19
PENGANTAR ILMU KOMUNIKASI Dian Sri Mulyani, S.I.Kom., M. Si 1

PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

  • Upload
    others

  • View
    93

  • Download
    6

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

PENGANTAR ILMU KOMUNIKASI

Dian Sri Mulyani, S.I.Kom., M. Si

1

Page 2: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

Video tersebut menceritakan tentang apa?

2

Kata “mokusatsu”

AS, mengartikan : -Mengabaikan -No comment

Padahal makna yang sebenarnya : “kami akan menaati ultimatum Tuan tanpa komentar”

Page 3: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

3

Definisi Komunikasi

Kata “komunikasi” berasal dari bahasa Latin, “communis”, yang berarti

membuat kebersamaan atau membangun kebersamaan antara dua orang

atau lebih.

Kata Co yang berarti bersama-sama yang baik. Contoh kata koperasi,

komplesitas, konferensi yang semuanya dilakukan bersama-sama oleh

banyak orang.

Komunikasi menyarankan bahwa suatu pikiran, suatu makna atau suatu pesan

dianut secara sama.

Page 4: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

4

Definisi Komunikasi oleh Para Ahli

Bernald Berelson dan Gary A. Steiner :

Komunikasi adalah transmisi informasi, gagasan, emosi, keterampilan dan

sebagainya dengan menggunakan simbol-simbol, kata-kata, gambar, figur grafik

dan sebagainya. Tindakan atau proses transmisi itulah yang disebut komunikasi.

Theodore M. Newcomb :

Setiap tindakan komunikasi dipandang sebagai suatu transmisi informasi, terdiri dari

rangsangan, dari sumber kepada penerima.

Carl L. Hovland :

Komunikasi adalah proses yang memungkinkan seseorang (komunikator)

menyampaikan rangsangan (biasanya lambang – lambang verbal) untuk

mengubah perilaku orang lain (komunikan)

Gerald R. Miller :

Komunikasi terjadi ketika suatu sumber menyampaikan suatu pesan kepada

penerima dengan niat yang disadari untuk mempengaruhi perilaku penerima.

Page 5: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

5

Definisi Komunikasi oleh Para Ahli

Everett M. Rogers :

Komunikasi adalah proses di mana suatu ide dialihkan dari sumber kepada suatu

penerima atau lebih, dengan maksud untuk mengubah tingkah laku mereka

Raymond S. Ross:

Komunikasi (intensional) adalah suatu proses menyortir, memilih dan mengirimkan

simbol-simbol sedemikian rupa sehingga membantu pendengar membangkitkan makna

atau respons dari pikirannya yang serupa dengan yang dimaksudkan komunikator.

Mary B. Cassata dan Molefi K. Asante :

Komunikasi adalah transmisi informasi dengan tujuan memperngaruhi khlayak.

Harold Lasswell :

Who says, What in, Which channel, To whom, With what effect?

Page 6: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

Bagan Proses Komunikasi 6

Komunikator Media Pesan

Komunikan Efek

Feedback

NOISE

Encoding Decoding

Encoding Decoding

Page 7: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

7

Unsur – unsur Komunikasi

Sumber/Pengirim

/komunikator

Pesan

Saluran/Media

Penerima

Efek

Sumber

Sumber adalah pihak yang berinisiatif atau

mempunyai kebutuhan untuk berkomunikasi.

Untuk menyampaikan apa yang ada dalam

hatinya (perasaan) atau dalam kepalanya

(pikiran), sumber harus mengubah perasaan

atau pikiran tersebut ke dalam seperangkat

simbol verbal atau nonverbal yang idealnya

dipahami oleh penerima pesan. Proses inilah

yang disebut penyandian (encoding)

Page 8: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

8

Unsur – unsur Komunikasi

Sumber/Pengirim

/komunikator

Pesan

Saluran/Media

Penerima

Efek

Pesan

Pesan adalah apa yang dikomunikasikan oleh

sumber kepada penerima. Pesan merupakan

seperangkat simbol verbal atau nonverbal

yang mewakili perasaan, nilai, gagasan atau

maksud dari sumber tadi.

Page 9: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

9

Unsur – unsur Komunikasi

Sumber/Pengirim

/komunikator

Pesan

Saluran/Media

Penerima

Efek

Saluran/Media

Yaitu alat atau wahana yang digunakan

sumber untuk menyampaikan pesannya kepada

penerima.

Pengirim pesan akan memilih saluran-saluran

tersebut, bergantung pada situasi, tujuan yang

hendak dicapai dan jumlah penerima pesan

yang dihadapi.

Page 10: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

10

Unsur – unsur Komunikasi

Sumber/Pengirim

/komunikator

Pesan

Saluran/Media

Penerima

Efek

Penerima

Sering juga disebut sasaran/tujuan (destination),

komunikan, penyandi balik (decoder) atau khalayak

(audience), yakni orang yang menerima pesan dari

sumber.

Berdasarkan pengalaman masa lalu, rujukan nilai,

pengetahuan, persepsi, pola pikir dan perasaannya,

penerima pesan ini menterjemahkan atau

menafsirkan seperangkat simbol verbal atau

nonverbal yang ia terima menjadi gagasan yang

dapat ia pahami. Proses ini disebut penyandian

balik (decoding).

Page 11: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

11

Unsur – unsur Komunikasi

Sumber/Pengirim

/komunikator

Pesan

Saluran/Media

Penerima

Efek

Efek

Yaitu apa yang terjadi pada penerima setelah ia

menerima pesan tersebut, misalnya penambahan

pengetahuan (dari tidak tahu menjadi tahu),

terhibur, perubahan sikap (dari tidak setuju menjadi

setuju).

Page 12: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

12

Unsur – unsur Komunikasi

Sumber/Pengirim/komunikator

Pesan

Saluran/Media

Penerima

Efek

Umpan balik/Feedback

Noise/Gangguan

Page 13: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

13

Komunikator VS Komunikan

Komunikator yang baik

Kesiapan

Kepercayaan diri

Ketenangan

Keramahan

Komunikan yang baik

Dapat menerima saran dan kritik

Memahami dengan baik pesan

Mampu menyeleksi informasi yang memberikan manfaat

Mampu menyampaikan kembali pesan yang diolah

Page 14: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

14

Arah Komunikasi

1. Vertikal : Komunikasi yang terjadi antara atasan dan bawahan.

Upward

Downward

2. Horizontal : Komunikasi secara mendatar dimana terjadi pertukaran

pesan secara menyamping dan dilakukan oleh kedua pihak yang

mempunyai kedudukan sama, posisi sama, jabatan se-level.

3. Diagonal : Komunikasi yang dilakukan antar individu atau kelompok

pada bagian berbeda dan tingkatan yang berbeda pula.

Page 15: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

Karakteristik Komunikasi

15

Komunikasi adalah proses

Komunikasi adalah upaya yang disengaja dan mempunyai tujuan

Komunikasi menuntut adanya partisipasi dan kerjasama dari pelaku yang terlibat

Komunikasi bersifat simbolis

Komunikasi menembus faktor ruang dan waktu)

Komunikasi adalah proses dua arah (transaksional)

Page 16: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

Fungsi – Fungsi Komunikasi

16

Fungsi Komunikasi Sosial

Fungsi Komunikasi Ekspresif

Fungsi Komunikasi Ritual

Fungsi Komunikasi Instrumental

FUNGSI KOMUNIKASI SOSIAL

Komunikasi itu penting membangun konsep diri

kita, aktualisasi diri, kelangsungan hidup untuk

memperoleh kebahagiaan, terhindar dari

tekanan. Konsep diri adalah pandangan kita

mengenai siapa diri kita dan itu hanya bisa

kita peroleh lewat informasi yang diberikan

orang lain kepada kita. Pernyataan eksistensi

diri Orang berkomunikasi untuk menunjukkan

dirinya eksis. Inilah yang disebut aktualisasi diri

atau pernyataan eksistensi diri. Ketika

berbicara, kita sebenarnya menyatakan

bahwa kita ada.

Page 17: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

Fungsi – Fungsi Komunikasi

17

Fungsi Komunikasi Sosial

Fungsi Komunikasi Ekspresif

Fungsi Komunikasi Ritual

Fungsi Komunikasi Instrumental

FUNGSI KOMUNIKASI EKSPRESIF

Komunikasi ekspresif dapat dilakukan sejauh

komunikasi tersebut menjadi instrumen untuk

menyampaikan perasaan-perasaan (emosi

kita) melalui pesan-pesan non verbal.

FUNGSI KOMUNIKASI RITUAL

Komunikasi ritual sering dilakukan secara

kolektif. Suatu komunitas sering melakukan

upacara-upacara berlainan sepanjang tahun

dalam acara tersebut orang mengucapkan

kata-kata dan menampilkan perilaku yang

bersifat simbolik.

Page 18: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

Fungsi – Fungsi Komunikasi

18

Fungsi Komunikasi Sosial

Fungsi Komunikasi Ekspresif

Fungsi Komunikasi Ritual

Fungsi Komunikasi Instrumental

FUNGSI KOMUNIKASI INSTRUMENTAL

Komunikasi instrumental mempunyai beberapa

tujuan umum: menginformasikan, mengajar,

mendorong, mengubah sikap dan keyakinan

dan mengubah perilaku atau menggerakkan

tindakan dan juga untuk menghibur

Page 19: PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIdiansrimulyani.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/... · Fungsi – Fungsi Komunikasi 16 Fungsi Komunikasi Sosial Fungsi Komunikasi Ekspresif tekanan Fungsi

19

Terimakasih