10
Tips Menyajikan Susu Formula Silvani Hamsyah, S.Ked

Presentasi Gizi

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Presentasi Gizi

Tips Menyajikan

Susu Formula

Silvani Hamsyah, S.Ked

Page 2: Presentasi Gizi

Apa itu susu formula ? Susu Formula adalah susu yang sesuai

dan bisa diterima sistem tubuh bayi serta berfungsi sebagai pengganti ASI.

Susu formula yang baik tidak menimbulkan gangguan saluran cerna seperti diare, muntah atau kesulitan buang air besar.

Memiliki peranan penting karena satu-satunya sumber gizi pada bayi.

Page 3: Presentasi Gizi

Manfaat dari susu formula Memberikan rasa kenyang yang lebih lama

karena lebih susah dicerna daripada ASI Susu formula sebagai sumber nutrisi bayi Meningkatkan kecerdasan pada anak karena

mengandung beberapa kandungan zat penting

Page 4: Presentasi Gizi

Kandungan penting didalam susu formula

AA (Asam Arakidonat) – DHA (Dokosaheksaenoat)

untuk tumbuh kembang dan perkembangan saraf di otak Karoten

meningkatkan kekebalan tubuh, memelihara sel-sel sehat dan melindungi si kecil dari bahaya  radikal bebas Selenium

Jenis mineral ini dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh sekaligus berfungsi sebagai antioksidan Sphingomyelin

Selubung myelin  berperan penting untuk mempercepat rangsangan antara sel syaraf

Page 5: Presentasi Gizi

Kekurangan susu formula Bisa menimbulkan diare terutama bayi yang

menderita alergi Nutrien yang terkandung didalamnya tidak

sesempurna ASI Lebih mudah menimbulkan gigi berlubang Tidak praktis dan ekonomis Tidak menjarangkan kehamilan Tidak mengurangi kejadian kanker

payudara

Page 6: Presentasi Gizi

Cara menyajikan susu formula Mencuci tangan dengan bersih Mencuci dan mensterilkan botol susu Memilih susu yang sesuai Mengikuti petunjuk pembuatan Mengatur suhu air Menggunakan sendok takar Tidak mencampur susu sisa dgn susu yang baru Segera habiskan susu dalam waktu 2 jam

untuk menghindari pencemaran

Page 7: Presentasi Gizi

Frekuensi dan jumlah pemberian

Susu formula diberikan sebanyak 60 ml/ kgBB/hari pada minggu pertama dan 150 ml/kgBB/ hari setelahnya. Frekuensi pemberian setiap 3 – 4 jam atau bila bayi merasa lapar

Page 8: Presentasi Gizi

Cara pemberian susu formula Mengocok susu sebelum diberikan Periksa suhu susu formula yang sudah

dibuat Menyentuh mulut bayi dengan sendok

atau gelas susu, dan secara refleks bayi akan menyisap susu

Tidak memaksa bayi menghabiskan susu

Menyendawakan bayi setelah pemberian susu

Page 9: Presentasi Gizi

Jangan berikan pada anak bila : Susu bubuk sudah rusak, yakni berbau

tengik, warna berubah misalnya dari putih kekuningan menjadi kecokelatan, atau ada gumpalan.

Susu cair  sudah berbau asam dan teksturnya tampak 'pecah' dan agak kental.

Page 10: Presentasi Gizi

TERIMA KASIH