11
JARINGAN DAN KOMUNIKASI DATA RAHMAT DEDI G

Pertemuan 1 (pendahuluan)

  • Upload
    gekia

  • View
    194

  • Download
    2

Embed Size (px)

Citation preview

JARINGAN DAN KOMUNIKASI DATA

RAHMAT DEDI G

Penilaian :

A 85 - 100

B 75 - 84

C 65 – 74

D 50 – 64

E < 50

Quis

20%

UTS 20%

Tugas 30%

UAS 30%

1. Pendahuluan Sistem Komunikasi Data

2. Transmisi Data

3. Data Encoding & Multiplexing

4. Arsitektur dan Protokol Jaringan

5. Model Referensi OSI

6. Internet Protocol (IP)

7. LAN, WLAN, Jaringan Selular

8. Subneting & Routing

9. Keamanan Jaringan

Kata Dasar : JARING

Alat berupa siratan (rajutan) tali (benang) yg

membentuk mata jala.

• JARINGAN :

Susunan dari beberapa Sistem yang memiliki

karakter yang sama.

Komunikasi :

Proses Pengiriman dan penerimaan pesan atau

berita antara dua orang atau lebih sehingga

pesan yg dimaksud dapat dipahami.

Data

Gambaran dari Fakta kehidupan / kenyataan

yang di ubah dalam bentuk tulisan, gambar,

suara, dan simbol.

Informasi

Keterangan mengenai data.

Sekumpulan Device yang saling

terhubung dan berkomunikasi.

1. Buat Rangkuman mengenai Jaringan

Komputer dan Komunikasi Data untuk

hari ini.

2. Cari kelebihan dan Kekurangan dari

Penerapan Jaringan Komputer.