20
DASAR-DASAR TRANSPORTASI DEPARTEMEN TEKNIK SIPIL USU Oleh : Ridwan Anas JARINGAN TRANSPORTASI

jaringan transportasi

Embed Size (px)

DESCRIPTION

penjelasan jaringan transportasi

Citation preview

  • DASAR-DASAR TRANSPORTASIDEPARTEMEN TEKNIK SIPIL USUOleh : Ridwan AnasJARINGAN TRANSPORTASI

  • Transportasi Jaringan RelMerupakan salah satu moda angkutan darat yang cukup efisienKapasitas angkut yang cukup besarPergerakannya tidak terganggu oleh lalu lintas di jalan rayaSifatnya yang ramah lingkungan, hemat lahan dan hemat bahan bakar.

  • LALU LINTAS KERETAVolume lalu lintas keretaDiukur dengan satuan kereta persatuan waktu (kereta/jam atau kereta/hari)KecepatanKecepatan selama kereta bergerak (running speed)Kecepatan kereta sepanjang rute yang dilalui (travel speed)KapasitasKapasitas kereta ditentukan oleh jumlah gerbong dalam satu rangkaian, konfigurasi pemuatan penumpanga dan barang serta tipe dan kekuatan lokomotifKapasitas jalur sangat ditentukan oleh geometri jalur, kapabilitas sistem pengendalian serta efisiensi sistem operasi di stasiun.

  • JARINGAN JALAN RELJalan rel dibagi menjadi:Jalan umumJalan khususAda Dua tipe dasar angkutan jalan rel :Angkutan jalan rel perkotaanAngkutan jalan rel antar kotaLintas utamaLintas cabang

  • JARINGAN JALAN REL

  • MRT Network Plan

  • Rencana Pengembangan

  • TIPE PELAYANAN ANGKUTAN JALAN RELUntuk angkutan penumpang, dalam mementukan rute suatu pelayanan didasarkan pada beberapa kriteria :Ukuran pasar (jumlah populasi, total lalu lintas)Karakteristik fisik (km. Kec rata-rata, waktu tempuh)Arus penumpang (penumpang km pertahun dll)Untuk angkutan jalan rel perkotaan, dikenal beberapa sistem antara lain:Rapid Rail Transit (RRT)Light Rail Transit (LRT)Personal Rail Transit (PRT)Monorail

  • Parameter Tingkat Pelayanan KeretaKapasitasHeadway antar keretaKecepatan kereta

  • Faktor Kualitas Pelayanan KAKeselamatan perjalanan dan keandalanKetepatan waktuKemudahan pelayananKenyamananKecepatanEnergi dan peningkatan produktifitas

  • Stasiun KeretaMempunyai fungsi untuk memberikan pelayanan dan pertukaran gerbong.Mempunyai beberapa fasilitas pelayanan untuk angkutan umum maupun pribadiMerupakan tempat bagi penumpang atau barang untuk bertukar kereta atau moda.

  • Tipe Stasiun KeretaMelayani kereta antar kota sajaMelayani angkutan perkotaan sajaMelayani angkutan kereta perkotaan dan antar kota sekaligus

  • Gambar Stasiun Kereta

  • Underground Station (3D)

  • Jaringan Transportasi UdaraUmumnya dibagi dalam 3 golongan:Angkutan udaraPenerbangan umumMiliter

    Lalu-lintas udara secara umum dapat dipisahkan menjadi dua, yaitu:Lalu-lintas di sekitar bandar udara yaitu ketika pesawat akan tinggal landas (take off) ataupun mendarat (landing).Lalu-lintas udara di luar otoritas bandar udara (air space).

  • Jalur lalu-lintas UdaraJalur lalu-lintas udara memiliki karakteristik tersendiri mengingat jalurnya hanya berupa ruang udara khayal yang memiliki dimensi panjang, lebar dan tinggi. Dalam pengaturan jalur penerbangan ketiga dimensi ruang tersebut digunakan sebagai acuan dalam menentukan sistem operasi dan pengendalian lalu-lintas udara.

    Pemisahan jalur lalu-lintas udara secara vertikal ditentukan berdasarkan ketinggian operasi penerbangan dari permukaan laut, dimana untuk ketinggian 1.200 feet sampai 18.000 feet adalah merupakan jalur Viktor yang umumnya digunakan untuk pesawat kecil tipe propeller, sedangkan untuk ketinggian 18.000 feet sampai 45000 feet merupakan jalur yang umumnya digunakan oleh pesawat terbang berjenis lebih besar dan bermesin jet.

  • KAPASITASKapasitas pesawat terbang ditentukan oleh besarnya payload yang didefinisikan sebagai berat (barang/penumpang) yang diangkut pesawat sesuai spesifikasi pesawatKapasitas bandar udara, adalah kemampuan fasilitas bandar udara (runway, navigation dan kelengkapan lainnya) dalam melyani lalu lintas penerbangan yang berasal, transit dan bertujuan ke bandar udara tsb,

  • Jaringan Lalu Lintas UdaraMerupakan kumpulan dari rute-rute penerbangan umum yang merangkum beberapa rute pelayanan penerbangan.Terdiri dari jaringan penerbangan dalam negeri (domestik) dan penerbangan Internasional

  • BANDARATempat pelayanan keberangkatan dan kedatanganBongkar muat barang dan naik/turun penumpangTempat perpindahan (interchange) transit atau antar moda transportasiTempat penyimpanan barangTempat pengisian bahan bakar, perawatandan pemeriksaan kondisi pesawat.

  • Tipe BandaraMenurut pengelolaan -> bandara umum, militer, pribadiDigiolongkan menurut jenis pesawat terbang yang dilayaniBerdasar fasilitas; julh runway, navigasi, kapasitas hangar dll.Berdasarkan tipe perjalanan; domestik/internasional