Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    1/19

    6

    BAB I

    PEMBAHASAN

    A. Macam-macam Dampak Pencemaran Lingkungan di Industri Semen

    Berdasarkan lingkungan yang mengalami pencemaran, secara garis besar pencemaran

    lingkungan dapat dikelompokkan menjadi pencemaran air, tanah, dan udara.

    a. Pencemaran Air

    Pencemaran air adalah suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air 

    seperti danau, sungai, lautan, dan air tanah akibat aktivitas manusia.

    Di dalam tata kehidupan manusia, air banyak memegang peranan penting antara

    lain untuk minum, memasak, mencuci dan mandi. Pencemaran air di industri semen

     berdampak pada kualitas air bertambah buruk akibat limbah cair dari pabrik dalam

     bentuk minyak dan sisa air dari kegiatan penambangan, yang menimbulkan lahan

    kritis yang mudah terkena erosi, yang akan mengakibatkan pendangkalan dasar 

    sungai, yang pada akhirnya akan menimbulkan masalah banjir pada musim hujan.

    b. Pencemaran Tanah

    Pencemaran tanah yaitu keadaan dimana bahan kimia buatan manusia masuk 

    dan mengubah lingkungan tanah alami. Pencemaran tanah ini berpengaruh kepada

    tumbuhan dikarenakan semen mengandung senyawa-senyawa: Trikalium ilikat !"

    #a$. i$%&, Dikalium silika !% #a$. i$%&, Trikalium aluminat !" #a$.'l%$"&, Tetra

    kalsium !( #a$&, 'lumunium )erit !'l%$".*e%$"&, +apur bebas !#a$&, Batu tahu

    !#a#$(#"& yang menyebabkan tumbuhan tidak tumbuh dengan subur.

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    2/19

    7

    c. Pencemaran dara

    Pencemaran udara adalah kehadiran satu atau lebih substansi )isik, kimia atau

     biologi di atmos)er dalam jumlah yang banyak dapat membahayakan kesehatan

    manusia, hewan, dan tumbuhan serta mengganggu estetika dan kenyamanan. imbah

    yang terbesar dari industri semen atau pabrik semen adalah debu dan partikel, yang

    termasuk limbah gas dan limbah B".

    dara adalah media pencemar untuk limbah gas. imbah gas atau asap yang

    diproduksi pabrik keluar bersamaan dengan udara. ecara alamiah udara mengandung

    unsur-unsur : $%, %, $%,#$%, /% dan 0ain-lain. Penambahan gas ke dalam udara

    melampaui kandungan alami akibat kegiatan manusia akan menurunkan kualitas

    udara. 1at-2at yang mempengaruhi Pencemaran dara : #$ !+arbon 3onoksida&,

     itrogen Dioksida !$%&, ul)ur $ksida !$4&, $2on !$"&, /idrokarbon !/#&,

    +hlorin !#l%&, Partikulat Debu danTimah

    d. Pencemaran Suara

    Pencemaran suara adalah keadaan dimana masuknya suara yang masuk 

    terlalu banyak sehingga mengganggu kenyamanan lingkungan manusia.

    Pencemaran udara yang ditimbulkan dari 'ktivitas Pabrik emen adalah dampak 

    tingkat kebisingan serta getaran mekanik dari rangkaian proses poduksi semen.

    Paparan dan dampak dari industri semen ini bila melampaui nilai ambang batas yang

    ditentukan oleh 3/ !+ementerian ingkungan /idup& dan +ep.Bapedal, akan

    membawa dampak potensial bagi kesehatan, baik pekerja dan masyarakat.

    B. !at "ang Terkandung da#am Semen

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    3/19

    8

    emen merupakan bahan pengikat hidrolis berupa bubuk halusyang dihasilkan

    dengan cara menghaluskan klinker !bahan initerutama terdiri dari silikat-silikat

    kalsium yang bersi)at hidrolis&,dengan batu gips sebagai bahan tambahan.

    Bahan Baku emen dan enyawa-enyawa emen:

    Batu kapur !#a$&, Pasir silika !i$%&, Tanah iat !'l%$"&, Bijih Besi !*e%$"&,

    3agnesia !3g$&, ul)ur !$"&, oda atau Potash !a%$ 5 +%$&, Trikalium ilikat

    !" #a$. i$%&, Dikalium silikat !% #a$. i$%&, Trikalium aluminat !" #a$.'l%$"&,

    Tetra kalsium !( #a$&, 'lumunium )erit !'l%$".*e%$"&, +apur bebas !#a$&, Batu

    tahu !#a#$(#"&.

    6. Batu kapur adalah sebuah batuan sedimen terdiri dari mineral calcite !kalsium

    carbonate&. umber utama dari calcite ini adalah organisme laut. $rganisme

    ini mengeluarkan shell yang keluar ke air dan terdeposit di lantai samudra

    sebagai pelagic oo2e.

    7ambar ". ".6 Batu +apur 

    %. Pasir ilika merupakan jenis mineral pasir yang terdiri atas komponen kristal-

    kristal silika !i$%& yang didalamnya terkandung senyawa pengotor yang

    terbawa selama proses endapan yang merupakan proses dari pelapukan batuanyang mengandung mineral inti, seperti )eldspar. /asil pelapukan kemudian

    tercuci dan terbawa oleh air atau angin yang terendapkan di sisi sungai, laut

    ataupun danau.

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    4/19

    9

    7ambar ".".% Pasir ilika

    ". Tanah liat !clay& merupakan bahan plastis yang dapat berubah menjadi keras

    dan tahan terhadap air setelah mengalami proses pengeringan dan

     pembakaran.

    7ambar "."." Tanah liat

    (. Bijih besi terdiri atas oksigen dan  atom  besi yang berikatan bersama dalam

    molekul.  Besi sendiri biasanya didapatkan dalam bentuk magnetit  !*e"$(&,

    hematit  !*e%$"&, goethit, limonit  atau siderit. Bijih besi biasanya kaya akan

     besi oksida dan beragam dalam hal warna, dari kelabu tua, kuning muda, ungu

    tua, hingga merah aat ini, cadangan biji besi nampak banyak, namun seiring

    dengan bertambahnya penggunaan besi secara eksponensial berkelanjutan,

    cadangan ini mulai berkurang, karena jumlahnya tetap. ebagai contoh, ester 

    http://id.wikipedia.org/wiki/Oksigenhttp://id.wikipedia.org/wiki/Atomhttp://id.wikipedia.org/wiki/Besihttp://id.wikipedia.org/wiki/Molekulhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Magnetit&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Hematithttp://id.wikipedia.org/wiki/Goethithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Limonit&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Siderit&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Besi_oksidahttp://id.wikipedia.org/wiki/Warnahttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Lester_Brown&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Oksigenhttp://id.wikipedia.org/wiki/Atomhttp://id.wikipedia.org/wiki/Besihttp://id.wikipedia.org/wiki/Molekulhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Magnetit&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Hematithttp://id.wikipedia.org/wiki/Goethithttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Limonit&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Siderit&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Besi_oksidahttp://id.wikipedia.org/wiki/Warnahttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Lester_Brown&action=edit&redlink=1

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    5/19

    10

    Brown dari 8orldwatch 9nstitute telah memperkirakan bahwa bijih besi bisa

    habis dalam waktu ( tahun berdasarkan pada ekstrapolasi konservati) dari

    %; pertumbuhan per tahun.

    7ambar ".".( Bijih besi

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    6/19

    11

    7ambar ".".< 3agnesium

    $. Dampak dari Pencemaran Industri Semen

    %. Dampak terhadap &esehatan

    a. Iritasi pada ku#it, hal ini dapat terjadi akibat si)at semen yang abrasive

    kontak dengan kulit. Prosesnya pun bisa secara langsung maupun tidak 

    langsung !terlindung maupun oleh keringat&.

    b. A#ergi, hal ini dapat terjadi bergantung pada tingkat kesensiti)an

    seseorang, alergi yang dapat timbul akibat debu semen diantaranya: bersin-

     bersin, susah berna)as bagi penderita asthma, gatal-gatal.

    c.  Iritasi pada mata, hal ini dapat terjadi tergantung pada banyaknya

     paparan debu, iritasi yang timbul mulai gangguan mata merah sampai cideramata serius.

    d.  'angguan perna(asan, hal-hal yang bisa menjadi )aktor penyebab

    diantaranya saat mengosongkan kantong semen sehingga debu semen

    terhirup. aat megaduk, menghaluskan atau memotong material campuran

    semen juga dapat melepaskan sejumlah debu semen. ntuk jangka pendek 

    dapat menimbulkan iritasi pada saluran perna)asan, sedangkan untuk jangka

     panjang dapat menyebabkan gangguan perna)asan.

    ). Dampak terhadap Lingkungan Hidup

    a. Lahan

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    7/19

    12

    Penurunan kualitas dari segi kesuburan tanah akibat penambangan tanah liat.

    Perubahan ini dari segi waktu akan meluas ke arah menurunnya kapasitas

     penampungan air yang pada akhirnya akan berpengaruh juga terhadap kuantitas air 

    sungai. edangkan dari segi ruang akan mempengaruhi keseimbangan atau

    keselarasan lingkungan setempat.

    b. Air

    +ualitas air bertambah buruk akibat limbah cair dari pabrik dalam bentuk 

    minyak dan sisa air dari kegiatan penambangan, yang menimbulkan lahan kritis yang

    mudah terkena erosi, yang akan mengakibatkan pendangkalan dasar sungai, yang

     pada akhirnya akan menimbulkan masalah banjir pada musim hujan.

    c. *#+ra dan *aunaBerkurangnya keanekaragaman )lora karena berubahnya pola vegetasi dan jenis endemic,

    dan pembentukkan kloro)il serta proses )otosintesis, edangkan berkurangnya

    keanekaragaman )auna !burung, hewan tanah dan hewan langka& disebabkan karena

     berubahnya habitat air dan habitat tanah tempat hidup hewan-hewan tersebut.

    elain debu, pabrik semen juga memicu kenaikan suhu udara. umber utama

     peningkatan suhu udara adalah akibat peningkatan kadar karbon dioksida !#$%&

    secara terus menerus pada atmos)er bumi, penyebabnya adalah meningkatnya laju

    aktivitas industri !termasuk industri semen&, dalam mengkonsumsi energi > terutama

     pembakaran bahan bakar )osil - serta adanya penebangan dan pembakaran hutan,

    serta penggunan bahan-bahan #*# !#hloro *luoro #arbon& sebagai pendingan dan

     pemantul panas pada industri perkantoran dan perumahan.

    uara yang ditimbulkan oleh mesin-mesin yang beroperasi dalam pabrik pun

    menimbulkan kebisingan. dara yang bising dan berlangsung dalam waktu yang

    relati) lama dapat mengakibatkan gangguan kesehatan seperti kerusakan sara) 

     pendengaran, tili, stress, sulit tidur dan ketegangan jiwa. +ebisingan diatas

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    8/19

    13

    D. pa"a untuk Mengurangi Dampak Negati( "ang Ditimbu#kan +#eh

    Pabrik Semen

    Dalam penjelasan atas ndang-ndang nomor %" tahun 6@@A tentang pengelolaan

    ingkungan /idup disebutkan bahwa arah pembangunan jangka panjang 9ndonesia

    adalah pembangunan ekonomi dengan bertumpukan pada pembangunan industri yang

    diantaranya menggunakan berbagai jenis bahan kimia dan 2at radioakti). /al yang

     perlu dilakukan untuk menanggulangi pencemaran yang diakibatkan oleh aktivitas

     pabrik semen yaitu adanya kesadran dari masyarakat itu sendiri dan upaya pemilik 

    industry serta pemerintah dalam mengatasi dampak akibat aktivitas industri semen.

    Dalam mengatasi limbah hasil industry, kita harus mengetahui jenis limbah yang akan

    kita tangani. ntuk limbah dari industry pabrik semen limbahnya berupa limbah gas.imbah seperti ini dapat ditanggulangi dengan cara diminimalisasi. 'rtinya pihak 

     perusahaan atau pabrik lebih memberlakukan bahan-bahan yang berpotensi

    menghasilkan limbah non ekonomis dengan meminimalisasi penggunaannya atau

    memberikan 2at yang mampu menetralisasi munculnya limbah yang melimpah ruah.

    elain itu, kesadaran manusia untuk menanggulangi limbah hasil industry sangat

     penting. Para pemilik serta pengolah industry adalah pihak pertama yang seharusnya

    memiliki kesadaran tersebut tanpa kesadaran dari mereka limbah hasil industri tidak 

    akan berkurang begitu saja. Berbagai tindakan dan upaya perlu dilakukan agar 

     pabrik-pabrik di egara kita bisa menghasilkan produk yang berkualitas tinggi tanpa

    menimbulkan limbah yang berbahaya bagi masyarakat serta lingkungan sekitar.

    Tetapi upaya pemerintah saat ini masih kurang, sehingga masih banyak pemilik 

    industry melakukan pembuangan limbah sewenang-wenang. $leh karena itu, pemilik 

    industry bisa dengan segera melakukan penaggulangan limbah dengan benar mulai

    dari sekarang.

    E. ndang-undang N+. ), Tahun % tentang Penge#+#aan

    Lingkungan Hidup

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    9/19

    14

    1. 6. ndang ndang o. %" Tahun 6@@A Tentang : Pengelolaan ingkungan

    /idup$leh : PC9DC CPB9+ 9D$C9'omor : %" T'/ 6@@A

    !%"6@@A&Tanggal : 6@ CPTC3BC 6@@A !0'+'T'&umber :

    6@@AEF T $."@@ DC7' '/3'T T/' G'7 3'/' C'

    PC9DC CPB9+ 9D$C9',3enimbang:a. bahwa lingkungan

    hidup 9ndonesia sebagai karunia dan rahmat Tuhan Gang 3aha Csa kepada

    rakyat dan bangsa 9ndonesia merupakan ruang bagi kehidupan dalam segala

    aspek dan matranya sesuai dengan 8awasan usantaraFb. bahwa dalam

    rangka mendayagunakan sumber daya alam untuk memajukan kesejahteraan

    umum seperti diamanatkan dalam ndang- ndang Dasar 6@(< dan untuk 

    mencapai kebahagiaan hidup berdasarkan Pancasila, perlu dilaksanakan pembangunan berkelanjutan yang berwawasan lingkungan hidup berdasarkan

    kebijaksanaan nasional yang terpadu dan menyeluruh dengan

    memperhitungkan kebutuhan generasi masa kini dan generasi masa depanFc.

     bahwa dipandang perlu melaksanakan pengelolaan lingkungan hidup untuk 

    melestarikan dan mengembangkan kemampuan lingkungan hidup yang serasi,

    selaras, dan seimbang guna menunjang terlaksananya pembangunan

     berkelanjutan yang berwawasan lingkungan hidupFd. bahwa penyelenggaraan

     pengelolaan lingkungan hidup dalam rangka pembangunan berkelanjutan

    yang berwawasan lingkungan hidup harus didasarkan pada norma hukum

    dengan memperhatikan tingkat kesadaran masyarakat dan perkembangan

    lingkungan global serta perangkat hukum internasional yang berkaitan dengan

    lingkungan hidupF bahwa kesadaran dan kehidupan masyarakat dalam

    kaitannya dengan pengelolaan lingkungan hidup telah berkembang demikian

    rupa sehingga pokok materi sebagaimana diatur dalam ndang-undang

     omor ( Tahun 6@E% tentang +etentuan-ketentuan Pokok Pengelolaan

    ingkungan /idup !embaran egara Tahun 6@E% omor 6%, Tambahan

    embaran egara omor "%6

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    10/19

    15

    ditetapkan ndang-undang tentang Pengelolaan ingkungan

    /idupF3engingat:Pasal < ayat !6&, Pasal %? ayat !6&, dan Pasal "" ayat !"&

    ndang-ndangDasar 6@(

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    11/19

    16

    . Daya dukung lingkungan hidup adalah kemampuan lingkungan hidup

    untuk mendukung perikehidupan manusia dan makhluk hidup lainF

    A. Pelestarian daya dukung lingkungan hidup adalah rangkaian upaya untuk 

    melindungi kemampuan lingkungan hidup terhadap tekanan perubahan

    danatau dampak negati) yang ditimbulkan oleh suatu kegiatan, agar tetap

    mampu mendukung perikehidupan manusia dan makhluk hidup lainF

    E. Daya tampung lingkungan hidup adalah kemampuan lingkungan hidup

    untuk menyerap 2at, energi, danatau komponen lain yang masuk atau

    dimasukkan ke dalamnyaF

    @. Pelestarian daya tampung lingkungan hidup adalah rangkaian upaya untuk 

    melindungi kemampuan lingkungan hidup untuk menyerap 2at, energi,

    danatau komponen lain yang dibuang ke dalamnyaF

    6?. umber daya adalah unsur lingkungan hidup yang terdiri atas sumber daya

    manusia, sumber daya alam, baik hayati maupun nonhayati, dan sumber 

    daya buatanF

    66. Baku mutu lingkungan hidup adalah ukuran batas atau kadar makhluk hidup, 2at, energi, atau komponen yang ada atau harus ada danatau unsur 

     pencemar yang ditenggang keberadaannya dalam suatu sumber daya

    tertentu sebagai unsur lingkungan hidupF

    6%. Pencemaran lingkungan hidup adalah masuknya atau dimasukkannya

    makhluk hidup, 2at, energi, danatau komponen lain ke dalam lingkungan

    hidup oleh kegiatan manusia sehingga kualitasnya turun sampai ke tingkat

    tertentu yang menyebabkan lingkungan hidup tidak dapat ber)ungsi sesuaidengan peruntukannyaF

    6". +riteria baku kerusakan lingkungan hidup adalah ukuran batas perubahan

    si)at )isik danatau hayati lingkungan hidup yang dapat ditenggangF

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    12/19

    17

    6(. Perusakan lingkungan hidup adalah tindakan yang menimbulkan

     perubahan langsung atau tidak langsung terhadap si)at )isik danatau

    hayatinya yang mengakibatkan lingkungan hidup tidak ber)ungsi lagi

    dalam menunjang pembangunan berkelanjutanF

    6

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    13/19

    18

    %6. 'nalisis mengenai dampak lingkungan hidup adalah kajian mengenai

    dampak besar dan penting suatu usaha danatau kegiatan yang

    direncanakan pada lingkungan hidup yang diperlukan bagi proses

     pengambilan keputusan tentang penyelenggaraan usaha danatau kegiatanF

    %%. $rganisasi lingkungan hidup adalah kelompok orang yang terbentuk atas

    kehendak dan keinginan sendiri di tengah masyarakat yang tujuan dan

    kegiatannya di bidang lingkungan hidupF

    %". 'udit lingkungan hidup adalah suatu proses evaluasi yang dilakukan oleh

     penanggung jawab usaha danatau kegiatan untuk menilai tingkat ketaatan

    terhadap persyaratan hukum yang berlaku danatau kebijaksanaan dan

    standar yang ditetapkan oleh penanggung jawab usaha danatau kegiatan

    yang bersangkutanF

    %(. $rang adalah orang perseorangan, danatau kelompok orang, danatau

     badan hukumF

    %

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    14/19

    19

    a. tercapainya keselarasan, keserasian, dan keseimbangan antara manusia dan

    lingkungan hidupF

     b. terwujudnya manusia 9ndonesia sebagai insan lingkungan hidup yang

    memiliki sikap dan tindak melindungi dan membina lingkungan hidupF

    c. terjaminnya kepentingan generasi masa kini dan generasi masa depanF

    d. tercapainya kelestarian )ungsi lingkungan hidupF

    e. terkendalinya peman)aatan sumber daya secara bijaksanaF

    ). terlindunginya egara +esatuan epublik 9ndonesia terhadap dampak usaha

    danatau kegiatan di luar wilayah negara yang menyebabkan pencemaran

    danatau perusakan lingkungan hidup.

    B'B 999 /'+, +C8'09B', D' PC' 3'G''+'T Pasal < ayat :

    1. etiap orang mempunyai hak yang sama atas lingkungan hidup yang baik 

    dan sehat.

    2. etiap orang mempunyai hak atas in)ormasi lingkungan hidup yang

     berkaitan dengan peran dalam pengelolaan lingkungan hidup.

    etiap orang mempunyai hak untuk berperan dalam rangka pengelolaan

    lingkungan hidup sesuai dengan peraturan perundang- undangan yang

     berlaku.

    Pasal ayat :

    1. etiap orang berkewajiban memelihara kelestarian )ungsi lingkungan

    hidup serta mencegah dan menanggulangi pencemaran dan perusakan.

    %. etiap orang yang melakukan usaha danatau kegiatan berkewajiban

    memberikan in)ormasi yang benar dan akurat mengenai pengelolaan

    lingkungan hidup.

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    15/19

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    16/19

    21

    mempunyai dampak sosialF e. mengembangkan pendanaan bagi

    upaya pelestarian )ungsi lingkungan hidup sesuai peraturan

     perundang-undangan yang berlaku.

    3. +etentuan sebagaimana dimaksud pada ayat !%& diatur lebih lanjut

    dengan Peraturan Pemerintah. Pasal @!6& Pemerintah menetapkan

    kebijaksanaan nasional tentang pengelolaan lingkungan hidup dan

     penataan ruang dengan tetap memperhatikan nilai-nilai agama, adat

    istiadat, dan nilai-nilai yang hidup dalam masyarakat.!%&

    Pengelolaan lingkungan hidup, dilaksanakan secara terpadu oleh

    instansi pemerintah sesuai dengan bidang tugas dan tanggung jawab

    masing-masing, masyarakat, serta pelaku pembangunan lain dengan

    memperhatikan keterpaduan perencanaan dan pelaksanaan

    kebijaksanaan nasional pengelolaan lingkungan hidup.!"&

    Pengelolaan lingkungan hidup wajib dilakukan secara terpadu

    dengan penataan ruang, perlindungan sumber daya alam non hayati,

     perlindungan sumber daya buatan, konservasi sumber daya alam

    hayati dan ekosistemnya, cagar budaya, keanekaragaman hayati dan

     perubahan iklim.

    (. +eterpaduan perencanaan dan pelaksanaan kebijaksanaan nasional

     pengelolaan lingkungan hidup, sebagaimana dimaksud pada ayat

    !%&, dikoordinasi oleh 3enteri. Pasal 6?Dalam rangka pengelolaan

    lingkungan hidup Pemerintah berkewajiban:!6& mewujudkan,

    menumbuhkan, mengembangkan dan meningkatkan kesadaran dan

    tanggung jawab para pengambil keputusan dalam pengelolaan

    lingkungan hidupF!%& mewujudkan, menumbuhkan,

    mengembangkan dan meningkatkan kesadaran akan hak dan

    tanggung jawab masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidupF

    !"& mewujudkan, menumbuhkan, mengembangkan dan

    meningkatkan kemitraan antara masyarakat, dunia usaha dan

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    17/19

    22

    Pemerintah dalam upaya pelestarian daya dukung dan daya

    tampung lingkungan hidupF!(& mengembangkan dan menerapkan

    kebijaksanaan nasional pengelolaan lingkungan hidup yang

    menjamin terpeliharanya daya dukung dan daya tampung

    lingkungan hidupF!

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    18/19

    23

    sebagaimana dimaksud pada ayat !6& ditetapkan dengan Peraturan

    Pemerintah.

    B'B I PCCT'9' *79 97+7' /9DP Pasal 6( ayat :

    1. ntuk menjamin pelestarian )ungsi lingkungan hidup, setiap usaha

    danatau kegiatan dilarang melanggar baku mutu dan kriteria baku

    kerusakan lingkungan hidup.

    2. +etentuan mengenai baku mutu lingkungan hidup, pencegahan dan

     penanggulangan pencemaran serta pemulihan daya tampungnya

    diatur dengan Peraturan Pemerintah.

    ". +etentuan mengenai kriteria baku kerusakan lingkungan hidup,

     pencegahan dan penanggulangan kerusakan serta pemulihan daya

    dukungnya diatur dengan Peraturan Pemerintah. Pasal 6

    rencana usaha danatau kegiatan yang kemungkinan dapat

    menimbulkan dampak besar dan penting terhadap lingkungan

    hidup, wajib memiliki analisis mengenai dampak lingkungan

    hidup.!%& +etentuan tentang rencana usaha danatau kegiatan yang

    menimbulkan dampak besar dan penting terhadap lingkungan

    hidup, sebagaimana dimaksud pada ayat !6&, serta tata cara

     penyusunan dan penilaian analisis mengenai dampak lingkungan

    hidup ditetapkan dengan Peraturan Pemerintah. Pasal 6!6& etiap

     penanggung jawab usaha danatau kegiatan wajib melakukan

     pengelolaan limbah hasil usaha danatau kegiatan.!%&

    Penanggungjawab usaha danatau kegiatan sebagaimana dimaksud

     pada ayat !6& dapat menyerahkan pengelolaan limbah tersebutkepada pihak lain.!"& +etentuan pelaksanaan pasal ini diatur lebih

    lanjut dengan Peraturan Pemerintah. Pasal 6A!6& etiap

     penanggung jawab usaha danatau kegiatan wajib melakukan

     pengelolaan bahan berbahaya dan beracun.!%& Pengelolaan bahan

  • 8/18/2019 Makalah Fix Hukum Victimologi Nadhin

    19/19

    24

     berbahaya dan beracun meliputi: menghasilkan, mengangkut,

    mengedarkan, menyimpan, menggunakan danatau membuang.!"&

    +etentuan mengenai pengelolaan bahan berbahaya dan beracun

    diatur lebih lanjut dengan Peraturan Pemerintah.