangannya.

Mengelompokan benda sesuai dengan warna yang di senangi

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK USIA 2-3 TAHUN

4

PembiasaanMeniru gerakan berdoa /sembahyang sesuai dengan agamanya.Mulai memahami kapan mngucapkan slam,terima kasih,maaf ,dsb.

Lingkunganku 4 MingguMengenal rumahkuKeluargakusekolahku

B a h a s aHafal beberapa lagu anak sederhana.Memahami cerita /dongeng sederhana.Memahami perintah sederhana seperti letakan mainan di atas meja, ambil mainan dari dalam kotak.Menggunakan kata Tanya dengan tepat (apa, siapa, bagaimana, mengapa ,dimana).Menyusun 2-4 kata menjadi sebuah kalimat

S e n iMengenal tiga macam bentuk (lingkaran, segitiga, segi empat)Menggambar bebas dari bentuk lingkaran dan segi empatMulai mengenal pola.Mewarnai gambar sekolahMewarnai gambar rumahHafal beberapa lagu anak sederhana.

Fis ik / M o to rikBerjalan sambil berjinjitMelompat ke depan dan kebelakang dengan dua kaki.Melempar dan menangkap bolaMenari menikuti iramaNaik turun tangga atau tempat yang lebih tinggi /rendah dengan berpegangan.Mengoper bola secara searahMembuat mainan dengan tekhnik menempel

Ko g n it ifMembilang / menyebutkan urutan 1-5.Menyebut bagian-bagian gambar rumah.Mengenal bagian-bagian rumah (lima bagian)Meniru polaMengerjakan maze

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK BERMAIN USIA 2-3 TAHUN

5

Pembiasaan Meniru gerakan berdoa

/sembahyang sesuaidengan agamanya.

Mulai memahami kapanmngucapkansalam,terimakasih,maaf ,dsb.

Kebutuhanku4 Minggu Makanan dan minuman

Pakaian kebersihan

B a h a s a Hafal beberapa lagu

anak sederhana. Memahami cerita

/dongeng sederhana. Memahami perintah

sederhana seperti menaruh kotak makan ke dalam tas.

Menggunakan kata Tanya dengan tepat (apa, siapa, bagaimana, mengapa ,dimana).

S e n i Mewarnai bentuk gambar sederhana

Menggambar bebas dengan berbagai media sederhana.

Koordinasi jari tangan untukmemegang benda pipih sepertisendok.

Menyanyikan lagu anak sederhana.

Fis ik / M o to rik

Berjalan berjinjit. Melompat ke depan dan

kebelakang dengan dua kaki. Melempar dan menangkap bola. Menari mengikuti irama. Naik turun tangga atau

tempat yang lebih tinggi/rendah dengan berpegangan.

Ko g n it if Menyebutkan beberapa

Nama makanan. Mengenal rasa dari

beberapa makanan dan minuman seperti pedas, asam, asin,pahit.

Menyebutkan nama makananfavorit dan minuman favorit

Mengelompokan makanan sehat dan yang tidak sehat dengan media kartubergambar.

Mengelompokan minuman yang sehat dan tidak sehat dengan media kartubergambar.

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK BERMAIN USIA 2-3 TAHUN

6

Pembiasaan Meniru gerakan

berdoa /sembahyangsesuai denganagamanya.

Mulai memahami kapan mngucapkan salam, terima kasih, maaf ,dsb.

Binatang3 Minggu Jenis binatang Ciri binatang Cara hidup

B a h a s a Menjawab pertanyaan

tentang keterangan / informasi sederhana

Menyebutkan berbagai bunyi / suara tertentu

Bercerita tentang gambar yang disediakan / yang dibuat sendiri

Bercerita tentang gambar yang disediakan / yang dibuat sendiri

S e n i Mewarnai gambar sederhana Mengucap syair Musik perkusi sederhana

Fis ik / M o to rik Berjalan berjinjit. Melompat ke depan dan

kebelakang dengan dua kaki. Melempar dan menangkap bola. Menari mengikuti irama. Naik turun tangga atau

tempat yang lebih tinggi/rendah dengan berpegangan.

Ko g n it if Mengenal lambang

bilangan 1-5 Membilang /menyebutkan

urutan Membilang dengan

menunjuk benda Mengklasifikasi gambar

binatang peliharaan berdasarkan tempat hidupnya

RKM MODEL PEMBELAJARAN UNTUK KELOMPOK BERMAIN USIA 2-3 TAHUN

ewarnai bentuk gambar sederhana Menggambar bebas dengan berbagai media sederhana. Koordinasi jari tangan untuk memegang benda pipih seperti sendok. Menyanyikan lagu anak sederhana.

7

Pembiasaan Meniru gerakan

berdoa /sembahyangsesuai denganagamanya.

Mulai memahami kapan mngucapkan salam, terima kasih, maaf ,dsb

Tanaman3 Minggu

Macam tanaman

Cara menanam dan

merawat tanaman

B a h a s a Menceritakan isi

buku meskipun tidaksama tulisan denganyang di ucapkan.

Menyebut posisi keterangan tempat.

Memahami cerita /dongeng sederhana.

SENI Mewarnai bentuk gambar sederhana

Menggambar bebas dengan berbagai media sederhana.

Koordinasi jari tangan untuk memegang benda pipih seperti sendok.

Fisik Motorik Berjalan

sambil berjinjit

Melompat ke depan dan kebelakang dengan dua kaki

Melempar dan menangkap bola

Menendang bolakea rah depan

Kognitif Menyebutkan bagian

bagian dari tanaman (lima bagian)

Memahami perbedaan antara daun dan batang

Menyebutkan berbagaimacam tanaman(lima macam)

KURIKULUM KELOMPOK BERMAINUSIA 2-3 TAHUN

RENCANA KEGIATAN MINGGUAN ( RKM )

KELOMPOK BERMAIN SEMESTER II

8

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK BERMAIN

9

Pembiasaan Mengucapkan doa

sebelum dan melakukan sesuatu.

Mengenal perilaku baik / sopan dan buruk.

Membiasakn diri berprilaku baik.

Mengucapkan salam dan membalas salam

REKREASI3 Minggu Tempat dan gunarekreasi

Perlengkapan rekreasi

Kendaraan

B a h a s a Menyebutkan tempat

rekreasi Kegunaan rekreasi Menyebutkan macam-

macam kendaraan Menyebutkan tata

tertb rekreasi Menjawab pertanyaan

dengan kalimat sederhana

S e n iMenggambar bebas dengan krayonMenggambar bebas dengan pensil warnaMewarnai gambar orangBertepuk tangan dengan 2

polaMenyanyi lagu ”Panca Indera ”

Fis ik / M o to rikBerjalan berjinjitMembentuk bola dari plastisinMelempar bola besar dari jarak 1 meterBerjalan maju pada garis lurusBerjalan di atas papan titianBerjalan berjinjitMenedang bolaMerayap lurus ke depanMerangkak membentuk lingkaranMelompat dengan simpai

Ko g n it ifMencocokan gambar dengan pola .Mengurutkan angka satu sampai 5.Meniru garisMenempel pola pada gambarMenyusun jenis-jenis kendaraan

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK BERMAIN

10

Pembiasaan Mengucapkan doa

sebelum dan melakukan sesuatu.

Mengenal perilaku baik / sopan dan buruk.

Membiasakan diri berprilaku baik.

Mengucapkan salam dan membalas salam

PEKERJAAN 4 Minggu Macam-Macam pekerjaan.

Tugas pekerjaan Tempat bekerja Alat-alat perlengkapan

B a h a s a Berbagai pengalaman

dengan bercerita Bercakap-cakap tentang

berbagai macam profesi/pekerjaan

Menceritakan gambar yang di sediakan guru.

Mengucap syair lagu Menyambung garis putus-

putus

S e n iMewarnai gambar pemadam kebakaran.Menyanyi lagu tukang pos.Tepuk dokte.rMenyanyi lagu.Mecocok dengan media cat air.Mencampur warna dengan media. Cat air.

Fis ik / M o to rikMeloncat dari ketinggian 20cm.Menagkap bola dengan dua tanganLomba mengambil obatLomba memasang baju / perlengkapan pemadam kebakaranBermain peran polisi dan penjahatBerjalan lurus mengikuti garis

Ko g n it ifMenyambung garis miring dan datar menjadi gambar topi polisiMencocok gambar polisi (kreativitas)Memasangkan gambar sesuai pasangannya missal gambar polisi dengan borgol.Menyebutkan urutan bilangan 1-5.Mencari perbedaan gambarMengenal tanda sederhana

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK BERMAIN USIA 2-3 TAHUN

11

Pembiasaan Berbicara dengan tidak berteriak

Selalu memberi dan membalas salam

Mentaati nperaturan permainan

AIR, UDARA, API4 Minggu

Air, udara api

B a h a s a Menceritakan apa guna nya api

Menghubungkan gambar Menyanyi lagu kembang api

Mengikuti perintah sederhana

Mengulang 3-4 kata

S e n i Menyusun menara kubus Bermain warna dengan berbagai media cat air, membuat warna menyerupai warna api.

Menempel bentuk lilin.

Fis ik / M o to rik Berdiri dengan berjinjit Meloncat dari ketinggian

20 cm Bermain dengan simpai Menggunakan benda

sekitar sebagai permainan simbolik

Menggambar bebas dengan

Ko g n it if Mengenal perbedaan panas

dan dingin Menyusun benda dari

besar dan kecil dan sebaliknya

Menceritakan sebab akibat terjadinya kebakaran

Menempel urutan angka 1-

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK BERMAIN USIA 2-3 TAHUN

12

Pembiasaan Berdo’a sebelum dan

sesudah melaksanakan kegiatan

Makan bersama Mengerjakan tugas

sampai selesai Selalu memberi dan

membalas salam

ALAT KOMUNIKASI3 Minggu Alat komunikasielektronik

Alat komunikasinon elektronik

B a h a s a Bercakap-cakap jenis

alat komunikasi Bercakap-cakap kegunaan

alat komunikasi Menceritakan pengalaman

menggunakan telephone

S e n i Mewarnai gambar televisi Menciptakan bentuk balok

Fis ik / M o to rik Berdiri di atas satu kaki Menendang bola ke depan Berjalan mundur Merayap melewati terowongan

Ko g n it if Mengelompokan alat

komunikasi Memasangkan benda sesuai

pasangannya Mengungkapkan sebab

akibat perlunya alat komunikasi

Memasangkan bentuk geometri dengan benda 3 dimensi

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK BERMAIN

13

Pembiasaan Berdo’a sebelum dan

sesudah melaksanakan kegiatan

Makan bersama Mengerjakan tugas

sampai selesai Selalu memberi dan

TANAH AIRKU3 Minggu

Kota tempat tinggalku

Makanan khas

B a h a s a Bercakap-cakap tentang

lambang Negara Bercakap-cakap tentang

makanan khas Indonesia Bercakap-cakap tentang

pakaian tradisional Indonesia

Mengikuti guru membaca teks pancasila

S e n i Mewarnai gambar bendera

Indonesia dengan media catair

Menyanyikan lagu bendera merah putih

Menyusun menara kubus

Fis ik / M o to rik Menirukan gerakan burung

garuda terbang Memantulkan bola besar Lomba lari memindahkan

bendera Indonesia

Ko g n it if Menghitung gambar

bendera Mengenal lambing

bilangan 1-5 Mengurutkan bilangan

dengan gambar bendera

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK BERMAIN USIA 2-3 TAHUN

14

Pembiasaan Berbicara yang

sopan Mengucapkan terima

kasih Mau menyapa teman

dan guru

ALAM SEMESTA3 Minggu

Benda langit

Musim di Indonesia

Gejala alam

B a h a s a Menyebutkan

bulan,matahari , bintang dan manfaatnya.

Menyanyi lagu bintang kejora

Menirukan suara binatang di bumi

Mengucapkan syair”bulan bintang”

S e n i Mencocok bentuk bulan

sabit Mewarnai gambar roket Menyusun menara kubus Fis ik / M o to rik

Bermain lempar tangkap bola Bermain peran menjadi

astronot Menendang bola kedepan Melompat setinggi 20 cm

Ko g n it if Bermain dengan kaca

pembesar Menyusun gambar bintang

dari besar hingga kecil Mengklasifikasi gambar

benda langit sesuai kelompoknya

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK BERMAIN

15

Pembiasaan Berbicara yang

sopan Mengucapkan terima

kasih Mau menyapa teman

dan guru

Diri Sendiri3 Minggu Mengenal diriku Mengenal tubuhku

B a h a s a7. Menirukan 3 urutan kata8. Menyebutkan nama

sendiri9. Menyebutkan jenis

kelamin10. Bercerita tentang

pengalaman11. Menyebutkan panca

indera12. Menyebutkan warna

kesukaan13. Menyebutkan makanan

kesukaan14. Menyebutkan mainan

kesukaan15. Menyebutkan anggota

tubuh16. Bercerita tentang

makanan kesukaan dan

S e n iMenggambar bebas dengan krayonMenggambar bebas dengan pensil

warnaMenggambar orang secara

sederhanaMewarnai gambar orangMewarnai gambar buahMewarnai bentuk lingkaran

besarMeronce bebas dengan manikMenciptakan satu bentuk

bangunan dari balok-balokBertepuk tangan denga n 2 polaRitmik terpimpinMenyanyi lagu ”Panca Indera ”

Fis ik / M o to rikMencuci dan melap tanganMakanMenyisir rambutMembentuk bola dari plastisinMenyusun 8 kubus menjadi bentuk

menaraMembuat lingkaranMelempar bola besar dari jarak 1

meterMemantulkan bola besar diam di

tempatBerjalan maju pada garis lurusBerjalan di atas papan titianBerjalan berjinjitMenedang bolaMerayap lurus ke depanMerangkak membentuk lingkaranBermain bebas dengan simpaiMelompat dengan simpai

Ko g n it ifMengelompokkan benda sesuai

warna yang disenangiMengelompokkan gambar

binatang yang disukai anakMengelompokkan gambar laki-

laki dan perempuan Mengelompokkan gambar buah

yang besar dan yang kecilMengenal kasar halus (amplas

dg kertas, ubin dengan karpet)

Memasangkan benda sesuai pasangannya (kaos kaki dengan sepatu, sendok dengan garpu)

Menyebut urutan bilangan 1 sampai 3

Membilang/mengenalkan konsep bilangan 1 dan 2

Menunjukkan urutan benda-benda

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK B

16

Ko g n it ifMengelompokkan benda sesuai

warna yang disenangiMengelompokkan gambar

binatang yang disukai anakMengelompokkan gambar laki-

laki dan perempuan Mengelompokkan gambar buah

yang besar dan yang kecilMengenal kasar halus (amplas

dg kertas, ubin dengan karpet)

Memasangkan benda sesuai pasangannya (kaos kaki dengan sepatu, sendok dengan garpu)

Menyebut urutan bilangan 1 sampai 3

Membilang/mengenalkan konsep bilangan 1 dan 2

Menunjukkan urutan benda-benda

Pembiasaan “Doa ” Menyanyi “Disini senang

disana senang” Menyanyi ”Lihat Kebunku

” Menggosok gigi Makan bersama Doa memulai kegiatan Doa sebelum dan sesudah

Lingkunganku 4 Minggu Mengenal Rumahku Mengenal Sekolahanku

Mengenal Tempat

B a h a s a Menghubungkan gambar

/benda dengan kata Menyebutkan kata-kata

dengan suku kata awal yang sama, misal kaki-kali, atau suku kata akhir yang sama misal, nama-sama, dll

Menyebutkan posisi /keterangan tempat mis:diluar, didalam, diatas

Bercerita tentang pengalaman

Menjawab pertannyaan tentang keterangan / informasi secara sederhana

Menyebutkan warna kesukaan

Menyebutkan makanan kesukaan

S e n iMenciptakan 2 bentuk bangunanMenggambar bebas dari bentuk lingkaran dan segi empatBertepuk tangan dengan 2 polaMewarnai gambar sekolahMewarnai gambar rumahMewarnai bentuk lingkaran besarMeronce bebas dengan manikMenciptakan satu bentuk rumah dari balok-balokBertepuk tangan dengan 3 polaRitmik terpimpinMenyanyi lagu ”Taman Kanak-kanak ”

Fis ik / M o to rikMerobek bebasBermain dengan simpai merangkak dalam terowongan simpaiMemegang pensil ( belum sempurna )Meniru melipat kertas sederhanaMewarnai bentuk gambar sederhanaMemanjat dan bergantungMenjiplak dan meniru membuat garis tegak, datar, miring, lengkungMemantulkan bola besar diam di tempatMenunjukkan urutan benda untuk bilangan sampai 5Berjalan di atas papan titianMengelompokkan benda kemudian ditangkap dengan kedua tangan dengan berbagai cara ( diam ditempat )Menendang bolaMerayap lurus ke depanMerangkak membentuk lingkaranBermain bebas dengan simpaiMelompat dengan simpai

Ko g n it ifMembilang / menyebutkan urutanMengerjakan maze ( mencari jejak sederhana )Memasang benda sesuai dengan pasangannya Mengelompokkan gambar buah yang besar dan yang kecilMengenal kasar halus (amplas dg kertas, ubin dengan karpet)Memasangkan benda sesuai pasangannya (kaos kaki dengan sepatu, sendok dengan garpu)Menyebut urutan bilangan 1 sampai 3Mengelompokkan benda dengan berbagai rasa yang diketahui anakMenunjukkan urutan benda-benda

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK B

17

Pembiasaan Berdo’a sebelum dan sesudah melaksanakan kegiatan

Menyebutkan ciptaan Tuhan Menyanyi ”Naik – naik kepuncak gunung ”

Menggosok gigi Makan bersama Doa memulai kegiatan

Kebutuhanku4 Minggu Gambarku Makanan & minumanku

B a h a s a Menirukan kembali 3-4 urutan kata

Menceritakan pengalaman / kejadian secara sederhana

Menyebutkan kata-kata yang mempunyai suku kataawal yang sama

Menjawab pertanyaan tentang keterangan informasi secara sederhana

Membuat gambar dan coretan (tulisan) tentang cerita mengenai gambar yang dibuatnya

Melakukan 2-3 perintah secara sederhana

Membuat berbagai macam

S e n i Mewarnai bentuk gambar sederhana

Menggambar bebas dengan pensil warna

Permainan warna dengan berbagai media

Menjiplak dan meniru membuatgaris tegak, datar, miring lengkung

Mengambar bebas dengan berbagai media

Stempel / mencetak dengan berbagai media / pelepah pisang

Meronce bebas dengan manik Mewarnai bentuk-bentuk geometri dengan ukuran besar

Fis ik / M o to rik Menjait jelujur 10 lubang

dengan tali sepatu Mau membagi miliknya mis:

makanan, minuman dll Membuat berbagai bentuk

dengan menggunakan plastisin, playdough

Membentuk bola dari plastisin

Menjiplak dan meniru membuatgaris tegak, datar, miring

Membuat lingkaran Melempar bola besar dari

jarak 1 meter Memantulkan bola besar diam

di tempat Menggunting bebas Bermain denga roda/simpai

(bebas melom[at dalam simpai)

Meniru melipat kertas sederhana (1-6 lipatan)

Meniru dan menjiplak membuatgaris tegak, lengkung dan lingkaran

Berdiri diatas satu kaki

Ko g n it if Membilang / menyebut

gambar sederhana Menyebut dan menunjukkan

bentuk-bentuk geometri Menyebutkan kembali

benda-benda yang baru dilihatnya

Menyebut dan menunjukan bentuk-bentuk geometri

Menyebutkan hasil penambahan dan pengurangan

Membilang atau menyebut urutan bilangan dari 1-10

Memasang Benda sesuai dengan pasangannya

Menunjuk sebanyak-banyaknya benda, hewan yang mempunyai warna, bentuk tertentu

Memasangkan benda yang sesuai dengan gambar

Menyebutkan hasil penambahan ( mengagabungkan 2

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK B

18

Pembiasaan Berdo’a sebelum dan

sesudah melaksanakan kegiatan

Menyanyi “Burung kakak tua ”

Menyanyi “Aku anak gembala”

Menyanyi ”Potong bebek angsa ”

Menggosok gigi

Binatang3 Minggu Peliharaanku Gambar binatangku

B a h a s a Menjawab pertanyaan

tentang keterangan / informasi sederhana

Menyebutkan berbagai bunyi / suara tertentu

Mengurutkan dan menceritakan isi gambarseri sederhana

Menirukan kembali 3-4 urutan kata

Bercerita tentang gambar yang disediakan / yang dibuat sendiri

Menyebutkan posisi / keterangan tempat mis: diluar, didalam, diatas

Menunjukkan gambar / benda benda dengan kata

Menjawab pertanyaan tentang keterangan / informasi sederhana

Menyebutkan kata-kata yang mempunyai suku kata awal yang sama

Bercerita tentang

S e n i Mewarnai gambar sederhana Menciptakan bentuk dengan

lidi Mengambar bebas dari

bentuk lingkaran dan segi empat

Mengucap syair dari berbagai lagu

Bermain dengan berbagai alat musik perkusi sederhana

Menyayikan 15 lagu anak-

Fis ik / M o to rik Membuat lingkaran dan segi

empat Memanjat dan bergantung Menangkap dan melempar bola

Bola basar dari jarak kira kira 1-2 M

Merayap dan merangkak lurus ke depan

Menggunting bebas Berlari dan meloncat Menangkap dan melempar bola

besar dari jarak kira kira 1-2 meter

Menganyam dengan kertas Merobek bebas Menirukan berbagai gerakan

binatang

Ko g n it if Menyebut dan menunjukkan

bentuk-bentuk geometri Menunjuk sebanyak-

banyaknya benda, hewan yang mempunyai bentuk / ciri-ciri

Mencari lokasi tempat asal suara

Menyusun kepingan pazzel Memasang benda sesuai

dengan dengan pasangannya

Mengerjakan maze ( mencari jejak sederhana )

Menunjuk sebanyak-banyaknya benda, bahan, tanaman yang mempunyai warna

Menirukan berbagai gerakan binatang

Membilang dengan menunjuk benda (mengenalkonsep bilangan dengan benda-benda)

Menunjuk sebanyak banyaknya benda, hewan, tanaman yang mempunyai

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK B

19

Pembiasaan Berdo’a sebelum dan

sesudah melaksanakan kegiatan

Menyanyi “Lihat kebunku”

Menyanyi “Menanam Jagung”

Menggosok gigi

Tanaman3 Minggu

B a h a s a Menyebutkan kata-kata

yang mempunyai suku kata awal yang sama

Menceritakan isi buku walaupun tidak sama tulisan dengan yang diucapkannya

Menirukan kembali 3-4 urutan kata

Menunjukkan gerakan mis: duduk, jongkok, berdiri

Menyebut posisi / keterangan tempat

Membuat berbagai macam coretan

Menceritakan kejadian /pengalaman secara sederhana

Menjawab pertanyaan tentang keterangan / informasi sederhana

Mengurutkan dan menceritakan isi gambarseri sederhana

Bercerita tentang

S e n i Stempel / mencetak dengan

berbagai media / pelepah pisang

Mengucap syair dari berbagai

Menyayikan 15 lagu anak-anak

Mengambar bebas dengan

Fis ik / M o to rik Meniru melipat kertas

sederhana ( 1-6 lipatan ) Memantulkan bola besar

sambil diam di tempat diam di tempat

Menganyam dengan kertas Merobek bebas Menirukan berbagai gerakan

tanama yang terkena angin Menjiplak dan meniru membuat

garis tegak, datar, miring, lengkung

Berdiri diatas satu kaki selama 10 detik

Membuat berbagai bentuk dengan menggunakan plastisin, play doug

Berjalan maju pada garis

Ko g n it if Mengukur panjang dengan

kuran tongkat dan jengkal

Menyebutkan hasil penambahan dan pengurangan

Mengerjakan maze ( mencari jejak sederhana )

Memasang benda sesuai dengan dengan pasangannya

Membilang dengan menunjuk benda (mengenalkonsep bilangan dengan benda-benda)

KURIKULUM TKRENCANA KEGIATAN MINGGUAN

( RKM )KELOMPOK B SEMESTER II

20

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK B

21

Pembiasaan6. Menyanyi “Doa ”7. Menyanyi “Aku punya

tangan dan kaki” 8. Menyanyi ”Tuhan Yang

Maha Esa ”9. Menggosok gigi10. Makan bersama11. Doa memulai kegiatan12. Doa sebelum dan sesudah

REKREASI3 Minggu Mengenal diriku Mengenal tubuhku

B a h a s a21. Menirukan 3 urutan kata22. Menyebutkan nama

sendiri23. Menyebutkan jenis

kelamin24. Bercerita tentang

pengalaman25. Menyebutkan panca

indera26. Menyebutkan warna

kesukaan27. Menyebutkan makanan

kesukaan28. Menyebutkan mainan

kesukaan29. Menyebutkan anggota

tubuh30. Bercerita tentang

makanan kesukaan dan

S e n iMenggambar bebas dengan krayonMenggambar bebas dengan pensil

warnaMenggambar orang secara

sederhanaMewarnai gambar orangMewarnai gambar buahMewarnai bentuk lingkaran

besarMeronce bebas dengan manikMenciptakan satu bentuk

bangunan dari balok-balokBertepuk tangan denga n 2 polaRitmik terpimpinMenyanyi lagu ”Panca Indera ”

Fis ik / M o to rikMencuci dan melap tanganMakanMenyisir rambutMembentuk bola dari plastisinMenyusun 8 kubus menjadi bentuk

menaraMembuat lingkaranMelempar bola besar dari jarak 1

meterMemantulkan bola besar diam di

tempatBerjalan maju pada garis lurusBerjalan di atas papan titianBerjalan berjinjitMenedang bolaMerayap lurus ke depanMerangkak membentuk lingkaranBermain bebas dengan simpaiMelompat dengan simpai

Ko g n it ifMengelompokkan benda sesuai

warna yang disenangiMengelompokkan gambar

binatang yang disukai anakMengelompokkan gambar laki-

laki dan perempuan Mengelompokkan gambar buah

yang besar dan yang kecilMengenal kasar halus (amplas

dg kertas, ubin dengan karpet)

Memasangkan benda sesuai pasangannya (kaos kaki dengan sepatu, sendok dengan garpu)

Menyebut urutan bilangan 1 sampai 3

Membilang/mengenalkan konsep bilangan 1 dan 2

Menunjukkan urutan benda-benda

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK B

22

Ko g n it ifMengelompokkan benda sesuai

warna yang disenangiMengelompokkan gambar

binatang yang disukai anakMengelompokkan gambar laki-

laki dan perempuan Mengelompokkan gambar buah

yang besar dan yang kecilMengenal kasar halus (amplas

dg kertas, ubin dengan karpet)

Memasangkan benda sesuai pasangannya (kaos kaki dengan sepatu, sendok dengan garpu)

Menyebut urutan bilangan 1 sampai 3

Membilang/mengenalkan konsep bilangan 1 dan 2

Menunjukkan urutan benda-benda

Pembiasaan “Doa ” Menyanyi “Disini senang

disana senang” Menyanyi ”Lihat Kebunku

” Menggosok gigi Makan bersama Doa memulai kegiatan Doa sebelum dan sesudah

PEKERJAAN 4 Minggu Mengenal Rumahku Mengenal Sekolahanku

Mengenal Tempat

B a h a s a Menghubungkan gambar

/benda dengan kata Menyebutkan kata-kata

dengan suku kata awal yang sama, misal kaki-kali, atau suku kata akhir yang sama misal, nama-sama, dll

Menyebutkan posisi /keterangan tempat mis:diluar, didalam, diatas

Bercerita tentang pengalaman

Menjawab pertannyaan tentang keterangan / informasi secara sederhana

Menyebutkan warna kesukaan

Menyebutkan makanan kesukaan

S e n iMenciptakan 2 bentuk bangunanMenggambar bebas dari bentuk lingkaran dan segi empatBertepuk tangan dengan 2 polaMewarnai gambar sekolahMewarnai gambar rumahMewarnai bentuk lingkaran besarMeronce bebas dengan manikMenciptakan satu bentuk rumah dari balok-balokBertepuk tangan dengan 3 polaRitmik terpimpinMenyanyi lagu ”Taman Kanak-kanak ”

Fis ik / M o to rikMerobek bebasBermain dengan simpai merangkak dalam terowongan simpaiMemegang pensil ( belum sempurna )Meniru melipat kertas sederhanaMewarnai bentuk gambar sederhanaMemanjat dan bergantungMenjiplak dan meniru membuat garis tegak, datar, miring, lengkungMemantulkan bola besar diam di tempatMenunjukkan urutan benda untuk bilangan sampai 5Berjalan di atas papan titianMengelompokkan benda kemudian ditangkap dengan kedua tangan dengan berbagai cara ( diam ditempat )Menendang bolaMerayap lurus ke depanMerangkak membentuk lingkaranBermain bebas dengan simpaiMelompat dengan simpai

Ko g n it ifMembilang / menyebutkan urutanMengerjakan maze ( mencari jejak sederhana )Memasang benda sesuai dengan pasangannya Mengelompokkan gambar buah yang besar dan yang kecilMengenal kasar halus (amplas dg kertas, ubin dengan karpet)Memasangkan benda sesuai pasangannya (kaos kaki dengan sepatu, sendok dengan garpu)Menyebut urutan bilangan 1 sampai 3Mengelompokkan benda dengan berbagai rasa yang diketahui anakMenunjukkan urutan benda-benda

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK B

23

Pembiasaan Berdo’a sebelum dan sesudah melaksanakan kegiatan

Menyebutkan ciptaan Tuhan Menyanyi ”Naik – naik kepuncak gunung ”

Menggosok gigi Makan bersama Doa memulai kegiatan

AIR, UDARA, API4 Minggu Gambarku Makanan & minumanku

B a h a s a Menirukan kembali 3-4 urutan kata

Menceritakan pengalaman / kejadian secara sederhana

Menyebutkan kata-kata yang mempunyai suku kataawal yang sama

Menjawab pertanyaan tentang keterangan informasi secara sederhana

Membuat gambar dan coretan (tulisan) tentang cerita mengenai gambar yang dibuatnya

Melakukan 2-3 perintah secara sederhana

Membuat berbagai macam

S e n i Mewarnai bentuk gambar sederhana

Menggambar bebas dengan pensil warna

Permainan warna dengan berbagai media

Menjiplak dan meniru membuatgaris tegak, datar, miring lengkung

Mengambar bebas dengan berbagai media

Stempel / mencetak dengan berbagai media / pelepah pisang

Meronce bebas dengan manik Mewarnai bentuk-bentuk geometri dengan ukuran besar

Fis ik / M o to rik Menjait jelujur 10 lubang

dengan tali sepatu Mau membagi miliknya mis:

makanan, minuman dll Membuat berbagai bentuk

dengan menggunakan plastisin, playdough

Membentuk bola dari plastisin

Menjiplak dan meniru membuatgaris tegak, datar, miring

Membuat lingkaran Melempar bola besar dari

jarak 1 meter Memantulkan bola besar diam

di tempat Menggunting bebas Bermain denga roda/simpai

(bebas melom[at dalam simpai)

Meniru melipat kertas sederhana (1-6 lipatan)

Meniru dan menjiplak membuatgaris tegak, lengkung dan lingkaran

Berdiri diatas satu kaki

Ko g n it if Membilang / menyebut

gambar sederhana Menyebut dan menunjukkan

bentuk-bentuk geometri Menyebutkan kembali

benda-benda yang baru dilihatnya

Menyebut dan menunjukan bentuk-bentuk geometri

Menyebutkan hasil penambahan dan pengurangan

Membilang atau menyebut urutan bilangan dari 1-10

Memasang Benda sesuai dengan pasangannya

Menunjuk sebanyak-banyaknya benda, hewan yang mempunyai warna, bentuk tertentu

Memasangkan benda yang sesuai dengan gambar

Menyebutkan hasil penambahan ( mengagabungkan 2

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK B

24

Pembiasaan Berdo’a sebelum dan

sesudah melaksanakan kegiatan

Menyanyi “Burung kakak tua ”

Menyanyi “Aku anak gembala”

Menyanyi ”Potong bebek angsa ”

Menggosok gigi

ALAT KOMUNIKASI3 Minggu Peliharaanku Gambar binatangku

B a h a s a Menjawab pertanyaan

tentang keterangan / informasi sederhana

Menyebutkan berbagai bunyi / suara tertentu

Mengurutkan dan menceritakan isi gambarseri sederhana

Menirukan kembali 3-4 urutan kata

Bercerita tentang gambar yang disediakan / yang dibuat sendiri

Menyebutkan posisi / keterangan tempat mis: diluar, didalam, diatas

Menunjukkan gambar / benda benda dengan kata

Menjawab pertanyaan tentang keterangan / informasi sederhana

Menyebutkan kata-kata yang mempunyai suku kata awal yang sama

Bercerita tentang

S e n i Mewarnai gambar sederhana Menciptakan bentuk dengan

lidi Mengambar bebas dari

bentuk lingkaran dan segi empat

Mengucap syair dari berbagai lagu

Bermain dengan berbagai alat musik perkusi sederhana

Menyayikan 15 lagu anak-

Fis ik / M o to rik Membuat lingkaran dan segi

empat Memanjat dan bergantung Menangkap dan melempar bola

Bola basar dari jarak kira kira 1-2 M

Merayap dan merangkak lurus ke depan

Menggunting bebas Berlari dan meloncat Menangkap dan melempar bola

besar dari jarak kira kira 1-2 meter

Menganyam dengan kertas Merobek bebas Menirukan berbagai gerakan

binatang

Ko g n it if Menyebut dan menunjukkan

bentuk-bentuk geometri Menunjuk sebanyak-

banyaknya benda, hewan yang mempunyai bentuk / ciri-ciri

Mencari lokasi tempat asal suara

Menyusun kepingan pazzel Memasang benda sesuai

dengan dengan pasangannya

Mengerjakan maze ( mencari jejak sederhana )

Menunjuk sebanyak-banyaknya benda, bahan, tanaman yang mempunyai warna

Menirukan berbagai gerakan binatang

Membilang dengan menunjuk benda (mengenalkonsep bilangan dengan benda-benda)

Menunjuk sebanyak banyaknya benda, hewan, tanaman yang mempunyai

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK B

25

Pembiasaan Berdo’a sebelum dan

sesudah melaksanakan kegiatan

Menyanyi “Lihat kebunku”

Menyanyi “Menanam Jagung”

Menggosok gigi

TANAH AIRKU3 Minggu

B a h a s a Menyebutkan kata-kata

yang mempunyai suku kata awal yang sama

Menceritakan isi buku walaupun tidak sama tulisan dengan yang diucapkannya

Menirukan kembali 3-4 urutan kata

Menunjukkan gerakan mis: duduk, jongkok, berdiri

Menyebut posisi / keterangan tempat

Membuat berbagai macam coretan

Menceritakan kejadian /pengalaman secara sederhana

Menjawab pertanyaan tentang keterangan / informasi sederhana

Mengurutkan dan menceritakan isi gambarseri sederhana

Bercerita tentang

S e n i Stempel / mencetak dengan

berbagai media / pelepah pisang

Mengucap syair dari berbagai

Menyayikan 15 lagu anak-anak

Mengambar bebas dengan

Fis ik / M o to rik Meniru melipat kertas

sederhana ( 1-6 lipatan ) Memantulkan bola besar

sambil diam di tempat diam di tempat

Menganyam dengan kertas Merobek bebas Menirukan berbagai gerakan

tanama yang terkena angin Menjiplak dan meniru membuat

garis tegak, datar, miring, lengkung

Berdiri diatas satu kaki selama 10 detik

Membuat berbagai bentuk dengan menggunakan plastisin, play doug

Berjalan maju pada garis

Ko g n it if Mengukur panjang dengan

kuran tongkat dan jengkal

Menyebutkan hasil penambahan dan pengurangan

Mengerjakan maze ( mencari jejak sederhana )

Memasang benda sesuai dengan dengan pasangannya

Membilang dengan menunjuk benda (mengenalkonsep bilangan dengan benda-benda)

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK B

26

Pembiasaan Berdo’a sebelum dan

sesudah melaksanakan kegiatan

Menyanyi “Lihat kebunku”

Menyanyi “Menanam Jagung”

Menggosok gigi

TANAH AIRKU3 Minggu

B a h a s a Menyebutkan kata-kata

yang mempunyai suku kata awal yang sama

Menceritakan isi buku walaupun tidak sama tulisan dengan yang diucapkannya

Menirukan kembali 3-4 urutan kata

Menunjukkan gerakan mis: duduk, jongkok, berdiri

Menyebut posisi / keterangan tempat

Membuat berbagai macam coretan

Menceritakan kejadian /pengalaman secara sederhana

Menjawab pertanyaan tentang keterangan / informasi sederhana

Mengurutkan dan menceritakan isi gambarseri sederhana

Bercerita tentang

S e n i Stempel / mencetak dengan

berbagai media / pelepah pisang

Mengucap syair dari berbagai

Menyayikan 15 lagu anak-anak

Mengambar bebas dengan

Fis ik / M o to rik Meniru melipat kertas

sederhana ( 1-6 lipatan ) Memantulkan bola besar

sambil diam di tempat diam di tempat

Menganyam dengan kertas Merobek bebas Menirukan berbagai gerakan

tanama yang terkena angin Menjiplak dan meniru membuat

garis tegak, datar, miring, lengkung

Berdiri diatas satu kaki selama 10 detik

Membuat berbagai bentuk dengan menggunakan plastisin, play doug

Berjalan maju pada garis

Ko g n it if Mengukur panjang dengan

kuran tongkat dan jengkal

Menyebutkan hasil penambahan dan pengurangan

Mengerjakan maze ( mencari jejak sederhana )

Memasang benda sesuai dengan dengan pasangannya

Membilang dengan menunjuk benda (mengenalkonsep bilangan dengan benda-benda)

RKM MODEL PEMBELAJARAN KELOMPOKUNTUK KELOMPOK B

27

Pembiasaan Berdo’a sebelum dan

sesudah melaksanakan kegiatan

Menyanyi “Lihat kebunku”

Menyanyi “Menanam Jagung”

Menggosok gigi

ALAM SEMESTA3 Minggu

B a h a s a Menyebutkan kata-kata

yang mempunyai suku kata awal yang sama

Menceritakan isi buku walaupun tidak sama tulisan dengan yang diucapkannya

Menirukan kembali 3-4 urutan kata

Menunjukkan gerakan mis: duduk, jongkok, berdiri

Menyebut posisi / keterangan tempat

Membuat berbagai macam coretan

Menceritakan kejadian /pengalaman secara sederhana

Menjawab pertanyaan tentang keterangan / informasi sederhana

Mengurutkan dan menceritakan isi gambarseri sederhana

Bercerita tentang

S e n i Stempel / mencetak dengan

berbagai media / pelepah pisang

Mengucap syair dari berbagai

Menyayikan 15 lagu anak-anak

Mengambar bebas dengan

Fis ik / M o to rik Meniru melipat kertas

sederhana ( 1-6 lipatan ) Memantulkan bola besar

sambil diam di tempat diam di tempat

Menganyam dengan kertas Merobek bebas Menirukan berbagai gerakan

tanama yang terkena angin Menjiplak dan meniru membuat

garis tegak, datar, miring, lengkung

Berdiri diatas satu kaki selama 10 detik

Membuat berbagai bentuk dengan menggunakan plastisin, play doug

Berjalan maju pada garis

Ko g n it if Mengukur panjang dengan

kuran tongkat dan jengkal

Menyebutkan hasil penambahan dan pengurangan

Mengerjakan maze ( mencari jejak sederhana )

Memasang benda sesuai dengan dengan pasangannya

Membilang dengan menunjuk benda (mengenalkonsep bilangan dengan benda-benda)

KOMPONEN RKM BERDASAR MINAT

Tema dan sub tema Alokasi waktu Aspek pengembangan Kegitan per aspek pengembangan

LANGKAH-LANGKAH PENGEMBANGAN RKMBERDASAR MINAT

Menjabarkan tema dan merinci sub tema Menjabarkan indikator menjadi kegiatankegiatan

dan dimasukkan dalam area

28

Membuat matrik hubungan antar tema, sub tema dengan kegiatan kegiatan

Menentukan alokasi waktu untuk setiap RKM

29

RENCANA KEGIATAN MINGGUAN

MODEL AREA

KATA PENGANTAR

Seraya mengucapkan puji syukur ke hadirat Tuhan

Yang Maha Esa, kami telah berhasil menyusun RENCANA

30

KEGIATAN MINGGUAN ( RKM ) Semester I Kelompok B Model

Area .

Kami berharap buku ini dapat dipergunakan

sebagai acuan bagi Guru-Guru yang mengajar di

Kelompok B .

Ucapan terima kasih kami tujukan kepada semua

pihak yang telah membantu Rencana RENCANA KEGIATAN

MINGGUAN ini .Kritik dan saran sangat kami harapkan

demi kemajuan buku ini.

……………………,…………..

Tim Penyusun

Mengetahui /MenyetujuiKepala TK ………………

…………………………………………………….

31

RKM MODEL AREASEMESTER I

TEMA DIRI SENDIRI KELOMPOK B

MINGGU ISUB TEMA : IDENTITAS ANGGOTA DAN CIRI-CIRI TUBUH

AREA BAHASA- DM dan PT Mengucap Syair telingaku SP - PT Berbicara pelan dan teratur SP - Tanya Jawab tentang sikap yang salah dan benar SP- Bercakap-cakap tentang identitas anggota badan SP- PT menyebutkan nama diri dan nama orangtua Bhs.- PT menyebutkan Kegiatan /menceritakan kegiatan

yang dilakukan sejak bangun tidur sampai masuk sekolah

Bhs.

- Tj/PT menunjuk dan menyebut anggota tubuhnya sendiri

Bhs.

- PT Mendengarkann cerita guru dan menceritakan kembali cerita yang didengarnya

Bhs.

- PT Mencari atau menyebutkan kata yang suku kata walnya sama

Bhs.

- Pt mengelompokkan kata yang sejenis atau sama Bhs.- PT Melaksanakan 3 perintah yang berurutan

buatlah /gambarlah 3 lingkaran ,2 lingkaran warnailah merah, 1 lingkaran warana biru

Bhs.

32

- PT bercerita menggunakan kata ganti “ Aku” Bhs.- PT bercerita dengan gambar yang disediakan oleh

GuruBhs.

- PT meniru membuat garis tegak dan lengkung menjadi huruf a

FM.

- PT membuat Kalimat dengan menggunakan kata hari ini

Kog.

- Bercerita kegiatan waktu makan Kog - PT membuat segitiga dan lingkaran FM.

AREA MATEMATIKA

- PT Mengelompokkan bombix sesuai dengan warna yang disenangi

Kog.

- Membuat Kumpulan benda yang jumlahnya sama Kog.- PT membuat bentuk lingkaran segi empat dan segitiga

menjadi bentuk orangKog.

- PT membilang manik-manik atau biji salak 1 s/d 10 Kog.- Pt menyebutkan nama-nama hari dalam satu minggu Kog.- PT melengkapi atau memberi gambar jarum jam yang

menunjukkan waktu bangun tidur.Kog.

AREA SENI- Menggambar bebas dengan berbagai media misal :

(pensil warna,spidol,krayon)SN

- DM/PT Melukis dengan jari (finger Painting ) SN.- PT Mewarnai gambar anak laki-laki SN.

33

- Mencipta bentuk bangunan dengan balok misal : Mencipta rumah untuk tempat tinggal keluarga

SN.

- PT menggambar adik atau kakak SN.- Meronce dengan guntingan kertas SN.

KEGIATAN DI LUAR KELAS- DM/PT Lomba merayap mengambil mainan FM - Brjalan di atas papan titian FM.- PT Berjalan mundur sejauh 2 meter FM.- PL Memantulkan bola besar diam di tempat FM - DM/PL Ritmik bebas SN - PT berdiri dengan satu kaki dengan seimbang FM.

AREA BALOK- Menyusun atau membuat menara dengan 18 kubus Fm.- Membongkar dan memasang puzzel bentuk orang Kog.

AREA MEMASAK- PT memotong buah pepaya dibentuk segiempat dan

segitigaFM.

- Membuat Teh manis lalu diminum Kog

AREA PASIR DAN AIR- Mengisi botol dengan air menggunakan cangkir Kog

34

AREA IPA- Mengamati buah salak dan jeruk Kog.- Bermain kantong pintar misal : besar dan kecil ,

berat dan ringanKog

AREA MUSIK- Menyanyi lagu “Tegakkan Sholat “ SP.- Bertepuk tangan dengan 3 pola SN.- DM/PT menyanyi” Dua Mata saya” SN.

AREA AGAMA- PT Menyebutkan agama yang dianutnya SP 4.1- Tanya Jawab tentang benda-benda ciptaan Tuhan Sp.7.1

AREA DRAMA- PT membuka dan melepas kancing baju FM - Menjahit gambar baju dengan benang woll FM - Menganyam dengan potongan kertas untuk tikar SN

RKM MODEL AREASEMESTER I

TEMA DIRI SENDIRI

35

KELOMPOK BMinggu ke 2

Sub tema : Macam-macam Alat inderadan kegunaannya

AREA BAHASA- PT meragakan atau melakukan dan menunjuk perbuatan

yang salah dan yang benarSP

- Bercerita tentang “Tolong-menolong “ SP - TJ cara memlihara gigi SP - Bercakap-cakap tentang macam dan fungsi alat indera SP - PT Menyebutkan kegunaan anggota tubuh Bhs- Membongkar dan memasang pussel orang Bhs.- Mengelompokkan kata yan g sejenis atau sama Bhs.- PT Melaksanakan 4 perintah sekaligus misal : Ambil

Kartu Huruf, Susun menjadi kata Kepala,contoh dikertas susunlah dimeja guru

Bhs.

- PT menyebutkan jenis Kelamin dan Alamat Rumah Bhs.- PT menirukan 4 urutan kata

misal :rambut ,tangan ,kaki, perutBhs

- PT Mencari atau menyebut kata yang suku kata akhirnyasama misal : Kepala- Piala-Bola

Bhs.

- Pt Menceritakan kembali cerita yang didengar”Ani BaikHati “

Bhs.

- PT Bercerita tentang gambar yang dibuat sendiri Bhs - Meniru membuat garis tegak dan lengkung menjadi huruf

bFM

- Membuat Kalimat menggunakan kata kemarin Kog - Menceritakan kegiatan sehari-hari waktu sekolah Kog - DM/PT mengucap sajak “PANCA INDERA” SN

36

AREA MATEMATIKA

- Membuat urutan bilangan dengan benda-benda 1 s/d 6 Kog.- TJ / PT Memasangkan gambar sesuai dengan pasangannya Kog. - PT Menunjukkan kejanggalan gambar dengan memberi

tanda X pada gambar yang janggal Koq.

- PT menyebutkan urutan bilangan dari 1 s/d 10 atau 10 s/d 1

Koq.

- Memasangkan bentuk geometri dengan bentuk aslinya ( lingkaran dan segi empat)

Koq.

- PT membuat bentuk lingkaran dari kecil ke besar Koq.

AREA SENI

- Mencocok gambar anak laki-laki SN.- Mengucap syair lagu”Dua Mata Saya”di iringi senandung

laguSN.

- PT mengunting garis lengkung menjadi bentuk mata FM.- Permainan warna dengan krayon(usap abu ke dalam

gambar buah-buahanSN.

- Meronce manik-manik dengan dua pola SN.- DM/PT melukis dengan jari (finger painting) SN.- Mengambar bebas dari bentuk lingkaran menjadi gambar

orangSN.

KEGIATAN DI LUAR

37

- DM/PT memantulkan bola besar sambil berjalan/bergerak FM.- Pl berdiri diatas satu kaki dengan seimbang FM.- DM/PT memantulkan bola kecil sambil berjalan FM.- Memantulkan bola tenis tiga kali dengan diam ditempat FM.- PL bergerak bebas sesuai dengan irama musik SN.- PL merangkak dan menerobos simpai FM.

AREA BALOK- Menyusun menara pelangi dari kecil ke besar dari

besar ke kecilKoq.

- Membongkar dan memasang puzzel mainanku Koq.

AREA AGAMA

- Menyebutkan agama yang di anutnya SP.- Tj tentang benda-benda ciptaan Tuhan SP.

AREA DRAMA

- PT memakai dan melepas sepatu FM.- Menceritakan gerakan pantomim dan melakukannya Sn.- PT menganyam dengan guntingan kertas Sn.

38

AREA MEMASAK

- Membuat minuman dengan sirup Koq.- Membentuk buah yang disenangi dari plastisin FM.

AREA PASIR DAN AIR

- Mengisi dan menyebutkan isi mangkok dengan pasir ditakar dengan sendok

Koq.

AREA IPA

- Pt mengukur panjang serbet makan dengan jengkal Koq.- Menimbang pasir dengan timbangan formal Koq.

AREA MUSIK

- DM/PT menyanyi lagu macam-macam rasa SN.- Bertepuk tangan dengan tiga pola SN .

RKM MODEL AREASEMESTER I

TEMA DIRI SENDIRI39

KELOMPOK BMinggu ke 3

Sub tema : Kesukaan

AREA BAHASA- Bercakap-cakap cara memlihara lingkungan SP - PT Menunjukkan perbuatan yang tidak baik misal anak

laki-laki memakai antingSP.

- Bercakap-cakap tentang makanan kesukaan SP.- TJ/PT menyebutkan anggota tubuh dan kegunaannya Bhs.- PT menirukan kembali empat urutan kata(permainan

bisik-bisik) misal: aku suka sayur bayamBhs.

- Bercerita tentang gambar yang disediakan guru Bhs.- Menceritakan kembali cerita yang di ceritakan guru Bhs.- PT mencari kata-kata yang suku kata awalnya sama

misal: mata,makan,masuk,matahariBhs.

- PT membaca gambar yang ada tulisannya misal: gambar mata,kepala,tangan,kaki

BHs.

- PT menceritakan kegiatan yang dilakukan pulang sekolah

Bhs.

- PT menyebutkan nama ayah dan ibu Bhs.- Bercerita mengunakan kata ganti “KAMI” Bhs.- Meniru membuat garis lengkung sehingga menjadi huruf

CFM.

- PT membuat lingkaran sehingga menjadi bentuk boneka panda (mainan anak)

FM.

- DM/PT mengucap sajak “Baju Baru” Sn -

AREA MATEMATIKA- PT membuat tiga urutan pola misal: Koq

40

dan diwarnai ,merah-putih-biru- Menjiplak telapak tangan,dihitung jarinya diberi

angka dibawah gambarKoq

- PT mengelompokkan benda tiga dimensi yang berbentuk lingkaran,segi tiga dan segi empat

Kog

- PT membuat kumpulan benda yang jumlahnya sama Kog - Membuat bentuk geometri ( segitiga, Lingkaran,segi

empat ) di buku kotakKog

- Menghubungkan lambang bilangan dengan benda-benda 5-10

Kog

AREA SENI- Menggambar Orang gemuk dan Kurus SN - Mewarnai gambar Ibu dan Ayah SN - Mencap dengan jari membuat bunga SN - DM/PT Melipat baju Bapak FM - Menggunting gambar buah apel FN - Mencocok gambar buah yang disukai anak SN

KEGIATAN DI LUAR KELAS- PL merangkak lomba mengambil mainan FM - PT berjalan mundur dengan membawa balok di Kepala FM - PL bergerak bebas sesuai dengan irama musik SN - DM/PT Memantulkan bola kecil sambil berjalan FM - DM/PT Memantulkan bola besar diam di tempat TM - Berjalan di atas papan titian dengan membawa cangkir

berisi airFM.

AREA BALOK- Mencipta bentuk orang dengan lidi SN - Menyusun menara dengan 12 kubus FM

41

AREA MASAK- PT mengupas ubi,memotong ubi dibuat kolak (memotong

dibentuk segi ermpat)FM

AREA PASIR DAN AIR- Lomba mengisi botol dengan biji jagung Koq

AREA IPA- PT mencium dan menyebutkan macam-macam bau

misal:wangi,amis,busuk (sabun,ikan,tempe busuk)Koq

- Bermain kantong pintar misal: lembek,keras,besar,kecil

Koq

AREA MUSIK- DM/PT menyanyi lagu “Panca Indra” SN - Bertepuk tanggan dengan tiga pola SN

AREA AGAMA- TJ tentang benda-benda ciptaan Tuhan SP - Menyebutkan macam-macam agama dan tempat ibadahnya SP

42

AREA DRAMA- Menjahit baju untuk pesta FM - Menganyam dengan daun pisang SN - Berpantomim SN

RKM MODEL AREASEMESTER I

TEMA LINGKUNGANKUKELOMPOK B

Minggu ke 4Sub tema : Lingkunganku

AREA BAHASA

- Bercakap-cakap cara bersikap hormat pada orang tua SP

43

atau orang yang lebih tua- Bercakap-cakap tentang lingkungan anak

(rumah,sekolah,keluarga)SP

- Bercakap-cakap dengan dua boneka: pertemanan si Kiki dan Dodi

SP

- PT menebak suara yang diperdengarkan guru- PT menirukan suara ayam berkokok,kambing mengembek

dan lain-lainBS

- PT menirukan empat urutan kata (gereja,masjid,wihara,pure)

BS

- PT mencari dan menyebutkan kata yang suku kata awalnya sama:sapu,satu,saku

BS

- PT melaksanakan tiga perintah berurutan misal: ambil sapu kebelakang,sapu kotoran itu,lalu masukkan ke tempat sampah

BS

- PT menceritakan kembali isi yang sudah diceritakanguru

BS

- TJ/PT menyebutkan alamat rumah BS - PT menyebutkan nama-nama binatang peliharaan yang

ada di rumahKoq

- PT mencari benda yang terpotong dengan di tempel Koq - DM/PT menarik garis tegak dan lengkong menjadi

huruf BFM

AREA MATEMATIKA

- PT mengelompokkan gambar rumah menurut ukuran dengan ditempel

Koq

- PT mencari dan menunjukkan benda yang biasa diletakkan didalam rumah dengan memberi tanda v

Koq

- PT menunjukkan gambar benda sesuai pasangannya denganmenarik garis misal: sendok dengan garpu

Koq

- PT mengurutkan bentuk taplak meja dari kecil kebesar dengan di tempel

Koq

- PT menyebut urutan bilangan dari 1 s/d 10 Koq - PT membilang dengan benda-benda yang ada di

lingkungan anak 1 s/d 6Koq

44

AREA SENI

- PT membentuk rumah binatang dengan plastisin FM - DM/PT melipat bentuk rumah jawa dengan kertas FM - PT mengunting bentuk segitiga dan persegi ditempel

menjadi bentuk rumahFM

- PT mencocok gambar binatang peliharaan keluarga FM - PT mengambar rumah dengan pensil warna SN - PT mengambar bebas dari bentuk titik SN

AREA IPA

- Eksperimen membuang sampah pada saluran air FM - TJ cara memutar kran untuk menghemat air FM - Eksperimen dengan besi berani Koq

AREA BALOK

- PT lomba menyusun menara dari besar ke kecil Koq - PT membongkar dan memasang puzzel Koq

AREA PASIR DAN AIR

- PT mengisi pasir ke dalam plastik lalu menyebutkan isinya

Koq

KEGIATAN DILUAR KELAS45

- PT gotong royong membersihkan kelas TM - PT praktek menggosok gigi FM - DM/PT mencuci bekal dan gelas FM - PT menyebutkan gerakan mencubit,melempar dsb BS - PT memantulkan bola sedang 10x FM - DM/PT melambungkan dan menangkap kantong biji FM - PT memantulkan bola sedang secara estafel FM

RKM MODEL AREASEMESTER I

TEMA LINGKUNGANKUKELOMPOK B

Minggu ke 5Sub tema : Lingkunganku

AREA BAHASA- TJ tentang perbuatan yang benar dan salah

misal:mengambil bekal teman tanpa ijinSP

- Bercakap-cakap tentang cara bersikap hormat pada orang tua atau orang yang lebih tua

SP

- Bercakap-cakap tentang lingkungan anak (rumah,sekolah,keluarga)

SP

- DM/PT menebak suara yang diperdengarkan guru BS - DM/PT menyebutkan empat urutan kata

(rumahku,dekat,rumah,bu guru)BS

- TJ/PT mencari kata melalui gambar yang bunyi suku BS46

kata awalnya sama misal:kamis,kaca,dsb- PT melaksanakan tiga urutan perintah guru BS - Bercerita dan PT menceritakan kembali cerita yang

mudah diceritakan guru”Rajin Menabung”BS

- TJ/PT menyebut nama ibu,nama ayah dengan lengkap BS - TJ/PT menceritakan pengalaman atau kejadian yang

dialami anakBS

- TJ/PT menunjukkan kejanggalan gambar dengan memberi tanda x pada yang dianggap janggal

Koq

- TJ/PT menelusuri jalanya Ayah membutuhkan kandang ayam,Ani memberi makan kucing

Koq

- PT menarik garis lengkung dan lingkaran:no FM

AREA MATEMATIKA

- PT menyebutkan urutan bilangan-bilangan 1 s/d 12 Koq - DM/PT membilang dengan batu krikil namanya anak Koq - PT membuat urutan bilangan dengan benda-benda Koq - DM/PT memasukkan potongan gambar ke dalam amplop

sesuai angka yang ada diamplop Koq

- PT membuat kumpulan benda yang sama jumlahnya Koq - PT menggambar bentuk lingkaran Koq

AREA SENI

- DM/PT melipat dengan kertas bentuk rumah minangkabau FM - PT mencocokkan gambar tanaman untuk perlindungan

rumahFM

- PT menggambar bebas dengan krayon SN - PT menggambar ibu membawa keranjang SN

47

- TJ/PT mengecap dengan pelepah pisang di bentuk rumah SN - DM/PT mewarnai gambar rumah SN

KEGIATAN DILUAR

- TJ/PT membersihkan mulut sesudah makan FM - PT menunjuk dan menyebutkan gerakan

duduk,jongkok,berdiri,berlari dsbBS

- DM/PT memantulkan bola tenis 11x FM - DM/PT memantulkan bola dengan berjalan FM - PT melempar dan menangkap bola besar FM - PT berjalan maju dengan membawa balok FM - PT berjalan kesamping dengan membawa kwranjang FM

AREA BALOK

- TJ/PT menyusun mozaik KOq- PT menyusun 12 balok untuk menyusun istana megah FM

AREA IPA

- Esperimen meraba macam-macam benda Koq - PT menyebutkan gelas dan piring Koq - Eksperimen menjatuhkan benda-benda Koq

48

49

RKM MODEL AREASEMESTER I

TEMA LINGKUNGANKUKELOMPOK B

Minggu ke 6Sub tema : Lingkunganku

AREA BAHASA- Bercakap-cakap dengan dua boneka “Pertemanan Kiki

dan Dodi”SP

- TJ/PT menggunakan kalimat tanya sesuai keingginan anak

SP

- TJ tentang kegiatan –kegiatan yang disenangi anak SP - PT bercerita dengan mengunakan kata ganti kami BS - TJ/PT menunjuk dan menyebut keterangan tempat

sesuai perintah guruBS

- PT mengelompokkan kata yang sama BS - PT menceritakan gambar yang indah dibuat BS - PT menceritakan empat gambar ini BS - TJ/PT menyebutkan waktunya ibu bangun tidur dsb Koq - TJ/PT menyebutkan nama-nama hari sekolah dan nama

hari dalam satu mingguKoq

- PT menarik garis lengkung kebawah dan keatas

AREA MATEMATIKA

50

- PT membuat urutan bilangan dari 1 s/d 6 dengan gambardi buku

Koq

- Bermain kartu angka yang dihubungkan dengan benda-benda

Koq

- PT membuat kumpulan benda yang tidak sama jumlahnya Koq - PT menggambar bantuk segitiga Koq - PT lomba mengelompokkan benda tiga dimensi menurut

bentuk lingkaran,segitiga,persegiKoq

- TJ/PT memasangkan bentuk lingkaran,segitiga,persegi dengan benda tiga dimensi

Koq

AREA SENI

- PT menggambar adik sedang bermain SN - DM/PT mencetak dengan kaos kaki SN - PT mewarnai gambar anak sedang bermain dihalaman

sekolahSN

- DM/PT meronce daun nangka di buat topi SN - DM/PT membuat mozaik SN - PT mencocok gambar SN

AREA BALOK

- PT menyusun 12 balok untuk menara masjid FM - PT mencipta tiga bentuk bangunan dengan balok-balok SN

AREA BAK PASIR DAN AIR

- PT membentuk kue dengan pasir FM -

51

AREA IPA

- TJ/PT menebak macam-macam bau (bau sabun mandi,minyakkayu putih)

Koq

- TJ/PT mengukur panjang karpet dengan langkah Koq - Eksperimen menimbang benda dengan tangan Koq

KEGIATAN DILUAR - DM/PT melempar bola besar dengan memutar badan FM - PT berjalan diatas papan titian dengan membawa

balokFM

- DM/PT berjalan mundur sejauh dua meter dengan membawa cangkir

FM

- PT menaiki dan menuruni tangga FM - DM/PT berlari sambil melompat dengan seimbang

tanpa jatuhFM

- Merayap dibawah rintangan karet FM

RKM MODEL AREASEMESTER I

TEMA LINGKUNGANKUKELOMPOK B

Minggu ke 7Sub tema : Lingkunganku

52

AREA BAHASA

- Bercerita”Yang kuat membantu yang lemah” SP - Bercerita”Tolong Menolong” SP - Bercakap-cakap cara memelihara perlengkapan

sekolahSP

- PT bercerita dengan menggunakan kata ganti “Dia” Bhs- PT menyebutkan letak benda yang ditunjuk

guru/teman Bhs.

- PT mencari kata yang sama dengan menarik garis Bhs.- TJ/PT membuat buku cerita dengan (tiga urutan

cerita)Bhs.

- TJ/PT menyebutkan waktu anak-anak belajar,tidur,makan dengan menunjukkan jarum jam

Kog

- TJ/PT membuat kalimat dengan mengunakan konsep waktu besok

Kog

- DM/PT mengucapkan syair”anggota keluarga” SN - DM/PT mengucapkan syair”sekolahku” SN

AREA MATEMATIKA

- DM/PT mengukur panjang dengan pengaris Kog - TJ/PT konsep penambahan dengan benda-benda 2 s/d 5 Kog - PT konsep penambahan dengan permainan dadu Kog - PT melanjutkan 3 urutan pola Kog - PT membuat bujursangkar menjadi bentuk pintu FM - PT Membuat lingkaran menjadi bentuk balon FM

AREA SENI53

- Meronce manik-manik dengan 2 pola SN - PT Mencocok dengan pola buatan anak FM - DM/PT permainan warna dengan krayon SN - DM/PT melukis dengan jari (Finger Painting ) SN - PT Melukis dengan kuas SN - TJ / PT membuat bentuk dengan daun kering SN

KEGIATAN DILUAR

- Merayap dengan keluar masuk menggunakan simpai FM - Bermain Keluar masuk simpai sambil melompat FM - PT Mengekspresikan gerakan –gerakan sesuai irama

musik/ritmikSN

- Bergerak bebas dengan irama musik SN - PT gerak dan Lagu “Mentok-Mentok “ SN - Menendang Bola ke depan FM

AREA BALOK

- PT Mencipta 3 bentuk bangunan dari kepingan Geometri SN - PT Mencipta bangunan dengan potongan lidi SN

AREA AIR DAN PASIR

- PT Membentuk Kue dengan pasir FM

54

AREA IPA

- DM / PT Mengukur panjang taplak meja dengan jengkal anak

Kog

- DM/PT bermain warna dengan busa sabun SN

RKM MODEL AREASEMESTER I

TEMA KEBUTUHANKUKELOMPOK B

Minggu ke 8Sub tema : Jenis

manfaat,Makanan,Minuman dan Pakaian

AREA BAHASA

- Menirukan 4 uurutan kata misal Padi,beras,nasi bubur

Bhs.

- Mencari gambar buah dan syuran yang dikenal anak dengan menyebutkan namanya

Kog

- Membuat 4 ururtan cerita lalu menceritakan Bhs.- PT Menyebut dan menunjuk gerakan : menanam,

memanen, mengolah,memasak dan sebagainyaBhs.

55

- Tj/PT menujukkan kejanggalan gambar dengan memberitanda silang pada gambar yang janggal

Kog

- Membuat lingkaran menjadio huruf O dengan rapi FM - Mengenal keterangan tempat dengan melanjutkan

kalimat yang dimulai guruBhs.

- Menceritakan Gambar yang disediakan oleh guru Bhs. - Mencari dan menyebutkan kata yang suku depannya

sama ( misal : Sa – sate , Sakit dsb )Bhs.

- DM/PT bermain dengan kartu kata Bhs.- DM/PT bermain dengan kartu kata bergambar ( Pussel

gambar dan tulisan )Bhs.

- DM/PT mengucapkan syair “EMPAT SEHAT LIMA SEMPURNA”

Sn

AREA AGAMA

- TJ tentang makanan yang diciptakan Tuhan dan yang dibuat manusia

SP

- DM/PT menyanyi lagu “ Bismilah “ SP

AREA MATEMATIKA

- PT mengelompokka n gambar sayuran dengan menarik garis

Kog

- DM/PT konsep pengurangan dengan benda-benda 2 -5 Kog - PT Memasangkan benda sesuai pasangannya dengan

menarik garis ( Misal celana dan baju, kaos kaki dan sepatu dsb )

Kog

- Membuat dua klumpulan benda yang tidak sama jumlahnya Kog - TJ/PT penambahan dengan benda-benda Kog

56

AREA SENI

- PT Menggambar bebas dengan kapur tulis SN.- Menggambar makanan dari bentuk dasar lingkaran SN - DM/PT cetak dasar dengan taplak bekas SN - Mewarnai gambar pakaian SN - Meronce kertas asturo di buat topi SN - Mencipta tiga bentuk dari kepingan Geometri SN.- Mencocok gambar pakaian lalu ditempel FM

KEGIATAN DILUAR

- Bermain si Buta Mencari teman Kog - Memantulkan bola tenis FM - Melambungkan dan menangkap kantong biji sambil

berjalanFM

- Memantulkan bola tenis sambil bergerak FM - Melempar bola sambil memutar badan FM - Berjalan angkat tumit FM

AREA BALOK

- PT membuat menara dengan 12 kubus FM

AREA AIR DAN PASIR57

- PT Mengisi botol dengan pasir menggunakan takaran gelas lalu menyebutkan isinya

Kog

AREA IPA

- PT Menyebutkan dan menceritakan perbedaan 2 buah benda (kacang dan wortel )

Kog

- PT meraba dan menyebutkan tekstur (kasar-halus, lunak,keras dsb )

Kog

AREA MUSIK

- PT Membuat berbagai bunyi dengan berbagai alat perkusi

SN

- DM/PT tepuk tangan dengan irama SN -

AREA MASAK

- PT membentuk dengan adonan ketela rambat yang dihaluskan

FM

- Eksperimen merebus telur dan menceritakan Kog

AREA DRAMA

58

- DM/PT Menjahit serbet makan dengan jarum jahit FM - PT Percakapan 2 boneka “DIDI SAKIT ‘ SP

RKM MODEL AREASEMESTER I

TEMA KEBUTUHANKUKELOMPOK B

Minggu ke 9Sub tema : Tata tertib makan,Minum

dan Pakaian

AREA AGAMA

- Bercerita “ Ali anak rakus “ SP - DM/PT Menyanyi lagu “ Kanan – Kiri “ SP

59

AREA BAHASA

- Melaksanakan 4 perintah dengan berurutan misal ; Ambil jeruk itu, kupas,letakkan di atas meja lalududuk kembali

Bhs.

- DM/PT Menarik garis tegak dan lengkung menjadi huruf b

FM

- PT bercerita dengan menggunakan kata ganti “ Dia “

Bhs

- Bercakap-cakap tentang macam-macam pakaian dan penggunaanya sesuai situasi

SP

- Menceritakan hasil-hasil yang sudah dibaut anak Bhs - Tj dan PT mengenal posisi di luar dan di dalam Bhs - PT menirukan suara kentongan dipukul, baju

disikat dllBhs.

- PT menunjukkan kejanggalan gambar dengan memberi tanda “ X “ pada gambar yang janggal

Kog

- Menirukan 4 urutan kata ( kaos,celana, sarung, kebaya ) lalu digambar

Bhs

- Bercerita “ Musang dan Kura-Kura “ SP - PT menyebutkan gerakan-gerakan makan , menyisir

rambut, mengancing baju dllBhs

- PT Menelusuri jalannya “Ibu memasak di dapur “, Ibu menyiapkan makan, Ibu mencuci piring

Ko

AREA MATEMATIKA

- TJ dan PT Menyebutkan waktu anak makan pagi, siang,malam

Kog

- PT Melanjutkan 3 urutan pola ,celana,rok,topi Kog - PT memasangkan benda sesuai dengan jenisnya dengan

memberi tanda “ V “Kog

- PT mengurutkan balok dari rendah ke tinggi Kog - Menyebutkan urutan bilangan dari 1 - 13 Kog

60

AREA SENI

- Meronce daun dengan jarum SN - Menganyam dengan potongan kertas untuk keranjang

kue /buahSN

- Membuat batikan SN - DM/PT Membuat Jumputan SN - Membuat gambar dengan Mozaik SN - Mencocok bentuk pakaian lalu ditempel SN - DM/PT melepas kancing baju lalu memasangkan kembali FM

KEGIATAN DILUAR

- Memantulkan bola kecil di dalam simpai yang dirobohkan

FM

- Berjalan angkat tumit membawa kantong biji di bahu FM - Berjalan ke samping kanan Kurang lebih 2 m membawa

kantong biji di atas kepalaFM

- Meloncat dari ketinggian kuranbg lebih 30 cm FM - Berlari sambil melompat mengambil baju FM - Ritmik terpimpin SN

AREA BALOK

- Mencipta 3 bentuk bangunan dengan balok-balok SN

61

AREA AIR DAN PASIR

- PT Mengisi gelas aqua dengan air menggunakan takaran sendok lalu menyebut isinya

Kog

AREA IPA

- PT Menyebutkan dan menceritakan perbedaan 2 buah benda (rok dan celana)

Kog

- DM/PT mengukur kacang panjang dengan penggaris Kog

AREA MUSIK

- PT Membuat bunyi-bunyian dengan memukul botol, tempurung, kaleng dsb

SN

- Menyanyi lagu yang sudah dihafal anak SN

AREA MASAK

- PT membentuk dengan adonan tahu lalu dibungkus FM - Mengisi beras dalam gelas lalu menyebut isinya Kog

AREA DRAMA

62

- Menjahit “ TOPI “ FM - Sosiodrama “KEBAKARAN “ SP

RKM MODEL AREASEMESTER I

TEMA KEBUTUHANKUKELOMPOK B

Minggu ke 10Sub tema : Cara Memelihara

Makanan,Minuman,Kebersihan,Kesehatan

AREA AGAMA

- Bercerita “ AKU SUKA MENOLONG “ SP - DM/PT Mengucapkan syair “ Kebesaran Tuhan “ SP

AREA BAHASA

63

- Bercakap-cakap cara menjaga lingkungan supaya tetap bersih

SP

- Mendengarkan cerita “ Si ULAR BERBADAN PANJANG “lalu menceritakan kembali

Bhs

- Bercakap-cakap tentang Kebersihan,Kesehatan dan kemanan dengan suara yang teratur.

SP

- DM/PT Menyebutkan nama-nama bulan Kog - Mencari dan menyebutkan kata-kata yang suku

depannya la-lalat,laut dsbBhs

- DM/PT Menyanyi lagu “TONG SAMPAH ‘ SN - Bercakap-cakap cara menjaga kebersihan diri

(pakaian,gigi,tangan,kaki)SP

- Mengelompokkan gambar perlengkapan yang dipakai untuk kebersihan badan dengan memberi tanda “V “

Kog

- Menyebutkan kata yang suku kata depannya “ma-makan,mari,malu dsb “

Bhs

- PT Mendengarkan cerita dan menceritakan kembali “ SAKIT GIGI “

Bhs

- Membuat gambar tem,pat sampah dengan rapi FM - Menelusuri jalan Ani menyapu halaman, Ali

menggosok gigi,Budi Mencuuci sepatuKog

AREA MATEMATIKA

- PT Mencari gambar peralatan yang dipakai untuk kebersihan dengan membri tanda “V” lalu dihitung

Kog

- PT Menyebutkan macam-macam sayuran yang bentuknya panjang dan pendek

Kog

- Membilang benda dengan permainan dadu Kog - PT Menghubungkan lambang bilangan dengan gambar benda

1s/d 7 dengan menarik garisKog

- Membuat bentuk-bentuk Geometri lalu dihitung Kog

64

AREA SENI

- Membuat mainan dengan menggunting dan menempel SN - Meronce dengan kalender bekas yang digulung dibuat

kalungSN

- DM/PT permianan warna dengan krayon SN - PT Melukis dengan jari (finger Painting ) SN - Pantomim SN - Membuat alat Kebersihan dengan palstisin FM

KEGIATAN DILUAR

- Berjalan ke samping sejauh 2meter membawa kantong biji di atas jari telapak kaki

FM

- Menendang bola ke belakang FM - Merangkak memasuki simpai lalu merayap FM - Membersihkan halaman sekolah SP - Praktek menggosok gigi SP - Menggelindingkan simpai sambil berjalan FM

AREA BALOK

- Mencipta bentuk pakaian dengan korek api FM

AREA AIR DAN PASIR65

- PT Mengisi botol dengan air menggunakan takaran gelas lalu menyebut isinya

Kog

AREA IPA

- PT Bewrmain kantong pintar ( benda 3 dimensi ) Kog - DM/PT mengukur panjang dengan batang korek api Kog

AREA MUSIK

- DM/PT Gerak lagu ‘CERET” SN - Mengucapkan lagu 4 SEHAT LIMA SEMPURNA dengan

diiringi senandung lagunyaSN

AREA MASAK

- Eksperimen mencampur air dengan sirup lalu dirasakan Kog

AREA DRAMA

- PT Menyisir rambut dan mengancingkan baju FM

66

RKM MODEL AREASEMESTER I

TEMA KEBUTUHANKUKELOMPOK B

Minggu ke 11Sub tema : Cara Memelihara

Makanan,Minuman,Kebersihan,Kesehatan

AREA AGAMA

- DM/PT mengucapkan syair “ Kebesaran Tuhan “ SP - Menceritakan gambar yang disediakan guru SP

AREA BAHASA

67

- Bercerita dengan menggunakan konsep waktu” Besuk “ Kog - PT Mengucapkan sajak yang sudah dihafal anak SN - Bercerita dengan gambar lepas” Kebajiran “ SP - PT Melakukan 4 perintah sekaligus (ambil baju itu,

lipat,memasukkan dalam keranjang lalu duduk kembali )

Bhs

- Membuat cerita dengan 4 gambar Bhs - Bermain telepon dengan 4 urutan kata Bhs - Bercerita dengan menggunakan kata ganti “kami “ Bhs - Bercerita “ ANTON TIDAK NAKAL LAGI “ SP - PT menghubungkan gambar dan tulisan dengan menarik

garisBhs

- PT menggunakan konsep waktu “ Kemanan” dibuat kalimat

Kog

- TJ sebab –sebab mata merah,gigi sakit dsb Kog - Bercakap-cakap tentang Manfaat Makanan,Minuman dan

PakaianSP

AREA MATEMATIKA

- Membilang dengan benda-benda 1 – 7 Kog - Membuat bentuk-bentuk geometri lalu diwarnai Kog - Tj/PT Menggambar jarum jam pada gambar jam Kog - TJ/PT penambahan dengan benda-benda Kog - PT Membuat dua kumpulan benda yang sama jumlahnya Kog - PT membuat bujur sangkar di buku tulis FM

AREA SENI

- DM/Pt permainan warna dengan tisu dan spoidol FM

68

- PT Melukis dengan kuas SN - PT Melakukan gerak pantomim dan menceritakan SN - DM/PT Melepas tas FM - Menggunting topeng untuk mainan FM - Menggunting gambar buah lalu ditempel FM

KEGIATAN DILUAR

- Merangkak di bawah tongkat ,direntangkan mengambil sepatu

FM

- Menggelindingkan simpai sambil berlari FM - Menerobos simpai yang dipegang teman FM - Ritmik bebas FM - Gerak lagu mencangkul SN

AREA BALOK- Membongkar dan memasang pussel Kog

AREA AIR DAN PASIR

- Mengisi gelas aqua dengan air menggunakan takaran sendok lalu menyebut isinya

Kog

69

AREA IPA

- Tj/PT Menimbang badan Kog- PT menyebutkan dan menceritakan perbedaan 2 buah

benda rok dan celanaKog

AREA MUSIK

- Mengucapkan lagu 4 SEHAT LIMA SEMPURNA dengan diiringi senandung lagunya

SN

- PT Mendengarkan dan menyebutkan suara ( misal gelas dipukul,kaleng dipukul dsb)

Kog

AREA MASAK

- PT mencetak buah dengan cetakan SN - Eksperimen merebus telur dan menceritakan Kog

AREA DRAMA

- PT Percakapan 2 boneka “ DIDI SAKIT” SP - Sosiodrama “ KEBANJIRAN” SP

70

RKM MODEL AREASEMESTER I

TEMA TANAMANKELOMPOK B

Minggu ke 12Sub tema :

Macam-macam,fungsi ,cara,menanam dan memelihara tanaman

AREA AGAMA

- DM/PT Menyanyi lagu “ Alhamdulilah “ SP

AREA BAHASA

- Bercerita dengan judul memlihara taman bunga SP - TJ cara merawat tanaman SP - Bercerita dengan judul “KULIT PISANG “ SP- TJ/PT Mencari kata yang bunyi huruf awalnya sama:

apel,anggur dllBhs,

- Melaksanakan 4 perintah sekaligus Bhs - Mendengarkan cerita dari guru yang berjudul “ Bhs

71

Ketela Ajaib”- Mencari kata yang bunyi suku kata akhirnya sama

( nagka,semangka dsb)Bhs

- Bercerita menggunakan kata “Dia” Bhs - TJ/menujuk dan menyebutkan gerkana-gerakan

(memetik daun ,menyiram bunga dll)Bhs

- DM/PT mengucapkan syair “Buah Tomat “ SN --

AREA MATEMATIKA

- PT memberi warna gambar tanaman yang buahnya bulat dan diberi tanda “V “ yang tidak bulat

Kog

- Menyebut urutan bilangan 1 – 11 Kog - Membuat urutan bilangan dari 1 7 di buku Kog - Menghubungkan konsep bilangan dengan lambang bilangan

1-8 dengan menbarik garisKog

- Tj/PT mengitung jumlah hari Minggu dalam satu bulan Kog - DM /PT membuat garis tegak datar ,miring dan lengkung

menjadi angka 1,2,3,4,5FM

- Membuat lingkaran di buku FM

AREA SENI

- TJ /PT bekerja kelompok kecil “ Membuat taman Bunga “ SP - Menjiplak gambar buah sesuai ukuran yang dipilih oleh

anakKog

- Menggunting bentuk lingkaran lalu ditempel,disempurnakan menjadi bentuk buah

FM

72

- Mencocok bentuk buah ditempel di buku FM - Menggambar buah-buahan dengan pensil warna SN - Menggambar orang sedang menyiram tanaman SN - Menggambar bebas bentuk dasar lingkaran SN - Mewarnai gambar bunga dengan krayon SN

KEGIATAN DILUAR

- Praktek menyiram tanaman SP - Kerja bakti membersihkan halaman sekolah SP - DM/PT mencuci piring dan sendok sesudah makan bersama SP - Memantulkan bola dengan diam di tempat FM - Melempar dan menangkap bola besar dengan melangkah FM - Melompat keluar dan masuk simpai FM - Senam Fantasi bentuk meniru “Orang menebang Pohon “ Fm

AREA BALOK- Membongkar dan memasang pusel “ Bunga” Kog -

AREA IPA

- TJ /PT Meraba kulit buah yang kasar dan halus Kog - PT mengamati buah jeruk dan salak kemudian

diceritakanKog

73

- TJ/PT memberi tanda “X “ gambar poohon yang jangkal Kog - TJ tentang sebab-sebab tanaman layu,mati dsb Kog

AREA MUSIK

- Dm/PT “Bertepuk tangan membentuk irama” SN - Mengucapkan syair lagu “melati,Kenanga” dengan

diiringi senandung lagunyaSN

AREA MASAK

- Eksperimen mencoba dan mersakan buah diblender /jus Kog

AREA DRAMA

- Sosiodrama dengan judul “ Penjual Buah yang rajin “ SP - PT menganyam dengan daun pisang SN -

RKM MODEL AREA

74

SEMESTER ITEMA KEBUTUHANKU

KELOMPOK BMinggu ke 13

Sub tema : Bagian-Bagian Tanaman

AREA AGAMA

- DM/PT mengucapkan syair “ Ciptaan Alloh “ SP

AREA BAHASA

- Bermain menyampaikan pesan empat kata pesan Bhs - Mendengarkan cerita dari Guru yang berjuudul

Tanaman Obat lalu anak menceritakan kembaliBhs

- Bercerita menggunakan kata “ mereka “ Bhs - PT menunjuk dan menyebutkan tanaman yang buahnya

ada di atas dan di abawah Bhs

- TJ/PT membuat buku cerita lalu diceritakan dan ditulis sesuai kemampuan anak

Bhs

- Mencari dan mengelompokkan kartu kata ayang sama Bhs - Bercerita tentang gambar yang dibuat sendiri Bhs - TJ tentang tulisan yang ada di bawah gambar Bhs - Tj/PT memberi tanda X gambar tanaman yang tidak

bisa dimakan manusia dan diwarnai yang bisa dimakan manusia

Kog

75

- TJ tentang asal mula gula pasir ,minyak goreng Kog

AREA MATEMATIKA

- PT membuat bentuk lingkaran menjadi bentuk buah di buku

Kog

- TJ/PT memasangkan kepingan bentuk geometri dengan 3 dimensi

Kog

- Tj tentang jumlah hari dalam satu bulan Kog - TJ/PT mengenalkan konsep pengurangan dengan biji-

bijian Kog

- Meniru membuat garis lengkung menjadi bentuk bunga/ daun 1 baris lima daun

SN

- Meronce manik-manik dengan tiga pola SN 7

AREA SENI

- Menjiplak bentuk bunga Kog - DM/PT Melipat bentuk daun FM - Menggunting kertas mengikuti garis gelombang (pohon) FM - Mencap dengan pelepah pisang SN - Mencipta tiga bentuk dari kepingan ,bentuk geometri SN - Meronce dengan daun nagka SN - Mencipta bentuk dengan lidi SN - Melukis dengan daun SN

KEGIATAN DILUAR76

- Melambungkan dan menangkap kantong biji diam di tempat

FM

- Bewrjalan dengan berjinjit ,membawa daun di atas kepala

FM

- Meloncat dari ketinggian 40 cm FM - Berdiri di atas 1 kaki dengan seimbang FM - Berlomba merangkak mengambil daun FM -

AREA BALOK- Membongkar dan memasang pussel Kog

AREA IPA

- Bercakap-cakap tentang macam-macam dan bagian tanaman SP - Mengelompokkan daun yang besar dan yang kecil Kog - Eksperimen menanam biji kacang hijau Kog - Menakar/mengisi mangkok dengan beras menggunakan

gelas sambil dihitungKog

AREA MUSIK

- DM/PT menyanyi lagu buah-buahan SN.

77

AREA MASAK

- DM / PT mencetak ........................... Fm

AREA DRAMA

- Bermain peran “ cara menjaga Lingkungan supaya tetap bersih “

SP

- Menganyam dengan kertas SN

RKM MODEL AREASEMESTER I

TEMA TANAMAN78

KELOMPOK BMinggu ke 14Sub tema : -

AREA AGAMA

- DM/PT melepas dan memasang /mengikat tali sepatu FM

AREA BAHASA

- Menirukan kembali 4 urutan kata yang diucapkan guru

Bhs

- Bercerita /menceritakan gambar yang disediakan Bhs - PT mengurutkan dan menceritakan gambar seri dengan

judul”menanam Jagung”Bhs

- TJ asal mula nasi, tahu dsb Kog - TJ/PT menelusuri jalannya pak tani menanam jagung

di sawahKog

- TJ tentang weaktunya menyiram bunga,memotong padi dan sebagainya

Kog

- DM/PT mengucapkan syair pohon matoa FM- Pt membuat sajak sederhana dengan judul “ Bungaku” SN - PT menebak gerak Pantomim yang dilakukan

guru/temanSN

AREA MATEMATIKA79

- TJ/PT memasang gambar pohon dan buahnya dengan menarik garis

Kog

- PT menyusun dan mengurutkan daun dari besar ke kecil Kog - PT membilang sampai delapan dengan biji-bijian Kog - PT membuat dua gambar kumpulan benda yang juumlahnya

berbedaKog

- Membuat tiuga urutan pola Kog - DM/PT Meniru membuat garis tegak dan lingkaran

menjadi bentuk pohonFm

AREA SENI

- Meronce manik-manik dengan 2 pola SN - Membuat kolase dengan daun /biji-bijian SN - Membuat Mozaik gambar pohon SN - DM/PT mengecap potongan bambu /batu SN - DM/PT memercik dengan cat kayu SN - Melukis dengan pelepah daun pisang SN - PT membuat bentuk dengan daun kering SN - Pantomim dengan judul “ makan buah Piasang “ SN

KEGIATAN DILUAR

- Berjalan dengan tumit membawa ranting FM - Berlari sambil melompat dengan seimbang tidak jatuh FM.- Berlomba merayap mengambil buah FM - Senam fantasi bentuk meniru” meniru pohon ditiup

angin “FM

- DM/Pt Ritmik Terpimpim SN - Ritmik bebas SN

AREA BALOK

80

- Membongkar dan memasang pussel buah Kog

AREA IPA

- Mengukur panjang ubun dengan lidi Kog- DM/PT menimbang biji kacang hiaju dengan timbangan Kog - Mengisi gelas dengan biji kacang hijau menggunakan

genggaman sambil dhitungKog

AREA MUSIK

- Dm/PT Menyanyi lagu “ Melati, Kenanga” Sn

AREA MASAK

- PT mencetak ................................ SN

AREA DRAMA

- Sosiodrama “ PENJUAL SAYURAN ” SP

81

RKM MODEL AREASEMESTER I

TEMA BINATANG

82

KELOMPOK BMinggu ke 15

Sub tema : Jenis, tempat hidup danmakanan binatang

AREA AGAMA

- Menyanyi lagu Merpati terbang SP - Bercakap-cakap tentang Ciptaan Tuhan dan buatan

ManusiaSP

-

AREA BAHASA

- Bercerita dengan judul Katak dan Kera SP - TJ/PT tentang sikap benar dan salah terhadap

binatang SP

- Bercakap-cakap tentang mengembalikan alat bermain setelah digunakan

SP

- Bercakap-cakap tentang macam dan jenis binatang SP - TJ tentang cara mengatur /merapikan alat tulis di

lokerSP

- Menebak dan menirukan suara binatang Bhs - PT menirukan kembali urutan kata yang diucapkan

guru misal : kucing ini binatang kesayangankuBhs

- PT mencari suku kata yang suku kata awalnya sama misal : kucing,Kura-kura ,Kupu,kutilang

Bhs

- PT melaksanakan 3 perintah sekaligus ( gambarlah binatang berkaki dua,warnailah lalu kumpulkan di

Bhs

83

meja)- Mendengarkan dan menceritakan kembali cerita “

Anak Ayam “Bhs

- TJ/PT memberi keterangan posisi misal : Burung terbang ( di atas ), Ikan berenang di dalam akuarium

Bhs

- Bercakap-cakap tentang kata yang sama artinya misal : macan, Singa,Harimau,kera,monyet,Orang utan,Siamang dll

Bhs

- PT Membaca tulisan yang ada di bawah gambar binatang

Bhs

AREA MATEMATIKA

- TJ/PT mengelompokkan gambar binatang yang kecil dan besar

Kog

- TJ/PT mengenal perbedaan panjang dan pendek, tinggi dan rendah ,menggambar binatang yang berbadan panjangdan pendek misal; Ular , anak Ayam

Kog

- PT Menarik garis antara gambar binatang dan makanan yang sesuai

Kog

- Membuat himpunan kupu-kupu dengan jumlah seleisih 2 misal : 1,2,4,6

Kog

- Memasang Lambang bilangan dengan gambar binatang yangjumlahnya sama

Kog

- Menyebut dan menghitung nama hari dan jumlah hari dalam satu minggu

Kog

- Menelusuri jalan binatang mencari makan Kog

AREA SENI

- Menjuiolak gambar binatang Kog - PT Membentuk binatang berkaki 2 dari plastisin FM - PT melipat kertas menjadi bentuk Ikan FM

84

- Menggambar binatang ternak dengan pensil warna SN - Mewrania gambar binatang SN - Meronce manik-manik sesuai pola guru SN- Mencocok gambar binatang SN - Menggambar anak sedang memberi makan ayam SN - Mencipta bentuk ulat dari bentuk lingkaran SN

KEGIATAN DILUAR

- PL memberi makan kelinci SP - Gotong royong membersihkan kandang kelinci di

lingkungan TK dan lingkungan sekitar SP

- PT mencuci tempat makan setelah digunakan SP - PT melambungkan dan menangkap kantong biji FM - Memantulkan bola besar sambil berjalan ke depan FM - Berdiri di atas satu kaki selama 1 menit seperti

burung bangauFM

AREA BALOK- Menyusun menara kubus minimal 12 FM - PT mencipta kandang binatang dengan balok SN

AREA AIR DAN PASIR

- Mengisi plastik ¼ kg , 1 ons dengan pasir di takar menggunakan sendok/cangkir

Kog

-

85

AREA IPA

- PT mengamati dan menceritakan dua buah benda misal jagung,pepaya

Kog

- Eksperimen melihat jentik-jentik nyamuk dengan kaca pembesar

Kog

-

AREA MUSIK

- Menyanyi lagu Truwelu SN - Bertepuk tangan membuat irama mengiringi lagu

menthok-menthokSN

AREA DRAMA

- PL menyisir rambut , mencuci dan melap tangan FM - PT menganyam dengan bilah membuat kandang ayam SN -

RKM MODEL AREA86

SEMESTER ITEMA BINATANGKELOMPOK B

Minggu ke 16Sub tema : Ciri-ciri danperkembangbiakan ,kegunaan

dan bahaya binatang

AREA AGAMA

- Menyanyi Lagu “ Rukun Islam “ Sp - Bercakap-cakap tentang Ciptaan Tuhan Sp -

AREA BAHASA

- Bercakap-cakap tentang perkembang biakan binatang SP - Mendengarkan cerita guru “ Si Kuman Nakal “ lalu

menceritakan kembali sesuai kemampuan anak Bhs - Bercakap-cakap tentang kata-kata yang sama artinya Bhs - Bercerita tentang gambar yang dibuat sendiri Bhs - PT memberi nomor urut dan menceritakan isi gambar

seri perkembangbiakan KatakBhs

- Membaca tulisan yang berada di bawah gambar binatang

Bhs

- Memberi tanda silang ( X ) pada gambar binatang yang bertanduk dan yang bersayap diwarnai Kog

87

- Meniru dan membedakan suara kucing dan suara burung

Kog

- Bercakap-cakap tentang sebab-sebab penyakit flu burung,ikan berenang

Kog

- Bercakap-cakap tentang konsep waktu hari ini, besuk ,kemarin

Kog

AREA MATEMATIKA

- Mengelompokkan gambar binatang berdasarkan jumlah kakinya

Kog

- PT mencari gambar binatang yang besar dan yang kecil Kog - Memberi tanda silang pada gambar binatang yang

janggalKog

- Mengurutkan gambar ikan dari besar ke kecil dengan cara menempel pada gambar akuarium

Kog

- Menyebutkan urutan bilangan 1-10 dengan Bahasa Jawa dan Indonesia

Kog

- Membuat himpunan telur dan ikan dengan jumlah yang sama

Kog

- Mengenal konsep penambahan dengan bilah ,bombix,batu Kog

AREA SENI

- DM/PT melipat kertas menjadi bentuk katak FM - PT menggunting garis lurus ,lengkung dan miring

menjadi bentuk ikanFM

- PT mencocok gambar burung di dalam sangkar FM - PT membuat lingkaran besar dan kecil menjadi gambar

ayamFM

- Menggambar bebas dari bentuk lingkaran menjadi gambar SN

88

ulat- PT mencetak denagn benang SN- Melukis dengan jari ( Finger Painting) SN- Meronce dengan sedotan dan guntingan kertas berpola

tigaSN

KEGIATAN DILUAR

- PL mencuci dan melap tangan ketika akan makan FM - Menangkap dan melempar bola besar berpasangan FM- PL berjalan jinjit membentuk lingkaran FM- PT Meloncat dari ketinggian 50 cm FM - Memanjat,bergantung dan berayun di bola dunia seperti

monyetFM

- Berlari sambil melompati rintangan karet FM Lomba merangkak mengambil gambar binatang FM

AREA BALOK- Menyusun kubus bentuk pintu gerbang Kebun BInatang FM - Mencipta kandang binatang dengan kepingan Geometri

AREA AIR DAN PASIR

- Membuat bentuk Kebun Binatang dari pasir FM -

89

AREA IPA

- TJ sebab-sebab ikan bisa mati ,burung bisa terbang Kog - Menimbang jagung dengan timbangan Kog -

AREA MUSIK

- Menyanyi lagu “ Gajah “ Sn - Bertepuk tangan membuat irama mengiringi lagu “

potong Bebek Angsa”Sn

AREA DRAMA

- PL memakai sepatu FM - PL Menganyam dengan guntingan kertas SN

RKM MODEL AREA90

SEMESTER ITEMA BINATANGKELOMPOK B

Minggu ke 17Sub tema : Kegunaan dan bahaya

Binatang

AREA AGAMA

- Menyanyi lagu Keagamaan Misal “ Nabiku , Hepia,tegakkan Sholat

SP

--

AREA BAHASA

- Bercakap-cakap tentang asal mula Sulak, Tas Kulit Kog- Bercakap-cakap tentang waktu ayam jantan berkokok

kemudian menggambar jamKog

- Bercakap-cakap tentang kegunaan dan bahaya binatang

SP

- Melengkapi urutan pola ( 3 pola ),ayam, ikan, kupu( , , )

Kog

- PT meniru membuat garis tegak ,miring dan lengkung menjadi kata IKAN

FM

- DM / PT mengucap syair “ KUCINGKU” SN - Membuat sanjak sederhana “BURUNGKU” SN

91

- Memperagakan membersihkan kandang Burung SN - Menceritakan gerakan pantomim yang diperagakan

guru ke dalam bahasa lisanSN

- Membuat kalimat menggunakan kata besuk,sekarang,kemarin

Kog

AREA MATEMATIKA

- TJ dan PT memberi tanda segitiga pada gambar binatangyang hidup di darat dan tanda lingkaran pada gambar binatang yang hidup di air

Kog

- TJ dan PT mengenal perbedaan kasar dan halus dengan memberi informasi binatang yang berkulit kasar dan berbulu halus

Kog

- Menyebut Urutan bilangan 1-10 dengan bahasa Jawa dan Indonesia

Kog

- PT membilang 1-10 dengan menggunakan kulit kerang Kog - PT membuat segitiga ,segiempat,lingkaran Kog - Mengukur panjang meja dengan penggaris Kog - PT mengenal konsep penambahan dengan kulit kerang Kog

AREA SENI

- PT/DM melipat kertas menjadi bentuk udang FM - PT menggambar bebas (Kebun Binatang ) SN - Meronce dengan sedotan dan guntingan kertas berpola

segitigaSN

- Membuat gambar Kura-kura dengan tehnik Usap Abur ke dalam

SN

- Mencocok gambar ikan SN - Membuat bentuk kupu-kupu dari kertas SN

KEGIATAN DILUAR92

- Menirukan Gerakan Binatang (Katak melompat , Kupu terbang)

FM

- Ritmik terpimpin dengan lagu kupu-kupu Sn - Bergerak bebas dengan iringan lagu anak- anak Sn - Menyanyi sambil menari Menthok-Menthok SN- Menangkap dan melempar bola sedang FM- Lomba berjalan jinjit ( angkat tumit) FM

AREA BALOK- Mencipta sangkar burung dengan lidi SN - PT Mencipta kandang binatang dengan balok SN - PT Mencipta pagar untuk memlihara ayam dengan bentuk

Geometri misal segi empat dan segitiga SN

AREA AIR DAN PASIR

- PT membuat bentuk binatang dengan plastisin FM - PT Mengisi botol dengan biji jagung Kog

AREA IPA

- Eksperimen melihat ikan berenang Kog - PT mengamati dan menceritakan dua buah benda misal

ikan dan semutKog

-

93

AREA MUSIK

- Menyanyi lagu dolanan “ Pitik Walik “ SN - Bertepuk tangan menurut irama SN

AREA DRAMA

- DM/PT menganyam dengan tali Rafia SN - PL melepas kancing baju dana memakai baju FM -

94

RENCANA KEGIATAN MINGGUAN TEMA : REKREASI

SUB TEMA : TEMPAT, GUNA DAN KELENGKAPAN REKREASIMINGGU I

AREA AGAMA* Membaca do’a akan pergi Rekreasi SP * Tj.tentang ciptaan Tuhan yang ada di

tempat-tempat RekreasiSP

* Tj.tentang memelihara lingkungan missaltidak Corat-coret di tempat Rekreasi

SP

AREA BACA DAN TULIS* Menirukan/menebak suara ombak di lautan Bhs * Menirukan/menebak suara kendaraan yang

untuk Rekreasi*

AREA BAHASA* Menebak/menirukan suara kendaraan yang

untuk rekreasi missal suara busBhs

* Menirukan 4 urutan kata missal:pantai,bonbin,taman bunga

Bhs

* Mencari/menyebut kata yang suku kata awalnya sama missal:kera, ,kelinci kepiting,kelapa

Bhs

* Melaksanakan 4 perintah sekaligus missal:ambil kertas dan pensil gambar bus untuk rekreasi beri coretan/tulisandibawah gambar dan warnailah

Bhs

* Mendengarkan dan menceritakan cerita yng berjudul”Candi Borobudur”

Bhs

* Bercarita mengunakan kata “Ria” Bhs * Menunjuk dan menyebut gerakan- Bhs

95

gerakan,berenang,menyetir mobil,mendayung perahu

* Membuat tulisan dibawah gambar cerita/buku cerita

Bhs

* Mengucap syair “kebun Binatang” SN * Berbagi cerita Bhs * Membuat kalimat mengunakan kata “besok” Koq * Mengucap syair lagu “Hari

Minggu”diiringi senandung lagunyaSN

AREA SENI* Membentuk candi dengan plastisin FM * Menirukan membuat garis

datar,miring,tegak,lengkung sehingga menjadi perahu layar dibuku kotak

FM

* Mengambar bebas pemandangan di laut dengan pensil warna

SN

* Mencap dengan jari membuat taman bunga SN * Mewarnai pemandangan di laut SN * Menganyam dengan busa/bilah SN

AREA MATEMATIKA* Membilang/mengenal konsep bilangan

dengan baik 1-10 Koq

* Membuat 2 kumpulan benda yang sama jumlahnya missal:himpunan gambar paying5 dan himpunan gambar topi 5

Koq

* Mengetahui jumlah hari dalam satu bulanmisal di bulan Januari 2008 dan ditulisdi kertas

Koq

* Membuat gambar bus sesuai urutan bilangan 1-5

Koq

* Mengukur panjang payung dengan jengkal hasilnya di tulis di kertas

Koq

* Menghubungkan jumlah benda dengan angkanya yang sesuai

Koq

96

AREA DILUAR KELAS* Memantulkan bola besar diam di tempat FM * Berjalan diatas papan titian dengan

membawa beban FM

* Melompat dari ketinggian 40 cm FM * Menari perahu layar SN * Berlari sambil melompat FM * Berjalan dan berlari mengelindingkan

simpaiFM

AREA IPA* Menimbang biji-bijian dengan timbangan Koq * Menata pasir,batu,kulit kerang Koq

AREA BALOK* Menyusun menara lebih dari 12 kubus FM * Menyusun balok dari besar ke kecil Koq * Membongkar dan memasang puzzle binatang Koq

AREA MEMASAK* Mencampur air dengan sirup lalu diminum Koq

AREA DRAMA* Memperagakan cara memberi salam yang

baik SP 10

* Pantomim Pak sopir bus rekreasi mengemudikan kendaraannya

SN 36

AREA MUSIK* Tepuk rekreasi SN * Menyanyi lagu “memandang alam” SN

AREA PASIR DAN AIR* Membentuk gunung dengan pasir FM

97

RENCANA KEGIATAN MINGGUAN 98

TEMA : REKREASISUB TEMA : MACAM-MACAM DAN GUNA KENDARAAN

MINGGU 2

AREA AGAMA* Tj.tentang perbuatan yang baik terhadap

semua makhluk Tuhan,tidak menyakiti binatang ditempat rekreasi,mencorat-coret tembok,menginjak-injak tanaman

SP

AREA BAHASA* Menebak/menirukan suara binatang yang

ada di kebun binatang Bhs

* Bermain menyampaikan pesan 4 kata missal:besok Minggu rekreasi naik bus

Bhs

* Menarik garis penghubung antara kata-kata yang suku kata awalnya sama missal:bunga,buaya

Bhs

* Bercerita mangunakan kata “mereka” Bhs * Menyebut kendaraan yang berjalan

didarat dan di udaraBhs

* Mengurutkan dan menceritakan 5 gambar seri

Bhs

* Mengucap syair lagu “memandang alam”diiringi senandung lagunya

SN

* Berbagi cerita tentang penalaman/kejadian secara sederhana

Bhs

AREA SENI* Mengambar bebas bentuk dasar segi empat SN * Mewarnai gambar pemandangan di

pegununganSN

* Melipat kertas menjadi bentuk payung FM * Mengunting gambar buah-buahan untuk

bekal rekreasiFM

* Meronce dengan selang membuat gelang untuk oleh-oleh rekreasi

SN

* Melukis dengan jari/finger painting SN

99

AREA MATEMATIKA* Membuat lingkaran,segi empat di buku

kotakSN

* Menarik garis pada gambar yang berpasangan

Koq

* Memberi tanda x pada gambar yang janggal

Koq

* Tanya jawab tentang sebab akibat missal:rekreasi naik kendaraan,membawa payung

Koq

* Menarik garis yang menghubungkan antarajumlah gambar dengan angka yang sesuai dengan jumlahnya

Koq

* Membuat 2 kumpulan benda yang tidak sama jumlahnya missal:buah jeruk 7 dan buah apel 5

Koq

AREA DILUAR KELAS* Memantulkan bola kecil diam ditempat FM * Melambungkan dan menangkap kantong biji

sambil berjalanFM

* Berjalan mundur 2meter sambil membawa payung

FM

* Senam fantasi bentuk meniru missal:meniru jalanya kera,burung terbang

FM

* Menendang bola kedepan FM * Berdiri dengan tumit dengan tangan

direntangkanFM

AREA IPA* Meraba amplas dengan kertas Koq * Menimbang buah-buahan Koq

AREA BALOK* Mencipta bentuk kereta api,mobil/bus

dengan balokSN

100

* Membongkar dan memasang puzzel Koq

AREA MEMASAK* Membuat the celup dicampur gula dan air

panasKoq

AREA DRAMA* Bermain peran “Berkunjung kerumah

teman”

AREA MUSIK* Menyanyi lagu “Tamasya” SN * Menyanyi dan bermain alat perkusi SN

AREA PASIR DAN AIR* Mengisi gelas dengan air ditekan dengan

sendok hasilnya ditulis di kertas Koq

RENCANA KEGIATAN MINGGUANTEMA : REKREASI

SUB TEMA : SUASANA DIPESISIR DAN PEGNUNGANMINGGU 3

AREA AGAMA* Bercakap-cakap tentang ciptaan Tuhan SP

101

yang ada di tempat rekreasi

AREA BAHASA* Berbagi cerita tentang

pengalaman/kejadian secara sederhanaBhs

* Bercerita mengunakan kata ganti “KAMI” Bhs * Menulis isi cerita dibawah gambar Bhs * Menceritakan gambar yang disediakan Bhs * Tj tentang sikap/peilaku pada waktu

rekreasiSP

* Membuat kalimat dengan kata “besok” Koq * Membedakan suara tlakson,bel sepeda Koq

AREA SENI * Mengambar orang sedang rekreasi

memancingSN

* Meronce dengan tangkai daun singkong SN * Membatik pada gambar baju SN * Mencipta pola kolase dengan serbuk

kayu/grajenSN

* Melipat,mengunting,menempel kertas membuat baling-baling

SN

* Melukis dengan kelereng SN

AREA PASIR DAN AIR* Mencipta binatang yang ada di kebun

binatang dengan plastisinFM

AREA MATEMATIKA* Mengelompokkan alat-alat untuk rekreasi Koq * Menyebut urutan bilangan 1-12 dengan

bahasa jawa/kromoKoq

* Membuat gambar payung sesuai urutan bilangan 3-7

Koq

* Mengetahui jumlah bulan dalam satu tahun

Koq

102

* Membuat bentuk lingkaran sehingga menjadi gambar badut di buku gambar

Koq

* Membuat kumpulan gambar tempat minum yamg jumlahnya sama

Koq

AREA DI LUAR KELAS* Melambungkan dan menangkap kantong biji

sambil berjalanFM

* Berlari sambil melompat karet yang direntangkan

FM

* Merangkak lutut diangkat FM * Ritmik terpimpin SN * Bermain ular naga SP * Gerak lagu”Padang bulan” SN

AREA DRAMA* Pantomim pergi kesungai memancing SN * Menceritakan gerakan pantomim yang

diperagakan guruSN

AREA IPA* Mengungkapkan asal mula missal:anak

memilih kedelai,kacang tanah,jagung bahan yang untuk membuat tempe,tahu,kecap

Koq

AREA BALOK* Membuat rumah di pegunungan dengan

potongan lidiSN

* Membuat perahu,kereta api,mobil dari balok

SN

AREA MASAK* Memotong buah papaya menjadi bentuk

segi tiga,segi empat dengan potongan Koq

103

agar-agar

AREA MUSIK* Menyanyi lagu “Nelayan” SN * Menyanyi lagu “Padang Bulan” SN * Tepuk tangan dengan irama SN

RENCANA KEGIATAN MINGGUANTEMA : REKREASI

SUB TEMA : KEGUNAAN/MANFAAT REKREASI DAN TEMPAT REKREASIMINGGU 4

AREA AGAMA* Tj ciptaan-ciptaan Tuhan yang digunakan

untuk rekreasi missal:gunung,sungai,pantai/laut,taman bunga

SP

AREA BAHASA* Bercakap-cakap tentang tempat-tempat

rekreasi dan manfaatnyaSP

* Bercakap-cakap cara memelihara milik sendiri

SP

* Menceritakan kegiatan diwaktu liburan Koq * Membuat kalimat mengunakan kata hari

iniKoq

* Praktek langsung menyapa dengan ramah SP

104

* Membuat syair kepantai SN * Menulis isi cerita di bawah gambar Bhs * Menyebutkan posisi missal:atas-

bawah,diluar-didalam,kiri-kananBhs

* Membedakan dan menyebukan suara-suara binatang yang ada di kebun binatang

Koq

AREA PASIR DAN AIR* Membuat goa/trowongan dengan pasir FM * Mencipta bentuk tugu monas dengan balok SN

AREA MATEMATIKA* Membilang dengan batu 1-10 Koq * Memberi tanda v pada gambar binatang

yang berkaki empat dan diwarnai gambar binatan yang berkaki dua

Koq

* Menyebutkan urutan bilangan dari 1-5 Koq * Membuat urutan bilangan 1-10 dengan

gambar apel/jerukKoq

* Menghubungkan/memasangkan antara jumlahgambar dengan angka yang sesuai

Koq

* Membuat bentuk lingkaran,segi tiga,segiempat di buku gambar

Koq

AREA SENI* Mengunting gambar burung nuri FM 6* Mewarnai pemandangan di laut SN 5* Mencocok gambar zebra yang ada di kebun

binatang FM 7

* Mencap dengan jari membuat taman bunga SN 4* Membuat tas dari kertas SN 22* Melipat kertas menjadi bentuk perahu

layarFM 4

AREA DRAMA* Mengucap teria kasih jika memperoleh

sesuatu dari teman SP

105

AREA DI LUAR KELAS* Bermain dengan simpai (hulahop) FM * Senam fantasi bentuk meniru

missal:mendayung sampan,mengemudi bus/mobil

FM

* Melompat dari ketinggian 50 cm* Memantulkan bola kecil diam ditempat FM * Menendang bola kedepan dan kebelakang FM * Ritmik bebas SN

AREA BALOK* Menyusun balok dari besar ke kecil Koq * Membongkar dan memasang puzel Koq * Mencipta candi,museum,kandang binatang

di kebun binatang dengan balokSN

* Menyusun menara lebih dari 12 kubus FM

AREA MUSIK* Menyanyi lagu “Tamasya”dan bermain alat

perkusiSN

* Menyanyi lagu “Memandang Alam” SN

AREA IPA* Menimbang buah-buahan dengan timbangan Koq

AREA MEMASAK* Memotong kacang panjang dengan ukuran

panjang yang sama berjumlah 5Koq

106

RENCANA KEGIATAN MINGGUANTEMA : PEKERJAAN

SUB TEMA :- MACAM-MACAM PEKERJAAN- TUGAS DARI MACAM-MACAM PEKERJAAN

MINGGU 3

AREA BAHASA

- PT memberi dan menjawab salam dengan baik SP .- Bercerita dengan judul “ Polisi yang biak

hati “SP .

- Mengucapkan Sajak dengan judul “ Petani “ SN .- Menirukan 5 urutan kata missal :

Polisi ,mengatur, kendaraan di jalan Raya Bhs.

- Melaksanakan 4 perintah sekaligus Bhs. - Mendengarkan cerita guru dengan judul “ Pak

Tani membajak Sawah “Bhs.

- Menyebutkan macam-macam pekerjaan dan tugasnya

Bhs.

- Berbagi cerita Bhs. - Bercerita dengan kata “ Aku “ Bhs. - Menceritakan gambar yang dibuat sendiri Bhs .- Mengurutkan dan menceritakan isi gambar seri Bhs .- Tj tentang baik dan buruk SP .

AREA MATEMATIKA- Mengelompokkan gambar cangkul yang ukurannya

samaKog .

- Menarik garis penghubung pada gambar yang berpasangan missal petani dengan cangkul, Dokter dengan jarum suntik

Kog .

- Memberi tanda ( X ) pada gambar yang janggal dan yang lain di warnai

Kog .

- Menempel 5 urutan gambar sabit dari yang kecil ke besar

Kog .

107

- Menyebut urutan bilangan ganjil yang sesuai misla : 1,3,5,7,9 dan seterusnya.

Kog .

- Membilang /menghitung pensil, buku,kapur dansebagainya

Kog .

- Membuat urutan gambar gerobag Misal , , dan seterusnya.

Kog .

- Menarik garis antara jumlah gambar dengan angkanya yang sesuai

Kog .

KEGIATAN DI LUAR KELAS

- Melambungkan dan menangkap kantong biji sambil berjalan

FM.

- Memantulkan bola besar sambil berjalan FM - Melempar dan menangkap bola besar sambil

melangkahFM.

- Berjalan di atas papan titian FM.- Berdiri di atas satu kaki FM.

AREA SENI

- Menggambar tempat kerja dengan krayon SN.- Menggambar polisi sedang mengatur lalu

lintas di jalan rayaSn.

- Mewarnai gambar pak tanbi sedang di sawah Sn.- Membatik membuat jarik Ibu Petani Sn.- Melipat kertas menjadi bentuk capaing pak

taniFM.

- Menggunting gambar gerobak sayur FM.- Membuat gambar rumah sakit/ sekolahan Bhs.

AREA BALOK- Membuat pabrik, Gedung sekolah , Rumah Sakit

dari balokSn.

AREA DRAMA- Menyisir rambut sendiri FM.

108

- Menjahut baju petani FM.- Bermain peran memohon dan memberi maaf SP.

AREA IPA- Mengamati buah belimbing dan salak Kog

AREA MEMASAK- Membuat the manis lalu diminum Kog

AREA AGAMA- PT menyebut kan macam-macam agama yang ada

di IndonesiaSP.

- Memperagaakan cara berdo’a yang benar SP.-

AREA MUSIK- Tepuk dokter

(plok 3x ambil jarum plok plok plok isi obatplok plok plok disuntikkanjuuus

Sn.

- Mengucap syair lagu “ AKU TUKANG POS “ diiringi senandung lagunya.

Sn.

AREA PASIR DAN AIR- Mengisi plastic dengan pasir di takar

menggunakan sekopKog

109

RENCANA KEGIATAN MINGGUANTEMA : PEKERJAAN

SUB TEMA :- TEMPAT BEKERJAMINGGU 3

AREA BAHASA110

- Mengucap sajak dengan judul “ Guru “ Sn.- Menelusuri jalan nya petani ke sawah , ayah

dan ibu ke kantor , pedagang ke pasar ( 3 jalan )

Kog

- Bermain tebak suara ,missal : Suara Peluit, Seruling, Bel listrik

Bhs.

- Melaksanakan 5 perintah sekaligus Bhs.- Menyebut /mencari kata yang suku kata

awalnya sama misal : palu, paku, pabrikBhs.

- Menceritakan kembali isi cerita yang berjudul “ Pak Tani membajak Sawah ‘

Bhs.

- Menyebutkan nama pekerjaan dan alamat kerja orangtua

Bhs.

- Bercerita dengan kata “ Saya” Bhs.- Mengenal posisi lewat atas dan lewat bawah Bhs.- Membuat tulisan /coretan sesuai cerita

gambar yang dibuatBhs.

- Menceritakan gambar yang disediakan guru Bhs.- Bermain dadu suku kata awal/akhir sama Bhs.

AREA SENI- Menggambar Ibu Guru yang mengajar Sn.- Mewarnai gambar gedung /suasana di sekolah Sn.- Membentuk cangkul,caping, sabit pak tani

dengan plastisin FM.

- Membuat Jumputan baju Ibu Guru Sn.- Menggunting gambar sekolahan FM.- Membuat Mozaik buah hasil pak Tani Sn.- Membuat bentuk simetris dengan cat air Sn.- Melipat Baju Pak Tani FM.

AREA MATEMATIKA- Mengelompokkan gambar mobil yang bentuknya

samaKog.

- Memasang benda sesuai pasangannya misal bukudengan pensil, kapur dengan papan tulis,

Kog.

- Menyebut asal mula : Nasi,terasi , batamerah, kecap,minyak goreng

Kog.

- Menyebut urutan bilangan genap misal : Kog.111

2,4,6,8,109 dst - Membuat gambar sesuai angka yang tersedia

Misal : 5 ……… 4………………. 3………. 2………………. dst

Kog.

- Membuat dua kumpulan gambar / benda yang jumlahnya berbeda

Kog.

- Membuat Gambar jam 07.00 pagi, jam 14.00 siang dan jam 20.00 malam

Kog

AREA BALOK- Membuat bentuk gerobak ,truk, kereta api

dari kepingan GeometriSn.

AREA DRAMA- Mengikat /memakai tali sepatu sendiri FM.- Menjahit baju Bu guru FM.- Sosiodrama dengan judul “ Ke Dokter ‘ SP.

AREA IPA- Menceritakan tentang buah belimbing dan

SalakKog

AREA MASAK- Membentuk buah dari Getuk FM.

AREA AGAMA- Demonstrasi dan PT : Menyanyi lagu “ Do’a” SP.

AREA MUSIK- Tepuk Sambal

(plok 3x, ulek-ulek, plok 3x, dulit-dulit, plok 3 x pedese

Sn.

- Bermain alat Perkusi Sn.-

112

KEGIATAN DI LUAR KELAS- Melempar dan menangkap bola kecil Fm.- Berjalan dengan tumit Fm.- Lomba merayap mengambil kapur tulis FM.- Bermain hulahop/ simpai FN,- Senam Fantasi bentuk meniru Fm.

AREA PASIR DAN AIR- Bermain pasir dengan cetakan kue Kog.

RENCANA KEGIATAN MINGGUANTEMA : PEKERJAAN

SUB TEMA :- ALAT DAN PERLENGKAPAN YANG DIPAKAIMINGGU 3

AREA BAHASA- Membuat Sajak sederhana “ Nelayan “ Sn.- Menceritakan maksud gerakan pantomim yang

berjudul “ Koki sedang memasak “Sn.

- Menyebut /mencari kata ayang suku kata akhirnya sama misalnya : guru, biru,baru

Bhs.

- Menyebut alat dan perlengkapan kerja dan hasilnya

Bhs.

- Bercerita dengan kata “ Dia ‘ Bhs.- Bermain tebak gerakan misal orang

mencangkul, menggergaji, menjala ikan dsbBhs.

- Bermain kartu kata yang sama Bhs.- Membaca Buku cerita Bhs.- Bermain puzzle huruf yang ada gambarnya Bhs.- Lomba mengelompokkan kartu kata yang suku

kata awal dan akhir nya samaBhs.

AREA MATEMATIKA113

- Sebab dan akibat kerja pakai topi,Nelayan mencari ikan memakai jar ing

Kog

- Mengisi 2 wadah dengan benda yang jumlah nyaberbeda

Kog.

- Membuat bentuk segi lima , laying-layang danjajaran gen jang

Kog.

- Mengetahui jumlah hari libur dalam satu bulan

Kog.

- Mengenal konsep penambahan Kog.- Mengenal konsep pengurangan Kog.- Membuat 3 urutan pola misal

sapu ,keranjang ,cangkulKog.

AREA SENI- Menggambar alat kerja dengan pensil warna Sn.- Membuat perahu nelayan dengan potongan lidi Sn.- Memercik dengan cat air Sn.- Melipat kertas menjadi bentuk kapal FM.- Menggunting gambar kepis (tempat ikan ) FM.- Menjiplak gambar gerobak sampah Kog.

AREA BALOK- Membongkar dan memsang puzzle rumah

sakit ,sekolahan, buahKog.

AREA MUSIK- Membuat maracas dari botol aqua diisi biji-

bijianSn.

AREA DRAMA- Dramatisasi dengan Judul “: Pak Pos “ Sp.- Memasang kancing baju dokter Fm.

AREA MEMASAK- Belajar memasak bersama membuat sayur sop Sp.

114

AREA IPA - Menanam kacang hijau pada kapas yang

dibasahiKog.

AREA AGAMA- Demonstrasi dan PT mengucapkan syair “

Kebesaran Ilahi “SP.

KEGIATAN DI LUAR KELAS- Tari Tani Sn.- Ritmik bebas Sn.- Lomba merangkak memindahkan penghapus FM.- Berjalan dengan berjinjit FM.- Merangkak masuk ke dalam simpai FM.

AREA PASIR DAN AIR- Mengisi air ke dalam botol di takar dengan

cangkirKog.

115

RENCANA KEGIATAN MINGGUANTEMA : AIR , API DAN UDARA

SUB TEMA : - MANFAAT AIR,API DAN UDARA- BAHAYA AIR,A[I DAN UDARA- ASAL AIR DAN API

AREA BAHASA- TJ tentang manfaat air,api dan udara Sp.- Bercerita tentang Banjir Sp.- Membuat lingkaran menjadi balon udara SP.- Mengucap syair “ Air” Sn.- Menirukan kembali 5 urutan kata Misal :

air,hujan asal dari lautBhs.

- Mencari kata yang suku kata awal sama misal : Panas,pahit,padi,palu, paku

Bhs.

- Mencari kata yang suku kata akhirnya sama misal api,sapi,pipi,rapi

Bhs.

- Berbagi cerita Bhs.- Menyebutkan sebab dan akibat misal : banjir,

kebakaran ,balon meletus Kog.

- Bercakap-cakap tentang manfaat air,api ,udara

SP.

AREA MATEMATIKA- Memberi tanda ( X) pada gambar balon yang

kecil dan diwarnai yang besarKog.

- Memberi tanda ( V ) pada gambar lilin yang jumlahnya sedikit dan diwaranai lebih banyak

Kog.

- Menunjuk dan memberi tanda ( O) pada gambar binatang yang janggal

Kog.

- Membilang /menyebut urutan bilangan yang ganjil misal 1,3,5,7

Kog.

- Menggambar balon sampai 10 Kog.- Membuat urutan bilangan lilin 1-10 Kog.-

KEGIATAN DI LUAR KELAS

116

- Praktek menghidupkan kran air Sp.- Memantulkan bola kecil diam di tempat FM.- Melambungkan dan menangkap balon berisi

udaraFM.

- Memantulkan bola besar sambil berjalan FM.- Berjalan di atas papan titian samabil

membawa cangkir berisi airFM.

- Memanjat bola dunia lalu bergantungan SM.

AREA SENI- Membaut gelas dengan palstisin Fm.- Melipat kertas menjadi bemtuk baling-baling FM.- Menggunting gambar lampu FM..- Menggambar gelas dengan pensil warna Sn.- Mewarnai gambar lampu Sn.- Meronce dengan manik-manik Sn.

AREA BALOK- Mencipta bentuk abngunan dari balok misal

bendungan air, kolam renang, balon.Sn.

- Membuat ember dengan lidi Sn.

AREA IPA- Mengamati dan menceritakan tentang api dan

airKog.

- Eksperimen balon ditiup lalu dilepas Kog.

AREA MEMASAK- Membuat air sirup lalu diminum Sp.-

AREA AGAMA- Tanya jawab tentang ciptaan Tuhan yang hidup

di airSp.

- Menyanyi lagu “ Matahari terbenam” Sn.

AREA MUSIK- Tepuk balon ( plok 3 x ambil balon

Plok 3 x ditiupSn.

117

Plok 3 x dilepasPlok 3 x sssssss

- Menyanyi lagu” Macam-macam Air “ Sn.

AREA PASIR DAN AIR- Mencetak pasir dengan cangkir Fm.-

AREA DRAMA- Praktek /peragaan cara meminta air kepada

orang yang lebih tuaSP.

RENCANA KEGIATAN MINGGUANTEMA : AIR , API DAN UDARA

SUB TEMA : - SIFAT-SIFAT AIR ,API DAN UDARA- WARNA AIR,API DAN UDARA

AREA BAHASA- Bercakap-cakap tentang sifat air, udara dan

api Sp.

- Tanya Jawab tentang sifat –sifat dan warna air,api

SP.

--------

118

AREA MATEMATIKA-------

KEGIATAN DI LUAR KELAS------

AREA SENI------

AREA BALOK--

AREA IPA--

AREA MEMASAK--

AREA AGAMA-

119

-

AREA MUSIK--

AREA PASIR DAN AIR--

AREA DRAMA-

120