Bisnis Toko Buah

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/18/2019 Bisnis Toko Buah

    1/3

    Toko buah

    Siapa yang tidak suka mengkonsumsi buah-buahan?Semua orang pasti

    suka dengan salah satu bagian dari makanan empat sehat limasempurna

    tersebut. Buah-buahan merupakan pangan yang mengandung nutrisi

    yang terdiri dari vitamin dan mineral. Selain itu, buah-buahan juga

    mengandung banyak serat yang dapat membantu memperlancar

    pencernaan. Jika diuraikan, maka fungsi dari buah-buahan sangatlah

    banyak, maka tidak heran jika setiap hari banyak orang beramai-ramai

    mengkonsumsi buah-buahan dalam jumlah tertentu.

    Dengan fakta seperti itu, menjadikan buah-buahan termasuk makanan

    yang tidak akan pernah habis dicari dan dikonsumsi orang. leh karena

    itu diperlukan sebuah sentra penjualan yang khusus menjual buah-

    buahan, baik buah dalam negeri maupun buah impor.

    Dalam menjalankan usaha ini, beberapa hal yang harus dipersiapakan

    antara lain memcari supplier buah-buahan yang menjual buah yang

    berkualitas bagus serta memiliki harga yang murah. Setelah mendapatkan

    supplier buah-buahan tersebut, maka !nda bisa menentukan tempat"

    lokasi tempat !nda berjualan. Dalam menentukan lokasi berjualan ini

    harus jeli dan tempatnya juga strategis. #al ini sangat berpengaruh

    dengan perkembangan usaha !nda kedepannya. $empat strategis di sini

    merupakan tempat yang ramai dan menjadi mobilitas khalayak luas.%arena dengan begitu, usaha !nda akan mudah dikenali oleh orang

    banyak.

    Setiap menjalankan usaha pastilah memiliki berbagai macam hambatan,

    termasuk juga dalam membuka usaha sentra buah-buahan ini. #ambatan

    paling utama adalah kondisi cuacanya, kaena kondisi cuaca tersebut

    sangat berpengaruh terhadap baik-buruknya kualitas buahnya. Selain itu

     juga, buah-buahan selama ini menjadi komoditas musiman. !rtinya buah-

    buahan biasanya hadir hanya pada musim tertentu saja. Buah yang

    terlalu lama disimpan nantinya juga akan busuk dan tidak laku dijual. #altersebut harus menjadi perhatian serius agar nantinya tidak banyak

    merugi.

    Strategi bisnis yang bisa !nda jalankan ketika membuka sentra usaha

    buah-buahan ini antara lain&

    '. (emilih lokasi yang strategis

    ). (embuat tempat usaha !nda menjadi nyamana bagi para pengunjung

    dan pembeli

    *. Berikan pelayanan yang ramah dan menyenangkan

    +. Berikan harga yang menggiurkan. Berilah diskon khusus secara berkala

    http://norman-siregar.blogspot.com/2010/02/toko-buah.htmlhttp://norman-siregar.blogspot.com/2010/02/toko-buah.html

  • 8/18/2019 Bisnis Toko Buah

    2/3

    . %emudian calon pembeli sebaiknya juga dipersilakan mencoba tester

    gratis terhadap buah yang dijual

    !nalisa konominya&

    (odal !/al&

    Se/a tempat 0p. ').111.111,11Stok a/al buah 0p. ).111.111,11

    2nventaris toko

    3emari es 0p. ).111.111,11

    0ak buah 0p. ).111.111,11

     $imbangan dan perlatan toko 0p. 11.111,11

    4apan reklame 0p. *11.111,11

     Jumlah 0p. +.511.111,11

     Jumlah modal a/al 0p. +'.511.111,11

    4erhitungan laba" rugi per bulan

    4enjualan 6rata-rata7 per bulan&

    4enjualan buah ritel&

    0p. '.1++.111,11 8 *1 hari 0p. *'.*)1.111,11

    4enjualan jasa parcel buah 0p. '.91.111,11

    4enjualan neto 0p. **.191.111,11

    #arga poko penjualan per bulan

    4embelian buah berbagai varian 0p. ).111.111,11

    %eranjang dan perlengkapan parcel lainnya 0p. 911.111,11

    :pah

    ') jam kerja 8 0p. ).11,11 8 *1 hari 0p. ;11.111,11

     Jumlah 0p. ).11.111,11

    3aba kotor per bulan 0p. .+91.111,11

    Biaya umum dan lain-lain per bulan

    Se/a toko&

    0p. ').111.111,11 " ') bulan 0p. '.111.111,11

    4erlengkapan toko&

    6kantong plastic, nota, dus7 0p. *11.111,11

    Biaya promosi&

    6brosur,

  • 8/18/2019 Bisnis Toko Buah

    3/3