1
BUPATI Subang Eep Hidayat memimpin unjuk rasa di Kantor Kejaksaan Tinggi Jawa Barat, di Bandung, kemarin. Ia mengerahkan ratusan orang untuk memprotes penetapan status tersangka terhadap dirinya dalam kasus dugaan korupsi upah pungut sebesar Rp3,2 miliar. Selain warga biasa, Eep datang bersama ratusan pegawai Pemkab Subang dan anggota ormas. “Kami datang tidak untuk melakukan aksi anarkistis. Kami hanya ingin berdialog dengan Kajati Jabar, karena pene- tapan tersangka ini bermuatan politis dan berindikasi pemerasan,” ujar Eep. Eep menantang Kajati Jabar untuk membuktikan kesalahannya dalam praktik upah pungut. Sebab, upah pungut telah diatur dalam peraturan menteri keuangan dan dipraktikkan di semua daerah. Hasil audit BPK dan BPKP atas APBD Kabupaten Subang juga tidak menemukan adanya kerugian negara. (AX/N-2) Dana Kesehatan Warga Digulirkan SEBANYAK 123.248 warga miskin di Purbalingga, Jawa Tengah, tidak terdaftar dalam jaminan kesehatan masyarakat. Karena itu, pemerintah kabupaten mengalokasikan dana Rp1 miliar untuk memberi jaminan ke- sehatan warga. Bupati Purbalingga Heru Sudjatmoko mengatakan ada 420.927 warga yang telah masuk jamkesmas. “Selain dari pemkab, juga ada jaminan ke- sehatan daerah yang didanai pemerintah provinsi.” Purbalingga, kata Bupati, adalah salah satu dari lima kabupaten yang terpilih menjadi daerah program percontohan jamkesda. Ratusan ribu warga yang belum terkover dalam jamkesmas bakal mendapat layanan berobat di rumah sakit milik provinsi. Mereka bisa berobat gratis di RSUD Margono, Purwokerto, RSUP Karyadi, Semarang, RSJ Soeroyo, Magelang, dan RSUP Sardjito, Yogyakarta. (LD/N-2) BUMN Gelar Pasar Murah Sembako PEMERINTAH Provinsi Sulawesi Selatan menggandeng sejumlah instansi dan perusahaan untuk menggelar pasar murah Kawasan Timur Indonesia di areal Pelabuhan Rakyat Paotere, Makassar, kemarin. Acara itu digelar untuk mengantisipasi terjadinya kenaikan harga akibat anomali cuaca. “Melalui pasar murah, kami berharap bisa membantu masyarakat berpenghasilan rendah. Kegiatan ini menyediakan beras, gula pasir, dan minyak goreng yang harganya di bawah pasaran,” ujar Ketua Forum Ko- ordinasi BUMN KTI, Sattar Taba. BUMN di Sumatra Barat juga menggelar kegiatan serupa. Sejumlah bahan pokok dijual lebih murah 25%-30% daripada harga pasar. Kegiatan ini juga sebagai upaya menstabilkan harga bahan pokok di pasar, yang terus mengalami peningkatan. “Ada 47 BUMN yang terlibat dalam pasar murah, yang bertujuan mensta- bilkan harga bahan pokok yang terus melonjak,” kata Ketua Umum Forum Komunikasi BUMN Sumatra Barat Widodo Santoso. (LN/YH/N-2) Aston Beroperasi di Bangka Belitung ASTON International Hotels tahun ini membangun 15 hotel di 15 provinsi. Salah satunya ialah Aston Sall Marina Hotel yang dibangun di Bangka Belitung. “Kami melihat kepariwisataan di Bangka Belitung terus berkembang dan tingkat hunian hotel juga makin baik. Karena itu, Aston berani meng- investasikan dana untuk membangun hotel di daerah ini,” kata Sales Manager Aston Sall Marina Hotel Emmy Aprileny, kemarin. Di Bangka Belitung, Aston membangun hotel dengan kapasitas 115 kamar. Hotel mulai beroperasi pada 6 Maret, dengan target hunian 70%. (RF/N-2) Siswa SD Dipaksa Jadi TKI SEORANG siswa SD di Kecamatan Palengaan, Kabupaten Pa- mekasan, Jawa Timur, lari dari rumah orang tuanya dan meminta perlindungan kepada anggota Komisi Perlindungan Anak (KPA), Soraya. Sang anak mengaku kerap disiksa orang tuanya dan terakhir dipaksa harus bekerja ke Arab Saudi sebagai TKI. Ia mengaku tidak tahan disiksa terus. Kami akan melakukan pende- katan ke orang tuanya, agar korban diberi kesempatan untuk sekolah dan tidak dipaksa bekerja ke luar negeri, kata Soraya, kemarin. Namun, jika kedua orang tuanya masih berkukuh, KPA akan menampung anak itu untuk disekolahkan. Komisi akan membiayai kehidupan sang anak hingga lulus SD. (MG/N-2) Penyaluran Beras Miskin Dipercepat BULOG Sumatra Barat mempercepat penyaluran beras warga miskin un- tuk Maret, yang akan diserahkan pada Februari. Percepatan itu bertujuan untuk menekan dan menstabilkan harga beras di pasaran. “Pada Januari-Maret, Bulog Sumatra Barat memiliki stok beras seba- nyak 13 ribu ton. Sebanyak 7 ribu ton di antaranya dialokasikan untuk Kota Padang,” kata Kabid Pelayanan Publik Bulog Sumbar Heru Harianto, kemarin. Dengan percepatan, pada Februari setiap rumah tangga bisa mendapat- kan beras 30 kilogram, dari seharusnya 15 kilogram per bulan. Sebanyak 4.000 ton akan didistribusikan, 445 ton di antaranya untuk warga Kota Padang. (YH/N-2) MEMBAWA KAYU BAKAR: Tiga warga membawa karung berisi kayu bakar yang dikumpulkan di sekitar Pantai Wisata Lasiana, Kupang, Nusa Tenggara Timur, kemarin. Sebagian besar masyarakat di pesisir pantai masih menggunakan kayu bakar untuk keperluan masak karena mahalnya harga minyak tanah yang mencapai Rp7.000 per liter. 9 RABU, 9 FEBRUARI 2011 | MEDIA INDONESIA T ANAH AIR pemerintahan bupati dan wakil bupati yang baru, yaitu Saiful Ilah dan MG Hadi Sutjipto. “Bupati dan wakil bupati tidak menepati janji menuntas- kan kasus lumpur Lapindo dan hilangnya kas daerah. Banyak korban lumpur Lapindo yang hidup sengsara karena tidak me ndapat ganti rugi,” kata koordinator aksi, M Rosyid. Di Kecamatan Besuki, warga korban lumpur di tiga desa men- desak Badan Penanggulangan Lumpur Sidoarjo memfasilitasi pencarian pinjaman pada bank dengan bunga rendah. Warga membutuhkan pinjaman un- tuk membiayai pembangunan rumah mereka karena pemba- yaran ganti rugi dari PT Mina- rak tersendat. (HS/N-2) DARI PULAU KE PULAU Protes Kejati, Bupati Kerahkan Massa Bengawan Jero Meluap, 7 Desa Kebanjiran MI/YOSE cuaca buruk. “Kalau hujan lebat dan cuaca tak baik, demi menjaga kualitas, pekerjaan akan dihentikan.” Hujan deras yang melanda Ereke, ibu kota Kabupaten Bu- ton Utara, Sulawesi Tenggara, juga membuat jalan menuju Bau-Bau, rusak parah. Para pe- ngemudi angkutan kota enggan melalui jalur ini. Warga harus menggunakan transportasi laut dengan naik speed boat. “Warga harus mengeluarkan biaya lebih untuk menempuh perjalanan. Seharusnya pe- merintah cepat bertindak dan memperbaiki jalan yang rusak ini,” kata Erna, warga. Kabar gembira bertiup dari Cilacap, Jawa Tengah. Ang- garan perbaikan jalan nasio- nal dan provinsi di Cilacap, Banyumas, dan Purbalingga ditambah. Jika sebelumnya alokasi dana perbaikan sekitar Rp55 miliar, kini anggarannya mencapai Rp100 miliar. “Anggaran bersumber dari APBN dan APBD Jateng,” kata Kepala Balai Pelaksana Teknis Dinas Bina Marga Jateng Wila- yah Cilacap Suwito. (YK/AS/ HM/LD/JS/N-2) BNN Ringkus Pengedar Jaringan Nigeria Indonesia, terdiri dari dua pe- rempuan dan tiga laki-laki. Satu tersangka lainnya adalah se orang pria warga negara Nigeria. “Sabu diselundupkan lewat Batam, dan dimasukkan ke empat bingkai lukisan. Total ada 28 kemasan plastik seberat BADAN Narkotika Nasional membongkar sindikat peredar- an narkoba jaringan Nigeria. Dua pelaku dibekuk di Batam dan empat lainnya di Jakarta. Barang bukti yang disita beru- pa 5,52 kg sabu senilai Rp11 miliar. Lima tersangka adalah warga 5,52 kg,” ungkap Benny Mamo- to, Direktur Narkotika Alami BNN, kemarin. Kasus ini terbongkar saat se orang perempuan dida- pati membawa empat bingkai lukisan. Karena mencurigakan, ia diperiksa dan dari balik bing- kai ditemukan sabu. Mahasiswa Desak Pembayaran Ganti Rugi Lapindo senilai Rp2,24 miliar. Aksi digelar di perempatan Jalan Alun-Alun, di depan kan- tor bupati serta di Kejaksaan Negeri Sidoarjo. Aksi itu dilaku- kan bertepatan dengan 100 hari PULUHAN mahasiswa di Sido- arjo, Jawa Timur, berunjuk rasa menuntut penyelesaian kasus ganti rugi lumpur Lapindo. Me- reka juga meminta pengusutan kasus raibnya uang kas daerah Mafia Tanah Tipu Warga pegawai Badan Pertanahan Nasional. “Mereka menjual tanah ktif, membuat segel dan sertikat tanah palsu,” tandas Edi. Terbongkarnya kelompok ini berawal dari adanya laporan korban penipuan bernama Nor Wahidah, 42, warga Banjarma- sin. Korban mengaku telah ter- tipu hingga Rp300 juta dalam pengurusan sertifikat tanah POLRESTA Banjarbaru, Kali- man tan Selatan, meringkus tujuh pelaku praktik maa ta- nah. Rencana pemindahan ibu kota dan perkantoran provinsi dari Banjarmasin ke Banjarbaru memicu maraknya kelompok maa tanah. Kabag Humas Polda Kaliman- tan Selatan Ajun Komisaris Be- sar Edi Ciptianto mengatakan, praktik maa tanah melibatkan miliknya. Di Denpasar, Ketua Komisi I DPRD Bali I Made Arjaya akan memanggil kepala Badan Per- tanahan Nasional tingkat ka- bupaten dan kota di Bali, serta pihak kepolisian terkait adanya pungutan liar dalam proyek nasional agraria (prona). Pungli diduga dilakukan aparat, mulai dari tingkat desa hingga badan pertanahan. (DY/OL/N-2) Tuntut Pemekaran, Warga Dihadang Polisi ga harus dilarikan ke RSUD Labuha. Empat warga lain luka di bagian kepala dan wajah. Kejadian berawal saat sekitar 1.000 warga mendatangi kan- tor Bupati Halmahera Selatan. Mereka menuntut percepatan proses pemekaran Pulau Obi menjadi kabupaten dan terpisah dari Halmahera Selatan. Massa menuntut untuk berte- mu dan berdialog dengan Bupa- SEORANG warga terkena tem- bakan dan empat lainnya luka- luka akibat pukulan pentungan saat berunjuk rasa di Kota Labu- ha, ibu kota Halmahera Selatan, Maluku Utara, kemarin. Warga menggelar aksi menuntut pe- mekaran Pulau Obi menjadi kabupaten. Korban Masdianto, 19, terkena tembakan di dada kiri. Ia meng- alami pendarahan berat sehing- ti Muhammad Kasuba. Namun, mereka ditemui Wakil Bupati Rusdan T Haruna. Massa pun kecewa dan mem- bakar potongan kayu di hala- man kantor bupati. Polisi da- tang dan bentrokan terjadi. “Massa sudah bertindak anar- kistis. Tindakan anggota saya sudah tepat,” kata Kapolres Halmahera Selatan AKB Ahmad Mustofa Kamal. (BR/N-2) Kemacetan di jalur ini te- rus terjadi karena kendaraan berjalan lambat, menghindari lubang-lubang besar menganga dengan kedalaman 20-25 cm. “Kondisi ruas jalan terus memburuk, meskipun di Ke- camatan Jekulo, Kudus, perbai- kan terus dikebut siang malam, namun kerusakan di sisi timur masih belum tersentuh,” kata Sunarto, 45, pengemudi bus Semarang-Surabaya. Kepala Balai Pelaksana Tek- nis Bina Marga Wilayah Pati FA Mudjiono mengakui perbaikan terus dikebut, tapi terkendala mampu menampung sehingga luapannya membanjiri tujuh desa,” kata Camat Kalitengah, Saidi. Luapan Bengawan Jero juga berpotensi merendam areal sawah dan tambak seluas 10 ribu hektare di lima kecamatan lain. Hujan yang terus mengguyur juga menyebabkan kerusakan jalur pantura Kudus-Pati, Jawa Tengah, sepanjang 20 kilometer, kian parah. Perbaikan yang tengah dilakukan terganggu cuaca buruk, sehingga berjalan lamban. W ILAYAH utara Jawa Timur masih diancam banjir. Kemarin, 424 rumah dan sejumlah fasilitas umum di tujuh desa, di Keca- matan Kalitengah, Kabupaten Lamongan, tergenang banjir. Bengawan Jero meluap setelah diguyur hujan, dalam tiga hari terakhir. Banjir juga merendam jalan poros desa sepanjang 3,3 kilo- meter dan sawah tambak seluas 1.246 hektare. “Akibat hujan, Kali Tengah meluap dan airnya tumpah ke Bengawan Jero. Sungai ini tidak Di Denpasar, Bali, TH, 26, asal Sumbawa, Nusa Tenggara Barat, ditangkap Polda Bali. Da ri tangan pria itu, polisi menyita 215 butir ekstasi dan 20,46 g sabu. “Tersangka kami tangkap di depan warung makan di Jalan Kebo Iwo, Pa- dang Sambian Kaja, Denpasar,” kata Kasubid Humas Polda Bali Ajun Komisaris Besar Sri Harmiti. Penangkapan dilakukan sete- lah polisi mendapat informasi dari masyarakat bahwa pria beranak satu itu diduga hendak bertransaksi narkoba. (Faw/ OL/N-2) ANTARA MI/SUSANTO Lamongan, Jawa Timur 08.20 WIB Batam, Kepulauan Riau 09.45 WIB Sidoarjo, Jawa Timur 11.30 WIB Halmahera Selatan, Maluku Utara 12.50 Wita Banjarbaru, Kalimantan Selatan 14.10 Wita MI/HERI

TANAH AIR - ftp.unpad.ac.id fileSEORANG siswa SD di Kecamatan Palengaan, Kabupaten Pa-mekasan, Jawa Timur, lari dari rumah orang tuanya dan meminta

  • Upload
    lephuc

  • View
    217

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: TANAH AIR - ftp.unpad.ac.id fileSEORANG siswa SD di Kecamatan Palengaan, Kabupaten Pa-mekasan, Jawa Timur, lari dari rumah orang tuanya dan meminta

BUPATI Subang Eep Hidayat memimpin unjuk rasa di Kantor Kejaksaan Tinggi Jawa Barat, di Bandung, kemarin. Ia mengerahkan ratusan orang untuk memprotes penetapan status tersangka terhadap dirinya dalam kasus dugaan korupsi upah pungut sebesar Rp3,2 miliar.

Selain warga biasa, Eep datang bersama ratusan pegawai Pemkab Subang dan anggota ormas. “Kami datang tidak untuk melakukan aksi anarkistis. Kami hanya ingin berdialog dengan Kajati Jabar, karena pene-tapan tersangka ini bermuatan politis dan berindikasi pemerasan,” ujar Eep.

Eep menantang Kajati Jabar untuk membuktikan kesalahannya dalam praktik upah pungut. Sebab, upah pungut telah diatur dalam peraturan menteri keuangan dan dipraktikkan di semua daerah. Hasil audit BPK dan BPKP atas APBD Kabupaten Subang juga tidak menemukan adanya kerugian negara. (AX/N-2)

Dana Kesehatan Warga DigulirkanSEBANYAK 123.248 warga miskin di Purbalingga, Jawa Tengah, tidak terdaftar dalam jaminan kesehatan masyarakat. Karena itu, pemerintah kabupaten mengalokasikan dana Rp1 miliar untuk memberi jaminan ke-sehatan warga.

Bupati Purbalingga Heru Sudjatmoko mengatakan ada 420.927 warga yang telah masuk jamkesmas. “Selain dari pemkab, juga ada jaminan ke-sehatan daerah yang didanai pemerintah provinsi.”

Purbalingga, kata Bupati, adalah salah satu dari lima kabupaten yang terpilih menjadi daerah program percontohan jamkesda. Ratusan ribu warga yang belum terkover dalam jamkesmas bakal mendapat layanan berobat di rumah sakit milik provinsi. Mereka bisa berobat gratis di RSUD Margono, Purwokerto, RSUP Karyadi, Semarang, RSJ Soeroyo, Magelang, dan RSUP Sardjito, Yogyakarta. (LD/N-2)

BUMN Gelar Pasar Murah Sembako

PEMERINTAH Provinsi Sulawesi Selatan menggandeng sejumlah instansi dan perusahaan untuk menggelar pasar murah Kawasan Timur Indonesia di areal Pelabuhan Rakyat Paotere, Makassar, kemarin. Acara itu digelar untuk mengantisipasi terjadinya kenaikan harga akibat anomali cuaca.

“Melalui pasar murah, kami berharap bisa membantu masyarakat berpenghasilan rendah. Kegiatan ini menyediakan beras, gula pasir, dan minyak goreng yang harganya di bawah pasaran,” ujar Ketua Forum Ko-ordinasi BUMN KTI, Sattar Taba.

BUMN di Sumatra Barat juga menggelar kegiatan serupa. Sejumlah bahan pokok dijual lebih murah 25%-30% daripada harga pasar. Kegiatan ini juga sebagai upaya menstabilkan harga bahan pokok di pasar, yang terus mengalami peningkatan.

“Ada 47 BUMN yang terlibat dalam pasar murah, yang bertujuan mensta-bilkan harga bahan pokok yang terus melonjak,” kata Ketua Umum Forum Komunikasi BUMN Sumatra Barat Widodo Santoso. (LN/YH/N-2)

Aston Beroperasi di Bangka BelitungASTON International Hotels tahun ini membangun 15 hotel di 15 provinsi. Salah satunya ialah Aston Sall Marina Hotel yang dibangun di Bangka Belitung.

“Kami melihat kepariwisataan di Bangka Belitung terus berkembang dan tingkat hunian hotel juga makin baik. Karena itu, Aston berani meng-investasikan dana untuk membangun hotel di daerah ini,” kata Sales Manager Aston Sall Marina Hotel Emmy Aprileny, kemarin.

Di Bangka Belitung, Aston membangun hotel dengan kapasitas 115 kamar. Hotel mulai beroperasi pada 6 Maret, dengan target hunian 70%. (RF/N-2)

Siswa SD Dipaksa Jadi TKISEORANG siswa SD di Kecamatan Palengaan, Kabupaten Pa-mekasan, Jawa Timur, lari dari rumah orang tuanya dan meminta perlindungan kepada anggota Komisi Perlindungan Anak (KPA), Soraya. Sang anak mengaku kerap disiksa orang tuanya dan terakhir dipaksa harus bekerja ke Arab Saudi sebagai TKI.

Ia mengaku tidak tahan disiksa terus. Kami akan melakukan pende-katan ke orang tuanya, agar korban diberi kesempatan untuk sekolah dan tidak dipaksa bekerja ke luar negeri, kata Soraya, kemarin.

Namun, jika kedua orang tuanya masih berkukuh, KPA akan menampung anak itu untuk disekolahkan. Komisi akan membiayai kehidupan sang anak hingga lulus SD. (MG/N-2)

Penyaluran Beras Miskin Dipercepat

BULOG Sumatra Barat mempercepat penyaluran beras warga miskin un-tuk Maret, yang akan diserahkan pada Februari. Percepatan itu bertujuan untuk menekan dan menstabilkan harga beras di pasaran.

“Pada Januari-Maret, Bulog Sumatra Barat memiliki stok beras seba-nyak 13 ribu ton. Sebanyak 7 ribu ton di antaranya dialokasikan untuk Kota Padang,” kata Kabid Pelayanan Publik Bulog Sumbar Heru Harianto, kemarin.

Dengan percepatan, pada Februari setiap rumah tangga bisa mendapat-kan beras 30 kilogram, dari seharusnya 15 kilogram per bulan. Sebanyak 4.000 ton akan didistribusikan, 445 ton di antaranya untuk warga Kota Padang. (YH/N-2)

MEMBAWA KAYU BAKAR: Tiga warga membawa karung berisi kayu bakar yang dikumpulkan di sekitar Pantai Wisata Lasiana, Kupang, Nusa Tenggara Timur, kemarin. Sebagian besar masyarakat di pesisir pantai masih menggunakan kayu bakar untuk keperluan masak karena mahalnya harga minyak tanah yang mencapai Rp7.000 per liter.

9RABU, 9 FEBRUARI 2011 | MEDIA INDONESIA TANAH AIR

pemerintahan bupati dan wakil bupati yang baru, yaitu Saiful Ilah dan MG Hadi Sutjipto.

“Bupati dan wakil bupati ti dak menepati janji menuntas-kan kasus lumpur Lapindo dan hilangnya kas daerah. Banyak kor ban lumpur Lapindo yang hi dup sengsara karena tidak me ndapat ganti rugi,” kata koordinator aksi, M Rosyid.

Di Kecamatan Besuki, warga korban lumpur di tiga desa men-desak Badan Penanggulangan Lumpur Sidoarjo memfasilitasi pencarian pinjaman pada bank dengan bunga rendah. Warga membutuhkan pinjaman un-tuk membiayai pembangunan rumah mereka karena pemba-yaran ganti rugi dari PT Mina-rak tersendat. (HS/N-2)

DARI PULAU KE PULAUProtes Kejati, Bupati Kerahkan Massa

Bengawan Jero Meluap, 7 Desa Kebanjiran

MI/YOSE

cuaca buruk. “Kalau hujan lebat dan cuaca

tak baik, demi menjaga kualitas, pekerjaan akan dihentikan.”

Hujan deras yang melanda Ereke, ibu kota Kabupaten Bu-ton Utara, Sulawesi Tenggara, juga membuat jalan menuju Bau-Bau, rusak parah. Para pe-ngemudi angkutan kota enggan melalui jalur ini. Warga harus menggunakan transportasi laut dengan naik speed boat.

“Warga harus mengeluarkan biaya lebih untuk menempuh perjalanan. Seharusnya pe-merintah cepat bertindak dan

memperbaiki jalan yang rusak ini,” kata Erna, warga.

Kabar gembira bertiup dari Cilacap, Jawa Tengah. Ang-garan perbaikan jalan nasio-nal dan provinsi di Cilacap, Banyumas, dan Purbalingga ditambah. Jika sebelumnya alokasi dana perbaikan sekitar Rp55 miliar, kini anggarannya mencapai Rp100 miliar.

“Anggaran bersumber dari APBN dan APBD Jateng,” kata Kepala Balai Pelaksana Teknis Dinas Bina Marga Jateng Wila-yah Cilacap Suwito. (YK/AS/HM/LD/JS/N-2)

BNN Ringkus Pengedar Jaringan NigeriaIndonesia, terdiri dari dua pe-rempuan dan tiga laki-laki. Sa tu tersangka lainnya adalah se orang pria warga negara Ni geria.

“Sabu diselundupkan lewat Batam, dan dimasukkan ke empat bingkai lukisan. Total ada 28 kemasan plastik seberat

BADAN Narkotika Nasional membongkar sindikat peredar-an narkoba jaringan Nigeria. Dua pelaku dibekuk di Batam dan empat lainnya di Jakarta. Barang bukti yang disita beru-pa 5,52 kg sabu senilai Rp11 miliar.

Lima tersangka adalah warga

5,52 kg,” ungkap Benny Mamo-to, Direktur Narkotika Alami BNN, kemarin.

Kasus ini terbongkar saat se orang perempuan dida-pati membawa empat bingkai lukisan. Karena mencurigakan, ia diperiksa dan dari balik bing-kai ditemukan sabu.

Mahasiswa Desak Pembayaran Ganti Rugi Lapindosenilai Rp2,24 miliar.

Aksi digelar di perempatan Jalan Alun-Alun, di depan kan-tor bupati serta di Kejaksaan Negeri Sidoarjo. Aksi itu dilaku-kan bertepatan dengan 100 hari

PULUHAN mahasiswa di Sido-ar jo, Jawa Timur, berunjuk rasa menuntut penyelesaian kasus ganti rugi lumpur Lapindo. Me-reka juga meminta pengusutan kasus raibnya uang kas daerah

Mafia Tanah Tipu Wargapegawai Badan Pertanahan Na sional.

“Mereka menjual tanah fi ktif, membuat segel dan sertifi kat tanah palsu,” tandas Edi.

Terbongkarnya kelompok ini berawal dari adanya laporan korban penipuan bernama Nor Wahidah, 42, warga Banjarma-sin. Korban mengaku telah ter-tipu hingga Rp300 juta dalam pengurusan sertifikat tanah

POLRESTA Banjarbaru, Kali-man tan Selatan, meringkus tujuh pelaku praktik mafi a ta-nah. Rencana pemindahan ibu kota dan perkantoran provinsi dari Banjarmasin ke Banjarbaru memicu maraknya kelompok mafi a tanah.

Kabag Humas Polda Kaliman-tan Selatan Ajun Komisaris Be-sar Edi Ciptianto mengatakan, praktik mafi a tanah melibatkan

milik nya.Di Denpasar, Ketua Komisi I

DPRD Bali I Made Arjaya akan memanggil kepala Badan Per-tanahan Nasional tingkat ka-bupaten dan kota di Bali, serta pihak kepolisian terkait adanya pungutan liar dalam proyek nasional agraria (prona). Pungli diduga dilakukan aparat, mulai dari tingkat desa hingga badan pertanahan. (DY/OL/N-2)

Tuntut Pemekaran, Warga Dihadang Polisiga harus dilarikan ke RSUD Labuha. Empat warga lain luka di bagian kepala dan wajah.

Kejadian berawal saat sekitar 1.000 warga mendatangi kan-tor Bupati Halmahera Selatan. Mereka menuntut percepatan proses pemekaran Pulau Obi menjadi kabupaten dan terpisah dari Halmahera Selatan.

Massa menuntut untuk berte-mu dan berdialog dengan Bupa-

SEORANG warga terkena tem-bakan dan empat lainnya luka-luka akibat pukulan pentungan saat berunjuk rasa di Kota Labu-ha, ibu kota Halmahera Selatan, Maluku Utara, kemarin. Warga menggelar aksi menuntut pe-me karan Pulau Obi menjadi kabupaten.

Korban Masdianto, 19, terkena tembakan di dada kiri. Ia meng-alami pendarahan berat sehing-

ti Muhammad Kasuba. Namun, mereka ditemui Wakil Bupati Rusdan T Haruna.

Massa pun kecewa dan mem-bakar potongan kayu di hala-man kantor bupati. Polisi da-tang dan bentrokan terjadi.

“Massa sudah bertindak anar-kistis. Tindakan anggota saya sudah tepat,” kata Kapolres Halmahera Selatan AKB Ahmad Mustofa Kamal. (BR/N-2)

Kemacetan di jalur ini te-rus terjadi karena kendaraan berjalan lambat, menghindari lubang-lubang besar menganga dengan kedalaman 20-25 cm.

“Kondisi ruas jalan terus mem buruk, meskipun di Ke-camatan Jekulo, Kudus, perbai-kan terus dikebut siang malam, na mun kerusakan di sisi timur masih belum tersentuh,” kata Sunarto, 45, pengemudi bus Semarang-Surabaya.

Kepala Balai Pelaksana Tek-nis Bina Marga Wilayah Pati FA Mudjiono mengakui perbaikan terus dikebut, tapi terkendala

mampu menampung sehingga luapannya membanjiri tujuh desa,” kata Camat Kalitengah, Saidi.

Luapan Bengawan Jero juga berpotensi merendam areal sawah dan tambak seluas 10 ribu hektare di lima kecamatan lain.

Hujan yang terus mengguyur juga menyebabkan kerusakan jalur pantura Kudus-Pati, Jawa Tengah, sepanjang 20 kilometer, kian parah. Perbaikan yang te ngah dilakukan terganggu cuaca buruk, sehingga berjalan lamban.

WILAYAH utara Jawa Timur masih diancam banjir. Kemarin, 424

rumah dan sejumlah fasilitas umum di tujuh desa, di Keca-matan Kalitengah, Kabupaten Lamongan, tergenang banjir. Be ngawan Jero meluap setelah diguyur hujan, dalam tiga hari terakhir.

Banjir juga merendam jalan poros desa sepanjang 3,3 kilo-meter dan sawah tambak seluas 1.246 hektare.

“Akibat hujan, Kali Tengah me luap dan airnya tumpah ke Bengawan Jero. Sungai ini tidak

Di Denpasar, Bali, TH, 26, asal Sumbawa, Nusa Tenggara Barat, ditangkap Polda Bali. Da ri tangan pria itu, polisi me nyita 215 butir ekstasi dan 20,46 g sabu. “Tersangka kami tangkap di depan warung makan di Jalan Kebo Iwo, Pa-dang Sambian Kaja, Denpasar,”

kata Kasubid Humas Polda Bali Ajun Komisaris Besar Sri Harmiti.

Penangkapan dilakukan sete-lah polisi mendapat informasi dari masyarakat bahwa pria beranak satu itu diduga hendak bertransaksi narkoba. (Faw/OL/N-2)

ANTARA

MI/SUSANTO

Lamongan, Jawa Timur08.20 WIB

Batam, Kepulauan Riau09.45 WIB

Sidoarjo, Jawa Timur11.30 WIB

Halmahera Selatan, Maluku Utara12.50 Wita

Banjarbaru, Kalimantan Selatan14.10 Wita

MI/HERI