10
DEMOKRASI

DEMOKRASI

Embed Size (px)

DESCRIPTION

DEMOKRASI

Citation preview

DEMOKRASI

DEMOKRASIDEFINISIKata "demokrasi" berasal dari dua kata, yaitu demos yang berarti rakyat, dan kratos/cratein yang berarti pemerintahan

pemerintahan rakyat, atau yang lebih kita kenal sebagai pemerintahan dari rakyat, oleh rakyat dan untuk rakyat.DEMOKRASI menurut UUD 1945Demokrasi berarti menegakkan kembali asas-asas Negara hukum di mana kepastian hukum dirasakan oleh segenap warga Negara , hak-hak asasi manusia baik dalam aspek kolektif maupun dalam aspek perseorangan dijamin dan penyalahgunaan kekuasaan dapat dihindarkan secara institusional.

DEMOKRASI menurut LINCOLN Demokrasi adalah pemerintahan dari rakyat, oleh rakyat, dan untuk rakyat (government of the people, by the people, and for the people).Pilar demokrasi adalah prinsip trias politica :1. eksekutif2. yudikatif3. legislatifHAKEKAT DEMOKRASIAlasan demokrasi sulit dilaksanakan sebagai berikut :Tidak ada tempat yang menampung seluruh warga yang jumlahnya cukup banyak.Untuk melaksanakan musyawarah dengan baik dengan jumlah yang banyak sulit di lakukan.Hasil persetujuan secara bulat mufakat sulit tercapai, karena sulitnya memungut suara dari peserta yang hadir.Masalah yang di hadapi negara semakin kompleks dan rumit sehingga membutuhkan orang-orang yang secara khusus berkecimpung dalam penyelesaian masalah tersebut.

Jadi, Demokrasi atas dasar penyaluran kehendak rakyat ada dua macam yaitu :Demokrasi langsung merupakan paham demokrasi yang mengikut sertkan seriap warga negaranya dalam permusyawaratan untuk menentukan kebijaksanaan umum dan undang-undang.Demokrasi tidak langsung merupakan paham demokrasi yang dilaksanakan melalui sistem perwakilan.

DEMOKRASI SISTEM POLITIKHendry B. Mayor>>> merupakan suatu sistem yang menunjukan bahwa kebijakan umum ditentukan atas dasar mayoritas oleh wakil-wakil yang diawasi secara efektif oleh rakyat

Samuel Huntington>>> sistem politik sebagai demokratis sejauh para pembuat keputusan kolektif yang paling kuat dalam sistem itu dipilih melalui pemilihan yang adil, jujur, dan berkala Sukarna dalam buku Demokrasi vs Kediktaktoran (1981) mengemukakan prinsip-prinsip dari sistem poltik demokrasi, sebagai berikut :

Pebagian kekuasana; kekuasanan esekutif, legislatid dan yudikatifPemerintahan konstitusionalPemerintahan berdasarkan hukum (Rule of Low)Pemerintahan mayoritasPemerintahan dengan diskusiPemerintahn umum yang bebasPartai politik lebih dari satu dan mampu melaksanakan fungsinyaMenejemen yang terbukaPers yang bebasPengakuan terhadap hak-hak minoritasPerlindungan terhadap hak azazi manusia

Peradilan yang bebas dan tidak memihakPengawasan terhadap administrasi negaraMekanisme politik yang beruba anatar kehidupan politik masyarakat dengan kehidupan plolitik pemerintahanKebijakan pemerintah dibuat oleh badan perwakilan politik tanpa paksaan dari lembaga manapunPenempatan pejabat pemerintahan dengan merit sistem bukan poll sistemPenyelesaain secara damai buka dengan kompromiJaminan terhadap kebebasan individu dalam batas-batas tertentuKonstitui/UUD yang demokratisPrinsip persetujuanKESIMPULANMaka untuk menghindari kesulitan seperti di atas dan agar rakyat tetap memegang kedaulatan tertinggi, di bentuklah badan perwakilan rakyat. Badan inilah yang menjalankan demokrasi. Namun pada prinsipnya rakyat tetap merupakan pemegang kekuasaan tertinggi sehingga mulailah dikenal demokrasi tidak langsung atau demokrasi perwakilan.