UJI EFEK ANTIINFLAMASI DEKOKTA AKAR Eurycoma · PDF fileserta Almamaterku yang ku banggakan ... Diagram batang rata-rata nilai AUC ... Inflamasi merupakan respon pertama dari sistem

Embed Size (px)

Citation preview

  • i

    UJI EFEK ANTIINFLAMASI DEKOKTA AKAR Eurycoma longifolia Jack

    PADA MENCIT JANTAN GALUR SWISS TERINDUKSI KARAGENIN

    SKRIPSI

    Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat

    Memperoleh Gelar Sarjana Farmasi (S.Farm.)

    Program Studi Farmasi

    Oleh:

    Wina Susana

    NIM : 138114114

    FAKULTAS FARMASI

    UNIVERSITAS SANATA DHARMA

    YOGYAKARTA

    2016

    PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

  • ii

    UJI EFEK ANTIINFLAMASI DEKOKTA AKAR Eurycoma longifolia Jack

    PADA MENCIT JANTAN GALUR SWISS TERINDUKSI KARAGENIN

    SKRIPSI

    Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat

    Memperoleh Gelar Sarjana Farmasi (S.Farm.)

    Program Studi Farmasi

    Oleh:

    Wina Susana

    NIM : 138114114

    FAKULTAS FARMASI

    UNIVERSITAS SANATA DHARMA

    YOGYAKARTA

    2016

    PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

  • iii

    PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

  • iv

    PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

  • v

    HALAMAN PERSEMBAHAN

    Praise and blame, gain and loss, pleasure and sorrow come and

    go like the wind. To be happy, rest like a giant tree in the midst of

    them all

    Buddha

    We can complain because rose bushes have thorns, or

    rejoice because thorn bushes have roses.

    Abraham Lincoln

    Karya ini Kupersembahkan untuk :

    Buddha yang senantiasa memberikan kekuatan dan menuntun

    hidupku

    Orang tua, Kakak-kakak, dan Adikku terkasih

    Teman-teman yang telah mendukungku

    serta Almamaterku yang ku banggakan

    PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

    http://www.goodreads.com/author/show/229.Abraham_Lincoln

  • vi

    PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

  • vii

    PRAKATA

    Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Masa Esa atas segala

    berkat, kasih dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang

    berjudul UJI EFEK ANTIINFLAMASI DEKOKTA AKAR Eurycoma longifolia

    Jack PADA MENCIT JANTAN GALUR SWISS TERINDUKSI KARAGENIN

    dengan baik dan lancar. Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu

    persyaratan untuk memperoleh gelar sarjana Strata Satu Program Studi Farmasi

    (S.Farm.) Fakultas Farmasi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

    Penyusunan skripsi ini tidak lepas dari bantuan dan dukungan dari

    berbagai pihak, baik secara langsung maupun tidak langsung. Oleh karena itu,

    penulis mengucapkan terimakasih kepada:

    1. Ibu Aris Widayati, M.Si., Ph.D., Apt. selaku Dekan Fakultas Farmasi

    Universitas Sanata Dharma Yogyakarta

    2. Ibu Phebe Hendra, M.Si., Ph.D., Apt. selaku Dosen Pembimbing dan Dosen

    Penguji pada skripsi ini, atas segala bimbingan, bantuan, motivasi dan saran

    yang telah diberikan kepada penulis selama proses pengerjaan skripsi ini

    3. Bapak Christianus Heru Setiawan, M.Sc., Apt. selaku Dosen Penguji pada

    skripsi ini yang telah memberikan saran dan bantuan untuk kesempurnaan

    skripsi ini

    4. Ibu Damiana Sapta Candrasari, S.Si., M.Sc. selaku Dosen Penguji pada

    skripsi ini yang telah memberikan bantuan dan saran untuk kesempurnaan

    skripsi ini

    5. Ibu Agustina Setiawati, M.Sc., Apt. selaku Kepala Laboratorium Fakultas

    Farmasi yang telah memberikan izin dalam penggunaan semua fasilitas

    laboratorium untuk kepentingan dan keberlangsungan skripsi ini

    6. Bapak Heru, Bapak Kayat, Bapak Parjiman, Bapak Wagiran, Bapak Bimo

    selaku Laboran Laboratorium Fakultas Farmasi atas segala bantuan dan

    dukungannya kepada penulis selama proses pengerjaan skripsi

    7. Keluarga tercinta Bapak Aaang Gunawan, Ibu Linda, Kak Vivi, Kak Lisa

    Evana, Kak Mutiara Dewi, Kak Sandi Gunawan dan Adik Nickholas

    PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

  • viii

    Inzaghi atas segala cinta, keceriaan, nasihat, dukungan, dan doa yang selalu

    mengiringi penulis

    8. Rekan-rekan Tim Eurycoma longifolia Jack yaitu Jessy Florensia, Indriyani

    Permatasari, Monita Natalia, Bernadetha Maria Estika Pangestuti, dan Putu

    Ririn Andreani, atas segala kerja sama, dukungan dan bantuan dalam

    melaksanakan penelitian dan penyusunan skripsi ini.

    9. Kak Antonia Vidya Kartika, S.Farm., dan Kak Nurul Kusumawardani,

    S.Farm., atas saran dan bimbingan yang telah diberikan pada penelitian dan

    penyusunan data SPSS.

    10. Teman-teman Komunitas KMBK atas dukungan dan nasihat yang diberikan

    kepada penulis selama penyusunan skripsi ini.

    11. Teman-teman FSM C dan FKK C 2013 serta teman-teman Fakultas Farmasi

    USD 2013 atas kebersamaan dan dukungannya

    12. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu oleh penulis yang

    telah ikut membantu selama proses penyusunan skripsi ini

    Penulis menyadari bahwa dalam skripsi ini masih terdapat kekurangan,

    mengingat keterbatasan pengetahuan dan kemampuan yang dimiliki oleh

    penulis. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang

    bersifat membangun. Penulis juga berharap semoga skripsi ini dapat

    bermanfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan dab bagi masyarakat.

    Yogyakarta, 1 Oktober 2016

    Penulis

    PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

  • ix

    PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

  • x

    DAFTAR ISI

    Halaman

    HALAMAN SAMPUL ........................................................................... i

    HALAMAN JUDUL ............................................................................... ii

    HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ..................................... iii

    HALAMAN PENGESAHAN ................................................................. iv

    HALAMAN PERSEMBAHAN ............................................................. v

    PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI ................................... vi

    PRAKATA .............................................................................................. vii

    PERNYATAAN KEASLIAN KARYA ................................................. ix

    DAFTAR ISI ........................................................................................... x

    DAFTAR TABEL ................................................................................... xi

    DAFTAR GAMBAR .............................................................................. xii

    DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................... xiii

    ABSTRAK .............................................................................................. xiv

    ABSTRACT .............................................................................................. xv

    PENDAHULUAN .................................................................................. 1

    METODE PENELITIAN ........................................................................ 2

    Penyiapan sampel dan pembuatan dekokta ................................... 3

    Pengujian Efek Antiinflamasi ........................................................ 3

    Analisis Statistika .......................................................................... 4

    HASIL DAN PEMBAHASAN ............................................................... 5

    KESIMPULAN ....................................................................................... 8

    DAFTAR PUSTAKA ............................................................................. 9

    LAMPIRAN ............................................................................................ 12

    BIOGRAFI PENULIS ............................................................................ 46

    PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

  • xi

    DAFTAR TABEL

    Halaman

    Tabel I. AUC total dan persen penghambatan inflamasi (% PI)

    pada kelompok uji antiinflamasi yang diinduksi

    karagenin 1% .......................................................................... 6

    Tabel II. Hasil uji Post Hoc Tamhanes pada kelompok uji

    antiinflamasi yang diinduksi karagenin 1%............................ 6

    PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

  • xii

    DAFTAR GAMBAR

    Halaman

    Gambar 1. Grafik rata-rata tebal udema pada jam ke-0-6 dengan

    hubungan antara waktu terhadap ketebalan udema

    mencit .............................................................................. 5

    Gambar 2. Simplisia akar dan serbuk akar Eurycoma longifolia

    Jack ................................................................................. 13

    Gambar 3. Dekokta akar Eurycoma longifolia Jack ......................... 13

    Gambar 4. Penyuntikan secara subplantar ........................................ 14

    Gambar 5. Pengukuran udema pada kaki mencit menggunakan

    jangka sorong .................................................................. 14

    Gambar 6. Diagram batang rata-rata nilai AUC (mm.menit) pada

    orientasi dosis efektif diklofenak dan rentang waktu

    pemberian karagenin antara kelompok kontrol negatif

    dan kelompok diklofenak rentang 15 menit ................... 28

    Gambar 7. Diagram batang rata-rata nilai AUC (mm.menit) pada

    dosis efektif diklofenak dan rentang waktu pemberian

    karagenin antara kelompok diklofenak rentang 15 menit

    dan 30 menit .................................................................... 33

    Gambar 8. Diagram batang rata-rata persen (%) penghambatan

    inflamas