17
Pengenalan Dasar ArcGIS 10.2 Oleh: Deni Ratnasari 3513100040 Rizky Annisa Putri 3513100041 Cristian Febrianto 3513100051 Dody Pambudhi 3513100054 Kelas : Sistem Informasi Geografis A Sistem Informasi Geografis (SIG) JURUSAN TEKNIK GEOMATIKA FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA 2016

Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

  • Upload
    others

  • View
    26

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

Pengenalan Dasar ArcGIS 10.2

Oleh:

Deni Ratnasari 3513100040

Rizky Annisa Putri 3513100041

Cristian Febrianto 3513100051

Dody Pambudhi 3513100054

Kelas : Sistem Informasi Geografis A

Sistem Informasi Geografis (SIG)

JURUSAN TEKNIK GEOMATIKA

FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

SURABAYA

2016

Page 2: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

1

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

PENGANTAR ARCGIS

ArcGIS adalah salah satu software yang dikembangkan ESRI, yang merupakan

kompilasi fungsi-fungsi dari berbagai macam software GIS yang berbeda seperti GIS,

desktop, server, dan GIS berbasis web. Software ini mulai dirilis oleh ESRI pada tahun 2000.

Produk utama dari ArcGIS adalah ArcGIS desktop, dimana ArcGIS desktop merupakan

software GIS professional yang komprehensif dan dikelompokkan atas 3 komponen yaitu:

ArcView (komponen yang fokus ke penggunaan data yang komprehensif, pemetaan dan

analisis), ArcEditor (lebih fokus ke arah editing data spasial) dan ArcInfo (lebih lengkap

dalam menyajikan fungsi-fungsi GIS termasuk untuk keperluan analisi geoprosesing).

ArcGIS 10.2 terdiri atas 2 aplikasi dasar yakni:

ArcMap: merupakan aplikasi utama yang digunakan dalam ArcGis yang Digunakan

untuk mengolah (membuat, menampilkan, memilih, editing, composing, dan

publishing) peta.

ArcCatalog: merupakan aplikasi yang berfungsi untuk mengatur/mengorganisasi

berbagai macam data spasial yang digunakan dalam pekerjaan SIG. Fungsi ini

meliputi tool untuk menjelajah (browsing), mengatur (organizing), membagi

(distribution) dan menyimpan (documentation) data-data GIS.

1. PENGENALAN ArcMAP

Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap

Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap atau dengan

klik icon ArcMap pada desktop.

Pada saat ArcMap dijalankan, maka akan terlihat kotak dialog Startup yang akan

memberikan pilihan untuk memulai sebuah sesi pekerjaan. Kita dapat memilih antara

lain : membuka Project baru (open new map), membuka format yang telah

Page 3: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

2

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

disediakan (template), atau membuka sebuah Project document yang telah ada atau

Project yang telah dibuat sebelumnya.

Pilih Blank Map kemudian OK, untuk membuat project document baru.

Kemudian pilih Add Data untuk membuka data yang akan dimasukan dalam

ArcMap.

Kemudian arahkan pada directory file, kemudian pilih file Vegetasi.shp,

pemukiman.shp, bangunan.shp.

Page 4: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

3

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Data yang telah dipilih tadi akan tampil pada layar. Dalam tampilan layar ArcMap,

terdiri dari dua bagian, yaitu: Windows Table of Content, yang berada di bagian kiri

layar dan berisi tentang informasi layer Windows Data Frame, di bagian kanan layar.

Berfungsi untuk menunjukkan tampilan peta.

Penyusunan Layer

Pada windows Tabel of Contents, aktifkan tampilan layer dengan mencentang tiap

layer.

Page 5: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

4

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Dalam penyusunan Layer pada Table of Contents, kita dapat menempatkan urutan

dari Layer yang bawah dengan atasnya.

Klik Layer untuk Vegetasi, kemudian klik-tahan (drag) dan pindahkan Layer tersebut

sehingga berada di atas bangunan.

Mengubah Tampilan Layer

Pada layer vegetasi klik kanan lalu pilih Properties, kemudian pilih tab Symbologi

dan klik Categories.

Page 6: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

5

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Double klik unsur yang akan dirubah untuk merubah symbology dari masing-masing

unsur yang terdapat pada tiap layer. Sesuaikan dengan keperluan dan keinginan.

Page 7: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

6

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Untuk mengubah tampilan layer lainnya seperti Polyline dan Point menggunakan cara

yang sama.

2. REKTIFIKASI PETA

Rektifikasi adalah proses transformasi data, dari data yang belum mempunyai koordinat

geografis menjadi data yang mempunyai koordinat geografi (georeferencing).

Menampilkan Tool Georeferencing.

Buka aplikasi ArcMap, pada tampilan windows ArcMap pilih

Costumize=>Toolbars kemudian pilih Georeferencing.

Membuka Data Raster

Buka data raster (peta .jpg) yang akan direktifikasi dengan klik Add Data.

Tambahkan peta dari folder

Page 8: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

7

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Kemudian pilik OK untuk membuat Image Pyramid

Melakukan Rektifikasi

Zoom In kanan atas peta sampai terlihat jelas titik dalam peta dan angka yang

menunjukkan koordinat peta yang sebenarnya. Perhatikan, akan ada perbedaan antara

Page 9: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

8

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

koordinat yang terdapat dalam peta dengan koordinat dalam ArcMap. Hal tersebut

karena peta tersebut belum memiliki geo-reference.

Pada Toolbars Georeferencing, non aktifkan pilihan Auto Adjust dengan

menghilangkan centang pada pilihan Auto Adjust.

Pada Toolbars Georeferencing, pilih Add Control Point untuk memberikan titik

Georeferencing pada peta. Cara pemberian titikya adalah setelah memilih Add

Control Point, klik kiri pada titik yang diketahui dalam Image Peta, tanda silang akan

ditinggalkan pada titik yang telah dipilih.

Page 10: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

9

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Ulangi lagi tahapan tersebut untuk 2 atau 3 titik control lagi di titik yang diketahui.

titik control cukup ditambahkan pada pojok-pojok peta tersebut.

Kemudian untuk merubah koordinat peta raster sesuai dengan koordinat pada titik

kontrol, klik tombol View Link Table.

Perhatikan angka pada koordinat titik kontrol. Angka yang tertera harus sudah

konsisten. Pada kolom yang sama (X atau Y), angkanya harus memilki keseragaman

unit (ratusan, ribuan, dsb). Jika ada perbedaan yang terlalu mencolok berarti ada

kesalahan pada saat memasukan titik koordinat. Jika semuanya sudah sesuai, pilih

Adjust kemudian centang Auto Adjust.

Page 11: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

10

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Kemudian peta akan menghilang dari layar karena berpindah ke posisi koordinat yang

sebenarnya.

Untuk memunculkannya kembali, pada Table of Content klik kanan pada layer peta

lalu pilih Zoom To Layer.

Setelah itu peta akan muncul kembali ke layar.

Zoom In salah satu titik koordinat pada peta, kemudian cocokan dengan koordinat

pada ArcMap.

Page 12: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

11

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Menyimpan Hasil Rektifikasi

Hasil rektifikasi bisa disimpan dalam bentuk file baru. Yaitu dengan klik Toolbar

Georeferencing lalu pilih Rectify.

Ubahlah Cell Size menjadi 5, kemudian tentukan Output Location yaitu foder

tempat menyimpan hasil rektifikasi tersebut. Ubahlah Name dengan

Mojoagung_rektifikasi dan ubahlah Compression Type menjadi .JPEG. Kemudian

klik Save.

Page 13: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

12

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Membuka Data yang akan di digitasi

Buka data raster yang telah di rektifikasi.

Membuat Layer atau Shapefile

Klik menu Catalog pada Toolbars.

Page 14: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

13

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Kemudian masukkan pada folder dimana shapefile akan disimpan. Contoh:

E/Semester6/GIS/Arcgis

Klik kanan pada folder yang dipilih, kemudian akan ada banyak pilihan. Klik New

kemudian shapefile.

Kemudian akan muncul kotak dialog Create New Shapefile. Name diganti Vegetasi

dan ganti Feature Type dengan Polygon jika akan membuat suatu bentuk polygon.

Page 15: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

14

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Klik Edit, pada kotak dialog Spatial Reference Properties yang berguna untuk

menentukan sistem koordinat shapefile yang akan dibuat.

Pilih Projected Coordinate Properties, selanjutnya pilih UTM\WGS

1984\Southern Hemisphere

Cari WGS 1984 UTM Zone 49S, kemudian OK.

Layer atau Shapefile baru akan langsung berada di Table of Content.

Page 16: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

15

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Proses selanjutnya adalah digitasi peta.

Membuka Shapefile

Pilih Add Data, kemudian buka folder dimana file shp disimpan kemudian pilih file

vegetasi.shp, pemukiman.shp, bangunan.shp.

Page 17: Sistem Informasi Geografis (SIG) · 2016. 3. 1. · 1. PENGENALAN ArcMAP Membuka Data Spasial yang telah ada menggunakan ArcMap Memulai arcmap dengan klik start programs ArcGIS ArcMap

16

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Membuka Data Atribut

Pada Table of Content, klik kanan pada layer vegetasi kemudian pilih Open

Attribute Table