8
a. bahwa dalam upaya menampung, mengembangkan dan meningkatkan kreatifitas, kualitas dan kuantitas seni dan budaya khususnya seni dan budaya daerah, maka perlu ditumbuhkembangkan suatu apresiasi masyarakat tentang seni dan budaya yang inovatif dan universal berdasarkan nilai-nilai luhur budaya bangsa Indonesia; b. bahwa sehubungan dengan maksud huruf a dan guna kelancaran pelaksanaan kegiatan Dewan Kesenian, maka perlu mengatur Pembentukan Pengurus Dewan Kesenian Kota Mojokerto dengan menuangkan ketentuannya dalam Peraturan Walikota Mojokerto. 1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah Kota Kecil dalam Lingkungan Propinsi Jawa Timur/Jawa Tengah/Jawa Sarat sebagaimana telah diubah dengan undang-undang nomor 13 tahun 1954 tentang Perubahan Undang-undang Nomor 16 dan 17 Tahun 1950 tentang Pembentukan Kota-Kota Besar dan Kota-kota Kecil di Jawa (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 1954 Nomor 40, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 551) ; 2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437) sebagaimana telah diubah dengan Undang- Undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844) ; WALIKOTA MOJOKERTO, PENGURUS DEWAN KESENIAN KOTA MOJOKERTO TENTANG PERATURAN WALIKOTA MOJOKERTO NOMOR 0' TAHUN 2014 WALIKOTA MOJOKERTO Mengingat Menimbang

PERATURANWALIKOTAMOJOKERTOjdih.mojokertokota.go.id/backup/app/datapdf/552490PERWALI...Biro Seni Tari 2. Biro Seni Musik 3. Biro Seni Sastra Pasal 3 (1) Pengurus Dewan Kesenian Kota

  • Upload
    others

  • View
    18

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PERATURANWALIKOTAMOJOKERTOjdih.mojokertokota.go.id/backup/app/datapdf/552490PERWALI...Biro Seni Tari 2. Biro Seni Musik 3. Biro Seni Sastra Pasal 3 (1) Pengurus Dewan Kesenian Kota

a. bahwa dalam upaya menampung, mengembangkan danmeningkatkan kreatifitas, kualitas dan kuantitas seni danbudaya khususnya seni dan budaya daerah, maka perluditumbuhkembangkan suatu apresiasi masyarakat tentang senidan budaya yang inovatif dan universal berdasarkan nilai-nilailuhur budaya bangsa Indonesia;

b. bahwa sehubungan dengan maksud huruf a dan gunakelancaran pelaksanaan kegiatan Dewan Kesenian, makaperlu mengatur Pembentukan Pengurus Dewan Kesenian KotaMojokerto dengan menuangkan ketentuannya dalam PeraturanWalikota Mojokerto.

1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 1950 tentang PembentukanDaerah Kota Kecil dalam Lingkungan Propinsi JawaTimur/Jawa Tengah/Jawa Sarat sebagaimana telah diubahdengan undang-undang nomor 13 tahun 1954 tentangPerubahan Undang-undang Nomor 16 dan 17 Tahun 1950tentang Pembentukan Kota-Kota Besar dan Kota-kota Kecil diJawa (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 1954Nomor 40, Tambahan Lembaran Negara Republik IndonesiaNomor 551) ;

2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang PemerintahanDaerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik IndonesiaNomor 4437) sebagaimana telah diubah dengan Undang­Undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua atasUndang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang PemerintahanDaerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik IndonesiaNomor 4844) ;

WALIKOTA MOJOKERTO,

PENGURUS DEWAN KESENIAN KOTA MOJOKERTO

TENTANG

PERATURANWALIKOTA MOJOKERTO

NOMOR 0' TAHUN 2014

WALIKOTA MOJOKERTO

Mengingat

Menimbang

Page 2: PERATURANWALIKOTAMOJOKERTOjdih.mojokertokota.go.id/backup/app/datapdf/552490PERWALI...Biro Seni Tari 2. Biro Seni Musik 3. Biro Seni Sastra Pasal 3 (1) Pengurus Dewan Kesenian Kota

Pasal 1

Dengan Peraturan Walikota ini, mengatur tentang PembentukanPengurus Dewan Kesenian Mojokerto (DKM) Kota Mojokerto,

Pasal 2

Pengurus sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1 mempunyaitugas:

I. Pelindung:

Memberikan perlindungan hukum dan bimbingan dalammenjalankan tugas dan fungsi Dewan Kesenian KotaMojokerto (DKM) sesuai dengan Tingkat Struktur OrganisasiDewan Kesenian Mojokerto (DKM).

II. Pembina:

Memberikan pembinaan/pertimbangan, bimbingan danpetunjuk pelaksanaan dalam menjalankan tugas dan fungsiDewan Kesenian Mojokerto (DKM) sesuai dengan TingkatStruktur Organisasi Dewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM).

III. Ketua:

a. Membuat dan menetapkan program kerja jangka pendekmaupun jangka panjang ;

b. Memimpin pelaksanaan tugas dan fungsi DewanKesenian Kota Mojokerto (DKM) ;

c. Meningkatkan dan mengembangkan kualitas dankuantitas seni dan budaya ;

d. Memimpin rapat koordinasi dan evaluasi PengurusLengkap Dewan Kesenian Mojokerto (DKM) yangdiselenggarakan minimal sekali setahun ;

e. Mengadakan kerja sama dengan Lembagal Organi-sasimaupun perorangan dalam rangka meningkatkankualitas seni dan budaya ;

IV. Wakil Ketua, mempunyai tugas membantu melaksanakantugas-tugas yang diberikan oleh Ketua

V. Sekretaris:

a. Mewakili Ketua bila berhalangan ;

b. Memimpin dan mengkoordinir kegiatan kesekretariatandan urusan rumah tangga Dewan Kesenian KotaMojokerto (DKM) ;

PERATURANWALIKOTA MOJOKERTO TENTANG PENGURUSDEWAN KESENIAN KOTA MOJOKERTO

MEMUTUSKAN

3. Peraturan Pemerintah Nomor 47 Tahun 1982 tentangPerubahan Batas Wilayah Kotamadya Daerah Tingkat IIMojokerto (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun1982 Nomor 74, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 3242).

2

Menetapkan

Page 3: PERATURANWALIKOTAMOJOKERTOjdih.mojokertokota.go.id/backup/app/datapdf/552490PERWALI...Biro Seni Tari 2. Biro Seni Musik 3. Biro Seni Sastra Pasal 3 (1) Pengurus Dewan Kesenian Kota

c. Menghimpun laporan dari masing-masing Biro kesenian;

d. Membuat laporan semester dan tahunan tentangperkembangan seni dan budaya ;

e. Melaksanakan tugas-tugas lain yang ditentukan olehKetua Dewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM).

VI. Wakil Sekretaris, mempunyai tugas membantu tugas-tugasSekretaris atau tugas-tugas yang diberikan oleh Ketua atauSekretaris

VII. Bendahara :

a. Menyelenggarakan kegiatan pengelolaan keuangan daninventarisasi kekayaan Dewan Kesenian Kota Mojokerto(DKM) ;

b. Mempersiapkan dan menyusun rencana anggaran danbelanja Dewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM) ;

c. Menyelenggarakan kegiatan pembukuan keuanganDewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM) ;

d. Melaporkan secara berkala kepada Ketua tentangKondisi keuangan Dewan Kesenian Kota Mojokerto(DKM) ;

e. Melaksanakan tugas-tugas lain yang ditentukan olehKetua Dewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM).

VIII.Wakil Bendahara, mempunyai tugas membantu pelaksanaantugas Bendahara atau yang diberikan oleh Ketua atauBendahara

IX. Koordinator Biro, mempunyai tugas melaksanakan koordinasidengan Biro-Biro dan Pengurus lain dalam PelaksanaanKegiatan dan Tugas Pengurus Dewan Kesenian KotaMojokerto

X. Hubungan Masyarakat, mempunyai tugas memberikaninformasi dan menjalin kerja sarna dengan Instansi/Lembagalain

XI. Umum, mempunyai tugas untuk melaksanakan danmempersiapkan segala sesuatu yang berkenaan denganKegiatan Pengurus Dewan Kesenian Kota Mojokerto.

XII. Biro-Biro:

1. Biro Seni Musik I Suara :

a. Merencanakan, merumuskan dan melaksanakanupaya-upaya pengembangan dan peningkatankualitas dan kuantitas jenis kegiatan kesenianOrkes, Melayu/dangdut, Band, Keroncong, Kara­witan, Elektrik, Seni Suara, Samroh/hadrahlQosidah, Kentrungan dan lain sejenisnya ;

b. Mempersiapkan seniman sesuai jenis keseniantertentu dalam lingkup Biro seni musik dan suarasebagai obyek kesenian yang akan ditampilkandalam suatu pagelaran yang diselenggarakan olehDewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM) ;

3

Page 4: PERATURANWALIKOTAMOJOKERTOjdih.mojokertokota.go.id/backup/app/datapdf/552490PERWALI...Biro Seni Tari 2. Biro Seni Musik 3. Biro Seni Sastra Pasal 3 (1) Pengurus Dewan Kesenian Kota

c. Mempersiapkan dan mengerahkan seniman dalamlingkup Biro seni musik dan suara kecuali senimansebagaimana tersebut pada angka 1 huruf bRomawi IV, untuk bersama-sama dengan Biro-Biroyang lain mendukung dan membantu kelancaranpelaksanaan pagelaran yang diselenggarakan olehDewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM) ;

d. Membuat laporan tribulan tentang perkembangankualitas dan kuantitas seniman dan jenis kesenianBiro seni musik dan suara kepada Ketua DewanKesenian Kota Mojokerto (DKM) ;

e. Melaksanakan tugas-tugas lain yang ditentukanoleh Ketua Dewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM).

2. Biro Seni Drama I Teater:

a. Merencanakan, merumuskan dan melaksanakanupaya-upaya pengembangan dan peningkatankualitas dan kuantitas jenis kesenian drama, teater,ludruk, ketoprak, wayang orang, pedalangan danlain sejenisnya ;

b. Mempersiapkan seniman sesuai jenis keseniantertentu dalam lingkup Biro seni drama dan teater,sebagai obyek kesenian yang akan ditarnpil-kandalam suatu pagelaran yang diselenggarakan olehDewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM) ;

c. Mempersiapkan dan mengerahkan seniman dalamlingkup Biro seni drama dan teater kecuali senimansebagaimana tersebut pada angka 2 huruf bRomawi IV, untuk bersama-sama dengan Biro-Biroyang lain mendukung dan membantu kelan-caranpelaksanaan pagelaran yang diselengga-rakan olehDewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM) ;

d. Membuat laporan tribulan tentang perkembangankualitas dan kuantitas seniman dan jenis kesenianBiro drama dan teater kepada Ketua DewanKesenian Kota Mojokerto (DKM) ;

e. Melaksanakan tugas-tugas lain yang ditentukanoleh Ketua Dewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM).

3. Biro Seni Sastra :

a. Merencanakan, merumuskan dan melaksanakanupaya-upaya pengembangan dan peningkatankualitas dan kuantitas jenis kegiatan kesenianSastra Jawa dan Sastra Indonesia dan lainsejenisnya ;

b. Mempersiapkan seniman sesuai jenis keseniantertentu dalam lingkup Biro Sastra Jawa dan SastraIndonesia sebagai obyek kesenian yang akanditarnpilkan dalam suatu pagelaran yangdiselenggarakan oleh Dewan Kesenian KotaMojokerto (DKM) ;

4

Page 5: PERATURANWALIKOTAMOJOKERTOjdih.mojokertokota.go.id/backup/app/datapdf/552490PERWALI...Biro Seni Tari 2. Biro Seni Musik 3. Biro Seni Sastra Pasal 3 (1) Pengurus Dewan Kesenian Kota

a. Merencanakan, merumuskan dan melaksanakanupaya-upaya pengembangan dan peningkatankualitas dan kuantitas jenis Seni Tari Tradisionaldan Modern dan lain sejenisnya ;

b. Mempersiapkan seniman sesuai jenis keseniantertentu dalam lingkup Biro Seni Tari Tradisionaldan Modern, sebagai obyek kesenian yang akanditampilkan dalam suatu pagelaran yangdiselenggarakan oleh Dewan Kesenian KotaMojokerto (DKM) ;

c. Mempersiapkan dan mengerahkan seniman dalamlingkup Biro Seni Tari Tradisional dan Modernkecuali seniman sebagaimana tersebut pada angka4 huruf b Romawi IV, untuk bersama-sama denganBiro-Biro yang lain mendukung dan membantukelancaran pelaksanaan pagelaran yangdiselenggarakan oleh Dewan Kesenian KotaMojokerto (DKM) ;

d. Membuat laporan tribulan tentang perkembangankualitas dan kuantitas seniman dan jenis kesenianBiro Seni Tari Tradisional dan Modern kepadaKetua Dewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM) ;

e. Melaksanakan tugas-tugas lain yang ditentukanoleh Ketua Dewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM).

5. Biro Seni Rupa :

a. Mencanakan, merumuskan dan melaksanakanupaya-upaya pengembangan dan peningkatan kua­litas dan kuantitas jenis kegiatan kesenian Lukis,pahat/patung, dekorasi, fotografi dan lainsejenisnya;

c. Mempersiapkan dan mengerahkan seniman dalamlingkup Biro Sastra Jawa dan Sastra Indonesiakecuali seniman sebagaimana tersebut pada angka3 huruf b Romawi IV, untuk bersama-sama denganBiro-Biro yang lain mendukung dan membantukelancaran pelaksanaan pagelaran yang disele­nggarakan oleh Dewan Kesenian Kota Mojokerto(DKM) ;

d. Membuat laporan tribulan tentang perkembangankualitas dan kuantitas seniman dan jenis kesenianBiro Sastra Jawa dan Sastra Indonesia kepadaKetua Dewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM) ;

e. Melaksanakan tugas-tugas lain yang ditentukanoleh Ketua Dewan Kesenian Kota Mojokerto (OKM).

4. Biro Seni Tari :

5

Page 6: PERATURANWALIKOTAMOJOKERTOjdih.mojokertokota.go.id/backup/app/datapdf/552490PERWALI...Biro Seni Tari 2. Biro Seni Musik 3. Biro Seni Sastra Pasal 3 (1) Pengurus Dewan Kesenian Kota

a. Pelindungb. Pembinac. Ketuad. Wakil Ketua Ie. Wakil Ketua IIf. Sekretarisg. Wakil Sekretarish. Bendaharai. Wakil Bendaharaj. Koordinator Birok. Hubungan MasyarakatI. Umumm. Biro-Biro, terdiri atas :

1. Biro Seni Tari2. Biro Seni Musik3. Biro Seni Sastra

Pasal 3

(1) Pengurus Dewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM)sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 terdiri atas :

b. Mempersiapkan seniman sesuai jerus keseniantertentu dalam lingkup Biro Seni Rupa sebagaiobyek kesenian yang akan ditampilkan dalam suatupagelaran yang diselenggarakan oleh DewanKesenian Kota Mojokerto (DKM) ;

c. Mempersiapkan dan mengerahkan seniman dalamlingkup Biro Seni Rupa kecuali senimansebagaimana tersebut pada angka 5 huruf bRomawi IV, untuk bersama-sama dengan Biro-Biroyang lain mendukung dan membantu kelancaranpelaksanaan pagelaran yang diselenggarakan olehDewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM) ;

d. Membuat laporan tribulan tentang perkembangankualitas dan kuantitas seniman dan jenis kesenianBiro Seni Rupa kepada Ketua Dewan KesenianKota Mojokerto (DKM) ;

e. Melaksanakan tugas-tugas lain yang ditentukanoleh Ketua Dewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM).

6. Biro Film

a. Mencanakan, merumuskan dan melaksanakanupaya-upaya pengembangan dan peningkatan kua­litas dan kuantitas jenis kegiatan perfilman dan yangsejenisnya;

b. Membuat laporan tribulan tentang perkembangankualitas dan kuantitas kegiatan perfilman kepadaKetua Dewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM) ;

c. Melaksanakan tugas-tugas lain yang ditentukanoleh Ketua Dewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM).

6

Page 7: PERATURANWALIKOTAMOJOKERTOjdih.mojokertokota.go.id/backup/app/datapdf/552490PERWALI...Biro Seni Tari 2. Biro Seni Musik 3. Biro Seni Sastra Pasal 3 (1) Pengurus Dewan Kesenian Kota

Pasal 7

Pada saat Peraturan Walikota ini berlaku, maka PeraturanWalikota Mojokerto Nomor 18 Tahun 2009 tentang PengurusDewan Kesenian Mojokerto (OKM) Kota Mojokerto Masa BhaktiTahun 2009 - 2014, dicabut dan dinyatakan tidak berlaku.

(1) Segala pembiayaan yang timbul sebagai akibatdikeluarkannya Peraturan ini, dibebankan pada AnggaranPendapatan dan Belanja Dewan Kesenian Kota Mojokerto(DKM) serta bantuan dari pihak luar yang sah dan halal ;

(2) Seluruh harta kekayaan Dewan Kesenian Kota Mojokerto(DKM) dimanfaatkan sesuai dengan tujuan dan fungsiDewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM) dan wajibdipertanggungjawabkan oleh Dewan Kesenian KotaMojokerto (DKM) dalam Musyawarah Daerah DewanKesenian Kota Mojokerto (OKM).

Pasal 6

Segala macam bentuk kesenian yang digelar di Kota Mojokertoyang bersifat komersial, harus sepengetahuan Dewan KesenianKota Mojokerto (DKM).

Pasal 5

(2) Dalam pelaksanaan tugasnya, Panitiaffim sebagaimana di­maksud pada ayat (1) dapat meminta bantuan tenaga ahliatau professional diluar anggota Dewan Kesenian KotaMojokerto (DKM) setelah terlebih dahulu memperolehPersetujuan dari Ketua Dewan Kesenian Kota Mojokerto(DKM).

(1) Untuk membantu kelancaran pelaksanaan tugas PengurusDewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM) sebagaimanadimaksud dalam Pasal 2, dapat dibentuk Kepanitiaanffimuntuk merencanakan, mempersiapkan dan melaksanakansuatu kegiatan pagelaran yang ditetapkan denganKeputusan Ketua Dewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM) ;

Pasal 4

4. Biro Seni Drama5. Biro Seni Rupa6. Biro Film

(2) Susunan Keanggotaan Pengurus sebagaimana dimaksudpada Ayat (1) akan ditetapkan lebih lanjut dengan KeputusanWalikota Mojokerto berdasarkan atas hasil MusyawarahDewan Kesenian Kota Mojokerto (DKM).

(3) Masa Bhakti Pengurus sebagaimana dimaksud pada ayat (1)adalah 5 (lima) tahun.

7

Page 8: PERATURANWALIKOTAMOJOKERTOjdih.mojokertokota.go.id/backup/app/datapdf/552490PERWALI...Biro Seni Tari 2. Biro Seni Musik 3. Biro Seni Sastra Pasal 3 (1) Pengurus Dewan Kesenian Kota

pUIO..!IJ'IARDJQNO~ SHNIP'. 196001,29119850~ 1 001

Hd

Salliill"illansesusl dengalrl asminyaKEPALA BAG.IAN HUKUM,

MAS AGOES NIRBITO MOENASI WASONO, S.H., M.Si.Pembina Utama Madya

NIP. 19570917 198309 1 001

BERITA DAERAH KOTA MOJOKERTO TAHUN 2014 NOMOR

Diundangkan di Mojokertopada tanggal I Juli 2114-

SEKRETARIS DAERAH KOTA MOJOKERTGJ

Ditetapkan di Mojokertopada tanggal 1 lui 2014

Pasal8

Peraturan Walikota ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.

Agar setiap orang dapat mengetahuinya, memerintahkanpengundangan Peraturan Walikota ini dengan penempatannyadalam Serita Daerah Kota Mojokerto.

8

User
Typewritten text
WALIKOTA MOJOKERTO
User
Typewritten text
ttd
User
Typewritten text
MAS'UD YUNUS
User
Typewritten text
ttd