Dampak Reklamasi Pantai Boulevard Terhadap Lingkungan Yang Ada Di Kota Manado

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/17/2019 Dampak Reklamasi Pantai Boulevard Terhadap Lingkungan Yang Ada Di Kota Manado

    1/6

    DAMPAK REKLAMASI PANTAI

    BOULEVARD TERHADAP

    LINGKUNGAN YANG ADA DI KOTAMANADO(karya tulisku)

    DAMPAK REKLAMASI PANTAI BOULEVARD

    TERHADAP LINGKUNGAN YANG ADA DI KOTA MANADO

     

    BAB I

    PENDAHULUAN

     

    A.Latar Belakang

      Kawasan reklamasi pantai dikota Manado yang disebut dengan Boulevard

    menyebabkan timbulnya beberapa masalah yang secara fisik dan biologis sangatmemprihatinkan ekosistem darat dan laut yang ada dikota Manado. Perluasan wilayah darat

    dengan menimbun daerah pesisir pantai untuk membuat pusat hiburan tidak lepas dari pro-

    kontra bagi masyarakat kota Manado yang turut merasakan dampak dari reklamasi pantai

    tersebut.

      Kondisi ekosistem diwilayah pantai kota Manado yang kaya akan keanekaragaman

    hayati seharusnya sangat mendukung fungsi pantai sebagai penyangga daratan. Akan tetapi

    ekosistem perairan pantai sangat rentan terhadap perubahan sehingga apabila teradi

     perubahan baik secara alami maupun rekayasa akan mengakibatkan berubahnya

    keseimbangan ekosistem.!eperti reklamasi pantai yang pada tahun "##$-an sudah diberikan

    iin secara resmi untuk diterapkan.

  • 8/17/2019 Dampak Reklamasi Pantai Boulevard Terhadap Lingkungan Yang Ada Di Kota Manado

    2/6

      %eklamasi pantai boulevard sepanang &' hektar menyebabkan perubahan demi

     perubahan teradi di kawasan reklamasi teluk Manado yang dulunya dikenal dengan kawasan

     pantai boulevard dimana masyarakat masih bisa menikmati pantai dan laut secara

    alami(sekarang menadi kawasan boulevard on Bisnis dimana akses public perlahan tapi pasti

    mulai dihilangkan sealan dengan pengembangan wilayah reklamasi di sekitar kawasan

    tersebut yang ditandai dengan hilangnya ruang publik yang ada berubah menadi bagunanmall.

      )ari pengamatankan yang dilihat(dapat dikemukakan bahwa reklamasi pantai lebih

     banyak menimbulkan dampak negatif(seperti kelangsungan biota laut yang mulai

     punah(sering banirnya daerah pinggiran pantai saat huan(suhu tinggi yang dirasakan

    masyarakat kota Manado *+lobal ,arming akibat dihilangkannya tanaman bakau dipesisir

     pantai serta meningkatnya penimbunan sampah anorganik akibat limbah yang dibuang oleh

     beberapa pusat hiburan diseputar boulevard pada alur limbah yang bermuarah di pantai

    dimana pada dasarnya hal-hal tersebut merugikan ekosistem yang terbentuk.

    B.Maksud dan uuan

      Mencari tau dampak dari reklamasi pantai secara fisik dan biologis bagi

    kelangsungan ekosistem dan lingkungan yang ada disekitar daerah reklamasi pantai(serta

    cara untuk menanggulangi masalah yang ditimbulkan dari reklamasi pantai boulevard.

    BAB II

    LANDASAN TEORI

    %eklamasi pantai merupakan subsistem dari sistem pantai *!uharso "##'. Perubahan pantaidan dampak akibat adanya reklamasi tidak hanya bersifat lokal( tetapi meluas. %eklamasi

    memiliki dampak positif maupun negatif bagi masyarakat dan ekosistem pesisir dan laut.

    )ampak ini pun mempunyai sifat angka pendek dan angka panang yang dipengaruhi oleh

    kondisi ekosistem dan masyarakat disekitar.)ampak positif kegiatan reklamasi antara lain

    tentunya pada peningkatan kualitas dan nilai ekonomi kawasan pesisir( mengurangi lahan

    yang dianggap kurang produktif( penambahan wilayah( perlindungan pantai dari erosi(

     peningkatan kondisi habitat perairan( perbaikan rejim hidraulik kawasan pantai( dan

     penyerapan tenaga kera %eklamasi banyak memberikan keuntungan dalam mengembangkan

    wilayah. Praktek ini memberikan pilihan penyediaan lahan untuk pemekaran wilayah(

     penataan daerah pantai( menciptakan alternatif kegiatan dan pengembangan wisata bahari.

    Pulau hasil reklamasi dapat menahan gelombang pasang yang mengikis pantai( !elain itu uga dapat menadi semacam bendungan untuk menahan banir rob di daratan. /amun perlu

    diingat pula( reklamasi adalah campur tangan manusia terhadap alam dan semua kegiatan ini

     uga membawa dampak buruk. !ementara( dampak negatif dari reklamasi pada lingkungan

    meliputi dampak fisik seperti perubahan hidro-oseanografi( erosi pantai( sedimentasi(

     peningkatan kekeruhan( pencemaran laut( perubahan rein air tanah( peningkatan potensi

     banir dan penggenangan di wilayah pesisir. !edangkan( dampak biologis berupa

    terganggunya ekosistem mangrove( terumbu karang( padang lamun( estuaria dan penurunan

    keaneka ragaman hayati.

    Adanya kegiatan ini( wilayah pantai yang semula merupakan ruang publik bagi masyarakat

    akan hilang atau berkurang karena dimanfaatkan untuk kegiatan privat. Keanekaragaman biota laut uga akan berkurang( baik flora maupun fauna( karena timbunan tanah urugan

  • 8/17/2019 Dampak Reklamasi Pantai Boulevard Terhadap Lingkungan Yang Ada Di Kota Manado

    3/6

    mempengaruhi ekosistem yang sudah ada. !istem hidrologi gelombang air laut yang atuh ke

     pantai akan berubah dari alaminya. Berubahnya alur air akan mengakibatkan daerah diluar

    reklamasi akan mendapat limpahan air yang banyak sehingga kemungkinan akan teradi

    abrasi( tergerus atau mengakibatkan teradinya banir atau rob.

    Ketiga( aspek sosialnya( kegiatan masyarakat diwilayah pantai sebagian besar adalah petanitambak( nelayan dan buruh( sehingga adanya reklamasi akan mempengaruhi hasil tangkapan

    dan berimbas pada penurunan pendapatan mereka.

    Kondisi ekosistem di wilayah pantai yang kaya akan keanekaragaman hayati sangat

    mendukung fungsi pantai sebagai penyangga daratan. 0kosistem perairan pantai sangat

    rentan terhadap perubahan sehingga apabila teradi perubahan baik secara alami maupun

    rekayasa akan mengakibatkan berubahnya keseimbangan ekosistem. erganggunya ekosistem

     perairan pantai dalam waktu yang lama( pasti memberikan kerusakan ekosistem wilayah

     pantai( kondisi ini menyebabkan kerusakan pantai. 1ntuk reklamasi biasanya memerlukan

    material urugan yang cukup besar yang tidak dapat diperoleh dari sekitar pantai( sehingga

    harus didatangkan dari wilayah lain yang memerlukan asa angkutan. Pengangkutan ini berakibat pada padatnya lalu lintas( penurunan kualitas udara( debu( bising yang akan

    mengganggu kesehatan masyarakat.

    ak hanya itu( kegiatan reklamasi uga mengakibatkan perubahan sosial ekonomi seperti(

    kesulitan akses publik menuu pantai dan hilangnya mata pencaharian nelayan. !ehingga

    untuk meminimalkan dampak fisik( ekologis( sosial ekonomi dan budaya negatif serta

    mengoptimalkan dampak positif( maka kegiatan rekalamasi harus dilakukan secara hati-hati

    dan berdasar pada pedoman yang ada dengan melibatkan stakeholder . Pada prinsipnya(

    reklamasi harus menerapkan prinsip-prinsip pembangunan berkelanutan yaitu

    memperhatikan aspek sosial( ekonomi dan lingkungan dengan orientasi pada angka panang.

    Agar dapat meminimalisir dampak buruk tersebut( diperlukan kaian mendalam terhadap

     proyek reklamasi dengan melibatkan banyak pihak dan interdisiplin ilmu serta didukung

    teknologi. Kaian yang cermat dan komprehensif tentu bisa menghasilkan area reklamasi

    yang aman dan melestarikan lingkungan. !ementara itu( karena lahan reklamasi berada di

    daerah perairan( maka prediksi dan simulasi perubahan hidrodinamika saat pra( dalam masa

     pelaksanaan proyek dan pasca reklamasi serta sistem drainasenya uga harus diperhitungkan.

    Perubahan unsur ini biasanya berdampak negatif secara langsung terhadap lingkungan dan

    masyarakat sekitar.

    !elain itu( hal yang perlu diperhatikan adalah sumber material reklamasi2urugan. Pemilihanmaterial urugan akan mempengaruhi keputusan lokasi sumber material dan sistem

    transportasi yang dibutuhkan untuk membawa material ke lokasi reklamasi. !umber urugan

     pada umumnya dipilih dengan melakukan pemapasan bukit atau pemapasan pulau tak

     berpenghuni. 3al ini tentunya akan mengganggu lingkungan di sekitar tempat galian

    *quarry). 4ara lain yang relatif lebih aman dapat dilakukan dengan cara mengambil material

    dengan melakukan pengerukan *dredging  dasar laut di tengah laut dalam. Pilihlah kawasan

    laut dalam yang memiliki material dasar yang memenuhi syarat gradasi dan kekuatan bahan

    sesuai dengan yang diperlukan oleh kawasan reklamasi.

     

    BAB III

  • 8/17/2019 Dampak Reklamasi Pantai Boulevard Terhadap Lingkungan Yang Ada Di Kota Manado

    4/6

    PENELITIAN TERHADAP BEBERAPA MASYARAKAT KOTA MANADO

    YANG IKUT MERASAKAN DAMPAK REKLAMASI PANTAI

      Awalnya reklamasi pantai merupakan program yang masih bisa ditolerir bagi

    sebagian masyarakat yang tinggal dipesisir pantai boulevard(karena dampaknya belum terlaludirasakan secara signifikan.Peimbunan pantai dirasa takkan membawa dampak yang besar

     bagi masyarakat yang bermukim dipesisir pantai ataupun disekitaran kota manado.

     /amun seiring waktu beralan kebiakan tersebut disalah gunakan oleh para pengelolah

     bisnis.!ekitar &' hektar wilayah pesisir pantai boulevard ditimbun untuk diadikan pusat

     pertokoan dan perbelanaan.

    )ampak utama dirasakan oleh masyarakat yang biasanya hidup dari hasil laut.3al tersebut

    dapat dilihat dari hasil penangkapan nelayan yang mulai berkurang dari biasanya.)ari

     penuturan salah satu warga yang ikut merasakan dampak dari reklamasi pantai(tepatnya

    Bapak Benyamin Loho asal Kampung Bahowo Kelurahan ongkaina( KotaManado(mengatakan bahwa 51ntuk sekarang( satu hari saat cuaca normal sekalipun hanya

     bisa dapat 6 sampai 7 kilo ikan. 8tu sekali melaut. Kalau sekitar tahun "##9 dulu satu nelayan

    disini bisa dapat sampai :$ kilo ikan sekali melaut.;Benyamin yang seak kecil tinggal di

    kampung Bahowo yang berlokasi di pesisir perairan menghadap Pulau Bunaken ini( pun

    merasakan penurunan umlah tangkapan ikan teradi setiap tahun.

  • 8/17/2019 Dampak Reklamasi Pantai Boulevard Terhadap Lingkungan Yang Ada Di Kota Manado

    5/6

    demikian sudah nyata dampak dari reklamasi pantai memiliki sisi negatif bagi lingkungan

    hidup yang ada.;

    !elanutnya dari penuturan salah seorang warga kota Manado uga ikut merasakan dampak

    dari reklamasi pantai.Kata seorang pemuda yang bernama %i@al bahwa reklamasi pantai lebih

     banyak membawa dampak negatif(buktinya tanaman bakau dipesisir pantai boulevard sudahtidak lagi ditemukan(padahal tanaman bakau adalah sumber bahan makanan dan sebagai

    tempat berlindung bagi ikan-ikan yang ada.!uhu pun meningkat karena tanaman bakau

    dihilangkan akibat reklamasi.;

    erbukti bahwa reklamasi pantai lebih banyak membawa dampak negatif bagi masyarakat

    kota Manado.erutama bagi salah satu tanaman yang biasanya hidup dipinggiran pantai yaitu

     bakau *%hi@ophora(dimana tanaman ini sangat berperan bagi kelangsungan mahluk hidup di

    laut.

     

    BAB IV

    PENUTUP

    A.Kesimpulan

    Pada dasarnya reklamasi pantai boulevard bermanfaat untuk kelangsungan peningkatan

    ekonomi daerah kota Manado(akan tetapi dewasa ini reklamasi pantai sudah mulai disalah

    gunakan bagi para pengelolah pusat hiburan.Banyak dampak negatif yang ditimbulkan bagi

    lingkungan hidup yang ada dikota Manado antara lain daerah disekitar pesisir pantai rawan banir karena peninggian air laut yang disebabkan oleh luas volume di laut yang

     berkurang.Musnahnya tempat tinggal hewan dan tumbuhan khususnya disekitar daerah pesisr 

     pantai yang bila terus menerus berlanut akan menyebabkan kerusakan yang lebih parah

     bahkan total bagi ekosistem laut yang ada dikota Manado.Perubahan cuaca yang meningkat

    drastis akibat matinya tanaman bakau yang ikut berperan dalam menghasilkan oksigen bagi

    mahluk hidup.)ampak lainnya yaitu pencemaran laut didaerah sekitar reklamasi

     pantai(seperti pembuangan limbah pusat hiburan berupa sampah anorganik yang bisa

    membawa dampak buruk bagi ekosistem laut(terutama bagi ikan-ikan dilaut(sehingga turut

    dirasakan oleh para nelayan bahwa penangkapan sangat menurun drastis.

    B.!aran

    Pemerintah kota Manado harus menata kembali peraturan tentang kebiakan reklamasi

     pantai(agar reklamasi pantai tidak membawa dampak buruk bagi kelangsungan mahluk hidup

    yang ada di kota Manado(selanutnya para pengelolah pusat hiburan pun harus

    memperhatikan tentang pembuangan limbah yang auh dari wilayah pesisr pantai(begitu pun

    dengan masyarakat yang ada harus mampu memiliki kesadaran dan tindakan untuk tidak

    membuang sampah disekitar daerah pesisir pantai yang diadikan daerah reklamasi(sehingga

    ada hubungan timbal balik yang baik antara mahluk hidup dengan lingkungannya.

    Datar Pustaka

    http>22bulletin.penataanruang.net2inde.asp=modCfullartDidart:'&

    http://bulletin.penataanruang.net/index.asp?mod=_fullart&idart=267http://bulletin.penataanruang.net/index.asp?mod=_fullart&idart=267

  • 8/17/2019 Dampak Reklamasi Pantai Boulevard Terhadap Lingkungan Yang Ada Di Kota Manado

    6/6

    http>22id.wikipedia.org2wiki2Bakau

    http>22manado.tribunnews.com2:$""2$:2:&2dampak-reklamasi-pantai-bagi-masyarakat

    http://id.wikipedia.org/wiki/Bakauhttp://manado.tribunnews.com/2011/02/27/dampak-reklamasi-pantai-bagi-http://id.wikipedia.org/wiki/Bakauhttp://manado.tribunnews.com/2011/02/27/dampak-reklamasi-pantai-bagi-