Iman Rahayu Senyawa Organik Dalam Kehidupan Sehari - Hari

Embed Size (px)

Citation preview

A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat dan kerjakanlah pada buku latihan Anda.B. Iman Rahayu kel 6 XFPage 1

1. Senyawa organik dalam makanan yang berfungsi sebagai nutrisi adalah .a. asam benzoatb. asam askorbatc. monosodium glutamatd. alizarin rede. asam propionat2. Sakarin merupakan senyawa organik yang digunakan dalam makanan sebagai .a. pengawetb. penyedap rasac. antioksidand. pemanise. pewarna3. KOMPOSISI Mi: tepung terigu, tapioka, minyak tumbuhan, garam, natrium karbonat, kalium karbonat, tartrazin Cl 19140, sunset yellow 15985. Bumbu: garam, mononatrium glutamat, gula, daun bawang, perasa sapi, bubuk lada, bubuk bawang putih, bubuk seledri, vitamin.Amatilah keterangan pada kemasan mi berikut.

Senyawa kimia (mononatrium glutamat) dalamkemasan mi tersebut berfungsi sebagai .a. pengawetb. penyedap rasac. antioksidand. pemanise. pewarna4. Aspirin digunakan sebagai obat sakit kepala karena bersifat .a. analgesikb. anestetikc. antipiretikd. antihistamine. antiseptik5. Di antara senyawa organik berikut yang tidak digunakan sebagai obat bius adalah ....a. kloroformb. etil eterc. halotenad. chlordanee. etilena6. Jenis pembasmi hama yang digunakan untuk membasmi tikus adalah .a. insektisidab. herbisidac. bakterisidad. fungisidae. rodentisida7. Berikut ini senyawa organik yang digunakan sebagai pestisida, kecuali .a. aldrinb. chlordanec. DDTd. tokoferole. diazinon

8. Wadah keping CD terbuat dari senyawa organik yang bernama .a. polistirenab. polipropilenac. propilgal atd. poliestere. poliakrilat9. Senyawa organik berikut yang memberikan warna merah adalah .a. carbazol dioksin violetb. Cu phtalocyanine greenc. 1,2-dihydroxyanthraquinoned. euxanthic acide. kurkumin10. Senyawa organik yang digunakan sebagai bahan pakaian adalah .a. nilonb. tiaminc. malationd. riboflavine. alizarin11. Senyawa berikut yang digunakan sebagai zat aditif dalam makanan adalah ....a. asam askorbatb. sakarinc. diazinond. kloroforme. dietil ater12. Zat kimia yang bukan merupakan pewarna makanan adalah ....a. karotenb. kurkuminc. indigokarmind. sunset yellowe. alizarin red13. Kloroform sering digunakan dalam bidang kesehatan, yaitu sebagai zat ....a. antipiretikb. antihistaminc. antioksidand. anestetike. analgesik14. Polimer berikut yang termasuk ke dalam polimer buatan adalah ....a. amilumb. selulosac. polistirenad. getah karete. wol15. Zat pewarna yang memberikan warna kuning pada cat adalah....a. sunset yellow FCFb. karotenc. indigokarmind. Indian yellowe. eritrosin

B. Jawablah pertanyaan berikut dengan benar.1. Setelah beberapa hari, makanan dapat menjadi bau dan busuk yang disebabkan oleh mikroba, seperti bakteri, kapang, dan khamir. Aktivitas mikroba tersebut dapat dicegah dengan menambahkan bahan pengawet. Tuliskanlah dua contoh senyawa organik yang berfungsi sebagai pengawet makanan.Jawab :Asam benzoat dan asam cuka

2. Beberapa perusahaan obat sakit kepala sering mempromosikan bahwa produk obat sakit kepalanya manjur untuk menghilangkan sakit kepala. Apakah senyawa organik yang terkandung dalam obat tersebut?Jawab : senyawa yang bersifat analgesik (menghilangkian sakit) yaitu parasetamol dan aspirin.

3. Jelaskanlah jenis-jenis dan kegunaan pestisida yang biasa digunakan di bidang pertanian.Jawab : Insektisida digunakan untuk membasmi serangga Rodentisida untuk membasmi tikus Fungisida untuk membasmi serangan jamur.

4. Apakah yang menyebabkan perbedaan sifat senyawa-senyawa organik? Jelaskan.Jawab : Atom penyusun senyawa dan strukturnya

5. Tuliskanlah lima senyawa polimer yang digunakan sebagai bahan baku perkakas.Jawab : Polipropilena (PP) Politetrafluoroetena (teflon) Polistirena (PS) Polivinilklorida (PVC) Polietena (PE)