PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    1/18

    PEMERIKSAAN LABORATORIUM

    ANALISA GAS DARAH

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    2/18

    Beberapa hal yang harus diperhatikan :

    Klien diusahakan dalam keadaan tenang denganposisi berbaring (takut / gelisah akanmenyebabkan hiperventilasi)

    Pengambilan darah pada pasien yang sedangmendapat terapi oksigen dilakukan minimal 20menitsetelah pemberian oksigen dan cantumkankadar oksigen yang diberikan

    Waspadai adanya perdarahan dan hematomaakibat pengambilan darah terutama pada pasien

    yang sedang mendapat terapi antikoagulan Suhu tubuh pasien dan waktu pengambilan darah

    harus dicantumkan dalam formulir pemeriksaan

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    3/18

    PROSES PENGAMBILAN DARAH

    Bahan yang diperlukan untuk pemeriksaan

    analisa gas darah adalah darah arteri

    Tempat pengambilan darah :

    Arteri radialis

    Arteri brachialis

    Pembuluh darah kapiler

    Pembuluh darah vena (kubiti) : hanya untuk nilai

    pH,PCO2, elektrolit

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    4/18

    Antikoagulan : Antikoagulan yang umum digunakan adalah heparin

    0,2 mL (1000IU/mL) dapat mencegah beku 5 mL darah

    Penggunaan heparin cair memiliki potensi kesalahanpada hasil pemeriksaan,selain karena terjadinyapengenceran bahan,terdapat perbedaan

    pH,PaCO2,dan PaO2 antara darah dengan cairanheparin. Pengaruh ini dapat dihilangkan denganpenggunaan tabung vakum berisi heparin kering.

    Kemampuan heparin untuk mengikat kalsium ion,dapat menyebabkan kesalahan pada pengukuran

    kadar ion kalsiumrendah palsu Sebelum pengambilan darah arteri radialis,lakukan ujiAllenuntuk pemeriksaan system kolateral pembuluhdarah

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    5/18

    UJI ALLEN

    Tujuan uji adalah untuk menilai system

    kolateral arteri radialis

    Klien diminta untuk mengepalkan tangan

    dengan kencang

    Petugas dengan jari menekankedua arteri

    radialis dan ulnaris

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    6/18

    Klien diminta membuka dan mengepalkanbeberapa kali hingga jari-jari pucat,kemudian

    biarkan telapak tangan terbuka

    Petugas melepaskan tekanan jarinya dari

    arteri ulnaris,telapak tangan akan pulih

    warnanya dalam 15 detik bila darah dari arteriulnaris mengisi pembuluh kapiler tangan

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    7/18

    Bila terdapat gangguan kolateralisasi pada

    arteri ulnaris (uji Allen negative), arteri radialis

    tidak boleh digunakan untuk pengambilan

    darah arteri. Bila tidak terdapat kolateralisasi

    arteri radialis dan arteri ulnaris (uji Allen

    negative), arteri radialis tidak boleh digunakan

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    8/18

    Usahakan agar lengan dalam posisi abduksidengan telapak tangan menghadap keatas danpergelangan tangan ekstensi 30 agar jaringanlunak terfiksasi oleh ligament dan tulang. Bilaperlu bagian bawah pergelangan dapat diganjaldengan bantal kecil.

    Jari pemeriksa diletakkan di atas arteri radialis(proksimal dari lipatan kulit pergelangan tangan)

    untuk meraba denyut nadi agar dapatmemperkirakan letak dan kedalaman pembuluhdarah

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    9/18

    Setelah melakukan tindakan

    asepsis/antisepsis, jarum 5-10 mm ditusukkan

    pada daerah distal dari jari pemeriksa yang

    menekan arteri. Jarum ditusukkan

    membentuk sudut 30 dengan permukaan

    lengan dengan posisi lubang jarum (bevel)

    menghadap ke atas

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    10/18

    Jarum yang masuk ke dalam arteri akanmenyebabkan torak spuit terdorong oleh tekanandarah.

    Pada penderita hipotensi, torak spuit dapatditarik perlahan (jangan terlalu cepat karena akanmenghisap udara).

    Setelah jumlah darah yang diperlukan terpenuhi(minimal 1 cc), cabut jarum dengan cepat dan

    ditempat tusukan jarum lakukan penekanandengan jari selama 5 menit untuk mencegahkeluarnya darah dari pembuluh arteri.

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    11/18

    Pengambilan darah arteri brakhialis

    Arteri brakhialis letaknya lebih dalam dari

    arteri radialis, yaitu di fossa antekubiti

    Perhatikan letak saraf, jangan mencederai

    nervus medianus yang letaknya berdampingan

    dengan arteri brakhialis

    Lengan pasien dalam posisi ekstensi maksimal

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    12/18

    Raba denyut arteri brakhialis

    Lakukan tindakan asepsis/antisepsis

    Tusukkan jarum dengan sudut 45 dan lubang

    jarum menghadap ke atas, 5-10 mm distal dari

    jari pemeriksa yang menekan pembuluhdarah.

    Setelah pengambilan, tekan daerah tusukkan

    selama 5 menit atau lebih hingga perdarahanberhenti

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    13/18

    PENGIRIMAN BAHAN

    Bahan dikirim di dalam termos berisi air es

    dan es batu

    Spuit dibungkus plastik agar air tidak masuk ke

    dalam spuit

    Keadaan dingin (4)bertujuan memperkecil

    terjadinya perubahan biokimiawi (proses

    metabolism akan meningkatkan CO2)

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    14/18

    PENGUKURAN CVP DENGAN MANOMETER

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    15/18

    PERSIAPAN

    Kaji kebutuhan pengukuran CVP

    Informasikan pada klien tentang tujuandan prosedur yang akan dilakukan

    Cairan dan selang IV

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    16/18

    PELAKSANAAN

    Stopcock off ke manometer,isi selang dengan

    cairan infus

    Sambungkan selang manometer ke jalur vena

    central lalu alirkan

    Letakkan manometer air sejajar titik nol,yaitu

    ICS 4 linea midaxilaris

    Stopcock off ke arah pasien. Isi manometer

    dengan cairan infus sampai dengan 25 cm

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    17/18

    Stopcock ke infus sehingga cairan akan turunberfluktuasi sesuai dengan pernafasan

    Ukur CVP saat cairan berhenti (stabil).

    Perhatikan cara melihat ukuran CVP sejajarmata pada saat akhir ekspirasi

    Stopcock off ke manometer. Alirkan infus

    kembali ke vena central

  • 7/22/2019 PEMERIKSAAN LABORATORIUM AGD

    18/18