10
Penentuan Potensi Cadangan Ölfus-Bakki Low-Temperature Geothermal Area, SW Iceland Penentuan potensi cadangan dari lapangan geothermal Bakki menggunakan metode volumetric dengan data yang di dapatkan dari peta interpretasi lapangan. Gambar diagram potong dari area studi yang dilengkapi dengan garis patahan Bakki (ditandai dengan garis tebal merah), dimana lokasi telah disesuaikan dengan perubahan temperatur, lithologi, dan mineral. Source : Garcia, Javier Gonzales.2011. Reservoir Assessment of the Ölfus-Bakki Low-Temperature Geothermal Area, SW Iceland. REYST report 07- 2011.

Penentuan Potensi Cadangan Ölfus

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Penentuan Potensi Cadangan Ölfus

Citation preview

Page 1: Penentuan Potensi Cadangan Ölfus

Penentuan Potensi Cadangan Ölfus-Bakki

Low-Temperature Geothermal Area, SW

Iceland

Penentuan potensi cadangan dari lapangan geothermal

Bakki menggunakan metode volumetric dengan data yang di

dapatkan dari peta interpretasi lapangan.

Gambar diagram potong dari area studi yang dilengkapi

dengan garis patahan Bakki (ditandai dengan garis tebal merah),

dimana lokasi telah disesuaikan dengan perubahan temperatur,

lithologi, dan mineral.

Source : Garcia, Javier Gonzales.2011. Reservoir Assessment of the Ölfus-Bakki Low-Temperature Geothermal Area, SW Iceland.REYST report 07-2011.

Page 2: Penentuan Potensi Cadangan Ölfus

Perkiraan luas lapangan geothermal Bakki dari permukaan,

dengan perkiraan konservatif yg ditandai garis titik merah,

sedangkan perkiraan optimistic ditandai garis titik biru.

Dengan hasil pengukuran dari diagram potong dari area

permukaan sampai dengan kedalaman dan temperature tertentu

didapatkan hasil yang ditampilkan dalam tabel berikut.

Page 3: Penentuan Potensi Cadangan Ölfus

Hasil dari pengukuran berikut dapat digunakan dalam

perhitungan volume batuan pada interval temperature yang

berbeda.

Hasil perhitungan volume menggunakan data permukaan yang

ditampilkan pada tabel diatas adalah sebagai berikut.

Setelah menentukan volume perkiraan dari reservoir,

langkah selanjutnya adalah menentukan perkiraan kapasitas.

Dalam penentuan ini diperlukan tiga bagian pada reservoir, yang

pertama terdapat pada temperature 80-100oC sedangkan sisanya

terdapat pada temperature 100-120oC dan 120-150oC. Volume

Page 4: Penentuan Potensi Cadangan Ölfus

dari masing-masing bagian didapatkan dari perhitungan nilai

yang terdapat pada tabel diatas.

Untuk dapat melakukan simulasi Monte Carlo, digunakan

nilai acak sebanyak 10.000 populasi nilai untuk porositas,

temperature, dan volume. Nilai acak ini disusun dalam distribusi

triangular, uniform, dan distribusi normal. Dalam hal volume,

selang kepercayaan 90% dibatasi oleh nilai minimum dan

maksimum dari tabel berikut.

Page 5: Penentuan Potensi Cadangan Ölfus

Sifat fluida (seperti densitas dan kapasitas panas) tidak

bergantung pada temperature; maka dari itu, nilai tersebut di

dapatkan dari pehitungan steam tables untuk nilai acak setiap

titik temperature.

Hasil dari perhitungan simulasi Monte Carlo tersebut

ditampilkan dalam tiga skenario waktu berjangka. Skenario yang

pertama mengasumsikan dengan jangka waktu 30 tahun,

Page 6: Penentuan Potensi Cadangan Ölfus

skenario yang kedua mengasumsikan dengan jangka waktu 50

tahun, dan yang ketiga dengan jangka 100 tahun. Distribusi

probabilitas dari perhitungan tersebut diplot dalam grafik sebagai

berikut.

Page 7: Penentuan Potensi Cadangan Ölfus
Page 8: Penentuan Potensi Cadangan Ölfus

Hasil dari perkiraan kapasitas potensi cadangan reservoir

menggunakan simulasi Monte Carlo dengan jangka waktu

tertentu dalam Thermal power (MW), dengan menggunakan

selang kepercayaan 90% untuk kapasitas thermal adalah sebagai

berikut.

Hasil perhitungan kapasitas reservoir disesuaikan dengan sleang

kepercayaan 90% untuk setiap skenario jangka waktu. Untuk itu,

kapasitaas maksimum dari reservoir berkisar antara 98 sampai

dengan 1200 MW, dengan memperhitungkan tingkat

ketidakpastian dari hasil metoda volumetric dalam setiap jangka

waktu yang digunakan. Nilai kisaran ini merefleksikan tingkat

ketidakpastian dari parameter yang digunakan dalam

perhitungan model.

Persamaan yang digunakan dalam menentukan perkiraan

thermal power yang dapat diambil dari reservoir adalah seperti

berikut.

Page 9: Penentuan Potensi Cadangan Ölfus

Dan persamaan laju produksi sebagai berikut.

: perkiraan thermal power yang diambil

: laju produksi rata-rata

: specific heat dari air

: temperature fluida rata-rata

: temperature referensi

Hal yang perlu diingat yaitu, dalam penentuan volumetric

tidak memperhitungkan efek dari permeabilitas dan recharge.

Dan dalam menggunakan metode ini respon dari geothermal

system juga diabaikan. Hal ini memerlukan penerapan metode

dynamic modelling, seperti lumped-parameter modelling.