19
INDONESIA MENGGLOBAL Kuliah di Luar Negeri Mengapa dan Bagaimana Maret 2014 Donny Eryastha

Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

INDONESIA MENGGLOBAL

Kuliah di Luar NegeriMengapa dan Bagaimana

Maret 2014

Donny Eryastha

Page 2: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

AGENDA

1.Berkenalan dengan Indonesia Mengglobal

2.Pengalaman Saya

3.Kuliah di luar negeri: why and how

1.Q&A

2 www.indonesiamengglobal.com

Page 3: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

Apa itu Indonesia Mengglobal?

Sebuah jaringan ~100 mahasiswa dan alumni Indonesia dari univ. dunia, seperti Harvard, Stanford, MIT, Columbia, Cambridge, ANU, dll.

Website dengan ~300 artikel tentang aplikasi dan beasiswa ke luar negeri.

Sindikasi dengan Jakarta Globe, Kompas.com, dan the US-Indonesia Joint Council on Higher Education Partnership.

Mengadakan seminar, workshop, program mentorship.

3 www.indonesiamengglobal.com

Page 4: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

Pengalaman Saya: Dari Bengkulu ke Harvard

4 www.indonesiamengglobal.com

Page 5: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

Pengalaman Saya: Mitos vs Fakta

5

• Harus cum laude, lulusan terbaik

• Anak orang terkenal

• Rekomendasi dari orang terkenal

• Pekerjaan sesuai jurusan yang dilamar

• Harus dapat beasiswa dulu/bayar sendiri

• Harus ikut les TOEFL/GRE

• Sudah pernah berkunjung ke sekolah

• Harus sudah kenal profesor

www.indonesiamengglobal.com

• Tidak cum laude, bukan lulusan terbaik

• Bukan anak orang terkenal

• Rekomendasi bukan dari orang terkenal

• Pekerjaan tidak sesuai jurusan

• Belum dapat beasiswa /tidak sanggup bayar sendiri

• Tidak ikut les TOEFL/GRE

• Tidak pernah ke Amerika

• Tidak kenal profesor

Mitos Fakta

Prinsip-prinsip dasar melamar sekolah ke luar negeri

Page 6: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

Mengapa sekolah ke luar negeri?

6

• Untuk pendidikan yang lebih baik “Tidak satupun universitas di Indonesia masuk peringkat 200 besar

dunia” Berdasarkan Times Higher Education World University Ranking atau ranking lainnya

• Untuk karir yang lebih baik “Pendapatan lulusan pasca sarjana sekitar 40% lebih tinggi dari

pendapatan lulusan S1 .” –Georgetown study

• Untuk memperoleh pengalaman “Dua tahun di Harvard adalah masa-masa paling menyenangkan dan berharga dalam hidup Saya.” –Donny Eryastha

www.indonesiamengglobal.com

Page 7: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

Mengapa kuliah di Harvard?

7 www.indonesiamengglobal.com

1. It’s Harvard

Page 8: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

Mengapa kuliah di Harvard Kennedy School?

8 www.indonesiamengglobal.com

2. It’s the Kennedy School

Page 9: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

Mengapa kuliah di Harvard Kennedy School?

9 www.indonesiamengglobal.com

3. The money

Page 10: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

Prinsip-prinsip dasar melamar sekolah ke luar negeri

10

1. Sangat MUNGKIN bagi lulusan Indonesia untuk diterima di universitas2 terbaik di dunia. Semua komponen aplikasi BISA dipersiapkan.

2. Alokasikan waktu dan sumber daya yang cukup untuk aplikasi sekolah: ini adalah salah satu TINDAKAN TERPENTING dalam hidupmu.

3. Fokuslah untuk diterima di sekolah yang baik terlebih dahulu, BUKAN mendapatkan beasiswa.

4. Persiapkan SEMUA komponen aplikasi dengan baik BUKAN HANYA standardized tests.

5. Lupakan mitos-mitos yang tidak akan membantu dalam aplikasi. Faktor terpenting adalah USAHAMU sendiri.

6. Lakukan riset secara MENDALAM. Semua informasi bisa ditemukan di internet.

7. Melamarlah ke BEBERAPA sekolah secara strategis.

www.indonesiamengglobal.com

Page 11: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

Jadikan kekuranganmu sebagai kelebihan

11

Page 12: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

School options for college graduates: Degrees (USA)

12

MASTER Degree

Taking more advanced and specific classes in a specialized field

Research may be required

Thesis may be required

Typically 1 to 2 years

Industry-oriented track

Internships strongly encouraged

DOCTORATE Degree

Taking more advanced and specific classes in a specialized field

Research is required and is the bulk of the experience

Thesis and publication are non-negotiable

Typically 4 to 6 years.

Academic track (teaching component)

Close working relationship with adviser and professor(s)

www.indonesiamengglobal.com

Page 13: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

School options for college graduates: Types of schools (USA)

13

Graduate School

Can be done straight from undergraduate

Switching is easier (technical/non-technical)

Hard and soft skills (technical/specialization)

Major, e.g. Social Sciences

(Economics, Political Science, Sociology)

Engineering (Chemical, Electrical, Civil, Computer)

Science (Physics, Chemistry, Biology)

POLICY School

>2 years experience

Prepares graduates for career in government, non-profit, int’l org.

Accepts almost all backgrounds.

Learn from cases and soft skills

Concentration, e.g. Economic

development Social policy International affairs

BUSINESS School

>2 years of experience

Prepares graduate for career in private sector

Accepts almost all background.

Learn from business cases and soft skills

Concentration, e.g. Marketing Finance Entrepreneurship

Professional Schools

Page 14: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

School application: Essay (1/2)

What is graduate school application essay?

“An important element of application – the only opportunity to speak about yourself directly to the admission committee”

What should I write in the essay?

“Most importantly, make sure you answer the question in the essay prompt then incorporate (smoothly) anything you’d like the admission committee to know about yourself – your experience, your achievement, your personality, you name it”

Be interesting, a bland admission essay can put an overworked admission committee to sleep!

14 www.indonesiamengglobal.com

Page 15: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

School application: Essay (2/2)

TIPS:

Can be generic, but tailor to the institution you are applying to

Personalize your essay

Seek for opinions from others

Never lie, exaggeration is often justifiable

No grammatically error and typo

Think how to make your essay stand out among other applicants

Spare enough time (months, not days!) to prepare

Target the institution

15 www.indonesiamengglobal.com

Page 16: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

School Application: Recommendation Letter

What is recommendation letter?

“A letter from people who know you very well, generally at a higher level, that can

reflect your quality”

TIPS:

Request from someone who knows about yourself (professor, work supervisor)

Make sure that the letters are written in favor of you

Higher credibility from famous people

Help the person you are asking recommendation letter from:

Tell them your strengths, areas of interest, and aspirations

16 www.indonesiamengglobal.com

Page 17: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

School application: Standardized test (1/2)

17

IELTS

Usually for UK-based and Australian-based schools. Type of questions are more varied: multiple choice, short answers, diagrams, charts, true/false.

#Sections: Reading Listening Speaking Writing

Highest score: 9.0 ; Typical score for top schools: minimum 6.0 – 7.0

TOEFL (IBT – Internet Based Test)

Types of questions: multiple choice (reading and listening), and essay (writing)

# Sections: Reading Listening Speaking Writing

Highest score: 120. Typical score for top schools: Minimum 100 – 110.

www.indonesiamengglobal.com

Page 18: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

School application: Standardized test (2/2)

18

GRE

•Graduate Record Exam is designed as a measuring tool and is required by most graduate schools in admission process.

# Sections: Verbal Reasoning Analytical Writing Quantitative

Reasoning

Typical score for top schools: 600 for Verbal,700 and above for Quant Reasoning, 3.5 and above for Writing.

Score range: 200 – 800.

LSAT

•Law School Admission Test is a standardized and required test for JD program admissions at all law schools that are members of Law Schools Admission Council.

# Sections: Reading

Comprehension Analytical

Reasoning Logical Reasoning Writing

Typical score for top schools: above 160.

Score range: 120 – 160.

GMAT

•Graduate Management Admission Test is designed to assess applicants’ ability in continuing advanced study in business and management.

# Sections: Analytical writing

assessment Integrated Reasoning Quantitative Verbal

Typical score for top schools: above 700.

Score range: 200 – 800.

www.indonesiamengglobal.com

Page 19: Presentasi Indonesia Mengglobal di #KUTalk Kampus Update

|Indonesia Mengglobal

More resources and Q&A

www.indonesiamengglobal.com

@IndoMengglobal

http://www.facebook.com/IndoMengglobal

Donny Eryastha Email: [email protected]

19

Visit our website and subscribe!