19

Jaringan Komputer dan Internet 1

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Jaringan Komputer dan Internet 1
Page 2: Jaringan Komputer dan Internet 1

• Jaringan • Komunikasi Data• Jenis – Jenis Sinyal• Perangkat Keras dan Lunak • Model jaringan dan Topologi• Contoh Konfigurasi• Arsitektur Protokol•Sistem Operasi Jaringam

Page 3: Jaringan Komputer dan Internet 1

Jaringan komputer adalah sekumpulan peralatan komputer yang dihubungkan agar dapat saling berkomunikasi dengan tujuan membagi sumber daya (seperti file dan printer).

Agar jaringan dapat berfungsi, dibutuhkan layanan-layanan yang dapat mengatur pembagian sumber daya.

Dibutuhkan aturan-aturan (protocols) yang mengatur komunikasi dan layanan-layanan secara umum untuk seluruh sistem jaringan

Page 4: Jaringan Komputer dan Internet 1

Dapat saling sharing File Tukar menukar data Memungkin dapat memakai printer secara

bersamaan Dapat menghemat biaya Efisiensi kerja Meningkat File-file lebih mudah di pelihara Dapat meningkatkan kinerja sistem

Page 5: Jaringan Komputer dan Internet 1

Komunikasi data adalah satu bagian dari ilmu komunikasi yang mengkhususkan diri pada penyampaian informasi yang berupa text dan gambar.

Unsur pokok komunikasi data : Transmitter ( sumber ) Receiver ( tujuan ) Media transmisi Informasi yang berupa data

Page 6: Jaringan Komputer dan Internet 1

Jaringan komputer = jaringan komunikasi data = sistem komunikasi Pertukaran data minimal antar dua entitas

Model komunikasi umum:

Sumber PengirimSistem

Pengiriman Penerima Tujuan

Sistem Sumber Sistem Tujuan

Page 7: Jaringan Komputer dan Internet 1

Contoh:

komputer Modem

JaringanTeleponUmum Modem Server

Sistem Sumber Sistem Tujuan

Page 8: Jaringan Komputer dan Internet 1

Sumber PengirimSistem

Pengiriman Penerima Tujuan

Text

Aliran data digital (bit-bit)

Sinyalanalog

Sinyalanalog

Aliran data digital (bit-bit)

Text

Page 9: Jaringan Komputer dan Internet 1

Data adalah istilah yang digunakan dalam jaringan komunikasi merujuk informasi yang memiliki atau mengandung suatu makna antara sang pengirim dan sang penerima.

Pensinyalan adalah proses dimana suatu komputer berinteraksi dengan medium transmisi jaringan dan mengirim sinyal2 melalui medium tersebut.

Media Transmisi adalah proses perambatan dan pengolahan sinyal2 tersebut didalam medium transmisi, sehingga pertukaran informasi dapat terjadi. Data yang merambat didalam medium transmisi dapat berbentuk sinyal analog atau digital, dan jenis energi dari sinyal tersebut dapat berupa energi listrik atau energi cahaya (Optik).

Page 10: Jaringan Komputer dan Internet 1

Peranan Enkoding adalah mendefinisikan dan memanipulasi karakteristik sinyal untuk mempresentasikan informasi.

Dekoding digunakan oleh penerima sinyal untuk mengembalikan pola-pola sinyal tersebut menjadi data aslinya. Salah satu cara paling sederhana untuk melakukan komunikasi data didalam sebuah jaringan komputer adalah dengan menggunakan sinyal listrik untuk merepresentasikan data.

Page 11: Jaringan Komputer dan Internet 1
Page 12: Jaringan Komputer dan Internet 1

Pada jaringan komputer modulasi gelombang pembawa ditujukan untuk transmisi via kawat tembaga, kabel serat optik, kanal mikro, dan transmisi radio.

Terdapat beberapa modulasi sebuah gelombang pembawa analog, sehingga dapat merepresentasikan data digital :- Modulasi Amplitodu - Modulasi Frekuensi - Modulasi Pergeseran – Faza- Pensinyalan Bertingkat (Penggabungan ke 3 Modulasi )- NRZ-L (nonreturn to Zero Level)

Page 13: Jaringan Komputer dan Internet 1

Komponen Jaringan : Perangkat Komputer :

▪ Komputer (di dalam ada perangkat yang menghubungkan dgn jaringan misal (NIC, Modem)

▪ Printer▪ Scanner

Perangkat Jaringan (akan dibicarakan lebih lanjut) ▪ NIC▪ Modem▪ Hub▪ Switch▪ Router▪ Firewall

Media (akan dibicarakan lebih lanjut) ▪ Kabel▪ Non Kabel (wireless)

Aturan (akan dibicarakan lebih lanjut) ▪ Protocol

Page 14: Jaringan Komputer dan Internet 1

EHTERNET HUB

Page 15: Jaringan Komputer dan Internet 1

KABEL UTP RG45

Page 16: Jaringan Komputer dan Internet 1

ROUTER SWITCH

Page 17: Jaringan Komputer dan Internet 1

MODEM EXTERNAL TANG KRIPING

Page 18: Jaringan Komputer dan Internet 1
Page 19: Jaringan Komputer dan Internet 1

Semua peralatan yang berpartisipasi harus terhubung secara langsung.

Peralatan yang dibutuhkan untuk koneksi secara Fisik: PC NIC Network Media Repeater/Hub/Bridge/Switch/R

outer