Common Emitter Presentasi

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Selamat Mendownload dan semoga bermanfaat untuk pembelajaran Elektronika.

Citation preview

  • 5/27/2018 Common Emitter Presentasi

    1/7

    PENGUAT COMMON EMITTGROUP A

  • 5/27/2018 Common Emitter Presentasi

    2/7

    ANGGOTA KELOMPOK A :

    Rio Ramadhan (02782)

    Fikri Haryadi N. (02788)

    Nugroho Purwoko (02834)

    Budi Wahyono (02844)

    Ilham Romadhona (02858)

    Bambang Suryadi (02860)

    Ferry Sandy Ridwan K. (02862)

  • 5/27/2018 Common Emitter Presentasi

    3/7

    COMMON-EMITTER

    Common-Emitter adalah rangkaian BJT yang mengterminal emitor sebagai terminal bersama yang terhubung k

    sasis ground), sedangkan terminal masukan dan keluarannya

    masing-masing pada terminal basis dan terminal kolektor.

    Common Emitor digunakan sebagai penguat tegangan . R

    penguat common-emitter adalah yang paling banyak digunakamemiliki sifat menguatkan tegangan puncak amplitudo da

    masukan. Faktor penguatan dari transistor dilambangkan

    simbol beta ().

  • 5/27/2018 Common Emitter Presentasi

    4/7

    SIFAT-SIFAT PENGUAT COMMON EMIT

    Signal output berbeda phasa 180 derajat.

    Memungkinkan adanya osilasi akibat feedback, untuk mensering dipasang feedback negatif.

    Sering dipakai sebagai penguat audio (frekuensi rendah).

    Stabilitas penguatan rendah karena tergantung stabilitas bias transistor.

  • 5/27/2018 Common Emitter Presentasi

    5/7

    Rangkaian Dasar Cammon Emitter

    C1 dan C2 adalah kapasitor kopyang menentukan dalam analisis DC

    AC, karena berfungsi sebagai hubun

    singkat (short circuit) atau hubun

    terbuka (open circuit). Besar

    penguatan ditentukan oleh hamba

    basis RB dan hambatan kolektor RC, y

    akan dijelaskan kemudian.

  • 5/27/2018 Common Emitter Presentasi

    6/7

    PENGUAT COMMON EMITTER

    Singkatnya Penguat common emitter merupakan

    rangkaian penguat listrik sederhana.Rangkaian dapat beker

    mengenakan bias DC pada rangkaian tersebut.Pada ran

    komponennya terdiri dari resistor,kapasitor, dan transistor.K

    yang paling berperan dalam menguatkan beda potensi

    Transistor. Penguat Common Emitor digunakan sebaga

    tegangan. Rangkaian penguat common-emitter adalah ya

    banyak digunakan karena memiliki sifat menguatkan tegang

    amplitudo dari sinyal masukan.

  • 5/27/2018 Common Emitter Presentasi

    7/7

    TERIMA KASIH