1
.SOAL LATIHAN PPh Pasal 22, 23, 24, dan 25: PT. Gresik bersinar bergerak dalam bidang usaha perdagangan yang telah berdiri sejak 6 tahun yang lalu. Diketahui dari Laporan Laba/Rugi tahun pajak 2010, perusahaan memperoleh laba di Indonesia sebesar Rp 2.002.400.000,-. Berikut ini informasi lainnya: 1. Dari total penjualan, termasuk penyerahan barang ke bendaharawan Pemkab Gresik sebesar Rp 540.000.000,- (termasuk PPN) 2. Dalam tahun 2009 Perusahaan melakukan transaksi impor sbb: a. Bulan Februari 2010 impor dari Jepang barang elektronik dengan harga $ 60,000.00 Asuransi $ 3,000.00 Biaya angkut ke pelabuhan $ 5,000.00. Sedangkan bea masuk dan bea masuk tambahan masing-masing 20% dan 10% dari CIF (perusahaan sudah memiliki API dan kurs yang ditetapkan oleh menteri Keuangan $ 1.00 = Rp 10.420,00) b. Bulan Juli 2010, perusahaan melakukan impor kembali dengan Nilai Impor Rp 520.000.000,- 3. Perusahaan juga telah dipungut pajak oleh PT Emba Surabaya atas penghasilan berupa sewa tanah dan bangunan dengan nilai sewa Rp 100.000.000,00 4. Perusahaan membuka cabang di Malaysia dan pada tahun 2010 memperoleh laba Rp 500.000.000,00 (tarif pajak 30%). Sedangkan cabang Singapura Rugi Rp 150.000.000,00 (tarif pajak 25%). 5. Perusahaan telah mengangsur pajak (PPh pasal 25) selama tahun 2010 sebesar Rp 240.000.000,- Diminta: 1. Hitunglah PPh kurang/lebih bayar tahun pajak 2010 2. Hitunglah berapa PPh pasal 25 setiap bulan tahun 2011

SOAL LATIHAN PPh Pasal 22_23_24_ 25 (1).doc

Embed Size (px)

DESCRIPTION

soal latihan tentang pph pasal 22 23 24 dan 25

Citation preview

Page 1: SOAL LATIHAN PPh Pasal 22_23_24_ 25 (1).doc

.SOAL LATIHAN PPh Pasal 22, 23, 24, dan 25:

PT. Gresik bersinar bergerak dalam bidang usaha perdagangan yang telah berdiri sejak 6 tahun yang lalu. Diketahui dari Laporan Laba/Rugi tahun pajak 2010, perusahaan memperoleh laba di Indonesia sebesar Rp 2.002.400.000,-.

Berikut ini informasi lainnya:1. Dari total penjualan, termasuk penyerahan barang ke bendaharawan Pemkab Gresik sebesar Rp

540.000.000,- (termasuk PPN)2. Dalam tahun 2009 Perusahaan melakukan transaksi impor sbb:

a. Bulan Februari 2010 impor dari Jepang barang elektronik dengan harga $ 60,000.00 Asuransi $ 3,000.00 Biaya angkut ke pelabuhan $ 5,000.00. Sedangkan bea masuk dan bea masuk tambahan masing-masing 20% dan 10% dari CIF (perusahaan sudah memiliki API dan kurs yang ditetapkan oleh menteri Keuangan $ 1.00 = Rp 10.420,00)

b. Bulan Juli 2010, perusahaan melakukan impor kembali dengan Nilai Impor Rp 520.000.000,-

3. Perusahaan juga telah dipungut pajak oleh PT Emba Surabaya atas penghasilan berupa sewa tanah dan bangunan dengan nilai sewa Rp 100.000.000,00

4. Perusahaan membuka cabang di Malaysia dan pada tahun 2010 memperoleh laba Rp 500.000.000,00 (tarif pajak 30%). Sedangkan cabang Singapura Rugi Rp 150.000.000,00 (tarif pajak 25%).

5. Perusahaan telah mengangsur pajak (PPh pasal 25) selama tahun 2010 sebesar Rp 240.000.000,-

Diminta:1. Hitunglah PPh kurang/lebih bayar tahun pajak 20102. Hitunglah berapa PPh pasal 25 setiap bulan tahun 2011