5
7.2.1 Secara Manual (Perhitungan Empiris) Dari perhitungan secara manual pada bab sebelumnya didapat momen kapasitas dari masing – masing penampang. 7.2.1.1 Penampang Beton Bertulang M u = 569838704 Nmm Data: b = 450 mm h = 650 mm f c = 30 MPa f y = 390 MPa tulangan: lentur = atas 10D 22 bawah 7D 22 geser = 2 Ø12 mm φM n = 619550948,2 Nmm 7.2.1.2 Penampang Baja M u = 453447662 Nmm Data: WF 500×200×10×16 F y = 250 MPa φM n = 4716000 kgcm = 471600000 Nm 7.2.1.3 Penampang SRC M u = 513108842 Nmm Data: b = 350 mm h = 550 mm f c = 30 MPa f y = 390 MPa tulangan: lentur = atas 5D 22, bawah 3D 22 geser = 2 Ø12 mm WF 350×175×7× 11 F y = 250 MPa φM n = 548615680,32 Nmm Direncanakan ulang ketiga penampang diatas dengan menggunakan gaya dalam momen yang sama yaitu sebesar = 400000000 Nmm. Dengan cara perhitungan seperti pada bab sebelumnya bisa dilihat hasil momen nominal dari penampang dengan gaya dalam yang sama. Beton bertulang: b = 450 mm h = 650 mm f c = 30 MPa f y = 390 MPa tulangan: lentur = atas 7D 22 bawah 4D 22 geser = 2 Ø12 mm φM n = 409159199 Nmm Baja profil: WF 500×200×9×14 (As = 101,3 cm 2 ) F y = 250 MPa φM n = 413100000 Nmm SRC: b = 350 mm h = 550 mm f c = 30 MPa f y = 390 MPa tulangan: lentur = atas 3D 22, bawah 2D 22 geser = 2 Ø12 mm WF 350×175×7× 11 (As = 63,14 cm 2 ) F y = 250 MPa φM n = 416754533 Nmm dari perhitungan diatas dapat disimpulkan: 1. Luas beton pada penampang beton bertulang dapat dikurangi 35% pada penampang SRC dalam menahan gaya dalam berupa momen yang sama. 2. Luas baja dalam menahan lentur pada penampang baja dapat dikurangi 18,9% pada penampang SRC dalam menahan gaya dalam berupa momen yang sama. 3. Penampang SRC mempunyai momen kapasitas yang lebih besar jika dibandingkan dengan penampang beton bertulang dan penampang baja dalam menahan gaya dalam berupa momen yang sama. 7.2.2 Menggunakan Software Bantuan (XTRACT) 7.2.2.1 Penampang Beton Bertulang Gambar 7.1 Model penampang beton pada XTRACT

M = 413100000 Nmm M = 569838704 Nmm = 619550948,2 Nmm … · Nmm dan curvature ductility sebesar 27,63 untuk ... gempa dan beban massa gravitasi pada ... SNI 03-1726-2002 Tentang

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: M = 413100000 Nmm M = 569838704 Nmm = 619550948,2 Nmm … · Nmm dan curvature ductility sebesar 27,63 untuk ... gempa dan beban massa gravitasi pada ... SNI 03-1726-2002 Tentang

7.2.1 Secara Manual (Perhitungan Empiris) Dari perhitungan secara manual pada bab

sebelumnya didapat momen kapasitas dari masing – masing penampang.

7.2.1.1 Penampang Beton Bertulang Mu = 569838704 Nmm

Data: b = 450 mm h = 650 mm fc = 30 MPa

fy = 390 MPa tulangan: lentur = atas 10D 22 bawah 7D 22

geser = 2 Ø12 mm φMn = 619550948,2 Nmm

7.2.1.2 Penampang Baja Mu = 453447662 Nmm

Data: WF 500×200×10×16 Fy = 250 MPa φMn = 4716000 kgcm

= 471600000 Nm 7.2.1.3 Penampang SRC Mu = 513108842 Nmm

Data: b = 350 mm h = 550 mm fc = 30 MPa

fy = 390 MPa tulangan: lentur = atas 5D 22, bawah 3D 22

geser = 2 Ø12 mm WF 350×175×7× 11

Fy = 250 MPa φMn = 548615680,32 Nmm

Direncanakan ulang ketiga penampang diatas dengan menggunakan gaya dalam momen yang sama yaitu sebesar = 400000000 Nmm. Dengan cara perhitungan seperti pada bab sebelumnya bisa dilihat hasil momen nominal dari penampang dengan gaya dalam yang sama.

Beton bertulang: b = 450 mm

h = 650 mm fc = 30 MPa

fy = 390 MPa tulangan: lentur = atas 7D 22 bawah 4D 22

geser = 2 Ø12 mm φMn = 409159199 Nmm

Baja profil: WF 500×200×9×14 (As = 101,3 cm2) Fy = 250 MPa

φMn = 413100000 Nmm SRC: b = 350 mm

h = 550 mm fc = 30 MPa fy = 390 MPa

tulangan: lentur = atas 3D 22, bawah 2D 22

geser = 2 Ø12 mm WF 350×175×7× 11 (As = 63,14

cm2) Fy = 250 MPa φMn = 416754533 Nmm

dari perhitungan diatas dapat disimpulkan: 1. Luas beton pada penampang beton

bertulang dapat dikurangi 35% pada penampang SRC dalam menahan gaya dalam berupa momen yang sama.

2. Luas baja dalam menahan lentur pada penampang baja dapat dikurangi 18,9% pada penampang SRC dalam menahan gaya dalam berupa momen yang sama.

3. Penampang SRC mempunyai momen kapasitas yang lebih besar jika dibandingkan dengan penampang beton bertulang dan penampang baja dalam menahan gaya dalam berupa momen yang sama.

7.2.2 Menggunakan Software Bantuan (XTRACT) 7.2.2.1 Penampang Beton Bertulang

Gambar 7.1 Model penampang beton pada

XTRACT

Page 2: M = 413100000 Nmm M = 569838704 Nmm = 619550948,2 Nmm … · Nmm dan curvature ductility sebesar 27,63 untuk ... gempa dan beban massa gravitasi pada ... SNI 03-1726-2002 Tentang

Dari hasil analisa dengan menggunakan XTRACT didapatkan bahwa momen ultimate dari penampang beton adalah sebesar Mn = 533,7×106 Nmm dan curvature ductility sebesar 27,63 untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada Gambar 7.2.

Gambar 7.2 Hasil analisa XTRACT penampang

beton

7.2.2.2 Penampang Baja

Gambar 7.3 Model penampang baja pada

XTRACT

Dari hasil analisa dengan menggunakan XTRACT didapatkan bahwa momen ultimate dari penampang baja adalah sebesar Mn = 584,8×106

Nmm dan cuvature ductility sebesar 55,87 untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada Gambar 7.4.

Gambar 7.4 Hasil analisa XTRACT penampang

baja 7.2.2.3 Penampang SRC

Gambar 7.5 Model penampang SRC pada

XTRACT

Dari hasil analisa dengan menggunakan XTRACT didapatkan bahwa momen ultimate dari penampang SRC adalah sebesar Mn = 591,7×106 Nmm dan curvature ductility sebesar 29,11 untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada Gambar 7.6.

Page 3: M = 413100000 Nmm M = 569838704 Nmm = 619550948,2 Nmm … · Nmm dan curvature ductility sebesar 27,63 untuk ... gempa dan beban massa gravitasi pada ... SNI 03-1726-2002 Tentang

Gambar 7.6 Hasil analisa XTRACT penampang

SRC 7.2.3 Perbandingan Momen VS Curvature Penampang - Penampang

0

100000

200000

300000

400000

500000

600000

700000

0 0.05 0.1 0.15 0.2 0.25 0.3 0.35

Mo

me

n X

-X (

Nm

)

Curvature X-X (1/m)

Baja Profil

SRC

Beton Bertulang

Gambar 7.7 Perbandingan M x-x VS Curvature x-x penampang beton, baja dan SRC

7. Dari Grafik 7.1 diatas dapat dilihat bahwa

penampang SRC mempunyai momen kapasitas lebih tinggi daripada penampang baja dan penampang beton bertulang.

8. Pada penampang beton bertulang terlihat memiliki titik momen leleh pertama yang paling tinggi jika dibandingkan dengan penampang baja dan SRC.

9. Penampang baja memiliki daktailitas yang lebih besar dibandingkan dengan penampang beton maupun SRC

7.2 Perilaku penampang balok SRC Penampang pada tumpuan

Data: b = 350 mm h = 550 mm fc = 30 MPa

fy = 390 MPa tulangan: lentur = atas 5D 22, bawah 3D 22

geser = 2 Ø12 mm WF 350×175×7× 11

Fy = 250 MPa φMn = 548615680,32 Nmm

Gambar 7.8 Penampang sebelum diberi beban

Gambar 7.9 Penampang pada saat diberi beban

dan mulai mengalami tekanan pada bagian bawah

Page 4: M = 413100000 Nmm M = 569838704 Nmm = 619550948,2 Nmm … · Nmm dan curvature ductility sebesar 27,63 untuk ... gempa dan beban massa gravitasi pada ... SNI 03-1726-2002 Tentang

Gambar 7.10 Penampang baja pada sayap atas

mulai leleh akibat tertarik.

Gambar 7.11 Penampang baja profil pada

sebagian badan dan tulangan atas mulai leleh akibat tertarik.

Gambar 7.12 Hampir semua penampang baja pada

bagian badan mengalami leleh dan tulangan bawah mulai leleh akibat tertekan.

Gambar 7.13 Penampang baja pada sayap bawah

mulai leleh akibat tertekan dan penampang bagian bawah mulai rontok

Gambar 7.14 Penampang baja pada sayap bawah

leleh akibat tertekan dan penampang bagian bawah sudah lepas

Gambar 7.15 Penampang baja pada sayap atas dan

sebagaian badan mengalami strain hardening

Page 5: M = 413100000 Nmm M = 569838704 Nmm = 619550948,2 Nmm … · Nmm dan curvature ductility sebesar 27,63 untuk ... gempa dan beban massa gravitasi pada ... SNI 03-1726-2002 Tentang

Gambar 7.16 Penampang baja hampir semua

mengalami leleh dan setengah penampang baja mengalami strain hardening

BAB VIII

KESIMPULAN DAN SARAN 8.1 Kesimpulan 8.1.1 Perbandingan Penampang

1) Penampang SRC memiliki momen kapasitas yang lebih besar jika dibandingkan dengan penampang baja dan beton.

2) Penampang baja lebih daktail karena memiliki curvature yang lebih besar jika dibandingkan dengan penampang baja maupun penampang SRC.

3) Penampang beton memiliki titik momen leleh pertama yang paling tinggi jika dibandingkan dengan penampang baja dan SRC.

8.1.2 Studi Perilaku Dari studi perilaku menggunakan bantuan

software XTRACT penampang SRC pada bagian bawah mulai mengalami spalling (pengelupasan) beton bersamaan dengan semua penampang baja mengalami leleh tetapi belum mengalami strain hardening.

8.2 Saran

1) Disarankan pereduksian beban massa gempa dan beban massa gravitasi pada perencanaan gempa direncanakan sesuai dengan peraturan (PPIUG Tabel 13.1).

2) Fitur yang terbatas pada software XTRACT mengakibatkan terbatasnya dalam melihat perilaku secara keseluruhan maka disarankan

menggunakan software yang memiliki fitur lebih lengkap.

Daftar Pustaka Chen, C. C. And Cheng, C. L., 2003. “ Flexural

Analysis and Design Methods for SRC Beam Sections with Complete Composite Action,” Structural Engineering, Department Of Construction Engineering, National Taiwan University of Science and Technology, Taipei, Taiwan, R.O.C.

Mander, J. B., dan Priestley, M.J.N., 1988,

“Observed Stress-Strain Behavior of Confined Concerete,” Journal of Structural Engineering, ASCE, Vol. 114, No. 8, pp. 1827-1849.

XTRACT, 2002, XTRACT v.2.6.0 Release Note,

Imbsen Software Systems, Sacramento, CA, USA.

American Institute of Steel Construction – Load

and Resistance Factor Design (AISC-LRFD), 2005.

CPA, 2004, Design Specification for Steel

Reinforced Concrete Structures, Constructions and Planning Agency, Ministry of Interior, Teipei, Taiwan, R.O.C.

Rahmat Purwono, 2006, Perencanaan Struktur

Beton Bertulang Tahan Gempa SNI 03-1726-2002 Tentang Tata Cara

Perencanaan Ketahanan Gempa Untuk Bangunan Gedung.

SNI 03-1729-2002 tentang Tata Cara Perencanaan

Perhitungan Struktur Baja Untuk Bangunan Gedung.

SNI 03-2847-2002 tentang Tata Cara Perencanaan

Perhitungan Struktur Beton Untuk Bangunan Gedung.

Peraturan Pembebanan Indonesia Untuk Gedung (PPIUG) 1983.