3
CARA MEMPERCEPAT KOMPUTER PADA WINDOWS 7 Nyihaaa... Jumpa lagi mahmenn... Masih melek kan, Sabar yah.. Mahmen mau posting satu lagi nie, Tu deh poen ajahhh yahhh Mahmen lagi males bicara soalnya Ok postingan kali ini bahas soal, OPTIMASI KOMPUTER PADA WINDOWS 7!!! Caranya gimana? Ikutin mahmen dibawah ini Mahmen tau yang mahmen rasakan bila komputernya lambat, Atau lari maraton Senyum kan, Ga marah kan? Iya donk buat apa marah - marah Santai solusinya ada dibawah ini 1. Mempercepat Booting Windows 7 Klik Start, Ketik "msconfig" di search programs and files > Enter Klik tab "Boot" dan klik "Advanced options". Centang "Number of processors" tentukan berapa processor ingin anda pakai

Cara mempercepat komputer pada windows 7

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Cara mempercepat komputer pada windows 7

CARA MEMPERCEPAT KOMPUTER PADA WINDOWS 7

Nyihaaa... Jumpa lagi mahmenn... Masih melek kan,Sabar yah.. Mahmen mau posting satu lagi nie,Tu deh poen ajahhh yahhh Mahmen lagi males bicara soalnya 

Ok postingan kali ini bahas soal,OPTIMASI KOMPUTER PADA WINDOWS 7!!!Caranya gimana? 

Ikutin mahmen dibawah ini Mahmen tau yang mahmen rasakan bila komputernya lambat,Atau lari maraton 

Senyum kan, Ga marah kan? Iya donk buat apa marah - marah 

Santai solusinya ada dibawah ini 

1. Mempercepat Booting Windows 7

Klik Start, Ketik "msconfig" di search programs and files > Enter

Klik tab "Boot" dan klik "Advanced options".

Centang "Number of processors" tentukan berapa processor ingin anda pakai

OK > Apply >Reboot

Page 2: Cara mempercepat komputer pada windows 7

2. Mempercepat Proses Shutdown Windows 7

Klik Start, Ketik regedit, Enter.

Buka HKEY-LOCAL_MACHINE > SYSTEM > CurrentControlSet > Control Klik kanan "WaitToKillServiceTimeOut" dan ubah nilaijadi lebih kecil. OK > Restart

3. Melakukan pindah antar windows lebih cepat

Klik Start dan ketikkan "SystemPropertiesPerformance".

Masuk TAB "Visual Effects"

Hilangkan centang pada "Animate windows when minimizing and maximizing" > OK

4. Nonaktifkan Index Search di Windows 7

Klik start > Ketik "services.msc" > enter.

Cari Windows Search, Klik kanan kemudian dan nonaktifkan service tersebut.

5. Non-aktifkan Program Start-Up

Klik Start > klik Run.

Ketik "msconfig" >OK.

System Configuration Utility > Klik Startup

Pilih program mana yang dirasa tidak penting kemudian hilangkan centang

6.Me-nonaktifkan service yang tidak perlu

Klik Start, Ketik Services di Search. Klik kanan pada Service yang ingin anda ganti statusnya. Rekomendasi saya untuk service yang sebaiknya dimatikan :

Application Experience; Diagnostic Policy Service; Distributed Link Tracking Client; IP Helper; Offline Files; Portable Device Enumerator Service; Protected Storage; Secondary Logon; Security Center; Tablet PC Input Service;

Page 3: Cara mempercepat komputer pada windows 7

TCP/IP NetBIOS Helper; Windows Error Reporting Service; Windows Media Center Service Launcher;

7. Menonaktifkan UAC

Klik Start > Control Panel > Klik "User Account and Family Safety” > Klik "User Account". Klik "Change User Account Control Setting". Pilih "Never notify" geser kotak ke bawah > Klik OK

8.Menonaktifkan Windows Welcome Screen

Start ketik "msconfig" lalu Enter.

Buka tab "Boot" lalu aktifkan opsi “No GUI Boot” > OK.

9.Tambah kinerja dengan seluruh pemakaian baterai

Klik Start > Control Panel Klik "Hardware and Sound" klik pada "Power Options". Pilih "High Performance".

10.Memilih program prioritas di Task Manager

Klik kanan pada taskbar pilih TASK MANAGER. Pada tab processes klik kanan pada program dan pilih prioritasnya.