12
PENGARUH BUDAYA MODERN TERHADAP KESENIAN TARI TOPENG IRENG DI DESA NGRAWAN KECAMATAN GETASAN KABUPATEN SEMARANG SKRIPSI Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah Oleh TRI UTAMI 152017701 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN SEJARAH FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA 2019

Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh … · 2020. 11. 26. · Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah . Oleh. TRI UTAMI . 15201. 7701. PROGRAM STUDI

  • Upload
    others

  • View
    0

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh … · 2020. 11. 26. · Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah . Oleh. TRI UTAMI . 15201. 7701. PROGRAM STUDI

PENGARUH BUDAYA MODERN TERHADAP KESENIAN

TARI TOPENG IRENG DI DESA NGRAWAN KECAMATAN GETASAN

KABUPATEN SEMARANG

SKRIPSI

Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh Gelar

Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah

Oleh

TRI UTAMI

152017701

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN SEJARAH

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

2019

Page 2: Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh … · 2020. 11. 26. · Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah . Oleh. TRI UTAMI . 15201. 7701. PROGRAM STUDI
Page 3: Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh … · 2020. 11. 26. · Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah . Oleh. TRI UTAMI . 15201. 7701. PROGRAM STUDI
Page 4: Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh … · 2020. 11. 26. · Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah . Oleh. TRI UTAMI . 15201. 7701. PROGRAM STUDI
Page 5: Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh … · 2020. 11. 26. · Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah . Oleh. TRI UTAMI . 15201. 7701. PROGRAM STUDI
Page 6: Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh … · 2020. 11. 26. · Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah . Oleh. TRI UTAMI . 15201. 7701. PROGRAM STUDI
Page 7: Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh … · 2020. 11. 26. · Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah . Oleh. TRI UTAMI . 15201. 7701. PROGRAM STUDI

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

Motto

Percayakan masa depanmu kepada Tuhan, jalani dan nikmati prosesnya untuk

menuju keberhasilanmu yang abadi

Persembahan

Tugas akhir ini saya persembahan kepada:

1. Tuhan Yesus Kristus.

2. Orang Tua.

3. Saudara-saudariku yang selalu membantu dan menyemangati.

4. Teman-teman mahasiswa-mahasiswi Pendidikan Sejarah FKIP UKSW.

Page 8: Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh … · 2020. 11. 26. · Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah . Oleh. TRI UTAMI . 15201. 7701. PROGRAM STUDI

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa telah memberikan anugerah

dan berkat-Nya penulis dapat menyelesaikan penelitian dan menulis tugas akhir

ini dengan baik yang berjudul “Pengaruh Budaya Modern Terhadap Kesenian Tari

Topeng Ireng di Desa Ngrawan Kecmatan Getasan Kabupaten Semarang” sebagai

salah satu tugas untuk memperoleh gelar Sarjana (S-1) Pendidikan pada Jurusan

Pendidikan Sejarah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Kristen

Satya Wacana Salatiga.

Penulis sangat menyadari bahwa keberhasilan dalam penyusunan tugas

akhir ini tidak lepas dari arahan, bantuan, kerjasama, dan dukungan dari berbagai

pihak, untuk itu penulis ingin mengucapkan banyak terima kasih kepada:

1. Dr. Wasitohadi, M.Pd. selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga yang telah memberikan ijin untuk

mengadakan penelitian.

2. Dr. Sunardi, M.Pd. selaku Kepala Program Studi Pendidikan Sejarah sekaligus

sebagai dosen pembimbing 1, yang bersedia memberikan arahan, masukan dan

bimbingan sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini.

3. Dr. Tri Widiarto, M.Pd selaku reviewer yang telah banyak memberikan

masukan, arahan, kritik, saran, serta bersedia meluangkan waktu untuk

membimbing dan mengarahkan penulis dengan penuh kesabaran dan bijaksana

sehingga penulis mampu menyelesaikan tugas akhir ini.

4. Dra. Emy Wuryani, M.Hum. dan seluruh dosen pengajar Program Studi

Pendidikan Sejarah FKIP Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga, atas

segala bekal ilmu pengetahuan dan bimbingan selama ini.

5. Kedua orang tua dan saudara-saudariku yang telah mengantarkan mencari data

serta senantiasa mendoakan untuk kelancaran penulisan tugas akhir ini.

6. Seluruh staf dan karyawan FKIP Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

yang telah membantu dalam proses perijinan dan persayaratan penelitian ini.

7. Seluruh informan yang telah bersedia meluangkan waktu dan bekerjasama

untuk memberikan informasi dalam proses penyusunan tugas akhir ini.

Page 9: Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh … · 2020. 11. 26. · Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah . Oleh. TRI UTAMI . 15201. 7701. PROGRAM STUDI

8. Seluruh Mahasiswa-Mahasiswi Pendidikan Sejarah yang telah memberikan

motivasi.

Penulis menyadari bahwa masih banyak terdapat kekurangan dalam

penulisan tugas akhir ini. Untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran dalam

menyempurnakan tugas akhir ini. Semoga tugas akhir ini dapat bermanfaat bagi

penulis khususnya dan para pembaca pada umumnya.

Salatiga, 5 Agustus 2019

Penulis

Page 10: Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh … · 2020. 11. 26. · Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah . Oleh. TRI UTAMI . 15201. 7701. PROGRAM STUDI

ABSTRAK

Tri Utami. 152017701. 2019. PENGARUH BUDAYA MODERN TERHADAP

KESENIAN TARI TOPENG IRENG DI DESA NGRAWAN,

KECAMATAN GETASAN, KABUPATEN SEMARANG. Tugas Akhir.

Program Studi S1 Sejarah. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas

Kristen Satya Wacana Salatiga. Pembimbing I Dr. Sunardi, M. Pd, Pembimbing II

Dr. Tri Widiarto, M.Pd.

Masyarakat desa Ngrawan masih menjaga dan melestarikan kesenian tradisional

sebagai kebudayaan lokal yang mereka miliki. Kesenian yang beragam

memberikan ciri tersendiri untuk desa Ngrawan. Berkembangnya jaman tidak

membuat Tari Topeng Ireng hilang, namun dengan berkembangnya jaman

membuat Tari Topeng Ireng tetap eksis. Adanya proses akulturasi budaya

menjadikan Tari Topeng Ireng semakin digemari oleh masyarakat. Penelitian ini

bertujuan untuk menjelaskan faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi adanya

perubahan pada Tari Topeng Ireng dan mendriskripsikan bagaimana Tari Topeng

Ireng dapat mengikuti perkembangan jaman. Pengumpulan data menggunakan

teknik observasi, wawancara, studi pustaka, dan studi dokumen. Hasil penelitian

adalah faktor yang mempengaruhi adanya perubahan yaitu organisasi,

pemain/anggota, masyarakat, kemajuan teknologi dan perkembangan musik dan

lagu. Dengan mengkolaborasikan antara tradisional dan modern Tari Topeng

Ireng dapat mengikuti arus perkembangan jaman dan masih menjadi kesenian

yang diminati oleh masyarakat.

Kata Kunci: Kebudayaan, Kesenian, Akulturasi, Tari Topeng Ireng

ABSTRACT

Ngrawan village community still holds and preserves traditional arts as their

own. The dersity of the art gives a characteristic to the village of Ngrawan. The

development of the era doesn’t make the Tari Topeng Ireng disappear, however

makes the Tari Topeng Ireng still exist. The process of cultural acculturation

made Tari Topeng Ireng increasingly popular with the community. This research

tries to explain what factors influence changes in Tari Topeng Ireng and learn

how Tari Topeng Ireng can keep up with the times. Data collection uses

observation, interview, literature study, and document study techniques. The

results of the study are factors that influence the presence of the organization,

players / members, society, technological progress and the development of music

and song. By collaborating between traditional and modern Tari Topeng Ireng

can keep up with the flow of times and still an art that loved by the public.

Keyword: Culture, Art, Acculturation, Topeng Ireng Dance

Page 11: Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh … · 2020. 11. 26. · Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah . Oleh. TRI UTAMI . 15201. 7701. PROGRAM STUDI

DAFTAR ISI

LEMBAR PERNYATAAN TIDAK PLAGIAT ......................................... i

LEMBAR PERSETUJUAN AKSES ............................................................ ii

PERNYATAAN .............................................................................................. iii

LEMBAR PERSETUJUAN UJIAN ............................................................. iv

LEMBAR PENGESAHAN ........................................................................... v

MOTTO DAN PERSEMBAHAN ................................................................. vi

KATA PENGANTAR .................................................................................... vii

ABSTRAK ...................................................................................................... ix

DAFTAR ISI ................................................................................................... x

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................. xi

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang ................................................................................. 1

B. Rumusan Masalah ........................................................................... 3

C. Tujuan Penelitian ............................................................................. 3

D. Manfaat Penelitian ........................................................................... 4

BAB II KAJIAN PUSTAKA

A. Tinjauan Pustaka ............................................................................. 5

1. Budaya Modern ........................................................................... 5

2. Kesenian ...................................................................................... 6

3. Tari .............................................................................................. 7

4. Perubahan Sosial Budaya ............................................................ 9

B. Penelitian yang Relevan .................................................................. 12

C. Keranga Pikir ................................................................................... 14

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Lokasi Penelitian ............................................................................. 16

B. Bentuk dan Strategi Penelitian ........................................................ 16

C. Data dan Sumber Data .................................................................... 17

D. Teknik Pengumpulan Data ............................................................. 18

E. Validitas Data ................................................................................. 20

F. Teknik Analisis Data ...................................................................... 21

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Page 12: Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh … · 2020. 11. 26. · Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah . Oleh. TRI UTAMI . 15201. 7701. PROGRAM STUDI

A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian................................................ 25

1. Sejarah Singkat Desa Ngrawan ................................................... 25

2. Letak Geografi ............................................................................ 25

3. Kependudukan ............................................................................ 25

4. Kebudayaan Masyarakat Desa Ngrawan .................................... 29

B. Kesenian Tari Topeng Ireng ............................................................ 30

1. Sejarah Kesenian Tari Topeng Ireng .......................................... 30

2. Tari Topeng Ireng ....................................................................... 31

C. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Akulturasi .............................. 36

1. Faktor Internal ............................................................................. 36

2. Faktor Eksternal .......................................................................... 37

D. Dampak Adanya Kesenian Tari Topeng Ireng ................................ 39

BAB V PENUTUP

A. Kesimpulan ..................................................................................... 40

B. Saran ............................................................................................... 40

DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................... 42

LAMPIRAN