LP Pneumothorax FIX.doc

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/17/2019 LP Pneumothorax FIX.doc

    1/13

    BAB I

    TINJAUAN TEORI

    A. Defenisi

    Pneumothoraks adalah pengumpulan udara dalam ruang potensial

    antara pleural visceral dan parietal.

    Pneumothoraks terjadi bila udara masuk kedalam rongga pleura,

    akibatnya jaringan paru terdesak seperti halnya rongga pleura kemasukan

    cairan. Lebih tepat kalau dikatakan paru kolaps (jaringan paru elastis).

    Pneumothoraks adalah udara atau gas dalam kavum pleura yang

    memisahkan pleura viseralis dan pleura parietalis sehingga jaringan paru

    tertekan. Pneumothorak dapat terjadi sekunder akibat asma, bronchitis kronis,

    emfisema. Pneumothoraks adalah kolapsnya sebagian atau seluruh paru yang

    terjadi sewaktu udara atau gas lain masuk ke ruang pleura yang mengelilingi

     paru.

    Pneumothoraks merupakan keadaan emergensi yang disebabkan oleh

    akumulasi udara dalam rongga pleura, sebagai akibat dari proses penyakit

    atau cedera.

    Pneumothoraks adalah adanya udara dalam rongga pleura, dapat terjadi

    spontan atau karena trauma.

    Kolaps paruparu ! Pneumothorak adalah penimbunan udara atau gas

    dalam rongga pleura yang terletak diantara selaput yang melapisi paruparu

    dan rongga dada.

    Kolaps paruparu ! pneumothoraks adalah penimbunan udara atau gas

    didalam rongga pleura yang dapat mengakibatkan tekanan udara meningkat

  • 8/17/2019 LP Pneumothorax FIX.doc

    2/13

    dan menurunnya kapasitas vital paruparu sehingga akan menyebabkan

    kegagalan pernapasan.

    "ari definisi diatas dapat disimpulkan bahwa pneumothoraks adalah

     pengumpulan udara didalam rongga pleura yang mengakibatkan gagal napas

    yang dapat terjadi secara spontan atau karena trauma.

    B. Etiologi

    #asuknya udara ke dalam rongga dapat melalui luka pada dinding

    dada, atau meluasnya radang paruparu. Pada sapi bisa terjadi melalui

    diafragma, hal ini akibat tusukan benda tajam. $erdapat beberapa jenis

     pneumothora% yang dikelompokan berdasarkan penyebabnya &

    '. Pneumothoraks pontan

    $erjadi tanpa penyebab yang jelas. Pneumothora% spontan primer 

    terjadi jika pada penderita tidak ditemukan penykait paruparu.

    Pneumothoraks ini diduga disebabkan pecahnya kantong kecil berisi udara

  • 8/17/2019 LP Pneumothorax FIX.doc

    3/13

    di dalam paruparu yang disebut bleb atau bulla. Pneumothorak spontan

    sekunder merupakan komplikasi dari penyakit paruparu (misalnya

     penyakit paru obstruktif menahun, asma, fibrosis kistik, tuberkulosis,

     batuk rejan).

    . Pneumothoraks $raumatik 

    $erjadi akibat cedera traumatik pada dada. $raumanya bisa bersifat

    menembus (luka tusuk) atau tumpul (benturan pada kecelakaan).

    Pneumothoraks juga bisa merupakan komplikasi dari tindakan medis

    tertentu (misalnya torakosentesis). *ila akibat jatuh atau patah rusuk,

    sering akan kita temukan emfisema subkutan, karena pleura perietalnya

     juga mengalami kerusakan (robek).

    +. Ketegangan Pneumothoraks

    Pneumothoraks progresif menyebabkan kenaikan tekanan

    intrapleural ketingkat yang menjadi positif sepanjang siklus pernafasan

    dan menutup paruparu, pergeseran mediastinum, dan merusak vena

    kembali kejantung. ir terus masuk kedalam rongga pleura tetapi tidak 

    dapat keluar.

    -. Pneumothoraks atiogenik 

    "isebabkan oleh intervensi medis, termasuk jarum trausthoracic

    aspirasi, thoracentesis, penempatan kateter vena pusat, pentilasi mekanik 

    dan resusitasi cardiopulmonari.

    C. Patofisiologi

    #eningkatnya tekanan intra pleural sehingga akan menyebabkan

    kemampuan dilatasi alveoli menurun dan lamakelamaan mengakibatkan

    atelektasis (layuhnya paruparu). pabila luka pada dinding dada tertutup dan

  • 8/17/2019 LP Pneumothorax FIX.doc

    4/13

    klien masih mampu bertahan, udara yang berlebihan dapat diserap hingga

    tekanan udara di dalam rongga pleura akan kembali normal.

    Karena adanya luka terbuka atau oleh pecahnya dinding paruparu,

    kuman dapat terhisap dan berkoloni di dalam pleura hingga terjadi inspeksi

     pleuritis. /enis kuman penyebab radang yang terbanyak adalah 0

    nechrophorum, chorinebacterium pp, dan streptococcus spp. 1leh radang

    akan terbentuk e%udat yang bersifat pnukopurulent, purulent akan

    serosanguineus yang disertai pembentukan jonjotjonjot fibrin.

    Pada luka tembus dada, bunyi aliran udara terdengar pada area luka

    tembus. 2ang selanjutnya disebut 3sucking chest wound4 (luka dada

    menghisap). /ika tidak ditangani maka hipoksia mengakibatkan kehilangan

    kesadaran dan koma. elanjutnya pergeseran mediastinum ke arah

     berlawanan dari area cedera dapat menyebabkan penyumbatan aliran vena

    kaca superior dan inferior yang dapat mengurangi cardiac preload dan

    menurunkan cardiac output. /ika ini tidak ditangani, pneumothoraks makin

     berat dapat menyebabkan kematian dalam beberapa menit. *eberapa

     pneumothoraks spontan disebabkan pecahnya 3blebs4, semacam struktur 

    gelembung pada permukaan paru yang pecah menyebabkan udara masuk ke

    dalam kavum pleura.

  • 8/17/2019 LP Pneumothorax FIX.doc

    5/13

    D. Manifestasi Klinik 

    5ejala dan tandanya sangat bervariasi, tergantung kepada jumlah udara

    yang masuk ke dalam rongga pleura dan luasnya paruparu yang mengalami

    kolaps. 5ejalanya bisa berupa &

    '. 6yeri dada kejam yang timbul secara tibatiba dan semakin nyeri jika

     penderita menarik nafas dalam atau terbatuk.

    . esak nafas

    +. "ada terasa sempit

    -. #udah lelah

    7. "enyut jantung cepat

    8. 9arna kulit menjadi kebiruan akibat kekurangan oksigen.

  • 8/17/2019 LP Pneumothorax FIX.doc

    6/13

    5ejalagejala tersebut mungkin timbul pada saat istirahat akan tidur.

    5ejala lain yang mungkin ditemukan &

    '. :idung tampak kemerahan

    . ;emas, stress, tegang

    +. $ekanan darah rendah (hipotensi)

    E. Pemeriksaan Diagnostik

    '. Pemeriksaan fisik dengan bantuan sketoskop menunjukkan adanya

     penurunan suara

    . 5as darah arteri untuk mengkaji Pa1 dan Pa;1

    +. Pemeriksaan menyatakan darah ! cairan serosanguinosa

    8. Pemeriksaan darah vena untuk pemeriksaan darah lengkap dan elektrolit.

    :b & mungkin menurun, menunjukkan kehilangan darah

    ?. Pengkajian tingkat kesadaran dengan menggunakan pendekatan @PA

    B. Pulse 1%imeter & pertahankan saturasi C D E

    F. Penatalaksanaan

    '. ;hest wound!sucking chest woundLuka tembus perlu segera ditutup dengan pembalut darurat atau

     balutan tekan dibuat kedap udara dengan petroleum jelly atau plastik 

     bersih. Pembalut plastik yang steril merupan alat yang baik, namun plastik 

     pembalut kotak rokok (selofan) dapat juga digunakan. Pita selofan

    dibentuk segitiga salah satu ujungnya dibiarkan tebuka untuk 

    memungkinkan udara yang terhisap dapat dikeluarkan. :al ini untuk 

  • 8/17/2019 LP Pneumothorax FIX.doc

    7/13

    mencegah terjadinya tension pneumothoraks. ;elah kecil dibiarkan

    terbuka sebagai katup agar udara dapat keluar dan paruparu akan

    mengembang.

    . *last injury or tention

    /ika udara masuk kerongga pleura disebabkan oleh robekan jaringan

     paru, perlu penanganan segera. ebuah tusukan jarum halus dapat

    dilakukan untuk mengurangi tekanan agar paru dapat mengembang

    kembali.

    +. Penatalaksanaan 9" ( 9ater ealed "rainage )

    -. Perawatan Perhospital

    *eberapa paramedis mampu melakukan needle thoracosentesis

    untuk mengurangi tekanan intrapleura. /ika dikehendaki intubasi dapat

    segera dilakukan jika keadaan pasien makin memburuk. Perwatan medis

    lebih lanjut dan evaluasi sangat dianjurkan segera dilakukan. $ermasuk 

    dukungan ventilasi mekanik.

    7. Pendekatan melalui torakotomi anterior, torakomi poskerolateral dan

    skernotomi mediana, selanjutnya dilakukan diseksi bleb, bulektonomi,

    subtotal pleurektomi. Parietalis dan berasi pleura melalui @ideo ssisted

    $horacoscopic urgery (@$).

    . Kom!likasi

    '. $ension pneumathoraks dapat menyebabkan pembuluh darah kolaps,

    akibatnya pengisian jantung menurun sehingga tekanan darah menurun.

    Paru yang sehat juga dapat terkena dampaknya.

    . Pneumothoraks dapat menyebabkan hipoksia dan dispnea berat. Kematian

    menjadi akhir dari pneumothoraks jika tidak ditangani dengan cepat.

  • 8/17/2019 LP Pneumothorax FIX.doc

    8/13

    +. 5ambaran ancaman terhadap kehidupan pada pasien ekstrim yaitu

     pertimbangan tension pneumothoraks, nafas pendek, hypotensi,

    tachykardy, trachea berubah.

    "iagnose banding &

    a. cute myocardial infarction

     b.

  • 8/17/2019 LP Pneumothorax FIX.doc

    9/13

    BAB II

    KON#EP A#U"AN KEPERA$ATAN

    . Pengka%ian

    '. ktivitas ! stirahat

    5ejala & "ispnea dengan aktivitas ataupun istirahat

    . irkulasi

    $anda & $akikardia, frekuensi tak teratur!disritmia, irama jantung gallop.

     6adi apical berpindah, hipertensi, hipotensi.

    +. ntegritas

  • 8/17/2019 LP Pneumothorax FIX.doc

    10/13

    Kulit & pucat, sianosis, berkeringat, krepitasi subkutan, terapi P

  • 8/17/2019 LP Pneumothorax FIX.doc

    11/13

    c. wasi kesesuian pola napas

    G! & Kesulitan bernapas dengan ventilator dan!atau peningkatan tekanan

     jalan napas diduga memburuknya komplikasi.

    d. Kaji premitus

    G! & uara ataau taktil premitus menurun pada jaringan yang terisi

    cairan ! konsolidasi.

    e. Pertahankan posisi nyaman

    G! & #eningkatkan inspirasi maksimal

    f. *erikan oksigen kanul ! masker sesuai indikasi

    G!& #eningkatkan penghilangan distress respirasi dan sianosis.

    . Kurang pengetahuan berhubungan dengan kurang terpajan pada informasi,

     berulangnya masalah.

    ntervensi &

    a. Kaji patologi masalah individu

    G! & nformasi menurunkan takut karena ketidaktahuan.

     b. Kaji ulang tanda dan gejala

    G! & #enurunkan ! mencegah potensial komplikasi

    c. Kaji ulang praktik kesehatan yang baik, contoh nutrisi baik, istirahat,

    latihan

    G!& #empertahankan kesehatan umum, meningkatkan penyembuhan

    dan dapat mencegah kekambuhan.

    +. ntoleransi aktivitas berhubungan dengan kelemahan umum, penurunan

    akan ketahanan nyeri.

    ntervensi &

    a. $ingkatkan tirah baring atau duduk, jaga lingkungan tenang

    G! & meningkatkan istirahat dan ketenangan

  • 8/17/2019 LP Pneumothorax FIX.doc

    12/13

     b. $ingkatkan aktivitas sesuai toleransi

    G! & $irah baring lama nenurunkan kemampuan

    c. *antu melakukan rentang gerak sendi pasif!aktif 

    G! & #embantu meregangkan persendian

    d. *erikan obat sesuai indikasi, sedative, agen anti ansietas

    G! & #embantu dalam manajemen keterbukaan ! kebutuhan tidur.

    -. Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh berhubungan dengan

    anoreksia.

    ntervensi &

    a. wasi perawatan diet. *eri makan sedikit tapi sering

    G! & #akan banyak sulit untuk mengatur bila pasien anore%ia

     b. *erikan perawatan mulut sebelum makan

    G! & #enghilangkan rasa tidak enak, meningkatkan nafsu makan

    c. njurkan makan pada posisi tegak 

    G! & #enurunkan rasa penuh pada abdomen

    d. Konsul dengan ahli diet, sesuai kebutuhan klien

    G! & *erguna untuk membuat program diet klien

    e. *erikan obat sesuai indikasi, antiemetic

    G! & "apat menurunkan dan meningkatkan toleransi makanan

  • 8/17/2019 LP Pneumothorax FIX.doc

    13/13

    DAFTAR PU#TAKA

    ;orwin,